Anda di halaman 1dari 308

GROWING

TOGETHER
FOR A BETTER
FUTURE
BERTUMBUH BERSAMA MENUJU
MASA DEPAN YANG LEBIH BAIK.
PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

TABLE OF CONTENT

IKHTISAR LAPORAN MANAJEMEN


HIGHLIGHTS MANAGEMENT REPORT
06 Ikhitisar Kinerja 2023 19 Laporan Dewan Komisiaris
2023 Performance Highlights Board of Commissioner’s Report
08 Ikhitisar Keuangan 29 Laporan Direksi
Financial Highlights Board of Director’s Report
14 Ikhitisar Saham
Stock Highlights

ANALISA DAN PEMBAHASAN


MANAJEMEN
PROFIL PERUSAHAN MANAGEMENT DISCUSSION
COMPANY PROFILE AND ANALYSIS
46 Informasi Umum Perusahaan 75 Tinjauan Makro Ekonomi 90 Perbandingan antara Target/
General Information Macro Economi Overview proyeksi pada awal tahun buku
47 Visi dan Misi 79 Tinjauan Industri dengan hasil yang dicapai
Vision & Mission Industry Overview (relisasi)
48 Nilai Perusahaan 83 Tinjauan Operasional Comparation Between Target at
Corporate Value Operasional Overview The Beginning of TheYear With
49 Sturktur Grup Perusahaan 84 Kinerja Keuangan Realization
Company Group Structure Komprehensif 90 Target/proyeksi 2023
49 Sturktur Organisasi Comprehensive Financial 2023 Targets
Organization Structure Performance 92 AspekPemasaran
50 Sekilas Perusahaan 87 Kemampuan Membayar Utang Marketing
Solvency
Company at a Galance 93 Kebijakan Deviden
87 Tingkat Kolektibilitas Piutang Devidend Policy
58 Profil Dewan Komisiaris Receivable Solvency
Board of Commissioners Profile 94 Realisasi Pembangunan Dana
61 Profil Direksi 87 Sturktur Modal & Kebijakan Hasil Penawaran Umum
Board of Director’s Profile Struktur Modal
Used of Proceeds From Public
Capital Structure & Policy of
64 Demografi Karyawan Offering
Employees Demographics Capital Structure
88 Ikatan Material untuk 94 Informasi Material
66 Sumber Daya Manusia Subsequent Material Information
Human Resources Investasi Barang Modal
66 Informasi Kepemilikan Saham Bound Instrument For Capital 94 Perubahan Ketentuan
Shareholding Information Investment PeraturanPerundang -
68 Informasi Entitas Anak 88 Investasi Barang Modal Undangan yang berpengaruh
Information of Subsidiaries Capital Expenditure signifikan
68 Kronologis Pencatatan Saham 88 Informasi Material Setelah Changes In Law
Cronology of Stock Listing Tanggal Laporan Akuntan 94 Perubahana Kebijakan
69 Lembaga dan Profesi Subsequent Material Akuntansi
Penunjang Pasar Modal Information After Changes in Accounting Policies
Capital Market Supporting Accountant Report
Institutions and Profesional 88 Prospek Usaha
72 Penghargaan/Sertifikasi yang Business Propect
diterima
Awards and Certificates

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
LAPORAN
TATA KELOLA PERUSAHAAN KEBERLANJUTAN
GOOD CORPORATE GOVERNANCE SUSTAINBILITY REPORT

98 Rapat Umum Pemegang 155 Kebijakan Pengungkapan 166 Strategi Keberlanjutan


Saham Informasi Mengenai Sustainbility Strategy
General Meeting Shareholders Kepemilikan Saham 169 Profil Perseroan
117 Direksi Perseroan Oleh Direksi dan Company Profile
Borad of Directors Dewan Komisiaris 172 Penjelasan Direksi
121 Dewan Komisiaris Information Disclosure Policy Message From Board of
Board of Commissioners Regarding The Company’s Directors
123 Nominasi dan Remunerasi Share Ownership by Board of 175 Tata Kelola Berkelanjutan
Nomination and Remuneration Directors and Board of Sustainbility Good Governance
Committee Commissioners 181 Kinerja Berkelanjutan
124 Komite Audit 157 Sistem Pelaporan Sustainbility Perfomance
Audit Committee Pelanggaran 201 Lembar Umpan Balik
Whistlebowing System Feedbakc Form
130 Komite Nominasi dan
Remunerasi 159 Kebijakan Anti Korupsi
Nomination and Remuneration Anti - Corruption Policy
Committee
136 Sekretaris Perusahaan 160 Penerapan Tatat Kelola LAPORAN KEUANGAN
Corporate Secretary Perusahaan FINANCIAL STATEMENTS
Corporate Governance REPORT
140 Unit Audit Internal Implementation
Internal Audit Unit
143 Sistem Pengendalian Internal
Internal Control System
146 Sistem Manajemen Resiko
Risk Management System
152 Perkara Penting
Important Cases
153 Sanksi Administratif
Administrative Sanctions
153 Kode Etik Perusahaan
Code of Conducts
154 Budaya Perusahaan
Corporate Culture
155 Kebijakan Pemberian
Kompensasi Jangka Panjang
Berbasis Kinerja Kepada
Manajemen dan atau
Karyawan
Performance - Based
Longterm Compensation Policy
to Management and or
Employees
06 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

2022 Performance Highlight

01
Highlights
Ikthisar
02
Miliar

Management Report
Laporan Manajemen
Pendapatan Bersih
Billion

03
Net Income

Company Profile
Profil Perusahaan
04
49,8% 52,9%

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
05
Perubahan Pendapatan Progres Laba (Rugi) Bersih

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Income Change Profit Progress Income

Kenaikan Pendapatan Penurunan Rugi komprehensif


sebesar 49,8% dari tahun 2021 sebesar 52,9% dari tahun 2021

06
Capaian Properti Capaian Hotel Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

46,7 % 47,9%
07
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Capaian Pendapatan unit bisnis Capaian Pendapatan unit bisnis hotel naik
properti naik 46,7 % yaitu 5,061 Milyar sebesar 47,9 % yaitu 4,539 Milyar dibandingkan
dibandingkan tahun 2021 tahun 2021

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
07

Peristiwa Penting 2022


2022 Event Highlights

Februari 2022 February 2022

Penambahan fasilitas lapangan basket untuk


penghuni Amaya Home Resort.

Additional basketball court facilities for Amaya


Home Resort’s residents.

Agustus 2022 August 2022

Perubahan susunan pengurus perseroan


yang disahkan pada RUPS Tahunan 2022
tanggal 3 Agustus 2022

Changes in the composition of the company's


management which were approved at the 2022
Annual GMS on August 3, 2022
08 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Ikhtisar Keuangan
Financial Highlights

01
Highlights
Ikthisar
Laporan Laba Rugi Komprehensif Konsolidasian
Consolidated Comprehensive Income Statement TAHUN 2022 TAHUN 2021 TAHUN 2020
Pendapatan 32.164 21.473 24.103
Revenues
Beban pokok pendapatan
20.485 18.020 16.551

02
Cost of Revenues

Management Report
Laporan Manajemen
Laba kotor 11.679 3.453 7.553
Gross Profit
Beban Usaha 9.882 11.155 13.141
Operating Expenses
Laba Usaha 1.797 ( 7.703 ) ( 5.589 )
Operating Profit

03
Jumlah (Beban) penghasilan lain lain bersih
9.872 10.342 12.750

Company Profile
Profil Perusahaan
Total Other Income (Charges)-Net
Laba (Rugi) sebelum pajak penghasilan ( 8.075 ) ( 18.045 ) ( 18.339 )
Profit (Loss) before Income Tax
Laba (Rugi) netto tahun berjalan setelah dampak
penyesuaian ekuitas margin bisnis

04
( 8.191 ) ( 17.008 ) ( 19.103 )
Net Income (Loss) for the Year After Equity Merging

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Business Adjustment
Dampak penyesuaian ekuitas margin bisnis dari laba (rugi)
neto 0 0 0
Equity Merging Business Adjustment from Net Income (Loss)
Laba (Rugi) netto tahun berjalan sebelum dampak

05
penyesuaian ekuitas margin bisnis ( 8.191 ) ( 17.008 ) ( 19.103 )
Net Income (Loss) for the Year Before Equity Merging Business

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Adjustment
Total penghasilan komprehensif
166 (33) ( 404 )
Total Other Comprehensive Income
Total Laba (rugi) komprehensif tahun berjalan setelah
dampak penyesuaian ekuitas margin bisnis
06
( 8.025 ) ( 17.041 ) ( 19. 507 )
Total Comprehensive Income (Loss) for the Year After Equity Merging Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Business Adjustment
Dampak penyesuaian ekuitas margin bisnis dari laba (rugi)
komprehensif neto 0 0 0
Equity Merging Business Adjustment from Comprehensive Income
(Loss)
07

Total Laba (rugi) komprehensif tahun berjalan sebelum


dampak penyesuaian ekuitas margin bisnis ( 8.025 ) ( 17.041 ) ( 19. 507 )
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Comprehensive Income (Loss) for the Year Before Equity Merging


Business Adjustment
Laba Neto (Rugi) yang dapat diatribusikan kepada pemilik
entitas induk ( 8.117 ) ( 16.788 ) ( 18. 588 )
Net Income (Loss) Attributable to Owners of the Parent Entity

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
09

TAHUN 2022 TAHUN 2021 TAHUN 2020


Laba Neto (Rugi) yang dapat diatribusikan kepada
kepentingan non pengendali ( 74 ) ( 220 ) ( 514 )
Net Income (Loss) Attributable to Non-Controlling Interests to
Owners of the Parent Entity
Total Laba (rugi) komprehensif yang dapat diatribusikan
kepada pemilik entitas induk ( 7.950 ) ( 16.821 ) ( 18.980 )
Total Comprehensive Income (Loss) Atributable to Owners of the
Parent Entity
Total Laba (rugi) komprehensif yang dapat diatribusikan
kepada kepentingan non pengendali ( 75 ) ( 220 ) ( 527 )
Total Comprehensive Income (Loss) Attributable to Non-Controlling
Interests
Laba (Rugi) per saham ( 6,49 ) ( 13,43 ) ( 14,87 )
Earnings Per Share entity

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian


Consolidated Statements of Financial Position TAHUN 2022 TAHUN 2021 TAHUN 2020
Jumlah Aset
Total Assets 237.976 259.460 260.603
Jumlah Aset Lancar
Total Current Assets 139.213 160.737 159.893

Jumlah Aset Tidak Lancar 98.763 98.724 100.710


Total Non-Current Assets
Jumlah Liabilitas
176.861 190.321 174.423
Total Liabilities
Jumlah Liabilitas Jangka Pendek
74.033 68.472 36.445
Total Current Liabilities
Jumlah Liabilitas Jangka Panjang 102.828 121.849 137.978
Total Non-Current Liabilities
Kepentingan Non-Pengendali
Non-Controlling Interest 1.772 1.847 2.066

Total Ekuitas - Bersih


61.115 69.140 86.180
Total Equity - Net
Total Liabilitas dan Ekuitas - Bersih
Total Liabilities and Equity - Net 237.976 259.460 260.603
10 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Laporan Arus Kas
Cash Flow Statement TAHUN 2022 TAHUN 2021 TAHUN 2020
Arus kas bersih dari aktivitas operasi
Net cash provided by operating activities 10.031 ( 497 ) ( 13.989 )
Arus kas bersih untuk aktivitas investasi

02
Net cash provided by investing activities ( 292 ) ( 2.664 ) ( 984 )

Management Report
Laporan Manajemen
Arus kas bersih dari aktivitas pendanaan ( 7.885 ) 2.055 14.564
Net cash provided by financing activities
Kenaikan/(penurunan) bersih kas dan setara kas
1.854 ( 1.106 ) ( 409 )
Net increase/(decrease) in cash and cash equivalents
Kas dan setara kas awal
2.024 3.130 3.539

03
Cash and cash equivalents, beginning

Company Profile
Kas dan setara kas akhir

Profil Perusahaan
3.878 2.024 3.130
Cash and cash equivalents, ending

04
and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Laporan Rasio Keuangan
Financial Ratio Statement TAHUN 2022 TAHUN 2021 TAHUN 2020
Rasio Laba Bersih terhadap Aset
Return on Assets -3,4 % - 6,6 % - 7,3 %
Rasio Laba Bersih terhadap Ekuitas
Return on Equity -13,1 % - 24,6% -22,6 %

05
Rasio Marjin Laba Kotor terhadap Pendapatan -36,3 % - 16,1 % - 31,3 %

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Gross Profit Margin
Rasio Marjin Laba Usaha terhadap Pendapatan
-5,6 % - 35,9 % - 23,2 %
Operating Profit Margin
Rasio Marjin Laba Bersih terhadap Pendapatan
- 25,4 % - 79,2 % - 79,3 %
Net Income Margin
Rasio Pendapatan Komprehensif terhadap Aset -3,4 % - 6,6 % - 7,5 % 06
Return on Assets (Comprehensive)
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Rasio Pendapatan Komprehensif terhadap Ekuitas


-13,1 % - 24,6 % - 22,6 %
Ekuitas Return on Equity (Comprehensive)
Rasio Marjin Laba Komprehensif terhadap Pendapatan
-24,9 % - 79,4 % - 80,9 %
Comprehensive Income Margin
07

Rasio Lancar -188,0 % - 234,7 % - 438,7 %


Current Ratio
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Rasio Liabilitas terhadap Aset


-74,3 % - 73,4 % - 66,9 %
Liabilities to Assets Ratio
Rasio Liabilitas terhadap Ekuitas
-289,4 % - 275,3 % - 202,4 %
Liabilities to Equity Ratio

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
11

2022 2021 2020 2022 2021 2020


Rasio Laba Bersih terhadap Aset -3,4% -6,6% -7,3% Rasio Laba Bersih terhadap Ekuitas -13,1% -24,6% -22,6%
Return on Assets Return on Equity

2022 2021 2020 2022 2021 2020


Rasio Marjin Laba Kotor terhadap 36,3% 16,1% 31,3% Rasio Marjin Laba Usaha terhadap 5,6% -35,9% -23,2%
Pendapatan Pendapatan
Gross Profit Margin Operating Profit Margin
12 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
2022 2021 2020 2022 2021 2020
Rasio Marjin Laba Bersih terhadap -25,5% -79,2% -79,3% Rasio Pendapatan Komprehensif -3,4% -6,6% -7,5%
Pendapatan terhadap Aset
Net Income Margin Return on Assets (Comprehensive)

02
Management Report
Laporan Manajemen
03
Company Profile
Profil Perusahaan
04
2022 2021 2020 2022 2021 2020

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Rasio Pendapatan Komprehensif -24,9% -79,4% -80,9% Rasio Lancar 188,0% 234,7% 438,7%
terhadap Ekuitas Current Ratio
Return on Equity (Comprehensive)

05
Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
07
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
13

2022 2021 2020 2022 2021 2020


Rasio Liabilitas terhadap Aset 74,3% 73,4% 66,9% Rasio Liabilitas terhadap Ekuitas 289,4% 275,3% 202,4%
Liabilities to Assets Ratio Liabilities to Equity Ratio
14 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Ikhtisar Saham
Stock Highlight

01
Highlights
Ikthisar
Tabel Kinerja Saham PT. Kota Satu Properti, Tbk Tahun 2021
2021 Shares Performance Table PT. Kota Satu Properti, Tbk

02
Bulan Triwulan Penutupan Market Capitalization Volume ( Ribuan ) Jumlah Saham Tercatat

Management Report
Laporan Manajemen
Months Quarter High (Rp) Low (Rp) Close (Rp) ( IDR Billions ) Volume (Thousand ) Number of Shares Listed

Januari 60 50 50 69 3.446 1.375.000.000


Febuari I 55 50 51 70 2.201 1.375.000.000
Maret 77 50 65 89 196.000 1.375.000.000
April 77 53 56 77 248.766 1.375.000.000
Mei II 62 50 50 69 30.923 1.375.000.000

03
Juni 54 50 50 69 13.990 1.375.000.000

Company Profile
Profil Perusahaan
Juli 56 50 53 73 170.638 1.375.000.000
Agustus III 62 51 57 78 180.829 1.375.000.000
September 85 57 72 99 653.350 1.375.000.000
Oktober 79 67 74 102 178.294 1.375.000.000
November IV 100 70 93 128 308.876 1.375.000.000
Desember 114 93 104 143 305.548 1.375.000.000

04
Kurs Akhir 114 50 104 2.290.861

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
FLUKTUASI SAHAM DAN VOLUNE PERDAGANGAN TAHUN 2021

05
SHARE PRICE MOVEMENT AND TRADING VOLUME 2021

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
120 700000

600000
100

500000
80
06
Sustainbility Report
400000 Laporan Keberlanjutan

60

300000

40
200000
07

20
100000
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

0
Januari Febuari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
15

Tabel Kinerja Saham PT. Kota Satu Properti, Tbk Tahun 2022
2022 Shares Performance Table PT. Kota Satu Properti, Tbk

Bulan Triwulan Penutupan Market Capitalization Volume ( Ribuan ) Jumlah Saham Tercatat
Months Quarter High (Rp) Low (Rp) Close (Rp) ( IDR Billions ) Volume (Thousand ) Number of Shares Listed

Januari 114 50 100 138 199,067 1.375.000.000


Febuari I 114 50 97 133 82,224 1.375.000.000
Maret 115 50 113 155 295,179 1.375.000.000
April 115 50 101 139 104,549 1.375.000.000
Mei II 116 100 108 149 96,360 1.375.000.000
Juni 114 50 106 146 116,142 1.375.000.000
Juli 135 104 129 177 346,465 1.375.000.000
Agustus III 142 107 114 157 318,532 1.375.000.000
September 117 67 79 109 513,548 1.375.000.000
Oktober 87 68 76 105 257,889 1.375.000.000
November IV 79 67 70 96 118,821 1.375.000.000
Desember 72 68 69 95 38,609 1.375.000.000

Kurs Akhir 142 50 69 2,487,385

FLUKTUASI SAHAM DAN VOLUNE PERDAGANGAN TAHUN 2021


SHARE PRICE MOVEMENT AND TRADING VOLUME 2021

120 600000

100 500000

80 400000

60 300000

40 200000

20 100000

0
Januari Febuari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember
16 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
INFORMASI MENGENAI AKSI KORPORASI CORPORATE ACTIONS

Highlights
Ikthisar
Selama tahun buku 2022, tidak terdapat aksi During fiscal year 2022, the Company has not
korporasi yang dilaksanakan oleh Perseroan engaged in any corporate action that caused
yang menyebabkan terjadinya perubahan changes in SATU shares such as stock split,

02
pada saham SATU, seperti pemecahan reverse stock, stock dividend, bonus shares,
saham, penggabungan saham, dividen and changes in the nominal value of shares,

Management Report
Laporan Manajemen
saham, saham bonus, perubahan nilai issuance of convertible securities, and capital
nominal saham, penerbitan efek konversi, addition or reduction.
serta penambahan atau pengurangan
modal.

03
Company Profile
Profil Perusahaan
PENGHENTIAN SEMENTARA
PERDAGANGAN SAHAM / PENGHAPUSAN
PENCATATAN SAHAM SUSPENSION / DELISTING
Sepanjang tahun 2022, Perseroan tidak In 2022, the Company was not imposed any

04
pernah dikenakan sanksi terkait sanctions related to the temporary suspension

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
penghentian sementara perdagangan of share trading or delisting of shares on the
saham maupun penghapusan pencatatan Indonesia Stock Exchange.
saham di Bursa Efek Indonesia.

05
Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
07
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
20 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Ikhtisar Keuangan
Financial Highlights

01
Highlights
Ikthisar
Pemegang saham dan pemangku kepentingan Our Honorable shareholders and stakeholders, best
yang kami hormati, salam sejahtera bagi kita wishes to you all.
semua.

02
Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Praise and gratitude we pray to the presence of God

Management Report
Laporan Manajemen
Yang Maha Esa atas limpahan berkah dan Almighty for His abundance of blessings and gifts so
karunia-Nya sehingga PT Kota Satu Properti Tbk that PT Kota Satu Properti Tbk can go through 2022
dapat melalui tahun 2022 yang penuh which is full of challenges with positive performance.
tantangan dengan kinerja yang positif.
Ekonomi global yang belum sepenuhnya pulih The global economy, which has not fully recovered

03
dari dampak pandemi Covid-19, kembali from the impact of the Covid-19 pandemic, will again

Company Profile
Profil Perusahaan
menghadapi tantangan yang cukup berat di face quite tough challenges in 2022. Various events
tahun 2022. Berbagai kejadian seperti konflik such as geopolitical conflicts, soaring inflation and
geopolitik, lonjakan inflasi dan lonjakan tingkat spikes in interest rates have caused the global
suku bunga membuat ekonomi global kembali economy to experience another slowdown.

04
mengalami perlambatan.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Dinamika global tentu berpengaruh pada Global dynamics certainly affect the Indonesian
perekonomian Indonesia. Meski demikian, economy. Nonetheless, the Indonesian economy
perekonomian Indonesia relative lebih resilien, was relatively more resilient, as can be seen from the
terlihat dari pertumbuhan ekonomi tahun 2022 economic growth in 2022 which reached 5.31%,

05
yang mencapai 5,31%, lebih tinggi dibanding higher than the previous year’s 3.70%. Indonesia’s
tahun sebelumnya 3,70%. Pertumbuhan economic growth was mainly supported by domestic

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
ekonomi Indonesia utamanya ditopang oleh demand and excellent export performance where the
permintaan domestik dan kinerja ekspor yang trade balance experienced the largest surplus in
sangat baik dimana neraca perdagangan history, amounting to 54.46 billion US Dollars.
mengalami surplus terbesar sepanjang sejarah, However, the national inflation rate experienced a
yaitu sebesar 54,46 miliar Dolar AS. Namun sharp spike in 2022, to 5.51% from 1.87% in 2021. 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

demikian, tingkat inflasi nasional mengalami The increasing inflation rate forced Bank Indonesia to
lonjakan yang cukup tinggi di tahun 2022, yaitu gradually raise the BI 7 Days Repo Rate reference
menjadi 5,51% dari 1,87% di tahun 2021. rate until to the level of 5.50%.
Meningkatnya laju inflasi tersebut memaksa
07

Bank Indonesia untuk menaikkan suku bunga


acuan BI 7 Days Repo Rate secara bertahap
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

hingga ke level 5,50%.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
21

Dewan Komisaris menjalankan fungsi Board of Commissioners carries out a oversight


pengawasan atas strategi dan kebijakan yang function over the strategies and policies implemented
diterapkan oleh Direksi dalam mengelola by the Board of Directors in managing the Company
Perseroan sebagaimana diamanahkan dalam as mandated in the Articles of Association and
Anggaran Dasar dan peraturan yang berlaku. applicable regulations. Board of Commissioners has
Dewan Komisaris secara intensif memberikan intensively provided advice and directions to the
saran dan arahan kepada Direksi terutama Board of Directors, especially in the efforts to mitigate
dalam mitigasi risiko yang disebabkan kondisi di risks caused by conditions in 2022. In carrying out its
tahun 2022. Dalam menjalankan tugasnya, duties, Board of Commissioners also ensures the
Dewan Komisaris juga memastikan pelaksanaan implementation of good corporate governance and
tata kelola perusahaan yang baik dan kepatuhan compliance with all laws and regulations related to
terhadap seluruh peraturan the Company’s operations
perundang-undangan yang terkait dengan
operasional Perseroan.

Performance Assesment of The Board of


Penilaian Terhadap Kinerja Direksi Directors
Kondisi internal dan eksternal yang terjadi The internal and external conditions that occurred
sepanjang tahun 2022 tentu sangat throughout 2022 certainly greatly influenced the
berpengaruh pada kinerja Perseroan. Company's performance.
Kami sangat mengapresiasi segala upaya yang We really appreciate all the efforts that have been
telah dilakukan Direksi. Dewan Komisaris made by the Board of Directors. The Board of
menilai Direksi telah menunjukkan kemampuan Commissioners considers that the Board of Directors
terbaiknya dan menjalankan strategi yang tepat has shown its best capabilities and executed the right
dalam mengoptimalkan posisi Perseroan di strategy in optimizing the Company's position in 2022
tahun 2022 walaupun kondisi ekonomi dan despite the challenging economic and property
industri properti yang cukup menantang. Hal ini industry conditions. This is reflected in the
tercermin melalui peningkatan kinerja improvement in financial performance and the
keuangan dan implementasi strategi Direksi implementation of the Directors' strategy in
dalam melakukan ekspansi bisnis perusahaan. expanding the company's business. The Board of
Dewan Komisaris juga berpendapat bahwa Commissioners also believes that the Board of
Direksi juga telah menerapkan prinsip Directors has also applied the principle of prudence
kehati-hatian dan bijaksana dalam mengelola and prudence in managing the company's operations
operasional perusahaan sesuai arah kebijakan in accordance with the direction of the Company's
strategis Perseroan. strategic policies.
22 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Terhadap inisiatif strategis yang dijalankan Regarding the strategic initiatives carried out by the
Direksi di tahun 2022, Dewan Komisaris menilai Board of Directors in 2022, the Board of
telah sejalan dengan rencana, terutama terkait Commissioners considers that they are in line with

02
peningkatan pengelolaan cashflow, manajemen the plan, especially related to improving cash flow
risiko sebagai tools pengelolaan bisnis management, risk management as tools for

Management Report
Laporan Manajemen
perusahaan, serta upaya peningkatan managing the company's business, as well as efforts
competitiveness melalui efisiensi cost dan to increase competitiveness through cost efficiency
memperbaiki strategi marketing. and improve marketing strategies.
Dewan Komisaris melakukan fungsi The Board of Commissioners performs the oversight

03
pengawasan dan memberikan arahan, nasihat function and provides direction, advice and

Company Profile
Profil Perusahaan
serta rekomendasi kepada Direksi dalam proses recommendations to the Board of Directors in the
implementasi strategi pencapaian target process of implementing strategies to achieve
perusahaan dengan mempertimbangkan company targets by taking into account
perkembangan kondisi ekonomi, industri dan developments in economic, industrial and business

04
bisnis, terkait rencana bisnis yang akan conditions, related to business plans that will be

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
ditetapkan dan disepakati bersama. determined and mutually agreed upon. The Board of
Rekomendasi Dewan Komisaris menjadi bagian Commissioners' recommendations form part of the
dari proses perumusan strategi Perseroan. Company's strategy formulation process.
Kebijakan strategis yang telah disepakati dan Strategic policies that have been agreed and
disetujui dijabarkan menjadi target kinerja, approved are translated into performance targets,

05
perencanaan operasional, dan program kerja operational planning, and cascading work programs

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
yang di-cascading hingga ke struktur terbawah down to the lowest structure in the form of key
dalam bentuk key performance indicators (KPI) performance indicators (KPIs) that must be achieved
yang harus dicapai pada tahun buku. Dewan in the financial year. The Board of Commissioners
Komisaris dan Direksi berkomunikasi secara and the Board of Directors communicate intensively
intensif untuk memastikan tercapainya target to ensure the achievement of the Company's 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
kinerja Perseroan. Secara formal, pelaksanaan performance targets. Formally, the implementation of
fungsi pengawasan Dewan Komisaris terhadap the supervisory function of the Board of
kinerja Direksi dilakukan melalui rapat bersama Commissioners on the performance of the Board of
Dewan Komisaris dan Direksi. Dalam forum Directors is carried out through joint meetings
tersebut, Direksi melaporkan hasil pencapaian between the Board of Commissioners and the Board
07

kinerja operasional bulanan, kinerja keuangan of Directors. In this forum, the Board of Directors
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

triwulanan, permasalahan yang dihadapi dan reports the results of achieving monthly operational
penanganannya,serta rencana pengembangan performance, quarterly financial performance,
selanjutnya. problems faced and resolved, as well as plans for
further development.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
23

Keterlibatan Dewan Komisaris sejak awal The involvement of the Board of Commissioners
perumusan dimaksudkan untuk membuka since the beginning of the formulation was intended
perspektif atau sudut pandangan yang lebih luas to open a wider perspective or point of view in various
dalam berbagai aspek pengelolaan Perseroan, aspects of the management of the Company, so that
sehingga dapat membantu Direksi merumuskan it can assist the Board of Directors in formulating
inisiatif strategis dan cascading target kinerja strategic initiatives and cascading appropriate
yang tepat sesuai dengan kebutuhan performance targets according to the needs of
pengembangan organisasi demi tercapainya organizational development in order to achieve the
tujuan Perseroan. goals of the Company.
Dalam pandangan Dewan Komisaris, Direksi In the view of the Board of Commissioners, the Board
telah menjalankan strategi bisnis dengan of Directors has implemented a business strategy
insiatif-inisiatif yang tepat dan efektif, dengan with appropriate and effective initiatives, taking into
mempertimbangkan saran dan rekomendasi account the suggestions and recommendations of the
Dewan Komisaris, serta memperhatikan Board of Commissioners, as well as taking into
faktor-faktor eksternal yang berkembang account developing external factors so that the
sehingga Perseroan mampu menjaga Company was able to maintain optimal growth this
pertumbuhan yang baik pada tahun ini. Secara year. Overall, the Board of Commissioners hopes that
keseluruhan, Dewan Komisaris berharap agar the Board of Directors will continue to maintain this
Direksi terus mempertahankan kinerja optimal optimal performance so that the Company's growth
ini sehingga pertumbuhan Perseroan dapat can be maintained in the future and continue to seek
terus terjaga di masa mendatang serta terus new breakthroughs and strategies in order to support
mencari terobosan dan strategi baru dalam the business development of the Company and its
rangka mendukung perkembangan bisnis Subsidiaries in the future.
Perseroan dan Entitas Anak di masa mendatang

Pandangan Atas Prospek Usaha View on Business Prospects

Perekonomian dunia tahun 2023 masih akan The world economy in 2023 will still face severe
menghadapi tantangan berat bahkan ancaman challenges and even the threat of a recession is
resesi sudah di depan mata. Sejumlah faktor imminent. Several factors will weigh on global
akan membebani pertumbuhan ekonomi economic growth, from tight monetary policies in
global, mulai dari ketatnya kebijakan moneter di several countries, ongoing geopolitical conflicts, high
sejumlah negara, konflik geopolitik yang masih interest rates, spikes in inflation due to rising energy
berlanjut, tingkat suku bunga tinggi, lonjakan prices, industrial raw materials and food, to slowing
inflasi akibat kenaikan harga energi, bahan baku global trade.
industri, dan bahan pangan, hingga
melambatnya perdagangan global.
24 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Lembaga multinasional seperti IMF dan Bank Multinational institutions such as the IMF and the
Dunia telah beberapa kali mengoreksi proyeksi World Bank have corrected their projections for global
pertumbuhan ekonomi global tahun 2023. IMF economic growth in 2023 several times. The IMF cut

02
memangkas proyeksi ekonomi global 2023 dari its 2023 global economic forecast from 4.4% in the
4,4% pada prakiraan Januari 2022 menjadi 3,2% January 2022 forecast to 3.2% in April 2022, and to

Management Report
Laporan Manajemen
pada April 2022, dan menjadi 2,7% pada Oktober 2.7% in October 2022. Meanwhile, the World Bank in
2022. Sementara Bank Dunia pada Januari 2023 January 2023 announced its 2023 global growth
mengumumkan prakiraan pertumbuhan global forecast to be 1.7%, down sharply from 3% in the
2023 menjadi 1,7%, turun tajam dari 3% pada June 2022 forecast.

03
prakiraan Juni 2022.

Company Profile
Profil Perusahaan
Di tengah gejolak ekonomi global, ekonomi In the midst of global economic turmoil, Indonesia's
Indonesia menunjukkan prospek yang baik. Bank economy shows good prospects. Bank Indonesia
Indonesia memperkirakan pertumbuhan estimates that Indonesia's economic growth in 2023
ekonomi Indonesia pada tahun 2023 tetap kuat will remain strong in the range of 4.5-5.3%, and will

04
pada kisaran 4,5-5,3%, dan akan meningkat increase to 4.7-5.5% in 2024 supported by private

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
menjadi 4,7-5,5% pada 2024 didukung oleh consumption, investment, and continued positive
konsumsi swasta, investasi, dan tetap positifnya export performance amidst slowing global economic
kinerja ekspor di tengah pertumbuhan ekonomi growth.
global yang melambat.
Perseroan menatap tahun 2023 dengan optimis

05
The Company looks optimistically at 2023 but still
namun tetap menjaga kehati-hatian dan maintains caution and anticipates the dynamics that

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
antisipasi terhadap dinamika yang mungkin may occur in the future.
terjadi di masa mendatang. In the joint meeting forum, the Board of Directors
Di dalam forum rapat bersama, Direksi conveys business opportunities that might be entered
menyampaikan peluang bisnis yang mungkin for further discussion and analysis. The Board of
dapat dimasuki untuk dibahas dan dianalisis Commissioners has submitted considerations and 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
lebih lanjut. Dewan Komisaris telah recommendations according to their professional
menyampaikan pertimbangan dan rekomendasi capacity. The Board of Commissioners supports
sesuai kapasitas profesional yang dimiliki. Dewan management's analysis of the Company's challenges
Komisaris mendukung analisis manajemen and opportunities in 2023 and believes that the
tentang tantangan dan peluang Perseroan pada Company can achieve sustainable growth in the
07

tahun 2023 dan yakin bahwa Perseroan dapat coming year based on the business strategy that has
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

meraih pertumbuhan yang berkelanjutan di been prepared.


tahun mendatang dengan berlandaskan pada
strategi bisnis yang telah disusun.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
25

Pandangan Atas Penerapan Tata Kelola Views on Sustainability Governance


Perusahaan Implementation

Dewan Komisaris berpendapat, kesinambungan The Board of Commissioners has an opinion that
usaha dalam jangka panjang tidak hanya diukur long-term business sustainability is not only
dari performa keuangan serta peningkatan measured by financial performance and increased
keuntungan semata, namun juga melalui profits, but also through the consistent
konsistensi pelaksanaan tata kelola perusahaan implementation of good corporate governance. Good
yang baik. Penerapan prinsip GCG secara baik dan and consistent implementation of GCG principles will
konsisten akan dapat memberikan nilai positif be able to provide positive value to the Company and
bagi Perseroan dan meningkatkan kepercayaan increase stakeholder trust in the Company.
pemangku kepentingan kepada Perseroan. Sustainability GCG implementation is an important
Implementasi GCG secara berkelanjutan part of all of the Company's business processes. The
merupakan bagian penting dalam seluruh proses Board of Commissioners and the Board of Directors
bisnis Perseroan. Dewan Komisaris dan Direksi are strongly committed to implementing and
berkomitmen kuat untuk menerapkan dan upholding the principles of good corporate
memegang teguh prinsip-prinsip tata kelola governance (GCG).
perusahaan yang baik (Good Corporate
Governance/ GCG).
Dewan Komisaris menilai bahwa penerapan The Board of Commissioners considers that the
prinsip Tata Kelola Perusahaan yang baik (GCG) di implementation of the principles of good corporate
Perseroan, yang berpedoman pada prinsip governance (GCG) in the Company, which is guided
Transparansi, Akuntabilitas, Pertanggungjawaban, by the principles of Transparency, Accountability,
Kemandirian, dan Kewajaran telah dilakukan Responsibility, Independence and Fairness, has been
dengan cukup baik dan Direksi telah melakukan carried out quite well and the Directors have made
upaya yang optimal untuk terus meningkatkan optimal efforts to continuously improve the quality of
kualitas penerapan GCG. Karena itu, Dewan GCG implementation. Therefore, the Board of
Komisaris mengapresiasi langkah Direksi dalam Commissioners appreciates the steps taken by the
mengembangkan perangkat kebijakan-kebijakan Board of Directors in developing a set of GCG
GCG yang mengedepankan pengelolaan bisnis policies that prioritize sustainable business
berkelanjutan serta berorientasi pada system management and are oriented towards a risk
manajemen risiko, serta mendukung upaya-upaya management system, and support the efforts made
yang dilakukan Direksi untuk terus meningkatkan by the Board of Directors to continue to improve the
kualitas penerapan GCG dengan mengacu pada quality of GCG implementation by referring to
peraturan yang berlaku dan standar terkait GCG. applicable regulations and related standards. GCG.
26 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Changes in the Composition of The Board of

01
Perubahan Komposisi Dewan Komisaris Commissioners

Highlights
Ikthisar
Susunan Dewan Komisaris Perseroan The composition of the Company's Board of
berdasarkan keputusan Rapat Umum Pemegang Commissioners based on the decision of the
Saham Tahunan Perseroan tahun buku 2021 yang Company's Annual General Meeting of Shareholders

02
diselenggarakan pada tanggal 3 Agustus 2022 for the 2021 fiscal year which will be held on August
adalah : 3, 2022 is:

Management Report
Laporan Manajemen
Komisaris Utama : Arief Sugiyo Chairman : Arief Sugiyo
Komisaris Independen : Ibnu Dody Prayitno Independent Commissioner : Ibnu Dody Prayitno
Perubahan komposisi Dewan Komisaris tersebut The change in the composition of the Board of

03
merupakan tindak lanjut hasil keputusan RUPS Commissioners is a follow-up to the results of the

Company Profile
yang telah disepakati oleh mayoritas pemegang AGMS decision which was agreed upon by the

Profil Perusahaan
saham yang hadir dalam rapat. majority of shareholders present at the meeting.
Kepada Bapak Hengky Susanto, kami To Mr. Hengky Susanto, we express our appreciation
menyampaikan apresiasi atas kontribusi yang for the contribution he has made while serving as

04
telah diberikan selama menjabat sebagai Independent Commissioner.
Komisaris Independen.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Apresiasi Appreciation

Dewan Komisaris sangat menyadari bahwa The Board of Commissioners is very aware that
semua yang telah diraih tidak lepas dari everything that has been achieved cannot be

05
dukungan para pemangku kepentingan. Oleh separated from the support of stakeholders.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
karena itu, disampaikan terima kasih yang Therefore, we express our deepest gratitude to all
sebesar-besarnya kepada seluruh pemangku stakeholders for the trust given, so that the Company
kepentingan atas kepercayaan yang diberikan, can go through every difficult and challenging period
sehingga Perseroan dapat melalui setiap masa well.
06
sulit dan penuh tantangan dengan baik. Appreciation and thanks are also conveyed for the
Apresiasi dan ucapan terima kasih juga dedication that has been poured out by the Board of
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

disampaikan atas dedikasi yang telah Directors, management and all employees for the
dicurahkan oleh Direksi, manajemen, dan contribution and dedication that has been given to
seluruh karyawan atas kontribusi dan dedikasi achieve the Company's goals.
yang telah diberikan guna mencapai tujuan Hopefully the Company can continue to provide
07

Perseroan. added value and greater benefits for shareholders,


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Semoga Perseroan dapat terus memberikan nilai employees, customers, business partners and all
tambah dan manfaat yang lebih besar bagi para stakeholders in the future.
pemegang saham, karyawan, pelanggan, mitra
usaha, dan seluruh pemangku kepentingan
dimasa mendatang.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
30 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Seluruh pemegang saham dan pemangku Our Honorable shareholders and stakeholders. Our
kepentingan yang terhormat. Puji Syukur kami thanks to God Almighty, with His blessings, the
panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa, atas Company has successfully passed 2022 amidst the

02
berkat rahmatNya, Perseroan berhasil melalui challenges of a global economic slowdown.
tahun 2022 dengan baik ditengah tantangan

Management Report
Laporan Manajemen
perlambatan perekonomian global.
Perubahan tatanan geopolitik dengan adanya Changes in the geopolitical order due to the
konflik Rusia-Ukraina menimbulkan krisis Russia-Ukraine conflict have created a new
ekonomi baru. Gangguan rantai pasokan economic crisis. Supply chain disruptions have

03
membuat harga komoditas pangan dan energi increased the prices of food and energy commodities,

Company Profile
Profil Perusahaan
naik berdampak tidak hanya pada pelemahan not only weakening the global economy, but also
ekonomi global, namun juga pada tingginya causing high levels of global inflation. The global
tingkat inflasi global. Tingkat inflasi global sampai inflation rate until the end of 2022 reached 8.8%, a
dengan akhir tahun 2022 mencapai 8,8%, significant increase compared to the inflation rate in

04
meningkat signifikan dibandingkan tingkat 2021 which was only 4.7%.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
inflasi di tahun 2021 yang hanya sebesar 4,7%.
Sebagai bagian dari perekonomian global, As part of the global economy, Indonesia also felt the
Indonesia juga turut merasakan dampak dari impact of global economic uncertainty. This change in
ketidakpastian ekonomi global. Perubahan the geopolitical order is certainly a major challenge

05
tatanan geopolitik tersebut tentu menjadi for the performance of national economic recovery.
tantangan utama bagi kinerja pemulihan Rising prices for food, industrial raw materials and

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
ekonomi nasional. Kenaikan harga pangan, energy as a result of supply chain disruptions and a
bahan baku industri, dan energi sebagai dampak potential spike in global inflation put pressure on
dari gangguan rantai pasokan serta potensi several industries and the domestic financial sector.
lonjakan inflasi global memberi tekanan pada
beberapa industri serta sektor keuangan 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

domestik.
Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), laju Based on data from the Central Statistics Agency
Inflasi Indonesia sepanjang tahun 2022 (BPS), Indonesia's inflation rate throughout 2022
mencapai 5,51%, lebih tinggi dari target reached 5.51%, higher than the government's target
07

pemerintah sebesar 3,0+1% dan jauh of 3.0+1% and far higher than inflation in 2021 of
lebih tinggi dibandingkan inflasi tahun 2021 1.87% and inflation in 2020 of 1.68%.
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

sebesar 1,87% dan inflasi Tahun 2020 sebesar


1,68%.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
31

Peningkatan inflasi tersebut salah satunya This increase in inflation is partly due to government
disebabkan oleh kebijakan pemerintah di tahun policies in 2022 through adjustments to subsidized
2022 melalui penyesuaian harga BBM bersubsidi fuel prices and non-subsidized LPG prices and an
dan harga elpiji non subsidi dan kenaikan pajak increase in value added tax which has a further
pertambahan nilai yang menimbulkan dampak impact, especially on prices of basic commodities and
lanjutan terutama pada harga bahan pokok dan transportation costs. With income levels that are still
biaya transportasi. Dengan tingkat penghasilan relatively stagnant, the community, especially the
yang masih relatif stagnan, masyarakat terutama lower middle class, prioritizes spending on basic
kalangan ekonomi menengah bawah lebih needs and postpones other non-urgent needs.
mengutamakan belanja kebutuhan pokok dan
menunda kebutuhan lainnya yang tidak
mendesak.
Namun, dengan fundamental ekonomi yang However, with fairly strong economic fundamentals,
cukup kuat, ekonomi Indonesia masih dapat the Indonesian economy can still grow quite well in
tumbuh cukup baik di tahun 2022. Ekonomi 2022. The Indonesian economy in 2022 will grow by
Indonesia tahun 2022 tumbuh sebesar 5,31%, 5.31%, higher than the economic growth in 2021 of
lebih tinggi dibanding pertumbuhan ekonomi 3.69%. This relatively high economic growth was
tahun 2021 sebesar 3,70%. Pertumbuhan mainly contributed by an increase in household
ekonomi yang cukup tinggi tersebut terutama consumption which was previously restrained during
dikontribusikan oleh peningkatan konsumsi COVID-19.
rumah tangga yang sebelumnya tertahan selama
COVID-19.
Di sisi lain, pengendalian pandemi di Indonesia On the other hand, the control of the pandemic in
semakin baik. Penerapan protokol kesehatan, Indonesia is getting better. Implementation of health
pelaksanaan vaksinasi yang masif, dan protocols, implementing massive vaccinations, and
penanganan kasus suspek COVID-19 yang cepat handling suspected cases of COVID-19 quickly and
dan tepat membuat Indonesia berani precisely has made Indonesia bold in declaring a
menyatakan bertransisi dari pandemi ke endemi. transition from pandemic to endemic. On December
Pada 30 Desember 2022, pemerintah resmi 30, 2022, the government officially lifted the
mencabut pemberlakuan pembatasan kegiatan implementation of restrictions on community activities
masyarakat (PPKM) di seluruh wilayah Indonesia. (PPKM) in all regions of Indonesia.
32 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Sejalan dengan kondisi tersebut, pertumbuhan In line with these conditions, the growth of the
sektor properti di Indonesia mulai menunjukan property sector in Indonesia began to show a positive
tren positif. Hal ini terjadi seiring dengan mulai trend. This is happening in line with the recovery of

02
pulihnya sektor ekonomi dan aktivitas the economic sector and community activities which
masyarakat yang berangsur normal pasca are gradually returning to normal after the Covid-19

Management Report
Laporan Manajemen
pandemi covid-19. pandemic.
Hal tersebut ditunjang dengan support This is also supported by government support
pemerintah melalui beberapa kebijakan seperti through the existence of several policies such as a
DP 0% pada kredit pembiayaan properti serta 0% DP on property financing loans and a policy to

03
kebijakan untuk melanjutkan relaksasi pada rasio continue relaxation on the Loan To Value / Financing

Company Profile
Profil Perusahaan
Loan To Value / Financing To Value (LTV/FTV) To Value (LTV / FTV) ratio for credit or property
kredit atau pembiayaan properti menjadi paling financing to a maximum of 100%, which means
tinggi 100% yang berarti konsumen bisa consumers can apply for a full credit loan for the value
mengajukan pinjaman kredit penuh sebesar nilai of the property to be purchased. This is expected to

04
properti yang akan dibeli. Hal tersebut further encourage the growth of the property sector.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
diharapkan bisa semakin mendorong
pertumbuhan sektor properti.

Strategi dan Kebijakan Strategis Strategies and Strategic Policies

05
Merespon kondisi bisnis yang penuh tantangan Responding to business conditions that are full of

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
namun juga menghadirkan peluang yang challenges but also present promising opportunities,
menjanjikan, jajaran Pengurus Perseroan baru the new Board of Management of the Company who
yang terhitung menjabat sejak Agustus 2022, have been served since August 2022, intensively
terus menggalakkan semangat “Level Up” untuk promote the spirit of "Level Up" to initiate changes for
perubahan ke arah yang semakin baik dan the better and maximize the potential to become a
memaksimalkan potensi untuk menjadi runway for maximum achievements in the coming 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

landasan pacu meraih capaian yang maksimal di year. The Board of Directors together with the Board
tahun mendatang. Direksi bersama dengan of Commissioners formulate an aggressive and
Dewan Komisaris merumuskan strategi bisnis appropriate business strategy that focuses on
yang agresif dan tepat yang berfokus pada strategic initiatives in dealing with business
07

inisiatif strategis dalam menghadapi kondisi conditions.


usaha.
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
33

Perseroan mengedepankan konsep perumahan The Company puts forward the concept of green
green living sebagai respon atas perubahan gaya living housing as a response to changes in the new
hidup new normal yang semakin sadar normal lifestyle which are increasingly aware of the
pentingnya memiliki rumah dengan prioritas importance of owning a home by prioritizing aspects
aspek kenyamanan dan lingkungan sekitar yang of comfort and the surrounding environment that
mendukung kualitas dan kesehatan hidup. supports quality and health of life. Application of
Penerapannya antara lain dengan fitur ramah environmentally friendly features such as large
lingkungan seperti jendela berukuran besar, windows, high ceilings, and a cross-ventilation
ceiling yang tinggi, dan sistem ventilasi silang system that can reduce the use of lights during the
yang dapat mengurangi penggunaan lampu day as well as air conditioning.
pada siang hari dan penyejuk ruangan
Perseroan juga mengintensifkan aktivitas The company is also intensifying marketing and sales
pemasaran dan penjualan melalui platform activities through digital technology platforms,
teknologi digital antara lain memanfaatkan including utilizing the CRM (Customer Relation
platform CRM (Customer Relation Management) Management) platform which integrates websites and
yang mengintegrasikan website dan media sosial social media and cooperates with broker agents to
serta menggandeng agen broker guna reach a wider target market. The Company
menjangkau target market yang lebih luas. implements Customer Service Focus as a strategy to
Perseroan menerapkan Customer Service Focus increase customer satisfaction. In addition to
sebagai salah satu strategi untuk meningkatkan optimizing the mainstay facilities in the property
kepuasan pelanggan. Selain mengoptimalkan business unit, namely Amaya Care, which greatly
fasilitas andalan pada unit usaha properti yaitu facilitates residents in their daily activities, the
Amaya Care yang sangat mempermudah Company has also carried out several innovations
penghuni dalam aktivitas sehari-hari, Perseroan such as conducting a sales transformation program
juga melakukan beberapa inovasi seperti and providing new facade options to provide more
melakukan program sales transformation dan varied choices.
menyediakan opsi facade baru untuk
memberikan pilihan yang lebih variatif.
Perseroan tengah menyiapkan pembangunan The company is preparing for Phase 4 development
Fase 4 pada Amaya Home Resort serta strategi of the Amaya Home Resort as well as the Land Bank
Land Bank Growth dan kerjasama pengelolaan Growth strategy and land management cooperation
lahan di area bisnis strategis yang sedang in strategic business areas which are currently
menjadi tren saat ini. Sebagai wujud ekspansi becoming a trend. As a form of aggressive business
bisnis yang agresif namun masih sesuai dengan expansion but still in accordance with the core
core bisnis, Perseroan berencana business, the Company plans to develop a new line of
mengembangkan lini bisnis baru yaitu SATU Real business, namely SATU Real Estate which is
Estate yang bergerak dibidang penjualan engaged in selling secondary houses.
secondary house.
34 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Pada lini bisnis perhotelan, untuk In the hospitality business line, to maximize customer
memaksimalkan pengalaman dan kepuasan experience and satisfaction, several strategic
pelanggan, beberapa inisiatif strategis yang initiatives have been carried out, namely providing

02
dilakukan adalah menyediakan guest comment guest comments with a QR code system so that it is
dengan system QR code agar tamu lebih mudah easier for guests to submit suggestions and evaluate

Management Report
Laporan Manajemen
dalam menyampaikan saran dan penilaiannya hotel services. In addition, the departure comment
atas pelayanan hotel. Selain itu prosedur procedure is also carried out when guests check out.
departure comment juga dilakukan saat tamu This is done in order to get input from guests and the
melakukan check out. Hal ini dilakukan guna hotel can always improve the quality of its service.

03
mendapatkan masukan dari tamu serta hotel

Company Profile
Profil Perusahaan
dapat selalu memperbaiki kualitas pelayanannya.
Selain secara kontinyu melakukan perawatan dan Apart from continuously carrying out maintenance
perbaikan pada fasilitas kamar dan gedung and repairs to room and building facilities including
termasuk dengan instalasi penunjang guna supporting installations for smooth operation as well

04
kelancaran operasional serta keamanan dan as guest safety and comfort, the hotel serves an

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
kenyamanan tamu, hotel menyajikan experience experience breakfast with a local authentic menu,
breakfast dengan local authentic menu, dimana where guests can enjoy traditional specialties and
tamu dapat menikmati makanan khas tradisional also make a City Tour program in collaboration with
dan juga membuat program City Tour vendors. tour guide, as an additional attraction for
bekerjasama dengan vendor tour guide, sebagai hotel guests who provide the opportunity to explore

05
daya tarik tambahan bagi tamu hotel yang tourism in Semarang during their stay at the hotel.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
memberikan kesempatan untuk mengeksplor
wisata di Semarang selama mereka menginap di
hotel.

06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
35

Perseroan menyusun rencana untuk The company is preparing a plan for the construction
pembangunan Rooftop Café & bar serta smoking of a Rooftop Café & bar as well as a smoking area at
area di Allstay Hotel Semarang sebagai inisiatif Allstay Hotel Semarang as an initiative to increase
untuk meningkatkan pendapatan dari sisi lini revenue from the hotel business line.
bisnis hotel. Another strategy implemented by the Company is to
Strategi lain yang dijalankan Perseroan adalah carry out internal strengthening through human
melakukan penguatan internal melalui resource development, operational cost efficiency,
pengembangan sumber daya manusia, efisiensi product and service quality improvement to boost
biaya operasional, peningkatan kualitas produk operational and financial performance. The Company
dan jasa untuk mendorong kinerja operasional prepares a strategic house as a whole to encourage
dan keuangan. Perseroan menyusun strategic Corporate Governance in accordance with the
house secara menyeluruh untuk mendorong Tata principles of GCG (Good Corporate Governance) and
Kelola Perusahaan yang sesuai dengan prinsip human resource performance management
GCG (Good Corporate Governance) dan supported by system and technology development so
pengelolaan kinerja sumber daya manusia yang that it meets national corporate standards. The
didukung dengan pengembangan sistem dan Company believes this strategy can lead the
teknologi sehingga memenuhi standar korporasi Company to always ready to face various challenges.
perusahaan berskala nasional Perseroan
meyakini strategi ini dapat mengantarkan
Perseroan untuk selalu siap menghadapi
berbagai tantangan.

Peranan Direksi Pada Perumusan dan Role of the Board of Directors in the Formulation
Implementasi Strategi and Implementation of Strategies
Direksi merumuskan strategi Perseroan dan The Board of Directors formulates the Company's
target kinerja yang tepat sesuai kebutuhan strategies and appropriate performance targets
pengembangan Perseroan, dengan according to the Company's development needs,
mempertimbangkan saran dan rekomendasi taking into account the suggestions and
Dewan Komisaris, serta memperhatikan faktor recommendations of the Board of Commissioners, as
eksternal dan internal. well as taking into account external and internal
factors.
36 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Direksi memiliki peranan penting dalam The Board of Directors has an important role in
memastikan pelaksanaan strategi Perusahaan ensuring the implementation of the Company's
agar sesuai dengan rencana. Oleh karena itu, strategy is in accordance with the plan. Therefore, the

02
Direksi melakukan pemantauan secara berkala Board of Directors regularly monitors the
terhadap perkembangan pengelolaan development of the Company's management and

Management Report
Laporan Manajemen
Perusahaan dan pencapaian kinerja baik secara achievement of performance both operationally and
operasional maupun finansial serta Direksi akan financially and the Board of Directors will oversee the
mengawasi implementasi strategi dan kebijakan implementation of the strategies and policies that
yang telah ditetapkan agar mampu beradaptasi have been set so that they are able to adapt in line

03
selaras dengan dinamika bisnis. with business dynamics.

Company Profile
Profil Perusahaan
Guna memastikan strategi Perseroan dapat In order to ensure that the Company's strategy can be
diimplementasikan dengan baik, maka Direksi implemented properly, the Board of Directors and the
dengan Dewan Komisaris beserta manajemen Board of Commissioners along with management
rutin mengadakan rapat internal guna routinely hold internal meetings to monitor the

04
pemantauan implementasi strategi Perseroan implementation of the Company's strategy, whether it

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
tersebut, apakah berjalan efektif atau tidak dan is running effectively or not and taking corrective
mengambil langkah korektif jika diperlukan. steps if necessary. This process is an effort by the
Proses ini merupakan upaya Direksi dalam Board of Directors to implement the precautionary
mengimplementasikan prinsip kehati-hatian atas principle for all policies and decisions that have been

05
segala kebijakan dan keputusan yang telah taken.
diambil.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Kinerja Perseroan 2022 Company Performance 2022

Ditengah berbagai tantangan yang dihadapi In the midst of various challenges faced throughout
06
sepanjang tahun 2022, Perseroan masih dapat 2022, the Company was still able to record optimal
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

membukukan kinerja yang baik. performance.


Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
37

Perseroan mencatatkan kinerja Perseroan dari sisi The company recorded that the company's
pendapatan naik 49,8% atau sebesar Rp. performance in terms of revenue increased by 49.8%
10.691.369.856 dari tahun 2021. Kenaikan ini or Rp. 10,691,369,856 from 2021. This increase was
sejalan dengan pencapaian unit bisnis yang juga in line with the achievement of business units which
mengalami kenaikan yang cukup signifikan dari also experienced a significant increase from the
tahun sebelumnya, tercatat dari unit properti previous year, it was recorded that the property unit
mengalami kenaikan pendapatan sebesar 46,7% experienced an increase in income of 46.7%, amount
yaitu senilai Rp. 5.061.230.600 dari sebelumnya increase Rp. 5,061,230,600 from the previous
Rp. 10.841.641.336. Perseroan juga mencatatkan Rp. 10,841,641,336. The company also recorded a
penurunan kerugian sebelum pajak sebesar decrease in loss before tax of 55.3% or Rp.
55,3% atau senilai Rp. 9.969.877.554 9,969,877,554 compared to last year.
dibandingkan tahun lalu. Along with the increase in revenue, the Company
Seiring dengan kenaikan pendapatan, Perseroan recorded an increase in direct expenses from Rp.
mencatatkan kenaikan beban langsung dari Rp. 18,020,153,992 to Rp. 20,485,073,307 as of the end
18.020.153.992 menjadi Rp. 20.485.073.307 per of December 2022. This still makes the Company
akhir Desember 2022. Hal ini tetap membuat show a significant increase in gross profit from Rp.
Perseroan menunjukkan kenaikan yang 3,452,704,715 in 2021 to a gross profit of Rp.
signifikan pada laba kotor dari Rp. 3.452.704.715 11,679,155,256 in 2022. After deducting various
pada tahun 2021 menjadi laba kotor sebesar Rp. expenses that can be streamlined, the Company was
11.679.155.256 pada tahun 2022. Setelah able to reduce losses by up to 52.9% from (Rp.
dikurangi berbagai beban yang dapat 17,040,571,452) to (Rp. 8,024,720,094) in 2022. On
diefisienkan, Perseroan mampu mengurangi the other hand, total liabilities amount decreased of
kerugian hingga 52,9% dari (Rp. 17.040.571.452) Rp. 13,459,578,739 from Rp. 190,320,811,993 in
menjadi (Rp.8.024.720.094) di tahun 2022. Disisi December 2021 to Rp. 176,861,233,254 in
lain, jumlah liabilitas menurun sejumlah Rp. December 2022.
13.459.578.739 dari Rp. 190.320.811.993 pada
Desember 2021 menjadi Rp. 176.861.233.254
pada Desember 2022.
38 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Perseroan juga mencatat penurunan aset The company also recorded a decline in assets
sekaligus disertai dengan perbaikan yang accompanied by a significant improvement in its
signifikan pada liabilitas jangka panjangnya. long-term liabilities. The decline in these assets was

02
Penurunan aset ini tercatat sebesar 8,3%, recorded at 8.3%, while liabilities were recorded to
sedangkan liabilitasnya tercatat mengalami have decreased by 15.6%. Then from the hotel

Management Report
Laporan Manajemen
penurunan sebesar 15,6%. Kemudian dari unit business unit, the Company earned Rp.
bisnis hotel, Perseroan meraih pendapatan 9,659,870,297 in 2022 for Allstay Hotel Semarang
sebanyak Rp. 9.659.870.297 pada tahun 2022 which is 37.3% higher than the previous year, amount
untuk Allstay Hotel Semarang yang lebih tinggi of Rp. 7,036,892,181. Allstay Ecotel Yogyakarta also

03
37,3 % dari tahun sebelumnya yaitu Rp. experienced a rapid increase of 78.8% from Rp.

Company Profile
Profil Perusahaan
7.036.892.181. Allstay Ecotel Yogyakarta juga 2,430,814,301 in 2021 to Rp. 4,346,876,361 in 2022.
mengalami kenaikan pesat sebesar 78,8% dari Rp. Meanwhile, the NOP of Allstay Hotel Semarang
2.430.814.301 pada tahun 2021 menjadi Rp. recorded an increase of 55.4% from last year and
4.346.876.361 pada tahun 2022. Sedangkan NOP Allstay Ecotel Yogyakarta managed to increase by

04
Allstay Hotel Semarang tercatat naik sebesar 329.1%..

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
55,4% dari tahun lalu dan Allstay Ecotel
Yogyakarta berhasil naik sebesar 329,1%.

05
Tantangan Yang Dihadapi Challenges Faced

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Perseroan senantiasa berhati-hati seiring The company is always careful in line with business
dengan tantangan bisnis yang dipandang masih challenges which are seen to continue to fluctuate.
akan terus bergejolak. Kekhawatiran tersebut This concern is mainly motivated by global economic
terutama dilatarbelakangi oleh kondisi conditions which are projected to have the potential to
perekonomian global yang diproyeksikan encounter various challenges. 06
berpotensi menemui berbagai tantangan. Some of the obstacles faced in 2022 include:
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Beberapa kendala yang dihadapi dalam tahun


2022 antara lain :
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
39

1. Ancaman resesi perekonomian global yang 1. The threat of a global economic recession triggered
dipicu dari krisis pangan, krisis energi, krisis by the food crisis, energy crisis, financial crisis, as a
finansial, sebagai dampak konflik geopolitik. result of geopolitical conflicts.
2. Kenaikan harga bahan bangunan. 2. Increase in the price of building materials.
3. Masalah perizinan / birokrasi regulasi (perubahan 3. Problems with permits / regulatory bureaucracy
IMB menjadi PBG) (change from IMB to PBG)
4. Kenaikan suku bunga KPR 4. Increase in mortgage interest rates
5. Subsidi PPN DTP berakhir di bulan September 5. The DTP VAT subsidy ends in September and there is
dan belum ada kebijakan untuk diperpanjang no policy to extend it again
kembali

Prospek Usaha Tahun 2023 Business Prospects for 2023

Prospek sektor properti tahun 2023 diprediksi The prospects for the property sector in 2023 are
masih bergerak positif sejalan dengan proyeksi predicted continue to move positively in line with the
IMF bahwa pertumbuhan ekonomi Indonesia IMF's projection that Indonesia's economic growth
tumbuh hingga 5% pada tahun 2023. Meskipun will grow by up to 5% in 2023. Even though Bank
suku bunga Bank Indonesia (BI) masih fluktuatif, Indonesia (BI) interest rates are still fluctuating, the
namun sektor properti tetap menjadi favorit property sector remains a favorite because it is
karena didukung tingginya kebutuhan akan supported by the high demand for good housing for
hunian baik untuk rumah tinggal maupun residential or residential as an investment object.
hunian sebagai obyek investasi. Based on data from the Ministry of Public Works and
Berdasarkan data Kementrian Pekerjaan Umum Public Housing (PUPR), the need for property,
dan Perumahan Rakyat (PUPR), kebutuhan especially housing, is still quite large. The backlog or
properti khususnya hunian masih cukup besar. shortage of housing supply in Indonesia is currently
Backlog atau kekurangan pasokan rumah di still high, reaching 12.75 million units. In addition,
Indonesia saat ini masih tinggi yakni mencapai every year there are an additional 800,000 new
12,75 juta unit selain itu setiap tahun terdapat families who need housing.
tambahan sekitar 800.000 keluarga baru yang
membutuhkan hunian.
40 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Flash Report Rumah123.com mencatat, bulan Flash Report Rumah123.com notes that in February
Februari 2023 harga rumah di Indonesia 2023 house prices in Indonesia increased by 2.9% on
mengalami kenaikan sebesar 2,9% secara an annual basis (year on year) compared to last

02
tahunan (year on year) dibandingkan Januari January 2022. Annual price increases also occurred
2022 lalu. Kenaikan harga tahunan juga terjadi di in almost all other major cities, as was the case with

Management Report
Laporan Manajemen
hampir semua kota besar lainnya, demikian Semarang, which experienced a quite high increase
halnya dengan Semarang yang mengalami reaching 6.2%. This price increase is a form of
kenaikan cukup tinggi mencapai 6,2%. Kenaikan positive response to the increase in demand for
harga ini merupakan bentuk respon positif dari housing in the community in the past year.

03
peningkatan permintaan hunian di masyarakat

Company Profile
Profil Perusahaan
dalam satu tahun terakhir.
Selanjutnya tren positif tersebut juga terjadi Furthermore, this positive trend also occurs because
lantaran infrastruktur di Kota Ungaran juga terus the infrastructure in Ungaran City also continues to
mengalami pertumbuhan dengan proyek Jateng growth with the Central Java Valley project which is

04
Valley yang diklaim merupakan taman wisata claimed to be the largest tourist park in Asia and

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
terbesar se-Asia dan berbagai keunggulan lain various other advantages such as being located at
seperti terletak di titik simpul jalan Tol Trans Jawa the node of the Trans Java Toll road which connects
yang menghubungkan berbagai provinsi dan various provinces and major cities on the Java island.
kota besar di pulau Jawa.
Selain itu minat permintaan rumah di Ungaran In addition, interest in demand for houses in Ungaran

05
terus tumbuh karena ditunjang aksesibilitas continues to grow because it is supported by

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
fasilitas dan infrastruktur publik yang semakin increasingly adequate accessibility of public facilities
memadai, tentu ini akan terus meningkat seiring and infrastructure, of course this will continue to
berkembangnya Kota Ungaran. increase as the city of Ungaran develops.
Posisi Semarang sebagai destinasi wisata yang Semarang's position as a leading tourist destination
terkemuka dan terdampak baik oleh has been affected both by the construction of the 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
pembangunan tol Yogyakarta - Bawen yang Yogyakarta - Bawen toll road which will support
akan mendukung konektivitas pada wilayah connectivity in the golden triangle area (Yogyakarta,
segitiga emas (Yogyakarta, Solo, Semarang) Solo, Semarang) where this toll road is targeted to be
yang mana tol ini ditargetkan konstruksinya completed by the end of 2023 and fully operational
rampung pada akhir 2023 dan beroperasi commercially in 2024. The existence of this toll road
07

komersial seluruhnya pada 2024 mendatang. makes the city of Semarang even more strategic and
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Dengan adanya tol ini membuat Kota Semarang will be more attractive in the eyes of property and
menjadi semakin strategis dan akan semakin hotel consumers..
menarik di mata konsumen properti dan hotel.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
41

Begitu juga dengan kinerja industri pariwisata Likewise, the performance of the tourism and hotel
dan perhotelan yang diproyeksikan akan tetap industry is projected to be maintained triggered by
terjaga dengan dipicu oleh meningkatnya increased community mobility in line with the removal
mobilitas masyarakat seiring dengan of the policy of limiting community activities since the
penghapusan kebijakan pembatasan kegiatan end of 2022.
masyarakat sejak akhir tahun 2022. Observing these challenges and opportunities, The
Mencermati tantangan dan peluang tersebut, company is optimistic that the measurable strategy
Perseroan optimis rancangan strategi terukur designed by the Board of Directors is appropriate and
yang disusun Direksi sudah tepat dan berpotensi has positive potential for the growth of the Company's
positif terhadap pertumbuhan kinerja Perseroan. performance. We believe that the Company will be
Kami berkeyakinan bahwa Perseroan akan dapat able to take advantage of every opportunity through
memanfaatkan setiap peluang melalui agile decision making as well as product excellence
pengambilan keputusan yang gesit serta and quality operational service differentiation. This
keunggulan produk dan diferensiasi layanan optimism is not only expected to secure healthy
operasional yang berkualitas. Optimisme ini tidak business growth, but also to support the achievement
hanya diharapkan dapat mengamankan of long-term business sustainability.
pertumbuhan bisnis yang sehat, namun juga
mendukung pencapaian kesinambungan usaha
jangka panjang.
42 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Views of Sustainability Governance

01
Pandangan atas Penerapan Tata Kelola
Perusahaan Implementation

Highlights
Ikthisar
Prinsip-prinsip Tata Kelola Perusahaan yang baik The principles of good corporate governance are very
sangat penting diterapkan oleh perusahaan important for companies to implement with the aim of
dengan tujuan untuk mengoptimalkan value optimizing corporate values so that they have strong

02
perusahaan agar memiliki daya saing yang kuat competitiveness and encourage professional,
serta mendorong pengelolaan secara efficient and effective management to strengthen the

Management Report
Laporan Manajemen
profesional, efisien dan efektif untuk trust of all stakeholders. The application of GCG
memperkuat kepercayaan dari seluruh principles is the basis for the formation of systems,
pemangku kepentingan. Penerapan prinsip GCG structures and corporate culture that are flexible and
merupakan landasan terbentuknya sistem, adaptive to changes in the competitive business

03
struktur, dan budaya perusahaan yang fleksibel environment. The Board of Directors believes that the

Company Profile
Profil Perusahaan
serta adaptif atas perubahan lingkungan bisnis implementation of good corporate governance can
yang kompetitif. Direksi meyakini penerapan support the achievement of company goals both in
tata kelola perusahaan yang baik dapat terms of business growth, profitability and long-term
mendukung tercapainya tujuan perusahaan baik sustainability. That's why the Company's

04
dalam hal pertumbuhan usaha, profitabilitas dan management is committed to continuously improving

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
keberlangsungan secara jangka panjang. Karena the quality of implementing Good Corporate
itulah jajaran manajemen Perseroan Governance within the company
berkomitmen untuk terus meningkatkan
kualitas penerapan Tata Kelola Perusahaan yang

05
baik di lingkungan perusahaan.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Perubahan Komposisi Direksi Changes in Board of Directors Composition

Susunan Direksi Perseroan berdasarkan The composition of the Company's Board of


keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Directors based on the decision of the Company's
Tahunan Perseroan tahun buku 2021 yang Annual General Meeting of Shareholders for the 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
diselenggarakan pada tanggal 3 Agustus 2022 2021 fiscal year which will be held on August 3, 2022
adalah : is:
Direktur Utama : Momog Irnawan Managing Director : Momog Irnawan
Direktur : Leo Agung Vito Wicaksana Director : Leo Agung Vito Wicaksana
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
43

01
Highlights
Ikthisar
Perubahan komposisi Direksi tersebut The changes in the composition of the Board of
merupakan tindak lanjut hasil keputusan RUPS Directors are a follow-up to the resolutions of the
yang telah disepakati oleh mayoritas pemegang GMS which were agreed upon by the majority of

02
saham yang hadir dalam rapat. shareholders present at the meeting. To Mr. Johan
Kepada Bapak Johan Prasetyo Santoso dan Ibu Prasetyo Santoso and Mrs. Hanna Priskilla

Management Report
Laporan Manajemen
Hanna Priskilla Rahardja, kami menyampaikan Rahardja, we express our appreciation for the
apresiasi atas kontribusi yang telah diberikan contributions that have been made while serving as
selama menjabat sebagai anggota Direksi members of the Company's Board of Directors.
Perseroan.

03
Company Profile
Profil Perusahaan
Apresiasi Appreciation
Direksi mengucapkan terima kasih kepada The Board of Directors would like to thank the Board
Dewan Komisaris, Pemegang Saham, serta para of Commissioners and all Shareholders who have
pemangku kepentingan lainnya yang telah provided support and trust in the Company in various

04
memberikan dukungan dan kepercayaan situations. We are committed to improving the quality

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
terhadap Perseroan di berbagai situasi. Kami of company management, implementing the right
berkomitmen untuk meningkatkan kualitas strategic policies, and optimally taking advantage of
pengelolaan perusahaan, menjalankan opportunities so that the Company can achieve better
kebijakan strategis yang tepat, serta growth in the future.

