Anda di halaman 1dari 4

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH PALEMBANG

FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI


Jalan. Prof. KH. Zainal Abidin Fikry KM 3,5 Palembang

Rencana Pembelajaran Semester (RPS)


Kode Mata Kuliah : Fiqih Muamalah
Kode : MDH 3182
SKS : 2 SKS
Dosen Pengampu : Andy Hariyono Lc. M.Ag

Capaian Pembelajaran yang dibebankan pada mata kuliah ini : Mahasiswa mampu mengetahui, mengidentifikasi, dan menjelaskan pokok persoalan fiqih dalam
berbagai kasus akad meamalah yang nyata erkembang di tengah masyarakat, dan cakap membahasanya disertai argumentasi yang proporsional baik dari sudut
pandang hokum Islam (fiqih) dan hokum positif (undang-undang terkait).

Pekan Ke Kemampuan Bahan Kajian Bentuk Waktu Kriteria dan Referensi Bobot Nilai
Akhir yang Pembelajaran Indikator Penilaian
Diharapkan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Memahami Pengantar Diskusi 100 menit Kedisiplinan/ RPS Sesuai Simak
Materi perkuliahan dan ketepatan waktu Akademik
perkuliahan Kontrak kuliah
secara umum
2 Mahasiswa Jual Beli diskusi interaktif 100 menit Kebenaran Wahbah Zuhaili, Sesuai Simak
mampu pengucapan Fiqh Islam wa Akademik
menjelaskan jual adillatuh
beli dalam Islam
3. Mahasiswa Amwal diskusi interaktif 100 menit Tingkat kedalama Wahbah Zuhaili, Sesuai Simak
mampu pemahaman materi Fiqh Islam wa Akademik
menjelaskan adillatuh
pengertian amwal
dalam Islam
4. Mahasiswa Riba Diskusi interaktif 100 menit Tingkat Pemahaman Wahbah Zuhaili, Sesuai Simak
mampu Materi Fiqh Islam wa Akademik
menjelaskan adillatuh
pengertian riba
dan praktik riba di
kehidupan sehari-
hari
5. Mahasiswa Gharar dan Maisir Ceramah dan 100 menit Ketepatan analisis Abdul Aziz Sesuai Simak
Mampu diskusi Dahlan, Akademik
menjelaskan Ensiklopedi
makna gharar dan Hukum Islam
maisir dalam
ma’amalah
6. Mahasiswa Akad Diskusi interaktif 100 menit Kepahaman Syamsul Anwar, Sesuai Simak
mampu Hukum Perjanjian Akademik
menjelaskan akad Syariat, Studi
dalam Islam Tentang Teori
Akad dalam Fiqih
Muamalat
7 Mahasiswa Rahn Diskusi interakif 100 menit Ketepatan analisis Abdul Aziz Sesuai Simak
mampu mengenal Dahlan, Akademik
Rahn dalam Islam Ensiklopedi
Hukum Islam
8 UTS
9. Mampu Ijarah Diskusi 100 menit Ketepatan analisis Taqiyudin Abu Sesuai Simak
menjelaskan Bakar ibn Akademik
Ijarah dalam Muhammad al
Islam Hussaini,
Kifayatul Akhyar

10. Mahasiswa Musyarakah Diskusi 100 menit Tugas Mandiri dan Taqiyudin Abu Sesuai Simak
mampu kemampuan bekerja Bakar ibn Akademik
menjelaskan sama Muhammad al
Musyarakah dan Hussaini,
praktiknya dalam Kifayatul Akhyar
kehidupan sehari-
hari
11 Mahasiswa Mudharabah Ceramah dan 100 menit Ketepatan analisis Wiroso, Jual Beli Sesuai simak
mampu diskusi Murobahah akademik
menjelaskan
mudharabah dan
praktiknya dalam
kehidupan sehari-
hari.
12. Mampu Salam Diskusi 100 menit Ketepatan Analisis Wahbah Zuhaili, Sesuai Simak
menjelaskan jual Fiqh Islam wa Akademik
beli salam dalam adillatuh
Islam.
13. Mampu mampu Wadhi’ah Tugas kelompok 100 Menit Kemampuan Wahbah Zuhaili, Sesuai simak
menhelaskan bekerjasama Fiqh Islam wa akademik
praktik wadhiah adillatuh
dalam kehidupan
sehari-hari
14 Mampu Hawalah Tugas kelompok 100 menit Kemampuan Abdul Aziz Sesuai Akademik
menjelaskan bekerjasama Dahlan,
hawalah dalam Ensiklopedi
Islam Hukum Islam

15 Mampu Bursa Saham Tugas kelompok 100 menit Kemampuan Bisnis dan
menjelaskan bekerjasama Muamalah
pandangan Islam Kontemporer
tentang bursa
saham
16 UAS

Daftar Referensi:

1. Wahbah Zuhaili, Fiqh Islam wa adillatuh


2. Abdul Aziz Dahlan, Ensiklopedi Hukum Islam
3. M. Nejatullah Sidiqi, Partnership and Islamic sharing in Islamic law
4. Taqiyudin Abu Bakar ibn Muhammad al Hussaini, Kifayatul Akhyar
5. Syamsul Anwar, Hukum Perjanjian Syariat, Studi Tentang Teori Akad dalam Fiqih Muamalat
6. Wiroso, Jual Beli Murobahah
7. Abdullah Al Muslih, Fikih Keuagan Islam
8. Hafidz Abdurrahman dan Yahya Abdurrahman, Bisnis dan Muamalah Kontemporer

Disusun Oleh Diperiksan Oleh Disahkan Oleh


Andy Hariyono, Lc. M.Ag Penanggung Jawab Keilmuan Kajur Dekan

Anda mungkin juga menyukai