05
memanfaatkan peluang dengan optimal

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
sehingga Perseroan dapat meraih pertumbuhan
yang lebih baik di masa mendatang

06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan
46 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Informasi Umum Perusahaan


General Information

Nama Perusahaan PT KOTA SATU PROPERTI Tbk Tanggal Pendirian 3 Oktober 2012
Name of Company Date of Establishment October 03, 2012

Alamat Perusahaan Jl. MT Haryono Ruko The Amaya CA 1-3 Dasar hukum Pendirian Akta no. 6 Tanggal 3 Oktober 2012
Company's Address Ungaran, Kabupaten Semarang - 50511 Legal Basis of Establishment Deed No.6 dated October 03,2012

Kantor Pusat Jl. Veteran No.51, Allstay Hotel Bursa Tempat Saham Bursa Efek Indonesia (BEI)
Head Office Semarang - 50231 Dicatatkan Indonesia Stock Exchange (IDX)
Stock Exchange Listings
Telepon / Phone +62 24 8311 0011
Fax +62 24 7690 1749 Keanggotaan Organisasi Real Estate Indonesia (REI)
Website www.kotasatuproperti.com Industri
Email corsec@kotasatu.com Organizational Industry
Membership
Kode Saham SATU
Thicker

Modal Dasar Rp. 300.000.000.000,-


Authorized Capital Tiga Ratus Miliar Rupiah / Three Hundred Billion Rupiah

Modal Ditempatkan & Disetor Penuh Rp. 131.250.000.000,-


Authorized Capital Seratus Tiga Puluh Satu Miliar Dua Ratus Lima Puluh Juta Rupiah /
One Hundred Thirty-one Billion and Two Hundred Fifty Million Rupiah

2022 Annual
Laporan Tahunan & Keberlanjutan
& Sustainability Report
47

Visi dan Misi


Vision and Mission

Number one in delivering superior


performance through SATU philosophy

Synergy, internal & external for sustainable best result


Automation, by digital system for professional business operation
Talent development, as continuous organization
growth and best place to work
Unique concept, for competitive and profitable business
48 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Nilai Perusahaan
Corporate Value

01
Highlights
Ikthisar
Profit : Profit:
Mencapai kemandirian finansial secara organik. Achieve organic financial independence.

02
Professional : Professional:

Management Report
Laporan Manajemen
Memberikan pelayanan dan pengelolaan Providing services and managing the business
bisnisnya melampaui standar yang ada pada beyond the standards in the industry.
industrinya.
Prestige:

03
Prestige : Proud to be Kota Satu employees, and proud of Kota

Company Profile
Profil Perusahaan
Bangga menjadi karyawan Kota Satu, dan Satu products.
bangga dengan produk Kota Satu.
Public Oriented:
Public Oriented : Businesses that are run have the ultimate goal of

04
Bisnis yang dijalankan mempunyai tujuan akhir providing services to the community
untuk Memberikan pelayanan untuk masyarakat

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
49

Struktur Group Perusahaan


Company Group Structure

Struktur Organisasi
Organization Structure
50 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Sekilas Perusahaan
Company at a Galance

01
Highlights
Ikthisar
PT Kota Satu Properti Tbk (“Perseroan”) berdiri PT Kota Satu Properti Tbk (“Company”) was
tahun 2012 sebagaimana ternyata dalam Akta established in 2012 pursuant to Deed of
Pendirian Perseroan Terbatas No.6 tanggal 3 Establishment of Limited Liability Company No.6

02
Oktober 2012 yang dibuat oleh Maria Yosefa dated October 3, 2012 by Notary Maria Yosefa Deni,

Management Report
Laporan Manajemen
Deni, S.H., Notaris di Kota Semarang, dan telah S.H., in Semarang and was approved by the Minister
memperoleh pengesahan Menteri Hukum dan of Justice of the Republic of Indonesia based on
Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Decree No. AHU-58590.AH.01.01. dated November
sebagaimana ternyata dari Surat Keputusan No. 19, 2012.

03
AHU-58590.AH.01.01. Tahun 2012 tanggal 19

Company Profile
Profil Perusahaan
November 2012
Pada tahun 2018, Perseroan melaksanakan In 2018, the Company conducted an Initial Public
Penawaran Umum Perdana Saham kepada Offering (IPO) of 500.000.000 shares to public on the
masyarakat sebanyak 500.000.000 saham di Indonesia Stock Exchange, with the ticker code SATU

04
Bursa Efek Indonesia, dengan kode ticker SATU after obtaining an effective statement from the

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
yang telah mendapatkan pernyataan efektif dari Financial Services Authority (OJK) on November 5,
Otoritas Jasa Keuangan pada tanggal 5 2018.
November 2018
Perseroan berkedudukan di Kabupaten The Company is domiciled in Semarang Regency,
Semarang, memiliki dua core business yaitu di has two core businesses, namely in property

05
bidang pengembangan properti dan development and hospitality. The position of the

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
perhotelan. Posisi Perseroan merupakan entitas Company is the parent entity, all of the subsidiary
induk, atas seluruh entitas anak perusahaan companies are owned through investment in share
yang dimiliki melalui investasi penyertaan ownership.
kepemilikan saham.
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
51

Jejak Langkah
Milestone
2012
Pendirian
PT. Kota Satu Properti

2013
Mulai Pengembangan
Amaya Home Resort

2014
Pendirian
PT. Kota Satu Persada &
PT. Kota Satu Manajemen
2014
Mulai Pengembangan
Allstay Hotel Semarang &
Allstay Ecotel Yogyakarta
2014
Mulai Pembangunan
Unit Rumah Fase 1 Amaya
Home Resort
2015
Mulai Pengembangan
Unit Rumah Fase
2 Amaya Home Resort
2016
Mulai Beroprasi
Allstay Hotel Simpang Lima Semarang,
Bintang
Allstay Ecotel Yogyakarta, 2016
Bintang
Diluncurkannya Fase 3
Cluster The Baverly Park - Linea
Amaya Home Resort
2017
PT. Kota Satu Properti Menjadi
Holding PT. Kota Satu Persada &
PT. Kota Satu Manajemen
2018
PT. Kota Satu Properti Tbk.
Menawarkan Saham Perdana (IPO)
dengan Ticker SATU
2021
Penandatanganan Kerjasama
dengan Bumi Sekartama

2021
PT Kota Satu Properti Tbk
Mengembangkan
Bisnis Food & Beverage
“Geprek Smekdon”
2022
Pada Bulan Agustus ada Perubahahan
Susunan Pengurus Perseroan
52 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Kegiatan Usaha
Business Lines

01
Highlights
Ikthisar
Kegiatan usaha Perseroan dan Entitas Anak The business activities of the Company and its
memiliki keterkaitan satu sama lain yaitu Subsidiaries are related to one another, namely doing
berusaha dalam bidang real estate; aktivitas business in the real estate sector; professional,

02
professional, ilmiah dan teknis; aktivitas scientific and technical activities; other business

Management Report
Laporan Manajemen
penunjang usaha lainnya. support activities.
Adapun kegiatan usaha utama Perseroan adalah The main business activities of the Company are to
menjalankan usaha-usaha di bidang Real Estat, carry out businesses in the Real Estate sector,
termasuk, tetapi tidak terbatas pada including, but not limited to the following activities:.

03
kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

Company Profile
Profil Perusahaan
a. Melakukan pembelian, penjualan, persewaan a. Purchasing, selling, leasing and operating real
dan pengoperasian real estat baik yang estate whether owned or leased, such as
dimiliki sendiri maupun disewa, seperti apartment buildings, residential buildings and
bangunan apartemen, bangunan tempat non-residential buildings (such as exhibition halls,

04
tinggal dan bangunan bukan tempat tinggal private storage facilities, malls, shopping centers

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
(spt tempat pameran, fasilitas penyimpanan and others) as well as providing houses and flats
pribadi, mall, pusat perbelanjaan dan or apartment, and act as a developer;
lainnya) serta penyediaan rumah dan flat b. Carrying out activities of selling land, developing
atau apartemen, dan bertindak sebagai buildings for self-operation (for renting spaces in

05
pengembang; said buildings), dividing real estate into land lots
b. Melakukan kegiatan penjualan tanah, without land development, and operating

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
pengembangan Gedung untuk dioperasikan residential areas for movable houses;
sendiri (untuk penyewaan ruang-ruang di c. Conduct real estate supply activities on a fee or
Gedung tersebut), pembagian real estat contract basis, including services related to real
menjadi tanah kapling tanpa estate such as the activities of real estate agents
pengembangan lahan, dan pengoperasian and brokers; 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Kawasan tempat tinggal untuk rumah yang d. intermediary buying, selling and leasing of real
bisa dipindah-pindah; estate, as well as real estate management.
c. Melakukan kegiatan penyediaan real estat
atas dasar balas jasa atau kontrak, termasuk
07

jasa yang berkaitan dengan real estat seperti


kegiatan agen dan makelar real estat;
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

d. perantara pembelian, penjualan dan


penyewaan real estat, serta pengelolaan real
estat.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
53

Sedangkan kegiatan usaha penunjang While the company's supporting business activities
perseroan adalah melakukan kegiatan-kegiatan are to carry out the following activities:
sebagai berikut :
a. Melakukan kegiatan usaha pemberian saran a. Conducting business activities providing
dan bantuan operasional pada dunia bisnis, operational advice and assistance to the business
seperti kegiatan broker bisnis yang mengatur world, such as business brokerage activities that
pembelian dan penjualan bisnis berskala manage the buying and selling of small and
kecil dan menengah; medium scale businesses;
b. Melakukan penyediaan sebuah gabungan b. Performing the provision of a mix of support
jasa penunjang, seperti pembersihan interior services, such as general interior cleaning,
umum, pemeliharaan pembuangan sampah, garbage disposal maintenance, guarding and
penjagaan dan pengamanan, pengiriman security, mail delivery, reception, laundry and
surat, penerimaan tamu, pencucian pakaian related services to support operations within the
dan jasa yang berhubungan untuk client's facility;
menunjang operasional dalam fasilitas klien; c. Carry out exterior cleaning of all types of buildings,
c. Melakukan pembersihan eksterior dari including offices, factories, shops, institutions and
semua jenis bangunan, termasuk kantor, other business and professional places as well as
pabrik, toko, Lembaga dan tempat bisnis dan buildings for multi-unit residences or settlements,
profesional lainnya serta bangunan untuk special cleaning of buildings such as cleaning
tempat tinggal atau pemukiman multi unit, windows, chimneys, and fireplaces, stoves,
pembersihan khusus bangunan seperti furnaces, incinerator, boiler or boiler, ventilation
pembersihan jendela, cerobong asap, dan pipes or ducts, exhaust gas or steam, road
tungku perapian kompor, tungku bakar, cleaning services, and cleaning of buildings and
tempat pembakaran sampah, ketel atau alat other industries;
perebus, pipa atau saluran ventilasi, d. Carry out planting, maintenance and repair of
pembuangan gas atau uap, jasa pembersihan parks and gardens for housing, buildings, public
jalan, dan jasa pembersihan bangunan serta fields and highways, waterways and other parks.
industry lainnya;
d. Melakukan penanaman, perawatan dan
perbaikan taman dan kebun untuk
perumahan, Gedung-gedung, tanah lapang
umum dan jalan tol, aliran air dan taman lain.
54 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Unit Usaha
Business Unit

01
Highlights
Ikthisar
ALL STAY HOTEL SEMARANG ALL STAY HOTEL SEMARANG

Berlokasi di Area Simpang Lima, tepatnya It is located in the Simpang Lima Area, to be precise
beralamat di Jalan Veteran No. 51, Semarang. at Jalan Veteran No. 51, Semarang. Allstay Hotel
Allstay Hotel Semarang sudah berdiri semenjak Semarang has been established since 26 November

02
26 November 2015 dan memperoleh klasifikasi 2015 and has obtained the classification of a 3-star

Management Report
Laporan Manajemen
hotel bintang 3. hotel.
Hotel yang mengusung tema modern lifestyle This hotel, which carries a modern lifestyle theme,
ini menargetkan pasarnya kepada kalangan targets its market for office workers or businessmen
pekerja kantor ataupun businessman dengan 88 with 88 rooms of various types, including

03
kamar berbagai tipe, diantaranya :

Company Profile
Profil Perusahaan
Junior suite : 5 kamar, Junior suites: 5 rooms,
family suite : 1 kamar, family suite : 1 room,
Deluxe Double Room : 41 kamar, Deluxe Double Room : 41 rooms,
Deluxe Twin Smoking : 12 kamar, Deluxe Twin Smoking : 12 rooms,

04
Deluxe Twin Non Smoking : 29 kamar, Deluxe Twin Non Smoking : 29 rooms,

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
including
Fasilitas lain meliputi : Other facilities include:
Bystro restoran dengan kapasitas 60 kursi Bystro restaurant with a capacity of 60 seats
yang menyajikan menu nusantara dan serving Indonesian and western menus available

05
western yang tersedia dari jam 06.30 - 22.00 from 06.30 - 22.00

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Room service yang tersedia dari jam 10.00 - Room service is available from 10.00 - 22.00
22.00 Sphere Room meeting room located on the 8th
Ruang pertemuan Sphere Room yang floor with a maximum capacity of 200 people,
berlokasi di lantai 8 dengan kapasitas Seruni spa with massage treatments is available
maksimal 200 orang, from 08.00 - 22.00
06
Seruni spa dengan perawatan pijat tersedia Laundry service available from 08.00 - 21.00
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

dari jam 08.00 - 22.00


Pelayanan Laundry yang tersedia dari jam
08.00 - 21.00
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
55

ALLSTAY ECOTEL YOGYAKARTA ALLSTAY ECOTEL YOGYAKARTA

Hotel bintang 2+ yang terletak di dekat Plaza 2+ star hotel located near Plaza Ambarukmo, having
Ambarukmo beralamat di jalan Wahid Hasyim its address at Jalan Wahid Hasyim No. 41,
No. 41, Yogyakarta ini merupakan Ecotel yang Yogyakarta is an Ecotel which carries the theme of a
mengusung tema modern lifestyle dan telah modern lifestyle and has been operating since
beroperasi sejak September 2016. September 2016.
Sama seperti Allstay hotel Semarang ecotel ini Just like Allstay hotel Semarang, this ecotel also has
juga memiliki jumlah kamar 88 dengan tipe : 88 rooms with types: Superior twin, Deluxe twin,
Superior twin, Deluxe twin, Deluxe Double, Suite Room, Deluxe Double, Suite Room, Family Suite Room,
Family Suite Room, Single, Presidential Room dan Single, Presidential Room and there are choices of
terdapat pilihan smoking room maupun smoking rooms and non-smoking rooms with other
non-smoking room dengan kelebihan lain advantages in the form of location. which is
berupa letak yang strategis berada di dekat strategically located near several famous tourist
beberapa pusat wisata terkenal di Yogyakarta. centers in Yogyakarta.
Allstay Ecotel Yogyakarta yang membidik Allstay Ecotel Yogyakarta which targets the tourist
segmen wisatawan juga menawarkan fasilitas segment also offers game room facilities which are
game room yang bebas dipergunakan oleh free to be used by hotel guests to enhance the guest
tamu hotel untuk meningkatkan guest experience and comfort of hotel guests during their
experience dan kenyamanan tamu hotel selama stay. It is hoped that in the future AllStay Ecotel
menginap. Harapannya AllStay Ecotel Yogyakarta will be able to meet the needs of the
Yogyakarta kedepannya akan mampu community in the accommodation sector, as well as
memenuhi kebutuhan masyarakat dalam sektor contribute to the development of tourism in
penginapan, serta berkontribusi pada Yogyakarta.
perkembangan pariwisata di Yogyakarta.
56 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
AMAYA HOME RESORT AMAYA HOME RESORT

Perumahan berkonsep resort yang memiliki Resort concept housing which has a strategic
lokasi strategis tepatnya di exit tol Ungaran, location precisely at the Ungaran toll exit, can be
dapat dijangkau hanya 15 menit dari Semarang reached in just 15 minutes from Semarang and is

02
serta bersebelahan dengan Alun-Alun kota adjacent to the Ungaran town square which is a

Management Report
Laporan Manajemen
Ungaran dimana merupakan pusat berkumpul community gathering center in Ungaran to carry out
masyarakat di Ungaran untuk melakukan various activities in the morning and evening and will
berbagai aktivitas di pagi dan malam hari serta be very crowded on weekends arrive. The central
akan sangat ramai bila weekend tiba. Rencana government's plan to make Ungaran an industrial city,

03
pemerintah pusat yang akan menjadikan makes home ownership at Amaya Home Resort have

Company Profile
Profil Perusahaan
Ungaran sebagai kota industri, membuat higher prospects for future investment. Amaya Home
kepemilikan rumah di Amaya Home Resort Resort is a residence with resort-class facilities that
memiliki prospek yang semakin tinggi untuk offers the feel of a place to live with the residential
investasi kedepan. Amaya Home Resort concept of "a Good Life" which prioritizes a good

04
merupakan hunian dengan fasilitas sekelas quality of life.
resort yang menawarkan nuansa tempat tinggal Amaya Home Resort has several types of housing

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
dengan konsep hunian “a Good Life” yang including: Fressia 80/152, Foresta 65/120, Fontana
mengutamakan kualitas hidup yang baik. 195/2017, Montana 135/120, Linea 65/81, Alyssa
Amaya Home Resort memiliki beberapa tipe 65/120, Rosewood 52/38, and the latest is the Ixia
hunian diantaranya : Fressia 80/152, Foresta type. 41/81 and Ixora 78/105 with various other

05
65/120, Fontana 195/2017, Montana 135/120, facilities such as Clubhouse, Amaya Care, Amaya

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Linea 65/81, Alyssa 65/120, Rosewood 52/38, Lifestyle.
serta yang terbaru adalah type Ixia 41/81 dan Amaya also carries the concept of green living for her
Ixora 78/105 dengan beragam fasilitas lain eco-friendly home design with high ceilings and large
seperti Clubhouse, Amaya Care, Amaya Lifestyle. windows so that she can reduce electricity usage to
06
Amaya juga mengusung konsep green living support the comfort and quality of life for young and
untuk desain rumahnya yang ramah lingkungan smart families.
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

dengan ceiling yang tinggi dan jendela jendela


yang dibuat besar sehingga mampu
mengurangi penggunaan listrik untuk
menunjang kenyamanan dan kualitas hidup
07

keluarga muda dan smart.


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
57

Meeting Room

AMAYA HOME RESORT

ALLSTAY ECOTEL YOGYAKARTA


58 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Profil Dewan Komisaris


Board of Commissioners Profile

01
Highlights
Ikthisar
ARIEF SUGIYO
KOMISARIS UTAMA

02
Management Report
Laporan Manajemen
03
Company Profile
Profil Perusahaan
KOMISARIS UTAMA
PRESIDENT COMMISSIONER

04
Usia 51 tahun, per 31 Desember 2022
Age 51 years old, as of 31 Desember 2022

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Kewarganegaraan Indonesia
Citizenship Indonesia
Riwayat Pendidikan Sarjana Manajemen Informatika di Universitas Bina Nusantara
Education Background Bachelor of Informatics Management at Bina Nusantara University
Dasar Hukum Berita Acara Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Kota Satu Properti,

05
Penunjukan Tbk no. 12 tanggal 23 Juni 2021 oleh Notaris Retno Hertiyanti, S.H, M.H.
Legal Basis of News of the Annual General Meeting of Shareholders (AGMS) PT Kota Satu Properti,

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Appointment Tbk no. 12 dated June 23, 2021 by notary public Retno Hertiyanti, S.H, M.H
Rangkap Jabatan Tidak merangkap jabatan di emiten atau perusahaan publik lain
Concurrent Position Does not hold concurrent positions in other issuers or public companies

Pengalaman Kerja PDFCI Sekuritas (1998 – 2002)


06
/Jabatan Sebelumnya Quantum Qapita Sekuritas (2002 – 2006)
Senior Equity Sales Semesta Indovest Sekuritas (2006 – sekarang)
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Work Experience/ PDFCI Securities (1998 – 2002)


Previous Positions Quantum Qapita Sekuritas (2002 – 2006)
Senior Equity Sales Semesta Indovest Securities (2006 – now)
Pengembangan Kompetensi Belum ada pelatihan yang diikuti selama tahun 2022
Competency Program There is no participated in training during 2022
07

Hubungan Afiliasi Tidak memiliki hubungan afiliasi


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Affiliate Relationship Has no affiliated relationship

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
59

IBNU DODY PRAYITNO


KOMISARIS INDEPENDEN

KOMISARIS INDEPENDEN
INDEPENDENT COMMISSIONER

Usia 40 tahun, per 31 Desember 2022


Age 40 years old, as of 31 Desember 2022
Kewarganegaraan Indonesia
Citizenship Indonesia
Riwayat Pendidikan Sarjana Hukum di Universitas 17 Agustus Semarang (2005)
Education Background Bachelor of Law at 17 Agustus University Semarang (2005)
Dasar Hukum Berita Acara Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Kota Satu Properti,
Penunjukan Tbk no. no. 02 tanggal 3 Agustus 2022 oleh Notaris Retno Hertiyanti, S.H, M.H.
Legal Basis of News of the Annual General Meeting of Shareholders (AGMS) PT Kota Satu Properti,
Appointment Tbk no. 02 dated August 3, 2022 by notary public Retno Hertiyanti, S.H, M.H
Rangkap Jabatan Tidak merangkap jabatan di emiten atau perusahaan publik lain
Concurrent Position Does not hold concurrent positions in other issuers or public companies
Pengalaman Kerja Marketing kospin SEKARTAMA (2005-2010)
/Jabatan Sebelumnya Asisten Manajer kospin SEKARTAMA (2010-2012)
Manajer Cabang kospin SEKARTAMA (2012-2016)
Manajer Operasional kospin SEKARTAMA (2016-2019)
Manajer Kepatuhan kospin SEKARTAMA (2019-sekarang)
Work Experience/ Marketing kospin SEKARTAMA (2005-2010)
Previous Positions Assistant Manager kospin SEKARTAMA (2010-2012)
Branch Manager kospin SEKARTAMA (2012-2016)
Operational Manager kospin SEKARTAMA (2016-2019)
Compliance Manager kospin SEKARTAMA (2019-sekarang)
Pengembangan Kompetensi Training and Business Coaching “Internal Audit” oleh Krisenko Semarang (Februari 2022)
The Superpower of You oleh Yayasan Pukat Semarang (November 2022)
Competency Program Training and Business Coaching “Internal Audit” by Krisenko Semarang (Februari 2022)
The Superpower of You by Yayasan Pukat Semarang (November 2022)
Hubungan Afiliasi Tidak memiliki hubungan afiliasi
Affiliate Relationship Has no affiliated relationship
60 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Changes in the Board of Commissioners’
Perubahan Komposisi Dewan Komisaris

Highlights
Ikthisar
Composition

Pada tahun 2022, komposisi Dewan Komisaris In 2022, the composition of the Company’s Board of
Perseroan mengalami perubahan berdasarkan Commissioners underwent a change based on the
keputusan RUPS pada tanggal 3 Agustus 2022, GMS resolutions dated August 3, 2022, in connection

02
sehubungan dengan pengangkatan Bapak Ibnu with the appointment of Mr. Ibnu Dody Prayitno as

Management Report
Laporan Manajemen
Dody Prayitno selaku Komisaris Independen, Independent Commissioner, replacing Mr. Hengky
menggantikan Bapak Hengky Susanto yang Susanto who resigned.
mengundurkan diri. Thus, the current composition of the Company’s
Dengan demikian, komposisi Dewan Komisaris Board of Commissioners is:

03
Perseroan saat ini adalah: Chairman : Arief Sugiyo

Company Profile
Profil Perusahaan
Komisaris Utama : Arief Sugiyo Independent Commissioner : Ibnu Dody Prayitno
Komisaris Independen : Ibnu Dody Prayitno

04
and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
61

Profil Direksi
Board of Directors' Profile

MOMOG IRNAWAN
DIREKTUR UTAMA

DIREKTUR UTAMA
MANAGING DIRECTORS

Usia 48 tahun, per 31 Desember 2022


Age 48 years old, as of 31 Desember 2022
Kewarganegaraan Indonesia
Citizenship Indonesia
Riwayat Pendidikan Sarjana Ekonomi di Universitas Mahasaraswati (1999)
Education Background Bachelor degree in Economics at Mahasaraswati University (1999)
Dasar Hukum Berita Acara Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Kota Satu Properti,
Penunjukan Tbk no. no. 02 tanggal 3 Agustus 2022 oleh Notaris Retno Hertiyanti, S.H, M.H.
Legal Basis of News of the Annual General Meeting of Shareholders (AGMS) PT Kota Satu Properti,
Appointment Tbk no. 02 dated August 3, 2022 by notary public Retno Hertiyanti, S.H, M.H
Rangkap Jabatan Tidak merangkap jabatan di emiten atau perusahaan publik lain
Concurrent Position Does not hold concurrent positions in other issuers or public companies
Pengalaman Kerja Direktur DANONE AQUA (2012-2018)
/Jabatan Sebelumnya Direktur Utama PT. PUTRA MUSTIKA PRIMA (2018-2020)
Direktur Utama PT. RTMART GROUP INDONESIA (2020-sekarang)
Work Experience/ Director of DANONE AQUA (2012-2018)
Previous Positions CEO PT. PUTRA MUSTIKA PRIMA (2018-2020)
CEO PT. RTMART GROUP INDONESIA (2020-now)

Pengembangan Kompetensi ESG Risk Rating dan Material ESG Issues (MEIs) hasil kerja sama PT Bursa Efek
Indonesia (BEI) dan Morningstar Sustainalytics (25 Oktober 2022)
Competency Program ESG Risk Rating dan Material ESG Issues (MEIs) cooperation result of PT Bursa
Efek Indonesia (BEI) and Morningstar Sustainalytics (October 25, 2022)
Hubungan Afiliasi Memiliki afiliasi kepengurusan dengan pengendali perseroan yaitu PT Kota satu Indonesia
Affiliate Relationship Has a management affiliated with the controlling company, namely PT Kosa Satu Indonesia
62 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
LEO AGUNG VITO WICAKSANA
DIREKTUR

02
Management Report
Laporan Manajemen
03
Company Profile
Profil Perusahaan
DIREKTUR
DIRECTOR

04
Usia 29 tahun, per 31 Desember 2022
Age 29 years old, as of 31 Desember 2022

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Kewarganegaraan Indonesia
Citizenship Indonesia
Riwayat Pendidikan Sarjana Ekonomi di Pelita Harapan Jakarta (2015)
Education Background Bachelor degree in Economics at Pelita Harapan University Jakarta (2015)
Dasar Hukum Berita Acara Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Kota Satu Properti,

05
Penunjukan Tbk no. no. 02 tanggal 3 Agustus 2022 oleh Notaris Retno Hertiyanti, S.H, M.H.
Legal Basis of News of the Annual General Meeting of Shareholders (AGMS) PT Kota Satu Properti,

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Appointment Tbk no. 02 dated August 3, 2022 by notary public Retno Hertiyanti, S.H, M.H
Rangkap Jabatan Tidak merangkap jabatan di emiten atau perusahaan publik lain
Concurrent Position Does not hold concurrent positions in other issuers or public companies
Pengalaman Kerja Humas Kospin SEKARTAMA (2015-sekarang)
/Jabatan Sebelumnya Komisaris PT RTMART GROUP INDONESIA (2020-sekarang)
Direktur PT Rizki Piara Sejahtera (2020-sekarang) 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Work Experience/ Public relation of Kospin SEKARTAMA (2015-now)
Previous Positions Commissioner of PT RTMART GROUP INDONESIA (2020-now)
Director of PT Rizki Piara Sejahtera (2020-now)

Pengembangan Kompetensi Belum ada pelatihan yang diikuti selama tahun 2022
07

Competency Program There is no participated in training during 2022


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Hubungan Afiliasi Memiliki afiliasi kepemilikan saham dengan pengendali perseroan pada
PT Kota Satu Indonesia
Affiliate Relationship Has a share ownership affiliation with the controlling company at PT Kota Satu Indonesia

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
63

Changes in the Board of Commissioners’


Perubahan Komposisi Dewan Komisaris Composition

Pada tahun 2022, komposisi Direksi Perseroan In 2022, the composition of the Company’s Board of
mengalami perubahan berdasarkan keputusan Commissioners underwent a change based on the
RUPS pada tanggal 3 Agustus 2022, sehubungan GMS resolutions dated August 3, 2022, in connection
dengan pengangkatan Bapak Momog Irnawan with the appointment of Mr. Momog Irnawan as
sebagai Direktur Utama, menggantikan Bapak Managing Director, replacing Mr. Johan Prasetyo
Johan Prasetyo Santoso yang mengundurkan Santoso who resigned. As well as the appointment of
diri. Serta pengangkatan Bapak Leo Agung Vito Mr. Leo Agung Vito Wicaksana as Director, replacing
Wicaksana sebagai Direktur, menggantikan Ibu Mrs. Hanna Priskilla Rahardja who resigned.
Hanna Priskilla Rahardja yang mengundurkan Thus, the current composition of the Company's
diri.Dengan demikian, komposisi Direksi Board of Directors is:
Perseroan saat ini adalah: Main Director : Momog Irnawan
Direktur Utama : Momog Irnawan Director : Leo Agung Vito Wicaksana
Direktur : Leo Agung Vito Wicaksana
65

Table Komposisi Menurut Jabatan / Composition Based on Position


JABATAN PT KOTA SATU PROPERTI TBK PT KOTA SATU PERSADA PT KOTA SATU MANAJEMEN
Komisaris, Direktur & Manager 6 7 2
Coordinator 4 6 0
Supervisor 0 14 0
Staff 16 32 0
Non-staff 0 9 0
Jumlah 26 68 2

Table Komposisi Menurut Jenis Kelamin / Composition Based on Sex


JENIS KELAMIN PT KOTA SATU PROPERTI TBK PT KOTA SATU PERSADA PT KOTA SATU MANAJEMEN
Laki Laki 12 50 2
Perempuan 14 18 0
Jumlah 26 68 2

Table Komposisi Menurut Usia / Composition Based on Age


Usia PT KOTA SATU PROPERTI TBK PT KOTA SATU PERSADA PT KOTA SATU MANAJEMEN
> 50 tahun 2 0 0
41 - 50 tahun 6 8 1
31 - 40 tahun 11 19 0
21 - 30 tahun 7 40 1
< 21 tahun 0 1 0
Jumlah 26 68 2

Table Komposisi Menurut Jenjang Pendidikan / Composition Based on Academic Background


Tingkat Pendidikan PT KOTA SATU PROPERTI TBK PT KOTA SATU PERSADA PT KOTA SATU MANAJEMEN
S2 / S1 22 11 2
Diploma 0 22 0
SMA atau sederajat 4 35 0
Jumlah 26 68 2

Table Komposisi Menurut Status Ketenagakerjaan / Composition Based on Employee Status


Status Ketenagakerjaan PT KOTA SATU PROPERTI TBK PT KOTA SATU PERSADA PT KOTA SATU MANAJEMEN
PKWT 21 67 2
PKWTT 5 1 0
Jumlah 26 68 2
66 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Sumber Daya Manusia


Human Resources

01
SDM HR

Highlights
Ikthisar
Pemberdayaan SDM melibatkan karyawan yang HR empowerment involves employees who have the
memiliki talenta dan komitmen untuk dapat talent and commitment to be able to develop their
mengembangkan kompetensi diri dan own competence and company competence through

02
kompetensi perusahaan melalui berbagai upaya various efforts made by the company, namely:

Management Report
Laporan Manajemen
yang dilakukan oleh perusahaan yaitu:
1. Pengintegrasian pengembangan SDM 1. Integrate HR development
2. Konsisten dalam memberikan pelatihan untuk 2. Consistent in providing training for employees
karyawan 3. Providing adequate facilities and what employees

03
3. Memberikan fasilitas yang memadai dan yang need for optimal performance

Company Profile
Profil Perusahaan
dibutuhkan oleh karyawan sehingga kinerja 4. Improving the quality of human resources through
dapat optimal the SATU Academy program which contains
4. Peningkatan kualitas SDM melalui program several trainings, namely the Sales Academy,
SATU Academy yang berisi beberapa training Finance Academy, Marcomm Academy, and HR

04
yaitu Sales Academy, Finance Academy, Academy

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Marcomm Academy, dan HR Academy

Informasi Kepemilikan Saham


Shareholding information

Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Data kepemilikan saham Perseroan per tanggal Data on the Company's share ownership as of
31 Desember 2022 berdasarkan Laporan Biro December 31, 2022 based on the Report of the
Administrasi Efek PT. Adimitra Jasa Korpora Securities Administration Bureau of PT. Adimitra Jasa
No.LB-01/SATU/012023 tertanggal 05 Januari Korpora No.LB-01/SATU/012023 dated 05 January
06
2023 adalah sebagai berikut : 2023 is as follows:
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Nama Pemegang Saham Jumlah Saham Presentase


Shareholder Number of Shares Percentage
Kejaksaan Agung - 120.074.300 - 8,73%
07

PT. Kota Satu Indonesia - 456.250.000 - 33,18%


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Anton Stefian Dwi Kristanto - 137.500.000 - 10,00%


Leo Agung Vito Wicaksana - 161.048.400 - 11,71%
Nyauw Farida AK - 97.689.600 - 7,10%
Masyarakat / Public (<5%) - 402.437.700 - 29,27%
Total - 1.375.000.000 - 100%

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
67

Pemegang Saham berdasarkan Klasifikasi Lokal dan Asing


The Company's Shareholders Based On Local and Foreign Clasificationd
Klasifikasi Jumlah Saham Presentase
Clasifica�on Number of Shares Percentage
Ins�tusi Lokal / Local Ins�tu�ons - 576.324.300- - 41,91-
Insitusi Asing / Foreign Ins�tu�ons - - --
Individu Lokal / Local Individuals - 794.674.600- - 57,79-
Individu Asing / Foreign Individuals - 4.001.100- - 0,29-
Total - 1.375.000.000- - 100,00-

Informasi pemegang saham utama dan pengendali emiten


Information on Major and Controlling Shareholders
Nominal
Pemegang Saham Seri Jumlah Saham Nilai Nominal (Rp) %
per Saham (Rp)
A 100 - 1.250.000.000- - 125.000.000.000-
Modal Dasar
B 50 - 3.500.000.000- - 175.000.000.000-
Modal ditempatkan dan disetor penuh
PT. Kota Satu Indonesia A 100 - 456.250.000- - 45.625.000.000- 33,18
Kejaksaan Agung A 100 - 120.074.300- - 12.007.430.000- 8,73
Nyauw Farida AK A 100 - 97.689.600- - 9.768.960.000- 7,10
A 100 - 12.500.000- - 1.250.000.000- 0,91
Anton Stefian Dwi Kristanto
B 50 - 125.000.000- - 6.250.000.000- 9,09
Pemegang Saham dibawah 5% A 100 - 402.037.700- - 40.203.770.000- 29,24
Kepemilikan Saham Direksi dan Komisaris
Arief Sugiyo - 400.000- - 40.000.000- 0,03
Ibnu Dody Prayitno 0 0
Momog Irnawan 0 0
Leo Agung Vito Wicaksana - 161.048.400- - 16.104.840.000- 11,71
Jumlah Modal ditempatkan dan disetor penuh - 1.375.000.000- - 131.250.000.000- 100,00
A 100
Saham dalam Portepel
B 50 - 3.375.000.000- - 168.750.000.000-
68 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Informasi Entitas Anak


Information of Subsidiaries

01
Highlights
Ikthisar
KEPEMILIKAN SAHAM/ ALAMAT KANTOR / STATUS BEROPERASI /
ENTITAS ANAK / SUBSIDIARIES BIDANG USAHA / LINE OF BUSINESS
SHARES OWNERSHIP POSITION OPERATIONAL STATUS
ENTITAS INDUK PT KOTA SATU PERSADA
Pembangunan, perdagangan, perindustrian,
PT KOTA SATU PRATAMA 99,99% pengangkutan darat, agrobisnis, percetakan, JAKARTA BELUM BEROPERASI
perbengkelan, dan jasa kecuali jasa dalam bidang
hukum dan pajak

02
Pembangunan, perdagangan, perindustrian,

Management Report
Laporan Manajemen
pengangkutan darat, agrobisnis, percetakan,
PT KOTA SATU MANAJEMEN 99,68% JAKARTA BEROPERASI
perbengkelan, dan jasa kecuali jasa dalam bidang
hukum dan pajak
Penyediaan akomodasi berupa hotel dan pelayanan
penginapan yang dilengkapi dengan pelayanan
PT KOTA SATU PERSADA 16,67% SEMARANG BEROPERASI
pariwisata lainnya yang digunakan untuk tujuan
pariwisata

03
Company Profile
Profil Perusahaan
Kronologis Pencatatan Saham
Chronology of Stock Listing

04
and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Perusahaan telah mencatatkan saham perdana The Company listed its initial shares on the Indonesia
di Bursa Efek Indonesia pada tanggal 5 Stock Exchange on November 5, 2018, and issued a
November 2018, dan menerbitkan sejumlah total of 500,000,000 (five hundred million) shares,
500.000.000 (lima ratus juta) saham, each share worth a nominal value of Rp 100,- (one

05
masing-masing saham bernilai nominal Rp 100,- hundred Rupiah). The Public Offering with due regard

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
(Seratus Rupiah). Penawaran Umum tersebut to applicable Laws and Regulations including Capital
dengan memperhatikan Peraturan Perundang- Market regulations and Stock Exchange Regulations
undangan yang berlaku termasuk peraturan that apply in the place where the Company's shares
Pasar Modal dan Peraturan Bursa Efek yang will be listed.
berlaku di tempat di mana saham-saham
06

Perusahaan akan dicatatkan.


Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
69

Lembaga dan Profesi Penunjang Pasar Modal


Capital Market Supporting Institutions and Profesional
Notaris Notary

Kantor Notaris Retno Hertiyanti, SH,MH Kantor Notaris Retno Hertiyanti, SH,MH
Jl. Muradi Raya No. 66, Semarang – 50145 Jl. Muradi Raya No. 66, Semarang – 50145
Telp / Fax : 024 760 8487 Telp / Fax : 024 760 8487

Jasa yang diberikan : Services provided:


Menyiapkan dan membuatkan akta-akta Berita Prepares and manufactures deeds of Minutes of
Acara RUPS Perseroan dan akta - akta lainnya Shareholders General Meeting of the Company and
terkait dengan operasional Perseroan. other deeds related to the Company’s operations.

Biro Administrasi Efek Share Administration Bureau


PT Adimitra Jasa Korpora PT Adimitra Jasa Korpora
Rukan Kirana Boutique Office Rukan Kirana Boutique Office
Jl. Kirana Avenue III Blok F3 No.5 Jl. Kirana Avenue III Blok F3 No.5
Kelapa Gading, Jakarta Utara 14250 Kelapa Gading, Jakarta Utara 14250
Tel : 021 2936 5287 / 98 Fax : 021 2928 9961 Tel : 021 2936 5287 / 98 Fax : 021 2928 9961

Jasa yang diberikan : Services provided:


Bertanggung jawab atas pengelolaan Responsible for managing stock administration.
administrasi saham.
70 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Informasi Kantor Akuntan Publik

Kantor Akuntan Publik :

01
Nama : Arief Jauhari

Highlights
Ikthisar
No STTD : STTD.KAP-06/PM.22/2018
Tanggal STTD : 15 Januari 2018

Biaya Jasa Rp. 90.000.000,000

02
Management Report
Laporan Manajemen
Jasa yang diberikan :
Melaksanakan audit berdasarkan standar proses Carry out Audit based on auditing standards
audit yang ditetapkan oleh Institut Akuntan established by the Indonesian Institute of Certified
Publik Indonesia. Audit yang dilakukan oleh Public Accountants. Audits conducted by the Public

03
Akuntan Publik meliputi pemeriksaan atas dasar Accountant include examination on the basis of
pengujian, bukti-bukti yang mendukung jumlah testing, evidence supporting the amounts and

Company Profile
Profil Perusahaan
jumlah dan pengungkapan dalam laporan disclosures in the financial statements. The audit
keuangan. Audit juga meliputi penilaian atas also includes an assessment of the accounting
prinsip akuntansi yang digunakan dan estimasi principles used and significant estimates made by
signifikan yang dibuat oleh manajemen, serta management, as well as an assessment of the

04
penilaian terhadap penyajian laporan keuangan presentation of the financial statements as a whole.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
secara keseluruhan. Akuntan Publik The Public Accountant is responsible for the opinions
bertanggung jawab atas pendapat yang given to the audited financial statements
diberikan terhadap laporan keuangan yang
diaudit.

Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
71

KJPP DASAÁT, YUDISTIRA DAN REKAN

Licence : 2.09.0041
Alamat :
The Manhattan Square – Mid Tower 15Th floor
unit D Jl TB.Simatupang Kav.1S Cilandak Timur
Jakarta Selatan 12560
021-27808586
Info@dyr.co.id
www.dyr.co.id

Jalan Kalicari Barat no 2 Kel. Kalicari , Kec


Pedurungan Kota Semarang, Jawa Tengah 50198
024-6700658
semarang@dyr.co.id
dyrsemarang@gmail.com

KJPP GUNTUR, EKI, ANDRI DAN REKAN

No Izin : 2.13.0116 dan KMK no 562/KM.1/2013

Alamat :
Jalan sidosermo PDK V-A no 45, Surabaya – Jawa
Timur
031-8470138/99013093

Jasa yang diberikan :


Jasa yang diberikan adalah meliputi The services provided include physical inspection,
pemeriksaan fisik, penelitian, penganalisaan research, data analysis, determining the market value
data, menentukan nilai pasar dari aset tetap of the Company's fixed assets by referring to the
Perseroan dengan berpedoman pada applicable valuation norms, namely the Indonesian
norma-norma penilaian yang berlaku yaitu Valuation Standard (SPI) and the Indonesian
Standar Penilaian Indonesia (SPI) dan Kode Etik Appraiser's Code of Ethics (KEPI).
Penilai Indonesia (KEPI).
72 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Penghargaan / sertifikasi yang diterima


Awards and Certificates

01
Highlights
Daftar penghargaan Allstay Hotel Semarang 2022 :

Ikthisar
1. Sertifikat Bintang 3 dari PT Sertifindo Wisata Utama
No. 0601 – 017/ LSU – SWU/ SK – DIR/ III/ 2022

02
Masa berlaku : 22 Maret 2022 – 21 Maret 2025

Management Report
Laporan Manajemen
Sertifikat Laik Operasi PLTD
No. 9A7.0.S.DJ.307.3374.22
Masa berlaku : 18 Oktober 2022 – 18 Oktober 2027

03
2. Sertifikat Laik Hygiene Sanitasi dari Dinas Kesehatan

Company Profile
Profil Perusahaan
No. 031/ RM/ 33.74/ VI/ 2022
Masa berlaku : 28 Juni 2022 – 27 Juni 2025

3. Sertifikat K3 Instalasi Listrik dari Disnakertrans Provinsi Jateng

04
No. 9400// VI/ 2022 tanggal 10 Juni 2022

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
4. Sertifikat K3 Instalasi Penyalur Petir dari Disnakertrans Provinsi
Jateng
No. 5791// IV/ 2022 tanggal 8 April 2022

Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
1. Sertifikat K3 Motor Diesel dari Disnakertrans Provinsi Jateng
No. 7356// V/ 2022 tanggal 28 April 2022

5. Sertifikat K3 Fire Alarm dari Disnakertrans Provinsi Jateng


06
No. 6379// V/ 2022 tanggal 16 April 2022
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

6. Sertifikat K3 Hydrant dari Disnakertrans Provinsi Jateng


No. 6380// V/ 2022 tanggal 16 April 2022
07

7. Sertifikat K3 Elevator/ Lift dari Disnakertrans Provinsi Jateng


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

No. 5780// IV/ 2022 tanggal 8 April 2022


No. 5782// IV/ 2022 tanggal 8 April 2022

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
75 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Tinjauan Makro Ekonomi


Macro Economy Overview

01
Highlights
Ikthisar
Pada tahun 2022, kondisi perekonomian global In 2022, global economic conditions will be faced with
dihadapkan dengan berbagai tantangan, salah various challenges, one of which is the conflict

02
satunya adalah konflik yang terjadi antara Rusia between Russia and Ukraine. These conditions had

Management Report
Laporan Manajemen
dan Ukraina. Kondisi tersebut berdampak pada an impact on weakening trade transactions and rising
pelemahan transaksi perdagangan dan kenaikan commodity prices. From a supply perspective, the
harga komoditas. Dari segi penawaran, weakening global economy was affected by
melemahnya ekonomi global dipengaruhi oleh worsening global supply chain disruptions.
pemburukan gangguan mata rantai pasokan Meanwhile, from the demand side, it was influenced

03
global. Sedangkan, dari sisi permintaan, by aggressive monetary policy tightening in developed

Company Profile
Profil Perusahaan
dipengaruhi oleh pengetatan kebijakan moneter countries, which led to increased uncertainty on global
yang agresif di negara maju, sehingga mendorong financial markets, which resulted in corrections to
peningkatan ketidakpastian pasar keuangan forecasts for global economic growth.
global, yang menyebabkan koreksi prakiraan

04
pertumbuhan ekonomi secara global.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Perlambatan ekonomi terjadi di hampir seluruh The economic slowdown occurred in almost all
negara. Di Amerika Serikat (AS), perlambatan countries. In the United States (US), the economic
ekonomi dipengaruhi oleh tekanan inflasi yang slowdown was influenced by high inflationary
tinggi, penurunan daya beli konsumsi, serta pressures, decreased consumer purchasing power,

05
pengetatan kebijakan moneter yang lebih cepat and faster and more aggressive tightening of

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
dan agresif. Di Eropa, perlambatan ekonomi monetary policy. In Europe, the economic slowdown
dipengaruhi oleh disrupsi pasokan energi akibat was affected by the disruption in energy supply due to
perang Rusia-Ukraina yang mendorong inflasi the Russia-Ukraine war which pushed inflation up to
meningkat ke level yang sangat tinggi serta very high levels as well as the spillover effect of the
dampak rambatan dari perlambatan negara mitra slowdown in the US and China's main trading
06
dagang utama AS dan Tiongkok. Di Tiongkok, partners. In China, the economic slowdown was
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

perlambatan ekonomi disebabkan oleh caused by the implementation of the Zero Covid
implementasi Zero Covid Policy (ZCP) yang diikuti Policy (ZCP), which was followed by a lockdown
dengan kebijakan lockdown serta perlambatan policy and a property slowdown.
properti.
07
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
76

Di tengah gejolak perekonomian global, perbaikan Continued in 2022 in line with the increase in public
ekonomi Indonesia terus berlanjut pada tahun 2022 mobility. BPS noted, the Indonesian economy grew
seiring dengan kenaikan mobilitas masyarakat. BPS stronger by 5.31% in 2022, higher than the
mencatatkan, ekonomi Indonesia tumbuh menguat achievements in 2021 which experienced growth of
sebesar 5,31% di tahun 2022, lebih tinggi dibanding 3.70%. This was driven by exports which remained
capaian tahun 2021 yang mengalami pertumbuhan strong in line with the high demand from several major
sebesar 3,70%. Hal ini didorong oleh ekspor yang trading partners as well as government policy support.
tetap kuat seiring dengan besarnya permintaan
beberapa mitra dagang utama serta dukungan
kebijakan pemerintah.
Situasi dan kondisi pada kuartal pertama tahun The situation and conditions in the first quarter of 2022
2022 cukup menantang bagi kinerja pemulihan were quite challenging for Indonesia’s economic
ekonomi Indonesia. Dari sisi internasional, tekanan recovery performance. From an international
geopolitik antara Rusia dan Ukraina yang semakin perspective, the increasing geopolitical pressure
meningkat juga menjadi tantangan bagi kinerja between Russia and Ukraine has also become a
pemulihan ekonomi nasional. Sementara dari sisi challenge for economic recovery performance.
domestik, masalah kesehatan masih menjadi Furthermore, domestically, health issues were still a
tantangan terutama ketika Indonesia dihadapkan challenge, particularly when Indonesia was faced with
pada situasi dimana varian Omicron merajalela di the outbreak of the Omicron variant at the beginning of
awal tahun. Meski demikian, kesiapan Indonesia the year. However, Indonesia’s readiness to address
menghadapi varian Omicron sudah jauh lebih baik the Omicron variant is far better compared to the Delta
dibandingkan saat menghadapi varian Delta. variant.
Kebijakan penanganan pandemi Coronavirus The Government’s policy to handling the Corona Virus
Disease 2019 (COVID-19) yang diterapkan oleh Disease 2019 (COVID-19) pandemic played a major
pemerintah, berperan besar dalam menjaga role in maintaining the sustainability of economic
keberlanjutan pemulihan ekonomi. Akselerasi recovery. The acceleration of vaccination program and
program vaksinasi dan pendekatan yang tepat the right approach in implementing adaptive social
dalam penerapan pembatasan sosial masyarakat restrictions, effectively controlled the transmission of
yang adaptif, secara efektif mengendalikan COVID-19 while maintaining economic activity to
penularan COVID-19, sekaligus menjaga aktivitas recover more quickly.
ekonomi untuk dapat pulih lebih cepat.
77 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Sejak Januari 2022, laju inflasi menunjukkan tren Since January 2022, the inflation rate has shown an
yang terus meningkat hingga akhir tahun seiring increasing trend until the end of the year in line with

02
dengan kenaikan harga-harga komoditas energi rising world energy and food commodity prices, as

Management Report
Laporan Manajemen
dan pangan dunia, serta gangguan rantai pasokan. well as supply In the midst of global economic turmoil,
Kenaikan harga minyak mentah dunia dan ICP Indonesia's economic improvement chain disruptions.
(Indonesian Crude Price) memaksa pemerintah The increase in world crude oil prices and the ICP
untuk menyesuaikan harga bahan bakar minyak (Indonesian Crude Price) forced the government to
(BBM) pada 3 September 2022. Pemerintah adjust the price of fuel oil (BBM) on September 3,

03
menaikkan harga BBM karena beban subsidi BBM 2022. The government raised fuel prices because the

Company Profile
Profil Perusahaan
semakin membengkak dan fakta di lapangan burden of fuel subsidies was increasing and the facts
menunjukkan bahwa subsidi BBM sebagian besar showed that most targets of the fuel subsidies were
tidak tepat sasaran. Pengurangan subsidi BBM inappropriate. The reduction in fuel subsidies provides
memberikan ruang fiskal bagi pemerintah untuk fiscal space for the government to divert some of the

04
mengalihkan sebagian subsidi untuk bantuan yang subsidies to more targeted aids, thereby easing the

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
lebih tepat sasaran sehingga meringankan beban burden on the society amid rising fuel prices,
masyarakat di tengah kenaikan harga BBM, gas non-subsidized LPG, food, and transportation costs.
rumah tangga (Elpiji non-subsidi), pangan, dan The increase in fuel prices had an impact, especially
biaya transportasi. Kenaikan harga BBM on the price of basic commodities and transportation

05
menimbulkan dampak lanjutan terutama pada costs, thus pushing the inflation rate to a high of

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
harga bahan pokok dan biaya transportasi sehingga 5.95% in September. In the end, high inflation
mendorong laju inflasi ke posisi tertinggi 5,95% suppressed people’s purchasing power.
pada bulan September 2022. Pada akhirnya, inflasi
yang tinggi menekan daya beli masyarakat.

06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
07
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
78

Indonesia dituntut untuk mengkalkulasi ulang Indonesia is required to recalculate its economic and
strategi kebijakan ekonomi dan dunia usaha untuk business policy strategies for its economic recovery
program pemulihan ekonomi di tahun 2022. Para program in 2022. Businessed must also observe this
pelaku usaha harus mencermati situasi ini untuk situation closely to anticipate its impact on the
mengantisipasi dampaknya terhadap ekonomi, economy, the business world in general, and
dunia usaha secara umum, dan bisnis perusahaan, corporate businesses
Berbagai program pemulihan ekonomi, serta A number of economic recovery programs, supported
didukung oleh kebijakan moneter dan sektor by accommodative monetary and financial sector
keuangan yang akomodatif, terbukti telah policies, have proven to be a major impetus for
memberikan dorongan besar bagi akselerasi accelerating national economic recovery in 2022.
pemulihan ekonomi nasional di tahun 2022. Secara overall Indonesia’s economic condition is recognized
keseluruhan kondisi ekonomi Indonesia diakui as having good resistance and not as bad as other
memiliki resistensi yang baik dan tidak seburuk countries.
negara lainnya.
79 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Tinjauan Industri
Industri Overview

01
Highlights
Ikthisar
Pada tahun 2022, kondisi percepatan pemulihan In 2022, conditions for accelerating national economic
ekonomi nasional melalui pembangunan recovery through infrastructure development will

02
infrastruktur mulai membaik. Pemerintah terus begin to improve. The government strive to continue

Management Report
Laporan Manajemen
berupaya dalam melanjutkan pemulihan ekonomi economic recovery, one of which is through
salah satunya melalui pembangunan infrastruktur. infrastructure development. Based on the Indonesian
Berdasarkan Laporan Pertumbuhan Ekonomi Economic Growth Report for the fourth quarter of
Indonesia Triwulan IV 2022 yang dirilis oleh Badan 2022 released by the Central Statistics Agency (BPS),
Pusat Statistik (BPS), ekonomi Indonesia tahun Indonesia's economy in 2022 grew by 5.31% higher

03
2022 tumbuh sebesar 5,31% lebih tinggi dibanding than the achievements in 2021 which experienced

Company Profile
Profil Perusahaan
capaian tahun 2021 yang mengalami growth of 3.70%.
pertumbuhan sebesar 3,70%.
Prospek sektor properti tahun 2023 diprediksi The prospects for the property sector in 2023 are
masih bergerak positif sejalan dengan proyeksi IMF predicted to continue to move positively in line with

04
bahwa pertumbuhan ekonomi Indonesia naik IMF projections that Indonesia's economic growth will

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
hingga 5% pada tahun 2023. Meskipun suku bunga increase by up to 5% in 2023. Even though Bank
Bank Indonesia masih fluktuatif, namun sektor Indonesia's interest rates are still fluctuating, the
properti tetap menjadi favorit karena kebutuhan property sector remains a favorite because the need
properti khususnya hunian masih cukup besar. for property, especially housing, is still quite large. The

05
Pertumbuhan kebutuhan rumah, renovasi tempat growth in housing needs, residential renovations,

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
tinggal, konsumsi rumah tangga, komoditas dan household consumption, commodities and others is
lainnya dipastikan masih bertumbuh. Berdasarkan certain to continue to grow. Based on data from the
data Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas), National Socio-Economic Survey (Susenas), the
backlog kepemilikan rumah mencapai 12,7 juta backlog of home ownership has reached 12.7 million
dan jumlah ini juga belum termasuk pertumbuhan and this number does not include the growth of new
keluarga baru yang diperkirakan sekitar 800.000 families which is estimated to be around 800,000 per 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

per tahun. year.


Hasil Survey Harga Properti Residensial (SHPR) Bank The results of the Bank Indonesia Residential
Indonesia mengindikasikan bahwa harga properti Property Price Survey (SHPR) indicate that residential
residensial di pasar primer secara tahunan terus property prices in the primary market will continue to
07

meningkat hingga kuartal IV 2022. increase on an annual basis until the fourth quarter of
2022.
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
80

Pada tahun 2022, kondisi percepatan pemulihan In 2022, conditions for accelerating national economic
ekonomi nasional melalui pembangunan recovery through infrastructure development will
infrastruktur mulai membaik. Pemerintah terus begin to improve. The government strive to continue
berupaya dalam melanjutkan pemulihan ekonomi economic recovery, one of which is through
salah satunya melalui pembangunan infrastruktur. infrastructure development. Based on the Indonesian
Berdasarkan Laporan Pertumbuhan Ekonomi Economic Growth Report for the fourth quarter of
Indonesia Triwulan IV 2022 yang dirilis oleh Badan 2022 released by the Central Statistics Agency (BPS),
Pusat Statistik (BPS), ekonomi Indonesia tahun Indonesia's economy in 2022 grew by 5.31% higher
2022 tumbuh sebesar 5,31% lebih tinggi dibanding than the achievements in 2021 which experienced
capaian tahun 2021 yang mengalami growth of 3.70%.
pertumbuhan sebesar 3,70%.
Prospek sektor properti tahun 2023 diprediksi The prospects for the property sector in 2023 are
masih bergerak positif sejalan dengan proyeksi IMF predicted to continue to move positively in line with
bahwa pertumbuhan ekonomi Indonesia naik IMF projections that Indonesia's economic growth will
hingga 5% pada tahun 2023. Meskipun suku bunga increase by up to 5% in 2023. Even though Bank
Bank Indonesia masih fluktuatif, namun sektor Indonesia's interest rates are still fluctuating, the
properti tetap menjadi favorit karena kebutuhan property sector remains a favorite because the need
properti khususnya hunian masih cukup besar. for property, especially housing, is still quite large. The
Pertumbuhan kebutuhan rumah, renovasi tempat growth in housing needs, residential renovations,
tinggal, konsumsi rumah tangga, komoditas dan household consumption, commodities and others is
lainnya dipastikan masih bertumbuh. Berdasarkan certain to continue to grow. Based on data from the
data Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas), National Socio-Economic Survey (Susenas), the
backlog kepemilikan rumah mencapai 12,7 juta backlog of home ownership has reached 12.7 million
dan jumlah ini juga belum termasuk pertumbuhan and this number does not include the growth of new
keluarga baru yang diperkirakan sekitar 800.000 families which is estimated to be around 800,000 per
per tahun. year.
Hasil Survey Harga Properti Residensial (SHPR) Bank The results of the Bank Indonesia Residential
Indonesia mengindikasikan bahwa harga properti Property Price Survey (SHPR) indicate that residential
residensial di pasar primer secara tahunan terus property prices in the primary market will continue to
meningkat hingga kuartal IV 2022. increase on an annual basis until the fourth quarter of
2022.
81 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Indeks Harga Properti Residensial (IHPR) kuartal IV The Residential Property Price Index (IHPR) in the
2022 tercatat meningkat 2% secara tahunan (yoy), fourth quarter of 2022 recorded an increase of 2% on

02
lebih tinggi dibandingkan kuartal sebelumnya an annual basis (yoy), higher than the previous

Management Report
Laporan Manajemen
sebesar 1,94% (yoy). Dari sisi penjualan, hasil survey quarter of 1.94% (yoy). On the sales side, the survey
mengindikasikan penjualan properti residensial di results indicated that residential property sales in the
pasar primes pada kuartal IV 2022 tumbuh prime market in the fourth quarter of 2022 would slow
melambat. Penjualan property residensial tumbuh down. Residential property sales grew by 4.54% yoy
sebesar 4,54% yoy pada kuartal IV 2022, lebih in the fourth quarter of 2022, lower than 13.58% year

03
rendah dari 13,58% year on year pada kuartal III on year in the third quarter of 2022.

Company Profile
Profil Perusahaan
2022.
Flash Report Rumah 123.com mencatat, bulan Flash Report Rumah 123.com notes that in February
Februari 2023 harga rumah di Indonesia 2023 house prices in Indonesia increased by 2.9% on
mengalami kenaikan 2,9% secara tahunan (yoy) an annual basis (yoy) compared to January 2022. This

04
dibandingkan Januari 2022 lalu. Kenaikan harga ini price increase is a form of positive response to the

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
merupakan bentuk respon positif dari peningkatan increase in demand for housing in the community in
permintaan hunian di masyarakat dalam satu tahun the past year.
terakhir.
Membaiknya perekonomian Indonesia turut The improving Indonesian economy has also had a

05
memberikan dampak positif terhadap positive impact on the growth of the tourism industry.
pertumbuhan industri parawisata. Pada tahun 2023 In 2023 – 2024 it is predicted that property investment

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
– 2024 diprediksi investasi properti di sektor in the hospitality sector will increase drastically, the
hospitality akan meningkat drastis, jumlah tamu number of hotel guests will also increase sharply
hotel pun akan melonjak tajam dibanding compared to before. Apart from being encouraged by
sebelumnya. Selain didorong industri pariwisata the tourism industry which is getting back to life, this is
yang kembali menggeliat, hal ini juga didukung also supported by the moment of the general election. 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
momen pemilihan umum. Peningkatan The increase in demand and prices for the hotel
permintaan dan harga untuk segmen hotel terjadi segment is due to the increasing mobility of the people
selain karena mobilitas masyarakat yang terus in line with the government's policy to abolish the
meningkat sejalan dengan kebijakan pemerintah Implementation of Restrictions on Community
07

untuk penghapusan Pemberlakuan Pembatasan Activities (PPKM) at the end of 2022, as well as
Kegiatan Masyarakat (PPKM) pada akhir tahun business prospects that are getting better along with
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022, serta prospek bisnis yang makin membaik the completion of various national strategic projects
seiring tuntasnya beragam proyek strategis (PSN).
nasional (PSN).

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
82

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik, jumlah Based on data from the Central Bureau of Statistics,
kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia the number of foreign tourist visits to Indonesia in
selama tahun 2022 mencapai 5,47 juta, meningkat 2022 reached 5.47 million, a significant increase of
signifikan sebesar 251,28% dibandingkan tahun 251.28% compared to the previous year which
sebelumnya yang mencapai 1,56 juta. Sejalan reached 1.56 million. In line with the increasing
dengan meningkatnya jumlah kunjungan number of foreign tourist visits, the room occupancy
wisatawan mancanegara, tingkat penghunian rate (TPK) of star and non-star classification hotels in
kamar (TPK) hotel klasifikasi bintang dan Indonesia also increased by 5.55 points to 43.91%,
nonbintang di Indonesia turut mengalami compared to the previous year of 38.36%.
peningkatan sebesar 5,55 poin menjadi 43,91%,
dibandingkan tahun sebelumnya sebesar 38,36%.
83 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Tinjauan Operasional
Operational Review

01
Highlights
Ikthisar
SEGMEN BISNIS PROPERTY & HOTEL

Pada tahun 2022 Perseroan mencatat penurunan In 2022 the Company recorded a decrease in total
jumlah aset menurun 8% yaitu 21,484 Milyar assets by 8%, or 21,484 billion compared to 2021,

02
dibandingkan tahun 2021 berimbang dengan balanced with a decrease in liabilities of 7%, or 13,459

Management Report
Laporan Manajemen
terjadi penurunan Liabilitas sebesar 7% yaitu billion. The company also recorded a decrease in loss
13,459 Miliar. Perseroan juga mencatat penurunan before tax of 55.3% or 9,969 billion compared to 2021
kerugian sebelum pajak sebesar 55,3 % yaitu 9.969
Miliar dibandingkan tahun 2021.

03
Pada Bisnis Properti terdapat kenaikan pendapatan In the Property Business, there was an increase in

Company Profile
tahun 2022 yang cukup baik yaitu 46,7% sebesar revenue 2022 by 46.7% or 5,061 billion compared to

Profil Perusahaan
5.061 Miliar dibandingkan tahun 2021. Perseroan 2021. The Company made many breakthroughs and
melakukan banyak terobosan dan perbaikan dalam improvements in an effort to increase sales of property
usaha meningkatkan penjualan unit properti units by prioritizing consumer trust and good quality

04
dengan mengedepankan kepercayaan konsumen buildings and services.
serta kualitas baik bangunan dan pelayanan.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Pada bisnis Hotel terdapat kenaikan pendapatan In the hotel business, there was an increase in
tahun 2022 sebesar 37,85% yaitu 3,885 Miliar revenue 2022 of 37.85%, or 3.885 billion compared to
dibandingkan tahun 2021. Perseroan tetap 2021. The company continues to maintain the quality
menjaga kualitas layanan dan ketersediaan fasilitas of service and quality of facilities for guests so that the

05
yang berkualitas untuk para tamu sehingga tingkat occupancy rate in 2022 increases.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
occupancy tahun 2022 meningkat.

06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
07
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
84

Kinerja Keuangan Komprehensif


Comprehensive Financial Performance
Laporan Posisi Keuangan
Statements of Financial Position
Aset Assets

Total Aset Total Assets


Total aset perseroan tahun 2022 adalah 237,976 Total assets in 2022 are 237.976 billion, a decrease of
Milyar, menurun 8% dibandingkan tahun 2021 8% compared to 2021 or 21.484 billion where this
atau sebesar 21,484 Milyar dimana penurunan ini decrease occurs apart from depreciation, also a
terjadi selain karena penyusutan, juga penuruan decrease in the value of Inventories
nilai persediaan

Liabilitas Liabilities

Total liabilitas perseroan tahun 2022 sebesar The total liabilities in 2022 amounted to 176.861
176,861 Milyar, mengalami penurunan 7% yaitu billion, a decrease of 7%, namely 13.459 billion. The
sebesar 13,459 Milyar. Perseroan melakukan company made long-term debt payments during
pembayaran utang pinjam jangka panjang selama 2022 of 17.604 billion
tahun 2022 sebesar 17,604 Milyar
Ekuitas Equity

Pada tahun 2022, Ekuitas masih terdampak oleh In 2022, Equity will still be affected by the
akumulasi kerugian usaha Perseroan dan anak accumulated business losses of the Company and its
usaha. Pada tahun 2022, penghasilan komprehensif subsidiaries. In 2022, Other comprehensive income is
lain perseroan tercatat sebesar Rp. 167 juta atau recorded at Rp. 167 million or it can be said that there
dapat dikatakan terjadi kenaikan sebesar Rp. 198 was an increase of Rp. 198 million from the same
juta dari posisi yang sama di tahun 2021 sebesar position in 2021 of Rp.32 million, due to
Rp.32 uta, dikarenakan adanya penyesuaian remeasurement of post-employment benefits.
perhitungan imbalan pasca kerja karyawan.

Laporan Laba Rugi


Statements of Statements of Profit Or Loss

Pendapatan Bersih Net Sales

Pendapatan tahun 2022 mengalami peningkatan Revenue in 2022 has increased by 49.8% compared
49,8 % dibandingkan tahun 2021 yaitu meningkat to 2021, which is an increase of 10,691 billion. he
10.691 Milyar. Hal ini menunjukkan kinerja company's performance is moving in a positive
perseroan bergerak kearah positif dan terus direction and the company continues to strive for new
perseroan berusaha untuk melakukan terobosan breakthroughs and improvements so that it is
baru dan perbaikan sehingga diharapkan dapat expected to further increase revenue
lebih meningkatkan pendapatan
85 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Beban Pokok Penjualan Cost of Sales

Perseroan mencatat beban pokok penjualan naik The company recorded a 13.7% increase in cost of

02
13,7% yaitu sebesar 2,464 Milyar jika dibandingkan goods sold, which amounted to 2.464 billion

Management Report
Laporan Manajemen
tahun 2021. Kenaikan tersebut berbanding lurus compared to 2021. This increase was directly
dengan kenaikan pendapatan tahun 2022 dan proportional to the increase in revenue in 2022 and
mencatatkan kenaikan baik pendapatan dan beban recorded a better increase in both revenue and cost of
pokok penjualan yang lebih baik dibandingkan goods sold compared to 2021
tahun 2021

03
Company Profile
Profil Perusahaan
Laba Kotor Gross Profit

Seiring kenaikan pendapatan dan perbaikan serta As revenue increases and improvements and
efisiensi yang terus dilakukan, Perseroan efficiency continue to be carried out, the Company
mencatatkan Laba kotor yang dihasilkan perseroan recorded that the gross profit generated by the

04
meningkat 238% dibandingkan tahun 2021 yaitu company increased by 238% compared to 2021,

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
mencapai 11.679 Milyar. which reached 11,679 billion.

Beban Operasional Operating Expences

Beban operasional mengalami penurunan sebesar Operating expenses decreased by 8% compared to

05
8% dibandingkan tahun 2021, yaitu menjadi 19,754 2021, namely to 19.754 billion from 21.497 in 2021.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Milyar dari 21,497 pada tahun 2021 dan Efisiensi Efficiency occurred in general and administrative
terjadi pada beban umum dan administrasi yang expenses which decreased by 18%, namely 1.887
mengalami penuruan 18% yaitu 1,887 Milyar billion compared to 2021
dibandingkan tahun 2021

06
Laba Operasi dan laba Bersih Operating Income and Net Income
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Tahun 2022, Laba Operasional tahun 2022 adalah In 2022, Operational Profit is minus 8.075 billion and
minus 8,075 Milyar dan Laba bersih adalah Minus net profit is minus 8.190 billion. Even though it was
8,190 Milyar. Meskipun masih mengalami Rugi still experiencing a loss, the company managed to
namun perseroan berhasil mencatatkan penurunan record a decrease in losses of 55.25%, namely 9.969
07

kerugian sebesar 55,25% yaitu 9,969 Milyar pada billion in operational loss and 51.84%, namely 8.817
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Rugi operasional dan 51,84% yaitu 8,817 Milyar billion in net loss.
pada Rugi bersih

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
86

Laba (Rugi) Komprehensif lain dan Total Other Comprehensive Profit Loss and Total
Pendapatan Komprehensif Comprehensive Income

Penghasilan (beban) & rugi Komprehensif


Penghasilan komprehensif tahun 2022 sebesar 167 Comprehensive income in 2022 is IDR 167 million, an
juta meningkat 508% dibandingkan tahun 2021 increase of 508% compared to 2021, which is minus
yaitu minus 32 jt. Rugi komprehensif mengalami 32 million. Comprehensive loss decreased by 52.9%,
penuruan 52,9% yaitu sebesar 9,015 Milyar namely 9.015 billion compared to 2021 of 17.040
dibandingkan tahun 2021 sebesar 17,040 Milyar billion

Laporan Arus Kas


Statemen of Cash Flow

Laporan Arus Kas Statemen of Cash Flow

Perseroan mencatatkan penambahan arus kas The company recorded an additional cash flow in
pada tahun 2022 sebesar 91,5% yaitu 1,853 Milyar 2022 of 91.5%, namely 1.853 billion of the 2021
dari saldo kas dan setara kas tahun 2021 sebesar cash and cash equivalent balance of 2,024 billion
2.024 Milyar
87 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Kemampuan Membayar Utang


Solvency

01
Highlights
Ikthisar
Kemampuan membayar hutang dapat diukur dari The ability to pay debts can be measured from the
Rasio Lancar dimana apabila mempunyai index Current Ratio where if it has a current ratio index

02
rasio lancar diatas 1,0 kali, maka dapat dikatakan above 1.0 times, then it can be said that the company
perusahaan mempunyai kemampuan yang baik has a good ability to settle current debts.

Management Report
Laporan Manajemen
dalam menyelesaikan utang lancar.
Nilai Rasio lancar tahun 2022 perusahaan adalah The value of the company's current ratio in 2022 is
1,88 kali yang berarti perusahaan mempunyai 1.88 times, which means the company has a good
kemampuan yang baik dalam melunasi utang ability to pay off its current debts.

03
lancar yang dimiliki.

Company Profile
Profil Perusahaan
Tingkat Kolektibilitas Piutang
Receivable Collectibility

04
and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Terhadap piutang usaha, perusahaan tetap Regarding trade receivables, the company remains
berkomitmen melakukan penagihan sehingga committed to billing so that in 2022 it managed to
pada tahun 2022 ini berhasil mencatatkan nilai record a total value of receivables collection of 1.268
total penagihan piutang sebesar 1,268 Milyar dan billion and there was a decrease in trade receivables

05
terjadi penurunan piutang usaha sebesar 17,1% of 17.1% compared to 2021

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
dibandingkan tahun 2021

Struktur Modal dan Kebijakan Struktur Modal


06
Capital Structure and Policy of Capital Structure Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Kebijakan struktur modal tahun 2022 dengan Capital structure policy in 2022 by maintaining the
mempertahankan struktur modal yang telah existing capital structure while maintaining
berlangsung dengan tetap menjaga kinerja dan performance and ensuring business continuity and
07

memastikan keberlangsungan usaha serta tetap maintaining the trust of shareholders and other
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

menjaga kepercayaan para pemegang saham dan stakeholders while continuing to carry out efficiency
pemangku kepentingan lainnya dengan tetap and create investment opportunities
melakukan efisiensi dan menciptakan peluang
investasi

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
88

Ikatan Material untuk Investasi Barang Modal


Bound Instrument For Capital Investment

Tidak terdapat ikatan material atas investasi barang There are no material commitments for investment in
modal di tahun 2022 capital goods in 2022

Investasi Barang Modal


Capital Expenditure

Perseroan tidak melakukan investasi barang modal There are no investment in capital goods in 2022
di tahun 2022

Informasi Material Setelah Tanggal Laporan Akuntan


Subsequent Material Information After Accountant Report

Tidak ada informasi yang bersifat material setelah There is no material information after the date of the
tanggal laporan akuntan. accountant's report.

Prospek Usaha
Business Prospect

Mempertimbangkan fokus utama bauran Considering the focus of Bank Indonesia's main policy
kebijakan Bank Indonesia pada tahun 2023 yaitu mix in 2023, namely monetary policy with a focus on
kebijakan moneter dengan fokus menjaga maintaining stability, macroprudential policies,
stabilitas, kebijakan makroprudensial, kebijakan payment system policies, financial market deepening
sistem pembayaran,kebijakan pendalaman pasar policies and financial inclusion and green economic
keuangan dan kebijakan ekonomi keuangan policies, the company has determined strategic steps
inklusif dan hijau, maka perseroan menetapkan that are expected to accompany and maintain and
Langkah Langkah strategis yang diharapkan dapat improve performance in 2023. These steps are:
mengiringi dan mempertahankan serta
meningkatkan kinerja pada tahun 2023. Langkah
Langkah tersebut adalah :
89 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
1. Melakukan efisiensi dan efektifitas di seluruh lini 1. Perform efficiency and effectiveness in all lines while
sembari memperbaiki kinerja manajemen dengan improving management performance through
transformasi organisasi dan menyusun strategic organizational transformation and compiling a

02
house secara menyeluruh yang berorientasi strategic house that is performance oriented and

Management Report
Laporan Manajemen
performa serta didukung dengan pengembangan supported by utilizing of information and
sistem teknologi informasi dan komunikasi communication technology systems
2. Mengurangi liabilitas 2. Reducing liabilities
3. Menyewakan aset-aset non produktif agar 3. Renting out non-productive assets in order to

03
menghasilkan recurring income generate recurring income

Company Profile
Profil Perusahaan
4. Melakukan kerjasama dengan investor untuk land 4. Collaborating with investors for land bank growth
bank growth yaitu pengelolaan lahan di area and land management in strategic business areas
bisnis strategis untuk mengembangkan proyek to develop new projects in the property and
proyek baru di bidang perumahan dan hospitality business.

04
perhotelan.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
5. Entitas anak yakni PT. Kota Satu Manajemen 5. Subsidiary, namely PT. Kota Satu Management is
mengembangkan usaha jasa manajemen developing a targeted hospitality operator
operator hospitality yang menyasar; hotel, hotel management business; hotels, budget hotels,
budget, rumah kos eksklusif, apartment, villa, dan exclusive boarding houses, apartments, villas and

05
rumah sewa dengan implementasi teknologi rental houses with the implementation of digital

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
sistem informasi digital information system technology
6. Memperluas segmen pasar perumahan untuk 6. Expanding the housing market segment for the
pasar kelas menengah dan pasar kelas menengah middle class market and lower middle class market
ke bawah dengan meluncurkan tipe rumah baru by launching new types of houses and innovations in
dan inovasi pada design rumah yang menerapkan home designs that apply the concept of green living 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
konsep green living.
7. Mengembangkan peluang usaha penjualan 7. Developing a business selling second-hand property
bangunan second bekerjasama dengan pemilik in collaboration with property owners
property
07

8. Penerapan operation excellent tools (Balance 8. Operation excellent tools application (Balance score
card operation and risk management model)
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

scorecard dan model Risk management)

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
90

Perbandingan antara target/proyeksi pada awal


tahun buku dengan hasil yang dicapai
Comparison Between Target at The Beginning
of The Year With Realization
Perseroan membukukan bahwa pencapaian tahun The company recorded that the achievement in 2022
2022 belum sesuai dengan target yang diharapkan was not in accordance with the expected target but the
tetapi pertumbuhan pendapatan dan laba (rugi) growth in revenue and net profit (loss) in 2022
bersih tahun 2022 naik secara significant yaitu increased significantly, namely an increase in revenue
kenaikan pendapatan 49,8% dan penurunan rugi of 49.8% and a decrease in net loss of 51.8% which
bersih sebesar 51,8% yang menunjukkan kinerja shows the company's performance is getting better
perseroan yang semakin baik meskipun pandemic despite the Covid-19 pandemic is still having an
Covid-19 masih berdampak. impact.

Target / proyeksi 2023


2023 Targets

Pendapatan Income
Perseroan menargetkan untuk memperoleh The company targets to obtain operating revenues
pendapatan usaha yang lebih tinggi dari that are higher than operating revenues in 2022. Part
pendapatan usaha pada tahun 2022. Sebagian of operating revenues in 2023 is a contribution to
pendapatan usaha pada tahun 2023 merupakan recording sales revenue for the Property and Hotel
kontribusi atas pencatatan pendapatan penjualan business.
atas bisnis Properti dan Hotel Perseroan telah
mengupayakan terobosan jenis bisnis baru yang
diharapkan dapat berkontribusi atas pencapaian
pendapatan usaha.
Laba / Rugi Perseroan Company Profit / Loss
Perseroan menargetkan peningkatan laba sejalan The company targets an increase in profit in line with
dengan meningkatnya target perolehan the increase in operating revenue target, which is
pendapatan usaha, yang pada dasarnya basically the company's contribution to sales of
merupakan kontribusi perseroan terhadap housing units and hotel revenue while maintaining
penjualan unit perumahan dan pendapatan hotel cost efficiency.
dengan menjaga efisiensi biaya.
91 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Struktur Modal Capital Structure
Pada tahun 2023, Perseroan merencanakan belum In 2023, the Company plans not to make significant
melakukan perubahan signifikan pada struktur changes to the capital structure or to change its
modal maupun mengubah kebijakannya terhadap policies on capital structure.

02
struktur modal.

Management Report
Laporan Manajemen
Kebijakan Dividen Dividend Policy
Pembagian dividen akan dilakukan berdasarkan Dividend distribution will be carried out based on the
keputusan RUPS dengan mempertimbangkan General Meeting of shareholders to account the
kinerja perseroan, perolehan laba, kondisi company's performance, profit, financial condition,

03
keuangan, kebutuhan operasional dan kebutuhan operational needs and the Company's future

Company Profile
ekspansi Perseroan di masa mendatang. expansion needs.

Profil Perusahaan
04
and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
05
Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
07
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
92

Aspek Pemasaran
Marketing

Perusahaan berupaya menerapkan berbagai The company seeks to implement various marketing
strategi pemasaran untuk mendorong strategies to encourage future growth, including:
pertumbuhan di masa depan, di antaranya :
Memperluas jaringan pemasaran melalui Expanding marketing networks through
teknologi informasi di media sosial seperti information technology on social media such as
facebook, youtube, instagram, tiktok dan situs Facebook, YouTube, Instagram, TikTok and
website. websites.including:
Menggunakan camera 360 yang dapat Using a 360 camera that can display a location
menampilkan sebuah simulasi lokasi yang simulation that has a wide range.
memiliki jangkauan luas.
Bekerja sama dengan pihak-pihak seperti bank Cooperate with parties such as banks and
dan agen properti untuk memasarkan berbagai property agents to market various Company
produk Perusahaan. products.:
Divisi pemasaran terus melayani pelanggan The marketing division continues to serve
selama 7 hari dalam seminggu. customers 7 days a week.
Konsumen dapat melihat model proyek yang Consumers can see the project model that is
sedang dikembangkan dan akan disampaikan being developed and will be submitted by
oleh tenaga pemasaran untuk melihat contoh marketing personnel to see direct examples of
langsung produk di lokasi (rumah contoh ) products on site (sample houses).
Melakukan pembaharuan sales tools kit sesuai Update the sales tools kit as needed (brochures,
yang dibutuhkan (brosur, flyer, dan souvenir) flyers, and souvenirs)
Aktif mengikuti pameran atau open table Actively participating in exhibitions or open
maupun melakukan kunjungan ke kantor tables as well as making visits to government
pemerintahan atau bank. offices or banks.
93 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Pada segmen bisnis hotel, Perusahaan tetap In the hotel business segment, the Company
menerapkan strategi pemasaran yang sudah continues to apply the existing marketing strategy by
berjalan dengan meningkatkan kepekaan terhadap increasing sensitivity to customer centricity, cost

02
customer centricity, cost leadership, dan inovasi, leadership and innovation, and continues to
serta terus berkolaborasi untuk memperkuat collaborate to strengthen networks to increase traffic.

Management Report
Laporan Manajemen
jaringan atau network untuk menambah traffic. The Company applies high flexibility to customer
Perseroan menerapkan fleksibilitas yang tinggi needs, and is creative in creating multiple products for
terhadap kebutuhan pelanggan, serta kreatif existing customers. The Company always observes
dalam menciptakan multiple product untuk and reads various new needs, as well as changing

03
existing customer. Perseroan selalu mengamati dan trends that occur in the market and continues to

Company Profile
Profil Perusahaan
membaca berbagai kebutuhan baru, serta ensure the sustainability of existing products and
kecenderungan perubahan yang terjadi di pasar services to remain competitive.
dan terus memastikan keberlanjutan dari produk
dan pelayanan yang ada agar tetap kompetitif.

04
and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Kebijakan Deviden
Devidend Policy

Perseroan senantiasa memastikan hak-hak The Company always ensures that the rights of

05
Pemegang Saham terpenuhi dengan baik, salah Shareholders are properly fulfilled, one of which is in
satunya dalam pembagian dividen. Kebijakan dan the distribution of dividends. Policy and distribution of

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
pembagian dividen dilakukan melalui Rapat Umum dividends is carried out through the General Meeting
Pemegang Saham (RUPS) dengan mengacu pada of Shareholders (GMS) with reference to Law no. 40
Undang- Undang No. 40 tahun 2007 dan Anggaran of 2007 and the Articles of Association. In addition,
Dasar. Selain itu, pembagian dividen ditetapkan the distribution of dividends is determined by the
oleh Direksi setelah mendapatkan persetujuan dari Board of Directors after obtaining approval from the 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Dewan Komisaris dengan mempertimbangkan Board of Commissioners by considering several
beberapa faktor, seperti laba ditahan, kondisi factors, such as retained earnings, financial
keuangan, kondisi likuiditas, kebutuhan conditions, liquidity conditions, operational needs
operasional dan kebutuhan ekspansi Perseroan di and the Company's future expansion needs.
07

masa mendatang. Until 2022, the Company did not distribute dividends
Sampai dengan tahun 2022, Perseroan tidak in cash or in other forms, based on the consideration
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

melakukan pembagian dividen dalam bentuk kas of the soundness of the Company, and without
ataupun bentuk lainnya, atas pertimbangan prejudice to the rights of the General Meeting of
tingkat kesehatan Perseroan, serta tanpa Shareholders.
mengurangi hak dari Rapat Umum Pemegang
Saham.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
94

Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum


Realization of The Use of Funds From Public Offering Results

Dana dari hasil penawaran umum perdana saham Funds from the proceeds of the Company's initial public
Perseroan telah digunakan seluruhnya pada tahun offering of shares have been used entirely in 2021 for
2021 untuk modal kerja dan pembayaran utang working capital and payment of the company's debt to
perseroan pada bank serta telah dilaporkan kepada the bank and have been reported to regulators based
regulator dengan berlandaskan pada Peraturan on financial services authority regulation No. 30 /
Otoritas Jasa Keuangan No. 30/ POJK.04/2015 POJK.04 / 2015 dated January 24, 2022 concerning
tanggal 24 Januari 2022 tentang Laporan Realisasi The Realization Report on the Use of Funds from the
Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum Public Offering Results

Informasi Material
Subsequent Material Information

Sepanjang tahun 2022, tidak terdapat informasi Throughout 2022, there is no material information
material mengenai investasi ekspansi, divestasi, regarding expansion investments, divestments,
penggabungan/ peleburan usaha, akuisisi, business mergers/consolidations, acquisitions,
restrukturisasi utang/modal, transaksi afiliasi dan debt/capital restructuring, affiliated transactions and
atau benturan kepentingan yang dilakukan oleh or conflicts of interest made by the Company
Perseroan.

Perubahan Ketentuan Peraturan


Perundang-Undangan yang Signifikan
Changes In law

Selama tahun 2022, tidak terdapat perubahan In 2021, the Company did not have any changes in
peraturan perundang-undangan yang berpengaruh laws and regulations that significantly impacted the
secara signifikan terhadap Perseroan. Company’s performance.
95 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Perubahan Kebijakan Akuntansi


Changes In Accounting Policies

01
Highlights
Ikthisar
Penerapan dari standar dan interpretasi baru/revisi, The adoption of new/revised standards and
yang relevan dengan operasi Grup, yang telah interpretations, which are relevant to the Group's
diterbitkan dan efektif sejak tanggal 1 Januari 2020, operations, which have been issued and effective
namun tidak berdampak signifikan terhadap laporan since January 1, 2020, but have no significant impact

02
keuangan konsolidasian adalah sebagai berikut: on the consolidated financial statements are as

Management Report
Laporan Manajemen
follows:
Amandemen PSAK No. 22, “Kombinasi Bisnis Amendment to PSAK No. 22, “Business
Referensi ke Kerangka Konseptual” Combinations Reference to the Conceptual
Amandemen PSAK No. 57, “Provisi, Liabilitas Framework”

03
Kontinjensi, dan Aset Kontinjensi - Kontrak Amendment to PSAK No. 57, “Provisions, Liabilities

Company Profile
Memberatkan - Biaya Memenuhi Kontrak” Contingencies, and Contingent Assets – Contracts

Profil Perusahaan
Penyesuaian tahunan PSAK No. 69, “Agrikultur” Burdensome - The Cost of Fulfilling the Contract”
Penyesuaian tahunan PSAK No. 71, “Instrumen Annual adjustment to PSAK No. 69, “Agriculture”
keuangan” Annual adjustment to PSAK No. 71, “financial

04
Penyesuaian tahunan PSAK No. 73, “Sewa” instrument”
Annual adjustment to PSAK No. 73, "Rent"

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Amandemen berikut yang relevan untuk The following amendments are relevant to The
Perusahaan akan efektif untuk tahun buku yang company will be effective for the financial year
dimulai pada: which starts at:

05
1 Januari 2023 January 1, 2023

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Amandemen PSAK No. 1, “Penyajian Laporan Amendment to PSAK No. 1, “Presentation Financial
Keuangan” statements"
Amandemen PSAK No. 16, "Aset Tetap tentang Amendment to PSAK No. 16, “Fixed Assets about the
Hasil sebelum Penggunaan yang diintensikan" Results before its Use intensified"
Amandemen PSAK No. 25, “Kebijakan akuntansi, Amendment to PSAK No. 25, “Policies accounting, 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
perubahan estimasi akuntansi, dan kesalahan changes in accounting estimates, and error regarding
terkait definisi estimasi akuntansi” the definition of an accounting estimate”
Amandemen PSAK 46, “Pajak Penghasilan tentang Amendment to PSAK 46, “Income Tax regarding
pajak tangguhan terkait aset dan liabilitas yang deferred tax related assets and liabilities arising from
timbul dari transaksi tunggal' a single transaction'
07
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

1 Januari 2025 January 1, 2025


PSAK 74: Kontrak Asuransi PSAK 74: Insurance Contracts
Amandemen PSAK No. 74: Kontrak Asuransi Amendment to PSAK No. 74: Insurance Contracts
tentang penerapan awal PSAK No. 74 dan PSAK regarding the initial implementation of PSAK No. 74
No. 71 – Informasi Komparatif. and PSAK No. 71 – Comparative Information.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
97 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
TATA KELOLAH PERUSAHAAN

Highlights
Ikthisar
Perseroan berkomitmen untuk menerapkan The Company is committed to implement the principles
prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik of good corporate governance with the provisions. The
sesuai ketentuan. Penerapan tata Kelola yang baik implementation of good corporate governance in all
dalam segala aspek kegiatan manajemen dan aspects of management and operational activities on

02
operasional secara berkesinambungan, diharapkan an ongoing basis is expected to increase the trust of

Management Report
Laporan Manajemen
dapat meningkatkan kepercayaan konsumen, consumers, business partners, shareholders and other
mitra kerja, pemegang saham dan pemangku stakeholders. The principles of good corporate
kepentingan lainnya. Prinsip-prinsip tata Kelola governance include Transparency, Accountability,
perusahaan yang baik tersebut meliputi Responsibility, Independence, dan Fairness.

03
Transparansi, Akuntabilitas, Pertanggungjawaban,

Company Profile
Kemandirian, dan Kewajaran.

Profil Perusahaan
Perseroan mengedepankan upaya untuk mencipta- The Company prioritizes efforts to create added value
kan nilai tambah serta perbaikan yang konsisten as well as consistent and efficient improvements to

04
dan efisien untuk memastikan kelima prinsip ensure the five main principles of good corporate
utama tata kelola perusahaan telah diimplemen- governance (GCG) have been properly implementedin

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
tasikan secara benar guna mewujudkan pertumbu- order to achieve long-term growth and business
han jangka panjang dan keberlangsungan usaha sustainability continuity in a sustainability manner.
yang berkelanjutan.

05
Struktur tata kelola perusahaan mengacu pada The Governance structure refers to Law No.40 of 2007

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Undang Undang No. 40 tahun 2007 tentang Perse- concerning Limited Liability Companies, that the
roan Terbatas, dimana organ Perseroan terdiri dari Company’s organs consist of General Meeting of
Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), Dewan Shareholders (GMS), Board of Commissioners, and
Komisaris, dan Direksi. Dewan Komisaris dibantu Board of Directors. The Board of Commissioners have
oleh Komite Audit dan Komite Nominasi Remuner- been supported by Audit Committee and Nomination 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
asi untuk mendukung pelaksanaan tugas penga- and Remuneration Committee to support the
wasan. Direksi Perseroan dibantu oleh struktur implementation of supervisory and advisory duties. The
manajemen yang efektif termasuk Internal Audit Board of Directors is assisted by an effective
dan Sekretaris Perusahaan. management structure including Audit Internal and
Corporate Secretary.
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
98

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM ( RUPS )


General Meeting Shareholders
Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) merupakan The General Meeting of Shareholders (GMS) is an organ of
organ tata kelola perusahaan yang menjadi media corporate governance that becomes the media for adopting
pengambilan keputusan antara Pemegang Saham, resolutions of Shareholders, the Board of Commissioners,
Dewan Komisaris, dan Direksi, dalam menentukan and the Board of Directors in determining the foundation for
pondasi pengelolaan Perseroan sepanjang tahun the management of the Company throughout the financial
buku. Sebagai pemegang keputusan tertinggi, year. As the highest resolution holder, the General Meeting
Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) memiliki Shareholders (GMS) has exclusive authority which is not
wewenang eksklusif yang tidak diberikan kepada granted to the Board of Commissioners and the Board of
Dewan Komisaris dan Direksi dengan batasan yang Directors which is determined with due observance of the
ditetapkan dalam ketentuan Anggaran Dasar dan provisions of the Articles of Association and laws and
peraturan perundang-undangan. regulations.

Penyelenggaraan RUPS Tahun 2022 General Meeting Shareholders in 2022


Pada tahun 2022 Perseroan menyelenggarakan In 2022, the Company held one Annual General Meeting
satu kali RUPS Tahunan dan tidak menyelenggara- Shareholders (AGMS) and did not hold an Extraordinary
kan RUPS Luar Biasa. RUPS Tahunan diselenggara- General Meeting Shareholders (EGMS). The Annual GMS
kan pada tanggal 3 Agustus 2022 bertempat di was held on August 3, 2022 at Sphere Room 2 Lt.8 Allstay
Sphere Room 2 Lt.8 Allstay Hotel Semarang Jl. Hotel Semarang Jl. Veteran No.51 Semarang Central Java.
Veteran No.51 Semarang Jawa Tengah.
The Company holds an Annual General Meeting
Perseroan menyelenggarakan Rapat Umum Shareholders through the following stages :
Pemegang Saham (RUPS) Tahunan 2022 dengan
melalui tahapan sebagai berikut :

Tahapan Penyelenggaraan RUPST 2022


The Stages of Organizing the AGMS 2022

Penyampaian pemberitahuan mata acara RUPST Tahun Buku


2021 kepada OJK, BEI dan KSEI melalui Surat Pemberitahuan
Pemberitahuan ke No.100/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY-JS/VI/2022 tanggal 20 Juni
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) 2022 perihal Pemberitahuan RUPST
Notification to Financial The Company notifies the agenda of the AGMS for the 2021
Service Authority Fiscal Year to OJK, BEI, KSEI through the Notification Letter
No.No.100/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY-JS/VI/2022 dated June
20, 2022regarding AGMS Announcement
98 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Tahapan Penyelenggaraan RUPST 2022


The Stages of Organizing the AGMS 2022

01
Perseroan menyampaikan Pengumuman RUPST kepada

Highlights
Ikthisar
Pemegang Saham melalui situs resmi Perseroan yaitu
www.kotasatuproperti.com serta situs web Bursa Efek Indonesia
dan laman KSEI pada tanggal 27 Juni 2022
Pengumuman RUPST
AGMS Announcement The Company has subbmitted the Announcement of the AGMS to
the Shareholders through the company's official website, namely

02
www.kotasatuproperti.com and Indonesia Stock Exchange

Management Report
Laporan Manajemen
website and KSEI page on June 27, 202
Perseroan menyampaikan Pemanggilan RUPST kepada Pemegang
Saham melalui situs resmi Perseroan yaitu www.kotasatuproperti.com
serta situs web Bursa Efek Indonesia dan laman KSEI pada tanggal 12 Juli
Pemanggilan RUPST 2022

03
AGMS Announcement The Company has subbmitted the Invitation of the AGMS to the

Company Profile
Profil Perusahaan
Shareholders through the company's official website, namely
www.kotasatuproperti.com and Indonesia Stock Exchange
website and KSEI page on July 12, 2022
RUPST dilaksanakan pada hari Rabu, 3 Agustus 2022 pukul 10.56 - 11.48
WIB di Sphere Room 2 Lt.8 Allstay Hotel Semarang Jl. Veteran no.51

04
Semarang - Jawa Tengah dengan dipimpin oleh Bapak Arief Sugiyo

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
selaku Komisaris Utama sesuai dengan surat penunjukan no.
Pelaksanaan RUPST 002/SATU/SK-RPS/DEKOM/AS-HS/VII/2022 tanggal 11 Juli 2022
AGMS Implementation The AGMS was held on Wednesday, June 23, 2021 at 10.20 - 11.09 WIB
in Sphere Room 2 Lt.8 Allstay Hotel Semarang Jl. Veteran no.51
Semarang - Central Java led by Mr. Hengky Susanto as Independent

05
Commissioner in accordance with the appointment letter no.
002/SATU/SK-RPS/DEKOM/AS-HS/VII/2022 dated July 11, 2022

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Perseroan telah menyampaikan Ringkasan Risalah RUPST kepada OJK
melalui Surat No.150/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VIII/2022 dan kepada
Pemegang Saham melalui situs web resmi Perseroan yaitu
Penyampaian Ringkasan www.kotasatuproperti.com serta situs web Bursa Efek Indonesia dan
Risalah RUPST laman KSEI pada tanggal 5 Agustus 2022
06
Submission of Summary The Company has submitted a Summary of the Minutes of the AGMS to
of Minutes of the AGMS the OJK through Letter No.150/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VIII/2022
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

and to shareholders through the Company's official website, namely the


www.kotasatuproperti.com as well as the Indonesia Stock Exchange
website and KSEI page on August 5,2022
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
99

Tahapan Penyelenggaraan RUPST 2022


The Stages of Organizing the AGMS 2022

Perseroan telah menyampaikan Bukti Iklan Ringkasan Risalah


RUPST melalui Surat No.151/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VIII/2022
dan melalui situs web resmi Perseroan yaitu
Bukti Iklan Ringkasan www.kotasatuproperti.com serta situs web Bursa Efek Indonesia
Risalah RUPST pada tanggal 5 Agustus 2022
Evidence of advertisement The Company has submitted evidence of Advertisement for the
of Summary of Minutes of Summary of AGMS Minutes through Letter
the AGMS
No.151/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VIII/2022 and through the
Company's official website, namely www.kotasatuproperti.com and
the Indonesia Stock Exchange website on August 5,2022
Risalah RUPST Perseroan telah dilembagakan dalam Akta
Notaris Retno Hertiyanti, S.H., M.H. No.02 tanggal 3 Agustus
2022 dan telah disampaikan ke OJK melalui surat
Penyampaian Risalah no.185/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VIII/2022 pada tanggal 31
RUPST Agustus 2022.
Submission of Minutes The minutes of the Company's AGMS have been instituted in the
of the AGMS Notary Deed of Retno Hertiyanti, S.H., M.H. No.02 dated August
5,2022 and have been submitted to the OJK through letter
no.185/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VIII/2022 on August 31,
2022

RUPS Tahunan 2022 dihadiri pemegang saham The 2022 Annual General Meeting Shareholders
yang mewakili 959.379.800 saham atau setara (AGMS) was attended by shareholders representing
69,77% dari total 1.375.000.000 saham yang 959.379.800 shares or equivalent to 69.77% of the
dikeluarkan Perseroan sampai hari dilaksanakannya total of 1,375,000,000,000 shares issued by the
RUPS Tahunan. Company until the day of the AGMS.
Angota Dewan Komisaris dan Direksi yang hadir Members of the Board of Commissioners and Board
pada saat RUPS Tahunan 2022 terdiri dari: of Directors present at the GMS consist of:

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Komisaris Utama Arief Sugiyo
Chairman
Komisaris Independen Hengky Susanto
Independent Commissioner

Direksi
Board of Directors
Direktur Utama Johan Prasetyo
Managing Director Santoso
Direktur Hanna Priskilla
Director Rahardja
100 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Notaris Retno Hertiyanti, S.H., M.H. membantu Notary Retno Hertiyanti, SH, MH assisted the
Perseroan dalam mendokumentasi serta memvali- Company in documenting and validating the

01
dasi hasil pemungutan suara selama pelaksanaan voting results during the 2022 Annual GMS.

Highlights
Ikthisar
RUPS Tahunan 2022.
Hasil keputusan RUPS Tahunan 2022 diungkapkan The Company’s Annual GMS Resolutions are
sebagai berikut : disclosed as follows :

02
RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN 3 Agustus 2022

Management Report
Laporan Manajemen
ANNUAL SHAREHOLDERS MEETING August 3, 2022

PERTAMA / FIRST
01 Persetujuan Laporan Tahunan Perseroan termasuk Laporan Keuangan

03
Konsolidasian Perseroan serta Laporan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris
Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021 serta

Company Profile
Profil Perusahaan
pemberian pelunasan dan pembebasab tanggung jawab sepenuhnya (acquit et
de charge) kepada anggota Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan atas tindakan
pengurusan dan pengawasan yang telah dijalankan dalam tahun buku yang
berakhir pada tanggal 31 Desember 2021.
Approval of the Company's Annual Report including the Company's Consolidated Financial

04
Statements and the Supervisory Report of the Board of Commissioners for the financial year
ending December 31, 2021 and granting of full release and discharge (acquit et de charge) to

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
members of the Board of Directors and Board of Commissioners for their management actions
and supervision carried out in the financial year ending December 31, 2021.
02 Pengambilan keputusan dilakukan dengan pemungutan suara dengan cara lisan.
Terdapat suara tidak setuju sebesar 456.250.000 saham atau 47,55 % dari jumlah
saham dengan hak suara yang hadir dengan mengajukan usulan perbaikan

05
MATA ACARA redaksional pada poin 2 dengan tujuan untuk menselaraskan dengan amanat
AGENDA sebagai sebuah perusahaan terbuka dan mendukung kualitas dalam

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
melaksanakan Good Corporate Governance, sehingga poin 2 Mata Acara Pertama
berbunyi sebagai berikut :"memberikan pelunasan dan pembebasan tanggung
jawab (acquit et de cbarge) kepada para anggota Direksi dan para anggota Dewan
Komisaris Perseroan atas tindakan pengurusan dan pengawasan yang telah
dijalankan oleh anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris Perseroan
sepanjang tercermin pada Laporan Tahunan dan keberlanjutan, Laporan
06

Keuangan Tahunan serta Laporan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris Perseroan


selama tahun buku 2021."
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Decision making is done by voting orally. There were disapproving votes of 456,250,000
shares or 47.55% of the total shares with voting rights present by submitting an editorial
improvement proposal in point 2 with the aim of aligning with the mandate as a public company
and supporting quality in implementing Good Corporate Governance, so that point 2 of the First
Agenda reads as follows: "give release and discharge of responsibility (acquit et de cbarge) to
the Board of Directors and the Board of Commissioners for the management and supervisory
07

actions that have been carried out by the Board of Directors and the Board of Commissioners
as long as this is reflected in the Annual and Sustainability Reports, Annual Financial Reports
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

and the Supervisory Report of the Company's Board of Commissioners for the 2021 financial
year."

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
101

Tidak ada suara blanko atas usulan Mata Acara Pertama. Dan terdapat suara setuju
atas usulan perbaikan redaksional poin 2 dari Mata Acara Pertama tersebut dari
TANGGAPAN / pemegang saharn yang lain sebesar 503.129.800 saham atau 52,45 % dari jumlah
PERTANYAAN saham dengan hak suara yang hadir, maka usulan keputusan perbaikan redaksional
pada poin 2 untuk Mata Acara Pertama disetujui dengan suara bulat dalam Rapat.
RESPONSES/
QUESTIONS
There were no blank votes for the proposal for the First Agenda. And there were votes in favor
of the proposed editorial improvement in point 2 of the First Agenda from shareholders
amounting to 503,129,800 shares or 52.45% of the number of shares with voting rights present,
then the proposed editorial revision in point 2 for the First Agenda was approved unanimously at
the Meeting.
Keputusan Mata Acara Pertama yaitu sebagai berikut :
01 Menerima dan menyetujui Laporan Tahunan dan Keberlanjutan Perseroan mengenai
kegiatan dan jalannya Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31
Desember 2021, serta menerima dan mengesahkan Laporan Keuangan Tahunan
Perseroan dan Laporan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris Perseroan untuk tahun
buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021.
02 Memberikan pelunasan dan pembebasan tanggung jawab (acquit et de charge)
kepada para anggota Direksi dan para anggota Dewan Komisaris Perseroan atas
tindakan pengurusan dan pengawasan yang telah dijalankan oleh anggota Direksi
dan anggota Dewan Komisaris Perseroan sepanjang tercerrnin pada Laporan
KEPUTUSAN Tahunan dan keberlanjutan, Laporan Keuangan Tahunan serta Laporan Tugas
DECISION Pengawasan Dewan Komisaris Perseroan selama tahun buku 2021.
The Decision of the First Agenda is as follows:
Receive and approve the Company's Annual and Sustainability Report regarding the
Company's activities and operations for the financial year ending December 31, 2021, as well
as receiving and ratifying the Company's Annual Financial Report and the Supervisory Report
of the Board of Commissioners for the financial year ending December 31, 2021
Provide release and discharge (acquit et de charge) to the Board of Directors and the Board of
Commissioners of the Company for the management and supervisory actions that have been
carried out by the Board of Directors and the Board of Commissioners as long as this is
reflected in the Annual and Sustainability Reports, Annual Financial Report and Supervisory
Task Report of the Company's Board of Commissioners for the 2021 financial year.

REALISASI Keputusan RUPS merupakan persetujuan yang tidak memerlukan tindak lanjut.
REALISATION The GMS decision is an agreement that does not require follow-up.
102 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
KEDUA /SECOND

Highlights
Penetapan penggunaan laba bersih Perseroan untuk tahun buku yang berakhir

Ikthisar
01
pada tanggal 31 Desember 2021
Determination of the use of the Company's net profit for the financial year ending December 31,
2021
02 Perseroan mencatatkan Rugi bersih tahun buku 2021 adalah sebesar Rp

02
MATA ACARA 17.007.904.858,(tujuhbelas miliar tujuhjuta sembilanratus empat ribu
AGENDA delapanratus limapuluh delapan rupiah). Dikarenakan Perseroan masih

Management Report
Laporan Manajemen
mengalami kerugian maka Perseroan tidak membagikan dividen untuk periode
tahun ini.
The company recorded a net loss for the 2021 financial year of IDR 17,007,904,858
(seventeen billion seven million nine hundred four thousand eight hundred and fifty eight
rupiah). Because the Company is still experiencing losses, the Company will not distribute
dividends for this financial year's period

03
Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau

Company Profile
Profil Perusahaan
TANGGAPAN /
PERTANYAAN mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.
RESPONSES/
There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
QUESTIONS
Oleh karena Perseroan mengalami kerugian dan karenanya tidak terdapat usulan

04
penggunaan laba bersih Perseroan untuk diputuskan oleh Rapat maka untuk Mata
Acara Kedua ini tidak diperlukan persetujuan lebih lanjut dari Rapat Umum

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
KEPUTUSAN Pemegang Saham
DECISION Because the Company suffered losses and therefore there was no proposal to use the
Company's net profit to be decided by the Meeting, for this Second Agenda no further approval
from the General Meeting of Shareholders was required.

REALISASI Telah dilaksanakan sesuai keputusan RUPS

05
REALISATION This GMS resolution has been realized

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
KETIGA / THIRD
Laporan Realisasi Penggunaaan Dana Hasil Penambahan Modal Tanpa Hak
Memesan Efek Terlebih Dahulu tahun 2020
Report on Realization of Use of Proceeds from Private Placement in 2020
01 Sehubungan dengan realisasi penggunaan dana hasil Penambahan Modal Tanpa 06
Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (PMTHMETD), jumlah total dana yang
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

diperoleh adalah sebesar Rp 6.250.000.000,-, (enam miliar duaratus limapuluh juta


rupiah), dan biaya PMTHMETD adalah sebesar Rp 54.562.500,-(limapuluh empat
juta limaratus enampuluh dua ribu limaratus rupiah).
MATA ACARA The realization of the use of proceeds from Private Placement, the total amount of funds
AGENDA
obtained is IDR 6,250,000,000 (six billion two hundred and fifty million rupiah), and the Private
Placement fee is IDR 54,562,500 ,-(fifty four million five hundred and sixty two thousand and
07

five hundred rupiah).


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

02 Oleh karenanya, sisa dana hasil Penambahan Modal Tanpa Hak Memesan Efek
Terlebih Dahulu (PMTHMETD) adalah sebesar Rp 6.195.437.500,- (enam miliar
seratus sembilanpuluh limajuta empatratus tigapuluh tujuhribu limaratus rupiah).
Therefore, the remaining proceeds from Private Placement is IDR 6,195,437,500 (six billion
one hundred ninety five million four hundred thirty seven thousand and five hundred rupiah).

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
103

03 Per tanggal 31 Desember 2021 sisa dana hasil PMTHMETD sebesar Rp


6.195.437.500,(enam miliar seratus sembilanpuluh limajuta empatratus tigapuluh
tujuhribu limaratus rupiah) telah dipergunakan untuk keperluan modal kerja
sejumlah Rp 3.995.437.500,- (tiga miliar sembilanratus sembilanpuluh lima juta
empatratus tigapuluh tujuh limaratus rupiah) serta pembayaran utang Perseroan
MATA ACARA pada Bank sejumlah Rp 2.200.000.000,-(dua miliar duaratus juta rupiah). Sehingga
AGENDA sisa dana hasil PMTHMETD per tanggal 31 Desember 2021 telah dipergunakan
seluruhnya.
As of December 31, 2021, the remaining Private Placement proceeds of IDR 6,195,437,500
(six billion one hundred ninety five million four hundred thirty seven thousand and five hundred
rupiah) have been used for working capital purposes in the amount of IDR 3,995,437,500 five
hundred rupiahs) as well as payment of the Company's debt to the Bank in the amount of Rp.
2,200,000,000.- (two billion two hundred million rupiahs). So that the remaining PMTHMETD
proceeds as of December 31, 2021 have been fully used.

TANGGAPAN / Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau


PERTANYAAN mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.
RESPONSES/ There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
QUESTIONS

Oleh karena Mata Acara Ketiga hanya bersifat laporan, maka tidak dilakukan sesi
KEPUTUSAN tanya jawab maupun pengambilan keputusan.
DECISION
Because the Third Agenda is only a report, there is no question and answer session or decision
making.

REALISASI Telah dilaksanakan sesuai keputusan RUPS


REALISATION This GMS resolution has been realized

KEEMPAT / FORTH
Persetujuan dan penetapan remunerasi anggota Direksi Perseroan dan Dewan
Komisaris Perseroan.
proval and determination of Remuneration for members of the Company's Board of Directors
and Board of Commissioners.
Pengambilan keputusan dilakukan dengan pemungutan suara dengan cara lisan.
Tidak ada suara tidak setuju ataupun suara blanko atas Mata Acara Keempat, dan
MATA ACARA terdapat suara setuju sebanyak 959.379.800 saham (69.77 % dari jumlah saham
AGENDA dengan hak suara yang telah dikeluarkan) atau 100% dari jumlah saham dengan
hak suara yang hadir, maka usulan keputusan untuk Mata Acara Keempat disetujui
dengan suara bulat dalam Rapat.
Decision making is done by voting orally. There were no disapproving votes or blank votes for
the Fourth Agenda, and there were affirmative votes of 959,379,800 shares (69.77% of the
total shares with voting rights that had been issued) or 100% of the total shares with voting
rights present, then the proposed decision for the Fourth Agenda was approved unanimously
at the Meeting

TANGGAPAN / Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau


PERTANYAAN mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.
RESPONSES/ There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
QUESTIONS
104 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Menyetujui pendelegasian atau pelimpahan wewenang kepada Dewan Komisaris

Highlights
Ikthisar
untuk menetapkan gaji/honorariwn danlatau tunjangan bagi anggota Direksi
Perseroan dan Dewan Komisaris Perseroan untuk tahun 2022, dengan tetap
memperhatikan ketentuan Anggaran Dasar Perseroan, yang berlaku surut sejak
KEPUTUSAN tanggal 1 Januari 2022.
DECISION
Approve the delegation of authority to the Board of Commissioners for determine the

02
salary/honorary and/or allowances for the Company's Board of Directors and the Board of
Commissioners for 2022, with due observance of the provisions of the Company's Articles of

Management Report
Laporan Manajemen
Association, which are retroactively effective from January 1, 2022.

Dewan Komisaris telah menetapkan remunerasi bagi Dewan Komisaris dan


REALISASI Direksi
REALISATION The Board of Commissioners has determined the remuneration for the Board of
Commissioners and Board of Directors

03
Company Profile
Profil Perusahaan
KELIMA /FIFTH
01 Penunjukan Akuntan Publik dan/atau Kantor Akuntan Publik untuk mengaudit
Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan yang berakhir pada tanggal 31
Desember 2022.

04
Appointment of a Public Accountant and/or Public Accounting Firm to audit the Company's
Consolidated Financial Statements ending financial year December 31, 2022.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
02 Pengambilan keputusan dilakukan dengan pemungutan suara dengan cara lisan.
MATA ACARA Tidak ada suara tidak setuju ataupun suara blanko atas Mata Acara Kelima, dan
AGENDA terdapat suara setuju sebanyak 959.379.800 saham (69.77 % dari jumlah saham
dengan hak suara yang telah dikeluarkan) atau 100% dari jumlah saham dengan
hak suara yang hadir, maka usulan keputusan untuk Mata Acara Kelima disetujui

05
dengan suara bulat dalam Rapat.
Decision making is done by voting orally. There were no disapproving votes or blank votes for

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
the Fifth Agenda, and there were affirmative votes of 959,379,800 shares (69.77% of the total
shares with voting rights that had been issued) or 100% of the total shares with voting rights
present, then the proposed decision for the Fifth Agenda was approved unanimously at the
Meeting.

TANGGAPAN /
Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau
PERTANYAAN
mengajukan pertanyaan dan/atau usulan. 06
RESPONSES/
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
QUESTIONS
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
105

Keputusan Mata Acara Ketiga yaitu sebagai berikut :


Menyetujui pendelegasian wewenang dan pemberian kuasa kepada Dewan
Komisaris untuk menunjuk akuntan publik/auditor independen sesuai dengan
ketentuan yang berlaku guna melakukan audit atas laporan keuangan Perseroan
untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2022, dan pemberian
kuasa kepada Dewan Komisaris untuk menentukan besaran dan cara pembayaran
KEPUTUSAN nilai jasa atau honorarium bagi akuntan publik/auditor tersebut dengan syarat dan
DECISION The Decision of the Third Agenda is as follows:
Approved the delegation of authority and the granting of power of attorney to the Board of
Commissioners to appoint an independent public accountant/auditor in accordance with
applicable regulations to conduct an audit of the Company's financial statements for the
financial year ending December 31, 2022, and to grant power of attorney to the Board of
Commissioners to determine the amount and method payment of service value or honorarium
for the said public accountant/auditor with terms and conditions considered good by the Board
of Commissioners

REALISASI Telah dilaksanakan sesuai keputusan RUPS


REALISATION This GMS resolution has been realized

KEENAM /SIXTH

1 Perubahan susunan Dewan Komisaris.


Amendement to the composition of the Company’s members of the Board of Commissioners.

2 Pengambilan keputusan dilakukan dengan pemungutan suara dengan cara lisan.


Tidak ada suara tidak setuju ataupun suara blanko atas Mata Acara Keenam, dan
terdapat suara setuju sebanyak 959.379.800 saham (69.77% dari jumlah saham
MATA ACARA dengan hak suara yang telah dikeluarkan) atau 100% dari jumlah saham dengan
AGENDA hak suara yang hadir, maka usulan keputusan untuk Mata Acara Keenam disetujui
dengan suara bulat dalam Rapat.
Decision making is done by voting orally. There were no disapproving votes or blank votes for
the Sixth Agenda, and there were affirmative votes of 959,379,800 shares (69.77% of the total
shares with voting rights that had been issued) or 100% of the total shares with voting rights
present, then the proposed decision for the Sixth Agenda to be approved unanimously at the
Meeting.

Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau


mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.
There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
Keputusan Mata Acara Keenam yaitu sebagai berikut :
1 Menyetujui menerima pengunduran diri Bpk Hengky Susanto dari kedudukannya
sebagai anggota Dewan Komisaris Perseroan, dengan jabatan sebagai Komisaris
KEPUTUSAN Independen, dengan mengucapkan terima kasih atas segala dukungan,
DECISION kontribusi, dan kerjasama yang telah diberikan selama menjabat sebagai anggota
Dewan Komisaris Perseroan dengan jabatan sebagai Komisaris Independen;
The Decision of the Sixth Agenda is as follows:
Approved to accept the resignation of Mr. Hengky Susanto from his position as a member of
the Company's Board of Commissioners, with the position of Independent Commissioner, by
thanking him for all the support, contribution, and cooperation that has been given while
serving as a member of the Company's Board of Commissioners with the position of
Independent Commissioner;
106 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
2 Menyetujui menerima pengunduran diri Bpk Johan Prasetyo Santoso dari
kedudukannya sebagai anggota Direksi Perseroan, dengan jabatan sebagai
Direktur Utama, dengan mengucapkan terima kasih atas segala dukungan,
kontribusi, dan kerjasarna yang telah diberikan selama menjabat sebagai anggota
Direksi Perseroan dengan jabatan sebagai Direktur Utama;
Approved to accept the resignation of Mr. Johan Prasetyo Santoso from his position as a

02
member of the Company's Board of Directors, with the position as Managing Director, by
expressing gratitude for all the support, contributions and cooperation that has been given

Management Report
Laporan Manajemen
while serving as a member of the Company's Board of Directors with the position as Managing
Director;

3 Menyetujui menerima pengunduran diri Ibu Hanna Priskilla Rahardja dari


kedudukannya sebagai anggota Direksi Perseroan, dengan jabatan sebagai
Direktur, dengan mengucapkan terima kasih atas segala dukungan, kontribusi,

03
dan kerjasama yang telah diberikan selama menjabat sebagai anggota Direksi
Perseroan dengan jabatan sebagai Direktur;

Company Profile
Profil Perusahaan
Approved the acceptance of the resignation of Ms. Hanna Priskilla Rahardja from her position
as a member of the Company's Board of Directors, with the position of Director, by expressing
gratitude for all the support, contribution and cooperation that has been given while serving as
a member of the Company's Board of Directors with the position of Director;
Menyetujui mengangkat Bpk Ibnu Dody Prayitno sebagai anggota Dewan

04
4
Komisaris Perseroan, dengan jabatan sebagai Komisaris Independen, berlaku
efektif terhitung sejak ditutupnya Rapat ini dan untuk masajabatan sebagai

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
KEPUTUSAN
DECISION anggota Dewan Komisaris Perseroan selama masa jabatan yang tersisa dari
posisi/kedudukan yang ditinggalkan oleh Bpk Hengky Susanto;
Approved the appointment of Mr. Ibnu Dody Prayitno as a member of the Company's Board of
Commissioners, with the position of Independent Commissioner, effective as of the closing of
this Meeting and for his term of office as a member of the Company's Board of Commissioners
for the remaining term of office from the position/position left by Mr. Hengky Susanto;

05
5 Menyetujui mengangkat Bpk Momog Imawan sebagai anggota Direksi Perseroan,

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
dengan jabatan sebagai Direktur Utama, berlaku efektif terhitung sejak ditutupnya
Rapat ini dan untuk masa jabatan sebagai anggota Direksi Perseroan selama masa
jabatan yang tersisa dari posisi/kedudukan yang ditinggalkan oleh Bpk Johan
Prasetyo Santoso;
Approved the appointment of Mr. Momog Imawan as a member of the Company's Board of
Directors, with the position of Managing Director, effective as of the closing of this Meeting and
for the term of office as a member of the Company's Board of Directors for the remaining term 06
of office from the position/position left by Mr. Johan Prasetyo Santoso;
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
107

7 Menyetujui dan menetapkan bahwa terhitung sejak ditutupnya Rapat


ini, anggota Dewan Komisaris Perseroan adalah sebagai berikut :
Dewan Komisaris :
Komisaris Utama : Bapak Arief Sugiyo;
Komisaris Independen : Bapak Ibnu Dody Prayitno;
Approved and determined that as of the closing of the Meeting, the members of the Company's
Board of Commissioners are as follows:
Board of Commissioners :
Chairman : Mr Arief Sugiyo
KEPUTUSAN Independent Commissioner : Mr Ibnu Dody Prayitno
DECISION
8 Menyetujui dan menetapkan bahwa terhitung sejak ditutupnya Rapat
ini, anggota Direksi Perseroan adalah sebagai berikut :
Direksi :
Direktur Utama : Bapak Momog Irnawan;
Direktur : Bapak Leo Agung Vito Wicaksana;
Approved and determined that as of the closing of the Meeting, the members of the Company's
Board of Directors are as follows:
Board of Commissioners :
Managing Director : Mr Momog Irnawan
Director : Mr Leo Agung Vito Wicaksana
REALISASI Telah dilaksanakan sesuai keputusan RUPS
REALISATION This GMS resolution has been realized

KETUJUH/SEVENTH

1 Persetujuan untuk merubah Anggaran Dasar Perseroan antara lain untuk


menyesuaikan dengan ketentuan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan
No.15/POJK.04/2020 tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum
Pemegang Saham Perusahaan Terbuka dan No.16/POJK.04/2020 tentang
Pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka Secara
Elektronik.
Approval to amend the Company's Articles of Association, among others, to comply with the
provisions of the Financial Services Authority Regulation No.15/POJK.04/2020 concerning
Plans and Organizing of General Meetings of Shareholders of Public Companies and
No.16/POJK.04/2020 concerning Implementation of General Meetings of Shareholders of
MATA ACARA
Public Companies by Electronic.
AGENDA
62 Pengambilan keputusan dilakukan
Menyetujui mengangkat Bpk Momog dengan
Imawan pemungutan suara dengan
sebagai anggota cara lisan.
Direksi Perseroan,
Tidak
dengan ada suara sebagai
jabatan tidak setuju ataupun
Direktur Utama, suara blanko
berlaku atasterhitung
efektif Mata Acara sejakKetujuh, dan
ditutupnya
terdapat
Rapat ini suara setuju
dan untuk sebanyak
masa jabatan959.379.800
sebagai anggota saham (69.77%
Direksi dari jumlah
Perseroan selamasaham
masa
dengan
jabatan hak yangsuara yang
tersisa telah
dari dikeluarkan) atau
posisi/kedudukan 100%
yang dari jumlaholeh
ditinggalkan saham Bpkdengan
Johan
hak suaraSantoso;
Prasetyo yang hadir, maka usulan keputusan untuk Mata Acara Ketujuh disetujui
dengan
Approvedsuara bulat dalam
the appointment Rapat.
of Mr. Leo Agung Vito Wicaksana as a member of the Company's
Decision
Board of making is done
Directors, by voting
with the positionorally. There were
of Director, no disapproving
effective votesoforthis
as of the closing blank votesand
Meeting for
the Seventh
for the term ofAgenda, anda there
office as member wereof affirmative
the Company'svotesBoard
of 959,379,800
of Directorsshares
during(69.77% of the
the remaining
total
tenureshares
of thewith voting rights left
position/position thatbyhad been
Mrs. issued)
Hanna or 100%
Priskilla of the total shares with voting
Rahardja;
rights present, then the proposed decision for the Seventh Agenda was approved unanimously
at the Meeting.
108 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
TANGGAPAN / Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau
PERTANYAAN mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.
RESPONSES/ There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
QUESTIONS

02
Keputusan Mata Acara Ketujuh yaitu sebagai berikut :
Menyetujui dilakukan perubahan Anggaran Dasar Perseroan dalam rangka antara

Management Report
Laporan Manajemen
1
lain penyesuaian dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No.15/POJK.04/2020
tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham
Perusahaan Terbuka dan No.16/POJK.04/2020 tentang Pelaksanaan Rapat Umum
Pemegang Saham Perusahaan Terbuka Secara Elektronik.
The Decision of the Seventh Agenda is as follows:
Approved the amendment to the Company's Articles of Association in the framework of among

03
others adjustments to the Financial Services Authority Regulation No.15/POJK.04/2020

Company Profile
Profil Perusahaan
concerning the Plan and Implementation of General Meeting of Shareholders of a Public
Company and No.16/POJK.04/2020 concerning the Implementation of a General Meeting of
Shareholders of Public Company by Electronic.

2 Menyetujui untuk Menyusun kembali Anggaran Dasar Peseroan sehubungan


dengan perubahan perubahan tersebut
KEPUTUSAN

04
DECISION
Agree to rearrange the Company's Articles of Association in connection with these changes.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
3 Memberikan kuasa dan wewenang kepada Direksi Perseroan dengan hak
substitusi untuk melakukan segala tindakan yang diperlukan berkaitan dengan
keputusan mata acara Rapat, termasuk menyusun dan menyatakan kembali
seluruh Anggaran Dasar dalam suatu Akta Notaris selambat-lambatnya pada akhir
tahun 2022 dan menyampaikan kepada instansi yang berwenang untuk
mendapatkan persetujuan dan/atau penerimaan pemberitahuan perubahan

05
Anggaran Dasar Perseroan, melakukan segala sesuatu yang dipandang perlu dan
berguna untuk keperluan tersebut dengan tidak ada satupun dikecualikan,

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
termasuk untuk mengadakan penambahan dan/atau perubahan dalam
perubahan Angaran Dasar Perseroan tersebut jika hal tersebut dipersyaratkan oleh
instansi yang berwenang.
Granted power and authority to the Board of Directors with the right of substitution to take all
necessary actions related to the decisions on the agenda of the Meeting, including compiling
and restating the entire Articles of Association in a Notary Deed no later than the end of 2022
and submitting them to the competent authority to obtain approval and/or receipt of notification 06
of changes to the Company's Articles of Association, do everything deemed necessary and
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

useful for this purpose with no exceptions, including making additions and/or changes to the
amendments to the Company's Articles of Association if this is required by the competent
authority .
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
109

Memberikan kuasa kepada Direksi Perseroan dengan hak substitusi untuk


menyatakan dan menegaskan dalam suatu akta Notaris dan untuk maksud
tersebut menghadap dihadapan Notaris dimanapun juga, minta dan suruh
dibuatkan akta yang berkenaan dengan hal tersebut serta menandatanganinya
sehubungan dengan hal tersebut diatas dan selanjutnya memintakan persetujuan
ataupun memberitahukan kepada pihak yang berwenang serta melakukan segala
tindakan dalam kerangka keputusan-keputusan Rapat ini, mernberitahukan
keputusan-keputusan Rapat ini kepada pihak yang berwenang serta melakukan
KEPUTUSAN pemberitahuan atau pengumuman yang diperlukan satu dan lain hal tanpa
DECISION dikecualikan, sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan
Anggaran Dasar Perseroan.
To grant power of attorney to the Board of Directors of the Company with the right of
substitution to declare and confirm in a notarial deed and for that purpose appear before a
notary anywhere, request and order a deed relating to this matter and sign it in connection with
the above matter and then ask for approval or notify the authorized parties and take all actions
within the framework of the decisions of this Meeting, notify the decisions of this Meeting to the
authorities and make notifications or announcements that are necessary one way or another
without exception, in accordance with the applicable laws and regulations and the Articles of
Association Company.

REALISASI Telah dilaksanakan sesuai keputusan RUPS


REALISATION This GMS resolution has been realized

Perseroan menyampaikan Ringkasan Risalah Hasil The Company submitted a Summary of Minutes of Meeting
Rapat pada tanggal 5 Agustus 2022 yang Results on August 5, 2022 which were submitted through
disampaikan melalui situs web Perseroan the Company's website www.kotasatuproperti .com and the
www.kotasatuproperti.com dan Bursa Efek Indonesia Stock Exchange through the Integrated Issuer
Indonesia melalui Sarana Pelaporan Elektronik and Public Company Electronic Reporting Facility
Terintegrasi Emiten dan Perusahaan Publik (SPEIDX), as well as the KSEI General Meeting System
(SPEIDX), serta Aplikasi Elektronik General Meeting Electronic Application (eASY.KSEI). While the Minutes of
System KSEI (eASY.KSEI). Sedangkan Risalah Hasil Meeting Results were submitted by the Company on
Rapat telah disampaikan oleh Perseroan pada August 30, 2022
tanggal 30 Agustus 2022.

Penyelenggaraan RUPS Tahun 2021 General Meeting Shareholders in 2021


Pada tahun 2021, Perseroan menyelenggarakan In 2021. The Company held the Annual GMS with the
RUPS Tahunan dengan rincian sebagai berikut : following details :
110 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Penyelenggaraan RUPST 2021


2021 Annual GMS Schedule

01
Perseroan memberitahukan mata acara RUPST Tahun Buku

Highlights
Ikthisar
2020 kepada OJK melalui Surat Pemberitahuan
Pemberitahuan ke Otoritas No.090/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY-JS/V/2021 tanggal 5
Jasa Keuangan (OJK) Mei 2021 perihal Pemberitahuan RUPST
Notification to Financial The Company notifies the agenda of the AGMS for the 2020
Service Authority Fiscal Year to OJK through the Notification Letter

02
No.No.090/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY-JS/V/2021 dated Mei
5. 2021 regarding AGMS Announcement

Management Report
Laporan Manajemen
Perseroan menyampaikan Pengumuman RUPST kepada Pemegang
Saham melalui situs resmi Perseroan yaitu www.kotasatuproperti.com
serta situs web Bursa Efek Indonesia dan laman KSEI pada tanggal 17 Mei
Pengumuman RUPST 2021
AGMS Announcement

03
The Company has subbmitted the Announcement of the AGMS to
the Shareholders through the company's official website, namely

Company Profile
Profil Perusahaan
www.kotasatuproperti.com and Indonesia Stock Exchange
website and KSEI page on May 17, 2021
Perseroan menyampaikan Pemanggilan RUPST kepada Pemegang
Saham melalui situs resmi Perseroan yaitu www.kotasatuproperti.com

04
serta situs web Bursa Efek Indonesia dan laman KSEI pada tanggal 2 Juni
Pemanggilan RUPST 2021

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
AGMS Announcement The Company has subbmitted the Invitation of the AGMS to the
Shareholders through the company's official website, namely
www.kotasatuproperti.com and Indonesia Stock Exchange website and
KSEI page on June 2, 2021

05
RUPST dilaksanakan pada hari Rabu, 23 Juni 2021 pukul 10.20 - 11.09
WIB di Sphere Room 2 Lt.8 Allstay Hotel Semarang Jl. Veteran no.51

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Semarang - Jawa Tengah dengan dipimpin oleh Bapak Hengky Susanto
selaku Komisaris Independen sesuai dengan surat penunjukan no.
Pelaksanaan RUPST
109/SATU/SK-RPS/KOM/DY-HG/VI/2021 tanggal 27 Mei 2021
AGMS Implementation The AGMS was held on Wednesday, June 23, 2021 at 10.20 - 11.09 WIB
in Sphere Room 2 Lt.8 Allstay Hotel Semarang Jl. Veteran no.51
Semarang - Central Java led by Mr. Hengky Susanto as Independent
Commissioner in accordance with the appointment letter no. 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

109/SATU/SK-RPS/KOM/DY-HG/VI/2021 dated May 27, 2021


Perseroan telah menyampaikan Ringkasan Risalah RUPST kepada OJK
melalui Surat No.165/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VI/2021 dan kepada
Pemegang Saham melalui situs web resmi Perseroan yaitu
Penyampaian Ringkasan
www.kotasatuproperti.com serta situs web Bursa Efek Indonesia dan
Risalah RUPST
07

laman KSEI pada tanggal 25 Juni 2021


Submission of Summary The Company has submitted a Summary of the Minutes of the AGMS to
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

of Minutes of the AGMS the OJK through Letter No.165/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VI/2021 and


to shareholders through the Company's official website, namely the
www.kotasatuproperti.com as well as the Indonesia Stock Exchange
website and KSEI page on June 25, 2021.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
111

Penyelenggaraan RUPST 2021


2021 Annual GMS Schedule

Perseroan telah menyampaikan Bukti Iklan Ringkasan Risalah RUPST


melalui Surat No.167/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VI/2021 dan
Bukti Iklan Ringkasan melalui situs web resmi Perseroan yaitu www.kotasatuproperti.com
Risalah RUPST serta situs web Bursa Efek Indonesia pada tanggal 28 Juni 2021
Evidence of advertisement of The Company has submitted evidence of Advertisement for the Summary of
Summary of Minutes of the AGMS Minutes through Letter No.167/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VI/2021
AGMS and through the Company's official website, namely
www.kotasatuproperti.com and the Indonesia Stock Exchange website on
Risalah RUPST Perseroan telah dilembagakan dalam Akta Notaris Retno
Hertiyanti, S.H., M.H. No.12 tanggal 23 Juni 2021 dan telah disampaikan
ke OJK melalui surat no.181/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VII/2021 pada
Penyampaian Risalah RUPST tanggal 22 Juli 2021.
Submission of Minutes of the The minutes of the Company's AGMS have been instituted in the
AGMS Notary Deed of Retno Hertiyanti, S.H., M.H. No.12 dated June 23,
2021 and have been submitted to the OJK through letter
no.181/SATU/EKT-RPS/CORSEC/DY/VII/2021 on July 22, 2021.

RUPS Tahunan 2021 dihadiri pemegang saham The 2021 Annual General Meeting Shareholders
yang mewakili 1.124.398.009 saham atau setara (AGMS) was attended by shareholders representing
81,77% dari total 1.375.000.000 saham yang 1.124.398.009 shares or equivalent to 81.77% of the
dikeluarkan Perseroan sampai hari dilaksanakannya total of 1,375,000,000,000 shares issued by the
RUPS Tahunan. Company until the day of the AGMS.
Angota Dewan Komisaris dan Direksi yang hadir Members of the Board of Commissioners and Board of
pada saat RUPS Tahunan 2021 terdiri dari : Directors present at the GMS consist of :

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Komisaris Independen Hengky Susanto
Independent Commissioner

Direksi
Board of Directors
Direktur Utama Johan Prasetyo
Managing Director Santoso
Direktur Hanna Priskilla
Director Rahardja

Notaris Retno Hertiyanti, S.H., M.H. membantu Notary Retno Hertiyanti, SH, MH assisted the
Perseroan dalam mendokumentasi serta memvali- Company in documenting and validating the voting
dasi hasil pemungutan suara selama pelaksanaan results during the 2021 Annual GMS.
RUPS Tahunan 2021.
112 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Hasil keputusan RUPS Tahunan 2021 diungkapkan The Company’s Annual GMS Resolutions are disclosed as
sebagai berikut : follows :

01
RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN 23 June 2021
ANNUAL SHAREHOLDERS MEETING June 23, 2021

Highlights
Ikthisar
PERTAMA / FIRST

1 Persetujuan dan Pengesahan Laporan Tahunan Perseroan termasuk Laporan


Keuangan Konsolidasian Perseroan untuk tahun buku 2020, serta Laporan Tugas

02
Pengawasan Dewan Komisaris dalam tahun buku yang berakhir pada tanggal 31
Desember 2020. Pertanggungjawaban Direksi dan Dewan Komisaris atas segala

Management Report
Laporan Manajemen
tindakan yang dilakukan pada tahun 2020 serta memberikan pembebasan dan
pelunasan sepenuhnya (acquite et de charge).
Approval and Ratification of the Company's Annual Report including the Company's
Consolidated Financial Statements for the 2020 financial year, as well as the Report of the
Supervisory Duties of the Board of Commissioners for the fiscal year ending December 31,
2020. Responsibility of the Directors and the Board of Commissioners for all actions taken in

03
MATA ACARA
2020 and providing exemption and full repayment (acquite et de charge).
AGENDA

Company Profile
Profil Perusahaan
2 Pengambilan keputusan dilakukan dengan pemungutan suara dengan cara lisan.
Tidak ada suara tidak setuju ataupun suara blanko atas Mata Acara Pertama, dan
terdapat suara setuju sebanyak 1.124.398.009 saham (81,77 % dari jumlah saham
dengan hak suara yang telah dikeluarkan) atau 100% dari jumlah saham dengan
hak suara yang hadir, maka usulan keputusan untuk Mata Acara Pertama disetujui

04
dengan suara bulat dalam Rapat.
Decision making is done by voting by oral means. There were no disapproval votes or blank

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
votes on the First Agenda, and there were 1.124.398.009 shares (81,77 % of the total shares
with voting rights issued) or 100% of the total voting shares present, then the proposed
decision for the First Agenda is agreed unanimously at the Meeting.

TANGGAPAN / Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau


PERTANYAAN mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.

05
RESPONSES/ There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
QUESTIONS

Keputusan Mata Acara Pertama yaitu sebagai berikut :


Menyetujui Laporan Tahunan mengenai kegiatan dan jalannya Perseroan untuk
tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2020, serta mengesahkan
Laporan Keuangan Tahunan Konsolidasian Perseroan dan Laporan Tugas
06

Pengawasan Dewan Komisaris Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada
KEPUTUSAN tanggal 31 Desember 2020, yang mana berdasarkan Pasal 19 ayat 3 Anggaran
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

DECISION Dasar Perseroan, persetujuan dan pengesahan tersebut juga berarti memberikan
pelunasan dan pembebasan tanggung jawab sepenuhnya (acquit et de charge)
kepada para anggota Direksi dan para anggota Dewan Komisaris Perseroan atas
tindakan pengurusan dan pengawasan Perseroan yang telah dijalankan selama
tahun buku 2020 dan telah dilaporkan oleh Direksi dan Dewan Komisaris
Perseroan.
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
113

The Decision of the First Agenda is as follows:


Approved the Annual Report regarding the activities and operations of the Company for the
financial year ending on 31 December 2020, and ratified the Company's Consolidated Annual
Financial Statements and the Supervisory Report of the Board of Commissioners of the
KEPUTUSAN Company for the financial year ended 31 December 2020, which is based on Article 19
DECISION
paragraph 3 The Company's Articles of Association, approval and endorsement also means to
pay off and release full responsibility (acquit et de charge) to the members of the Board of
Directors and members of the Board of Commissioners of the Company for the management
and supervision actions of the Company which have been carried out during the fiscal year
2020 and have been reported by the Directors and Board of Commissioners of the Company.

REALISASI Keputusan RUPS merupakan persetujuan yang tidak memerlukan tindak lanjut.
REALISATION The GMS decision is an agreement that does not require follow-up.

KEDUA /SECOND

1 Persetujuan Penggunaan Laba Bersih Perseroan untuk tahun buku yang berakhir
31 Desember 2020.
Approval for the Use of the Company's Net Income for the year ending December 31, 2020.
MATA ACARA
AGENDA 2 Perseroan mengalami kerugian pada tahun buku 2020 maka Perseroan tidak
membagikan dividen untuk periode tahun ini.
The Company suffered a loss in the fiscal year 2020 so the Company did not distribute
dividends for this year's period.

TANGGAPAN /
PERTANYAAN
Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau
mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.
RESPONSES/ There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
QUESTIONS

Selanjutnya, oleh karena Perseroan mengalami kerugian dan karenanya tidak


terdapat usulan penggunaan laba bersih Perseroan untuk diputuskan oleh Rapat
KEPUTUSAN maka untuk Mata Acara Kedua ini tidak dilakukan pengambilan keputusan.
DECISION Furthermore, because the Company made a loss and therefore there was no proposed use of
the Company's net profit to be decided by the Meeting, for this Second Agenda, no decision
was made.
REALISASI Telah dilaksanakan sesuai keputusan RUPS
REALISATION This GMS resolution has been realized

KETIGA /THIRD

1 Persetujuan Penunjukan Akuntan Publik dan/atau Kantor Akuntan Publik untuk


MATA ACARA tahun buku yang berakhir 31 Desember 2021.
AGENDA Approval of the Appointment of Public Accountant and / or Public Accountant Office for the
fiscal year ending December 31, 2021.
114 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Pengambilan keputusan dilakukan dengan pemungutan suara dengan cara lisan.

Highlights
Ikthisar
2
Tidak ada suara tidak setuju ataupun suara blanko atas Mata Acara Ketiga, dan
terdapat suara setuju sebanyak 1.124.398.009 saham (81,77 % dari jumlah saham
dengan hak suara yang telah dikeluarkan) atau 100% dari jumlah saham dengan
MATA ACARA hak suara yang hadir, maka usulan keputusan untuk Mata Acara Ketiga disetujui
AGENDA dengan suara bulat dalam Rapat.

02
Decision making is done by voting by oral means. There were no disapproval votes or blank
votes on the Third Agenda, and there were 1.124.398.009 shares (81,77 % of the total shares

Management Report
Laporan Manajemen
with voting rights issued) or 100% of the total voting shares present, then the proposed
decision for the Third Agenda is agreed unanimously at the Meeting.

TANGGAPAN /
PERTANYAAN
Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau
mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.
RESPONSES/

03
There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
QUESTIONS

Company Profile
Profil Perusahaan
Keputusan Mata Acara Ketiga yaitu sebagai berikut :
1 Menyetujui menunjuk Akuntan Publik/Kantor Akuntan Publik Arief Jauhari guna
melakukan audit atas Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku yang
berakhir pada tanggal 31 Desember 2021

04
2 Menyetujui pendelegasian wewenang dan pemberian kuasa kepada Dewan
Komisaris untuk menunjuk akuntan publik/auditor independen pengganti

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
bilamana akuntan publik/auditor independen yang telah ditunjuk tidak dapat
melaksanakan tugasnya karena sebab/alasan apapun) sesuai dengan ketentuan
yang berlaku guna melakukan audit atas Laporan Keuangan Perseroan untuk
tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021, dan pemberian kuasa
kepada Dewan Komisaris untuk menentukan besaran dan cara pembayaran nilai
KEPUTUSAN jasa atau honorarium bagi akuntan publik/auditor tersebut dengan syarat dan

05
DECISION
ketentuan yang dianggap baik oleh Dewan Komisaris.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
The Decision of the Third Agenda is as follows:
Approved to appoint a Public Accountant / Public Accountant Firm Arief Jauhari to audit the
Company's Financial Statements for the financial year ended 31 December 2021
Approve the delegation of authority and power of attorney to the Board of Commissioners to
appoint a substitute public accountant / independent auditor if the appointed public accountant
/ independent auditor is unable to carry out their duties for whatever reason) in accordance with
applicable regulations to audit the Company's Financial Statements for the year books ending 06
on December 31, 2021, and granting power of attorney to the Board of Commissioners to
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

determine the amount and method of payment of the service value or honorarium for the public
accountant / auditor on terms and conditions deemed favorable by the Board of
Commissioners
REALISASI Telah dilaksanakan sesuai keputusan RUPS
REALISATION This GMS resolution has been realized
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
115

KEEMPAT /FORTH

1 Penetapan Remunerasi bagi anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan


untuk tahun 2021.
Determination of Remuneration for members of the Company's Board of Commissioners and
Directors for 2021.
2 Pengambilan keputusan dilakukan dengan pemungutan suara dengan cara lisan.
MATA ACARA
Tidak ada suara tidak setuju ataupun suara blanko atas Mata Acara Keempat, dan
terdapat suara setuju sebanyak 1.124.398.009 saham (81,77 % dari jumlah saham
AGENDA
dengan hak suara yang telah dikeluarkan) atau 100% dari jumlah saham dengan
hak suara yang hadir, maka usulan keputusan untuk Mata Acara Keempat disetujui
dengan suara bulat dalam Rapat.
Decision making is done by voting by oral means. There were no disapproval votes or blank
votes on the Fourth Agenda, and there were 1.124.398.009 shares (81,77 % of the total shares
with voting rights issued) or 100% of the total voting shares present, then the proposed
decision for the FourthAgenda is agreed unanimously at the Meeting.

TANGGAPAN /
PERTANYAAN
Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau
mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.
RESPONSES/ There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
QUESTIONS

Menyetujui pendelegasian atau pelimpahan wewenang kepada Dewan Komisaris


untuk menetapkan gaji/honorarium dan/atau tunjangan bagi anggota Direksi dan
Dewan Komisaris Perseroan untuk tahun 2021, dengan tetap memperhatikan
KEPUTUSAN ketentuan Anggaran Dasar Perseroan, yang berlaku surut sejak tanggal 01 Januari
DECISION 2021.
Approved the delegation or delegation of authority to the Board of Commissioners to determine
the salary / honorarium and / or allowances for members of the Directors and Board of
Commissioners of the Company for 2021, with due regard to the Articles of Association of the
Company, which apply retroactively from January 1, 2021.
Dewan Komisaris telah menetapkan remunerasi bagi Dewan Komisaris dan
REALISASI Direksi
REALISATION The Board of Commissioners has determined the remuneration for the Board of
Commissioners and Board of Directors

KELIMA /FIFTH
1 Perubahan susunan Dewan Komisaris.
Amendement to the composition of the Company’s members of the Board of Commissioners.
2 Pengambilan keputusan dilakukan dengan pemungutan suara dengan cara lisan.
Tidak ada suara tidak setuju ataupun suara blanko atas Mata Acara Kelima, dan
terdapat suara setuju sebanyak 1.124.398.009 saham (81,77% dari jumlah saham
MATA ACARA
dengan hak suara yang telah dikeluarkan) atau 100% dari jumlah saham dengan
AGENDA hak suara yang hadir, maka usulan keputusan untuk Mata Acara Kelima disetujui
dengan suara bulat dalam Rapat.
Decision making is done by voting by oral means. There were no disapproval votes or blank
votes on the Fifth Agenda, and there were 1.124.398.009 shares (81,77% of the total shares
with voting rights issued) or 100% of the total voting shares present, then the proposed
decision for the Fifth Agenda is agreed unanimously at the Meeting.
116 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
TANGGAPAN /
PERTANYAAN
Tidak terdapat Pemegang Saham yang memberikan tanggapan dan/atau
mengajukan pertanyaan dan/atau usulan.
RESPONSES/ There are no Shareholders who provide responses and/or ask questions and/or suggestions
QUESTIONS

Keputusan Mata Acara Kelima yaitu sebagai berikut :

02
1 Menyetujui pengunduran diri Bapak Herowiratno Gunawan dari kedudukannya

Management Report
Laporan Manajemen
sebagai anggota Dewan Komisaris Perseroan, dengan jabatan sebagai Komisaris
Utama, dengan mengucapkan terima kasih atas segala dukungan, kontribusi, dan
kerjasama yang telah diberikan selama menjabat sebagai anggota Dewan
Komisaris Perseroan dengan jabatan sebagai Komisaris Utama;
The Decision of the Fifth Agenda is as follows:
Accepting the resignation of Mr. Herowiratno Gunawan from his position as a member of the
Board of Commissioners, who is also a Chairman of the Company, with thanks for all the

03
support, contributions, and cooperation that have been given while serving as a member of the

Company Profile
Profil Perusahaan
Board of Commissioners who also acts as a Chairman of the Company;
2 Menyetujui mengangkat Bapak Arief Sugiyo sebagai anggota Dewan Komisaris
Perseroan, dengan jabatan sebagai Komisaris Utama, berlaku efektif terhitung
KEPUTUSAN sejak ditutupnya Rapat ini dan untuk masa jabatan sebagai anggota Dewan
DECISION Komisaris selama masa jabatan yang tersisa dari posisi/kedudukan yang

04
ditinggalkan oleh Bapak Herowiratno Gunawan;
Accepting to appoint Mr. Arief Sugiyo as a member of the Board of Commissioners of the

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Company, whose position in the Board of Commissioners is also a Chairman, effective as of
the closing of the Meeting and for the term of office as a member of the Board of
Commissioners for the remaining term of office / position left by Mr. Herowiratno Gunawan;

3 Menyetujui dan menetapkan bahwa terhitung sejak ditutupnya Rapat, anggota


Dewan Komisaris Perseroan adalah sebagai berikut :
Dewan Komisaris :

05
Komisaris Utama : Bapak Arief Sugiyo;

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Komisaris Independen : Bapak Hengky Susanto;
Approved and determined that as of the closing of the Meeting, the members of the Company's
Board of Commissioners are as follows:
Board of Commissioners :
President Commissioners : Mr Arief Sugiyo
Independent Commissioners : Mr Hengky Susanto

REALISASI Telah dilaksanakan sesuai keputusan RUPSdan Direksi 06


Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
REALISATION This GMS resolution has been realizedCommissioners and Board of Directors
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
117

DIREKSI
Board of Directors

Direksi merupakan salah satu organ utama The Board of Directors is the Company’s main organ that is
Perseroan yang berwenang dan bertanggung authorized and fully responsible for the Company’s
jawab penuh atas aktivitas operasional perusahaan, operational activities, in accordance with the Company’s
sesuai dengan maksud dan tujuan Perseroan purposes and objectives as stipulated in the provisions of
berdasarkan dengan Anggaran Dasar Perusahaan. the Articles of Association. The Board of Directors is
Direksi bertanggung jawab menyusun dan responsible for formulating and implementing business
melaksanakan strategi dan kebijakan bisnis dan strategies and policies and handling business risks in
penanganan risiko usaha sesuai dengan visi dan accordance with the Company's vision and mission as well
misi Perseroan serta memastikan pencapaian as ensuring the achievement of business goals and
sasaran dan tujuan usaha. Setiap anggota Direksi objectives. Each member of the Board of Directors can
dapat melaksanakan tugas dan mengambil carry out their duties and make decisions in accordance
keputusan sesuai dengan pembagian tugas dan with the division of tasks and authorities. The Board of
wewenangnya. Direksi wajib menerapkan prinsip Directors is required to implement the principles of Good
Tata Kelola Perusahaan yang baik dalam setiap Corporate Governance in every activity of governing the
aktivitas pengelolaan Perseroan. Company.

Direksi Perseroan diangkat oleh RUPS untuk jangka The Board of Directors is appointed by the GMS for a
waktu 5 tahun dan dapat diangkat kembali setelah period of 5 years and can be reappointed after the end of
masa jabatannya berakhir dengan tidak menguran- their term of office without prejudice to the right of the GMS
gi hak RUPS untuk memberhentikannya sewak- to dismiss them at any time. In 2022, the composition of the
tu-waktu. Pada tahun 2022, Komposisi Direksi Company's Board of Directors was changed according to
Perseroan mengalami perubahan sesuai keputusan the resolution of the GMS which was held on August 3,
RUPS yang diselenggarakan pada 3 Agustus 2022. 2022.

Komposisi Direksi Composition of The Board of Directors


Susunan Direksi hingga akhir tahun 2022 diuraikan The composition of the Board of Directors until the end of
sebagai berikut : 2022 is described as follows:

KOMPOSISI DIREKTUR
BOARD OF DIRECTOR'S COMPOSITION
Nama Jabatan
Name Position

Momog Irnawan Direktur Utama


Managing Director

Leo Agung Vito Wicaksana Direktur


Director
118 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Piagam Direksi The Board of Directors Charter

01
Piagam Direksi menjadi pedoman kerja bagi Direksi The Board of Directors Charter is a work guideline for the

Highlights
Ikthisar
dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabn- Board of Directors in carrying out their duties and
ya dengan transparan, akuntabilitas, penuh responsibilities in a transparent, accountable,
tanggung jawab, mandiri dan wajar dalam upaya responsible, independent and reasonable manner in an
mencapai tujuan Perseroan. effort to achieve the Company's goals.

02
Management Report
Laporan Manajemen
Dalam melaksanakan fungsi kepengurusan kinerja, In carrying out the performance management function,
Direksi mengacu kepada Pedoman Kerja Direksi, the Board of Directors refers to the Board of Directors'
yang antara lain berisikan: Charter, which contain :
1. Komposisi dan susunan keanggotaan 1. Composition and membership

03
2. Rangkap Jabatan 2. Concurrent Positions
3. Pengangkatan dan masa jabatan 3. Appointment and term of office

Company Profile
Profil Perusahaan
4. Tugas, Tanggung Jawab dan wewenang 4. Duties, Responsibilities and Authorities
5. Etika dan Nilai Kerja 5. Work Ethics and Values
6. Kebijakan rapat 6. Meeting policy

04
7. Pelaporan dan pertanggungjawaban 7. Reporting and accountability
8. Transparansi dan keterbukaan informasi 8. Transparency and information disclosure

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Frekuensi Rapat dan Tingkat Kehadiran Frequency of Meetings and Attendance
Perusahaan menetapkan kebijakan terkait frekuen- The Company establishes policies regarding the

05
si rapat Direksi sebanyak satu kali dalam satu bulan, frequency of Board of Directors meeting that is one time
dan rapat gabungan dengan Dewan Komisaris in one month, and joint meeting between the Board of

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
sebanyak satu kali dalam 4 bulan. Selama tahun Directors and Board of Commissioner that is one time in
2022, Direksi Perusahaan telah 12 kali mengadakan four months. During 2022, the Board of Directors of The
Rapat Direksi untuk melakukan evaluasi umum atas Company has held 12 meetings to perform general
jalannya operasi Perusahaan, investasi, aksi evaluation on the company’s operational, investments,
korporasi, organisasi, kebijakan dan peraturan, corporate actions, organization, policies and rules, 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

ketenagakerjaan, anggaran, laporan keuangan dan human resources, budget, financial report and tax and
perpajakan dan hal-hal lainnya. Selain itu, Direksi other things. In addition, the Board of Directors has also
juga mengikuti rapat gabungan dengan Dewan attended joint meetings with the Board of
Komisaris sebanyak 3 kali. Commissioners 3 times.
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
119

Tabel Absensi Direksi dalam Pertemuan Direksi


(Table of Attendance of Board of Directors meeting)

Nama Jabatan Frekuensi Kehadiran Ratio Kehadiran


Nama Position Frequency Attendance Attendance Ratio

Johan Prasetyo Direktur Utama


Santoso 7 7 100%
Managing Director

Hanna Priskilla Direktur 7 7 100%


Rahardja Director

Momog Irnawan Direktur Utama 5 5 100%


Managing Director

Leo Agung Vito Direktur


5 5 100%
Wicaksana Director

Table Absensi Dewan Direksi dalam Pertemuan


Gabungan Direksi dengan Dewan Komisaris
(Table of Attendance of Board of Director's Joint
Board Meetings with Board of Commissioners)

Nama Jabatan Frekuensi Kehadiran Ratio Kehadiran


Nama Position Frequency Attendance Attendance Ratio

Johan Prasetyo Direktur Utama


Santoso 2 2 100%
Managing Director

Hanna Priskilla Direktur 2 2 100%


Rahardja Director

Momog Irnawan Direktur Utama 1 1 100%


Managing Director

Leo Agung Vito Direktur


1 1 100%
Wicaksana Director
120 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Independen Direksi The Board of Directors Independency

01
Direksi menjalankan tugas dan kewajibannya The Board of Directors perform all of duties and

Highlights
Ikthisar
dalam mengelola perseroan secara independen obligations in managing the company independently
dengan penuh tanggung jawab, itikad baik, integri- with full responsibility, good faith, high integrity,
tas tinggi, kehati-hatian dan menjauhkan kepentin- prudence and upholds to keep personal interests or
gan pribadi atau benturan kepentingan lainnya other conflicts of interest away by prioritizing

02
dengan mengedepankan profesionalitas dan etika professionalism and business ethics.

Management Report
Laporan Manajemen
bisnis.

Pengungkapan Hubungan Afiliasi Direksi Affiliate Relations of The Board of Directors


Hubungan afiliasi Direksi dengan pengendali The affiliation relationship of the Board of Directors with

03
Perseroan dinyatakan sebagai berikut : the controllers of the Company is stated as follows:

Company Profile
Profil Perusahaan
Direktur Utama : Momog Irnawan Managing Director : Momog Irnawan
Memiliki hubungan afiliasi kepengurusan Has a management affiliated relation with the
dengan pengendali Perseroan yaitu PT Kota controller of the Company, PT Kota Satu
Satu Indonesia. Indonesia.

04
Direktur : Leo Agung Vito Wicaksana Director : Leo Agung Vito Wicaksana

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Memiliki hubungan afiliasi yaitu kepemilikan Having affiliated relation share ownership in PT
saham pada PT Kota Satu Indonesia sebagai Kota Satu Indonesia as the controller of the
pengendali Perseroan. Company

05
Penilaian Direksi Terhadap Kinerja Komite Performance Assessment on Committees

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Yang Mendukung Tugas Direksi Under Board of Directors

Dalam menjalankan fungsi kepengurusan, Direksi In carrying out its management functions, the Board of
dibantu oleh Audit Internal dan Sekretaris Perusa- Directors is assisted by Internal Audit and the
haan. Sepanjang tahun 2022 Audit Internal dan Corporate Secretary. Throughout 2022 the Internal
Sekretaris Perusahaan secara berkala telah melaku- Audit and the Corporate Secretary have periodically 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
kan koordinasi dengan Direksi dan melakukan coordinated with the Board of Directors and have
tugas yang diemban dengan baik. performed well-carried out their duties.
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
121

DEWAN KOMISIARIS
The Board of Commissioners

Sebagai organ Perseroan, Dewan Komisaris As an organ of the Company, the Board of Commissioners
memiliki tugas melakukan pengawasan terhadap has the task of supervising the policies and decisions of the
kebijakan dan keputusan Direksi dalam aktivitas Board of Directors in the Company’s operational activities.
operasional Perseroan. Dalam menjalankan fungsi In carrying out its supervisory function, the Board of
pengawasan, Dewan Komisaris berwenang Commissioners has the authority to provide advice to the
memberikan nasihat kepada Direksi serta Board of Directors and ensure that the Company
memastikan Perseroan melaksanakan Good implements Good Corporate Governance effectively and
Corporate Governance secara efektif dan sustainably at all levels of the organization. In addition, the
berkelanjutan di seluruh tingkatan dan jenjang supervisory function of the Board of Commissioners to the
organisasi. Selain itu, fungsi pengawasan Dewan Board of Directors is to ensure that the management of the
Komisaris kepada Direksi adalah memastikan Company is always in accordance with the provisions of
bahwa pengelolaan Perseroan selalu sesuai dengan the Articles of Association and GMS Decisions, as well as
ketentuan Anggaran Dasar dan Keputusan RUPS, the applicable laws and regulations.
serta peraturan perundang-undangan yang
berlaku

Dewan Komisaris Perseroan diangkat oleh RUPS The Board of Commissioners is appointed by the GMS for
untuk jangka waktu 5 tahun dan dapat diangkat a period of 5 years and can be reappointed after the end of
kembali setelah masa jabatannya berakhir dengan their term of office without prejudice to the right of the GMS
tidak mengurangi hak RUPS untuk memberhenti- to dismiss them at any time. In 2022, the composition of the
kannya sewaktu-waktu. Pada tahun 2022, Komposi- Company's Board of Commissioners has changed
si Dewan Komisaris Perseroan mengalami peruba- according to the resolution of the GMS which was held on
han sesuai keputusan RUPS yang diselenggarakan August 3, 2022.
pada 3 Agustus 2022.
Komposisi Dewan Komisaris Composition of The Board of Commissioners
Susunan Direksi hingga akhir tahun 2022 diuraikan The composition of the Board of Commissioners until the
sebagai berikut : end of 2022 is described as follows:

KOMPOSISI DEWAN KOMISARIS


BOARD OF COMMISSIONER'S COMPOSITION
Nama Jabatan
Name Position

Arief Sugiyo Komisiaris Utama


Chairman

Ibnu Dody Prayitno Komisiaris Independen


Independent Commissioner
122 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Komisaris Independen Independent Commissioner

01
Komisaris Independen merupakan anggota Dewan Independent Commissioners are members of the Board

Highlights
Ikthisar
Komisaris yang tidak memiliki hubungan keuan- of Commissioners who do not have financial,
gan, kepengurusan, kepemilikan saham dan/ atau management, share ownership and/or family
hubungan keluarga dengan anggota Dewan relationships with members of the Board of
Komisaris, anggota Direksi dan/atau Pemegang Commissioners, members of the Board of and/or

02
Saham pengendali atau dengan perusahaan yang controlling shareholders or with companies that may

Management Report
Laporan Manajemen
mungkin menghalangi atau menghambat posisin- hinder or impede their position to act independently in
ya untuk bertindak independen sesuai dengan accordance with the principles GCG principles
prinsip-prinsip GCG.

03
Sesuai ketentuan pasal 21 Peraturan OJK No. In accordance with the provisions of Article 21 of OJK
33/POJK.04/2014 tanggal 8 Desember 2014, selain Regulation No. 33/POJK.04/2014 dated 8 December

Company Profile
Profil Perusahaan
harus memenuhi persyaratan yang berlaku bagi 2014, apart from meeting the applicable requirements
Direksi dan Dewan Komisaris, Komisaris Independ- for the Board of Directors and the Board of
en harus memenuhi persyaratan sebagai berikut : Commissioners, the Independent Commissioner must
meet the following requirements:

04
and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
1. Bukan merupakan orang yang bekerja atau mem- 1. Not a person who works or has the authority and
punyai wewenang dan tanggung jawab untuk mer- responsibility to plan, lead, control, or supervise the
encanakan, memimpin, mengendalikan, atau men- Company’s activities within the last 6 (six) months, except
gawasi Kegiatan Perseroan dalam waktu 6 (enam) for the re-appointment as Independent Commissioner of
bulan terakhir, kecuali untuk pengangkatan kem- the Company for the next period;

05
bali sebagai Komisaris Independen Perseroan pada

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
periode berikutnya;

2. Tidak mempunyai saham baik langsung maupun 2. Do not own shares, either directly or indirectly, in the
tidak langsung pada Perseroan Company;
3. Tidak memiliki hubungan afiliasi dengan Perusa- 3. Has no affiliation with the Company, members of the Board 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
haan, anggota Dewan Komisaris, anggota Direksi of Commissioners, members of the Board of Directors or
atau Pemegang Saham utama Perseroan; major shareholders of the Company;
4. Tidak mempunyai hubungan usaha baik langsung 4. Has no business relationship, either directly or indirectly,
maupun tidak langsung yang berkaitan dengan relating to the Company’s business activities.
07

kegiatan usaha Perseroan.


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
123

Piagam Dewan Komisiaris The Board of Commissioners Charter


Dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab, In carrying out its duties and responsibilities, the Board
Dewan Komisaris berpedoman pada Piagam of Commissioners is guided by the Board of
Dewan Komisaris. Piagam Dewan Komisaris ditinjau Commissioners Charter. The Board of Commissioners
secara berkala dan dimutakhirkan apabila diang- Charter is reviewed periodically and updated if
gap perlu dengan memperhatikan ketentuan deemed necessary by considering the provisions of
undang-undang yang berlaku dan kebutuhan the applicable laws and regulations also the needs of
Perseroan the Company.
Piagam Dewan Komisaris antara lain berisikan: The Board of Commissioners Charter, which contains :
1. Komposisi dan susunan keanggotaan 1. Composition and membership
2. Rangkap Jabatan 2. Concurrent Positions
3. Pengangkatan dan masa jabatan 3. Appointment and term of office
4. Tugas, Tanggung Jawab dan wewenang 4. Duties, Responsibilities and Authorities
5 Etika dan Nilai Kerja 5. Work Ethics and Values
6. Kebijakan rapat 6. Meeting policy
7. Pelaporan dan pertanggungjawaban 7. Reporting and accountability
8. Transparansi dan keterbukaan informasi 8. Transparency and information disclosure

Nominasi dan Remunerasi Direksi dan Dewan Komisaris


Board of Directors and Board of Commissioners Nomination and Remuneration

Dewan Komisaris melakukan penilaian atas kinerja The Commissioners evaluates the performance of
Direksi, Dewan Komisaris dan Komite untuk the Directors, Commissioners and Committees to be
dilaporkan kepada pemegang saham melalui reported to shareholders through the RUPS
mekanisme RUPS mechanism
Indikator yang digunakan dalam menentukan The indicators used in determining remuneration are
remunerasi adalah sebagai berikut: as follows:
Key Performance Indicator (KPI) Key Performance Indicators (KPI)
Kinerja Perusahaan Company performance
Pertimbangan strategi jangka panjang perusahaan Consideration of the company's long-term strategy
Besaran remunerasi ditentukan berdasarkan berb- The amount of remuneration is determined based on
agai pertimbangan yang menyangkut kinerja peru- various considerations related to good company
sahaan yang baik. Dengan adanya kebijakan performance. With this performance appraisal policy,
penilaian kinerja ini, diharapkan kegiatan pengelo- it is expected that company management activities
laan perusahaan menjadi lebih efektif dan efisien, will become more effective and efficient, the
dinamika dan komunikasi kerja tim berjalan inten- dynamics and communication of teamwork will run
sif, serta Batasan peranan dan tanggung jawab indi- intensively, and the boundaries of individual roles and
vidu cukup jelas, akan mampu meningkatkan responsibilities are quite clear, this will increase
akuntabilitas, kepatuhan organ perusahaan serta accountability, compliance with company organs and
kesinambungan usaha business continuity.
124 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

KOMITE AUDIT
Audit Committee

01
Komite audit dibentuk untuk membantu pelaksan- The Audit Committee is established to assist the

Highlights
Ikthisar
aan tugas dan fungsi Dewan Komisaris guna implementation of the Board of Commissioners duties
memastikan kualitas laporan keuangan; melakukan and functions in ensuring the quality of financial
pengawasan atas penerapan GCG, prinsip-prinsip reports; to supervise the implementation of GCG,
akuntansi dan proses pelaporan keuangan; kuali- accounting principles, and financial reporting

02
fikasi dan independensi dari auditor eksternal; serta processes; to review the qualifications and

Management Report
Laporan Manajemen
memastikan kepatuhan Perseroan terhadap pera- independence of external auditors; and to ensure the
turan perundang undangan yang berlaku. Company complies with the applicable laws and
regulations.

Komposisi Komite Audit Composition of The Audit Committee

03
Komposisi Komite Audit Perseroan terdiri 1 (satu) The composition of the Company's Audit Committee

Company Profile
Profil Perusahaan
orang Komisaris Independen sebagai ketua dan 2 consists of 1 (one) Independent Commissioner as
(dua) orang pihak eksternal yang independen chairman and 2 (two) independent external parties as
sebagai anggota yang telah memenuhi members who have met the requirements of
persyaratan independensi sebagaimana diatur independence as stipulated in the Financial Services

04
dalam Peraturan Otoritas jasa Keuangan Nomor Authority Regulation No. 55/POJK.04/2015 dated

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
55/POJK.04/2015 tanggal 23 Desember 2015 December 23, 2015 concerning the Establishment and
tentang Pembentukan dan Pelaksanaan Kerja Implementation of Audit Committee Work.
Komite Audit. Based on the Decree of the Board of Commissioners
Berdasarkan Surat Keputusan Dewan Komisaris No. No. 005/SATU/SK-KOM/DEKOM/AS-ID/VIII/2022

05
005/SATU/SK-KOM/DEKOM/AS-ID/VIII/2022 dated August 23, 2022 concerning the Termination and

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
tanggal 23 Agustus 2022 tentang Penghentian dan Appointment of Members of the Audit Committee for
Pengangkatan Anggota Komite Audit untuk the term of office 2022 – 2023, as of December 31,
periode jabatan tahun 2022 – 2023, per 31 2022 the composition of the Audit Committee is as
Desember 2022 komposisi Komite Audit adalah follows:

06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

KOMPOSISI KOMITE AUDIT


AUDIT COMMITTEE'S COMPOSITION
Nama Jabatan
Name Position
07

Ibnu Dody Prayitno Ketua Komite Audit


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Chairman of Audit Committee

Yanita Kurniadi Anggota Komite Audit


Audit Committee Member
Alexander Eko Nugroho Anggota Komite Audit
Audit Committee Member

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
125

Profil Komite Audit Audit Committee’s Profile

IBNU DODY PRAYITNO IBNU DODY PRAYITNO


Ketua Komite Nominasi dan Remunerasi Chairman of Audit Committee

Ibnu Dody Prayitno, berusia 40 tahun merupakan Ibnu Dody Prayitno, 40 years old is an Indonesian citizen
Warga Negara Indonesia yang memiliki latar who has a Bachelor of Laws education background from
belakang Pendidikan Sarjana Hukum dari Fakultas the Faculty of Law, University of 17 August Semarang.
Hukum Universitas 17 Agustus Semarang. Experienced working at the SEKARTAMA Savings and
Berpengalaman kerja pada Koperasi Simpan Loans Cooperative from 2005 until now and currently still
Pinjam SEKARTAMA sejak tahun 2005 sampai serves as Compliance Manager at the SEKARTAMA
dengan sekarang dan saat ini masih menjabat Savings and Loans Cooperative.
sebagai Manager Kepatuhan di Koperasi Simpan His profile has been presented in the Board of
Pinjam SEKARTAMA. Commissioners Profile Sub-chapter.
Profil Beliau sudah tersajikan pada Sub-bab Profil
Dewan Komisaris.
YANITA KURNIADI YANITA KURNIADI
Anggota Komite Audit Member of Audit Committee
Yanita Kurniadi, berusia 42 tahun merupakan Yanita Kurniadi, 42 years old, is an Indonesian citizen who
Warga Negara Indonesia yang memiliki latar has an educational background in Bachelor of Economics
belakang Pendidikan Sarjana Ekonomi dari Fakultas from the Faculty of Accounting Economics, from
Ekonomi Akuntansi, dari Universitas Katolik Soegijapranata Catholic University, Semarang.
Soegijapranata Semarang.
Memiliki pengalaman kerja sebagai berikut : Have working experience as follows :
2002 – 2009 Chief Accounting 2002 – 2009 Chief Accounting
PT Almega Sejahtera PT Almega Sejahtera
2009 – 2016 Accounting Manager 2009 – 2016 Accounting Manager
PT Industri Jamu dan Farmasi PT Industri Jamu dan Farmasi
Sido Muncul Sido Muncul
2017 – 2018 Finance Controller 2017 – 2018 Finance Controller
PT Sritama Boga Prima PT Sritama Boga Prima
2018 – 2019 Accounting & Tax Manager 2018 – 2019 Accounting & Tax Manager
PT JASKIN Semarang PT JASKIN Semarang
2019 – 2021 Finance & Accounting Manager 2019 – 2021 Finance & Accounting Manager
PT Bhumi Empon Mustiko PT Bhumi Empon Mustiko
2021 – 2022 Asisten Pribadi special handle 2021 – 2022 Personal assistant special handle
Finance, Accounting & Tax Finance, Accounting & Tax
126 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
ALEXANDER EKO NUGROHO S ALEXANDER EKO NUGROHO S

Highlights
Ikthisar
Anggota Komite Audit Audit Committee Member

Alexander Eko Nugroho, berusia 49 tahun Alexander Eko Nugroho, 49 years old is an Indonesian
merupakan Warga Negara Indonesia yang memiliki citizen who has a Diploma III educational background from

02
latar belakang pendidikan Diploma III dari Jurusan the General Management Department of ASMI Santa

Management Report
Laporan Manajemen
Manajemen Umum ASMI Santa Maria Yogyakarta Maria Yogyakarta

Memiliki pengalaman kerja sebagai berikut : Have work experience as follows:


1996 – 1997 Sales Counter 1996 – 1997 Sales Counter
Optik Melawai Group Optical Melawai Group

03
Divisi RapiCo Jakarta RapiCo Jakarta Division

Company Profile
Profil Perusahaan
1997 – 1998 Marketing 1997 – 1998 Marketing
Penerbit Tiga Serangkai Tiga Serangkai Publishers
1998 – 2001 Marketing & Administrasi 1998 – 2001 Marketing & Administration
Kospin Sekartama Weleri Kospin Sekartama Weleri

04
2001 – 2022 Kepala Bagian Sarana Logistik 2001 – 2022 Head of Logistics Facilities

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
PT BPR Gunung Rizki PT BPR Gunung Rizki
Pusaka Utama Pusaka Utama
2022 – sekarang Wiraswasta 2022 – present Entrepreneur

05
Frekuensi Rapat dan Tingkat Kehadiran Frequency of Meetings and Attendance

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Penyelenggaraan rapat Komite Audit minimal 1 kali The Audit Committee is required to hold a meeting at
dalam 3 bulan. Sepanjang tahun 2022, Komite least 1 time in 3 months. Throughout 2022, the Audit
Audit telah melaksanakan sebanyak 4 kali rapat Committee has held 4 meetings with the following
dengan tingkat kehadiran sebagai berikut :
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
127

Tabel Absensi Komite Audit


Table of Attendance of Audit Committee

Nama Jabatan Frekuensi Kehadiran Ratio Kehadiran


Nama Position Frequency Attendance Attendance Ratio

Hengky Susanto Ketua Komite Audit


2 2 100%
Chairman of Audit Committe

Handoyo Anggota Komite Audit


Saktiyono 2 2 100%
Audit Committe member

Yullia Aisyah Anggota Komite Audit


2 2 100%
Audit Committe member

Ibnu Dody Ketua Komite Audit 1


Prayitno Chairman of Audit Committe 1 100%

Yanita Kurniadi Anggota Komite Audit 1 1 100%


Audit Committe member

Alexander Anggota Komite Audit


Eko Nugroho 1 1 100%
Audit Committe member

Pengembangan Kompetensi Komite Audit Audit Committee’s Competency Development


Dalam rangka meningkatkan kempetensi dan In order to improve competence and broaden horizons
memperluas wawasan sesuai dengan perkemban- in accordance with the latest developments, during
gan terkini, selama tahun 2022 anggota Komite 2022 members of the Audit Committee Yanita Kurniadi
Audit Yanita Kurniadi mengikuti sosialisasi UUHPP participated in the socialization of UUHPP and the
dan Program Pengungkapan Sukarela (PPS) yang Voluntary Disclosure Program (PPS) organized by the
diselenggarakan oleh Ikatan Konsultan Pajak Indo- Indonesian Tax Consultants Association (IKPI)
nesia (IKPI) Cabang Semarang pada tanggal 5 Semarang Branch on February 5 2022
Februari 2022
128 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Piagam Komite Audit Audit Committee’s Charter

Highlights
Ikthisar
Piagam Komite Audit disusun untuk menjadi pedo- The Audit Committee Charter is structured to serve as a
man untuk Komite Audit dapat melaksanakan guideline for the Audit Committee to carry out its duties in a
tugas secara profesional. professional manner.

02
Piagam Komite Audit antara lain mengatur hal-hal The Audit Committee Charter, among others, regulates the
sebagai berikut : following matters:

Management Report
Laporan Manajemen
1. Komposisi, struktur dan persyaratan keanggotaan; 1. Composition, structure and membership require ments;
2. Tugas, tanggung jawab dan wewenang; Duties, responsibilities and authorities;
3. Tata cara dan prosedur kerja; 2. Work procedures;
4. Kebijakan penyelenggaraan rapat; 3. Meetings Policy;

03
5. Sistem pelaporan kegiatan 4. Activity reporting system

Company Profile
Profil Perusahaan
6. Ketentuan mengenai penanganan pengaduan dan 5. Provisions regarding the handling of complaints and
pelaporan sehubungan dugaan pelanggaran 6. reporting regarding alleged violations related to financial
terkait pelaporan keuangan. reporting.

04
Independensi Komite Audit Audit Committee Independency

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Komite Audit bertugas dan bertanggung jawab The Audit Committee has duty to provide and responsibility
untuk memberikan pendapat profesional dan inde- to provide professional and independent opinions to the
penden kepada Dewan Komisaris terhadap laporan Board of Commissioners regarding reports or matters
atau hal-hal yang disampaikan oleh Direksi kepada submitted by the Board of Director to the Board of

05
Dewan Komisaris dan melaksanakan tugas lain Commissioners and to perform such other duties as

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
yang diberikan Dewan Komisaris. Anggota Komite assigned by the Board of Commissioners. Members of the
Audit tidak memiliki hubungan kepengurusan, Audit Committee do not have management, share
kepemilikan saham, dan atau hubungan keluarga ownership and/or family relationships with the Board of
dengan Dewan Komisaris, Direksi, dan pengendali Commissioners, Directors and controllers of the Company
Perseroan yang dapat mempengaruhi kemamp- which may affect their ability to act independently
06
uannya bertindak independen
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
129

Pelaksanaan Kegiatan Komite Audit Implementation of The Audit Committee’s


Pada tahun 2022, dalam menjalankan tugas dalam During 2022, in carrying out its duties in assisting and
membantu dan memfasilitasi Dewan Komisaris facilitating the Board of Commissioners in carrying out
menjalankan fungsi pengawasan terhadap hal-hal its supervisory function on matters related to finance,
yang terkait dengan keuangan, sistem pengendali- internal control systems, effectiveness of inspections
an internal, efektivitas pemeriksaan oleh auditor by external and internal auditors and compliance with
eksternal dan internal serta kepatuhan atas pera- applicable laws and regulations, the audit Committee
turan perundang-undangan yang berlaku, Komite has provided independent professional opinion on the
audit telah memberikan pendapat profesional yang implementation and effectiveness of good corporate
independen atas terselenggaranya implementasi governance including providing evaluations and
dan efektivitas tata kelola perusahaan yang baik recommendations in the appointment of AP and KAP
termasuk juga memberikan evaluasi dan rekomen- by considering several matters such as: Independence
dasi dalam penunjukan AP dan KAP dengan mem- of AP/KAP and people in KAP; audit scope; audit
perhatikan beberapa hal seperti : Independensi services fee; expertise and experience of AP/KAP and
AP/KAP dan orang dalam KAP; Ruang lingkup audit; KAP audit team; methodology, techniques and audit
imbal jasa audit; keahlian dan pengalaman AP/KAP facilities used by KAP; potential risks of using audit
dan tim audit KAP; metodologi, Teknik dan sarana services by the same AP/KAP consecutively for a
audit yang digunakan KAP; potensi risiko atas considerable long period of time.
penggunaan jasa AP/KAP yang sama secara
berturut turut dalam kurun waktu yang cukup pan-
jang.
130 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

KOMITE NOMINASI REMUNERASI


The Nomination and Remuneration Committee

01
Highlights
Ikthisar
Komite Nominasi dan Remunerasi merupakan The Nomination and Remuneration Committee is a form
bentuk implementasi terhadap GCG sesuai dengan of implementation of GCG in accordance with its
tujuannya untuk membantu Dewan Komisaris objective to assist the Company's Board of
Perseroan dalam menjalankan fungsi pengawasan- Commissioners in carrying out its supervisory function

02
nya terhadap manajemen Perseroan, khususnya of the Company's management, particularly in providing

Management Report
Laporan Manajemen
dalam memberikan pendapat professional dan professional and independent opinions regarding
independen mengenai nominasi dan remunerasi nomination and remuneration for members of the
bagi anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perse- Company's Board of Commissioners and Directors
roan.

03
Komposisi Komite Nominasi Composition of The Nomination and

Company Profile
Profil Perusahaan
dan Remunerasi Remuneration Committee
Komposisi Komite Nominasi dan Remunerasi Perse- The composition of the Company's Nomination and
roan terdiri 1 (satu) orang Komisaris Independen Remuneration Committee consists of 1 (one)
sebagai ketua dan 2 (dua) orang pihak sebagai ang- Independent Commissioner as chairman and 2 (two)

04
gota yang telah memenuhi persyaratan independ- members who have met the requirements of

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
ensi sebagaimana diatur dalam Peraturan Otoritas independence as stipulated in the Financial Services
jasa Keuangan Nomor 34/POJK.04/2014 tentang Authority Regulation No. 34/POJK.04/2014 concerning
Komite Nominasi dan Remunerasi. the Nomination and Remuneration Committee.
Berdasarkan Surat Keputusan Dewan Komisaris No. Based on the Decree of the Board of Commissioners

05
004/SATU/SK-KOM/DEKOM/AS-ID/VIII/2022 No. 004/SATU/SK-KOM/ DEKOM/AS-ID/VIII/2022
tanggal 23 Agustus 2022 tentang Pemberhentian dated August 23, 2022 concerning the Termination and

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
dan Pengangkatan Anggota Komite Nominasi Appointment of Members of the Nomination and
Remunerasi untuk periode masa jabatan tahun Remuneration Committee for the term of office 2022 –
2022 – 2023, per 31 Desember 2022 komposisi 2023, as of December 31, 2022 the composition of the
Komite Nominasi dan Remunerasi adalah sebagai Nomination and Remuneration Committee is as follows:
berikut: 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

KOMPOSISI KOMITE NOMINASI REMUNASI


NOMINATION AND REMUNERATION COMMITTEE'S COMPOSITION
Nama Jabatan
Name Position
07

Ibnu Dody Prayitno Ketua Komite Nominasi dan Remunerasi


Chairman of Nomination & Remuneration Committee
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Anggota Komite Nominasi dan Remunerasi


Arief Sugiyo Member of Nomination & Remuneration Committee

Dewi Erawati Anggota Komite Nominasi dan Remunerasi


Member of Nomination & Remuneration Committee

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
131

Profil Komite Nominasi dan Remunerasi Audit Committee’s Profile

IBNU DODY PRAYITNO IBNU DODY PRAYITNO


Ketua Komite Nominasi dan Remunerasi Chairman of Audit Committee

Ibnu Dody Prayitno, berusia 40 tahun merupakan Ibnu Dody Prayitno, 40 years old is an Indonesian citizen
Warga Negara Indonesia yang memiliki latar who has a Bachelor of Laws education background from
belakang Pendidikan Sarjana Hukum dari Fakultas the Faculty of Law, University of 17 August Semarang.
Hukum Universitas 17 Agustus Semarang. Berpen- Experienced working at the SEKARTAMA Savings and
galaman kerja pada Koperasi Simpan Pinjam SEKA- Loans Cooperative from 2005 until now and currently still
RTAMA sejak tahun 2005 sampai dengan sekarang serves as Compliance Manager at the SEKARTAMA
dan saat ini masih menjabat sebagai Manager Savings and Loans Cooperative. His profile has been
Kepatuhan di Koperasi Simpan Pinjam SEKARTAMA. presented in the Board of Commissioners Profile.
Profil Beliau sudah tersajikan pada Profil Dewan
Komisaris.

ARIEF SUGIYO ARIEF SUGIYO


Anggota Komite Nominasi dan Remunerasi Member of Nomination and Remuneration
Committee
Arief Sugiyo, berusia 51 tahun merupakan Warga Arief Sugiyo, 51 years old, is an Indonesian citizen who has
Negara Indonesia yang memiliki latar belakang a bachelor's degree in Informatics Management, alumni of
sarjana Manajemen Informatika alumni Universitas Bina Nusantara University. Started his career in several
Bina Nusantara. Memulai karirnya di beberapa securities companies such as PDFCI Sekuritas, Quantum
perusahaan sekuritas seperti PDFCI Sekuritas, Qapita Sekuritas, and until now serves as Senior Equity
Quantum Qapita Sekuritas, dan hingga kini Sales Semesta Indovest Sekuritas. Through his
menjabat sebagai Senior Equity Sales Semesta experience he has a very strong network in the capital
Indovest Sekuritas. Melalui pengalamannya beliau market. His profile has been presented in the Profile of the
memiliki networking yang sangat kuat di pasar Board of Commissioners
modal. Profil beliau sudah tersajikan pada Profil
Dewan Komisaris.

DEWI ERAWATI DEWI ERAWATI


Anggota Komite Nominasi dan Remunerasi Member of Nomination and Remuneration
Committee
Dewi Erawati, 36 tahun merupakan Warga Negara Dewi Erawati, 36 years old is an Indonesian citizen. Has a
Indonesia. Memiliki latar belakang Pendidikan Bachelor of Psychology educational background from the
Sarjana Psikologi dari Fakultas Psikologi Universitas Faculty of Psychology, Diponegoro University with work
Diponegoro dengan pengalaman kerja sebagai experience as follows:
berikut :
132 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
2012 SPV HRD di PT Sritama Boga Prima 2012 SPV HRD at PT Sritama Boga Prima

Highlights
Ikthisar
2019 -2021 Corporate HR PT Utopia Kuliner 2019 -2021 Corporate HR PT Utopia Kuliner
Indonesia Indonesia
2021 - saat ini Corporate HCGA PT Kota Satu 2021 - present Corporate HCGA PT Kota Satu
Properti Tbk Properti Tbk

02
Management Report
Laporan Manajemen
Independensi Komite Nominasi dan Independence of The Nomination and
Remunerasi Remuneration Committee
Dalam menjalankan tugas dan tanggung In carrying out their duties and responsibilities, all
jawabnya, seluruh anggota Komite Nominasi dan members of the Nomination and Remuneration
Remunerasi berkomitmen untuk menjunjung Committee are committed to upholding the principles of

03
tinggi prinsip GCG dengan bersikap objektif, GCG by being objective, professional, and

Company Profile
Profil Perusahaan
profesional, dan independen. Komite tidak akan independent. The Committee will not make decisions
mengambil keputusan di bawah tekanan dan under pressure and intervention from any party and
intervensi dari pihak manapun dan menghindari avoid any potential conflicts of interest.
setiap potensi benturan kepentingan.

04
and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Tugas dan Tanggung Jawab Komite Duties and Responsibilities of the Nomination
Nominasi dan Remunerasi and Remuneration Committee

Tugas dan tanggung jawab Komite Nominasi dan The duties and responsibilities of the Nomination and
Remunerasi sebagaimana diatur di dalam Pedoman Remuneration Committee as stipulated in the

05
Pelaksanaan Kerja Komite Nominasi dan Guidelines for the Implementation of The Nomination

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Remunerasi mencakup fungsi nominasi dan fungsi and Remuneration Committee include the nomination
remunerasi yaitu : function and remuneration function as follows:
Terkait Fungsi Nominasi : Related to Nomination Function:
1. Memberikan rekomendasi kepada Dewan 1. Provide recommendations to the Board of
Komisaris mengenai : Commissioners regarding: 06
Sustainbility Report
a. Composition of positions of members of the
Laporan Keberlanjutan
a. Komposisi jabatan anggota Direksi
dan/atau anggota Dewan Komisaris; Board of Directors and/or members of the
Board of Commissioners;
b. Kebijakan dan kriteria yang dibutuhkan
b. Policies and criteria required in the
dalam proses Nominasi;
Nomination process;
07

c. Kebijakan evaluasi atas kinerja anggota


c. Evaluation policy on the performance of
Direksi dan/atau anggota Dewan
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

members of the Board of Directors and/or


Komisaris;
members of the Board of Commissioners;
2. Membantu Dewan Komisaris melakukan 2. Assisting the Board of Commissioners to
penilaian kinerja anggota Direksi assess the performance of Directors members
dan/atau anggota Dewan Komisaris; and/or members of the Board of
Commissioners;

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
133

3. Memberikan rekomendasi kepada 3. Provide recommendations to the Board of


Dewan Komisaris mengenai program Commissioners regarding the program to
pengembangan kemampuan anggota develop the ability of members of the Board of
Direksi dan/atau anggota Dewan Directors and/or members of the Board of
Komisaris; Commissioners;
4. Memberikan usulan calon yang 4. Provide suggestion for candidates who qualify
memenuhi syarat sebagai anggota as members of the Board of Directors and/or
Direksi dan/atau anggota Dewan members of the Board of Commissioners to
Komisaris pada Dewan Komisaris untuk the Board of Commissioners to be submitted
disampaikan kepada RUPS to the GMS

Terkait Fungsi Remunerasi : Related to Remuneration Function:


Memberikan
1. rekomendasi kepada Dewan 1. Provide recommendations to the Board of
Komisaris mengenai : Commissioners regarding:
a. Struktur Remunerasi a. Remuneration Structure
b. Kebijakan Remunerasi; dan b. Remuneration Policy; and
c. Besaran atas Remunerasi c. Amount of Remuneration
2. Membantu Dewan Komisaris melakukan 2. Assist the Board of Commissioners to conduct a
penilaian kinerja dengan kesesuaian performance assessment with the conformity of
remunerasi yang diterima masing-masing remuneration received by each member of the
anggota Direksi dan/atau anggota Dewan Board of Directors and/or members of the Board
Komisaris. of Commissioners.
134 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Frekuensi Rapat dan Tingkat Kehadiran Frequency of Meetings and Attendance

01
Kebijakan frekuensi rapat Komite Nominasi dan The frequency policy of the Nomination and

Highlights
Ikthisar
Remunerasi adalah satu kali dalam empat bulan. Remuneration Committee meeting is once in four
Selama 2022, Komite Remunerasi dan Nominasi months. During 2022, the Remuneration and
telah melaksanakan rapat sebanyak 3 kali Nomination Committee has held meetings 3 times.

02
Tabel Absensi Komite Nominasi dan Remunerasi

Management Report
Laporan Manajemen
Table of Attendance of Nomination and
Remuneration Committee

Nama Jabatan Frekuensi Kehadiran Ratio Kehadiran


Nama Position Frequency Attendance Attendance Ratio

03
Ketua Komite Nominasi
Hengky Susanto dan Remunerasi

Company Profile
Profil Perusahaan
2 2 100%
Chairman of Nomination
and Remuneration Committe
Arief Sugiyo Anggota Komite Nominasi
dan Remunerasi 2 2 100%
Nomination and Remuneration

04
Committe member
Sylvia Kusuma Anggota Komite Nominasi

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
dan Remunerasi 2 2 100%
Nomination and Remuneration
Committe member
Ibnu Dody Ketua Komite Nominasi
dan Remunerasi 1
Prayitno 1 100%
Chairman of Nomination
and Remuneration Committe

05
Arief Sugiyo Anggota Komite Nominasi

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
dan Remunerasi 1 1 100%
Nomination and Remuneration
Committe member
Dewi Erawati Anggota Komite Nominasi
dan Remunerasi 1 1 100%
Nomination and Remuneration
Committe member
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Pelaksanaan Kegiatan Komite Nominasi Implementation of Duties of Nomination


Remunerasi and Remuneration Committee
Pelaksanaan fungsi nominasi dan remunerasi oleh The implementation of the nomination and remuneration
Dewan Komisaris di tahun 2022 sesuai dengan functions by the Board of Commissioners in 2022 is in
07

pelimpahan wewenang dan kuasa yang diberikan accordance with the delegation of authority and power
Pemegang Saham dalam RUPS Tahunan 2022. granted by Shareholders at the 2022 Annual GMS. The
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Dewan Komisaris dibantu oleh Komite Nominasi Board of Commissioners, assisted by the Nomination
dan Remunerasi telah melaksanakan evaluasi kiner- and Remuneration Committee, has carried out an
ja Dewan Komisaris dan Direksi, serta menyusun evaluation of the performance of the Board of
komponen dan besaran remunerasi yang terkait. Commissioners and Directors, and compiled the
components and amount of remuneration which is
related.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
135

Pengembangan Kompetensi Komite Nominasi Nomination and Remuneration Committee’s


dan Remunerasi Competency Development
Selama tahun 2022 anggota Komite Nominasi dan During 2022 members of the Nomination and
Remunerasi tidak mengikuti program pengemban- Remuneration Committee did not participate in the
gan kompetensi. competency development program

Piagam Komite Nominasi dan Remunerasi Nomination and Remuneration Committee’s


Charter
Komite Nominasi dan Remunerasi menjalankan The Nomination and Remuneration Committee carries out
peran dengan mengacu kepada Pedoman Kerja its role with reference to the Nomination and Remuneration
Komite Nominasi dan Remunerasi yang memuat: Committee Charter which contain:
1. Komposisi dan persyaratan anggota 1. Composition and membership requirements
2. Tata Cara Penggantian Anggota Komite 2. Procedure for Replacement of Committee Members and
dan masa jabatan term of office
3. Tugas dan Tanggung Jawab Komite 3. Duties and Responsibilities of the Committee
4. Tata Cara dan Prosedur Kerja Komite 4. Committee Work Procedures and Procedures
5. Penyelenggaraan Rapat Komite 5. Organizing Committee Meetings
6. Sistem Pelaporan Kegiatan Komite 6. Committee Activity Reporting System6. Provisions
regarding the handling of complaints and reporting
regarding alleged violations related to financial reporting.
136 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

SEKRETARIS PERUSAHAAN
Corporate Secretary

01
Sekretaris Perusahaan adalah organ perusahaan The Corporate Secretary is a company organ that has

Highlights
Ikthisar
yang memiliki fungsi membantu Direksi dalam the function of assisting the Board of Directors in
memastikan kepatuhan Perseroan terhadap pera- ensuring the Company's compliance with laws and
turan dan perundang-undangan terutama di regulations, especially in the capital market sector.
bidang pasar modal. Sekretaris Perusahaan berper- The Corporate Secretary plays an important role in

02
an penting dalam memfasilitasi komunikasi antara facilitating communication between the Company and

Management Report
Laporan Manajemen
Perseroan dengan pemangku kepentingan, otori- stakeholders, capital market authorities and the
tas pasar modal dan publik. Sekretaris Perusahaan public. The Corporate Secretary also carries out main
juga menjalankan fungsi utama antara lain men- functions including handling the functions of the
cakup penanganan fungsi sekretariat perusahaan, corporate secretariat, community relations, GCG

03
hubungan kemasyarakatan, penerapan GCG, dan implementation, and corporate social responsibility

Company Profile
Profil Perusahaan
tanggung jawab sosial perusahaan (CSR). (CSR).

Profil Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary Profile


Sebagaimana diatur dalam Peraturan Otoritas Jasa As stipulated in the Financial Services Authority
Keuangan No.35/POJK.04 /2014 tentang Sekretaris Regulation No.35/POJK.04/2014 concerning the

04
Perusahaan, Perseroan telah mengangkat Corporate Secretary of Public Company, the Company

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Sekretaris Perusahaan berdasarkan surat No has appointed a Corporate Secretary based on letter
001/KSP/SK/HCGA/RA-JS/III/2020 tanggal 17 Maret No. 001/KSP/SK/HCGA/RA-JS/III/2020 dated 17
2020, dimana profilnya disajikan berikut ini : March 2020, where the profile presented below:

05
Diar Yunvitantri Diar Yunvitantri
Merupakan Warga Negara Indonesia, berusia 44 An Indonesian citizen, 44 years old, domiciled in

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
tahun, domisili di Semarang, memiliki latar Semarang, has a bachelor's degree in engineering
belakang pendidikan Sarjana S1-Teknik dari from the Faculty of Engineering, Department of
Fakultas Teknik, Jurusan Teknik Kimia Universitas Chemical Engineering, Diponegoro University.
Diponegoro.
Memiliki pengalaman kerja sebagai berikut : Have work experience as follows : 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
2005 – 2006 Kabag Personalia Umum 2005 – 2006 Head of General Personnel
Blue Bird Group Division PT Blue Bird Group
2007 – 2009 Human Resources Supervisor 2007 – 2009 Human Resources Supervisor
PT Perfect Resources Indonesia PT Perfect Resources Indonesia
07

2009 – 2011 Finance Supervisor 2009 – 2011 Finance Supervisor


PT Nusantara Sakti Group PT Nusantara Sakti Group
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2016 – 2017 HCGA Coordinator 2016 – 2017 HCGA Coordinator


PT Kota Satu Persada PT Kota Satu Persada
2017 – 2020 Corporate HCGA Manager 2017 – 2020 Corporate HCGA Manager
PT Kota Satu Properti Tbk PT Kota Satu Properti Tbk

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
137

Pengembangan Kompetensi Sekretaris Corporate Secretary Competency


Perusahaan Development

Dalam rangka meningkatkan kompetensi dan In order to improve competence and understanding to
pemahaman untuk membantu pelaksanaan tugas assist in the implementation of duties and broaden
serta memperluas wawasan sesuai dengan horizons in accordance with the latest business
perkembangan bisnis terkini, selama tahun 2022 developments, during 2022 the Corporate Secretary
Sekretaris Perusahaan mengikuti beberapa participated in several competency development programs
program pengembangan kompetensi sebagai as follows:
berikut:

Topik Penyelenggara Tanggal Tempat


Theme Organizer Date Venue

Webinar Diskusi Bersama : Mengelola Anak


Perusahaan Oleh Holding Company, best practice dari
Group legal ICSA 11 Januari 2022 Webinar
Webinar Best Practice Sharing : Managing Subsidiaries by
HoldingCo and Curret Practicesby Group Legal
Webinar Pendalaman POJK No.17/POJK.04/2020 tentang
Transaksi Material dan Perubahan Kegiatan Usaha ICSA - OJK 24 Februari 2022 Webinar
Deepening of POJK No.17/POJK.04/2020 concerning Material
Transactions and Changes in Business Activities
Webinar Pendalaman POJK No.17/POJK.04/2020 tentang
Transaksi Material dan Perubahan Kegiatan Usaha ICSA - OJK 16 Juni 2022 Webinar
Deepening of POJK No.17/POJK.04/2020 concerning Material
Transactions and Changes in Business Activities
Pendalaman POJK No. 16/POJK.04/2020, tentang
Pelaksanaan Rarpat Umum Pemegang Saham Perusahaan
Terbuka Secara Eektronik ICSA - OJK 24 Juni 2022 Webinar
Deepening of POJK No.16/POJK.04/2020 concerning
Implementation of Electronic General Meeting of Shareholders of
Public Companies
Sosialisasi Ketentuan Free Float dan Pelaporannya :
Indormasi Format Laporan E009 - Laporan Bulanan
Registrasi Peegang Efek/Perubahan Struktur Pemegang
Saham ICSA - OJK 25 Agustus 2022 Webinar
Dissemination of Free Float Provisions and Reporting: Information
on Report Format E009 - Monthly Report on Registration of
Securities Holders/Changes in Shareholder Structure
Pendalaman SEOJK No. 7/SEOJK.04/2022, tentang Tata
Cara Pemeriksaan di Sektor Pasar Modal ICSA 8 September 2022 Webinar
Deepening of POJK No.17/POJK.04/2020 on Material
Transactions and Change of Business Activities
Kunjungan Industri Virtual ICSA ke PT GoTo Gojek
Tokopedia Tbk "Best Practice Caring for the Environment
in The Business World" ICSA 9 September 2022 Webinar
ICSA Virtual Industry Visit to PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk
"Best Practice Caring for the Environment in The Business World"
138 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Topik Penyelenggara Tanggal Tempat
Theme Organizer Date Venue

Mengkaji Dampak Implementasi PSAK Baru (71,72, dan 73)


terhadap laporan keuangan Perusahaan

02
ICSA - OJK 28 September 2022 Webinar
Reviewing the Impact of the Implementation of New PSAK (71,72,

Management Report
Laporan Manajemen
and 73) on the Company's financial statements
ASEAN Corporate Governance Scorecard (ACGS) :
ICSA 18 Oktober 2022 Webinar
Achieving ASEAN Asset Class
FGD : “Fraud Control System dan Implementasinya untuk
Mitigasi Risiko Kelemahan Tata Kelola Perusahaan pada

03
Emiten dan Perusahaan Publik” ICSA 9 November 2022 Webinar
Forum Group Discussion : "Fraud Control System and Its I

Company Profile
Profil Perusahaan
mplementation to Mitigate the Risk of Weaknesses in Corporate
Governance in Issuers and Public Companies"
Pendalaman POJK No.74/POJK.04/2016 tentang
Penggabungan Usaha atau Peleburan Usaha Perusahaan
Terbuka dan POJK No.9/POJK.04/2018 tentang

04
Pengambilalihan Perusahaan Terbuka ICSA - OJK 29 November 2022 Webinar
Deepening POJK No.74/POJK.04/2016 concerning Business

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Merger or Business Consolidation of Public Companies and
POJK No.9/POJK.04/2018 concerning Takeover of Public
Companies

05
Pelaksanaan Tugas Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary Activities

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Sepanjang tahun 2022, Sekretaris Perusahaan telah Throughout 2022, the Corporate Secretary has carried
melaksanakan kegiatan-kegiatan : out the following activities:
a. Mengkoordinasikan penyelenggaraan RUPS a. Coordinating the implementation of the Annual
Tahunan dan memastikan pemenuhan GMS and ensuring the fulfillment of the obligation
kewajiban penyampaian pelaporan dan to submit reports and information in connection with
06
informasi yang harus dilakukan sehubungan the holding of the Annual GMS
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

dengan penyelenggaraan RUPS tersebut.


b. Mengkoordinasikan penyelenggaraan b. Coordinating the implementation of the Annual
Paparan Publik Tahunan dan memastikan Public Expose and ensuring the fulfillment of
pemenuhan kewajiban pelaporan atau reporting or information obligations in connection
07

informasi yang harus dilakukan sehubungan with the implementation of the Public Expose.
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

dengan penyelenggaraan Paparan Publik.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
139

c. Berperan aktif dalam penyusunan Laporan c. Plays an active role in preparation the Company’s
Tahunan dan Laporan Keberlanjutan serta Annual Report and Sustainability Report,
penyampaiannya pada otoritas pasar modal submitting them to the capital market authorities
dan publik. and public.
d. Penyampaian keterbukaan informasi atas d. Submission of information disclosure on important
peristiwa penting yang terjadi selama tahun events that occurred during 2022, including their
2022, termasuk pengaruhnya terhadap impact on the Company's operational activities
aktivitas operasional Perseroan secara generally.
umum.
e. Memenuhi kewajiban penyampaian laporan e. Fulfill the obligation to submit reports to the capital
kepada otoritas pasar modal baik laporan market authorities, both periodic and incidental
yang bersifat berkala maupun insidental, reports, and respond to requests for clarification
dan menanggapi permintaan penjelasan from the competent authorities and other
dari otoritas yang berwenang serta stakeholders.
pemangku kepentingan yang lainnya.
f. Melaksanakan fungsi sebagai penghubung f. Carrying out the function as a liaison between the
Perseroan dengan pemegang saham dan Company and shareholders and regulators,
regulator yaitu memastikan informasi terkait ensuring that information related to the Company
Perseroan dapat tersampaikan dengan baik, can be conveyed properly, transparently, accurately
transparan, akurat dan selalu terbarui. and always updated
g. Mengikuti berbagai sosialisasi peraturan, g. Participated in various socialization of regulations,
pelatihan, seminar dalam rangka mengikuti training, seminars in order to keep abreast of
perkembangan pasar modal, khususnya developments in the capital market, particularly
pembaharuan peraturan yang berlaku di updating regulations that apply to the capital
h. Melakukan sosialisasi peraturan baru di h. Dissemination of new regulations in the capital
bidang pasar modal kepada internal market sector to the Company's internal members,
Perseroan, Direksi dan Dewan Komisaris. the Board of Directors and the Board of
Commissioners.
i. Membangun citra perusahaan dengan i. Build a corporate image by conveying company
penyampaian kegiatan kegiatan perusahaan activities through mass media and the company's
melalui media massa dan website perseroan website
j. Menjalin hubungan baik dengan media j. Maintaining good relations with the media as a
sebagai salah satu sarana penyebaran means of disseminating Company information to
informasi Perseroan kepada publik. the public
140 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

UNIT AUDIT INTERNAL


Internal Audit Unit

01
Audit Internal adalah organ pendukung Direksi Internal Audit is a supporting organ of the Board of

Highlights
Ikthisar
yang bertugas melaksanakan pemantauan dan Directors to carry out monitoring and evaluation of the
evaluasi atas pengendalian internal Perseroan Company's internal control independently and
secara independen dan objektif dengan tujuan objectively with the aim of increasing the effectiveness
untuk meningkatkan efektivitas manajemen risiko of risk management and improving the corporate

02
dan memperbaiki proses tata kelola perusahaan. governance process.

Management Report
Laporan Manajemen
Profil Audit Internal Audit Internal Profile
Pembentukan Audit Internal dilakukan dengan Establishment of Internal Audit is carried out with
mengacu pada Peraturan OJK No. reference to OJK Regulation No. 56/POJK.04/2015
56/POJK.04/2015 tentang Pembentukan dan concerning the Establishment and Guidelines for the

03
Pedoman Penyusunan Piagam Audit Internal. Preparation of the Internal Audit Charter. The Head of

Company Profile
Profil Perusahaan
Kepala Audit Internal diangkat berdasarkan surat Internal Audit is appointed based on letter No
No 012/SATU/SK/DIR/DY-JS/XII/2021, dimana 012/SATU/SK/DIR/DY-JS/XII/2021, where the profile is
profilnya disajikan berikut ini : presented as follows:

04
Reza Annas Ma’ruf Reza Annas Ma’ruf

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Merupakan Warga Negara Indonesia, yang memiliki An Indonesian citizen, who has an educational
latar belakang pendidikan Diploma Ekonomi background in Economics Diploma majoring in
jurusan Akuntansi dari Politeknik Negeri Semarang Accounting from Semarang State Polytechnic in 2015.
pada tahun 2015.

05
Memiliki pengalaman kerja sebagai berikut : Have work experience as follows :

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
2014 - 2015 Accounting Hotel Ciputra 2014 - 2015 Accounting Ciputra Hotel
2015 - 2016 Implementation Consultant 2015 - 2016 Implementation Consultant
PT Realta Chakradarma PT Realta Chakradarma
2016 - 2018 Accounting 2016 - 2018 Accounting
PT Intiwhiz International PT Intiwhiz International
06
2018 - 2019 Accounting Coordinator 2018 - 2019 Accounting Coordinator
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Arte Hotel Malioboro Yogya Arte Hotel Malioboro Yogya


2019 - Chief Accounting 2019 - present Chief Accounting
PT Kota Satu Persada PT Kota Satu Persada
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
141

Pengembangan Kompetensi Internal Audit Competency Development


Pada tahun 2022, Audit Internal belum mengikuti In 2022, Internal Audit did not participated on training for
pelatihan untuk pengembangan kompetensi competency developmen

Struktur dan Kedudukan Audit Internal Structure and Position of The Internal Audit
Pada struktur tata kelola Perseroan, Audit Internal In the corporate governance structure, Internal Audit is a
merupakan organ pendukung yang berada supporting organ under the Board of Directors. Internal
dibawah Direksi. Audit Internal dalam organisasi Audit within the organization is directly responsible to the
bertanggung jawab langsung kepada Direksi serta Board of Directors and can communicate with the Board of
dapat berkomunikasi dengan Dewan Komisaris Commissioners through the Audit Committee.
melalui Komite Audit.pelatihan untuk pengemban-
gan kompetensi

Tugas dan Tanggung Jawab Audit Internal Internal Audit Duties and Responsibilities
Adapun tugas dan tanggung jawab Audit Internal The duties and responsibilities of Internal Audit are:
adalah :
1. Melaksanakan rencana kerja tahunan. 1. Implement the annual work plan.
2. Melaksanakan pemeriksaan sesuai dengan sistem 2. Carry out inspections in accordance with the company's
pemeriksaan pengendalian internal perusahaan. internal control inspection system.
3. Mengkoordinasikan dan melaporkan kegiatan dan 3. Coordinate and report audit activities and results to the
hasil pemeriksaan pada Direksi. Board of Directors.

Piagam Audit Internal Internal Audit Charter


Audit Internal memiliki Piagam Audit Internal Internal Audit has an Internal Audit Charter as its working
(Internal Audit Charter) sebagai pedoman kerja guideline which was established on October 10, 2018. The
yang ditetapkan pada 10 Oktober 2018. Piagam Internal Audit Charter explains the roles and
Audit Internal menjelaskan peran dan tanggung responsibilities and duties of Internal Audit, including :
jawab serta tugas-tugas Audit Internal, memuat Vision and Mission, Structure and Position of Internal Audit,
antara lain: Visi dan Misi, Struktur dan Kedudukan Internal Audit Duties and Responsibilities, Internal Audit
Audit Internal, Tugas dan Tanggung Jawab Audit Authorities, Internal Audit Code of Ethics, Internal Auditor
Internal, Wewenang Audit Internal, Kode Etik Audit Requirements, Internal Audit Responsibilities, and
Internal, Persyaratan Auditor Internal, Pertanggu- Prohibition of Multiple Tasks.
ngjawaban Audit Internal, dan Larangan Perangka-
pan Tugas.
142 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Pelaksanaan Tugas Unit Audit Internal Internal Audit Implementation Duties

01
Pada tahun 2022, Unit Audit Internal telah melak- In 2022, the Internal Audit Unit has carried out its

Highlights
Ikthisar
sanakan kegiatannya sesuai dengan program kerja activities according to the planned work program.
yang direncanakan. Setiap kegiatan Unit Audit Every activity of the Internal Audit Unit is focused on
Internal difokuskan pada kegiatan yang dapat activities that can provide added value to the
memberikan nilai tambah bagi Perseroan dalam hal Company in terms of efficiency, risk management and

02
efisiensi, pengelolaan risiko dan penguatan sistem strengthening of the internal control system.

Management Report
Laporan Manajemen
pengendalian internal. The purpose of each audit activity is to ensure that all
Tujuan setiap kegiatan audit adalah untuk memas- of the Company's operational activities have been
tikan bahwa setiap kegiatan operasional Perseroan carried out in accordance with Standard Operating
telah dilakukan sesuai dengan Prosedur Operasi Procedures (SOP) and related regulations.

03
Standar (SOP) serta peraturan terkait yang berlaku.

Company Profile
Profil Perusahaan
04
and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
143

SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL


Internal Control System
Sistem pengendalian internal di Perseroan meliputi The internal control system in the Company includes all
seluruh kebijakan dan prosedur di semua fungsi policies and procedures in all financial and operational
keuangan dan operasional yang bertujuan untuk functions that aim to protect company assets through
melindungi asset perusahaan melalui keakuratan accurate reporting and financial information, compliance
pelaporan dan informasi keuangan, kepatuhan with applicable regulations, and the implementation of
terhadap peraturan yang berlaku, serta penyeleng- effective and efficient operational activities.
garaan kegiatan operasional yang efektif dan
efisien.

Penerapan Sistem Pengendalian Internal di lingkup The implementation of Internal Control System within the
Perseroan dilakukan oleh seluruh personil Perse- Company is carried out by all Company personnel, starting
roan, mulai dari tingkat Dewan Komisaris, Direksi, from the levels of the Board of Commissioners, the Board
hingga staf operasional terkait. Penerapan pengen- of Directors, to related operational staff. The internal control
dalian internal yang dilakukan oleh Dewan Komisa- implemented by the Board of Commissioners is carried out
ris dilakukan dengan melakukan pengawasan dan by supervising and providing advice regarding the process
pemberian nasihat terkait proses kecukupan dan of adequacy and fairness in the preparation of financial
kewajaran dalam penyusunan laporan keuangan statements and risk management by taking into account
serta pengelolaan risiko dengan memperhatikan the principle of prudence.
prinsip kehati-hatian. Meanwhile, the Board of Directors implements an internal
Sedangkan Direksi menerapkan sistem pengendali- control system through the Company’s policies and
an internal melalui kebijakan dan prosedur Perse- procedures consistently and complies with applicable
roan secara konsisten dan memenuhi kepatuhan regulations, including those related to the Company’s
terhadap regulasi yang berlaku, antara lain terkait operational activities and risk management, strategic
dengan kegiatan operasional Perseroan dan mana- plans, division of duties, delegation of authority and
jemen risiko, rencana strategis, pembagian tugas, adequate accounting policies. The Board of Directors also
pendelegasian wewenang serta kebijakan akun- establishes an effective internal control system to secure
tansi yang memadai. Direksi juga menetapkan the Company’s investments and assets. The internal
suatu sistem pengendalian intern yang efektif control environment in the Company is implemented in a
untuk mengamankan investasi dan asset Perse- disciplined and structured manner, with high integrity,
roan. Lingkungan pengendalian intern dalam ethical values and employee competency
Perseroan dilaksanakan dengan disiplin dan
terstruktur, integritas yang tinggi, nilai etika serta
kompetensi karyawan.
144 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Perseroan senantiasa memastikan sistem ini The Company always ensures that this system runs in

Highlights
Ikthisar
berjalan secara profesional dan akuntabel, serta a professional and accountable manner, so that it is
mampu menghadirkan pengendalian dan mitigasi able to provide effective and comprehensive risk control
risiko yang efektif dan menyeluruh pada lini-lini and mitigation in the Company’s business lines.The
bisnis Perseroan. Perseroan menerapkan Company implements operational control in every

02
pengendalian operasional dalam setiap aktivitas activity, especially in the development, sales and

Management Report
Laporan Manajemen
terutama dalam proses pembangunan, penjualan, marketing processes by taking into account SOPs to
dan pemasaran dengan memperhatikan SOP untuk reduce business risks that can have a negative impact
mengurangi risiko bisnis yang dapat memberikan on the Company. Financial control is implemented by
dampak negatif terhadap Perseroan. Untuk preparing and validating the annual budget, the
pengendalian keuangan diterapkan dengan realization of which must be reported and monitored

03
melakukan Penyusunan dan pengesahan anggaran every month. This is done so that financial

Company Profile
Profil Perusahaan
tahunan yang realisasinya wajib dilaporkan dan management runs effectively, efficiently and
diawasi setiap bulan. Hal ini dilakukan gar economically. The Company also continues to strive to
pengelolaan keuangan berjalan secara efektif, comply with laws, regulations and regulatory provisions
efisien, dan ekonomis. Perseroan juga terus so that the Company's business activities can run well

04
berupaya mematuhi hukum, peraturan, serta and in accordance with applicable laws and regulations.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
ketentuan regulator agar kegiatan usaha Perseroan
dapat berjalan dengan baik dan sesuai dengan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
Review of the Effectiveness of the Internal

05
Efektivitas Sistem Pengendalian Internal Control System

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Perseroan senantiasa melakukan penilaian atas The Company continuously evaluates the effectiveness
efektivitas sistem pengendalian internal terhadap of the internal control system for adherence to
ketaatan prosedur, efektivitas dan efisiensi di procedures, effectiveness and efficiency in all activities,
semua kegiatan, termasuk pengendalian keuangan including financial and operational controls as well as

06
dan operasional serta ketaan prosedur terhadap procedural adherence to applicable SOPs and
SOP dan peraturan yang berlaku. Penilaian tersebut regulations. This assessment is carried out to ensure
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

dilakukan untuk memastikan operasional Perse- that the Company’s operations are running well, as well
roan berjalan dengan baik, serta untuk mengetahui as to identify any deficiencies, weaknesses, or
adanya kekurangan, kelemahan, atau penyimpan- deviations from the implementation of policies and
gan terhadap pelaksanaan kebijakan dan prosedur procedures in all operational activities. Furthermore,
07

pada seluruh kegiatan operasional. Selanjutnya, the results of the assessment are then used as
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

hasil dari penilaian tersebut kemudian dijadikan recommendations to improve the internal control
sebagai rekomendasi untuk memperbaiki sistem system in each function that remained sub-optimal in
pengendalian internal di masing-masing fungsi terms of effectiveness.
yang masih kurang efektif.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
145

Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan menilai The Company's Board of Commissioners and Board of
bahwa penerapan sistem pengendalian internal di Directors consider that the implementation of the internal
tahun 2022 telah berjalan secara memadai. control system in 2022 has been running adequately.
Berdasar hasil evaluasi atas efektivitas system Based on the results of the evaluation of the effectiveness
pengendalian internal, tidak ditemukan kelemahan of the internal control system, no material weaknesses
yang material dalam sistem pengendalian internal were found in the internal control system in each business
pada masing-masing unit bisnis. Akan tetapi unit. However, improvements to the implementation of the
penyempurnaan terhadap pelaksanaan system system are still needed to improve internal control in the
tersebut masih tetap diperlukan guna following year. All findings and irregularities in the
meningkatkan pengendalian internal pada tahun company's operations have been properly disclosed and
selanjutnya. Seluruh temuan serta penyimpangan handled, also recommendations for improving system
dalam operasional perusahaan telah diungkapkan controls have been properly communicated and have been
dan ditangani dengan semestinya dan implemented well.
rekomendasi untuk peningkatan pengendalian
sistem telah disampaikan dan diterapkan dengan
baik
146 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

SISTEM MANAJEMEN RESIKO


Risk Management System

01
Manajemen risiko perusahaan bertujuan untuk Corporate risk management aims to ensure that the

Highlights
Ikthisar
menjamin perusahaan dapat mengidentifikasi, Company can identify, analyze, measure, monitor and
menganalisis, mengukur, memonitor serta review various types of company risks. Furthermore,
mengkaji ulang berbagai macam risiko risk management functions to ensure that the policies
perusahaan. Selanjutnya manajemen risiko that have been made can control various kinds of

02
berfungsi memastikan kebijakan-kebijakan yang company risks, so that company goals can be achieved

Management Report
Laporan Manajemen
telah dibuat dapat mengendalikan berbagai by minimizing the impact of risks. The Company is
macam risiko perusahaan, sehingga dapat tercapai committed to ensuring that an adequate risk
tujuan perusahaan dengan meminimalkan dampak management system is an integral part of all aspects of
risiko. Perseroan memiliki komitmen untuk the Company’s business activities.
memastikan bahwa sistem manajemen risiko yang

03
memadai merupakan bagian integral dari seluruh

Company Profile
Profil Perusahaan
aspek aktivitas usaha perseroan.
Dalam melaksanakan sistem manajemen risiko, In implementing the risk management system, the
Perseroan melakukan pengawasan yang aktif dari Company carries out active supervision from the Board

04
Dewan Komisaris dan Direksi atas seluruh kinerja of Commissioners and the Board of Directors over the
dan aktivitas. Perseroan juga melakukan evaluasi, entire performance and activities of the Company. The

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
pembaharuan dan pengadaan kebijakan-kebijakan, Company also evaluates, updates and procures
peraturan dan Standard Operating Procedure (SOP). policies, regulations and Standard Operating
Untuk mencegah terjadinya beragam potensi risiko, Procedures (SOP). To prevent the occurrence of
Perusahaan secara rutin melakukan proses various potential risks, the Company routinely carries

05
pengelolaan risiko yang dimulai dari identifikasi, out a risk management process starting from

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
pengukuran serta pemantauan potensi-potensi identifying, measuring and monitoring the potential
risiko yang dihadapi oleh Perusahaan.
Perusahaan berupaya agar sistem manajemen risiko The Company strives for the risk management system
dapat meningkatkan efektivitas dan efisiensi to increase the performance effectiveness and
kinerja. Dengan demikian, setiap keputusan yang efficiency. Thus, every decision taken by the Company 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
diambil Perusahaan selalu mengacu pada hasil always refers to the results of the analysis of the results
analisis atas hasil dari penerapan pengelolaan risiko of the implementation of the Company’s risk
Perusahaan. management
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
147

Perseroan senantiasa memastikan sistem ini The Company always ensures that this system runs in a
berjalan secara profesional dan akuntabel,serta professional and accountable manner, so that it is able to
mampu menghadirkan pengendalian dan mitigasi provide effective and comprehensive risk control and
risiko yang efektif dan menyeluruh pada lini-lini mitigation in the Company’s business lines.
bisnis Perseroan.
Perseroan menerapkan pengendalian operasional The Company implements operational control in every
dalam setiap aktivitas terutama dalam proses activity, especially in the development, sales and
pembangunan, penjualan, dan pemasaran dengan marketing processes by taking into account SOPs to
memperhatikan SOP untuk mengurangi risiko reduce business risks that can have a negative impact
bisnis yang dapat memberikan dampak negatif on the Company. Financial control is implemented by
terhadap Perseroan. Untuk pengendalian preparing and validating the annual budget, the
keuangan diterapkan dengan melakukan realization of which must be reported and monitored
Penyusunan dan pengesahan anggaran tahunan every month. This is done so that financial management
yang realisasinya wajib dilaporkan dan diawasi runs effectively, efficiently and economically. The
setiap bulan. Hal ini dilakukan gar pengelolaan Company also continues to strive to comply with laws,
keuangan berjalan secara efektif, efisien, dan regulations and regulatory provisions so that the
ekonomis. Perseroan juga terus berupaya Company's business activities can run well and in
mematuhi hukum, peraturan, serta ketentuan accordance with applicable laws and regulations.
regulator agar kegiatan usaha Perseroan dapat
berjalan dengan baik dan sesuai dengan peraturan
perundang-undangan yang berlaku.

Jenis Risiko dan Mitigasi Risk Type and Mitigations


Risiko-risiko material yang dihadapi Perseroan Material risks faced by the Company in carrying out its
dalam menjalankan kegiatan usahanya yang dapat business activities that may affect financial and
mempengaruhi kinerja keuangan dan operasional operational performance, directly or indirectly, are as
baik secara langsung maupun tidak langsung, follows:
antara lain sebagai berikut:
1. Risiko Pandemi Covid-19 1. Risk of Covid-19 Pandemic
Pada tahun 2022, risiko pandemi COVID-19 masih In 2022, the risk of COVID-19 pandemic was still a
menjadi risiko yang perlu dimitigasi walaupun risk to be mitigated even though the COVID-19
pandemi COVID-19 di Indonesia sudah semakin pandemic in Indonesia is getting under control and
terkendali dan pemerintah sudah melakukan the government has relaxed the policy on wearing
pelonggaran kebijakan pemakaian masker bagi masks for people who are active outdoors or open
masyarakat yang beraktivitas di luar ruangan atau areas.
area terbuka.
148 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Namun masih dirasa perlu adanya upaya transisi The Company always ensures that this system runs in
secara bertahap dengan memperhatikan imunitas a professional and accountable manner, so that it is
masyarakat terhadap COVID-19 mengingat virus able to community’s immunity to COVID-19
Corona terus bermutasi dan memunculkan considering that the Corona virus continues to mutate

02
varian-varian baru yang perlu tetap diwaspadai. and give rise to new variants that need to be watched

Management Report
Laporan Manajemen
Untuk memitigasi risiko tersebut, Perseroan out for. To mitigate this risk, the Company always
senantiasa mematuhi protokol kesehatan yang adheres to the health protocols set by the
ditetapkan oleh pemerintah, mendukung, dan government, supports, and encourages the first,
mendorong vaksinasi COVID-19 kesatu, kedua dan second and booster COVID-19 vaccinations for all
booster kepada seluruh karyawan serta employees and implements transmission prevention

03
menerapkan pedoman pencegahan penularan guidelines for all employees.

Company Profile
Profil Perusahaan
bagi seluruh karyawan.

2. Risiko Fluktuasi Pasar Properti 2. Property Market Fluctuation Risk


Sejalan dengan kompleksitas industri properti yang In line with the increasing complexity of the property

04
terus bertambah, risiko yang dihadapi juga industry, the risks faced are also increasingly
semakin kompleks. Salah satu risiko eksternal dan complex. One of the main external risks is the risk of

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
juga utama adalah risiko dari fluktuasi pasar fluctuations in the property market which over the past
properti yang selama beberapa tahun terakhir few years have had a direct impact on the Company's
berdampak langsung pada hasil usaha Perseroan. business results
Fluktuasi kegiatan dan kondisi pasar properti dapat Fluctuations in property market activities and

05
mempengaruhi secara negatif kegiatan usaha, conditions may negatively affect the Company's

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
prospek pertumbuhan dan kondisi keuangan business activities, growth prospects and financial
Perseroan. Pada tahun 2022 ekonomi Indonsia condition. In 2022, the Indonesian economy is still
masih mengalami perlambatan karena pandemi experiencing a slowdown due to the Covid-19
Covid-19 yang juga mengakibatkan perlambatan pandemic, which has also resulted in a slowdown in
pertumbahan pasar properti. Setiap perlambatan the growth of the property market. Any slowdown in
06
pertumbuhan pasar properti di Indonesia dapat the growth of the property market in Indonesia could
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

berdampak pada menurunnya kegiatan ekspansi have an impact on decreasing the Company's
Perseroan. Mitigasi untuk faktor risiko ini, Perseroan expansion activities. To mitigate this risk factor, the
senantiasa memantau dan mengikuti tren properti Company continuously monitors and follows property
di industry properti dan mengembangkan strategi trends in the property industry and develops
07

pemasaran. marketing strategies.


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
149

3. Risiko Fluktuasi Tingkat Suku Bunga Bank 3. Risk of Bank Interest Rate Fluctuation
Dalam pelaksanaan usaha Perseroan kadang In carrying out the Company’s business, sometimes
dibutuhkan pembiayaan dari Bank untuk financing is needed from the Bank to meet the capital
memenuhi kebutuhan permodalan. Tingkat needs. However, the Company believes that there is
Fluktuasi suku bunga bank menjadi salah satu a need for gradual transition efforts by paying
risiko yang dapat berdampak pada besarnya attention to the Fluctuations in bank interest rates are
pembiayaan yang diperlukan Perseroan dalam one of the risks that can have an impact on the
menjalankan kegiatan bisnis, karena biaya yang amount of financing needed by the Company in
dikeluarkan akan meningkat, sehingga carrying out business activities, because the costs
mempengaruhi kegiatan operasional dan kinerja incurred will increase, thus affecting the operational
keuangan Perusahaan. Untuk mengurangi activities and financial performance of the Company.
dampak risiko perubahan tingkat suku bunga To reduce the impact of the risk of changes in bank
bank, Perseroan menjalin kerjasama yang baik interest rates, the Company establishes good
dengan pihak perbankan sehingga kapabilitas cooperation with the banking sector so that the
Perseroan juga dapat secara periodik dinilai serta Company’s capabilities can also be periodically
melakukan metode pembayaran bertahap assessed and carry out gradual payment methods
dengan jangka waktu yang lebih panjang with longer terms or loans with fixed interest.
ataupun pinjaman dengan bunga tetap

4. Risiko Kenaikan Harga Bahan Bangunan 4. Increase in Material Price Risk


Kenaikan harga bahan bangunan yang signifikan A significant increase in the price of building materials
di pasaran dapat menjadi salah satu penyebab on the market can be one of the causes of slippage in
keterlambatan penyelesaian bangunan dan building completion and delays in handover houses
penundaan serah terima rumah pada pembeli to buyers which can affect consumer trust, which in
yang dapat mempengaruhi kepercayaan turn risks affecting the Company's total revenue. The
konsumen sehingga pada akhirnya berisiko Company's efforts to reduce this risk are planning
mempengaruhi jumlah pendapatan Perseroan. carefully the use of building materials, entering into
Upaya Perseroan untuk mengurangi risiko contracts with related vendors to bind prices and
tersebut adalah merencanakan secara seksama supply availability, speeding up the construction
pemakaian material bangunan, membuat kontrak process and the handover process to the buyer.
dengan vendor terkait untuk mengikat harga dan
ketersediaan pasokan, mempercepat proses
pembangunan dan proses serah terima pada
150 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
5. Risiko Persaingan Usaha 5. Business Competition Risk

Highlights
Ikthisar
Industri properti dan perhotelan di Indonesia The property and hospitality industry in Indonesia is
sangat kompetitif. Backlog hunian yang terus very competitive. The high residential backlog and
bertambah dan industri pariwisata yang rapidly growing tourism industry has created a lot of
berkembang pesat menimbulkan banyaknya business competition in this field. In order to minimize

02
persaingan usaha di bidang ini. Guna the risk of business competition, the Company seeks

Management Report
Laporan Manajemen
meminimalisir risiko persaingan usaha, Perseroan to develop innovations by launching new types of
berupaya mengembangkan inovasi-inovasi houses with competitive prices to attract buyers. In
dengan meluncurkan tipe rumah baru yang addition, the Company also maximizes facilities,
harganya bersaing untuk menarik minat pembeli. supporting infrastructure, services and promo

03
Selain itu Perseroan juga memaksimalkan fasilitas, programs for consumers to increase consumer

Company Profile
Profil Perusahaan
infrastuktur pendukung, pelayanan dan program satisfaction
promo bagi konsumen guna meningkatkan
kepuasan konsumen.
6. Risiko Kebijakan Pemerintah 6. Government Policy Risk

04
Seperti halnya semua industri, kegiatan usaha Like all industries, the Company's business activities

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Perseroan dipengaruhi oleh perubahan kebijakan are affected by changes in Indonesian government
pemerintah Indonesia baik fiskal maupun policies, both fiscal and non-fiscal. In carrying out its
non-fiskal. Dalam menjalankan kegiatan usahanya, business activities, the Company must comply with the
Perseroan wajib mematuhi peraturan applicable laws and regulations. These regulations

05
perundang-undangan yang berlaku. Peraturan regulate matters relating to product, environmental,
peraturan tersebut mengatur hal-hal yang health, employment, taxation, licensing and monetary

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
berkaitan dengan standar produk, lingkungan, standards. The Company believes that the Company's
kesehatan, ketenagakerjaan, perpajakan, perijinan current business activities comply with all applicable
dan moneter. Perseroan berkeyakinan bahwa regulations.
kegiatan usaha Perseroan pada saat ini telah
mematuhi seluruh peraturan yang berlaku. 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

7. Risiko Likuiditas 7. Liquidity Risk


Perseroan mengelola risiko likuiditas dengan The Company manages liquidity risk by maintaining
mempertahankan kas dan setara kas yang sufficient cash and cash equivalents to meet commitments
mencukupi untuk memenuhi komitmen pada to normal operations and regularly evaluates cash flow
07

operasional normal serta secara rutin mengevaluasi projections and actual cash flows, as well as scheduled
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

proyeksi arus kas dan arus kas aktual, serta jadwal maturity dates of financial assets and liabilities.
tanggal jatuh tempo aset dan kewajiban keuangan.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
151

Penilaian Kecukupan Penerapan Sistem Assessment of Adequacy of Risk Management


Manajemen Risiko Oleh Direksi System Implementation by the Board of Directors
Direksi menilai Perseroan telah menerapkan system The Board of Directors assesses that the Company has
manajemen risiko yang komprehensif yang memili- implemented a comprehensive risk management system
ki kecukupan perangkat yang cukup baik di tahun that has sufficient adequate tools in 2022. The Company is
2022. Perseroan senantiasa berkomitmen untuk always committed to improving and perfecting the
memperbaiki dan menyempurnakan manajemen implemented risk management in order to increase the
risiko yang diterapkan agar dapat meningkatkan effectiveness of reporting, smooth the mitigation process,
efektivitas pelaporan, kelancaran proses mitigasi, and monitor risk levels.
serta pengawasan tingkat risiko.
152 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Perkara Penting
Significant Cases

01
Highlights
Ikthisar
Perkara penting yang dihadapi Perseroan dan Significant cases faced by the Company and
Entitas Anak tahun 2021-2022 diungkapkan Subsidiaries in 2021-2022 are disclosed as follows:
sebagai berikut :

02
Management Report
Laporan Manajemen
Total Kasus
Permasalahan Hukum Total Cases

Legal Issues Pidana


Criminal
Perdata
Civil

Perkara yang sudah selesai atau sudah ada putusan


yang berkekuatan hukum tetap.
1 -
Cases that have been completed or a decision that

03
has permanent legal force.
Perkara yang sedang dalam proses penyelesaian.

Company Profile
1

Profil Perusahaan
Cases that are in the process of being resolved.
1

Pokok Perkara Status Penyelesaian Pengaruh terhadap Kondisi Perseroan


Main Cases Completion Status Influence on the Condition of the Company
Pelaporan ke Polres oleh Dwi Oktavia yg

04
merupakan pembeli satu unit rumah Perumahan Tidak berdampak, baik terhadap kegiatan
Dilakukan kesepakatan
The Amaya terkait dugaan Perkara Penipuan atau operasional, hukum, keuangan dan

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
damai
Penggelapan kepada PT. Kota Satu Properti, Tbk. kelangsungan usaha Perseroan.
A peace agreement
Reporting to the Police by Dwi Oktavia who is the No impact, both on operational activities, legal,
was made
buyer of a unit of The Amaya Residential housing finance and business continuity of the Company.
regarding allegations of fraud or embezzlement to
PT. Kota Satu Properti, Tbk.
Gugatan Wanprestasi yang diajukan oleh PT. Kota

05
Tergugat, Lisa Anggraini Tidak berdampak terhadap kegiatan
Satu Properti, Tbk kepada Lisa Anggraini konsumen
melakukan upaya h operasional, namun berdampak terhadap
Perumahan The Amaya di Pengadilan Negeri

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
ukum Kasasi. keuangan Perseroan.
Semarang
The Defendant, Lisa Has no impact on operational activities, but has
Default lawsuit filed by PT. Kota Satu Properti, Tbk to
Anggraini made an an impact on the Company's finances.
Lisa Anggraini, a consumer of The Amaya Housing at
Cassation legal effort
the Semarang District Court
Pelaporan ke Polrestabes Semarang oleh Hadi
Sutedjo kepada Allstay Hotel Semarang terkait Proses musyawarah
Tidak berdampak rehadap kegiatan operasional,
06
dugaan tindak pidana Pasal 406 KUHP dan atau untuk penyelesaian
namun berdampak terhadap keuangan
Pasal 201 KUHP (robohnya bangunan talud) damai
Perseroan.
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Reporting to Polrestabes Semarang by Hadi Sutedjo The process of


Has no impact on operational activities, but has
to Allstay Hotel Semarang related alleged crime of deliberation for a
an impact on the Company's finances.
Article 406 KUHP and/or Article 201 KUHP (collapse peaceful settlement
of the talud building)
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
153

SANKSI ADMINISTRATIF
Administrative Sanctions

Sepanjang tahun 2022, baik Perseroan maupun Throughout 2022, neither the Company nor members of
anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan, the Board of Commissioners and Board of Directors of the
tidak dikenakan sanksi administratif oleh otoritas Company will be subject to administrative sanctions by the
Pasar Modal dan regulator lainnya. Capital Market Authority and other authorities

Kodek Etik Perusahaan


Code of Conducts

KODE ETIK PERUSAHAAN CODE OF CONDUCTS

Penetapan kode etik merupakan upaya dari peru- Establishing a code of ethics is the company's effort to
sahaan untuk membangun kepercayaan, profe- build employee trust, professionalism and integrity. The
sionalisme, dan integritas karyawan. Poin-poin main points of the company's code of ethics are:
kode etik perusahaan yaitu:
Mematuhi peraturan internal, peraturan pasar Comply with internal regulations, financial services
modal otoritas jasa keuangan, dan peraturan authority capital market regulations, and other laws
perundang-undangan lainnya and regulations
Menolak suap dan korupsi Reject bribery and corruption
Menghindari kompromi karena hadiah dan Avoid compromising on gifts and entertainment
hiburan Prevent money laundering and fraud
Mencegah adanya pencucian uang dan fraud Avoiding conflict of interest
Menghindari benturan kepentingan Fast and responsive in handling consumer
Cepat dan tanggap ketika menangani keluhan complaints
konsumen Maintain confidentiality of all information
Menjaga kerahasiaan segala informasi Treat employees fairly
Memperlakukan karyawan secara adil Be open and honest
Terbuka dan jujur
154 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Sosialisasi kode etik perusahaan telah dilakukan Socialization of the company's code of ethics has been
ke seluruh bagian perusahaan yang terdiri dari carried out to all parts of the company consisting of

02
komisaris, direksi, dan seluruh karyawan melalui: commissioners, directors and all employees through:

Management Report
Laporan Manajemen
Penandatanganan surat perjanjian kerja antara Signing of work agreements between company
pekerja perusahaan dengan manajemen peru- workers and company management
sahaan Socialization of company induction in all new
Sosialisasi company induction pada seluruh employees.

03
karyawan baru. Value alignment

Company Profile
Profil Perusahaan
Value alignment

Pelanggaran kode etik perusahaan dapat dipros- Violations of the company's code of ethics can be
es lebih lanjut apabila disertai data dan/atau buk- further processed if accompanied by accurate data

04
ti-bukti akurat. Sanksi akan dikenakan untuk and/or evidence. Sanctions will be imposed for any
setiap pelanggaran kode etik perusahaan sesuai violation of the company's code of ethics in accordance

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
dengan peraturan yang berlaku with applicable regulations

Budaya Perusahaan

05
Corporate Culture

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Dalam mencapai visi dan misi, Perusahaan senan- In achieving our vision and mission, we always engage
tiasa menerapkan nilai-nilai perusahaan agar company values to become a corporate culture.
menjadi budaya perusahaan. With a corporate culture, we can improve the quality of
Dengan adanya budaya perusahaan, kami bisa better corporate governance. The results for each of 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
meningkatkan kualitas tata kelola perusahaan the values in the corporate culture are described in the
yang lebih baik. Budaya perusahaan dijabarkan following points: 4 P (Profit, Profesional, Prestige,
dalam nilai-nilai Public Oriented)
berikut: 4 P (Profit, Profesional, Prestige, Public
Oriented)
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
155

Kebijakan Pemberian Kompensasi Jangka Panjang


Berbasis Kinerja Kepada Manajemen dan atau Karyawan
Performance Based Longterm Compensation
Policy to Management and or Employees

Di tahun 2022, Perusahaan masih belum In 2022, the Company has yet to review
mengkaji program pemberian kompensasi performance-based long-term compensation
jangka panjang berbasis kinerja seperti programs such as share ownership for
kepemilikan saham kepada manajemen dan/atau management and/or employees
karyawan.

Kebijakan Kepemilikan Saham Perseroan


Oleh Direksi dan Dewan Komisaris
Policy Regarding the Company‘s Shares
Ownership by Board of Directors and Board
of Commissioners

Kebijakan Kepemilikan Saham Perseroan Policy Regarding the Company‘s Shares


Oleh Direksi dan Dewan Komisaris Ownership by Board of Directors and
Board of Commissioners
Berdasarkan Peraturan OJK No. 11/POJK.04 /2017 Based on OJK Regulation No. 11/POJK.04/2017
tentang Laporan Kepemilikan atau Setiap concerning Report on Ownership or Any Changes in
Perubahan Kepemilikan Saham Perusahaan Shares Ownership of a Public Company, the
Terbuka, Perseroan menyusun kebijakan mengenai Company formulates a policy regarding the
kewajiban Anggota Direksi dan Anggota Dewan obligations of Members of the BOD and Members of
Komisaris untuk menyampaikan informasi kepada the BOC to submit information to the Company
Perseroan mengenai kepemilikan dan setiap regarding ownership and any changes in his/her
perubahan kepemilikannya atas saham SATU, ownership of SATU shares, including:
antara lain:
Anggota Direksi atau anggota Dewan Members of the BOD or members of the BO are
Komisaris wajib melaporkan kepemilikan dan obliged to report on ownership and any change
setiap perubahan kepemilikannya atas in his/her ownership of SATU Shares, either
Saham SATU baik langsung maupun tidak directly or indirectly, no later than 10 (ten) days
langsung paling lambat 10 (sepuluh) hari after the occurance of ownership or change in
sejak terjadinya kepemilikan atau perubahan ownership of SATU Shares
kepemilikan atas saham SATU tersebut.
156 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Kewajiban pelaporan dari Anggota Direksi The reporting obligations of Members of the BOD or
atau anggota Dewan Komisaris tersebut Members of the BOC to OJK mentioned above are

02
dilakukan melalui Perseroan. carried out through the Company.

Management Report
Laporan Manajemen
Anggota Direksi dan Anggota Dewan Members of the BOD and Members of the BOC are
Komisaris wajib menyampaikan informasi obliged to submit information to the Company
kepada Perseroan mengenai kepemilikan regarding ownership and any changes in his/her
dan setiap perubahan kepemilikannya atas ownership of SATU Shares no later than 3 (three)

03
Saham SATU paling lambat 3 (tiga) hari kerja working days after the occurrence of ownership or

Company Profile
Profil Perusahaan
setelah terjadinya kepemilikan atau setiap any changes in ownership of SATU shares.
perubahan kepemilikan atas saham SATU.

Seluruh saham SATU yang dimiliki oleh anggota All shares owned by members of the Board of Directors

04
Direksi dan anggota Dewan Komisaris telah and members of the Board of Commissioners have
dilaporkan kepada pihak regulator sesuai been reported to regulator according to the applicable

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
peraturan yang berlaku. laws.

Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
157

SISTEM PELAPORAN PELANGGARAN


Whistleblowing System

SISTEM PELAPORAN PELANGGARAN WHISTLEBLOWING SYSTEM


Untuk semakin meningkatkan nilai pemangku To further increase stakeholders’ value concerning the
kepentingan dalam kaitannya dengan implemen- GCG implementation, the Company implements a
tasi GCG, Perseroan menerapkan Sistem Pelaporan Whistleblowing System (WBS). WBS provides a means for
Pelanggaran ( Whistleblowing System / WBS ). WBS anyone to report any allegations that indicate violations or
memberikan sarana kepada siapapun untuk mel- other practices within the Company that are illegal and
aporkan setiap dugaan terjadinya tindakan yang deviate from the Company’s Code of Conduct or applicable
terindikasi pelanggaran atau praktik lain di dalam law.
Perseroan yang tidak sah dan menyimpang dari
Kode Etik Perusahaan atau hukum yang berlaku.

Penyampaian Laporan Pelanggaran Whistleblowing Submission


Mekanisme pelaporan menggunakan skema The reporting mechanism uses a scheme submitted to
yang disampaikan kepada Tim Pelaporan the Whistleblowing System Violation Reporting Team,
Pelanggaran Whistleblowing System, dengan using email facilities. All complainant, both internal and
menggunakan fasilitas email. Seluruh pihak baik external, can make Complaints/Disclosure reports of
internal maupun eksternal dapat membuat violations and send them via email :
laporan Pengaduan /Penyingkapan pelanggaran whistleblower.kotasatu@gmail.com.
dan mengirimkannya melalui sarana email :
whistleblower.kotasatu@gmail.com

Perlindungan Pelapor Protection for Whistleblowers


Perseroan menjamin perlindungan bagi pelapor The Company guarantees protection for whistleblowers
pelanggaran dengan merahasiakan identitas by keeping their identities confidential. Information
mereka. Informasi terkait Pelapor regarding the Whistleblower is well documented and
terdokumentasikan dengan baik dan hanya should only be known by the party responsible for the
boleh diketahui oleh pihak yang bertanggung follow-up to reporting the violation. The Company also
jawab atas tindak lanjut pelaporan pelanggaran. guarantees protection for whistleblowers from all forms
Perseroan juga menjamin perlindungan bagi of threats, intimidation, punishment or unpleasant
pelapor dari segala bentuk ancaman, intimidasi, actions from any party.
hukuman atau tindakan yang tidak
menyenangkan dari pihak manapun.
158 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Penanganan Pengaduan dan Pihak yang Whistleblowing Handling and Parties
Mengelola Pengaduan Managing Complaint

Highlights
Ikthisar
Komisaris Independen menerima laporan dari Tim The Independent Commissioner receives a report from
Pelaporan Pelanggaran Whistle Blowing System the Whistle Blowing System Violation Reporting Team
dan Komite Audit atas arahan Komisaris Independ- and the Audit Committee, at the direction of the

02
en akan melakukan investigasi awal terhadap Independent Commissioner, will conduct an initial

Management Report
Laporan Manajemen
Pengaduan/ Penyingkapan. Hasil investigasi awal investigation of the Complaint/Disclosure. The results
tersebut dilaporkan kepada Komisaris Independen of the initial investigation are reported to the
untuk diberikan rekomendasi dilakukan investigasi Independent Commissioner to provide
lanjutan oleh Tim Investigasi (Internal dan/ atau recommendations for further investigation by the
Eksternal). Jika diketahui bahwa laporan terbukti Investigation Team (Internal and/or External). If it is

03
kebenarannya, maka akan disampaikan kepada known that the report is proven to be true, it will be

Company Profile
Profil Perusahaan
Dewan Komisaris dan Direksi untuk menentukan submitted to the Board of Commissioners and Board of
jenis penanganan yang akan diberikan. Demikian Directors to determine the type of treatment to be
pula, sanksi dapat diberikan apabila laporan men- given. Likewise, sanctions can be given if the report
garah pada tindak pencemaran nama baik atau leads to acts of defamation or other irresponsible acts.

04
perbuatan tidak bertanggung jawab lainnya. The whole process of the Whistleblowing System must

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Seluruh proses Sistem Pelaporan Pelanggaran be properly documented and accountable
harus terdokumentasi dengan baik dan dapat
dipertanggungjawabkan.

05
Pengaduan Diterima dan Diselesaikan Pada Whistleblowing Received and Resolved in

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Tahun 2022 2022
Sepanjang tahun 2022, Perseroan tidak menerima Throughout 2022, there was no reporting of
laporan pelanggaran yang disampaikan melalui violations submitted through the WBS
WBS.
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
159

Kebijakan Anti Korupsi


Anti - Coruption Policy

Perseroan berkomitmen untuk mendukung serta The Company is committed to supporting and encouraging
mendorong pengelolaan bisnis dan operasional sound business and operational management in an
yang sehat dan berjalan secara akuntabel dan accountable and transparent manner, in accordance with
transparan, sesuai ketentuan pada the provisions of the applicable regulations/laws. To that
peraturan/perundang-undangan yang berlaku. end, the Company has a policy that supports all efforts to
Untuk itu, Perseroan memiliki kebijakan yang prevent corruption and gratification, which is in line with the
mendukung keseluruhan upaya pencegahan implementation of the Company’s code of conduct to all
korupsi serta gratifikasi, yang berlaku seiring employees. Through the commitment to the anti-corruption
penerapan kode etik Perseroan kepada seluruh policy, the Company will take firm action against employees
karyawan. Melalui komitmen atas kebijakan anti who are proven to have committed acts of corruption by
korupsi tersebut, Perseroan akan menindak tegas giving severe sanctions, up to dishonorable dismissal. Until
karyawan yang terbukti melakukan tindak korupsi the end of 2022, the Company did not find any incidents of
melalui pemberian sanksi yang berat, hingga corruption within the Company.
pemberhentian secara tidak hormat. Hingga akhir
tahun 2022, Perseroan tidak mendapati adanya
insiden korupsi di dalam lingkup Perseroan
INFORMATION
KETERBUKAANDISCLOSURE
INFORMASI
Sosialisasi anti korupsi kepada karyawan dilaksana- Anti-corruption socialization to employees is carried out in
kan dalam bentuk sosialisasi Kode Etik kepada the form of dissemination of the Code of Ethics to all of the
seluruh unit bisnis Perseroan yang dilakukan secara Company's business units which is carried out regularly,
berkala termasuk sosialisasi kepada karyawan baru. including outreach to new employees
160 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

PENERAPAN TATA KELOLA PERUSAHAAN


Corporate Governance Implementation

01
Highlights
Ikthisar
Berdasarkan Peraturan OJK No. 21/POJK.04 /2015 Based on OJK Regulation No. 21/POJK.04 /2015
tentang Penerapan Pedoman Tata Kelola Perusa- concerning Implementation of Governance Guidelines
haan Terbuka dan Surat Edaran OJK No.32/SEO- for Public Companies and OJK Circular Letter

02
JK.04/2015 tentang Pedoman Tata Kelola Perusa- No.32/SEOJK.04/2015 concerning Guidelines for

Management Report
Laporan Manajemen
haan Terbuka, pedoman tata kelola mencakup 5 Governance of Public Companies, governance
(lima) aspek, 8 (delapan) prinsip dan 25 (dua puluh guidelines cover 5 (five) aspects, 8 (eight) principles
lima) rekomendasi penerapan aspek dan prinsip and 25 (twentyfive) recommendations for the
Tata Kelola Perusahaan yang baik. implementation of aspects and principles of Good

03
Rekomendasi penerapan aspek dan prinsip Tata The recommendations for the implementation of

Company Profile
Profil Perusahaan
Kelola Perusahaan yang baik dalam Pedoman Tata aspects and principles of Good Corporate Governance
Kelola adalah standar penerapan aspek dan in the Governance Guidelines are the standards for
prinsip Tata Kelola Perusahaan yang baik yang implementing the aspects and principles of Good
harus diterapkan oleh Perseroan. Corporate Governance that must be applied by the

04
Implementasi oleh Perseroan dapat dilihat pada Company.
tabel berikut : Implementation of Corporate Governance Guidelines

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
by the Company can be seen in the following table :

05
Prinsip dan Rekomendasi Tata Kelola

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
GOOD CORPORATE GOVERNANCE PRINCIPALS & RECOMMENDATION

HUBUNGAN PERUSAHAAN DENGAN PEMEGANG SAHAM DALAM MENJAMIN HAK-HAK PEMEGANG SAHAM
THE RELATIONSHIPS BETWEEN COMPANY AND SHAREHOLDERS IN ENSURING THE RIGHTS OF SHAREHOLDERS

Meningkatkan Nilai Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) 06


Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Increased the Value of Shareholders General Meering (SGM) Implementation

Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions

Perusahaan memiliki cara atau prosedur teknis pengumpulan suara (voting) baik
07

secara terbuka maupun tertutup yang mengedepankan independensi dan


kepentingan pemegang saham.
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Comply
Company had methods or technical procedures for poll (voting), either open or
closed that promoted the independence and the interests od Shareholders.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
161

Meningkatkan Kualitas Komunikasi Perusahaan dengan Pemegang Saham atau Investor.


Improved the Quality of Company Communications with Shareholders or Investor

Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions

Perusahaan memiliki suatu kebijakan komunikasi dengan pemegang


saham atau investor Comply
The Company had methods od policy of communication with shareholders or investors
Perusahaan mengungkapkan kebijakan komunikasi Perusahaan dengan Pemegang
Saham atau Investor dalam Situs Web. Comply
The Company revealed its communication policy with shareholders or investors in website.

FUNGSI DAN PERAN DEWAN KOMISARIS


FUNCTIONS AND ROLE OF THE BOARD OF COMMISSIONERS

Memperkuat Keanggotaan dan Komposisi Dewan Komisaris


Strengthened the Membership anf Composition of The Board of Commissioners

Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions

Penentuan jumlah anggota Dewan Komisaris mempertimbangkan


kondisi Perusahaan
Comply
Determined the number of members of The Board of Commissioners considered the
condition of the Company
Penentuan komposisi anggota Dewan Komisaris memperhatikan keberagaman
keahlian, pengetahuan, dan pengalaman yang dibutuhkan
Determined the composition of The Board of Commissioners with the consideration to the Comply
diversity of skills, knowledge, and experience required

Meningkatkan Kualitas Pelaksanaan Tugas Dan Tanggung Jawab Dewan Komisaris


Improved the Quality of Duties and Responsibilities of The Board of Commissioners

Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions

Dewan Komisaris mempunyai kebijakan penilaian sendiri (self assessment) untuk


menilai kinerja Dewan Komisaris
Comply
BOC policy assessment (self assessment) to assest the performance of The Board of
Commissioners

Kebijakan penilaian sendiri (self Assessment) untuk menilai kinerja


Dewan Komisaris, diungkapkan melaui Laporan Tahunan Perusahaan
Policy assessment (self assessment) to assess the performance of Comply
The Board of Commissioner, disclosed through the Annual Report of The Company
162 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions

01
Dewan Komisaris mempunyai kebijakan terkait pengunduran diri anggota Dewan

Highlights
Ikthisar
Komisaris apabila terlibat dalam kejahatan keuangan.
Comply
BOC had a policy related to the resignation of members of The Commissioners when
involved in financial crime

Dewan Komisaris atau Komite yang menjalankan fungsi Nominasi dan Reunerasi
menyusun kebijakan suksesi dalam proses Nominasi anggota Direksi

02
BOC or Committee that ran the Nomination and Remuneration function developed succession Comply

Management Report
Laporan Manajemen
policies in the process of Directors members Nomination.

FUNGSI DAN PERAN DIREKSI


FUNCTIONS AND ROLE OF THE BOARD OF DIRECTORS

03
Company Profile
Profil Perusahaan
Memperkuat Keanggotaan dan Komposisi Direksi
Strengthened the Membership anf Composition of The Board of Directors

Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions

04
Penentuan jumlah anggota Direksi mempertimbangkan kondisi Perusahaan serta

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
efektifitas dalam pengambilan keputusan
Comply
Determined the number of members of The Board of Directors members considering the
condition of the Company and effectiveness in decision making

Penentuan komposisi anggota Direksi memperhatikan keberagaman keahlian,


pengetahuan, dan pengalaman yang dibutuhkan

05
Determined the cpmposition of The Board of Directors members regarding the diversity of Comply

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
skills, knowledge, and experience required

Anggota Direksi yang membawahi bidang akuntansi atau keuangan memiliki


keahlian dan/atau pengetahuan di bidang akuntansi
Members of The Board of Directors were in charge in accounting or financial expertise and/ Comply
orknowledge in the fiels of accounting.
06
Sustainbility Report
Meningkatkan Kualitas Pelaksanaan Tugas dan Tanggung Jawab Direksi
Laporan Keberlanjutan

Improved the Quality of Duties and Responsibilities of Directors

Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions
07

Direksi mempunyai kebijakan penilaian sendiri (self assessment) untuk


menilai kinerja Direksi Comply
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

The Company had a communicatio policy with shareholders or investor

Kebijakan penilaian sendiri (self Assessment) untuk menilai kinerja Direksi,


diungkapkan melaui Laporan Tahunan Perusahaan
Comply
Policy assessment (self assessment) to assess the performanceof The Board of Directors,
expressed through the Annual Report of The Company

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
163

Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions

Direksi mempunyai kebijakan terkait pengunduran diri anggota Direksi apabila


terlibat dalam kejahatan keuangan.
Comply
Directors had a policy related to the resignation of The Board of Directors members if they
were involved in financial crime
Descriptions

PARTISIPASI PEMANGKU KEPENTINGAN


PARTISIPATION OF STAKEHOLDERS

Meningkatkan Aspek Tata Kelola Perusahaan melaui Partisipasi Pemangku Kepentingan


Improved Aspects of Corporate Governance through Stakeholder Partisipation

Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions

Perusahaan memiliki kebijakan untuk mencegah terjadinya insider trading


Comply
The Company had a policy to prevent insider trading

Perusahaan memiliki kebijakan anti korupsi dan anti fraud


Comply
The Company had a policy of anti-corruption and anti-fraud

Perusahaan memiliki kebijakan tentang seleksi dan peningkatan kemampuan


pemasok atau vendor Comply
The Company had a policy of selection and upgrades supplier or vendor

Perusahaan memiliki kebijakan tentang pemenuhan hak-hak kreditur


Comply
The Company had a policy on the fulfillment of the rights of creditors

Perusahaan memiliki kebijakan sistem whistleblowing


Comply
The Company had a policy of whistleblowing systems

Perusahaan memiliki kebijakan pemberian insentif jangka pajang kepada


Direksi dan Karyawan Comply
The Company had a policy of long-term incentivesof Directors and Employees
164 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

KETERBUKAAN INFORMASI
INFORMATION DISCLOSURE

01
Meningkatkan Pelaksanaan Keterbukaan Informasi
Improved the Implementation of Information Disclosure

Highlights
Ikthisar
Rekomendasi Keterangan
Recommendations Descriptions

Perusahaan memanfaatkan penggunaan teknologi informasi secara lebih luas

02
selain situs Web sebagai media keterbukaan informasi
Comply
The Company utilized the use of information technology more widely besides Website as a

Management Report
Laporan Manajemen
media openness of the Company

Penentuan komposisi anggota Direksi memperhatikan keberagaman keahlian,


pengetahuan, dan pengalaman yang dibutuhkan
Determined the cpmposition of The Board of Directors members regarding the diversity of Comply

03
skills, knowledge, and experience required

Company Profile
Profil Perusahaan
Laporan Tahunan Perusahaan mengungkapkan pemilik manfaat akhir dalam
kepemilikan saham Perusahaan paling sedikit 5% (lima persen), selain
pengungkapan pemilik manfaat akhir dalam kepemilikan saham Perusahaan melalui
pemegang saham utama dan pengendali Comply
Annual Report which disclosed the ultimate beneficiary owners in the ownership of Company

04
share at least 5% (five percent), in addition to the disclosure of the final beneficial owner in
the company's ownership through the main shareholder and controller

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
166

Strategi Keberlanjutan
Sustainability Strategy

Perseroan menerbitkan Laporan Keberlanjutan ini The Company publishes this Sustainability Report as a
sebagai komitmen atas pelaksanaan tanggung commitment to the implementation of the Company's social
jawab sosial Perseroan, serta dukungan terhadap responsibility, as well as support for the Sustainable
Tujuan Pembangunan Berkelanjutan di Indonesia. Development Goals in Indonesia. This report is inseparable
Laporan Keberlanjutan ini merupakan bagian yang from the Annual Report, and is published in compliance
tidak terpisahkan dengan Laporan Tahunan dan with Financial Services Authority (FSA) Regulation No.
diterbitkan atas dasar kepatuhan terhadap POJK 51/POJK.03/2017 concerning the Implementation of
No. 51/POJK.03/2017 Tentang Penerapan Sustainable Finance for Financial Service Institutions,
Keuangan Berkelanjutan Bagi Lembaga Jasa Issuers, and Public Companies as well as FSA Circular
Keuangan, Emiten, dan Perusahaan Publik dan Letter No. 16 / SEOJK.04/2021 concerning the Form and
SEOJK No. 16 /SEOJK.04/2021 Tentang Bentuk dan Contents of the Annual Report of Issuers and Public
Isi Laporan Tahunan. Dikarenakan Laporan Companies. As the Sustainability Report is an integral part
Keberlanjutan ini terintegrasi dengan Laporan of the Annual Report, a variety of information has been
Tahunan, maka sejumlah informasi telah submitted and disclosed in the Annual Report. Therefore,
disampaikan dan diungkapkan dalam Laporan the Company refer a number of information to the
Tahunan. Oleh karena itu, Perseroan akan merujuk disclosures in the Annual Report.
sejumlah informasi terhadap pengungkapan yang
telah dilakukan dalam Laporan Tahunan.
Perseroan memiliki komitmen untuk tidak hanya The Company is committed not only to pay attention to the
memperhatikan aspek keuntungan dalam bentuk profit aspect in the form of material values, but also to
nilai materi, namun juga aspek sosial dan social and environmental aspects. The Company believes
lingkungan. Perseroan yakin bahwa jika dalam that in running a business apart from prioritizing economic
menjalankan bisnis selain mementingkan aspek aspects, but also paying attention to social and
ekonomi, namun juga turut memperhatikan aspek environmental aspects, it will have a wider positive impact
sosial dan lingkungan maka akan memberikan not only for the Company but also for the surrounding
dampak baik yang lebih luas tidak hanya bagi environment. Because it realizes the importance of
Perseroan namun juga bagi lingkungan sekitar. sustainable financial management issues, The Company
Karena menyadari pentingnya isu pengelolaan designs strategic policies related to sustainability
keuangan berkelanjutan, Perseroan merancang development in accordance with needs and evaluates its
kebijakan strategis terkait pembangunan effectiveness for improvement in accordance with business
keberlanjutan sesuai dengan kebutuhan dan conditions and environment.
dievaluasi efektifitasnya untuk penyempurnaan
sesuai dengan kondisi dan lingkungan bisnis.
167 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Strategi keberlanjutan Perseroan mengarah pada The Company’s sustainability strategy leads to
tanggung jawab untuk menciptakan nilai-nilai responsibility to create business values with efforts to
bisnis dengan upaya untuk mengatasi masalah overcome social, human, and environmental problems.

02
sosial kemanusiaan dan lingkungan. Perseroan The Company applies the principle of triple bottom line in

Management Report
Laporan Manajemen
menerapkan prinsip triple bottom line dalam the Company's business activities, namely People, Profit,
kegiatan usaha Perseroan, yaitu People, Profit, dan and Planet. Where the economic, social and environmental
Planet. Dimana aspek ekonomi, sosial dan aspects are 3 things that can run in harmony
lingkungan hidup merupakan 3 hal yang dapat
berjalan selaras.

03
Strategi keberlanjutan sebagai implementasi atas Sustainability strategy as an implementation of the

Company Profile
Profil Perusahaan
visi misi Perseroan dalam penerapan Company's vision and mission in implementing sustainable
pembangunan berkelanjutan dilaksanakan dengan development is carried out by conducting business more
melakukan bisnis yang lebih efektif dan efisien, effectively and efficiently, implementing resource utilization
melaksanakan pembenahan pemanfaatan sumber improvements, maintaining relationships with business

04
daya, menjaga relasi dengan para mitra bisnis, partners, integrating social and environmental aspects into

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
integrasi aspek sosial dan lingkungan kedalam risk management, developing Corporate Social
pengelolaan risiko, pengembangan Corporate Responsibility (CSR) ) in activities that can provide added
Social Responsibility (CSR) pada kegiatan-kegiatan value, as well as implementing other strategies that are
yang dapat memberikan nilai tambah, serta able to bring the Company to achieve positive business

05
menerapkan strategi-strategi lainnya yang mampu performance and ensure that the business activities carried
membawa Perseroan mencapai kinerja bisnis yang out by the Company have a positive impact on all

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
positif dan memastikan kegiatan usaha yang stakeholders.
dijalankan Perseroan memberikan dampak positif
bagi seluruh pemangku kepentingan.

06
Topik Material Material Topics
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Topik material adalah topik-topik yang telah dipri- Material topics are topics that have been prioritized by the
oritaskan oleh Perseroan untuk disampaikan dalam Company to be submitted in the report, taking into account
laporan, dengan memperhatikan relevansinya its relevance to the Company's business as well as a
dengan bisnis Perseroan serta sejumlah faktor baik number of factors both external factors and internal factors
faktor eksternal dan faktor internal dalam imple- in implementation sustainability performance. This material
07

mentasi kinerja keberlanjutan. Topik material ini topic is line with corporate strategy and has been approved
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

selaras dengan strategi perusahaan dan telah by the Board of Directors. We have not performed
mendapatkan persetujuan Direksi. Kami belum assurance procedures on this report.
melakukan penjaminan (assurance) atas laporan
ini.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
168

Umpan Balik Feedback


Perseroan berupaya untuk terus memperbaiki isi The Company strives to continuously improve the
dan kualitas Laporan Keberlanjutan kami di masa content and quality of our Sustainability Reports in the
mendatang. Oleh karenanya, kami akan sangat future. Therefore, we will be very grateful if readers and
berterima kasih jika pembaca dan pemangku stakeholders provide input or suggestions to improve
kepentingan memberikan masukan atau saran this Sustainability Report.
untuk memperbaiki Laporan Keberlanjutan ini.
Kontak Terkait Laporan Contact Related To The Report
Untuk permintaan, pertanyaan, masukan dan For requests, questions, feedback and comments on
komentar atas laporan ini, dapat menghubungi: this report, please contact:

Corporate Secretary
PT Kota Satu Properti Tbk

Jl. Veteran No. 51 Semarang Email : corsec@kotasatu.com


Telp (024) 8311001 Website : www.kotasatuproperti.com
169 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Profil Perusahaan
Company Profile

01
Highlights
Ikthisar
Nama Perusahaan Tanggal Pendirian
Name of Company Date of Establishment
3 Oktober 2012
PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

02
October 03, 2012

Management Report
Laporan Manajemen
Alamat Perusahaan : Jl. MT Haryono Ruko The Amaya CA 1-3 Kode Saham
Company's Address Ungaran, Kabupaten Semarang - 50511 Thicker
SATU
Kantor Pusat : Jl. Veteran No.51, Allstay Hotel
Head Office Semarang - 50231 Dasar hukum Pendirian

03
Legal Basis of Establishment

Company Profile
Profil Perusahaan
Telepon / Phone : +62 24 8311 001 Akta no. 6 Tanggal 3 Oktober 2012
Fax : +62 24 7690 1749 Deed No.6 dated October 03,2012
Website : www.kotasatuproperti.com
Email : corsec@kotasatu.com
Bursa Tempat Saham Dicatatkan
info@kotasatuproperti.com
Stock Exchange Listings

04
Bursa Efek Indonesia (BEI)

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Indonesia Stock Exchange (IDX)

Keanggotaan Organisasi
Real Estate Indonesia (REI)
Perhimpunan Hotel Restoran Indonesia (PHRI)
Indonesia Corporate Secretary Association (ICSA)

05
Modal Dasar : Rp. 300.000.000.000,-

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Authorized Capital Tiga Ratus Miliar Rupiah
Three Hundred Billion Rupiah

Modal Ditempatkan & Disetor Penuh : Rp. 131.250.000.000,-


Issued & Fully Paid Capital Seratus Tiga Puluh Satu Miliar Dua Ratus Lima
Puluh Juta Rupiah / One Hundred Thirty-one 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Billion and Two Hundred Fifty Million Rupiah
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
170

PT Kota Satu Properti Tbk (“Perseroan”), PT Kota Satu Properti Tbk (the “Company”), domiciled in
berkedudukan di Kabupaten Semarang, dengan Semarang Regency, with Deed of Establishment of Limited
Akta Pendirian Perseroan Terbatas No. 6 tanggal 3 Liability Company No. 6 dated October 3 2012, drawn up
Oktober 2012, dibuat di hadapan Maria Yosefa before Maria Yosefa Deni, S.H., Notary in Semarang City.
Deni, S.H., Notaris di Kota Semarang. Akta Pendirian The Company's Deed of Establishment has been approved
Perseroan telah memperoleh pengesahan Menteri by the Minister of Law and Human Rights of the Republic of
Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Indonesia as evident from its Decree No.
sebagaimana ternyata dari Surat Keputusannya No. AHU-58590.AH.01.01. Year 2012 dated 19 November
AHU-58590.AH.01.01. Tahun 2012 tanggal 19 2012.
November 2012. The company listed its shares on the Indonesia Stock
Perseroan mencatatkan saham di Bursa Efek Exchange (IDX) on November 5 2018 with the stock code
Indonesia (BEI) pada 5 November 2018 dengan 'SATU'.
kode saham ‘SATU’.
Dalam kegiatan operasionalnya, Perseroan In Company operational activities, the Company has
memiliki unit usaha perhotelan dan properti. hospitality and property business units. .
Unit Usaha Properti Property Business Unit
Perumahan Amaya Home Resort yang berlokasi Amaya Home Resort Housing located on Jl. MT
di Jl. MT Haryono, Ungaran Kabupaten Haryono, Ungaran Semarang Regency – Central
Semarang – Jawa Tengah Java
Unit Usaha Perhotelan Hospitality Business Unit
a. Allstay Hotel Semarang yang beralamat di a. Allstay Hotel Semarang which is located at Jl.
Jl. Veteran no.51 Kota Semarang – Jawa Veteran no.51 Semarang City – Central Java
Tengah b. Allstay Ecotel Yogyakarta located on Jl. Wahid
b. Allstay Ecotel Yogyakarta yang berlokasi di Hasyim No.41 Sleman – Yogyakarta Special
Jl. Wahid Hasyim No.41 Sleman – Daerah Region
Istimewa Yogyakarta
Uraian lebih detil mengenai profil Perseroan telah A more detailed description of the Company's profile has
dicantumkan dan dapat diakses dalam Bab 3 been included and can be accessed in Chapter 3 on
tentang Profil Perseroan Laporan Tahunan 2022
Perseroan.
Analisis dan Pembahasan
Ikthisar Profil Perusahaan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Laporan Keuangan
Laporan Manajemen Laporan Keberlanjutan
01 Highlights 02 Management Report 03 Company Profile 04 Management Discussion 05 Good Corporate
Governance
06 Sustainbility Report 07 Financial Statements
Report
and Analysis
PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
2022 Laporan
171
172

Penjelasan Direksi
Message From Board of Directors

Perseroan berupaya untuk melaksanakan The Company strives to carry out sustainable development
pembangunan berkelanjutan dengan berorientasi oriented towards the Sustainable Development Goals
pada Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) (TPB) that have been proclaimed by the government, by
yang telah dicanangkan oleh pemerintah, dengan providing added value to stakeholders and minimizing
memberikan nilai tambah bagi para pemangku environmental impact. Various strategic policies related to
kepentingan dan meminimalkan dampak sustainability have been designed according to needs and
lingkungan. Berbagai kebijakan strategi terkait their effectiveness is regularly evaluated as an
keberlanjutan telah dirancang sesuai kebutuhan improvement to business conditions and environment. The
dan efektivitasnya dievaluasi secara berkala implementation of sustainability aspects is also always
sebagai penyempurnaan terhadap kondisi dan aligned with the Company's Vision and Mission, and
lingkungan bisnis. Penerapan aspek keberlanjutan socialized in various Company activities to increase
juga senantiasa diselaraskan dengan Visi dan Misi awareness of the company's people and be responsible for
Perusahaan, serta disosialisasikan dalam beragam its implementation.
aktivitas Perseroan untuk meningkatkan kesadaran
insan perusahaan dan bertanggung jawab dalam
penerapannya.
Sementara peluang dari penerapan keberlanjutan While the opportunities from implementing this
ini, Perseroan dapat melakukan efisiensi yang sustainability, the Company can carry out measurable
terukur sehingga dapat tercipta ketahanan bisnis efficiency so as to create strong business resilience. In
yang kuat. Selain itu penerapan keberlanjutan juga addition, implementing sustainability can also open up new
dapat membuka peluang bisnis baru dengan business opportunities by creating creative and quality
menciptakan produk yang kreatif dan berkualitas products through continuous improvement and various
melalui continuous improvement dan berbagai initiatives.
inisiatif.
Perseroan berupaya untuk mengantisipasi The Company seeks to anticipate these challenges by
tantangan yang timbul tersebut melalui penerapan implementing risk management and identifying potential
manajemen risiko dan mengidentifikasi potensi risks involving economic, environmental and social
risiko yang melibatkan aspek ekonomi, lingkungan, aspects.
dan sosial.
173 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Dari nilai ekonomi yang dihasilkan, Perusahaan From the economic value generated, the Company
mendistribusikan nilai ekonomi kepada pemangku distributes economic value to stakeholders. The
kepentingan. Distribusi nilai ekonomi antara lain distribution of economic value includes operating costs,

02
berupa biaya operasi, pembayaran gaji dan payment of salaries and employee benefits, taxes and

Management Report
Laporan Manajemen
tunjangan karyawan, pajak dan retribusi kepada levies to the government, employee development costs,
pemerintah, biaya pengembangan karyawan, expenses for suppliers, as well as for social and
pengeluaran kepada pemasok, serta untuk community activities. The company does not distribute
kegiatan sosial dan kemasyarakatan. Perseroan dividends considering the financial condition of the
tidak membagikan dividen mengingat kondisi company which is still at a loss.

03
keuangan Perseroan yang masih merugi.

Company Profile
Profil Perusahaan
Nilai keberlanjutan Perseroan adalah focus, The Company's sustainability values are focus,
komitmen, dan inovasi dalam implementasi yang commitment and innovation in implementation based on
berpatokan pada pilar ekonomi, sosial, dan the economic, social and environmental pillars. These
lingkungan. Ketiga faktor tersebut merupakan pilar three factors are the pillars for measuring the success of

04
untuk mengukur keberhasilan Perseroan dalam the Company in achieving sustainable competitiveness.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
mencapai daya saing yang berkelanjutan. The Company will also continue to improve aspects of
Perseroan juga akan terus melakukan peningkatan risk management in accordance with the principle of
aspek manajemen risiko yang sesuai dengan prudence and improve the strong foundation in terms of
prinsip kehati-hatian dan menyempurnakan systems and procedures for the implementation of Good

05
pondasi kuat dari sisi system dan prosedur Corporate Governance (GCG)
mekanisme penerapan Good Corporate

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Governance (GCG).

06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
174

Atas nama seluruh manajemen Perusahaan, kami On behalf of the entire management of the Company,
mengucapkan terima kasih kepada pemegang we would like to thank our shareholders, customers,
saham, pelanggan, karyawan, pemasok, dan employees, suppliers and the general public for the
masyarakat umum atas dukungan yang telah support that has been given. Going forward, we will
diberikan. Ke depan, kami akan terus continue to improve the quality of the sustainability
meningkatkan kualitas program keberlanjutan agar program so that the benefits can be felt directly by
manfaatnya semakin dapat dirasakan langsung stakeholders and all levels of society.
oleh para pemangku kepentingan dan seluruh
lapisan masyarakat.
175 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Tata Kelola Berkelanjutan


Sustainability Good Governance

01
Highlights
Ikthisar
Tata kelola berkelanjutan atau Good Corporate Sustainable governance or Good Corporate
Governance (GCG) adalah salah satu prioritas Governance is one of Company’s priorities in
Perseroan dalam menerapkan pembangunan implementing sustainable development. The Company

02
keberlanjutan. Perseroan berupaya untuk constantly strive implement GCG consistently, so that

Management Report
Laporan Manajemen
menerapkan GCG secara konsisten, sehingga the company's assets and resources will be well
aset-aset dan sumber daya perusahaan akan managed in the long term.
terkelola dengan baik dalam jangka panjang. The Company implements governance practices
Perseroan menerapkan praktik governansi based on moral values and business ethics to ensure
berlandaskan pada nilai nilai moral dan etika bisnis operational activities that are transparent, credible,

03
untuk menjamin kegiatan operasional yang with integrity and accountable to all stakeholders.

Company Profile
Profil Perusahaan
transparan, kredibel, berintegritas, dan dapat
dipertanggungjawabkan kepada seluruh
pemangku kepentingan.
Dalam upaya meningkatkan kualitas pelaksanaan In an effort to improve the quality of governance

04
governansi, Perseroan mengatur hubungan antar implementation, the Company regulates the

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
organ Perseroan dalam pelaksanaan tugas, relationship between the Company's organs in the
tanggung jawab dan wewenang sesuai dengan implementation of duties, responsibilities and
ketentuan dan peraturan perundang-undangan authorities in accordance with applicable laws and
yang berlaku, prinsip GCG, dan etika bisnis. regulations, GCG principles, and business ethics.

05
Pihak yang menjadi penanggung jawab dari The party responsible for implementing the principle of
penerapan prinsip keberlanjutan adalah organ sustainability is the Company's organs, which consist

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Perseroan, yang terdiri dari Dewan Komisaris dan of the Board of Commissioners and the Board of
Direksi, yang bertanggung jawab terhadap RUPS. Directors, who are responsible for the GMS. Basically,
Pada dasarnya, penanggung jawab keberlanjutan the person in charge of sustainability carries out their
melaksanakan tugas dan tanggung jawab duties and responsibilities according to their function.
sebagaimana fungsinya. Dewan Komisaris bertugas The Board of Commissioners is tasked with overseeing 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

untuk mengawasi penerapan keberlanjutan dalam the implementation of sustainability in operational


aktivitas operasional, serta memberikan nasihat, activities, as well as providing advice, suggestions and
saran, dan rekomendasi terkait keberlanjutan recommendations regarding sustainability to the
kepada Direksi. Directors.
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
176

Sementara, Direksi melaksanakan tugas dan Meanwhile, the Board of Directors carries out the
tanggung jawab sebagai pelaksana, pengelola, dan duties and responsibilities as executor, manager and
penanggung jawab dari pelaksanaan person in charge of implementing sustainability
keberlanjutan yang dibantu oleh mekanisme assisted by the company's sustainability support
pendukung keberlanjutan perusahaan yaitu sistem mechanisms, include the internal control system, risk
pengendalian internal, sistem manajemen risiko, management system, internal audit, Code of Ethics,
audit internal, Kode Etik, Nilai-nilai Perusahaan, Corporate Values, Articles of Association, and standard
Anggaran Dasar, serta prosedur operasi standar operating procedures and business processes. In
dan proses bisnis. Selain itu, Perseroan menetapkan addition, the Company determines each task within the
masing-masing tugas dalam jajaran manajemen company's management, in order to streamline the
perusahaan, dalam rangka mengefektifkan implementation of sustainability.
penerapan keberlanjutan. Implementation of sustainability practices and
Penerapan praktik-praktik keberlanjutan serta management of environmental, social and governance
pengelolaan isu lingkungan, sosial dan tata kelola issues within the Company involves all parties, under
dalam Perusahaan melibatkan seluruh pihak, the supervision of the Board of Directors. In consulting
dengan pengawasan Direksi. Dalam berkonsultasi and communicating with stakeholders, the Board of
dan berkomunikasi dengan pemangku Directors may delegate their authority to appointed
kepentingan, Direksi dapat mendelegasikan company officials
kewenangannya kepada pejabat perusahaan yang
ditunjuk

PENGEMBANGAN KOMPETENSI TERKAIT KEUANGAN BERKELANJUTAN

Peningkatan kompetensi dilakukan secara internal Competency enhancement is carried out internally
dengan progam SATU academy yaitu : with the SATU academy program, namely:

1. Sustainability Training yang bertujuan sebagai 1.Sustainability Training which aims to improve competence
peningkatan kompetensi yang dilakukan dari lini which is carried out from top to bottom, this is done for the
atas sampai bawah, hal ini dilakukan untuk sustainability of the company. Competency enhancements
keberlangsungan perusahaan. Peningkatan carried out from the program are:
kompetensi yang dilakukan dari program tersebut
yaitu:
177 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
a. Peningkatan kompetensi leader yang a. Improving the competence of leaders who are
dipersiapkan untuk ekspansi perkembangan prepared for expanding the company's business
bisnis perusahaan. Kandidat leader dipersiapkan development. Leader candidates are prepared to

02
untuk memimpin unit usaha baru. lead new business units.
b. Peningkatan kompetensi bawahan untuk b. Increase the competence of subordinates so that

Management Report
Laporan Manajemen
dipersiapkan menggantikan posisi atasan, they are ready to replace superior positions, due to
karena adanya ekspansi perkembangan bisnis the expansion of the company's business
perusahaan. Kandidat karyawan dipersiapkan development. Prospective employees are prepared
untuk menggantikan atasan yang terpilih untuk to replace the selected boss to lead the new

03
memimpin unit usaha baru. business unit.

Company Profile
Profil Perusahaan
c. Peningkatan kompetensi seluruh staff, agar bisa c. Increase the competence of all staff, so that they
menjaga keberlangsungan perusahaan untuk can maintain the continuity of the company in facing
menghadapi krisis (seperti krisis pandemi covid) crises (such as the covid pandemic crisis)
their authority to appointed company officials

04
2. TOP Talent merupakan program yang dilaksanakan 2. TOP Talent is a program implemented for employees

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
untuk karyawan yang berkinerja baik bagi who excel well for the company and as candidates in
perusahaan dan sebagai kandidat di talent pool, the talent pool, this program provides training, project
program ini memberikan training, project presentations, and awards
presentation, dan reward 3. Division Academy (Sales Academy, Finance Academy,

05
3. Division Academy (Sales Academy, Finance HC Academy, Marketing Academy and others) is a
Academy, HC Academy, Marketing Academy dan program implemented to improve employee skills

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
lainnya) merupakan program yang dilaksanakan 4. according to their division
untuk menambah skill karyawan sesuai dengan Cross Training is a program implemented to provide
divisinya knowledge about the work programs of other divisions
4. Cross Training merupakan program yang Competency Grade is a program implemented to meet
dilaksanakan untuk memberikan pengetahuan the minimum competency standards of business unit 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
mengenai program kerja divisi lain heads and understand the minimum competency of
Kompetensi Grade merupakan program yang managers
dilaksanakan untuk memenuhi standar kompetensi
minimal kepala unit bisnis dan memahami
07

kompetensi minimal manager


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
178

Penilaian Risiko Atas Penerapan Keuangan Risk Assessment of the Implementation of


Berkelanjutan Sustainable Finance

Sebagai perusahaan yang bergerak di industri As a company engaged in the property and hotel
properti dan hotel, Perseroan mennyadari risiko industry, the Company is aware of work risks related to
kerja terkait kegiatan operasional. Oleh karenanya operational activities. Therefore it is important for the
penting bagi Perseroan untuk terus memantau dan Company to continuously monitor and evaluate
mengevaluasi perkembangan pengelolaan risiko developments in risk management as part of risk
sebagai bagian dari upaya pencegahan risiko. prevention efforts.
Guna meningkatkan pengelolaan risiko di semua In order to improve risk management in all business
lini usaha, Perseroan telah mengembangkan sistem lines, the Company has developed an integrated risk
manajemen risiko yang terintegrasi di tiap unit management system in each business unit. The
bisnis. Kegiatan analisis risiko Perseroan meliputi Company's risk analysis activities include identification,
kegiatan identifikasi, pengukuran, pemetaan, dan measurement, mapping and risk recommendation
rekomendasi risiko. Secara konsisten Perseroan activities. The Company consistently manages and
melakukan pengelolaan dan pengendalian controls risks that have the potential to hinder the
terhadap risiko-risiko yang berpotensi Company's business continuity. Staging of the risk
menghambat keberlanjutan bisnis Perseroan. profile is carried out to measure the level of risk. The
Pementaan profil risiko dilakukan untuk mengukur results of the identification are then used to determine
tingkat risiko. Hasil identifikasi tersebut kemudian the right steps in handling the risk.
digunakan untuk menentukan Langkah yang tepat
dalam penanganan risiko
Perseroan telah mengevaluasi manajemen risiko The Company has evaluated risk management which
yang dapat disimpulkan bahwa pengelolaan risiko can be concluded that the Company's risk management
Perseroan telah berjalan dengan baik, namun has been going well, but in the future evaluation,
untuk kedepan masih terus dilakukan evaluasi, improvement and development are still being carried
perbaikan dan pengembangan. Direksi Perseroan out. The Board of Directors of the Company also
juga senantiasa memberikan evaluasi terhadap continuously evaluates the effectiveness of risk
efektifitas implementasi manajemen risiko. management implementation.
179 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Hubungan Dengan Pemangku Kepentingan Shareholder Engagement

Highlights
Ikthisar
Perseroan turut melibatkan pemangku The Company also involves stakeholders in providing
kepentingan dalam memberikan aspirasi dan aspirations and recommendations for the development of
rekomendasi atas pengembangan praktik sustainable practices. The method used by the Company

02
keberlanjutan. Metode yang dilakukan Perseroan in determining stakeholders is to identify parties who are

Management Report
Laporan Manajemen
dalam menentukan pemangku kepentingan involved and have an interest in the Company and can
adalah dengan mengidentifikasi pihak yang terlibat influence and/or be affected by the achievement of the
dan memiliki kepentingan terhadap Perseroan Company's goals.
serta dapat memengaruhi dan/atau dipengaruhi For this reason, the Company takes an approach with
oleh pencapaian tujuan Perseroan. Untuk itu, stakeholders, including the following:

03
Perseroan melakukan pendekatan dengan para

Company Profile
Profil Perusahaan
pemangku kepentingan antara lain sebagai berikut

Pemangku Kepentingan Metode Pendekatan

04
Stakeholders Approach Method

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Karyawan Sosialisasi, pelatihan, seminar, knowledge sharing, webinar.
Employees Sosialization, trainings, seminars, knowledge sharing, webinar.

Investor/Pemegang Saham Rapat Umum Pemegang Saham


Investor/Shareholders General Meeting of Shareholders
Paparan Publik

05
Public Expose

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Website Perseroan
Company Website

Regulator Laporan kepatuhan dan keterbukaan informasi


Regulators Compliance report and information disclosure

Pemasok dan mitra usaha Kontrak, perjanjian kerja dan kesepakatan tertulis lainnya 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Supplier and business partners Contract, work agreements and other written agreements

Pelanggan Layanan pelanggan, survei Kepuasan Pelanggan, formulir umpan balik


Employees Customer services, customer satisfaction Survey, feedback form
Informasi produk melalui iklan, promosi, dan mesia sosial perusahaan
07

Product information through advertising, promotion and corporate social media


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

Masyarakat Pelibatan tenaga kerja, keterlibatan dalam program CSR


Communities Workforce relationship, engagement in CSR programs

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
180

Tantangan Terhadap Penerapan Keuangan Challenges to the Implementation of Sustainable


Berkelanjutan Finance

Tidak dapat dipungkiri penerapan prinsip It is undeniable that the application of the sustainability
keberlanjutan menghadirkan tantangan tersendiri principle presents its own challenges for the Company,
bagi Perseroan, baik dari sisi internal ataupun both internally and externally. Internal challenges arise
eksternal. Tantangan sisi internal muncul dari from the limited understanding of the Company's people
keterbatasan pemahaman insan Perseroan dalam in identifying and developing management of
mengidentifikasi dan mengembangkan sustainability aspects in all business activities carried
pengelolaan aspek keberlanjutan pada seluruh out. Also included in the limitations of measuring social
aktivitas bisnis yang dijalankan. Termasuk juga and environmental impacts is a challenge to measure
dalam keterbatasan pengukuran dampak sosial the success and effectiveness of the programs being
dan lingkungan menjadi tantangan untuk implemented. On the other hand, the Company always
mengukur keberhasilan dan efektivitas dari benchmarks the implementation of sustainability from
program yang dijalankan. Di sisi lain, Perseroan similar business activities. Meanwhile, external
senantiasa melakukan benchmark penerapan challenges come from changes in domestic policies or
keberlanjutan dari aktivitas bisnis sejenis. international conditions that may affect business
Sedangkan tantangan sisi eksternal berasal dari activities. Therefore, the Company periodically conducts
perubahan kebijakan dalam negeri ataupun an analysis of conformity operational activities with
kondisi internasional yang dapat mempengaruhi government policies related to sustainability. The
aktivitas bisnis. Maka dari itu, Perseroan secara Company also continues to strive to properly and
berkala melakukan analisis terhadap kesesuaian effectively manage the impacts arising from business
aktivitas operasional dengan kebijakan pemerintah activities.
terkait keberlanjutan. Perseroan juga terus
berupaya untuk mengelola dampak yang
ditimbulkan dari aktivitas bisnis dengan baik dan
efektif.:
181 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Kinerja Keberlanjutan
Sustainability Performance

01
Highlights
Ikthisar
Kinerja Ekonomi Berkelanjutan Economic Sustainability Performance
Nilai ekonomi yang dihasilkan oleh Perseroan The economic value generated by the Company
berasal dari Pendapatan Usaha Perseroan dan comes from the Operating Revenues of the Company
entitas anak. Pendapatan terbesar diperoleh dari and its subsidiaries. The largest revenue was obtained

02
segmen usaha perhotelan dan real estate. from the hotel and real estate business segments. The

Management Report
Laporan Manajemen
Pencapaian kinerja keuangan perusahaan sampai company's financial performance achievements up to
dengan 31 Desember 2022 dibandingkan dengan December 31, 2022 compared to the previous year are
tahun sebelumnya adalah sebagai berikut : as follows:
2022 2021 2020

03
Jumlah Aset Lancar 139.213 160.737 159.893

Company Profile
Jumlah tidak Aset Lancar 98.763 98.724 100.710

Profil Perusahaan
Jumlah Aset 237.976 259.460 260.603
Jumlah liabilitas jangka pendek 74.033 68.472 36.445
Jumlah liabilitas jangka panjang 101.282 121.849 137.978

04
Jumlah liabilitas 176.861 190.321 174.423

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Total Ekiutas - Bersih 61.115 69.140 86.180
Total Liabilitas dan ekuitas bersih 237.976 259.460 260.603

Pendapatan 32.164 21.473 24.103


Beban Pokok Pendapatan 20.485 18.020 16.551

05
Laba Bruto 11.679 3.453 7.553

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Beban Usaha 9.882 11.155 13.141
Laba Usaha 1.797 (7.703) (5.589)
Jumlah (Beban) penghasilan lain lain bersih 9.872 10.342 12.750
Laba (Rugi) sebelum pajak penghasilan (8.075) (18.045) (18.339)
Laba (Rugi) netto tahun berjalan setelah dampak (8.191) (17.008) (19.103)
penyesuaian ekuitas margin bisnis 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Pendapatan usaha yang diperoleh oleh perseroan The operating income earned by the company is used
digunakan untuk pembiayaan operasional dan for operational financing and for office holders. These
kepada pemangku jabatan. Biaya operasional operational costs are in the form of taxes and fees to
07

tersebut berupa pajak dan retribusi kepada the government, salaries, employee benefits and
pemerintah, gaji,tunjangan dan pengembangan development, payments to suppliers and social
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

karyawan, pembayaran kepada pemasok dan activities to the community. The company does not
kegiatan sosial kepada masyarakat. Perseroan tidak change and continues to prioritize policies to continue
mengubah dan tetap mengedepankan kebijakan to use local suppliers and employ workers
untuk tetap menggunakan pemasok lokal dan
mempekerjakan tenaga kerja lokal

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
182

Pendapatan Perseroan dan anak usahanya The income of the Company and its subsidiaries is
disajikan dalam perbandingan dengan tahun presented in comparison with the previous year in the
sebelumnya pada tabel berikut: following table:

Laporan Laba Rugi Konsolidasian 2022 2021

Pendapatan usaha 32.164.228.563 21.472.858.707


Penjualan Properti 15.902.871.936 10.841.641.336
Pendapatan hotel 14.128.932.927 10.264.656.890
Jasa Mangement 2.132.423.700 366.560.481
Laba (Rugi) Neto tahun berjalan (8.191) (17.008)

Kinerja Lingkungan Hidup Berkelanjutan Environmental Sustainability Performance


Perseroan menyadari bahwa kegiatan usaha The Company realizes that the Company's business
Perseroan dapat menimbulkan dampak secara activities can have direct or indirect impacts on the
langsung maupun tidak langsung terhadap surrounding environment. Therefore, the Company
lingkungan sekitar. Oleh karena itu, Perseroan participate in efforts to preserve the environment by
ikut berpartisipasi dalam upaya pelestarian maintaining the environmental quality of the Company's
lingkungan hidup dengan menjaga kualitas operational areas.
lingkungan wilayah operasional Perseroan.
Untuk mengurangi polusi udara dan To reduce air pollution and create a calm environment, the
mewujudkan lingkungan yang teduh, Perseroan Company always ensures that landscape and building
senantiasa memastikan agar design lanskap dan designs adhere to environmentally friendly principles. The
bangunan memegang teguh prinsip-prinsip Company continues to carry out the Green Area program to
ramah lingkungan. Perseroan terus green the environment by planting more trees in the Amaya
melaksanakan program Green Area untuk Home Resort residential area as well as providing green
melakukan penghijauan lingkungan dengan open spaces in accordance with the housing concept that
memperbanyak penanaman pohon – pohon di promotes green living.
lingkungan perumahan Amaya Home Resort
serta penyediaan ruang terbuka hijau sesuai
dengan konsep perumahan yang mengusung
green living.
183 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Design jalan pada perumahan Amaya Home The design of the road in the Amaya Home Resort housing
Resort juga menggunakan paving dengan also uses paving with the intention of maximizing the water
maksud agar lebih maksimal untuk proses absorption process. Apart from that, several infiltration

02
penyerapan air. Selain itu juga dibuat beberapa wells and retention ponds were also made, as well as
titik sumur resapan dan kolam retensi serta dredging of river sediments in the Amaya Home Resort

Management Report
Laporan Manajemen
pengerukan endapan sungai di area Amaya area as a flood control measure.
Home Resort sebagai langkah pengendalian
banjir.
Komitmen terhadap kelestarian lingkungan Commitment to environmental sustainability is manifested

03
diwujudkan Perusahaan dalam berbagai by the Company in various programs, including:

Company Profile
Profil Perusahaan
program antara lain:

Aspek Material Material Aspect


Sebagai bentuk kontribusi dan peran aktif As a form of the Company's contribution and active role

04
Perseroan dalam melestarikan lingkungan, in preserving the environment, the Company continues

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Perseroan terus menggalakkan upaya penggunaan to promote efforts to use environmentally friendly
material ramah lingkungan. Penggunaan material materials. The use of environmentally friendly materials
ramah lingkungan diupayakan seefisien mengkun is sought as efficiently as possible by planning as
dengan perencanaan sesuai kebutuhan. Hal ini needed. This is intended to reduce environmental
dimaksud untuk mengurangi pencemaran pollution generated in the Company's operational

05
lingkungan yang dihasilkan dalam kegiatan activities.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
operasional Perseroan.

06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
184

Perseroan memproritaskan pembangunan properti The Company prioritizes safe and quality property
yang aman dan berkualitas kepada seluruh development for all customers by following applicable
pelanggan dengan mengikuti standar dan standards and regulations. Amaya Home Resort
peraturan yang berlaku. Pelayanan Amaya Home services to consumers in the form of facilities and
Resort kepada konsumen dalam bentuk fasilitas infrastructure include:
dan infrastruktur antara lain :

a. Melakukan pengecekan kondisi rumah a. Checking the condition of the house before it is
sebelum diserahkan kepada pembeli, serta handed over to the buyer, as well as routine
pemeliharaan rutin dalam masa retensi pada maintenance during the retention period of the
bangunan yang terjual. building being sold.
b. Aliran listrik dalam tanah, jaringan internet, b. Electricity in the ground, internet network, and
serta saluran kanal untuk pembuangan air. canals for water disposal.
c. Memastikan keamanan lingkungan penghuni c. Ensuring the safety of the environment for property
properti yang dikelola Perseroan. occupants managed by the Company.
d. Memastikan tersedianya ruang publik yang d. Ensuring the availability of adequate public spaces
memadai pada perumahan seperti gedung in housing areas such as meeting halls (club
pertemuan (club house), fasilitas olah raga houses), sports facilities such as swimming pools,
seperti kolam renang, lapangan basket, serta basketball courts and jogging tracks.
jogging track.
185 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Adapun inisiatif yang diterapkan oleh Perseroan The initiatives implemented by the Company include:.
antara lain:
1. Memaksimalkan pemanfaatan teknologi 1. Maximizing the use of electronic technology for

02
elektronik untuk komunikasi dan dokumen communication and other administrative
administrasi lain guna mengurangi penggunaan documents in order to reduce the excessive use of

Management Report
Laporan Manajemen
kertas secara berlebihan. Perseroan mulai paper. The company has begun to intensify the use
menggencarkan penggunaan sistem digitalisasi of the digitalization system in every business
pada setiap aktivitas bisnis, meskipun masih activity, although it is still in the initiation,
dalam tahap inisiasi, sosialisasi, dan tahap socialization and adaptation stages.

03
adaptasi. 2. Reducing the use of plastic-based materials in

Company Profile
Profil Perusahaan
2. Mengurangi penggunaan material berbahan operational activities, such as replacing the use of
plastik dalam aktivitas operasional, seperti bottled mineral water for guests by providing
mengganti penggunaan air mineral botol untuk dispensers with gallons of drinking water and
tamu dengan menyediakan dispenser dengan pitchers that are freely accessible to guests.

04
galon air minum dan pitcher yang bebas diakses 3. Efficient use of materials with the principle of 3R

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
oleh tamu. (reduce, reuse, recycle) to reduce waste
3. Efisiensi pemakaian material dengan berprinsip generated, such as reusing towels as cleaning
pada 3R (reduce, reuse,recycle) untuk menekan tools
limbah yang dihasilkan seperti pemanfaatan
kembali handuk sebagai alat kebersihan

Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Aspek Energi Energy Aspects
Perseroan menggunakan dua jenis energi utama, The Company uses two main types of energy, namely
yakni energi listrik dan bahan bakar minyak (BBM) electrical energy and fuel oil (BBM) diesel and
solar dan bensin. Energi listrik diperoleh dari gasoline. Electrical energy is obtained from the
pasokan (PLN), dan dimanfaatkan untuk supply (PLN), and is used to support office and hotel 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
mendukung kegiatan operasional perkantoran dan operational activities. The Company also prepares
hotel. Perseroan juga menyiapkan genset dengan generators with fuel as an alternative to electrical
BBM sebagai alternative pengganti energi listrik, energy, if there is a disturbance with electricity supply
jika ada gangguan dengan pasokan listrik dari PLN. from PLN.
Konsumsi listrik yang dipergunakan oleh Perseroan The electricity consumption used by the Company for
07

selama 3 tahun terakhir adalah sebagai berikut: the last 3 years is as follows:
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
186

DATA PEMAKAIAN LISTRIK ELECTRICITY CONSUMPSION DATA


Tahun Nominal (Rp) Year Nominal (Rp)
2020 950.290.072 2020 950.290.072
2021 938.063.961 2021 938.063.961
2022 776.098.613 2022 776.098.613

Upaya Perseroan dalam melakukan penghematan The Company's efforts to save electricity are through
energi listrik adalah dengan beberapa strategi several strategies, including:
antara lain :
1. Pemakaian lampu LED yang hemat energi di 1. Use of energy-efficient LED lights in all of the
seluruh hotel dan perumahan milik Perseroan. Company's hotels and housing.
2. Pengaturan pengurangan pemakaian lampu, alat 2. Arrangements to reduce the use of lights, electronic
elektronik dan operasional lift bergantian pada jam devices and elevator operations alternately after 21.00
21.00 – 06.00 – 06.00
3. Perawatan berkala semua unit AC baik yang berada 3. Periodic maintenance of all Air Conditioning units both
di dalam kamar maupun yang berada di area publik in rooms and in public areas so that the AC works
sehingga kerja AC menjadi lebih efisien dan hemat more efficiently and saves electricity consumption
pemakaian listrik 4. Installing heat-retaining window film in all glass parts
4. Pemasangan kaca film penahan panas di seluruh of the hotel building so that it can reduce the intensity
bagian kaca pada bangunan hotel sehingga dapat of using air conditioning, which is also a measure to
mengurangi intensitas pemakaian AC dimana hal save electricity.
ini juga menjadi langkah penghematan energi 5. Club House Amaya Home Resort is made with an
listrik. open design concept so it does not require air
5. Club House Amaya Home Resort dibuat dengan conditioning which can save electricity consumption
konsep design terbuka sehingga tidak memerlukan from using air conditioning
pendingin ruangan yang bisa menghemat 6. The design of the housing unit at Amaya Home Resort
pemakaian listrik dari penggunaan AC is made with a high roof. With a high roof, air
6. Design unit rumah di Amaya Home Resort dibuat circulation in the house is better and this can have an
dengan atap tinggi. Dengan atap yang tinggi maka effect on reducing the intensity of Air Conditioning
sirkulasi udara dalam rumah menjadi lebih baik dan usage.
hal ini dapat berefek pada pengurangan intensitas
pemakaian AC.
187 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Aspek Air Water Aspects

Highlights
Ikthisar
Air yang digunakan Perseroan bersumber dari The water used by the Company is sourced from the
pasokan Perusahaan Air Minum (PAM). Perusahaan supply of the Drinking Water Company (PAM). The
mengusahakan efisiensi pemakaian air pada Company strives for the efficiency of water use in its

02
kegiatan operasionalnya, secara bertanggung operational activities, responsibly and adequately.
jawab dan secukupnya. Beberapa upaya Perseroan Some of the Company's efforts in water management

Management Report
Laporan Manajemen
dalam efisiensi pengelolaan air adalah dengan efficiency are:
upaya :
1. Pemasangan sticker himbauan kepada tamu 1. Installing a sticker advising guests to use sufficient
untuk menggunakan air secukupnya baik itu di water both in the room and in the public toilet

03
kamar maupun di public toilet 2. Installing an appeal in the room to replace linen and

Company Profile
Profil Perusahaan
2. Pemasangan himbauan di kamar untuk towels for guests who stay more than 1 night is not
penggantian linen dan handuk tamu yang carried out every day in order to save water and
menginap lebih dari 1 malam tidak dilakukan energy
setiap hari dalam rangka penghematan air dan

04
energi

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
Konsumsi air (PAM) yang dipergunakan oleh The water consumption (PAM) used by the Company
Perseroan selama 3 tahun terakhir adalah sebagai for the last 3 years is as follows:
berikut:

Governance
05
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
DATA PEMAKAIAN AIR WATER CONSUMPSION DATA
Tahun Nominal (Rp) Year Value (Rp)
2020 40.056.262 2020 40.056.262
2021 49.489.963 2021 49.489.963
2022 42.492.378 2022 42.492.378 06
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
188

Aspek Limbah Waste and Effluent Aspects


Untuk merespon perubahan iklim juga dilakukan Responding to climate change is also carried out by
dengan pengelolaan dan pengolahan limbah hasil managing and processing waste resulting from
aktivitas operasional. Perseroan tidak melakukan operational activities. The company does not carry out
pengolahan kembali untuk limbah hasil re-processing of project construction waste. To reduce
pembangunan proyek. Untuk mengurangi potensi the potential impact on the environment, the project
dampak terhadap lingkungan maka pengelolaan waste management is disposed of in a final disposal site
limbah hasil proyek dibuang ke tempat determined by the Regional Government because the
pembuangan akhir yang ditentukan oleh amount is not significant. The use of water in the
Pemerintah Daerah karena jumlahnya tidak construction process does not generate a lot of waste
signifikan. Penggunaan air dalam proses or, if there is, it is still within normal limits and does not
pembangunan tidak banyak menimbulkan limbah
atau jika ada masih dalam batas normal yang tidak
memerlukan penanganan khusus.
Untuk limbah efluen hasil operasional hotel For effluent waste resulting from hotel operations,
dilakukan pengelolaan sederhana pada internal simple management is carried out in the internal waste
pengolahan limbah sebelum kemudian dialirkan treatment before it is then channeled into the sewer
pada saluran pembuangan yang sesuai aturan. according to regulations. In the Company's production
Dalam proses produksi Perseroan tidak ada efluen process there is no water effluent which is reprocessed
air yang diolah kembali untuk digunakan. Limbah for use. Waste in the form of wet waste and dry waste is
berupa sampah basah maupun sampah kering managed by a third party which is collected every day.
dikelola oleh pihak ketiga yang pengambilannya The Company's business activities also generate waste
dilakukan setiap hari. Kegiatan bisnis Perseroan in the form of used oil for frying. The used oil is managed
juga menghasilkan limbah berupa minyak bekas
untuk menggoreng. Minyak bekas tersebut dikelola
kepada pihak ketiga.
189 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Highlights
Ikthisar
Perseroan melakukan pengelolaan limbah sampah The Company manages waste generated from operations,
yang dihasilkan dari operasional yaitu salah one of which is by:
satunya dengan upaya :

02
1. Memilah limbah sampah yang dihasilkan yaitu 1. Sort the resulting waste, namely plastic waste.

Management Report
Laporan Manajemen
limbah plastik. limbah daur ulang, limbah recycled waste, organic waste and B3 waste.
organik dan limbah B3 2. Reducing the use of disposable amenities and
2. Mengurangi pemakaian amenities sekali pakai replacing the use of solid soap for washing hands
serta mengganti pemakaian sabun padat untuk with liquid soap.
mencuci tangan dengan sabun cair. 3. Minimizing the production of food waste and

03
3. Meminimalisasi produksi limbah sisa makanan cooking ingredients by planning the need for

Company Profile
Profil Perusahaan
dan bahan masakan dengan cara merencanakan cooking ingredients and carefully calculating the
kebutuhan bahan masakan dan required amount of food in the food preparation
memperhitungkan kebutuhan jumlah makanan process so that food production is not excessive
yang diperlukan secara hati hati dalam proses and food waste can be minimized.

04
penyiapan makanan sehingga produksi 4. Replacing the use of bottled mineral water in each

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
makanan tidak berlebih dan sisa bahan masakan room by using a dispenser in each corridor and
pun dapat diminimalisasi. using pitchers and glasses for drinking water in
4. Mengganti pemakaian air mineral botol di tiap meeting rooms with the aim of reducing the
kamar dengan menggunakan dispenser di tiap production of used plastic bottle waste.

05
koridor serta penggunaan pitcher dan gelas

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
untuk air minum pada ruang meeting dengan
tujuan mengurangi produksi sampah botol
plastik bekas.

DATA PEMAKAIAN BOTOL PLASTIK PLASTIC BOTTLE USAGE DATA 06


Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Jumlah Botol Plastik Number of Plastic Bottles


Tahun Year
Bekas Air Mineral Used for Mineral Water
2020 6042 2020 6042
2021 1608 2021 1608
07

2022 760 2022 760


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
190

Aspek Pengaduan Lingkungan Hidup Environmental Complaints


Selama tahun 2022, Perseroan tidak ada menerima During 2022, the Company did not receive any
pengaduan terkait pengelolaan lingkungan, complaints related to environmental management,
seperti rusaknya lingkungan hidup sebagai such as environmental damage as a result of the
dampak dari proses pembangunan proyek housing project development process or from hotel
perumahan maupun dari aktivitas operasional operational activities. If there is a complaint, the
hotel. Jika ada pengaduan maka Perseroan akan Company will process and follow up on the complaint
memproses dan menindaklanjuti pengaduan to get a resolution.
tersebut untuk mendapatkan penyelesaian.

Kinerja Sosial Berkelanjutan Social Sustainability Performance


Perseroan berkomitmen untuk menjaga hubungan The Company is committed to maintaining responsible,
yang bertanggung jawab, saling menguntungkan, mutually beneficial and dynamic relationships with
dan dinamis dengan karyawan sesuai dengan employees in accordance with labor regulations. The
peraturan tentang ketenagakerjaan. Perseroan Company is committed to complying with the rules and
berkomitmen memenuhi aturan dan penerapan implementing workforce management practices
praktik pengelolaan tenaga kerja termasuk dalam including in terms of gender equality and employment
hal kesetaraan gender dan kesempatan kerja, opportunities, training and education to improve
pelatihan dan pendidikan untuk meningkatkan employee competency, a fair reward system, and
kompetensi karyawan, sistem imbal jasa yang adil, maintain health and safety in the work environment.
serta menjaga kesehatan dan keselamatan di
lingkungan kerja.
191 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Kesetaraan Kesempatan Kerja Equal Employment Opportunity

Highlights
Ikthisar
Perseroan berkomitmen pada kesetaraan dan The Company is committed to equality and
kesempatan kerja bagi setiap karyawan sesuai employment opportunities for every employee in
dengan prinsip pemenuhan hak asasi manusia, accordance with the principles of fulfilling human rights,

02
antara lain dengan : including by:

Management Report
Laporan Manajemen
Kesetaraan gender, suku, agama, golongan, dan Equality in gender, ethnicity, religion, class and race
ras telah diterapkan sejak proses rekrutmen, has been implemented since the process of
penilaian kinerja, remunerasi, pengembangan recruitment, performance appraisal, remuneration,
kompetensi hingga kesempatan meraih jenjang competency development to opportunities for career
karir, sehingga kesempatan kerja yang diberikan advancement, so that job opportunities provided by

03
karyawan atau calon karyawan telah memenuhi employees or prospective employees meet

Company Profile
Profil Perusahaan
standar kualifikasi dengan mempertimbangkan qualification standards by taking into account the
posisi yang dibutuhkan position needed
Memberikan kesempatan bekerja dengan Providing employment opportunities by prioritizing
memprioritaskan tenaga kerja lokal sehingga local workers so that the potential for business

04
potensi ekspansi bisnis di Indonesia semakin expansion in Indonesia is increasing

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
meningkat rights, including by:
Kebijakan untuk mempekerjakan tenaga kerja a policy to employ local workers with domiciles that
lokal dengan domisili yang sesuai dengan match the company's location because it is less
tempat perusahaan karena kurang efisien jika efficient if employees have to travel more time to

05
karyawan harus menempuh lebih banyak waktu
untuk bekerja.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Tenaga Kerja Anak dan Tenaga Kerja Paksa Child Labor and Forced Labor
Perusahaan melalui proses rekrutmen dalam seleksi The company goes through a recruitment process in
calon tenaga kerja dan mengevaluasi sesuai selecting prospective workers and evaluating them
06
dengan standar kualifikasi yang telah ditentukan, according to predetermined qualification standards,
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

sesuai dengan posisi yang diperlukan. according to the required position.


Perseroan tidak mempekerjakan tenaga kerja anak The company does not employ child labor or forced
dan tenaga kerja paksa di seluruh kegiatan labor in all of its business activities
usahanya.
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
192

Upah Minimum Regional Regional Minimum Wage


Perseroan berupaya untuk meningkatkan The Company strives to improve the social and
kesejahteraan sosial dan ekonomi karyawan. Upah economic welfare of employees. The lowest wage
terendah yang diberikan perusahaan telah sesuai given by the company is in accordance with the
dengan ketentuan upah minimum yang ditetapkan minimum wage provisions set by the government
oleh pemerintah

Lingkungan Bekerja Yang Layak dan Aman Decent and Safe Work Environment
Perusahaan menyediakan lingkungan kerja yang The company provides a safe work environment for
aman bagi karyawan, meliputi: employees, including:
Menjalankan prosedur keselamatan kerja Carry out work safety procedures
Karyawan mengenakan berbagai atribut untuk Employees wear various attributes to protect and reduce
melindungi dan mengurangi resiko kecelakaan kerja the risk of work accidents
Menerapkan protokol kesehatan sesuai prosedur dan Implementing health protocols according to procedures and
standar yang ditetapkan pemerintah, termasuk standards set by the government, including providing hand
menyediakan fasilitas handsanitizer di beberapa area sanitizer facilities in several strategic areas so that guests
strategis sehingga mudah dipakai oleh tamu maupun and employees can easily use them
karyawan Room cleaning with disinfectant is carried out after hotel
Pembersihan kamar dengan desinfektan dilakukan guests have checked out, including wiping with disinfectant
sesudah tamu hotel check out termasuk juga menyeka regularly on places that are often touched, for example
menggunakan desinfektan secara rutin pada tempat elevator buttons, door handles, etc.
yang sering tersentuh misalkan tombol lift, handle Placing APAR (Light Fire Extinguisher) in several office
pintu, dll areas.
Menempatkan APAR (Alat Pemadam Api Ringan) di Provide training on how to use fire extinguishers and
beberapa area kantor. extinguish light fires to employees.
Memberikan pelatihan cara pemakaian APAR dan Create evacuation routes and determine gathering areas to
pemadaman api ringan kepada karyawan. deal with emergencies.
Membuat jalur evakuasi dan menentukan area
berkumpul untuk menghadapi keadaan darurat.

Upaya dalam keselamatan kerja lainnya, Efforts in other work safety, the company has
perusahaan telah mengikutsertakan seluruh included all employees to become participants in
karyawan menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan BPJS Employment and BPJS Health as a facility
dan BPJS Kesehatan sebagai fasilitas dan bentuk and form of employee protection
perlindungan karyawan
193 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Pelatihan dan Pengembangan Kemampuan Employee Capability Training and Development
Karyawan

Highlights
Ikthisar
Pengelolaan pendidikan dan pelatihan karyawan The management of employee education and training
mewujudkan komitmen dalam menjadikan pekerja embodies the commitment to making superior
unggul dengan upaya perusahaan dalam employees through the company's efforts to improve

02
meningkatkan kualitas karyawan melalui program the quality of employees through competency

Management Report
Laporan Manajemen
pengembangan kompetensi dan bertujuan untuk development programs aimed at supporting the
menunjang pelaksanaan tugas, serta implementation of duties and increasing work
meningkatkan profesionalitas kerja. professionalism.
Program tersebut menjadi tanggung jawab fungsi The program is the responsibility of the HCGA function
HCGA dan dievaluasi oleh Direksi. Program yang and is evaluated by the Board of Directors. The

03
disebutkan diatas seperti rising star, talent pool dan programs mentioned above include rising star, talent

Company Profile
Profil Perusahaan
training. pool and training.
Rising star merupakan program yang Rising star is a program implemented for
dilaksanakan untuk karyawan yang mempunyai employees who have high performance and high
high performance dan high potential. potential.

04
Talent pool merupakan program untuk Talent pool is a program to identify employees who

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
mengidentifikasi para Karyawan yang memiliki have the capability to become Future Leaders. The
kapabilitas untuk menjadi Future Leaders. talent pool program includes: training (skill
Program talent pool meliputi: training (upgrade upgrade), project, presentation, and evaluation.
skill), project, presentation, dan Evaluasi. Training for employees at every level of the

05
Training bagi karyawan di setiap level organization that aims to support the

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
organisasi yang bertujuan untuk menunjang implementation of duties and increase work
pelaksanaan tugas dan meningkatkan professionalism. Training. Training that has been
profesionalitas kerja. Training. Training yang conducted in 2022 includes;
telah dilakukan di 2022 antara lain;
I am High (Harry Xiao)
I am High (Harry Xiao)
Sales, Marketing, Leadership Coaching (Harry 06
Sales, Marketing, Leadership Coaching (Harry Xiao)
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan
Xiao)
Value Alignment (Tom Mc Ifle)
Value Alignment (Tom McCifle)
The Superpower of You (Tanadi Santoso)
The Superpower of You (Tanadi Santoso)
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
194

Aspek Masyarakat Energy Aspects


Aktivitas bisnis yang dijalankan oleh Perseroan The business activities carried out by the Company have
memberikan dampak kepada masyarakat sekitar, an impact on the surrounding community, either directly
baik secara langsung ataupun tidak langsung. or indirectly. Realizing this, the Company took the
Menyadari hal tersebut, Perseroan berinisiatif untuk initiative to develop and empower the community in
melakukan pengembangan dan pemberdayaan order to improve welfare, both from the economic, social,
terhadap masyarakat guna meningkatkan cultural, educational and other aspects, especially in the
kesejahteraan, baik dari aspek ekonomi, sosial, community around the company environment.
budaya, pendidikan, dan aspek lainnya, terutama As a form of the Company's contribution to society, the
pada masyarakat sekitar lingkungan perusahaan. Company cooperates with educational institutions and
Sebagai bentuk kontribusi Perseroan kepada schools in apprenticeship cooperation for students to
masyarakat, Perseroan melakukan kerjasama study directly at the company according to their
dengan Lembaga Pendidikan dan Sekolah dalam education majors.
Kerjasama magang bagi siswa untuk belajar secara
langsung di perusahaan sesuai dengan jurusan
pendidikannya.
Berikut data Institusi Pendidikan yang telah bekerja The following is data on Educational Institutions that
sama dengan Perseroan dalam kegiatan pelatihan have collaborated with the Company in training
(magang) di tahun 2021 : (internship) activities in 2021:
1. Graha Wisata Semarang 1. Graha Wisata Semarang
2. SMKN 6 Semarang 2. SMKN 6 Semarang
3. Magistra Utama Semarang 3. Magistra Utama Semarang
4. SMKN 1 Purwodadi 4. SMKN 1 Purwodadi
5. SMKN 5 Semarang 5. SMKN 5 Semarang
6. SMKN 1 Bawen 6. SMKN 1 Bawen
7. SMK Maratam Semarang 7. SMK Maratam Semarang
8. SMKN 2 Semarang 8. SMKN 2 Semarang
9. Stiepari Semarang 9. Stiepari Semarang
Selain program magang siswa tersebut, Perseroan In addition to the student internship program, the
juga memberikan pelatihan pada siswa dalam Company also provides training to students in guest
program dosen tamu pada beberapa institusi lecturer programs at several educational institutions
Pendidikan.
195 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Pengaduan Masyarakat Community Complaints

Highlights
Ikthisar
Masyarakat dapat melakukan pengaduan kepada The public can make complaints to the Company regarding
Perseroan mengenai kualitas pelayanan maupun service quality and the consequences of business
akibat aktivitas bisnis yang ditimbulkan. activities. The community here can be divided into
Masyarakat disini dapat dibagi menjadi kategori categories of consumers/guests and people who live in the

02
konsumen/tamu dan masyarakat yang tinggal di environment around the company. The Company

Management Report
Laporan Manajemen
lingkungan sekitar perusahaan. Perseroan welcomes all stakeholders to submit suggestions and input
mempersilakan seluruh pemangku kepentingan to the Company.
untuk menyampaikan saran dan masukan kepada The public can submit complaints or suggestions regarding
Perseroan. service or quality of products and services, either directly or

03
Masyarakat dapat menyampaikan keluhan maupun via email, letter, telephone or messages on the company's
saran terkait pelayanan atau kualitas produk dan social media. Complaints related to property can be

Company Profile
Profil Perusahaan
jasa, baik secara langsung ataupun melalui email, submitted to Estate Management, while complaints related
surat, telepon ataupun pesan pada sosial media to hospitality can be submitted to the Hotel Manager.
perseroan. Pengaduan terkait properti dapat Complaints received will be processed and followed up

04
disampaikan kepada Estate Manajemen, wisely and professionally, without any intervention.
sedangkan pengaduan terkait perhotelan dapat

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
disampaikan kepada Hotel Manager. Pengaduan
yang diterima akan diproses dan ditindaklanjuti
dengan bijak serta profesional, tanpa adanya
intervensi.

05
Tanggung Jawab Sosial Lingkungan Environmental Social Responsibility

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Kegiatan TJSL (Tanggung Jawab Sosial Lingkungan) TJSL (Environmental Social Responsibility) activity is an
merupakan suatu kegiatan yang dilaksanakan oleh activity carried out by the company towards sustainable
perusahaan terhadap pembangunan development which has several objectives, namely:
berkelanjutan yang memiliki beberapa tujuan
06
yaitu:
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

Bermanfaat bagi pembangunan ekonomi, Beneficial for economic development, social


pembangunan sosial, pembangunan development, environmental development as well as
lingkungan serta pembangunan hukum dan legal development and corporate governance
tata kelola bagi perusahaan Contributing to the creation of added value for the
07

Berkontribusi pada penciptaan nilai tambah company with the principle of being integrated,
Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

bagi perusahaan dengan prinsip terintegrasi, directed, and measurable as well as being
terarah, dan terukur dampaknya serta accountable.
akuntabel Fostering micro and small businesses as well as the
Membina usaha mikro dan usaha kecil serta community around the company
masyarakat sekitar perusahaan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
196

Perseroan melaksanakan berbagai program The Company carries out various social and community
bantuan sosial dan kemasyarakatan, diantaranya : assistance programs, including:
14 April 2022 : CSR di Panti Asuhan Raudlathul April 14 2022 : CSR at the Raudlathul Jannah
Jannah, Ungaran Orphanage, Ungaran
03 Agustus 2022 : CSR Penyerahan kambing 03 August 2022 : CSR Submission of sacrificial
qurban untuk warga lingkungan sekitar Allstay goats to residents of the neighborhood around
Hotel Semarang. Allstay Hotel Semarang.
15 September 2022 : CSR di Palang Merah September 15, 2022 : CSR at the Indonesian Red
Indonesia Kabupaten Sleman Cross, Sleman Regency
20 September 2022 : CSR di Panti Asuhan September 20, 2022 : CSR at the Yayasan Sayap
Yayasan Sayap Ibu Yogyakarta Ibu Yogyakarta Orphanage
197 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Pengembangan Produk/Jasa Product/Service Development

Highlights
Ikthisar
Sebagai perusahaan yang bergerak di industri As a company engaged in the property and hotel
properti dan hotel, Perseroan menyadari bahwa industry, the Company realizes that in its operational
dalam proses operasionalnya, produk/jasa yang processes, the products/services offered to the public

02
ditawarkan pada masyarakat harus selalu must always be developed in order to meet the needs of

Management Report
Laporan Manajemen
dikembangkan agar dapat memenuhi kebutuhan the community. The Company carries out several
masyarakat. Perseroan melakukan beberapa innovations in product development to ensure the quality
inovasi dalam pengembangan produk untuk of the products/services produced.
memastikan kualitas produk/jasa yang dihasilkan.
Pada bisnis properti, Perseroan berupaya In the property business, the Company seeks to

03
mengedepankan aspek ramah lingkungan dengan prioritize environmentally friendly aspects by using

Company Profile
Profil Perusahaan
menggunakan material dan konsep desain yang environmentally friendly materials and design concepts,
ramah lingkungan, sejalan dengan Amaya Home in line with the Amaya Home Resort which carries the
Resort yang mengusung konsep Green living. Green living concept. The Company also provides
Perseroan juga memberikan alternatif pilihan alternative façade options for several housing units to

04
façade pada beberapa unit rumah untuk broaden choices for buyers.

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
memperluas pilihan bagi pembeli. In the hotel sector, the Company seeks to improve
Pada bidang hotel, Perseroan berupaya services to maximize customer satisfaction, among
meningkatkan pelayanan untuk memaksimalkan others, by improving customer experience such as
kepuasan pelanggan antara lain dengan serving traditional menus and city tour programs.

05
meningkatkan customer experience seperti
penyajian menu tradisional dan program city tour.

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
Bagi Perseroan, memperkuat basis pelanggan For the Company, strengthening the customer base is
merupakan salah satu upaya penting an important effort to improve sustainable economic
meningkatkan keberlanjutan kinerja ekonomi. performance. For this reason, the Company intensively
Untuk itu Perseroan secara intensif bekerjasama cooperates with third parties in disseminating
06
dengan pihak ketiga dalam menyebarkan informasi product/service information to the public, including
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

produk/jasa kepada masyarakat termasuk melalui through social media.


sosial media.
Report
07
Financial Statements
Laporan Keuangan

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
198

Aspek Keamanan Produk dan Jasa Product and Service Security Aspects
Sebagai bentuk tanggung jawab perseroan As a form of the company's responsibility to consumers
terhadap konsumen dan seluruh pemangku and all stakeholders, the Company ensures that the
kepentingan, Perseroan memastikan bahwa products and services provided to customers meet the
produk dan jasa yang diberikan kepada pelanggan appropriate standards and have been tested for safety.
telah memenuhi standar kelayakan dan telah diuji The Company has complied with regulations and
keamanannya. standards for property development and always checks
Perseroan telah memenuhi regulasi dan standar the quality of housing units before handing them over to
pembangunan properti dan selalu melakukan buyers. In addition, the Company's hotels have also
pengecekan kualitas unit rumah sebelum obtained Cleanliness, Health, Safety, and Environment
diserahkan kepada pembeli. Selain itu Hotel Sustainability (CHSE) certificates from the Ministry of
Perseroan juga telah memperoleh sertifikat Tourism and Creative Economy / Tourism and Creative
Cleanliness, Health, Safety, and Environment Economy Agency of the Republic of Indonesia. This is
Sustainability (CHSE) dari Kementerian Pariwisata one of the Company's commitments to ensure that the
dan Ekonomi Kreatif / Badan Pariwisata dan services provided to customers meet safety and health
Ekonomi Kreatif Republik Indonesia. Hal tersebut standards
merupakan salah satu komitmen Perseroan untuk
memastikan bahwa layanan yang diberikan kepada
pelanggan telah memenuhi standar keamanan dan
Kesehatan.

Dampak Produk dan Jasa Impact of Products and Service


Keberadaan Perseroan turut memberikan dampak The existence of the Company also has a positive
positif bagi masyarakat sekitar, baik secara ekonomi impact on the surrounding community, both
maupun sosial. Dampak positif pada aspek economically and socially. The positive impact on the
ekonomi antara lain, penyerapan tenaga kerja, dan economic aspect includes employment, and improving
peningkatan ekonomi UKM (Usaha Kecil dan the SME (Small and Medium Enterprises) economy
Menengah) melalui kegiatan ekonomi tidak through indirect economic activities, while the positive
langsung, sedangkan dampak positif pada aspek impact on the social aspect includes educational
sosial diantaranya program bantuan pendidikan, assistance programs, social services, and others. On
bakti sosial, dan lainnya. Di sisi lain, kami juga the other hand, we also identify potential negative
mengidentifikasi potensi dampak negatif impacts including environmental aspects. We always
diantaranya aspek lingkungan. Kami senantiasa increase the positive impact of the Company's presence
meningkatkan dampak positif atas keberadaan on the surrounding community through various
Perseroan bagi masyarakat sekitar melalui berbagai community programs that are outlined in targeted goals
program kemasyarakatan yang dituangkan dalam and strategies.
tujuan dan strategi yang terarah.
199 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

01
Jumlah Produk yang Ditarik Number of Products Withdrawn

Highlights
Ikthisar
Dalam operasional Perseroan selama ini tidak In the Company's operations so far there has never
pernah terjadi penarikan kembali unit yang sudah been a recall of units that have been sold and have
dijual dan telah diserahkan kepada konsumen, been handed over to consumers, except for

02
kecuali pembatalan penjualan terhadap unit yang cancellations of sales of units that have not been

Management Report
Laporan Manajemen
belum diserah terimakan karena beberapa hal handed over due to several reasons, including
antara lain pembatalan dari pihak konsumen atau cancellations from the consumer or the consumer not
konsumen tidak memenuhi kewajiban fulfilling the obligation to pay down payment
pembayaran angsuran uang muka. installments.

03
Survey Kepuasan Pelanggan Customer satisfaction survey

Company Profile
Profil Perusahaan
Perusahaan memandang pentingnya kepuasan The company views the importance of customer
pelanggan sebagai salah satu tolak ukur penilaian satisfaction as one of the most effective assessment
paling efektif dari keseluruhan aspek kualitas measures of all aspects of the company's product

04
produk yang dimiliki Perusahaan. Untuk quality. To map the product's weaknesses and strengths
memetakan kelemahan dan kelebihan produk dan and its position among customers, the Company

and Analysis
Management Discussion
Manajemen
Analisis dan Pembahasan
posisinya di tengah-tengah pelanggan, Perusahaan conducts a customer satisfaction survey which includes
melakukan survei kepuasan pelanggan yang an assessment of the Company's products and
meliputi penilaian terhadap produk dan layanan services. As a company engaged in the property sector,
yang dimiliki Perusahaan. Sebagai perusahaan the Company is committed to conducting customer

05
yang bergerak di bidang properti, Perseroan satisfaction surveys when units have been handed over

Governance
Good Corporate
Tata Kelola Perusahaan
berkomitmen untuk melakukan survei kepuasan to consumers, to find out how high the level of customer
pelanggan ketika unit sudah diserahterimakan satisfaction is with the products and services provided
kepada konsumen, untuk mengetahui seberapa by the Company.
besar tingkat kepuasan konsumen terhadap Customers can provide an assessment of the services
produk dan layanan yang diberikan Perusahaan. provided through the OTA (Online Travel Agent)
06
Pelanggan dapat memberikan penilaian terhadap application where they place an order. In addition, guest
Sustainbility Report
Laporan Keberlanjutan

jasa yang diberikan melalui aplikasi OTA (Online comments are provided to get ratings from customers.
Travel Agent) tempat mereka melakukan The customer's assessment is then recorded to serve
pemesanan. Selain itu disediakan guest comment as material for the Company's evaluation.
untuk mendapatkan penilaian dari pelanggan.
07

Penilaian dari pelanggan tersebut kemudian


Report
Financial Statements
Laporan Keuangan

dicatat untuk menjadi bahan evaluasi Perseroan.

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
200
Analisis dan Pembahasan
Ikthisar Profil Perusahaan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Laporan Keuangan
Laporan Manajemen Laporan Keberlanjutan
01 Highlights 02 Management Report 03 Company Profile 04 Management Discussion 05 Good Corporate
Governance
06 Sustainbility Report 07 Financial Statements
Report
and Analysis
PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
2022 Laporan
201
202
203 PT KOTA SATU PROPERTI Tbk

INDEKS PENGUNGKAPAN KRITERIA POJK


NO. 51/POJK.03/2017
INDEKS PENGUNGKAPAN KRITERIA POJK NO. 51/POJK.03/2017

No. Indeks Uraian Halaman


No. Index Description Page

1. Strategi Keberlanjutan / Sustainability Strategy 166


a Topik Material / Material Topics 167
b.Umpan Balik / Feedback 168
c. Kontak Terkait Laporan / Contact Related To The Report 168
2. Profil Perseroan / Company Profil 169
a Bidang usaha 169
b.Produk, layanan, dan kegiatan usaha yang dijalankan 169
c. Keanggotaan pada asosiasi 169
3. Penjelasan Direksi / Message From Board of Directors 172
4. Tata Kelola Berkelanjutan / Sustainability Good Governance 175
a Penanggung jawab penerapan keuangan berkelanjutan 175
b.Pengembangan kompetensi terkait keuangan berkelanjutan 176
c. Penilaian risiko atas penerapan keberlanjutan 178
d. Hubungan dengan pemangku kepentingan 179
e. Permasalahan terhadap penerapan keuangan berkelanjutan 180
5. Kinerja Berkelanjutan / Sustainability Performance 181
a Kinerja Ekonomi Berkelanjutan / Economic Sustainability Performance 181
b.Kinerja Lingkungan Hidup Berkelanjutan / Environmental Sustainability 182
Performance
i. Aspek Umum 183
ii. Aspek Material 183
iii. Aspek Energi 185
iv. Aspek Air 187
v. Aspek Limbah dan efluen 188
vi. Aspek Pengaduan terkait lingkungan hidup 190
c. Kinerja Sosial berkelanjutan / Social Sustainability Performance 191
i. Aspek Ketenaga kerjaan 191
i.ii Kesetaraan kesempatan bekerja 191
i.ii Tenaga kerja anak dan tenaga kerja paksa 191
i.iii Upah minimum regional 192
i.iv Lingkungan bekerja yang layak dan aman 192
i.v Pelatihan dan pengembangan kemampuan pegawai 193
ii. Aspek Masyarakat 194
ii.i Dampak operasi terhadap masyarakat sekitar 195
ii.ii Pengaduan masyarakat 195
ii.iii Kegiatan tanggung jawab sosial lingkungan 195
d. Tanggung jawab pengembangan produk/jasa berkelanjutan 195
i. Inovasi dan pengembangan produk / jasa keuangan berkelanjutan 197
ii. Produk/jasa yang sudah dievaluasi keamanannya bagi pelanggan 198
iii. Dampak produk/jasa 198
iv. Jumlah produk yang ditarik kembali 199
v. Survey kepuasan pelanggan terhadap produk dan atau jasa 199
6. Lembar Umpan Balik / Feedback Form 201
a.Verifikasi tertulis dari pihak independen (jika ada) 201
b. Lembar Umpan Balik 201
c. Tanggapan terhadap umpan balik laporan keberlanjutan tahun sebelumnya 202

2022 Laporan Tahunan & Keberlanjutan


Annual & Sustainability Report
Analisis dan Pembahasan
Ikthisar Profil Perusahaan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Laporan Keuangan
Laporan Manajemen Laporan Keberlanjutan
01 Highlights 02 Management Report 03 Company Profile 04 Management Discussion 05 Good Corporate
Governance
06 Sustainbility Report 07 Financial Statements
Report
and Analysis
KEUANGAN
LAPORAN

Financial
Report
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK

LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN/


CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

Untuk Tahun-tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 dan 2021/


For The Years Ended December 31, 2022 and 2021

Beserta Laporan Auditor Independen/


With Independent Auditor’s Report
Daftar Isi/ Table of Contents

Halaman/Page

Surat Pernyataan Direksi Directors Statements Letter

Laporan Auditor Independen Independent Auditors Report

Laporan Keuangan Konsolidasian Consolidated Financial Statements

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian 1–2 Consolidated Statements of Financial


Position

Laporan Laba Rugi Dan Penghasilan 3 Consolidated Statements of Profit or Loss


Komprehensif Lain Konsolidasian and Other Comprehensive Income

Laporan Perubahan Ekuitas Konsolidasi 4 Consolidated Statements of Changes in


Equity

Laporan Arus Kas Konsolidasian 5 Consolidated Statements of Cash Flows

Catatan Atas Laporan Keuangan 6 - 84 Notes to Consolidated Financial


Konsolidasian Statements

Lampiran Appendices

Informasi Laporan Keuangan Induk Saja i – iv Parent Only Financial Report Information
Laporan No. 00032/2.1055/AU.1/03/1255-1/1/IV/2023 Report No. 00032/2.1055/AU.1/03/1255-1/1/IV/2023

Laporan Auditor Independen (Lanjutan) Independent Auditors’ Report (Continued)

Ketidakpastian material yang terkait dengan Material uncertainty related to going concern
kelangsungan usaha

Sebagaimana dijelaskan didalam Catatan 33 atas As disclosed in Note 33 to the consolidated financial
laporan keuangan konsolidasian, Kelompok Usaha telah statement, the Group has suffered recurring losses from
mengalami kerugian berulangkali dalam kegiatan its operations and booked accumulated losses as of
usahanya dan membukukan akumulasi kerugian pada Desember 31, 2022 amounted to Rp60.625.179.135.
tanggal 31 Desember 2022 sebesar Rp60.625.179.135. These conditions indicate the existence of a material
Kondisi tersebut mengindikasikan adanya ketidakpastian uncertainty that may cast significant doubt about the
material yang dapat menyebabkan keraguan signifikan Group’s ability to continue as a going concern.
atas kemampuan Kelompok Usaha untuk Management Group’s plans in regards to these matters
mempertahankan kelangsungan usahanya. Rencana are also disclosed in Note 33 to the consolidated
manajemen Kelompok Usaha sebagai tanggapan financial statement. Our opinion is not modified in
terhadap kondisi tersebut juga diungkapkan dalam respect of this matter.
Catatan 33 atas laporan keuangan konsolidasian. Opini
kami tidak dimodifikasi sehubungan dengan hal tersebut.

Hal Audit Utama Key Audit Matters

Hal audit utama adalah hal-hal yang menurut Key audit matters are those matters that, in our
pertimbangan profesional kami, merupakan hal yang professional judgment, were of most significance in our
paling signifikan dalam audit kami atas laporan audit of the consolidated financial statements of the
keuangan konsolidasian periode kini. Hal-hal tersebut current period. These matters were addressed in the
disampaikan dalam konteks audit kami atas laporan context of our audit of the consolidated financial
keuangan secara keseluruhan, dan dalam merumuskan statements as a whole, and in forming our opinion
opini kami atas laporan keuangan konsolidasian terkait, thereon, and we do not provide a separate opinion on
kami tidak menyatakan suatu opini terpisah atas hal these matters
audit utama tersebut.

Penilaian dan klasifikasi persediaan real estat dan Valuation and classification of real estate inventories
tanah untuk pengembangan and land for development

Lihat ke Catatan 2k dan 2l - Kebijakan Akuntansi atas Refer to Notes 2k and 2l - Accounting Policies on
Persediaan dan Tanah untuk Pengembangan, Catatan Inventories and Land for Development, Note 7 -
7 - Persediaan dan Catatan 8 - Tanah untuk Inventories and Note 8 - Land for Development.
Pengembangan.

Pada tanggal 31 Desember 2022, jumlah persediaan As of December 31, 2022, the real estate inventories
real estat dan tanah untuk pengembangan Kelompok and land for development amounted to Rp
Usaha masing-masing sebesar Rp125.678.897.304 dan 125.678.897.304 and Rp 15.851.717.450, respectively.
Rp15.851.717.450. Persediaan real estat dan tanah Real estate inventories and land for development are
untuk pengembangan dinyatakan berdasarkan biaya stated at cost or net realizable value, whichever is
atau nilai realisasi bersih, mana yang lebih rendah. lower.

ii
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF FINANCIAL POSITIONS


31 Desember 2022 dan 2021 December 31, 2022 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

Catatan/
Notes 2022 2021

ASET ASSETS
Aset Lancar Current Assets
Kas dan setara kas 2i, 4 3.877.919.052 2.024.149.913 Cash and cash equivalents
Piutang usaha - pihak ketiga 2j, 5 6.140.352.408 7.408.492.707 Trade receivables - third parties
Piutang lain-lain Other receivables
Pihak ketiga 2j, 6 2.720.549.240 2.876.465.635 Third parties
Biaya dibayar di muka 2m 749.391.168 1.251.893.897 Prepaid expenses
Persediaan 2k, 7 125.678.897.304 146.637.043.406 Inventories
Aset lancar lainnya 8 46.039.978 538.667.315 Other current assets
Jumlah Aset Lancar 139.213.149.150 160.736.712.874 Total Current Assets

Aset Tidak Lancar Non Current Assets


Piutang Lain-lain
Tanah untuk pengembangan 2l, 9 15.851.717.450 15.851.717.450 Land bank
Properti investasi - bersih 2o, 11 5.422.343.096 1.002.587.662 Property investments - net
Aset tetap - bersih 2n, 10 71.867.146.240 76.124.938.808 Fixed assets - net
Aset pajak tangguhan 2v, 18d 5.621.771.907 5.744.469.981 Deferred tax assets
Jumlah Aset Tidak Lancar 98.762.978.701 98.723.713.901 Total Non Current Assets
JUMLAH ASET 237.976.127.852 259.460.426.775 TOTAL ASSETS

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan.
The accompanying notes to the consolidated financial statements form an integral part of these consolidated financial statements.

1
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF FINANCIAL POSITIONS


31 Desember 2022 dan 2021 December 31, 2022 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

Catatan/
Notes 2022 2021

LIABILITAS DAN EKUITAS LIABILITIES AND EQUITY


Liabilitas Jangka Pendek Short Term Liabilities
Utang usaha - pihak ketiga 2j, 12 1.854.008.046 876.575.444 Trade payables - third parties
Pihak berelasi 2h,13 48.813.821.329 38.212.787.608 Related Parties
Utang lain-lain - pihak ketiga 2j, 17 525.825.298 1.637.874.614 Other payables - third parties
Utang akrual 16 1.902.322.539 901.551.150 Accrued payables
Utang pajak 2v, 18a 3.406.649.009 4.223.222.630 Tax payables
Utang pinjaman - bagian jangka pendek 14 4.950.000.000 4.730.000.000 Loan payables - short term portion
Utang Leasing Jangka Pendek 9.948.000 - Short term lease debt
Uang muka penjualan 14 12.433.490.632 17.359.415.679 Unearned revenue
Liabilitas Sewa 136.993.009 530.327.857
Jumlah Liabilitas Jangka Pendek 74.033.057.860 68.471.754.981 Total Current Liabilities

Liabilitas Jangka Panjang Long Term Liabilities


Utang pinjaman - bagian jangka panjang 15 102.376.388.650 119.980.498.875 Loan payables - long term portion
Liabilitas imbalan pasca kerja 2s, 19d 451.786.925 1.868.558.223 Employment benefits liabilities
Jumlah Liabilitas Jangka Panjang 102.828.175.575 121.849.057.098 Total Long Term Liabilities
JUMLAH LIABILITAS 176.861.233.435 190.320.812.080 TOTAL LIABILITIES

EKUITAS EQUITY
Modal saham 20 131.250.000.000 131.250.000.003 Share capital
Tambahan modal disetor 21 (12.235.280.118) (12.235.280.118) Additional paid-in capital
Penghasilan/(kerugian) komprehensif lain 953.624.654 786.282.542 Other comprehensive income/(loss)
Akumulasi rugi (60.625.179.135) (52.507.916.514) Accumulated loss
Jumlah Ekuitas Yang Dapat Diatribusikan Total equity attributable to
Kepada Entitas Induk 59.343.165.401 67.293.086.005 parent entity
Kepentingan non pengendali 1.771.729.017 1.846.528.690 Non controlling interest
JUMLAH EKUITAS 61.114.894.417 69.139.614.695 TOTAL EQUITY
JUMLAH LIABILITAS DAN EKUITAS 237.976.127.852 259.460.426.775 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan.
The accompanying notes to the consolidated financial statements form an integral part of these consolidated financial statements.

2
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

LAPORAN LABA RUGI DAN PENGHASILAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF PROFIT OR


KOMPREHENSIF LAINNYA KONSOLIDASIAN LOSS AND OTHER COMPREHENSIVE INCOME
Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan Dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

Catatan/Notes 2022 2021

Pendapatan 2p, 22 32.164.228.563 21.472.858.707 Revenues


Beban pokok pendapatan 2p, 23 (20.485.073.307) (18.020.153.992) Cost of sales
Laba kotor 11.679.155.255 3.452.704.715 Gross profit

Beban penjualan 2p, 24 (1.176.384.301) (562.633.285) Selling expenses


Beban umum dan administrasi 2p, 25 (8.705.457.615) (10.592.622.556) General and administrative expenses
Pendapatan keuangan 2p 19.069.063 16.970.378 Financial income
Beban keuangan 2p, 26 (1.949.904.681) (1.626.825.065) Financial expenses
Pendapatan/(beban) lain-lain - bersih 2p, 28 (7.211.812.426) (8.425.192.341) Other Income/(expenses) - net
Beban pajak final 2v, 17c (729.736.485) (307.350.771) Final tax expenses
RUGI SEBELUM PAJAK PENGHASILAN (8.075.071.189) (18.044.948.925) LOSS BEFORE INCOME TAX
MANFAAT/(BEBAN) PAJAK PENGHASILAN INCOME TAX BENEFITS/(EXPENSES)
Pajak kini 2v (28.804.627) - Current Tax
Pajak Tangguhan 2v, 18c (86.918.206) 1.037.044.067 Deferred Tax
Jumlah Manfaat/(Beban) Pajak Penghasilan (115.722.833) 1.037.044.067 Total Income Tax Benefits/(Expenses)
RUGI PERIODE BERJALAN (8.190.794.022) (17.007.904.858) LOSS FOR THE YEAR
PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN OTHER COMPREHENSIVE INCOME
Pengukuran kembali imbalan pasca kerja 2s, 19c 173.049.090 (31.456.202) Remeasurement of post-employment
benefits
Pajak penghasilan terkait 2v, 18d (6.975.252) (1.210.392) Income tax related
Jumlah Penghasilan/(Beban) Komprehensif Lain 166.073.838 (32.666.594) Total Other Comprehensive Income/(Expense)

RUGI KOMPREHENSIF (8.024.720.184) (17.040.571.452) COMPREHENSIVE LOSS

Laba/(rugi) tahun berjalan yang dapat diatribusikan Profit/(loss) of the year attributable to:
kepada:
- Entitas induk (8.117.262.621) (16.788.398.476) - Parent entiy
- Kepentingan non pengendali (73.531.401) (219.506.381) - Non controlling interest
(8.190.794.022) (17.007.904.857)

Laba/(rugi) komprehensif yang dapat diatribusikan Comprehensive income/(loss)


kepada: attributable to:
- Entitas induk (7.949.920.512) (16.820.796.859) - Parent entiy
- Kepentingan non pengendali (74.799.672) (219.774.593) - Non controlling interest
(8.024.720.184) (17.040.571.452)

Rugi per Saham Dasar 2x, 26 (6,49) (13,43) Loss per Share

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan.
The accompanying notes to the consolidated financial statements form an integral part of these consolidated financial statements.

3
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF CHANGES IN EQUITY


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 dan 2021 For The Years Ended December 31, 2022 and 2021
(Disajikan Dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

Ekuitas yang dapat diatribusikan kepada


Equity attributable to ownership of parent entity
Tambahan Penghasilan Laba Ditahan Kepentingan
Modal saham / modal disetor/ komprehensif lain / (akumulasi rugi)/ non pengendali / Jumlah ekuitas /
Share capital Additional Other comprehensive Retained earnings Non controlling Total equity
share capital income (accumulated loss) interest

Saldo per 31 Desember 2020 131.250.000.000 (12.235.280.118) 818.680.924 (35.719.518.038) 2.066.303.285 86.180.186.051 Balance as of December 31, 2020
Kepentingan non pengendali dari perubahan saham - Non controlling interest from changes in share holder
Laba/(rugi) periode berjalan - (16.788.398.476) (219.506.381) (17.007.368.343) Profit/(loss) for the year
modal disetor -
Penghasilan komprehensif lain tahun berjalan (32.398.382) (268.212) (33.203.018) Other comprehensive income for the year
Biaya emisi saham Shares Issuance cost
Saldo per 31 Desember 2021 131.250.000.000 (12.235.280.118) 786.282.542 (52.507.916.514) 1.846.528.692 69.139.614.689 Balance as of December 31, 2021

Modal Disetor - - Paid - up Capital


Laba/(rugi) periode berjalan - (8.117.262.621) (73.531.401) (8.190.794.022) Profit/(loss) for the year
Penghasilan komprehensif lain tahun berjalan - - 167.342.109 - (1.268.271) 166.073.838 Other comprehensive income for the year
Saldo per 31 Desember 2022 131.250.000.000 (12.235.280.118) 953.624.652 (60.625.179.135) 1.771.729.020 61.114.894.506 Balance as of December 31, 2022

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan.
The accompanying notes to the consolidated financial statements form an integral part of these consolidated financial statement

4
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF CASH FLOW


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 And 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

Catatan/
Notes 2022 2021

ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI CASH FLOWS FROM OPERATING ACTIVITIES
Penerimaan dari pelanggan 28.662.360.210 19.280.884.271 Receipt from customers
Penerimaan lain-lain 19.069.063 16.970.379
Pembayaran kepada pemasok (9.715.467.824) (12.537.730.513) Payment to suppliers
Pembayaran kepada karyawan (5.767.546.924) (5.629.958.619) Payment to employees
Pembayaran beban bunga (1.939.956.682) (1.626.825.065) Payment of interest expense
Pembayaran lain-lain (382.501.273) -
Pembayaran pajak penghasilan (845.378.249) - Payment of income tax
ARUS KAS BERSIH YANG DIPEROLEH UNTUK NET CASH FLOWS PROVIDED BY
AKTIVITAS OPERASI 10.030.578.321 (496.659.547) OPERATING ACTIVITIES

ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI CASH FLOWS FROM INVESTING ACTIVITIES
Perolehan aset tetap (291.631.372) (2.737.832.161) Acquisition of fixed assets
Penjualan aset tetap - 73.800.355 Sale of fixed assets
ARUS KAS BERSIH YANG DIGUNAKAN UNTUK NET CASH FLOWS USED IN
AKTIVITAS INVESTASI (291.631.372) (2.664.031.806) INVESTING ACTIVITIES

ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN CASH FLOWS FROM FINANCING ACTIVITIES
Pembayaran utang bank dan lembaga keuangan lain (17.374.162.225) (17.402.669.532) Payments of bank loan and other financial institutions
Penerimaan dari pihak berelasi 10.601.033.721 523.476.210 Receipt from related parties
Penerimaan dari pihak ketiga (1.112.049.316) 18.934.057.328 Receipt from third parties
ARUS KAS BERSIH (DIGUNAKAN UNTUK)/ NET CASH FLOWS (USED IN)/PROVIDED FROM
DIPEROLEH DARI AKTIVITAS PENDANAAN (7.885.177.820) 2.054.864.007 FINANCING ACTIVITIES
PENURUNAN KAS BERSIH 1.853.769.129 (1.105.827.347) NET DECREASE IN CASH
CASH AND CASH EQUIVALENT AT
KAS DAN SETARA KAS AWAL TAHUN 3 2.024.150.012 3.129.977.359 BEGINNING YEAR
SALDO KAS DAN SETARA KAS AKHIR TAHUN 3 3.877.919.141 2.024.150.012 CASH AND CASH EQUIVALENT AT ENDING YEAR

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan.
The accompanying notes to the consolidated financial statements form an integral part of these consolidated financial statem

5
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

1. UMUM 1. GENERAL
a. Pendirian dan Informasi Umum a. Establishment of the Company
PT Kota Satu Properti Tbk (“Perusahaan” atau “Entitas PT Kota Satu Properti Tbk ("Company" or “Parent
Induk”) didirikan berdasarkan Akta No. 6 tanggal 3 Entity”) was established based on Deed No. 6 dated
Oktober 2012 dari Maria Yosefa Deni, S.H., notaris di October 3, 2012, from Maria Yosefa Deni, S.H., notary in
Kota Semarang. Akta pendirian tersebut telah disahkan Semarang. The deed of establishment was approved by
oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik the Minister of Law and Human Rights of the Republic of
Indonesia dengan Surat Keputusannya No. AHU- Indonesia with his Decree No. AHU-58590.AH.01.01.
58590.AH.01.01. Tahun 2012 tanggal 19 November Year 2012 dated November 19, 2012, and announced in
2012, serta diumumkan dalam Berita Negara Republik the State Gazette of the Republic of Indonesia No. 45
Indonesia No.45 tanggal 6 Juni 2013, Tambahan Berita dated June 6, 2013, Additional State Gazette No. 65951.
Negara No. 65951. Anggaran Dasar Perusahaan telah The Articles of Association of the Company have been
mengalami beberapa kali perubahan, terakhir dengan amended several times, most recently with Deed No. 02
Akta No. 02 tanggal 03 Mei 2019, dari Notaris Retno dated May 03, 2019, from Notary Retno Hertiyanti, S.H.,
Hertiyanti, S.H., M.H., antara lain sehubungan dengan M.H., concerning with management changes, business
perubahan pengurus dan perubahan maksud dan tujuan objectives and activities. The amendment deed has
serta kegiatan usaha. Akta perubahan tersebut telah been approved by the Minister of Law and Human Rights
memperoleh pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak of the Republic of Indonesia with Decree No. AHU-
Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Surat 025337.AH.01.12 Year 2019 dated May 13, 2019. On
Keputusan No. AHU-025337.AH.01.12 Tahun 2019 August 3, 2022 it has a General Meeting of Shareholders
tanggal 13 Mei 2019. Pada tanggal 3 Agustus 2022 is held and it occurs changes in the composition of
telah dilakukan Rapat Umum Pemegang Saham dan shareholders and management from PT Kota Satu Tbk,
terjadi perubahan susunan pemegang saham dan based on Retno's notary Deed Hertiyanti, S.H with no. 03
pengurus dari PT Kota Satu Tbk, berdasarkan Akta
notaris Retno Hertiyanti, S.H dengan no. 03

Sesuai dengan Pasal 3 Anggaran Dasar Perusahaan, In accordance with Article 3 of the Company’s Articles of
maksud dan tujuan Perusahaan adalah berusaha dalam Association, the scope of its activities are real estate,
bidang real estat, aktivitas profesional, ilmiah dan teknis, professional, scientific and technical activities, other
aktivitas penunjang usaha lainnya. Pada saat ini kegiatan business support activities. Currently, the business
usaha yang dijalankan Perusahaan adalah activities carried out by the Company are the
pembangunan dan penjualan rumah tinggal pada proyek development and sale of residential property on The
The Amaya. Amaya project.
Perusahaan mulai beroperasi secara komersial pada The company started operating commercially in 2013.
tahun 2013.

Perusahaan berkedudukan di Kota Semarang dengan The company is located in Semarang with headquarters
kantor pusat beralamat di Jl. M.T. Haryono, Ruko located at Jl. M.T. Haryono, Ruko The Amaya CA 1-3
The Amaya CA 1-3 Ungaran, Jawa Tengah. Ungaran, Central Java.

b. Penawaran Umum Pemegang Saham b. Public Offering Shareholders


Pada tanggal 26 Oktober 2018, Perusahaan On October 26, 2018, the Company obtained an
memperoleh pernyataan efektif dari Otoritas Jasa effective statement from the Financial Services Authority
Keuangan (OJK) melalui Surat Nomor S-153/D.04/2018 (OJK) through Letter Number S-153 / D.04 / 2018 to
untuk melakukan Penawaran Umum Perdana Saham conduct an Initial Public Offering of 500.000.000 shares
sebanyak 500.000.000 saham dengan nilai nominal with a nominal value of Rp100 per share at the offering
Rp100 per saham dengan harga penawaran sebesar price in the amount of Rp117 per share through the
Rp117 per saham melalui pasar modal dan saham telah capital market and shares listed on the Indonesia Stock
dicatatkan pada Bursa Efek Indonesia pada tanggal 5 Exchange on November 5, 2018.
November 2018.
6
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

1. UMUM (LANJUTAN) 1. GENERAL (CONTINUED)

c. Susunan Pengurus dan Karyawan c. Boards of Management and Employees

Jumlah karyawan Perusahaan pada tanggal 31 The number of employees of the company on December
Desember 2022 dan 2021 masing-masing sebanyak 94 31, 2022 and 2021 respectively as many as 94 and 67
dan 67 karyawan. employees.

Berikut susunan pengurus Perusahaan pada tanggal 31 Following the order of the Company's Executive Board on
Desember 2022 dan 2021 sebagai berikut: December 31, 2022 and 2021, as follows:

31 Desember 2022/ December 31, 2022


Komisaris : Arief Sugiyo : Chairman
Komisaris Independen : Ibnu Dody Prayitno : Independent Commissioner
Direktur Utama : Momog Irnawan : Managing Director
Direktur : Leo Agung Vito Wicaksana : Director

31 Desember 2021/ December 31, 2021


Komisaris : Arief Sugiyo : Chairman
Komisaris Independen : Hengky Susanto : Independent Commisioner
Direktur Utama : Johan Prasetyo Santoso : President Director
Direktur : Hanna Priskilla : Director

Personel manajemen kunci Perusahaan meliputi seluruh The Company's key management personnel include all
anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan. members of the Company's Board of Commissioners and
Manajemen kunci tersebut memiliki kewenangan dan Directors. The key management has the authority and
tanggung jawab untuk merencanakan, memimpin dan responsibility to plan, lead and control the activities of the
mengendalikan aktivitas Perusahaan. Company.

Susunan Komite Audit Perusahaan sebagai berikut: The Company’s Audit Committees are as follows:
Ketua : Ibnu Dody Prayitno Chairman: Ibnu Dody Prayitno
Anggota: 1. Yanita Kurniadi Member : 1. Yanita Kurniadi
2. Alexander Eko Nugroho 2. Alexander Eko Nugroho

7
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

1. UMUM (LANJUTAN) 1. GENERAL (CONTINUED)

d. Entitas Anak yang Dikonsolidasi d. Consolidated Subsidiaries

Perusahaan memiliki saham entitas anak dan memiliki The Company owns shares of subsidiaries and has
pengendalian atas entitas anak tersebut, baik langsung control over these subsidiaries, either directly or indirectly.
maupun tidak langsung. Rincian entitas anak yang The details of the consolidated subsidiaries are as
dikonsolidasi sebagai berikut: follows:

Tahun Jumlah Aset


Status Beroperasi % Kepemilikan (Sebelum Eliminasi)
Entitas Anak Kedudukan Bidang Usaha Operasional Komersial 2022 2021 2022 2021

Kepemilikan langsung:

PT Kota Satu Pratama Jakarta Pembangunan, Belum - 99,99% 99,99% 77.031.338.473 89.898.266.112
perdagangan, perindustrian, beroperasi
pengangkutan darat, (entitas induk
agrobisnis, percetakan, PT Kota Satu
perbengkelan, dan jasa Persada)
kecuali jasa dalam bidang
hukum dan pajak

PT Kota Satu Manajemen Jakarta Pembangunan, Beroperasi 2014 99,68% 99,68% 3.097.118.099 2.720.625.919
perdagangan, perindustrian,
pengangkutan darat,
agrobisnis, percetakan,
perbengkelan, dan jasa
kecuali jasa dalam bidang
hukum dan pajak

PT Kota Satu Persada Semarang Penyediaan akomodasi Beroperasi 2013 16,67% - 81.137.207.390 88.200.874.528
berupa hotel dan pelayanan
penginapan yang dilengkapi
dengan pelayanan
pariwisata lainnya yang
digunakan untuk tujuan
pariwisata

8
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

1. UMUM (LANJUTAN) 1. GENERAL (CONTINUED)

d. Entitas Anak Yang Dikonsolidasi (Lanjutan) d. Consolidated Subsidiaries (Continued)

Comercial Total Assets


Operational Operated % of ownership (Before Eliminations)
Subsidiaries Position Business Status Year 2021 2020 2021 2020

Direct Ownership:

PT Kota Satu Pratama Jakarta Development, trade, Not operate - 99,99% 99,99% 79.870.864.700 89.898.266.112
industry, land trasnportation, (parent
agricultural business, company of
printing, workshop, and PT Kota Satu
services except law and tax Persada)
service

PT Kota Satu Manajemen Jakarta Development, trade, Operate 2014 99,68% 99,68% 2.870.748.019 2.720.625.919
industry, land trasnportation,
agricultural business,
printing, workshop, and
services except law and tax
service

PT Kota Satu Persada Semarang Hotel accomodation service Operate 2013 16,67% - 81.137.207.390 88.200.874.52
and other tourism services

PT Kota Satu Pratama (KSPT) PT Kota Satu Pratama (KSPT)

KSPT didirikan berdasarkan Akta No. 410 tanggal 8 KSPT was established based on Notarial Deed No. 410
Agustus 2014 dari Stefanie Hartanto, S.H., M.Kn., dated August 8, 2014 from Stefanie Hartanto, S.H.,
Notaris di Tangerang. Akta pendirian tersebut telah M.Kn., Notary in Tangerang. The deed of establishment
mendapat pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak was approved by the Minister of Law and Human Rights
Asasi Manusia Republik Indonesia, dalam Surat of the Republic of Indonesia, in Decree No. AHU-
Keputusan No. AHU-23651.40.10.2014 tanggal 8 23651.40.10.2014 dated September 8, 2014.
September 2014.

KSPT bergerak dalam bidang pembangunan, KSPT is engaged in development, trade, industry, land
perdagangan, perindustrian, pengangkutan darat, transportation, agribusiness, printing, workshop and
agrobisnis, percetakan, perbengkelan dan jasa, kecuali services, except legal and tax services.
jasa dalam bidang hukum dan pajak.

9
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

1. UMUM (LANJUTAN) 1. GENERAL (CONTINUED)

d. Entitas Anak Yang Dikonsolidasi (Lanjutan) d. Consolidated Subsidiaries (Continued)

Pada tanggal 31 Desember 2019, Perusahaan memiliki As of December 31, 2019, the Company had 399.990
399.990 saham di KSPT atau sebesar shares in KSPT or equal to Rp39.999.000.000 with
Rp39.999.000.000 dengan kepemilikan sebesar ownership of 99,998%. The company acquired KSPT on
99,998%. Perusahaan mengakuisisi KSPT pada tanggal 13 and 27 December 2017 through the acquisition of 7
13 dan 27 Desember 2017 melalui pengambilalihan 7 KSPT shares from Ny. Elizabeth Diana Anggraeni, a
lembar saham KSPT dari Ny. Elizabeth Diana Anggraeni, related party, and 16.983 KSPT shares from PT Kota
pihak berelasi, dan 16.983 lembar saham KSPT dari PT Satu Indonesia (KSI), the parent company of the
Kota Satu Indonesia (KSI), entitas induk Perusahaan. Company. On December 27, 2017, the Company's
Pada tanggal 27 Desember 2017, modal dasar dan authorized and paid-up capital was increased from
modal disetor Perusahaan ditingkatkan masing-masing 50.000 shares to 1.600.000 shares and from 17.000
dari 50.000 lembar saham menjadi 1.600.000 lembar shares to 400.000 shares.
saham dan dari 17.000 lembar saham menjadi 400.000
lembar saham.
Transaksi antara Perusahaan dengan KSI dicatat sesuai Transactions between the Company and KSI are
PSAK 38 - Kombinasi Bisnis Entitas Sepengendali. Tidak recorded in accordance with PSAK 38 - Business
terdapat dampak terhadap ekuitas Perusahaan atas Combinations of Entities Under Common Control. There
transaksi tersebut. was no impact on the Company's equity of the
transaction.

PT Kota Satu Manajemen (KSM) PT Kota Satu Manajemen (KSM)

KSM didirikan berdasarkan Akta No. 887 tanggal 27 KSM was established based on Notarial Deed No. 887
Februari 2014 dari Stefanie Hartanto, S.H., M.Kn., dated February 27, 2014 from Stefanie Hartanto, S.H.,
Notaris di Tangerang. Akta pendirian tersebut telah M.Kn., Notary in Tangerang. The deed of establishment
mendapat pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak was approved by the Minister of Law and Human Rights
Asasi Manusia Republik Indonesia, dalam Surat of the Republic of Indonesia, in a Decree
Keputusan No. AHU-10.06905. PENDIRIAN-PT.2014 dated March
No. AHU-10.06905.PENDIRIAN-PT.2014 tanggal 19 19, 2014.
Maret 2014.

KSM bergerak dalam bidang aktivitas konsultasi KSM is engaged in other management consulting
manajemen lainnya, aktivitas konsultasi pariwisata, activities, tourism consulting activities, the provision of
penyediaan akomodasi lainnya, dan real estat atas dasar other accommodation, and real estate on a fee or
balas jasa (fee) atau kontrak. contract basis.

Pada tanggal 31 Desember 2020, Perusahaan memiliki As of December 31, 2020, the Company had 2.492
2.492 saham di KSM atau sebesar shares in CBO or equal to Rp249.200.000 with
Rp 249.200.000 dengan kepemilikan sebesar 99,68%. ownership of 99,68%. The company acquired KSM on
Perusahaan mengakuisisi KSM pada tanggal 13 and 27 December 2017 through the acquisition of 742
13 dan 27 Desember 2017 melalui pengambilalihan 742 KSM shares from related parties. On December 27,
lembar saham KSM dari pihak berelasi. Pada tanggal 27 2017, the Company's authorized and paid-up capital was
Desember 2017, modal dasar dan modal disetor increased from 3.000 shares to 10.000 shares and from
Perusahaan ditingkatkan masing-masing dari 3.000 750 shares to 2.500 shares.
lembar saham menjadi 10.000 lembar saham dan dari
750 lembar saham menjadi 2.500 lembar saham.

10
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

1. UMUM (LANJUTAN) 1. GENERAL (CONTINUED)

d. Entitas Anak Yang Dikonsolidasi (Lanjutan) d. Consolidated Subsidiaries (Continued)

Transaksi antara Perusahaan dengan KSI dicatat sesuai Transactions between the Company and KSI are
PSAK 38 - Kombinasi Bisnis Entitas Sepengendali. Tidak recorded in accordance with PSAK 38 - Business
terdapat dampak terhadap ekuitas Perusahaan atas Combinations of Entities Under Common Control. There
transaksi tersebut. was no impact on the Company's equity of the
transaction

PT Kota Satu Persada (KSPD) PT Kota Satu Persada (KSPD)

KSPD didirikan berdasarkan Akta No. 45 tanggal 26 Juli KSPD was established based on No Deed No. 45 dated
2012 dari Maria Yosefa Deni, S.H., Notaris di Semarang. July 26, 2012 from Maria Yosefa Deni, S.H., Notary in
Akta pendirian tersebut telah mendapat pengesahan dari Semarang. The deed of establishment was approved by
Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik the Minister of Law and Human Rights of the Republic of
Indonesia, dalam Surat Keputusan No. AHU- Indonesia, in Decree No. AHU-46821.AH.01.01.Year
46821.AH.01.01.Tahun 2012 tanggal 4 September 2012 dated September 4, 2012.
2012.

KSPD bergerak dalam bidang pariwisata. Kegiatan KSPD is engaged in tourism. The main activity of KSPD
utama KSPD saat ini adalah usaha perhotelan. at present is the hotel business.

Pada tanggal 29 Desember 2014, KSPT mengakuisisi On December 29, 2014, KSPT acquired KSPD through
KSPD melalui pengambilalihan 1.199 saham atau the acquisition of 1.199 shares or amounting to
sebesar Rp1.199.000.000 (99,92%) dari pihak-pihak Rp1.199.000.000 (99,92%) from related parties.
berelasi. Tranksaksi antara KSPT dengan pihak-pihak Transactions between KSPT and related parties are
berelasi tersebut dicatat sesuai dengan PSAK 38 – recorded in accordance with PSAK 38 - Business
Kombinasi Bisnis Entitas Sepengendali, tidak terdapat Combinations of Entities Under Common Control, there
dampak terhadap ekuitas KSPT atas transaksi tersebut. is no impact on KSPT's equity of the transaction. On
Pada tanggal 27 Desember 2017, modal dasar dan December 27, 2017, the authorized capital and paid up
modal disetor KSPD ditingkatkan masing-masing dari capital of KSPD increased from 4.800 shares to 140.000
4.800 lembar saham menjadi 140.000 lembar saham shares and from 1.200 shares to 37.000 shares, so that
dan dari 1.200 lembar saham menjadi 37.000 lembar KSPT ownership in KSPD became 99,997%.
saham, sehingga kepemilikan KSPT pada KSPD
menjadi sebesar 99,997%.

Pada tanggal 31 Mei 2019, modal disetor KSPD On May 31, 2019, the paid-up capital of KSPD was
ditingkatkan dari semula 37.000 lembar saham menjadi increased from 37,000 shares to 48.000 shares. KSPD
48.000 lembar saham. KSPD melakukan converted all loans amounted to Rp11.000.000.000 into
pengkonversian seluruh utang sebesar equity shares participation of 11.000 new shares, each of
Rp11.000.000.000 menjadi penyertaan modal sebanyak which was taken up by PT Kota Satu Properti Tbk each
11.000 saham baru, dimana atas saham baru tersebut with 8.000 shares (17%), Nyauw Farida AK with 2.400
masing-masing diambil bagian oleh PT Kota Satu shares (5) %), Johan Prasetyo Santoso with 300 shares
Properti Tbk sebanyak 8.000 saham (17%), Nyauw (1%), Herowiratno Gunawan with 300 shares (1%). KSM
Farida AK sebanyak 2.400 saham (5%), Johan Prasetyo sold and transferred the rights to 1 share it owned in
Santoso sebanyak 300 saham (1%), Herowiratno KSPD to KSPT, so KSPT ownership in KSPD became
Gunawan sebanyak 300 saham (1%). KSM melakukan 77%.
penjualan dan pemindahan hak atas 1 saham yang
dimilikinya dalam KSPD kepada KSPT, sehingga
kepemilikan KSPT pada KSPD menjadi sebesar 77%.
11
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES

a. Pernyataan Kepatuhan a. Statement of Compliance

Laporan keuangan konsolidasian Kelompok Usaha The Group's consolidated financial statements have been
disusun berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan di prepared based on Financial Accounting Standards in
Indonesia (“SAK”), yang mencakup Pernyataan Standar Indonesia ("FAS"), which include Statement on Financial
Akuntansi Keuangan (PSAK) dan Interpretasi Standar Accounting Standards (SFAS) and Interpretation of
Akuntansi Keuangan (ISAK) yang diterbitkan oleh Financial Accounting Standards (IFAS) issued by the
Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesian Institute of Accountants Financial Accounting
Indonesia (DSAK) serta peraturan terkait yang Standards (DSAK) and regulations related issued by
diterbitkan oleh Otoritas Jasa Keuangan (“OJK”), Financial Service Authorization (“FSA”), specifically
khususnya Peraturan No. VIII.G.7 tentang “Penyajian Regulation No. VIII.G.7 concerning "Presentation and
dan Pengungkapan Laporan Keuangan Emiten atau Disclosure of Financial Statements of Issuers or Public
Perusahaan Publik”. Companies".

b. Dasar Pengukuran dan Penyusunan Laporan b. Basis of Measurement and Preparation of


Keuangan Konsolidasian Consolidated Financial Statements

Laporan keuangan konsolidasian disusun berdasarkan The consolidated financial statements have been
Amandemen PSAK1, “Penyajian Laporan Keuangan prepared based on Amendments SFAS1, "Presentation
tentang Prakarsa Pengungkapan”. of Financial Statements on Disclosure Initiatives".

Laporan keuangan konsolidasian disusun berdasarkan The consolidated financial statements have been
konsep akrual, dan dasar pengukuran dengan prepared using the accrual basis, and the measurement
menggunakan konsep biaya historis, kecuali untuk akun basis used is historical cost, except for certain accounts
tertentu yang disajikan dengan menggunakan dasar which are measured on the bases as described in the
seperti yang disebutkan dalam catatan terkait. relevant notes herein.

Laporan arus kas konsolidasian, menyajikan penerimaan The consolidated statements of cash flows present cash
dan pengeluaran kas dan setara kas yang receipts and payments classified into operating, investing
diklasifikasikan ke dalam aktivitas operasi, investasi dan and financing activities using the direct method.
pendanaan dengan menggunakan metode langsung.

Mata uang pelaporan yang digunakan pada laporan The reporting currency used in the preparation of the
keuangan konsolidasian adalah Rupiah (Rp), kecuali consolidated financial statements is in Rupiah (Rp),
dinyatakan lain. unless otherwise stated.

Perubahan atas Pernyataan Standar Akuntansi Changes to the Statements of Financial Accounting
Keuangan (“PSAK”) dan Interpretasi Standar Standards (“SFAS”) and Interpretations of
Akuntansi Keuangan (“ISAK”) Statements of Financial Accounting Standards
(“IFAS”)

Penerapan dari standar dan interpretasi baru/revisi, yang The adoption of these new/amended standards and
relevan dengan operasi Grup, yang telah diterbitkan dan interpretations, which are relevant to the Group’s
efektif sejak tanggal 1 Januari 2020, namun tidak operations, had been issued and are effective from 1
berdampak signifikan terhadap laporan keuangan January 2019, but do not have a significant impact on
konsolidasian adalah sebagai berikut: the consolidated financial statements are as follows:

12
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)

b. Dasar Pengukuran dan Penyusunan Laporan b. Basis of Measurement and Preparation of


Keuangan Konsolidasian (Lanjutan) Consolidated Financial Statements (Continued)
- Amandemen PSAK No. 22, “Kombinasi Bisnis - Amendment to PSAK No. 22, “Business
– Referensi ke Kerangka Konseptual” Combinations – A Reference to a Conceptual
Framework”
- Amandemen PSAK No. 57, “Provisi, Liabilitas - Amendment to PSAK No. 57, “Provisions,
Kontinjensi, dan Aset Kontinjensi - Kontrak Contingent Liabilities, and Contingent Assets -
Memberatkan - Biaya Memenuhi Kontrak” Onerous Contracts - The Cost of Fulfilling the
Contract”
- Penyesuaian tahunan PSAK No. 69, - Annual adjustment to PSAK No. 69,
“Agrikultur” “Agriculture”
- Penyesuaian tahunan PSAK No. 71, - Annual adjustment to PSAK No. 71, “Financial
“Instrumen keuangan” Instruments”
- Penyesuaian tahunan PSAK No. 73, “Sewa” - Annual adjustment to PSAK No. 73, “Lease”
Amandemen berikut yang relevan untuk The following amendments relevant to the
Perusahaan akan efektif untuk tahun buku Company will be effective for the financial year
yang dimulai pada: beginning on:

1 Januari 2023 January, 1st 2023

- Amandemen PSAK No. 1, “Penyajian - Amendment to PSAK No. 1, "Presentation of


Laporan Keuangan” Financial Statements"
- Amandemen PSAK No. 16, "Aset Tetap - Amendment to PSAK No. 16, "Fixed Assets
tentang Hasil sebelum Penggunaan yang on Yield before Intended Use"
diintensikan"
- Amandemen PSAK No. 25, “Kebijakan - Amendment to PSAK No. 25, “Accounting
akuntansi, perubahan estimasi akuntansi, dan policies, changes in accounting estimates,
kesalahan terkait definisi estimasi akuntansi” and errors regarding the definition of
accounting estimates”
- Amendemen PSAK 46, “Pajak Penghasilan - Amendments to PSAK 46, “Income Tax
tentang pajak tangguhan terkait aset dan regarding deferred tax related to assets and
liabilitas yang timbul dari transaksi tunggal' liabilities arising from a single transaction'

1 Januari 2025 January, 1st 2025

- PSAK 74: Kontrak Asuransi - PSAK 74: Insurance Contracts


- Amandemen PSAK No. 74: Kontrak Asuransi - Amendment to PSAK No. 74: Insurance
tentang penerapan awal PSAK No. 74 dan Contract regarding initial application of
PSAK No. 71 – Informasi Komparatif. PSAK No. 74 and PSAK No. 71 –
Comparative Information.
Sampai dengan tanggal penerbitan laporan keuangan, Up to the issuance date of the financial statements,
dampak dari penerapan standar, amendemen dan the impact of the implementation of these standards,
interpretasi tersebut terhadap laporan keuangan tidak amendments and interpretations on the financial
dapat diketahui atau diestimasi oleh manajemen. statements cannot be known or estimated by
management.

13
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


(LANJUTAN) POLICIES (CONTINUED)

c. Dasar Konsolidasi c. Basis of Consolidation

Apabila entitas mengendalikan investee, maka hal If an entity controls the investee, it is classified as a
tersebut diklasifikasikan sebagai entitas anak. Entitas subsidiary. An entity controls an investee if the following
mengendalikan investee jika tiga elemen berikut three elements are met:
terpenuhi:
- kekuasaan atas investee, - power over investee,
- eksposur atau hak atas imbal hasil variabel dari - exposure or rights to variable returns from its
keterlibatannya dengan investee, dan involvement with the investee, and
- kemampuan untuk menggunakan kekuasaannya - the ability to use its power over an investee to
atas investee untuk mempengaruhi jumlah imbal influence the amount of investor returns.
hasil investor.

Pengendalian dapat dikaji kembali ketika fakta dan Control can be reassessed when facts and conditions
kondisi mengindikasikan bahwa terdapat kemungkinan indicate that there is a possibility of a change in the
adanya perubahan pada elemen pengendalian tersebut. control element.

Pengendalian defacto terjadi pada situasi di mana Defacto control occurs in situations where the entity has
entitas memiliki kemampuan praktis untuk mengarahkan the practical ability to direct the relevant activities of the
aktivitas relevan atas investee tanpa memiliki hak suara investee without having majority voting rights. To
mayoritas. Untuk menentukan apakah pengendalian determine whether defacto control occurs, the entity
defacto terjadi, maka entitas mempertimbangkan considers the following facts and conditions:
beberapa fakta dan keadaan berikut ini:

- Ukuran kepemilikan hak suara entitas relatif - Size of ownership of the voting rights of an entity
terhadap ukuran dan penyebaran kepemilikan relative to the size and distribution of ownership of
pemilik suara lain other voting owners
- Hak suara potensial substantif yang dimiliki oleh - Potential substantive voting rights owned by the
entitas dan para pihak lain entity and other parties
- Pengaturan kontraktual lain - Other contractual arrangements
- Pola historis dalam penggunaan hak suara - Historical patterns in the use of voting rights

Laporan keuangan konsolidasian menyajikan hasil The consolidated financial statements present the results
Kelompok Usaha seolah-olah merupakan satu entitas. of the Group as if they were one entity. Transactions
Transaksi antar entitas dan saldo antara entitas between entities and balances between business group
kelompok usaha oleh karena itu dieliminasi secara entities are therefore eliminated in full.
penuh.

14
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)

d. Kepentingan Non Pengendali d. Non Controlling Interest

Kepentingan Non Pengendali (“KNP”) mencerminkan Non-controlling Interest ("NCI") reflects the share of profit
bagian atas laba atau rugi dan aset neto dari Entitas or loss and net assets of a Subsidiary that cannot be
Anak yang tidak dapat diatribusikan secara langsung directly or indirectly attributed to the Parent Entity, which
maupun tidak langsung pada Entitas Induk, yang is presented in the consolidated statement of profit or
masing-masing disajikan dalam laporan laba rugi dan loss and other comprehensive income and in equity in
penghasilan komprehensif lain konsolidasian dan dalam the consolidated statement of financial position, separate
ekuitas pada laporan posisi keuangan konsolidasian, from the portion attributable to the owner of the parent
terpisah dari bagian yang dapat diatribusikan kepada entity.
pemilik entitas induk.
e. Business Combination
e. Kombinasi Bisnis
Acquisitions of subsidiaries are recorded using the
Akuisisi entitas anak dicatat dengan menggunakan
purchase method. Business combination costs are the
metode pembelian (purchase method). Biaya kombinasi
overall fair value (on the exchange date) of assets
bisnis adalah keseluruhan nilai wajar (pada tanggal
acquired, liabilities incurred or assumed and equity
pertukaran) dari aset yang diperoleh, liabilitas yang
instruments issued as a replacement of control from
terjadi atau yang diasumsikan dan instrumen ekuitas
acquisition plus other costs directly attributable to the
yang diterbitkan sebagai penggantian atas pengendalian
business combination.
dari perolehan ditambah biaya-biaya lain yang secara
langsung dapat diatribusikan pada penggabungan usaha
tersebut.

Dalam penerapannya, imbalan untuk akuisisi termasuk In practice, the rewards for acquisitions include any
setiap aset atau liabilitas yang dihasilkan dari suatu assets or liabilities resulting from a contingent benefit
kesepakatan imbalan kontinjen diukur terhadap nilai agreement measured at fair value at the date of
wajar pada tanggal akuisisi. Perubahan selanjutnya acquisition. Subsequent changes in fair value are
dalam nilai wajar disesuaikan dengan biaya akuisisi adjusted for acquisition costs when they qualify as period
ketika memenuhi syarat sebagai penyesuaian measurement adjustments. All subsequent changes in
pengukuran periode. Semua perubahan selanjutnya the fair value of contingent consideration are classified as
dalam nilai wajar dari imbalan kontinjensi diklasifikasikan assets or liabilities calculated according to accounting
sebagai aset atau liabilitas yang dihitung sesuai dengan standards. Changes in the fair value of contingent
standar akuntansi. Perubahan dalam nilai wajar dari consideration that are classified as equity are not
imbalan kontinjensi yang diklasifikasikan sebagai ekuitas recorded.
tidak dicatat.

Kelompok Usaha mengakui KNP pada pihak yang The Business Group recognizes the NCI to the acquired
diakuisisi baik sebesar nilai wajar atau sebesar bagian party either at fair value or at the proportional share of
proporsional KNP atas aset neto pihak yang diakuisisi. NCI on the net assets of the acquired party. NCI is
KNP disajikan di ekuitas dalam laporan posisi keuangan presented as equity in the consolidated statement of
konsolidasian, terpisah dari ekuitas pemilik entitas induk. financial position, separate from the owner of the parent's
equity.

15
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)

f. Kombinasi Bisnis Entitas Sepengendali f. Business Combination of Control Entities

Kombinasi bisnis antara entitas sepengendali Business combinations between entities under control
diperlakukan sesuai dengan PSAK 38. Transaksi are treated in accordance with SFAS 38. Transactions in
kombinasi bisnis entitas sepengendali, berupa business combinations of entities under control, in the
pengalihan bisnis yang dilakukan dalam rangka form of business transfers conducted in the context of
reorganisasi entitas-entitas yang berada di dalam suatu reorganization of entities that are in the same Company,
Perusahaan yang sama, bukan merupakan perubahan do not constitute a change in ownership in the sense of
kepemilikan dalam arti substansi ekonomi, sehingga economic substance, so the transaction does not
transaksi tersebut tidak menimbulkan laba atau rugi bagi generate profit or loss for the Company as a whole or for
Perusahaan secara keseluruhan ataupun bagi entitas individual entities within the Company.
individu dalam Perusahaan tersebut.

Karena transaksi kombinasi bisnis entitas sepengendali Because the combined business transactions of entities
tidak menyebabkan perubahan substansi ekonomi under control do not cause changes in the economic
kepemilikan atas bisnis yang dipertukarkan, maka substance of ownership of the business being
transaksi tersebut diakui pada jumlah tercatat exchanged, the transactions are recognized at the
berdasarkan metode penyatuan kepemilikan. carrying amount based on the pooling of interest method.

Dalam menerapkan metode penyatuan kepemilikan, In applying the pooling of interest method, the elements
unsur-unsur laporan keuangan dari entitas yang of the financial statements of a merged entity, for the
bergabung, untuk periode terjadinya kombinasi bisnis period in which the business combination of the entity is
entitas sepengendali dan untuk periode komparatif under common control and for the comparative period of
sajian, disajikan sedemikian rupa seolah-olah the presentation, are presented in such a manner as if
penggabungan tersebut telah terjadi sejak awal periode the merger had occurred since the beginning of the
entitas yang bergabung berada dalam sepengendalian. period in which the merged entity was under common
Jumlah tercatat dari unsur-unsur laporan keuangan control. The carrying amount of the elements of the
tersebut merupakan jumlah tercatat dari entitas yang financial statements is the carrying amount of the entity
bergabung dalam kombinasi bisnis entitas sepengendali. that joins in a business combination of entities under
Selisih antara imbalan yang dialihkan dan jumlah tercatat common control. The difference between the
dari setiap transaksi kombinasi bisnis entitas consideration transferred and the carrying amount of
sepengendali disajikan di ekuitas dalam pos tambahan each business combination transaction of entities under
modal disetor. common control is presented in equity in the additional
paid-in capital.

g. Penjabaran Mata Uang Asing g. Foreign Currency Transactions

Mata Uang Fungsional dan Pelaporan Functional Currency and Reporting

Akun-akun yang tercakup dalam laporan keuangan The accounts included in the financial statements of
setiap entitas dalam Kelompok Usaha diukur each entity in the Group are measured using the
menggunakan mata uang dari lingkungan ekonomi currency of the main economic environment in which the
utama dimana entitas beroperasi (mata uang entity operates (functional currency). The consolidated
fungsional). Laporan keuangan konsolidasian disajikan financial statements are presented in Rupiah, which is
dalam Rupiah, yang merupakan mata uang fungsional the functional currency of the Group.
Kelompok Usaha.

16
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


(LANJUTAN) POLICIES (CONTINUED)

g. Penjabaran Mata Uang Asing (Lanjutan) g. Foreign Currency Transactions (Continued)

Transaksi dan Saldo Transactions and Balances

Transaksi dalam mata uang selain mata uang Rupiah Transactions in currencies other than Rupiah (foreign
(mata uang asing) dijabarkan ke dalam Rupiah currencies) are translated into Rupiah using the
menggunakan kurs yang berlaku pada tanggal transaksi. exchange rates prevailing at the transaction date. At
Pada setiap tanggal pelaporan, aset dan liabilitas each reporting date, monetary assets and liabilities
moneter dalam mata uang asing dijabarkan ke dalam denominated in foreign currencies are translated into
mata uang Rupiah menggunakan kurs penutup. Kurs Rupiah using a closing exchange rate. The exchange
yang digunakan sebagai acuan adalah kurs yang rate used as a reference is the exchange rate issued by
dikeluarkan oleh Bank Indonesia. Keuntungan dan Bank Indonesia. Foreign exchange gains and losses
kerugian selisih kurs yang timbul dari penyelesaian arising from the settlement of transactions in foreign
transaksi dalam mata uang asing dan dari penjabaran currencies and from the translation of monetary assets
aset dan liabilitas moneter dalam mata uang asing diakui and liabilities in foreign currencies are recognized in the
di dalam laporan laba-rugi, kecuali jika ditangguhkan di income statement, except if deferred in equity as a cash
dalam ekuitas sebagai lindung nilai arus kas dan lindung flow hedge and a net investment hedge. qualify.
nilai investasi bersih yang memenuhi syarat.

Kurs yang digunakan pada tanggal 31 Desember 2022 The rates used on December 31, 2022 and December
dan 31 Desember 2021, berdasarkan kurs tengah yang 31, 2021, based on the middle rates published by Bank
diterbitkan Bank Indonesia, masing-masing sebesar Indonesia, were respectively Rp.14.278 and Rp.14.105
Rp14.9932 dan Rp Rp14.278 per Dolar AS (AS$) 1. per US Dollar (US $) 1.

h. Transaksi Pihak-pihak Berelasi h. Related Parties Transactions

Perusahaan melakukan transaksi dengan pihak-pihak The Company conducts transactions with related parties
berelasi sebagaimana didefinisikan di dalam PSAK 7 as defined in SFAS 7 (2015 Adjustment): "Disclosure of
(Penyesuaian 2015): “Pengungkapan Pihak-pihak Related Parties". Based on the SFAS:
Berelasi”. Berdasarkan PSAK tersebut:

 Orang atau anggota keluarga dekatnya mempunyai  A person or close family member has a relationship
relasi dengan Kelompok Usaha, jika: with the Business Group, if:
1. memiliki pengendalian atau pengendalian 1. having joint control or control over the Business
bersama atas Kelompok Usaha; Group;
2. memiliki pengaruh signifikan atas Kelompok 2. has a significant influence on the Business
Usaha; atau Group; or
3. merupakan personil manajemen kunci 3. is a key management personnel of the
Kelompok Usaha atau entitas induk dari Business Group or a parent entity of the
Perusahaan. Company.

17
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUE)

h. Transaksi Pihak-pihak Berelasi (Lanjutan) h. Related Parties Transactions (Continued)

- Suatu pihak dianggap berelasi dengan Kelompok - A party is considered related to the Business Group
Usaha jika: if:
1. langsung atau tidak langsung yang melalui satu 1. directly or indirectly through one or more
atau lebih perantara, suatu pihak (i) intermediaries, a party (i) controls, or is
mengendalikan, atau dikendalikan oleh, atau controlled by, or is under common control with
berada dibawah pengendalian bersama the Business Group; (ii) has an interest in the
dengan Kelompok Usaha; (ii) memiliki Business Group that gives significant influence
kepentingan dalam Kelompok Usaha yang over the Business Group; or (iii) has joint
memberikan pengaruh signifikan atas control over the Business Group;
Kelompok Usaha; atau (iii) memiliki
pengendalian bersama atas Kelompok Usaha;
2. suatu pihak merupakan asosiasi dengan 2. a party is an association with the Business
Kelompok Usaha; Group;
3. suatu pihak adalah ventura bersama dimana 3. a party is a joint venture in which the Business
Kelompok Usaha sebagai venturer; Group is a venturer;
4. suatu pihak adalah anggota dari personil 4. a party is a member of key Business Group or
manajemen kunci Kelompok Usaha atau induk; parent management personnel;
5. suatu pihak adalah anggota keluarga dekat dari 5. a party is a close family member of the
individu yang diuraikan dalam butir (1) individual described in paragraph (1) or (4);
atau (4);
6. suatu pihak adalah entitas yang dikendalikan, 6. a party is an entity that is controlled, jointly
dikendalikan bersama atau dipengaruhi controlled or significantly influenced by or for
signifikan oleh atau untuk dimana hak suara which the voting rights are significant for several
signifikan pada beberapa entitas, langsung entities, directly or indirectly, individuals as
maupun tidak langsung, individu seperti described in paragraph (4) or (5); or
diuraikan dalam butir (4) atau (5); atau
7. suatu pihak adalah suatu program imbalan 7. a party is a post-retirement benefit plan for
pasca kerja untuk imbalan kerja dari Kelompok employee benefits from the Business Group or
Usaha atau entitas yang terkait dengan an entity that is related to the Business Group.
Kelompok Usaha.

Seluruh transaksi dan saldo yang material dengan All material transactions and balances with related
pihak-pihak berelasi diungkapkan dalam catatan atas parties are disclosed in the notes to the relevant
laporan keuangan konsolidasian yang relevan consolidated financial statements.

18
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES

i. Kas dan Setara Kas i. Cash and Cash Equivalent

Kas dan setara kas terdiri dari kas, kas di bank, dan Cash and cash equivalents consist of cash on hand, cash
deposito berjangka dengan jangka waktu 3 (tiga) bulan in banks, and time deposits with maturities of 3 (three)
atau kurang sejak tanggal penempatan dan tidak months or less at the time of placement and not pledged
dijadikan sebagai jaminan pinjaman serta tanpa as collateral for loan and without any restrictions in the
pembatasan penggunaan. usage.

Untuk tujuan laporan arus kas, kas dan setara kas terdiri For the purpose of the statement of cash flows, cash and
dari kas dan kas di bank dan deposito berjangka seperti cash equivalents consist of cash on hand and in banks
disebutkan di atas, dikurangi overdraft, jika ada. and time deposits as defined above, net of
outstanding overdraft, if any.

Deposito berjangka dengan jangka waktu lebih dari 3 Time deposits with maturities of more than 3 (three)
(tiga) bulan tapi tidak melebihi 1 (satu) tahun, deposito months but not exceeding 1 (one) year, time deposits
berjangka kurang dari 3 (tiga) bulan namun dijaminkan with maturities less than 3 (three) months but pledged
dan investasi dalam reksadana diklasifikasikan sebagai and investment in mutual fund, are classified in “Other
akun “Aset Keuangan Lancar” pada laporan posisi Current Financial Assets” account in the statements of
keuanga financial position.

j. Piutang Usaha dan Piutang Lain-lain j. Trade and Other Receivables

Piutang usaha dan piutang lain-lain disajikan dalam nilai Trade and other receivables are recognized initially at fair
wajar awal, lalu diukur dalam nilai yang diamortisasi value and subsequently measured at amortized cost,
setelah dikurangi dengan penyisihan piutang ragu-ragu. less allowance for doubtful accounts. This allowance for
Penyisihan piutang ragu-ragu dibentuk berdasarkan doubtful accounts is established based on management
evaluasi manajemen terhadap status piutang. Piutang evaluation of receivables status. Accounts are written-off
dihapuskan pada saat piutang tersebut dipastikan tidak in the period during which they are determined to be not
akan tertagih. collectible

Pada tanggal 31 Desember 2022, manajemen As of December 31, 2022, management believes that
berkeyakinan bahwa tidak ada piutang yang tidak dapat there are no receivables that cannot be collected
ditagih

k. Persediaan k. Inventories
Persediaan terdiri dari persediaan hotel dan real estat. Inventories consist of inventories from hotel and real
Persediaan (aset real estat) terdiri dari tanah dalam estate. Inventories (real estate assets) consist of land in
proses pengembangan, unit bangunan siap dijual (rumah the development process, ready to sell building units
tinggal dan rumah toko) dan bangunan yang sedang (residential houses and shop houses) and buildings
dikonstruksi, dinyatakan sebesar biaya perolehan atau under construction, are stated at cost or net realizable
nilai realisasi bersih, mana yang lebih rendah. value, whichever is lower.

Biaya perolehan tanah dalam proses pengembangan Land acquisition costs in the development process
meliputi biaya perolehan tanah untuk dikembangkan include the cost of acquiring land to be developed plus
ditambah dengan biaya pengembangan langsung dan direct and indirect development costs that can be
tidak langsung yang dapat diatribusikan pada aset attributed to real estate development assets and
pengembangan real estat serta biaya pinjaman. Tanah borrowing costs. The land in the development process
19
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


(LANJUTAN) POLICIES (CONTINUED)

k. Persediaan (Lanjutan) k. Inventories (Continued)

dalam proses pengembangan akan dipindahkan ke will be transferred to land and building units that are
tanah dan unit bangunan yang siap dijual pada saat ready for sale when the land is finished developing using
tanah tersebut selesai dikembangkan dengan extensive method of areage.
menggunakan metode luas areal.

Biaya pengembangan tanah, termasuk tanah yang Development expense of land, including land that is used
digunakan sebagai jalan dan prasarana atau area yang as road and infrastructure or other areas that are not
tidak dijual lainnya, dialokasikan berdasarkan luas area sold, are allocated based on the sallable area.
yang dapat dijual.

Biaya perolehan bangunan yang sedang dikonstruksi The cost of acquisition of buildings that are being
meliputi biaya perolehan tanah yang telah selesai constructed include the expense of the acquisition of the
dikembangkan ditambah dengan biaya konstruksi, land which had been completed was developed coupled
biaya lainnya yang dapat diatribusikan pada aktivitas with construction expense, other expense that can be
pengembangan real estat dan biaya pinjaman, serta attributed on the activity of real estate and development
dipindahkan ke bangunan yang siap dijual pada saat loans, as well as expense moved to the building which is
selesai dibangun dan siap dijual. ready for sale at the time was completed and ready for
sale.
Biaya aktivitas pengembangan real estat yang The real estate development activities expenses are
dikapitalisasi ke proyek pengembangan real estat adalah: capitalized to real estate development projects are:
- biaya pra-perolehan tanah; - pre acquisition land cost;
- biaya perolehan tanah; - land acquisition cost;
- biaya yang secara langsung berhubungan; - direct cost;
- biaya yang dapat diatribusikan pada aktivitas - cost that can be attributable to the real estate
pengembangan real estat; dan development activity; and
- biaya pinjaman - loan
Biaya pinjaman yang secara langsung dapat Loan expenses which can be directly attributed to the
diatribusikan dengan kegiatan pengembangan capitalized development activities with project
dikapitalisasi ke proyek pengembangan. Kapitalisasi development. Capitalization is stopped at the time of the
dihentikan pada saat proyek pengembangan tersebut development projects suspended / suspended its
ditangguhkan/ditunda pelaksanaannya atau secara implementation or substantially ready for use as the goal.
substansial siap untuk digunakan sesuai tujuannya.

Biaya yang dialokasikan sebagai beban proyek The expenses are allocated as a load of projects
termasuk: including:

- biaya pra-perolehan tanah atas tanah yang tidak - the expense of the pre-aquisition of land over land
berhasil diperoleh; which is not successfully retrieved;
- kelebihan biaya dari hasil yang diperoleh atas - the excess of the expense of the results obtained
pembangunan sarana umum yang dikomersialkan, over the construction of public facilities that are
yang dijual atau dialihkan, sehubungan dengan commercialized, sold or otherwise transferred, in
penjualan unit. connection with the sale of the unit.

20
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
k. Persediaan (Lanjutan) k. Inventories (Continued)

Perusahaan tetap melakukan akumulasi biaya ke proyek The company continues to accumulate costs to the
pengembangan walaupun realisasi pendapatan pada development project even though the realization of future
masa depan lebih rendah dari nilai tercatat proyek, atas revenues is lower than the carrying value of the project,
perbedaan yang terjadi Kelompok Usaha melakukan due to differences that occur when the Group conducts a
penyisihan secara periodik. Jumlah penyisihan tersebut periodic allowance. The amount of the allowance will
akan mengurangi nilai tercatat proyek dan dibebankan ke reduce the carrying amount of the project and be
laba rugi berjalan. charged to current income.

Biaya yang telah dikapitalisasi ke proyek pengembangan The expense have been capitalized to real estate
real estat dialokasikan ke setiap unit real estat dengan development projects allocated to each unit of real estate
metode identifikasi khusus. with the specific identification method.

Biaya pemeliharaan dan perbaikan yang terjadi atas The expense of maintenance and repairs that occurred
proyek yang sudah selesai dan secara substansial siap over the projects already completed and substantially
untuk digunakan sesuai tujuannya dibebankan pada ready for use as goal charged to income statement in
laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain other comprehensive income and consolidated at the
konsolidasian pada saat terjadinya. time of the occurrence.

Beban yang tidak berhubungan dengan proyek real estat Load is not related to the real estate project charged to
dibebankan ke laporan laba rugi dan penghasilan income statement in other comprehensive income at the
komprehensif lain pada saat terjadinya. time of the occurrence.

Persediaan lainnya seperti makanan, minuman dan Other inventories such as food, beverages and other
persediaan lain-lain sehubungan dengan kegiatan inventories related to hotel operations are stated at the
operasional hotel dinyatakan sebesar nilai yang lebih lower of cost or net realizable value.
rendah antara biaya perolehan dan nilai realisasi neto
(the lower of cost or net realizable value).

l. Tanah Untuk Pengembangan l. Land for Development/Land Bank

Tanah untuk pengembangan dinyatakan sebesar biaya Land bank is stated at cost or net realizable value,
perolehan atau nilai realisasi bersih, mana yang lebih whichever is lower. Net realizable value is the estimated
rendah. Nilai realisasi bersih merupakan estimasi harga selling price in ordinary business activities less estimated
jual dalam kegiatan usaha biasa dikurangi dengan costs of completion and estimated costs of sale.
estimasi biaya penyelesaian dan estimasi biaya
penjualan.

Biaya perolehan tanah untuk pengembangan meliputi The expense of the acquisition of land for development
biaya pra-perolehan dan perolehan tanah dan includes expense acquisition and pre-acquisition of land
dipindahkan ke tanah dalam proses pengembangan and moved to the ground in the process of development
pada saat pematangan tanah akan dimulai. at the time of ripening of land will begin.

21
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
m. Biaya Dibayar Di Muka m. Prepaid Expenses

Biaya dibayar dimuka diamortisasi dengan Prepaid expenses are amortized and charged to
menggunakan metode garis lurus dan dibebankan pada operations over the periods benefited using the straight-
operasi selama masa manfaatnya. line method.

n. Aset Tetap n. Fixed Assets

Tanah disajikan dengan harga perolehan dan tidak Land is presented at acquisition cost and not
disusutkan. depreciated

Aset tetap selain tanah diakui sebesar harga perolehan, Fixed assets other than land are stated at acquisition
dikurangi dengan akumulasi penyusutan. cost, less accumulated depreciation.

Penyusutan aset tetap selain tanah dihitung sejak Fixed assets are stated at cost less accumulated
bulan aset yang bersangkutan siap digunakan, depreciation. Fixed assets are depreciated using
dengan menggunakan metode garis lurus the straightline method with estimated useful lives
(Straight-line method), berdasarkan taksiran masa as follow:
manfaat sebagai berikut:

Aset Tetap Tahun % Fixed Assets


Years
Bangunan 20 5% Bulidng
Kendaraan 8 12,50% Vehicles
Perabotan dan Perlengkapan 4 25% Furniture and Fixture
Peralatan Kantor 4 25% Office Equipment

o. Properti investasi o. Property Investment

Properti investasi dicatat dan disajikan berdasarkan Investment properties are recorded and presented based
PSAK No. 13 (Penyesuaian 2015). Properti investasi on SFAS No. 13 (adjustment of 2015). Investment
dinyatakan sebesar biaya perolehan termasuk biaya properties are stated in the amount of the expense of
transaksi dikurangi akumulasi penyusutan dan acquisition including transaction expenses reduced by
penurunan nilai, jika ada, kecuali tanah yang tidak accumulated depreciation and decrease in value, if any,
disusutkan. Biaya perolehan tercatat termasuk biaya except for land which is not depreciated. The expense of
penggantian dari bagian properti investasi, jika kriteria the acquisition was recorded including the expense of
pengakuan terpenuhi, dan tidak termasuk biaya harian replacing part of the property investment, if the
penggunaan properti investasi. recognition criteria are met, and do not include the
expense of daily use of property investment.

22
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
o. Properti Investasi (Lanjutan) o. Property Investments (Continued)
Depreciation computed using the straight line method
Penyusutan dihitung dengan menggunakan metode during the age of economical benefits investment
garis lurus selama umur manfaat ekonomis properti properties as follows:
investasi sebagai berikut:
Properti investasi Tahun % Property Investment
Years
Bangunan 20 5% Buliding

Transfer ke properti investasi dilakukan jika, dan hanya Transfer to investment properties is carried out if, and
jika, terdapat perubahan penggunaan yang ditunjukkan only if, there is a change of use indicated by the end of
dengan berakhirnya pemakaian oleh pemilik, dimulainya the use by the owner, the commencement of the lease
sewa operasi ke pihak lain atau selesainya operation to another party or completion of construction
pembangunan atau pengembangan. Transfer dari or development. Transfer from investment property
properti investasi dilakukan jika, dan hanya jika, terdapat carried out if, and only if, there is a change of use
perubahan penggunaan yang ditunjukkan dengan indicated by the commencement of use by the owner or
dimulainya penggunaan oleh pemilik atau dimulainya the commencement of the development for sale.
pengembangan untuk dijual.

Properti investasi dihentikan pengakuannya pada saat Investment property is derecognized at the time of
pelepasan atau ketika properti investasi tersebut tidak disposal or when the investment property is not
digunakan lagi secara permanen dan tidak memiliki permanently used again and does not have any future
manfaat ekonomis di masa depan yang dapat economic benefits that can be expected at the time of
diharapkan pada saat pelepasannya. Laba atau rugi disposal. Profit or loss arising from termination or
yang timbul dari penghentian atau pelepasan properti disposal of investments property are credited or charged
investasi dikreditkan atau dibebankan pada operasi to operations in the year the said termination or disposal
dalam tahun terjadinya penghentian atau pelepasan occurs.
tersebut.

Untuk transfer dari properti investasi ke properti yang For transfers from investment properties to properties
digunakan sendiri, Perusahaan menggunakan metode used by companies, the Company uses the cost method
biaya pada tanggal perubahan penggunaan. Jika properti on the date of change in use. If the property used by the
yang digunakan Perusahaan menjadi properti investasi, Company becomes an investment property, the
Perusahaan mencatat properti tersebut sesuai dengan Company records the property in accordance with the
kebijakan aset tetap sampai dengan saat tanggal terakhir fixed asset policy up to the date of the last change in use.
perubahan penggunaannya.

p. Pendapatan dan Beban p. Revenues and Expenses

Pendapatan dari penjualan rumah tinggal, ruko dan Revenue from sale of the Residential house, shop house
bangunan sejenis lainnya beserta tanah kavling diakui and other similar buildings with ground kavling
dengan metode akrual penuh apabila seluruh kriteria recognized with full accrual method when all the following
berikut ini terpenuhi: criteria are met as follows:

23
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
p. Pendapatan dan Beban (Lanjutan) p. Revenues and Expenses (Continued)
- proses penjualan telah selesai; - the sales process has been completed;
- harga jual akan tertagih; - the selling price will be collectible;
- tagihan penjual tidak akan bersifat subordinasi di - the receivable from seller will not Bill are
masa yang akan datang terhadap pinjaman lain yang subordinated in the future against other loans which
akan diperoleh pembeli; dan will be obtained by the buyer; and
- penjual telah mengalihkan risiko dan manfaat - the seller has to divert risks and benefits of ownership
kepemilikan unit bangunan kepada pembeli melalui of the buildings to the buyer through a transaction
suatu transaksi yang secara substansi adalah that in substance is the sale and the seller is no
penjualan dan penjual tidak lagi berkewajiban atau longer obliged or involved significantly with the
terlibat secara signifikan dengan unit bangunan building unit.
tersebut.

Jika ada salah satu kriteria di atas tidak terpenuhi, maka If any of the above criteria are not met, then the payment
pembayaran uang yang diterima dari pembeli diakui of the money received from the buyer is recognized as a
sebagai uang muka yang diterima dan dicatat dengan down payment is received and recorded by the method
metode deposit sampai seluruh kriteria tersebut of deposit until the whole of these criteria are met.
terpenuhi.
'Uang sewa diterima dimuka dicatat sebagai Advance rent receiveds are recorded as "Advance
“Pendapatan Diterima Dimuka”. Pendapatan Received from customer". The deferred revenue is
ditangguhkan tersebut diakui sebagai pendapatan recognized as income over the period of the lease.
selama jangka waktu sewa.

q. Penurunan Nilai Aset Non Keuangan q. Impairment of Non Financial Assets

Berdasarkan PSAK No. 48 (Revisi 2014), pada tanggal Based on SFAS No. 48 (2014 Revision), at the reporting
pelaporan, Kelompok Usaha menelaah nilai tercatat aset date, the Group reviews the carrying value of non-
nonkeuangan untuk menentukan apakah terdapat financial assets to determine whether there are
indikasi bahwa aset tersebut telah mengalami penurunan indications that the assets have been impaired. If there
nilai. Jika terdapat indikasi tersebut, nilai yang dapat are indications, the value that can be recovered from the
diperoleh kembali dari aset diestimasi untuk menentukan asset is estimated to determine the level of impairment
tingkat kerugian penurunan nilai (jika ada). Bila tidak loss (if any). If it is not possible to estimate the value that
memungkinkan untuk mengestimasi nilai yang dapat can be recovered from an individual asset, the Group
diperoleh kembali atas suatu aset individu, Kelompok
estimates the value that can be recovered from the cash
Usaha mengestimasi nilai yang dapat diperoleh kembali
generating unit for the asset.
dari unit penghasil kas atas aset.

Perkiraan jumlah yang dapat diperoleh kembali adalah Estimated amount that can be recovered is the highest
nilai tertinggi antara harga jual neto atau nilai pakai. Jika value between net selling price or use value. If the
jumlah yang dapat diperoleh kembali dari aset amount that can be recovered from non-financial assets
nonkeuangan (unit penghasil kas) kurang dari nilai (cash generating units) is less than the carrying value,
tercatatnya, nilai tercatat aset (unit penghasil kas) the carrying value of the assets (cash generating units) is
dikurangi menjadi sebesar nilai yang dapat diperoleh reduced to the amount that can be recovered and the
kembali dan rugi penurunan nilai diakui langsung ke laba impairment loss is recognized directly in profit or loss.
rugi.

24
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
q. Penurunan Nilai Aset Non Keuangan q. Impairment of Non Financial Assets
(Lanjutan) (Continued)
As of December 31, 2022, management believes that
Pada tanggal 31 Desember 2022, manajemen there was no impairment in the value of non-financial
berkeyakinan bahwa tidak ada penurunan nilai aset non assets.
keuangan.
r. Rent Transactions
r. Transaksi Sewa
Pada saat penerapan PSAK 73, Perusahaan mengakui On the application of SFAS 73, the Company recognised
aset hak-guna dan liabilitas sewa sehubungan dengan right-of-use assets and lease liabilities in relation to
sewa operasi’ berdasarkan prinsip-prinsip dalam PSAK leases which were previously classified as ‘operating
30, “Sewa”. Liabilitas sewa diukur pada nilai kini dari sisa lease’ under the principles of SFAS 30, “Leases”. These
pembayaran sewa, yang didiskontokan dengan lease liabilities were measured at the present value of the
menggunakan suku bunga pinjaman inkremental remaining lease payments, discounted using the
Perusahaan pada tanggal 1 Januari 2022. Company’s incremental borrowing rate on January 1,
2022.
Dengan menerapkan standar ini, pada tanggal 1 Januari By applying this standard, on January 1, 2020 the
2020 aset tetap perusahaan meningkat, peningkatan company's property and equipment has increased, the
tersebut terdiri dari reklasifikasi dari beban dibayar increase consists of reclassification of prepaid expenses
dimuka dan pengakuan sewa yang sebelumnya diakui and recognition of leases previously recognized as
sebagai sewa operasi. Selain itu liabilitas sewa operating leases. In addition, the Company's lease
Perusahaan akan meningkat akibat pengakuan liabilitas obligations will increase as a result of the recognition of
sewa yang sebelumnya diakui sebagai sewa operasi. lease liabilities which were previously recognized as
operating leases.
Dalam menerapkan PSAK 73 untuk pertama In applying SFAS 73 for the first time, the Company used
kalinya, Perusahaan menerapkan cara praktis the following practical expedients permitted by the
berikut yang diizinkan oleh standar: standard:

 Tidak melakukan penilaian ulang untuk  Do not perform reassessment of lease definition
definisi sewa dalam kontrak yang on contract which previously identified as
sebelumnya telah diidentifikasi mengandung containing lease
sewa.

 Liabilitias sewa diukur dengan nilai sekarang  Lease liabilities are measured at the present
dari sisa pembayaran sewa, didiskontokan value of the remaining lease payments,
dengan suku bunga inkremental pada discounted at incremental borrowing rate as at
tanggal 1 Januari 2022. January 1, 2022

 Menerapkan tingkat diskonto tunggal untuk  The use of a single discount rate to a portfolio of
portfolio sewa untuk perhitungan liabilitas leases in calculating lease liability.
sewa.

25
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
s. Imbalan Kerja s. Employee Benefits

Perusahaan mengakui kewajiban imbalan kerja The Company adopted SFAS No. 24, “Employee
berdasarkan PSAK No.24 mengenai “Imbalan Kerja”. Benefit”.

Perusahaan mencatat penyisihan manfaat untuk The Company made provisions of the benefits provided
memenuhi dan menutup imbalan minimum yang harus under the above-mentioned defined contribution pension
dibayar kepada karyawan-karyawan sesuai dengan programs in order to meet and cover the minimum
Undang-undang Ketenagakerjaan No. 13/2003 benefits required to be paid to the qualified employees
(“Undang-undang Tenaga Kerja”). Penyisihan tersebut under Labor Law No. 13/2003 (the “Labor Law”). The
diestimasi dengan menggunakan perhitungan aktuarial provisions are estimated using actuarial calculations
metode “Projected Unit Credit”. using the “Projected Unit Credit” method.

Keuntungan dan kerugian aktuarial yang timbul dari Actuarial gains and losses arising from experience
penyesuaian pengalaman dan perubahan asumsi adjustments and changes in actuarial assumptions
asumsi aktuarial dibebankan atau dikreditkan pada charged or credited to equity in other comprehensive
ekuitas di dalam pendapatan komprehensif lainnya pada income in the period in which they arise.
saat terjadinya.

Hak karyawan atas pesangon, uang penghargaan dan Employee entitlements to service and compensation
ganti rugi yang berhubungan dengan pengunduran diri payments relating to an employee’s voluntary resignation
karyawan secara suka rela, diakui dengan metode are recognized when they accrue to the employee. A
akrual. Kewajiban estimasi yang diakui berhubungan provision is made for the estimated liability as a result of
jasa yang diberikan oleh karyawan sampai dengan past service rendered by employees up to the balance
tanggal neraca dan dihitung berdasarkan UU No. 13 sheet date and calculated based on Manpower Law No.
tahun 2003 dan peraturan Perusahaan. 13 year 2003.

t. Biaya Pinjaman t. Borrowing Costs

Berdasarkan PSAK No. 26, biaya pinjaman dikapitalisasi Based on SFAS No. 26, borrowing costs are capitalized
ketika dapat diatribusikan langsung terhadap akuisisi, when they can be directly attributed to the acquisition,
kontribusi atau produksi suatu aset yang membutuhkan contribution or production of an asset that requires a
waktu yang cukup lama agar siap untuk digunakan considerable amount of time to be ready for use in
sesuai dengan intensinya atau dijual dapat dikapitalisasi. accordance with its intentions or for sale to be
capitalized.
Kapitalisasi biaya pinjaman dimulai pada saat aktivitas Capitalization of borrowing costs begins when the activity
yang diperlukan untuk mempersiapkan aset kualifikasian required to prepare the qualifying assets so that they can
agar dapat digunakan sesuai dengan maksudnya be used in accordance with their intended purpose and
dimulai dan pengeluaran untuk aset kualifikasian dan expenses for qualifying assets and borrowing costs have
biaya pinjamannya telah terjadi. been incurred.

Kapitalisasi biaya pinjaman dihentikan pada saat Capitalization of borrowing costs is terminated upon the
selesainya secara substansial seluruh aktivitas yang completion of substantially all activities required to
diperlukan untuk mempersiapkan aset kualifikasian agar prepare qualifying assets so that they can be used
dapat digunakan sesuai dengan maksudnya. according to their intended purpose.

26
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
t. Biaya Pinjaman (Lanjutan) t. Borrowing Costs (Continued)

Kapitalisasi biaya pinjaman dihentikan sementara jika Capitalization of borrowing costs is temporarily
aktivitas pembangunan terganggu untuk waktu yang suspended if development activities are disrupted for an
berkelanjutan. Beban bunga juga dikapitalisasi ke dalam ongoing period. Interest expense is also capitalized into
biaya perolehan dari properti yang diperoleh secara the acquisition costs of property specifically obtained for
spesifik untuk pembangunan, tetapi hanya atas aktivitas development, but only for activities required to prepare
yang diperlukan untuk mempersiapkan properti sedang the property in progress.
dalam penyelesaian.

Biaya pinjaman lainnya diakui sebagai beban pada Other borrowing costs are recognized as an expense in
periode terjadinya. Biaya pinjaman dapat meliputi beban the period in which they are incurred. Borrowing costs
bunga, beban keuangan dalam sewa pembiayaan dan can include interest expenses, financial charges in
selisih kurs yang berasal dari pinjaman dalam mata finance leases and foreign exchange differences arising
uang asing sepanjang selisih kurs tersebut diperlakukan from foreign currency loans as long as the difference is
sebagai penyesuaian atas biaya pinjaman. treated as an adjustment to borrowing costs.

u. Provisi u. Provisions

Provisi diakui ketika Kelompok Usaha memiliki Provisions are recognized when the Business Group has
kewajiban kini (baik bersifat hukum maupun konstruktif) current obligations (both legal and constructive) as a
sebagai akibat peristiwa masa lalu, kemungkinan besar result of past events, it is likely that the Group will be
Kelompok Usaha diharuskan menyelesaikan liabilitas required to settle the liability and a reliable estimate of the
dan estimasi andal mengenai jumlah liabilitas tersebut amount of the liability can be made.
dapat dibuat.

Jumlah yang diakui sebagai provisi merupakan estimasi The amount recognized as a provision is the best
terbaik dari pertimbangan yang diperlukan untuk estimate of the consideration required to settle the current
menyelesaikan liabilitas kini pada akhir periode liability at the end of the reporting period, taking into
pelaporan, dengan mempertimbangkan risiko dan account the risks and uncertainties that cover the liability.
ketidakpastian yang meliputi liabilitasnya. Apabila suatu If a provision is measured using the estimated cash flows
provisi diukur menggunakan arus kas yang diperkirakan to settle the present liability, the carrying value is the
untuk menyelesaikan liabilitas kini, maka nilai tercatatnya present value of the cash flows.
adalah nilai kini dari arus kas.

Provisi ditelaah pada setiap tanggal pelaporan dan Provisions are reviewed at each reporting date and
disesuaikan untuk mencerminkan estimasi terbaik yang adjusted to reflect the most current best estimate. If the
paling kini. Jika arus keluar sumber daya untuk outflow of resources to settle a liability is most likely not to
menyelesaikan liabilitas kemungkinan besar tidak terjadi, occur, the provision is canceled.
maka provisi dibatalkan.

27
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
v. Perpajakan v. Taxes

Pajak Final Final Income Tax

Perusahaan telah menerapkan PSAK No. 46, “Pajak The Company has applied SFAS No. 46, "income tax".
penghasilan”. Pajak Final Peraturan perpajakan di Final Taxes Tax regulations in Indonesia regulate certain
Indonesia mengatur beberapa jenis penghasilan types of income subject to final tax. The final tax imposed
dikenakan pajak yang bersifat final. Pajak final yang on the gross value of the transaction is still charged even
dikenakan atas nilai bruto transaksi tetap dikenakan though the transaction is a loss for the transaction. Final
walaupun atas transaksi tersebut pelaku transaksi income tax is calculated on the total amount of the bill for
mengalami kerugian. Pajak penghasilan final dihitung the value of the contract collected during the year.
pada jumlah total tagihan untuk nilai kontrak yang Therefore, no deferred tax assets / liabilities are
dikumpulkan selama setahun. Oleh karena itu, tidak ada recognized.
aset/kewajiban pajak tangguhan yang diakui.

Dengan menerapkan PSAK revisi tersebut, Perusahaan By applying the revised SFAS, the Company decided to
memutuskan untuk menyajikan beban pajak final present the final tax expenses in connection with the sale
sehubungan dengan penjualan rumah dan rumah toko of a house and shop house as a separate post.
sebagai pos tersendiri.

Perbedaan antara nilai tercatat dari aset revaluasian dan The difference between the carrying value of a revalued
dasar pengenaan pajak merupakan perbedaan temporer asset and the basis for imposing a tax is a temporary
sehingga menimbulkan liabilitas atau aset pajak difference that results in a liability or deferred tax asset,
tangguhan, kecuali untuk aset tertentu seperti tanah yang except for certain assets such as land which are subject
pada saat realisasinya dikenakan pajak final yang to final tax imposed on the gross value of the transaction.
dikenakan atas nilai bruto transaksi.

Menurut Undang-undang No. 12 tahun 1994, nilai According to Act No. 12 year 1994, the value of the
pengalihan adalah nilai yang tertinggi antara nilai transfer is of the highest value among the values based
berdasarkan Akta Pengalihan Hak dan Nilai Jual Objek on the deed of transfer of rights and Value Object to tax
Pajak tanah dan/atau bangunan yang bersangkutan. land and/or buildings is concerned.

Berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) No. 71 Tahun Based on Government Regulation (PP) No. 71 year of
2008 tanggal 4 November 2008, efektif tanggal 1 Januari 2008 dated November 4, 2008, effective January 1,
2009, penghasilan dari penjualan atau pengalihan tanah 2009, income from the sale or transfer of land and
dan bangunan untuk pengembang real estat (developer) buildings for real estate developers is subject to a final
dikenakan pajak final sebesar 5% dari nilai penjualan tax of 5% of the sale or transfer value, which has been
atau pengalihan, yang telah digantikan oleh PP No. replaced by PP No. 34/2016 on August 8, 2016, effective
34/2016 tanggal 8 Agustus 2016, efektif tanggal 8 September 8, 2016, income from the transfer of rights to
September 2016, penghasilan dari pengalihan hak atas land and or buildings is subject to final tax of 2.5% of the
tanah dan atau bangunan dikenakan pajak final sebesar value of sale or transfer.
2,5% dari nilai penjualan atau pengalihan.

28
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)

v. Perpajakan (Lanjutan) v. Taxes

Pajak Penghasilan Income Taxes

Beban pajak terdiri dari pajak kini dan pajak tangguhan. Tax expense consists of current tax and deferred tax.
Pajak diakui dalam laporan laba rugi, kecuali jika Taxes are recognized in the income statement, unless
berkaitan dengan item yang diakui dalam penghasilan they relate to items that are recognized in other
komprehensif lain atau secara langsung dalam ekuitas. comprehensive income or directly in equity. In this case,
Dalam kasus ini, pajak diakui dalam penghasilan tax is recognized in other comprehensive income or
komprehensif lain atau langsung dalam ekuitas. directly in equity.

Pajak kini Current tax

Beban pajak penghasilan kini dihitung dengan dasar Current income tax expense is calculated on the basis of
hukum pajak yang berlaku pada tanggal pelaporan. Aset the applicable tax law at the reporting date. Current
atau liabilitas pajak penghasilan kini terdiri dari kewajiban income tax assets or liabilities consist of liabilities to or
kepada atau klaim dari otoritas pajak yang berhubungan claims from the tax authority relating to the current or
dengan periode pelaporan kini atau sebelumnya, yang previous reporting period, which have not been paid at
belum dibayar pada akhir periode tanggal pelaporan the end of the reporting date period. Income tax is
Pajak penghasilan diperhitungkan berdasarkan tarif pajak calculated based on tax rates and tax laws in effect in the
dan hukum pajak yang berlaku pada periode fiskal relevant fiscal period, based on taxable income for the
terkait, berdasarkan laba kena pajak untuk periode period. All changes to tax assets or liabilities are now
tersebut. Seluruh perubahan pada aset atau liabilitas recognized as a component of income tax expense in the
pajak kini diakui sebagai komponen biaya pajak income statement.
penghasilan dalam laporan laba rugi.

Pajak tangguhan Deferred tax

Aset dan liabilitas pajak tangguhan diakui ketika jumlah Deferred tax assets and liabilities are recognized when
tercatat dari aset atau liabilitas dalam laporan posisi the carrying amount of the asset or liability in the
keuangan konsolidasian berbeda dari dasar consolidated statement of financial position is different
perpajakannya, kecuali jika perbedaan itu terjadi karena: from the tax base, except if the difference is due to:
- Pengakuan awal goodwill, - Early recognition of goodwill,
- Pengakuan awal aset atau liabilitas pada saat - Initial recognition of assets or liabilities at the time of
transaksi yang bukan merupakan kombinasi bisnis the transaction which is not a business combination
dan pada saat transaksi terjadi tidak mempengaruhi and when the transaction occurs does not affect
akuntansi atau laba kena pajak, dan accounting or taxable profit, and
- Investasi pada entitas anak dan pengendalian - Investments in subsidiaries and jointly controlled
bersama entitas di mana Kelompok Usaha mampu entities in which the Group is able to control the time
mengendalikan waktu pembalikan perbedaan dan of reversal of the differences and it is probable that
kemungkinan besar bahwa perbedaan tersebut tidak the differences will not be reversed in the future.
akan dibalik pada masa yang akan datang.

29
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)

v. Perpajakan (Lanjutan) v. Taxes (Continued)

Pengakuan dari aset pajak tangguhan terbatas pada saat Recognition of deferred tax assets is limited when there
di mana terdapat kemungkinan besar bahwa laba kena is a high likelihood that taxable profits will be available
pajak akan tersedia terhadap perbedaan yang dapat against differences that can be used.
digunakan.

Jumlah aset atau liabilitas ditentukan dengan The amount of the asset or liability is determined using
menggunakan tarif pajak pada saat tanggal pelaporan the tax rate at the reporting date and is expected to be
dan diharapkan akan digunakan ketika liabilitas pajak used when the deferred tax liability/(asset) has been
tangguhan/(aset) telah diselesaikan/(dipulihkan). settled/(recovered).

Aset dan liabilitas pajak tangguhan di saling hapus ketika Deferred tax assets and liabilities are offset when the
Kelompok Usaha memiliki hak hukum untuk saling hapus Group has the legal right to write off current tax assets
aset dan liabilitas pajak kini yang berhubungan dengan and liabilities related to levies by the same tax authority
pungutan oleh otoritas pajak yang sama atas: for:

- Kelompok Usaha yang dikenakan pajak adalah - Business groups that are taxed are the same, or
sama, atau - Different groups of entities that aim to settle current
- Kelompok entitas yang berbeda yang bertujuan tax assets on a net basis, or to realize assets and
untuk menyelesaikan aset pajak kini secara neto, settle liabilities, in future periods where a significant
atau untuk merealisasikan aset dan menyelesaikan amount of deferred tax assets or liabilities are
liabilitas, pada periode masa depan dimana jumlah expected to be resolved or recovered.
aset atau liabilitas pajak tangguhan signifikan
diharapkan untuk di selesaikan atau di pulihkan.

Pemeriksaan Pajak Tax Audit

Pada tanggal 28 Desember 2022 Perusahaan On December 28, 2022 the Company obtained a Zero
memperoleh Surat Keterangan Pajak Nihil (SKPN) jenis Tax Statement (SKPN) for the type of Income Tax for the
Pajak Penghasilan untuk tahun pajak 2017. 2017 fiscal year.

30
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)

w. Aset Keuangan dan Liabilitas Keuangan w. Financial Assets and Liabilities

Aset Keuangan Financial Assets

Pengakuan awal Initial recognition

Aset keuangan diklasifikasikan sebagai aset keuangan Financial assets are classified as financial assets at fair
pada nilai wajar melalui laba atau rugi, pinjaman dan value through profit or loss, loans and receivables,
piutang, investasi dimiliki hingga jatuh tempo atau aset investments held to maturity or financial assets available
keuangan tersedia untuk dijual, atau mana yang sesuai. for sale, or where appropriate. The Group determines the
Kelompok Usaha menentukan klasifikasi aset keuangan classification of their financial assets at initial recognition
mereka pada pengakuan awal dan, jika diperbolehkan and, if allowed and accordingly, re-evaluates these
dan sesuai, mengevaluasi ulang penunjukan ini pada appointments at the end of each financial year.
setiap akhir tahun keuangan.

Aset keuangan pada awalnya diakui sebesar nilai wajar, Financial assets are initially recognized at fair value, in
dalam hal investasi tidak diukur pada nilai wajar melalui the case that investments are not measured at fair value
laba rugi, nilai wajar tersebut ditambah dengan biaya through profit or loss, the fair value is added to the
transaksi yang dapat diatribusikan secara langsung. transaction costs that are directly attributable.

Pembelian atau penjualan aset keuangan yang Purchases or sales of financial assets that require
memerlukan penyerahan aset dalam waktu yang delivery of assets within the time determined by
ditetapkan oleh peraturan atau konvensi di pasar regulations or conventions in the market (regular
(pembelian secara teratur) diakui pada tanggal transaksi, purchases) are recognized on the transaction date, i.e.
yaitu tanggal saat Kelompok Usaha berkomitmen untuk the date on which the Group is committed to buy or selli
membeli atau menjual aset. assets.

Aset keuangan diklasifikasikan sebagai aset keuangan Financial assets are classified as financial assets at fair
yang diukur pada nilai wajar melalui laba atau rugi, value through profit or loss, loans and receivables, held-
pinjaman yang diberikan dan piutang, investasi dimiliki to-maturity investments, and available-for-sale financial
hingga jatuh tempo, dan aset keuangan tersedia untuk assets.
dijual.

31
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
w. Aset Keuangan dan Liabilitas Keuangan w. Financial Assets and Liabilities (Continued)
(Lanjutan)
Nilai wajar melalui laba atau rugi Fair value through profit or loss
Aset keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui Financial assets at fair value through profit or loss are
laporan laba rugi adalah aset keuangan yang financial assets classified as held for trading. A financial
diperdagangkan. Aset keuangan diklasifikasikan sebagai asset is classified as held for trading if it is acquired
aset keuangan yang diperdagangkan jika perolehannya principally for the purpose of selling or repurchasing it in
ditujukan untuk dijual atau dibeli kembali dalam waktu the near term and for which there is evidence of a recent
dekat dan terdapat bukti adanya kecenderungan ambil actual pattern of short-term profit taking.
untung dalam jangka pendek.
Perusahaan memiliki investasi dalam saham lainnya The Company has investments in other shares that are
yang diukur dengan menggunakan nilai wajar, dimana measured using fair value, where the ownership of
kepemilikan sahamnya kurang dari 20%. shares is less than 20%.

Pinjaman yang diberikan dan piutang Loans and receivables


Pinjaman yang diberikan dan piutang adalah aset Loans and receivables are non-derivative financial
keuangan non-derivatif dengan pembayaran tetap atau assets with fixed or determinable payments that are not
telah ditentukan dan tidak memiliki kuotasi di pasar aktif, quoted in an active market and are carried at amortized
dicatat pada biaya perolehan diamortisasi dengan cost using the effective interest method.
menggunakan metode suku bunga efektif.
Pinjaman yang diberikan dan piutang meliputi kas dan Loans and receivables consist of cash and cash
setara kas, rekening yang dibatasi penggunaanya, equivalents, restricted accounts, trade receivables and
piutang usaha dan piutang lainnya. other receivables.

Tersedia untuk dijual Available-for-sale


Aset keuangan tersedia untuk dijual adalah aset Available-for-sale financial assets are non-derivative
keuangan non-derivatif. Obligasi dan saham milik financial assets. Listed shares and bonds held by the
Perusahaan yang tercatat di bursa dan diperdagangkan Company that are traded in an active market are
pada pasar aktif diklasifikasikan sebagai aset keuangan classified as Available-for-sale and are stated at fair
tersedia untuk dijual dan dinyatakan pada nilai wajar. value.

Penghentian pengakuan aset keuangan Derecognition of financial assets


Penghentian pengakuan atas suatu aset keuangan bila A financial asset is derecognized when the contractual
hak kontraktual atas arus kas yang berasal dari aset rights to receive cash flows from the financial asset have
keuangan berakhir; atau Kelompok Usaha mentransfer expired; or the Group has transferred its contractual
hak kontraktual untuk menerima arus kas yang berasal rights to receive cash flows from the financial asset or
dari aset keuangan tersebut atau menanggung has assumed an obligation to pay them in full without
kewajiban untuk membayar arus kas yang diterima material delay to a third party under a “pass-through”
tersebut tanpa penundaan yang signifikan kepada pihak arrangement.
ketiga melalui suatu kesepakatan penyerahan.
Apabila Kelompok Usaha mentransfer hak untuk If the Group transfers the right to receive cash flows from
menerima arus kas yang berasal dari aset keuangan a financial asset or enters into a transfer agreement and
atau mengadakan kesepakatan penyerahan dan tidak does not transfer or have substantially all the risks and
mentransfer maupun memiliki secara substansial benefits of the financial asset and also does not transfer
seluruh risiko dan manfaat atas aset keuangan tersebut control over the financial asset, a new financial asset is
dan juga tidak mentransfer pengendalian atas aset recognized by The Group amounted to its continuing
keuangan tersebut, maka suatu aset keuangan baru involvement in the financial assets.
diakui oleh Kelompok Usaha sebesar keterlibatannya
yang berkelanjutan atas aset keuangan tersebut.
32
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)

w. Aset Keuangan dan Liabilitas Keuangan w. Financial Assets and Liabilities (Continued)
(Lanjutan)

Keterlibatan berkelanjutan yang berbentuk pemberian Continuous involvement in the form of providing
jaminan atas aset yang ditransfer diukur sebesar jumlah guarantees for transferred assets is measured at the
terendah antara nilai tercatat aset yang ditransfer dan lowest amount between the carrying amount of the asset
nilai maksimal dari pembayaran yang diterima yang transferred and the maximum value of the payment
mungkin harus dibayar kembali oleh Kelompok Usaha. received that may be paid by the Business Group.

Pada saat penghentian pengakuan atas aset keuangan At the time of derecognition of the financial assets as a
secara keseluruhan, maka selisih antara nilai tercatat whole, the difference between the carrying amount and
dan jumlah dari (i) pembayaran yang diterima, termasuk the amount of (i) payments received, including new
aset baru yang diperoleh dikurangi dengan kewajiban assets obtained less new liabilities borne, and (ii)
baru yang ditanggung, dan (ii) keuntungan atau kerugian cumulative gains or losses that have been directly
kumulatif yang telah diakui secara langsung dalam recognized in equity, must be recognized in the
ekuitas, harus diakui pada laporan laba rugi dan consolidated statement of profit or loss and other
penghasilan komprehensif lain konsolidasian. comprehensive income.

Pada saat penghentian pengakuan aset keuangan At the time of derecognition of part of the financial asset
sebagian (sebagai contoh ketika Kelompok Usaha (for example when the Group holds the option to
memegang opsi untuk membeli kembali bagian dari aset repurchase part of the transferred asset) the Group
yang ditransfer) Kelompok Usaha mengalokasikan nilai allocates the previous carrying amount of the financial
tercatat sebelumnya dari aset keuangan antara bagian asset between the part that is recognized in continuing
berkelanjutan yang diakui dalam keterlibatan involvement, and the part that is no longer recognized
berkelanjutan, dan bagian yang tidak lagi diakui dengan using the relative fair value of said portion at the date of
menggunakan nilai wajar relatif dari bagian tersebut transfer.
pada tanggal transfer.

Selisih antara nilai tercatat yang dialokasikan dengan The difference between the carrying amount allocated
bagian yang tidak lagi diakui dan jumlah dari and the portion that is no longer recognized and the
penerimaan dari bagian yang tidak lagi diakui dan setiap amount of revenue from the portion that is no longer
keuntungan atau kerugian kumulatif yang dialokasikan recognized and any cumulative gains or losses allocated
dan telah diakui pada penghasilan komprehensif lainnya and has been recognized in other comprehensive
diakui dalam laporan laba rugi dan penghasilan income is recognized in the consolidated statement of
komprehensif lain konsolidasian. Akumulasi keuntungan profit or loss and other comprehensive income.
atau kerugian yang telah diakui dalam penghasilan Accumulated gains or losses that have been recognized
komprehensif lainnya dialokasikan antara bagian yang in other comprehensive income are allocated between
berkelanjutan diakui dan bagian yang tidak lagi diakui the portion that continues to be recognized and the part
dengan dasar nilai wajar relatif pada bagian-bagian that is no longer recognized on the basis of the relative
tersebut. fair values of those parts.

Penurunan nilai aset keuangan Impairment of financial assets


Pada setiap tanggal pelaporan, Perusahaan The Company assesses at each reporting date whether
mengevaluasi apakah terdapat bukti yang obyektif there is any objective evidence that a financial asset or a
bahwa aset keuangan atau kelompok aset keuangan Company of financial assets is impaired. A financial
mengalami penurunan nilai. Penurunan nilai atas aset asset or a Company of financial assets is deemed to be
keuangan atau kelompok aset keuangan dianggap telah impaired if, and only if, there is an objective evidence of
terjadi, jika dan hanya jika, terdapat bukti yang obyektif impairment as a result of one or more events that has
33
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
w. Aset Keuangan dan Liabilitas Keuangan w. Financial Assets and Liabilities (Continued)

mengenai penurunan nilai sebagai akibat dari satu atau occurred after the initial recognition of the asset and can
lebih peristiwa yang terjadi setelah pengakuan awal be reliably estimated.
asset dan dapat diestimasi secara andal.

Liabilitas Keuangan Financial Liabilities

Pengakuan awal Initial recognition

Liabilitas keuangan diklasifikasikan sebagai liabilitas Financial liabilities are classified as financial liabilities at
keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan fair value through profit or loss and financial liabilities
laba rugi dan liabilitas keuangan yang diukur dengan measured at amortized cost, or as derivatives that are
biaya perolehan diamortisasi, atau sebagai derivatif designated as hedging instruments in effective hedges,
yang ditetapkan sebagai instrumen lindung nilai dalam whichever is appropriate. The Group determines the
lindung nilai yang efektif, mana yang sesuai. Kelompok classification of financial liabilities at initial recognition.
Usaha menentukan klasifikasi liabilitas keuangan pada
pengakuan awal.

Liabilitas keuangan pada awalnya diakui sebesar nilai Financial liabilities are initially recognized at fair value
wajar dimana, dalam hal liabilitas keuangan yang diukur which, in the case of financial liabilities measured at
dengan biaya perolehan diamortisasi, sudah termasuk amortized cost, includes transaction costs that are
biaya transaksi yang dapat diatribusikan secara directly attributable.
langsung.

Kelompok Usaha telah menentukan bahwa utang usaha The Group has determined that trade payables to third
kepada pihak ketiga, utang lain-lain, utang bank dan parties, other payables, bank loans and other financial
lembaga keuangan lainnya, utang sewa pembiayaan, institutions, finance lease loan, advances for sale and
uang muka penjualan, dan utang akrual dikategorikan accruals liability are categorized as financial liabilities
sebagai liabilitas keuangan yang diukur dengan biaya measured at amortized cost.
perolehan diamortisasi.

Liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui Financial liabilities at fair value through profit or loss
laporan laba rugi
Liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui Financial liabilities at fair value through profit or loss are
laba rugi adalah liabilitas keuangan yang financial liabilities classified as held for trading and if it is
diperdagangkan dan jika perolehannya ditujukan untuk acquired principally for the purpose of selling or
dijual atau dibeli kembali dalam waktu dekat dan terdapat repurchasing it in the near term and for which there is
bukti adanya kecenderungan pengambilan keuntungan evidence of a recent actual pattern of short-term profit
dalam jangka pendek. taking.

Liabilitas keuangan yang diukur dengan biaya perolehan Financial liabilities measured at amortized cost
diamortisasi
Liabilitas keuangan meliputi utang usaha dan lainnya, Financial liabilities, which include trade and other
obligasi dan wesel bayar, bank dan pinjaman lainnya, payables, bonds and notes payable, bank and other
pada awalnya diukur pada nilai wajar, setelah dikurangi borrowings, initially measured at fair value, net of
biaya transaksi, dan selanjutnya diukur pada biaya transaction costs, and subsequently measured at
perolehan yang diamortisasi menggunakan metode suku amortized cost using the effective interest method.
bunga efektif.
34
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUE)
w. Aset Keuangan dan Liabilitas Keuangan w. Financial Assets and Liabilities (Continued)
(Lanjutan)

Penghentian pengakuan liabilitas keuangan Derecognition of financial liabilities


Perusahaan menghentikan pengakuan liabilitas The Company derecognizes financial liabilities when,
keuangan, jika dan hanya jika, liabilitas Perusahaan telah and only when, the Company’s obligations are
dilepaskan, dibatalkan atau kadaluarsa. Selisih antara discharged, cancelled or they expire. The difference
jumlah tercatat liabilitas keuangan yang dihentikan between the carrying amount of the financial liability
pengakuannya dan imbalan yang dibayarkan dan utang derecognized and the consideration paid and payable is
diakui dalam laba rugi. recognized in profit or loss.

Metode Suku Bunga Efektif Effective Interest Rate Method


Metode suku bunga efektif adalah metode yang The effective interest method is a method used to
digunakan untuk menghitung biaya perolehan yang calculate the amortized cost of a financial asset and
diamortisasi dari aset keuangan dan mengalokasikan allocate interest income for the relevant period. The
pendapatan bunga selama periode yang relevan. Suku effective interest rate is the interest rate that precisely
bunga efektif adalah suku bunga yang secara tepat discounts estimated future cash flows (including all costs
mendiskontokan estimasi arus kas di masa datang received that are an integral part of the effective interest
(termasuk semua biaya yang diterima yang merupakan rate, transaction costs and all other premiums or
bagian tak terpisahkan dari suku bunga efektif, biaya discounts) over the estimated life of the financial assets,
transaksi dan seluruh premium atau diskonto lainnya) or if more precisely, a shorter period is used to obtain the
selama perkiraan umur dari aset keuangan, atau jika net carrying value of financial assets at initial recognition.
lebih tepat, digunakan periode yang lebih singkat untuk
memperoleh nilai tercatat neto dari aset keuangan pada
saat pengakuan awal.

Hirarki Nilai Wajar Fair Value Hierarchy


Kelompok Usaha menilai instrumen keuangan seperti The Group assesses financial instruments, such as
derivatif, pada nilai wajar setiap tanggal laporan posisi derivatives, at fair value at each statement date of the
keuangan konsolidasian. Nilai wajar atas instrumen consolidated financial position. The fair value of financial
keuangan diukur pada biaya diamortisasi diungkapkan di instruments measured at amortized cost is disclosed in
catatan terkait the relevant notes.

Nilai wajar adalah harga yang akan diterima untuk Fair value is the price that will be received to sell an asset
menjual suatu aset atau harga yang akan dibayar untuk or the price to be paid to transfer a liability in an orderly
mengalihkan suatu liabilitas dalam transaksi teratur transaction between market participants at the
antara pelaku pasar pada tanggal pengukuran. measurement date. The fair value measurement
Pengukuran nilai wajar mengasumsikan bahwa assumes that transactions to sell assets or transfer
transaksi untuk menjual aset atau mengalihkan liabilitas liabilities occur.
terjadi.

Jika tidak terdapat pasar utama, di pasar yang paling If there is no primary market, in the most profitable
menguntungkan untuk aset atau liabilitas tersebut. market for the asset or liability. Business groups Should
Kelompok Usaha harus memiliki akses ke pasar utama. have access to key markets. The fair value of an asset or
Nilai wajar aset atau liabilitas diukur menggunakan liability is measured using assumptions that market
asumsi yang akan digunakan pelaku pasar ketika participants will use when determining the price of the
menentukan harga aset atau liabilitas tersebut, dengan asset or liability, assuming that market participants act in
asumsi bahwa pelaku pasar bertindak dalam their best economic interests.
kepentingan ekonomi terbaiknya.
35
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2.SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)

w. Aset Keuangan dan Liabilitas Keuangan w. Financial Assets and Liabilities (Continued)
(Lanjutan)

Kelompok Usaha menggunakan teknik penilaian yang The Business Group uses appraisal techniques that are
tepat sesuai keadaan dan dimana tersedia kecukupan appropriate to the circumstances and where there is
data untuk mengukur nilai wajar, memaksimalkan sufficient data available to measure fair value, maximize
penggunaan input yang dapat diobservasi yang relevan the use of relevant observable inputs and minimize the
dan meminimalisir penggunaan input yang tidak dapat use of non-observable inputs.
diobservasi.

Semua aset dan liabilitas dimana nilai wajar diukur atau All assets and liabilities where fair value is measured or
diungkapkan dalam laporan keuangan konsolidasian disclosed in the consolidated financial statements can be
dapat dikategorikan pada level hirarki nilai wajar, categorized at the level of the fair value hierarchy, based
berdasarkan tingkatan input terendah yang signifikan on the lowest significant level of input on the
atas pengukuran nilai wajar secara keseluruhan: measurement of overall fair value:

Tingkat 1 : Nilai wajar diukur berdasarkan Level 1 : Fair value is measured based on
pada harga kuotasi (tidak quoted (unadjusted) prices in
disesuaikan) dalam pasar aktif active markets for similar assets
untuk aset atau liabilitas sejenis. or liabilities.
Tingkat 2 : Nilai wajar diukur berdasarkan Level 2 : Fair value is measured based on
teknik-teknik valuasi dimana valuation techniques where all
seluruh input yang mempunyai inputs which have a significant
efek yang signifikan atas nilai effect on fair value can be
wajar dapat diobservasi baik observed either directly or
secara langsung maupun tidak indirectly.
langsung.
Tingkat 3 : Nilai wajar diukur berdasarkan Level 3 : Fair value is measured based on
teknik-teknik valuasi dimana valuation techniques in which all
seluruh input yang mempunyai inputs that have a significant
efek yang signifikan atas nilai effect on fair value are not based
wajar tidak berdasarkan data on observable market data.
pasar yang dapat diobservasi.

Untuk aset dan liabilitas yang diakui pada laporan For assets and liabilities recognized on a recurring
keuangan konsolidasian secara berulang, Kelompok consolidated financial statement, the Group determines
Usaha menentukan apakah terjadi transfer antara Level whether transfers occur between Levels in the hierarchy
di dalam hirarki dengan cara mengevaluasi kategori by evaluating categories (based on the lowest significant
(berdasarkan input level terendah yang signifikan dalam input level in measuring fair value) at the end of each
pengukuran nilai wajar) setiap akhir periode pelaporan. reporting period.
Untuk tujuan pengungkapan nilai wajar, Kelompok For the purpose of disclosing fair value, the Group has
Usaha telah menentukan kelas aset dan liabilitas determined the class of assets and liabilities based on
berdasarkan sifat, karakteristik, dan risiko aset atau the nature, characteristics and risks of the asset or
liabilitas, dan level hirarki nilai wajar seperti dijelaskan di liability, and the level of the fair value hierarchy as
atas described above.

36
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)
w. Aset Keuangan dan Liabilitas Keuangan w. Financial Assets and Liabilities (Continued)
(Lanjutan)
Saling Hapus Instrumen Keuangan Offsetting of Financial Instruments
Aset keuangan dan liabilitas keuangan saling hapus dan Financial assets and financial liabilities are offset and the
nilai bersihnya disajikan dalam laporan posisi keuangan net amount reported in the statements of financial
jika, dan hanya jika, terdapat hak yang berkekuatan position if, and only if, there is a currently enforceable
hukum untuk melakukan saling hapus atas jumlah yang legal right to offset the recognized amounts and there is
telah diakui dari aset keuangan dan liabilitas keuangan an intention to settle on a net basis, or to realize the
tersebut dan terdapat intensi untuk menyelesaikan assets and settle the liabilities simultaneously.
secara bersih, atau untuk merealisasikan aset dan
menyelesaikan liabilitasnya secara bersamaan.

Biaya Perolehan Diamortisasi dari Instrumen Amortized Cost of Financial Instruments


Keuangan
Biaya perolehan yang diamortisasi diukur dengan Amortized cost is measured using the effective interest
menggunakan metode suku bunga efektif dikurangi method less allowance for impairment and payment or
penyisihan penurunan nilai dan pembayaran atau principal reduction. This calculation includes all
pengurangan pokok. Perhitungan ini mencakup seluruh premiums or discounts at the time of acquisition and
premi atau diskon pada saat akuisisi dan mencakup includes transaction costs and commissions that are an
biaya transaksi serta komisi yang merupakan bagian tak integral part of the effective interest rate.
terpisahkan dari suku bunga efektif.
x. Laba per Saham Dasar x. Earnings per Share
Laba per saham dasar dihitung dengan membagi laba Basic earnings per share are calculated by dividing profit
atau rugi yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas or loss attributable to owners of the parent for the current
induk untuk periode berjalan dengan jumlah rata-rata period by the weighted average number of shares
tertimbang saham yang beredar pada periode yang outstanding during the period.
bersangkutan.
Laba per saham dilusian dihitung dengan membagi laba Diluted earnings per share is computed by dividing net
bersih yang diatribusikan kepada pemilik entitas induk income attributable to owners of the parent entity by the
dengan jumlah rata-rata tertimbang saham biasa yang weighted average number of shares outstanding as
telah disesuaikan dengan dampak dari semua efek adjusted for the effects of all dilutive potential shares.
berpotensi saham biaya yang dilutif.

y. Segmen Operasi y. Operating Segments


Identifikasi segmen operasi berdasarkan laporan internal The identification of operating segments is based on
komponen-komponen Kelompok Usaha yang secara internal reports of Group components that are
berkala dilaporkan kepada pengambil keputusan periodically reported to operational decision makers in
operasional dalam rangka alokasi sumber daya ke the context of allocating resources to segments and
dalam segmen dan penilaian kinerja Kelompok Usaha. evaluating the performance of the Group.
Segmen operasi adalah suatu komponen dari entitas: An operating segment is a component of an entity:
a. Yang terlibat dalam aktivitas bisnis untuk a. Who is involved in business activities to earn
memperoleh pendapatan dan menimbulkan beban income and incur expenses (including revenues
(termasuk pendapatan dan beban terkait dengan and expenses related to transactions with other
transaksi dengan komponen lain dari entitas yang components of the same entity);
sama);
37
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (LANJUTAN) 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING


POLICIES (CONTINUED)

y. Segmen Operasi (lanjutan) y. Operating Segments

b. hasil operasinya dikaji ulang secara reguler oleh b. the results of operations are regularly reviewed by
pengambil keputusan operasional untuk membuat operational decision makers to make decisions
keputusan tentang sumber daya yang dialokasikan about the resources allocated to the segment and
pada segmen tersebut dan menilai kinerjanya; dan assess its performance; and
c. tersedia informasi keuangan yang dapat c. available financial information that can be
dipisahkan. separated.
Informasi yang dilaporkan kepada pengambil keputusan Information reported to operational decision makers for
operasional untuk tujuan alokasi sumber daya dan the purpose of resource allocation and performance
penilaian kinerjanya lebih difokuskan pada kategori appraisal is more focused on the property and hospitality
properti dan jasa perhotelan. services category.
3. PERTIMBANGAN, ESTIMASI, DAN ASUMSI 3. MANAGEMENT’S USE OF JUDGMENTS,
AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN ESTIMATES AND ASSUMPTIONS

Penyusunan laporan keuangan mengharuskan The preparation of the financial statements requires
manajemen untuk membuat pertimbangan, estimasi dan management to make judgments, estimates and
asumsi yang mempengaruhi jumlah yang dilaporkan dari assumptions that affect the reported amounts of
pendapatan, beban, aset dan liabilitas, dan revenues, expenses, assets and liabilities, and the
pengungkapan atas liabilitas kontijensi, pada akhir disclosure of contingent liabilities, at the end of the
periode pelaporan. Ketidakpastian mengenai asumsi dan reporting period. Uncertainty about these assumptions
estimasi tersebut dapat mengakibatkan penyesuaian and estimates could result in outcomes that require a
material terhadap nilai tercatat aset dan liabilitas dalam material adjustment to the carrying amount of the asset
periode pelaporan berikutnya. and liability affected in future periods.

Pertimbangan Judgements

Dalam proses penerapan kebijakan akuntansi In the process of applying the Group's accounting
Kelompok Usaha, manajemen telah membuat policies, management has made the following
pertimbangan berikut, yang terpisah dari estimasi dan considerations, separate from estimates and
asumsi, yang memiliki pengaruh paling signifikan assumptions, which have the most significant effect on
terhadap jumlah yang dicatat dalam laporan keuangan the amounts recorded in the consolidated financial
konsolidasian: statements:

Pengklasifikasian aset keuangan dan liabilitas Classification of financial assets and financial liabilities
keuangan

Kelompok Usaha menetapkan pengklasifikasian aset The Group determines the classification of certain assets
dan liabilitas tertentu sebagai aset keuangan dan and liabilities as financial assets and financial liabilities
liabilitas keuangan dengan pertimbangan bila definisi with consideration if the definitions specified in SFAS 55
yang ditetapkan dalam PSAK 55 terpenuhi. Dengan are fulfilled. Accordingly, financial assets and financial
demikian, aset keuangan dan liabilitas keuangan diakui liabilities are recognized in accordance with the Group's
sesuai dengan kebijakan akuntansi Kelompok Usaha accounting policies as disclosed in Note 2w.
seperti yang diungkapkan pada Catatan 2w.

38
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. PERTIMBANGAN, ESTIMASI, DAN ASUMSI 3. MANAGEMENT’S USE OF JUDGMENTS,


AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN ESTIMATES AND ASSUMPTIONS

Pertimbangan Judgements

Penilaian properti Property valuation

Nilai wajar tanah yang diungkapkan sebagai bagian dari The fair values of land that are disclosed as part of the
akun “Properti investasi” dan “Aset tetap” ditentukan oleh "Investment property" and "Property and equipment"
penilai real estat independen dengan menggunakan accounts are determined by independent real estate
teknik penilaian yang telah diakui. Teknik penilaian appraisers using recognized valuation techniques. The
tersebut merupakan pendekatan biaya dan pendekatan valuation technique is a cost approach and a market and
pasar dan pendapatan. Pada kasus tertentu, nilai wajar revenue approach. In certain cases, the fair value of
aset ditentukan berdasarkan transaksi real estat terkini assets is determined based on recent real estate
yang memiliki karakteristik dan lokasi aset Kelompok transactions that have the characteristics and location of
Usaha yang sejenis. similar Group assets.

Dalam proses penerapan kebijakan akuntansi, tidak In the process of applying the accounting policies,
terdapat pertimbangan signifikan yang memiliki dampak management has not made any critical judgement that
material pada jumlah yang diakui dalam laporan has material impact on the amounts recognized in the
keuangan. financial statements.

‘Pertimbangan berikut ini dibuat oleh manajemen dalam The following judgments are made by management in
rangka penerapan kebijakan akuntansi Perusahaan yang the process of applying the Company accounting policies
memiliki pengaruh paling signifikan atas jumlah yang that have the most significant effects on the amounts
diakui dalam laporan keuangan: recognized in the financial statements:

Penentuan mata uang fungsional Determination of functional currency

Mata uang fungsional adalah mata uang dari lingkungan The functional currency is the currency of the primary
ekonomi primer dimana Perusahaan beroperasi. economic environment in which the Company operates.
Manajemen mempertimbangkan mata uang yang paling The management considered the currency that mainly
mempengaruhi pendapatan dan beban dari jasa yang influences the revenue and cost of rendering services
diberikan serta mempertimbangkan indikator lainnya and other indicators in determining the currency that
dalam menentukan mata uang yang paling tepat most faithfully represents the economic effects of the
menggambarkan pengaruh ekonomi dari transaksi, underlying transactions, events, and conditions.
kejadian dan kondisi yang mendasari.

Estimasi dan asumsi Estimates and assumptions

Asumsi kunci mengenai masa depan dan sumber kunci The key assumptions regarding the future and other key
lainnya untuk estimasi ketidakpastian pada akhir sources for estimating uncertainty at the end of the
periode pelaporan yang memiliki risiko signifikan yang reporting period that have a significant risk that can
dapat menyebabkan penyesuaian material terhadap cause a material adjustment to the carrying values of
nilai tercatat aset dan liabilitas dalam periode pelaporan assets and liabilities in the next reporting period are set
berikutnya dijabarkan sebagai berikut: forth as follows:

39
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. PERTIMBANGAN, ESTIMASI, DAN ASUMSI 3. MANAGEMENT’S USE OF JUDGMENTS,


AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (LANJUTAN) ESTIMATES AND ASSUMPTIONS (CONTINUED)

Estimasi dan asumsi Estimates and assumption

Penentuan nilai wajar dari aset keuangan dan liabilitas Determination of the fair value of financial assets and
keuangan financial liabilities

Ketika nilai wajar dari aset keuangan dan liabilitas When the fair value of financial assets and financial
keuangan dicatat dalam laporan posisi keuangan liabilities recorded in the consolidated statement of
konsolidasian tidak dapat diambil dari pasar yang aktif, financial position cannot be taken from an active market,
maka nilai wajarnya ditentukan dengan menggunakan the fair value is determined using valuation techniques
teknik penilaian termasuk model discounted cash flow. including the discounted cash flow model. Inputs to the
Masukan untuk model tersebut dapat diambil dari pasar model can be drawn from observable markets, but if this
yang dapat diobservasi, tetapi apabila hal ini tidak is not possible, a level of consideration is required in
dimungkinkan, sebuah tingkat pertimbangan determining fair value. These considerations include the
disyaratkan dalam menetapkan nilai wajar. use of inputs such as liquidity risk, credit risk and
Pertimbangan tersebut mencakup penggunaan volatility. Changes in assumptions regarding these
masukan seperti risiko likuiditas, risiko kredit dan factors can affect the fair value of reported financial
volatilitas. Perubahan dalam asumsi mengenai faktor- instruments.
faktor tersebut dapat mempengaruhi nilai wajar dari
instrumen keuangan yang dilaporkan.

Estimasi masa manfaat atas aset tetap dan properti Estimated useful life of fixed assets and investment
investasi properties

Kelompok Usaha mengestimasi masa manfaat dari The Group estimates the useful lives of fixed assets and
aset tetap dan properti investasi berdasarkan utilisasi investment properties based on the utilization of assets
dari aset yang diharapkan dapat didukung dengan that are expected to be supported by business plans and
rencana dan strategi usaha yang juga strategies that also take into account future technological
mempertimbangkan perkembangan teknologi di masa developments and market behavior. The estimation of
depan dan perilaku pasar. Estimasi dari masa manfaat the useful lives of fixed assets and investment properties
aset tetap dan properti investasi adalah berdasarkan is based on a collective review of the Business Group on
penelaahan Kelompok Usaha secara kolektif terhadap industry practices, internal technical evaluation and
praktek industri, evaluasi teknis internal dan experience for equivalent assets. The estimated useful
pengalaman untuk aset yang setara. Estimasi masa life is reviewed at least at the end of the reporting year
manfaat ditelaah paling sedikit setiap akhir tahun and updated if expectations differ from previous
pelaporan dan diperbarui jika ekspektasi berbeda dari estimates due to physical and commercial uses and
estimasi sebelumnya dikarenakan pemakaian dan damage, technical or commercial obsolescence or other
kerusakan fisik, keusangan secara teknis atau restrictions on the use of assets.
komersial dan hukum atau pembatasan lain atas
penggunaan dari aset.

Namun, adalah mungkin, hasil di masa depan dari However, it is possible, future results of operations can
operasi dapat dipengaruhi secara material oleh be materially affected by changes in estimates caused by
perubahan-perubahan dalam estimasi yang diakibatkan changes in the factors mentioned above.
oleh perubahan faktor-faktor yang disebutkan di atas.

Jumlah dan waktu dari beban yang dicatat untuk setiap The amount and time of expense recorded for each year
tahun akanterpengaruh oleh perubahan atas faktor- will be affected by changes in these factors and
faktor dan situasi tersebut. Pengurangan dalam situations. A reduction in the estimated useful life of the
40
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. PERTIMBANGAN, ESTIMASI, DAN ASUMSI 3. MANAGEMENT’S USE OF JUDGMENTS,


AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (LANJUTAN) ESTIMATES AND ASSUMPTIONS (CONTINUED)

Estimasi dan asumsi Estimates and assumption

estimasi masa manfaat dari aset tetap dan properti Group's fixed assets and investment properties will
investasi Kelompok Usaha akan meningkatkan beban increase cost of goods sold and direct costs and
pokok penjualan dan beban langsung dan beban operating expenses and decrease assets.
operasi dan menurunkan aset.

Estimasi beban pensiun dan imbalan kerja lainnya Estimated pension costs and other employee benefits

Beban dari program pensiun manfaat pasti dan nilai kini The cost of a defined benefit pension plan and the
dari liabilitas pensiun ditentukan dengan menggunakan present value of the pension obligation are determined
metode projected-unit-credit. Penilaian aktuaris using the projected-unit-credit method. Actuarial
termasuk membuat variasi asumsi yang terdiri dari, valuation includes making various assumptions which
antara lain, tingkat diskonto, tingkat pengembalian dana consist of, among other things, discount rates, expected
pensiun yang diharapkan, tingkat kenaikan kompensasi rates of return on pension funds, rates of compensation
dan tingkat kematian. Hasil aktual yang berbeda increases and mortality rates. Actual results that differ
dengan asumsi Kelompok Usaha diakui langsung from the Group's assumptions are fully recognized
seluruhnya melalui penghasilan komprehensif lainnya through other comprehensive income due to the
dikarenakan kompleksitas dari penilaian, dasar asumsi complexity of the valuation, the basis of the assumptions
dan periode jangka panjang, liabilitas manfaat pasti and the long-term period, the defined benefit liability is
sangat sensitif terhadap perubahan asumsi. very sensitive to changes in assumptions.

Kelompok Usaha percaya bahwa asumsi mereka The Group believes that their assumptions are adequate
adalah memadai dan tepat, perbedaan signifikan dalam and appropriate, significant differences in the Group's
pengalaman aktual Kelompok Usaha atau perubahan actual experience or significant changes in assumptions
signifikan dalam asumsi dapat mempengaruhi secara can materially affect the employee benefit expense and
material beban imbalan kerja dan liabilitas imbalan kerja employee benefits liabilities and other long-term
dan imbalan kerja jangka panjang lainnya. Semua employee benefits. All assumptions are reviewed at each
asumsi ditelaah pada setiap tanggal pelaporan. reporting date.

Asumsi kunci mengenai masa depan dan sumber kunci The key assumptions regarding the future and other key
lainnya untuk estimasi ketidakpastian pada akhir sources for estimating uncertainty at the end of the
periode pelaporan yang memiliki risiko signifikan yang reporting period that have a significant risk that can
dapat menyebabkan penyesuaian material terhadap cause a material adjustment to the carrying values of
nilai tercatat aset dan liabilitas dalam periode pelaporan assets and liabilities in the next reporting period are set
berikutnya dijabarkan sebagai berikut: forth as follows:

Ketidakpastian liabilitas perpajakan Uncertain tax liabilities

Dalam situasi tertentu, Kelompok Usaha tidak dapat In certain situations, the Group cannot determine the
menentukan secara pasti jumlah liabilitas pajak mereka exact amount of their current or future tax liabilities due to
pada saat ini atau masa depan karena proses the audit process, or negotiations with the taxation
pemeriksaan, atau negosiasi dengan otoritas authority. Uncertainty arises related to the interpretation
perpajakan. Ketidakpastian timbul terkait dengan of complex tax regulations and the amount and time of
interpretasi dari peraturan perpajakan yang kompleks future taxable income. In determining the amount that
dan jumlah dan waktu dari penghasilan kena pajak di must be recognized in relation to an uncertain tax liability,
masa depan. Dalam menentukan jumlah yang harus the Group applies the same consideration that they will
diakui terkait dengan liabilitas pajak yang tidak pasti, use in determining the amount of reserves that must be
41
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. PERTIMBANGAN, ESTIMASI, DAN ASUMSI 3. MANAGEMENT’S USE OF JUDGMENTS,


AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (LANJUTAN) ESTIMATES AND ASSUMPTIONS (CONTINUED)

Kelompok Usaha menerapkan pertimbangan yang recognized in accordance with SFAS No. 57,
sama yang akan mereka gunakan dalam menentukan "Provisions, Contingent Liabilities and Contingent
jumlah cadangan yang harus diakui sesuai dengan Assets". The Group makes an analysis of all tax
PSAK No. 57, “Provisi, Liabilitas Kontinjensi dan Aset positions related to income tax to determine if tax
Kontinjensi”. Kelompok Usaha membuat analisa untuk liabilities for unrecognized tax benefits must be
semua posisi pajak terkait dengan pajak penghasilan recognized.
untuk menentukan jika liabilitas pajak untuk manfaat
pajak yang belum diakui harus diakui.

4. KAS DAN SETARA KAS 4. CASH AND CASH EQUIVALENTS

2022 2021

Kas 21.480.958 61.383.607 Cash

Bank Bank
Rupiah Rupiah
PT Bank Central Asia Tbk 3.493.889.410 1.886.907.973 PT Bank Central Asia Tbk
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk 85.584.864 5.998.835 PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
PT Bank CIMB Niaga Tbk 67.460.054 18.692.885 PT Bank CIMB Niaga Tbk
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 176.253.835 31.171.551 PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 12.002.453 7.066.403 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk 16.774.327 8.118.569 PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk
PT Bank Jateng 1.540.192 1.840.192 PT Bank Jateng
PT Bank Jabar Banten Tbk - 123.518 PT Bank Jabar Banten Tbk
Simpanan pada Koperasi Sekartama 2.932.957 2.846.380 Deposit in Koperasi Sekartama
Jumlah Bank dan Deposito 3.856.438.094 1.962.766.306 Total Bank and Deposit
Jumlah 3.877.919.052 2.024.149.913 Total

5. PIUTANG USAHA 5. TRADE RECEIVABLES

a. Berdasarkan Jenis Transaksi a. Based on Transactions

2022 2021

Piutang usaha atas penjualan: Trade receivables from sales of:


Rumah tinggal 5.313.085.362 6.892.217.526 Residential house
Jasa manajemen 476.473.079 308.225.553 Management services
Jasa hotel 350.793.967 208.049.628 Hotel services
Jumlah 6.140.352.408 7.408.492.707 Total

42
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

5. PIUTANG USAHA (LANJUTAN) 5. TRADE RECEIVABLES (CONTINUED)

b. Berdasarkan Umur Piutang b. Based on Aging

2022 2021

Belum jatuh tempo 977.267.046 148.079.233 Not yet due


0 - 6 bulan 0 - 6 months
6 - 12 bulan 5.163.085.362 7.260.413.474 6 - 1 months
> 12 bulan - - > 12 months
Jumlah 6.140.352.408 7.408.492.707 Total

Seluruh piutang usaha milik Kelompok Usaha All trade receivables of the Group represent trade
merupakan saldo piutang usaha kepada pihak ketiga receivables balances to third parties denominated in
dalam mata uang Rupiah. Rupiah.

Berdasarkan hasil penelaahan terhadap keadaan Based on the review of the status of the individual
piutang, manajemen Perusahaan berkeyakinan bahwa receivables at the end of the year, the management
seluruh piutang usaha bersifat lancar dan dapat tertagih believes that all trade receivables are current and fully
seluruhnya dan, oleh karena itu tidak diperlukan collectible, thus no allowance for loss of impairment is
penyisihan untuk kerugian penurunan nilai. required.

6. PIUTANG LAIN-LAIN – PIHAK KETIGA 6. OTHER RECEIVABLES – THIRD PARTIES

2022 2021

Dana escrow Escrow funds


PT Bank Central Asia Tbk 1.637.032.911 572.662.579 PT Bank Central Asia Tbk
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk 125.820.171 639.539.178 PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk 361.740.001 897.180.001 PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk - - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 387.853.000 631.913.000 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
PT Bank Jawa Tengah 734.948 975.000 PT Bank Jawa Tengah
Sub jumlah 2.513.181.031 2.742.269.758 Sub total
Piutang karyawan 207.368.208 134.195.877 Employee receivables

Jumlah 2.720.549.240 2.876.465.635 Total

Dana escrow merupakan penempatan sementara dari Escrow fund represents a temporary placement of
bank pemberi Kredit Pemilikan Rumah (“KPR”) untuk funds from the housing-loan bank ("KPR") for the
konsumen Perusahaan yang kreditnya sudah Company's consumers whose credit has been
disetujui berdasarkan perjanjian KPR sebesar 100% approved based on a mortgage loan agreement
dari nilai pinjaman. Pencairan ke rekening bank amounted to 100% of the loan value. Disbursement to
Perusahaan menunggu pencapaian kemajuan the Company’s bank account is waiting for approval of
pekerjaan sebagai berikut: the progress achievement as follows:

43
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

6. PIUTANG LAIN-LAIN – PIHAK KETIGA 6. OTHER RECEIVABLES – THIRD PARTIES


(Lanjutan) (Continued)

a. 30% pada saat tanah matang/pondasi siap a. 30% when matured soil/housing foundation is
dibangun. ready for construction.
b. 30% pada saat kemajuan pekerjaan fisik 50%- b. 30% when physical work progress is achieved
60%. 50% -60%.

c. 30% pada saat Berita Acara Serah Terima c. 30% when minute of hand over (BAST) is
(BAST). signed.
d. 10% pada saat Akte Jual Beli ditandatangani. d. 10% when the Sale and Purchase Agreement
(AJB) is signed.
Saldo piutang dana escrow merupakan saldo dana The escrow fund receivable balance is the fund
yang belum dicairkan ke Perusahaan sampai dengan balance that has not been disbursed to the Company
tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 sebesar as of 31 December 2022 and 2021 amounted to
Rp2.513.181.031 dan Rp2.742.269.758. IDR2.513.181.031 and IDR2.742.269.758.,
respectively.

7. PERSEDIAAN 7. INVENTORIES

2022 2021

Aset real estat 125.239.565.990 146.178.959.781 Real estate assets


Persediaan hotel 439.331.314 458.083.626 Hotel inventories
Jumlah 125.678.897.304 146.637.043.406 Total

Aset real estat merupakan persediaan perusahaan atas Real estate assets represent the company's inventory of
projek The Amaya yang berlokasi di Ungaran, Jawa the Amaya project located in Ungaran, Central Java, as
Tengah, terdiri dari: follows:
2022 2021

Bangunan siap dijual 6.023.341.874 4.356.801.987 Building ready for sale


Bangunan dalam penyelesaian 114.059.086.440 141.293.721.969 Building under construction
Tanah dalam proses pengembangan 5.157.137.684 528.435.824 Land under development
Jumlah 125.239.565.990 146.178.959.781 Total

44
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

7. PERSEDIAAN Lanjutan 7. INVENTORIES (Continued)

Bangunan Siap Dijual Building Ready for Sale

2022 2021

Saldo awal 4.356.801.987 934.223.746 Beginning balance


Reklasifikasi dari bangunan Reclasification of building
dalam penyelesaian 15.957.988.639 13.550.488.757 under construction
Pembebanan ke beban pokok Charged to cost
penjualan properti of sales
Rumah tinggal (11.384.786.294) (10.127.910.516) Residential house
Rumah toko - Shop house
Saldo akhir 6.023.341.874 4.356.801.987 Ending balance

Bangunan Dalam Penyelesaian Building Under Construction


2022 2021

Saldo awal 141.293.721.965 150.256.155.427 Beginning balance

Penambahan Additional
Pembangunan konstruksi rumah tinggal 1.144.794.492 1.802.063.173 Constructions of residential house
Kapitalisasi biaya pinjaman - - Capitalization of borrowing cost
Reklasifikasi dari tanah dalam Reclasification from land
pengembangan (4.628.701.860) 2.785.992.121 in development
Jumlah Penambahan (3.483.907.363) 4.588.055.295 Total Additional

Pengurangan Reduction
Reklasifikasi ke bangunan siap dijual (15.957.988.639) (13.550.488.757) Reclasification to building available for sale
Jumlah Pengurangan (15.957.988.639) (13.550.488.757) Total Reduction
Saldo akhir 114.059.086.440 141.293.721.965 Ending balance

Bangunan dalam penyelesaian merupakan akumulasi Building under construction represents the accumulated
biaya aktivitas pengembangan real estat dalam tahap costs of real estate development activities under
konstruksi untuk proyek The Amaya. construction for the Amaya project.

Tanah Dalam Proses Pengembangan Land Under Development

2022 2021

Saldo awal 528.435.824 784.435.824 Beginning balance


Kapitalisasi biaya pengembangan - - Capitalization of development cost
Reklasifikasi ke bangunan dalam penyelesaian 4.628.701.860 (256.000.000) Reclasification to building under cosntructions
Saldo akhir 5.157.137.684 528.435.824 Ending balance

Hak legal atas tanah persediaan real estat berupa Legal rights to land for real estate inventory in the form of
Sertifikat Hak Milik (SHM) atas nama perorangan, pihak a Certificate of Ownership (SHM) in the name of an
45
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

7. PERSEDIAAN (LANJUTAN) 7. INVENTORIES (Continued)

ketiga, yang telah dikuasai Perusahaan dan Sertifikat individual, a third party, which has been controlled by the
Hak Guna Bangunan (SHGB) atas nama Perusahaan Company and a Building Rights Certificate (SHGB) in the
berjangka waktu 30 tahun yang akan jatuh tempo pada name of the Company with a term of 30 years that will
tahun 2043. mature in 2043.

Manajemen berpendapat tidak terdapat masalah dalam Management believes that there is no problem in the
perpanjangan dan proses sertifikasi hak atas tanah extension and certification process of land rights because
karena seluruh tanah diperoleh secara sah dan all land has been legally obtained and supported with
didukung dengan bukti pemilikan yang memadai. sufficient proof of ownership.

Nilai wajar persediaan dinilai berdasarkan laporan KJPP The fair value of inventories is assessed based on the
Guntur,Eki,Andri & Rekan, penilai independen, dengan report of KJPP Guntur, Eki, Andri & Partners, an
laporan penilaian tertanggal 29 Maret 2023 dan KJPP independent appraiser, with a valuation report dated
Dasa’at, Yudistira dan rekan dengan laporan penilaian March 29, 2023, nd KJPP Dasa'at, Yudistira and
tertanggal 03 April 2023. colleagues with an assessment report dated April 3,
2023.

Pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, sebagian As of December 31, 2022 and 2021, some of the
persediaan dijadikan sebagai jaminan utang bank dan inventories were pledged as guarantee for bank loans
lembaga keuangan lainnya. and other financial institutions.

Akun persediaan hotel terdiri dari perlengkapan The hotel inventory account consists of operational
operasional, makanan dan minuman dan lainnya milik equipment, food and beverages and others owned by
KSPD, entitas anak. KSPD, a subsidiary.

8. ASET LANCAR LAINNYA 8. OTHER CURRENT ASSETS

2022 2021

Pajak dibayar di muka 45.589.978 538.667.315 Prepaid taxes


Uang jaminan 450.000 - Guarantee deposit
Jumlah 46.039.978 538.667.315 Total

9. TANAH UNTUK PENGEMBANGAN 9. LAND FOR DEVELOPMENT/LAND BANK

Tanah untuk pengembangan merupakan tanah yang Land for development is the land to be developed that is
akan dikembangkan yang dimiliki dan dikuasai owned and controlled by the Company located in the city
Perusahaan berlokasi di Kota Ungaran, Jawa Tengah of Ungaran, Central Java covering an area of 11.950 m2
seluas 11.950 m2 (2018: 11.676 m2) Status kepemilikan (2018: 11.676 m2). The status of legal ownership of land
legal atas tanah untuk pengembangan berupa sertifikat for development is a certificate of ownership and girik
hak milik dan tanah girik yang sedang diurus proses balik land which is being managed by the process of returning
namanya. its name.

46
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

9.TANAH UNTUK PENGEMBANGAN (LANJUTAN) 9.LAND FOR DEVELOPMENT/LAND BANK


(CONTINUED)

Nilai wajar tanah untuk yang dinilai berdasarkan laporan The Fair value of land assessed based on the report of
KJPP Guntur, Eki, Andri dan Rekan, penilai independen, KJPP Guntur, Eki, Andri and Partners, an independent
dengan tanggal penilaian 29 Maret 2023. appraiser, with a valuation date of March 29, 2023.

Pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, sebagian On December 31, 2022 dan 2021, most of the land to be
tanah untuk dikembangkan dijadikan sebagai jaminan developed as a guarantee of the bank loan and other
utang bank dan lembaga keuangan lainnya. financial institutions.

Manajemen berpendapat tidak terdapat masalah dalam Management believees that there are no obstacles in the
proses sertifikasi hak atas tanah karena seluruh tanah process of certifying land rights because all land is
diperoleh secara sah dan didukung dengan bukti obtained legally and is supported by sufficient evidence
kepemilikan yang memadai. of ownership.

Tidak ada biaya pinjaman yang dikapitalisasi ke tanah There are no borrowing costs capitalized to land to be
untuk dikembangkan untuk tahun yang berakhir pada developed for the years ended December 31, 2022 and
tanggal-tanggal 31 Desember 2022 dan 2021. 2021.

10. ASET TETAP 10. FIXED ASSETS

2022
Uraian 1 Januari 2021 Penambahan Reklasifikasi Pengurangan 31 Desember 2022 Description
1 Januari 2021 Addition Reclassification Deduction December 31, 2022

Biaya perolehan: Acquisition costs:


Tanah 22.639.098.642 22.639.098.642 Land
Bangunan 72.383.627.259 5.657.857 110.004.900 72.279.280.216 Building
Kendaraan 1.281.530.258 1.281.530.258 Vehicles
Perabotan dan Furnitures and
perlengkapan 10.808.268.515 73.417.512 385.915.987 10.495.770.040 fixtures
Peralatan kantor 1.413.049.188 212.556.003 1.625.605.191 Office equipment
Aset dalam penyelesaian 40.000.000 40.000.000 Construction in progress
Aset Hak Guna 1.537.101.903 1.537.101.903 Parking Land
Jumlah 110.102.675.765 291.631.372 - 495.920.887 109.898.386.250 Total

Akumulasi penyusutan: Accumulated depreciation:


Bangunan 21.096.776.621 3.718.247.841 26.954.186 24.788.070.275 Building
Kendaraan 1.133.419.851 190.131.782 1.323.551.633 Vehicles
Perabotan dan Furnitures and
perlengkapan 9.920.767.729 185.632.262 104.054.924 10.002.345.067 fixtures
Peralatan kantor 1.060.247.546 90.500.279 1.150.747.825 Office equipment
Aset Hak Guna 766.525.210 766.525.210 Parking Land
Jumlah 33.977.736.957 4.184.512.163 - 131.009.110 38.031.240.010 Total

Nilai buku 76.124.938.808 - 71.867.146.240 Book value

47
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

10. ASET TETAP (LANJUTAN) 10. FIXED ASSETS (CONTINUED)

2021
Uraian 1 Januari 2020 Penambahan Reklasifikasi Pengurangan 31 Desember 2021 Description
January 1, 2020 Addition Reclassification Deduction December 31, 2021

Biaya perolehan: Acquisition costs:


Tanah 22.639.098.642 - - 22.639.098.642 Land
Bangunan 70.249.217.104 2.189.177.500 73.800.355 128.567.700 72.383.627.259 Building
Kendaraan 1.281.530.258 1.281.530.258 Vehicles
Perabotan dan Furnitures and
perlengkapan 11.140.481.932 193.676.313 525.889.730 10.808.268.515 fixtures
Peralatan kantor 1.170.393.297 242.655.891 - 1.413.049.188 Office equipment
Aset dalam penyelesaian 73.800.355 40.000.000 (73.800.355) - 40.000.000 Construction in progress
Aset Hak Guna 1.075.000.000 462.101.903 - - 1.537.101.903 Parking Land
Jumlah 107.629.521.588 3.127.611.607 - 654.457.430 110.102.675.765 Total

Akumulasi penyusutan: Accumulated depreciation:


Bangunan 18.960.806.189 2.642.497.738 (495.595.617) 10.931.690 21.096.776.621 Building
Kendaraan 943.288.069 190.131.782 1.133.419.851 Vehicles
Perabotan dan Furnitures and
perlengkapan 8.895.937.825 1.052.249.517 495.595.617 523.015.230 9.920.767.729 fixtures
Peralatan kantor 963.787.575 96.459.972 - - 1.060.247.546 Office equipment
Aset Hak Guna 511.818.182 254.707.028 - - 766.525.210 Parking Land
Jumlah 30.275.637.840 4.236.046.038 - 533.946.920 33.977.736.957 Total

Nilai buku 77.353.883.748 - 76.124.938.808 Book value

Biaya penyusutan seluruhnya dibebankan ke beban Depreciation expense is fully charged to general and
umum dan administrasi. administrative expenses.
Aset dalam penyelesaian merupakan pembangunan The asset in progress is the construction of a swimming
kolam renang pada 31 Desember 2022. pool as of December 31, 2022.

Aset tetap pada entitas anak, Allstay Hotel Semarang Fixed assets in subsidiaries, Allstay Hotel Semarang
(AHS) dan Allstay Hotel Yogyakarta (AHY), yang dimiliki (AHS) and Allstay Hotel Yogyakarta (AHY), owned by
oleh KSPD, sudah diasuransikan dalam bentuk property KSPD, are insured in the form of property all risks for
all risk untuk bangunan, peralatan dan perabotan building, equipment and furnitures with amount of sum
dengan jumlah uang pertanggungan sebesar insured amounted to Rp40.500.000.000, for AHS; And
Rp40.500.000.000, untuk AHS; Dan property loss untuk property loss for buildings, machinery and electricity,
bangunan, mesin dan kelistrikan, peralatan, dan interior equipment, and interiors and furnitures that covers risks
dan perabot yang mencakup risiko gempa bumi, letusan of earthquake, volcanic eruption and tsunami with
gunung berapi dan tsunami dengan jumlah uang amount of sum-insured amounted to Rp32.798.121.850
pertanggungan sebesar Rp32.798.121.850 untuk AHY. for AHY. Management believe that the amount of sum
Manajemen meyakini bahwa nilai pertanggungan insured is appropriately covering the insurred assets.
asuransi mencukupi nilai aset yang diasuransikan.
Berdasarkan penilaian manajemen, tidak ada kerugian Based on management's assessment, there is no
penurunan nilai yang harus diakui atas aset tetap impairment loss that must be recognized on these fixed
tersebut. assets.

48
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

11. PROPERTI INVESTASI 11. PROPERTY INVESTMENT


2022
Saldo Awal Penambahan Reklasifikasi Pengurangan Saldo Akhir
Uraian Beginning Balance Addition Reclassification Deduction Ending Balance Description

Biaya perolehan: Acquisition costs:


Tanah 376.310.199 2.492.863.000 54.549.502 2.814.623.697 Land
Bangunan 661.534.000 2.742.224.318 292.685.711 3.111.072.607 Building
Jumlah 1.037.844.199 5.235.087.318 - 347.235.213 5.925.696.304 Total

Akumulasi penyusutan: Accumulated depreciation:


Bangunan 35.256.537 468.096.671 - 503.353.208 Building

Jumlah 35.256.537 468.096.671 - - 503.353.208 Total

Nilai buku 1.002.587.662 5.422.343.096 Book value

2021
Saldo Awal Penambahan Reklasifikasi Pengurangan Saldo Akhir
Uraian Beginning Balance Addition Reclassification Deduction Ending Balance Description

Biaya perolehan: Acquisition costs:


Tanah 376.310.199 - - - 376.310.199 Land
Bangunan 661.534.000 - - - 661.534.000 Building
Jumlah 1.037.844.199 - - - 1.037.844.199 Total

Akumulasi penyusutan: Accumulated depreciation:


Bangunan 33.002.572 2.253.965 - - 35.256.537 Building

Jumlah 33.002.572 2.253.965 - - 35.256.537 Total

Nilai buku 1.004.841.627 1.002.587.662 Book value

Biaya penyusutan seluruhnya dibebankan ke beban Depreciation expenses were entirely charged to general
umum dan administrasi. and administrative expenses.

Pada 31 Desember 2022, manajemen berpendapat As of December 31, 2022, management believes that
bahwa tidak terdapat penurunan nilai atas properti there was no impairment in value of investment
investasi. properties.

49
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

12. UTANG USAHA 12. TRADE PAYABLES


2022 2021

Kontraktor 184.464.825 - Contractor


Wonderfull Indah Jaya 83.434.538 63.204.240 Wonderfull Indah Jaya
Utang Usaha Persada 547.313.568 598.524.697 Account Payble Persada
Tribun Jateng 368.631.217 - Tribun Jateng
Lain-lain 670.163.899 214.846.508 Others
Jumlah 1.854.008.046 876.575.445 Total

13. UTANG LAIN-LAIN – PIHAK BERELASI 13. OTHER PAYABLE – RELATED PARTIES

2022 2021

Bu Farida 48.280.000.000 37.680.000.000 Mrs. Farida


Lain-lain 533.821.329 532.787.608 Other
Jumlah 48.813.821.329 38.212.787.608

Utang lain-lain pihak berelasi merupakan pinjaman yang Other payables to related parties are loans provided for
diberikan untuk modal kerja tanpa bunga working capital without interest
14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. DEBT OF BANKS AND OTHER FINANCIAL
LAINNYA INSTITUTIONS
2022 2021

Bank: Banks:
PT Bank Bukopin Tbk 30.069.925.644 33.078.244.424 PT Bank Bukopin Tbk
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 28.321.541.037 31.261.541.037 PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
PT Bank Jateng 8.929.510.232 11.782.872.666 PT Bank Jateng
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk 5.591.544.983 11.498.973.994 PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk
PT BPR Rudo 1.770.550.000 1.770.550.000 PT BPR Rudo
PT BPR Mandiri Artha Abadi 939.862.685 2.199.862.685 PT BPR Mandiri Artha Abadi
Lembaga keuangan lainnya: Other financial institution:
Koperasi Sekartama 31.703.454.069 33.118.454.069 Koperasi Sekartama
Jumlah Pokok Pinjaman 107.326.388.650 124.710.498.875 Total Principal

Dikurangi: Less:
Bagian jangka pendek
PT Bank Bukopin Tbk (1.845.000.000) (1.790.000.000) PT Bank Bukopin Tbk
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (3.105.000.000) (2.940.000.000) PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
Jumlah Pokok Pinjaman Jangka Pendek (4.950.000.000) (4.730.000.000) Short term portion
Bagian Jangka Panjang 102.376.388.650 119.980.498.875 Long Term Portion

50
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI)

Pada bulan Oktober 2016, KSPD memperoleh pinjaman In October 2016, KSPD obtained loan for refinancing
kredit angsuran untuk investasi refinancing Hotel Allstay investment of the Semarang Allstay Hotel with a
Semarang dengan plafon maksimal sebesar maximum ceiling amount of Rp40.000.000.000. This
Rp40.000.000.000. Pinjaman ini dikenakan bunga loan bears interest at 12,5% (floating) per year with a
sebesar 12,5% (floating) per tahun dengan jangka waktu term of 120 months ending in October 2026. In June
120 bulan yang berakhir pada bulan Oktober 2026. Pada 2017, this loan was restructured with a ceiling amount of
bulan Juni 2017, pinjaman ini direstrukturisasi dengan Rp39.700.000.000, reducing the interest to 12,25 %
plafon menjadi Rp39.700.000.000, menurunkan bunga (floating) for 9 months by paying 8,5% and deferring
menjadi sebesar 12,25% (floating) untuk 9 bulan dengan 3,75% in full in the 10th month and the credit period ends
membayar 8,5% dan menangguhkan 3,75% dibayarkan in November 2026.
penuh di bulan ke 10 dan jangka waktu kredit berakhir
menjadi November 2026.

Pinjaman ini dijamin dengan sebidang tanah beserta This loan is secured by a lot of land along with the
bangunannya berstatus HGB seluas 557 m2 berlokasi di building status of HGB covering an area of 557 m2
Kota Semarang dan piutang tagihan KSPD senilai located in the city of Semarang and KSPD receivables
Rp50.920.000, jaminan personal atas nama Josafat amounted to Rp50.920.000, personal guarantees in the
Kurniawan Hadi dan jaminan perusahaan dari PT Kota name of Josafat Kurniawan Hadi and company
Satu Indonesia. guarantees from PT Kota Satu Indonesia.

Berdasarkan perjanjian kredit antara KSPD dengan BNI Based on the credit agreement between KSPD and BNI,
tersebut diatas, KSPD diwajibkan memenuhi beberapa KSPD is required to fulfill the following requirements:
persyaratan sebagai berikut:
Menjaga rasio keuangan tertentu sebagai berikut: Maintain certain financial ratios as follows:
- Current ratio minimum 1 kali. - Minimum current ratio 1 time.
- Debt to Equity Ratio maksimal 2,1 kali. - Maximum Debt to Equity Ratio is 2.1 times.
- Debt Service Coverage Ratio minimal 100% - Debt Service Coverage Ratio of at least 100%
Tanpa persetujuan tertulis terlebih dahulu, Perusahaan Without prior written approval, the Company is not
tidak diperkenankan untuk: permitted to:
- Mengadakan penggabungan usaha (merger) atau - Entering a business merger (merger) or consolidation
konsolidasi dengan perusahaan lain. with another company.
- Melakukan akuisisi/pengambilalihan aset milik pihak - Acquisition of assets belonging to third parties.
ketiga.
- Melakukan investasi, penyertaan modal atau - Make investments, equity investments or takeover of
pengambilalihan saham pada perusahaan lain. shares in other companies.
- Mengubah bentuk dan/atau status hukum - Changing the form and/or legal status of the
Perusahaan, mengubah Anggaran Dasar (kecuali Company, amending the Articles of Association
untuk peningkatan modal), memindahtangankan (except for increasing capital), transferring company
saham perusahaan baik antar pemegang saham shares between shareholders and other parties.
maupun kepada pihak lain.
- Menggunakan dana perusahaan untuk tujuan di luar - Using company funds for purposes outside the
usaha yang dibiayai dengan fasilitas kredit dari BNI. business financed with credit facilities from BNI.
- Menjual dan/atau menyewakan harta kekayaan atau - Selling and / or renting out assets or collateral.
barang agunan.
51
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

- Membubarkan perusahaan dan meminta dinyatakan - Disband the Company and request for bankruptcy.
pailit.
- Menerima pinjaman dari pihak lain (termasuk - Receiving loans from other parties (including issuing
menerbitkan obligasi), kecuali jika pinjaman tersebut bonds), except if the loans are received in the context
diterima dalam rangka transaksi dagang yang of trade transactions that are directly related to the
berkaitan langsung dengan usaha. business.
- Mengikatkan diri sebagai penjamin (borg), - Binding themselves as guarantor (borg),
menjaminkan harta kekayaan dalam bentuk dan guaranteeing assets in any form and purpose
maksud apapun (baik yang belum dan/atau telah (whether that has not been and/or has been
dijaminkan oleh Debitur kepada BNI, kepada pihak guaranteed by the debtor to BNI, to other parties.
lain.
- Membagikan deviden atau keuntungan usaha (laba) - Distribute dividends or business profits (profits) in any
dalam bentuk apapun juga. Melakukan investasi form. Invest or buy non-productive/non-current fixed
atau pembelian aktiva tetap tidak produktif/non assets.
lancar.
- Menggadaikan atau dengan cara lain - Mortgaging or with other means insuring the
mempertanggungkan saham perusahaan kepada Company's shares to any party.
pihak manapun.
- Mengubah bidang usaha. - Change the line of business.
- Melakukan interfinancing dengan perusahaan - Interfacing with affiliated companies, holding
afiliasi, induk perusahaan dan/atau anak companies and / or subsidiaries.
perusahaan. - Changed the composition of the Board of Directors,
- Mengubah susunan pengurus Direksi, Komisaris Commissioners and share ownership of the
dan kepemilikan saham perusahaan. company.

- Membuat perjanjian dan transaksi tidak wajar, tetapi - Making agreements and transactions not reasonable,
tidak terbatas pada : but not limited to:
1. Mengadakan atau membatalkan kontrak atau 1. Enter into or cancel a contract or agreement
perjanjian yang berdampak signifikan bagi that has a significant impact on the Debtor with
Debitur dengan pihak lain dan/atau afiliasinya other parties and/or affiliates that can affect the
yang dapat mempengaruhi kelancaran usaha smooth business of the Debtor.
Debitur.
2. Melakukan kerjasama yang dapat membawa 2. Collaborating with a negative influence on the
pengaruh negatif pada aktivitas usaha Debitur business activities of the Debtor and
dan mengancam keberlangsungan usaha threatening the business continuity of the
Debitur. Debtor.
3. Mengadakan transaksi dengan perseorangan 3. Enter into transactions with individuals or
atau suatu pihak, namun tidak terbatas pada parties, but not limited to affiliated companies,
perusahaan afiliasinya, dengan cara-cara yang in ways that are outside reasonable practices
berada di luar praktek-praktek dan kebiasaan and habits and make purchases that are more
yang wajar dan melakukan pembelian yang expensive and make sales cheaper than
lebih mahal serta melakukan penjualan lebih market prices.
murah dari harga pasar.

52
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)
- Menyerahkan atau mengalihkan seluruh atau - Submit or transfer all or part of the rights and/or
sebagian dari hak dan/atau kewajiban Debitur yang obligations of the Debtor which arises based on the
tirnbul berdasarkan Perjanjian Kredit dan/atau Credit Agreement and/or guarantee documents to
dokumen jaminan kepada pihak lain. other parties.
- Mengizinkan pihak lain menggunakan perusahaan - Allow other parties to use the company for the
untuk kegiatan usaha pihak lain. business activities of other parties.
- Melunasi seluruh atau sebagian hutang perusahaan - Paying off all or part of the Company's loans to the
kepada pemegang saharn dan/atau perusahaan shareholders and/or affiliated companies that have
afiliasi yang belum atau telah didudukkan sebagai not been or have been placed as BNI facility credit
pinjaman sub ordinasi kredit fasilitas BNI. subordinated loans.
- Memberikan pinjaman kepada siapapun juga, - Give loans to any party, including shareholders
termasuk kepada para pemegang saham kecuali jika unless the loan is provided in the context of a
pinjaman tersebut diberikan dalam rangka transaksi commercial transaction that is directly related to the
dagang yang berkaitan langsung dengan usahanya. business.
- Mengambil lease dari perusahaan leasing. - Taking leases from leasing companies.
Melalui surat tanggal 14 Mei 2018, BNI telah menyetujui Through a letter dated May 14, 2018, BNI has agreed to
untuk mencabut negative covenants yaitu pembagian revoke negative covenants, namely the distribution of
dividen atau keuntungan usaha (laba) dalam bentuk dividends or business profits (profits) in any form to
apapun kepada para pemegang saham KSPD. KSPD shareholders.
Hasil Keputusan PKPU PKPU Decree Results

Berdasarkan keputusan Penundaan Kewajiban Based on the decision on Postponement of Debt


Pembayaran Utang (PKPU) Nomor 02/pdt.sus- Payment Obligations (PKPU) Number 02 / pdt.sus-PKPU
PKPU/2020/PN Niaga smg kreditur KSPD untuk bunga / 2020 / PN Niaga smg KSPD creditors for loan interest is
pinjaman masih tetap dibayarkan sebesar 2% maka still paid at 2%. December 31, 2021 and 2020 the
Pada tanggal 31 Desember 2021 dan 2020, saldo utang amounting to IDR Zero and IDR 28.321.541.037
KSPD ke BNI masing-masing sebesar Rp Nol dan respectively. The company is in the process of statement
Rp28.321.541.037. Perusahaan dalam tahap in obligation.
penyelesaian kewajibannya.

PT Bank Bukopin Tbk (Bukopin) PT Bank Bukopin Tbk (Bukopin)


a. Perusahaan memperoleh beberapa fasilitas dari a. The company obtained several facilities from Bukopin
Bukopin sebagai berikut: as follows:
- Pada bulan April 2016, Perusahaan kembali - In April 2016, the Company received an
memperoleh pinjaman kredit uncommitted loan uncommitted loan for the Company's working
untuk modal kerja Perusahaan sebesar Rp capital in the amount of Rp10.500.000.000. This
10.500.000.000. Pinjaman ini dikenakan bunga loan bears interest at 12,54% (floating) with a
sebesar 12,54% (floating) dengan jangka waktu term of 24 months ending in April 2018.
24 bulan yang berakhir pada bulan April 2018.
- Berdasarkan Perubahan Perjanjian Kredit No. - Based on Amendment to Credit Agreement No.
063/PL/Lgl.SMG/IV/2018 tanggal 27 April 2018, 063/PL/Lgl.SMG/IV/2018 dated April 27, 2018,
Perusahaan telah mendapatkan persetujuan the Company has received approval to
untuk merestrukturisasi pinjaman pada Bank restructure loans to Bank Bukopin in the form of
Bukopin ke dalam bentuk kredit angsuran dan installment loans and loan extension to 60
perpanjangan pinjaman menjadi 60 bulan sejak months from the date of restructuring with an
tanggal restrukturisasi dengan bunga sebesar interest of 11,50% (effective) per year.
11,50% (efektif) per tahun.
- Berdasarkan Perubahan Perjanjian Kredit No. - Based on Amendment to Credit Agreement No.
416/PK/Lgl.SMG/XI/2019 tanggal 28 November 416/PK/Lgl.SMG/XI/2019 dated November 28,
53
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)
2019, Bank Bukopin telah merevisi jadwal angsuran 2019, Bank Bukopin revised the installment
atas pinjaman yang diperoleh Perusahaan. schedule for loans obtained by Company.
Pinjaman ini dijamin dengan: This loan is guaranteed by:

1. Tanah berstatus HGB atas nama Perusahaan


1. Certified land owned by the Company covering an
seluas 5.529 m2 yang berlokasi di Ungaran, Jawa
area of 5.529 m2 located in Ungaran, Central Java.
Tengah.
2. Tanah berstatus HGB atas nama KSPD, seluas
2. HGB status on behalf of KSPD, covering 1.302 m2
1302 m2 yang berlokasi di Sleman, Daerah
located in Sleman, Special Region of Yogyakarta.
Istimewa Yogyakarta
3. Jaminan pribadi atas nama Josafat Kurniawan Hadi. 3. Personal guarantee on behalf of Josafat Kurniawan
Hadi.
4. Penjaminan aset atas nama Perusahaan dan 4. Guarantee of assets in the name of the Company
KSPD. and KSPD.

PT Bank Bukopin Tbk (Bukopin) (Lanjutan) PT Bank Bukopin Tbk (Bukopin)(Continued)

Melalui surat tanggal 16 Mei 2018, Bukopin telah Through a letter dated May 16, 2018, Bukopin has
menyetujui untuk mencabut negative covenants atas agreed to revoke negative covenants for the Company
Perusahaan sebagai berikut: as follows:
- perubahan anggaran dasar termasuk - amendments to the articles of association including
didalamnya melakukan perubahan susunan dan changes to the composition and composition of
komposisi pemegang saham, susunan anggota shareholders, the composition of the board of
dewan direksi dan komisaris directors and commissioners
- pembayaran sesuatu atas sisa hasil usaha atau - payment of any remnants of the results of operations
pembagian dana cadangan Perusahaan dari or distribution of the Company's reserve funds from
waktu ke waktu time to time
- mengadakan perusahaan baru atau - Entering new companies or enlarging their existing
memperbesar perusahaan-perusahaannya yang companies.
sekarang ada.

b. KSPD memperoleh beberapa fasilitas dari Bukopin b. KSPD obtained several facilities from Bukopin as
sebagai berikut: follows:
- Pada bulan Maret 2015, KSPD memperoleh - In March 2015, KSPD obtained an installment loan
fasilitas pinjaman kredit angsuran dengan facility with a maximum disbursement of
maksimal pencairan sebesar Rp20.000.000.000. Rp20.000.000.000. This loan facility is used for
Fasilitas pinjaman ini digunakan untuk investasi investment in hotel construction in Yogyakarta,
pembangunan hotel di Yogyakarta, dikenakan subject to interest of 13,65% (floating) per year with a
bunga sebesar 13,65% (floating) per tahun term of 96 months ending in March 2023.
dengan jangka waktu 96 bulan yang berakhir
pada bulan Maret 2023.

54
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL
LAINNYA (LANJUTAN) INSTITUTIONS LOAN (CONTINUED)

- Pada bulan Oktober 2015, KSPD memperoleh - In October 2015, KSPD obtained an installment
pinjaman kredit angsuran untuk pembangunan credit loan for additional construction and the
tambahan serta pembelian dan pembangunan lahan purchase and construction of a parking space with
parkir dengan plafon sebesar a ceiling of Rp5.000.000.000 and
Rp5.000.000.000 dan Rp4.000.000.000. Pinjaman ini Rp4.000.000.000. This loan bears interest at
dikenakan bunga sebesar 13,53% (floating) per 13,53% (floating) per annum with a term of 96
tahun dengan jangka waktu 96 bulan yang berakhir months ending in October 2023.
pada bulan Oktober 2023.
- Pada bulan Juni 2016, KSPD mengubah pinjaman - In June 2016, KSPD changed the installment loan
kredit angsuran dengan plafon sebesar with a ceiling of Rp4.000.000.000 becomes
Rp4.000.000.000 di atas menjadi Rp3.000.000.000 Rp3.000.000.000 and changed the amount due
dan mengubah yang seharusnya jatuh tempo pada on October 2023 to June 2024. This loan bears
Oktober 2023 menjadi Juni 2024. Pinjaman ini interest at 13,53% (floating) per year.
dikenakan bunga sebesar 13,53% (floating) per
tahun.

Pada bulan Oktober 2015, KSPD memperoleh In October 2015, KSPD obtained an installment
pinjaman kredit angsuran untuk modal kerja Hotel loan for working capital at the City One Hotel with
City One dengan plafon sebesar Rp1.000.000.000. a ceiling of Rp1.000.000.000. This loan bears
Pinjaman ini dikenakan bunga sebesar 13,53% interest at 13,53% (floating) per annum with a
(floating) per tahun dengan jangka waktu 36 bulan term of 36 months ending in October 2018.
yang berakhir pada bulan Oktober 2018.

Pada bulan Juni 2017, pinjaman dengan plafon In June 2017, the loan with a ceiling of
Rp20.000.000.000, Rp5.000.000.000, Rp20.000.000.000, Rp5.000.000.000,
Rp3.000.000.000 dan Rp1.000.000.000 tersebut di Rp3.000.000.000 and Rp1.000.000.000 in the
saldo pinjamannya digabung untuk direstrukturisasi loan balance was combined to be restructured to
plafonnya menjadi Rp25.995.286.742, bunga a ceiling of Rp25.995.286.742, the interest was
diturunkan menjadi sebesar 11,48% (floating) per reduced to 11,48% (floating) per year and will
tahun dan jatuh tempo menjadi bulan Juni 2025. mature in June 2025.

Sebelum restrukturisasi, fasilitas pinjaman tersebut di Prior to the restructuring, the above loan facility
atas dijamin dengan tanah milik KSPD berstatus was secured by KSPD's 1.302 m2 land owned by
HGB seluas 1.302 m2 berlokasi di Sleman, Daerah KSPD located in Sleman, Yogyakarta Special
Istimewa Yogyakarta dan jaminan pribadi atas nama Region and personal guarantee in the name of
Josafat Kurniawan Hadi. Josafat Kurniawan Hadi.

Setelah restrukturisasi, jaminan atas pinjaman After the restructuring, the collateral for the loan
tersebut ditambah dengan 58 (lima puluh delapan) was added with 58 (fifty eight) lots of land which
bidang tanah berstatus HGB seluas 5.529 m2 were owned by the Company with an area of
berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah. Semua jaminan 5.529 m2 located in Ungaran, Central Java. All of
di atas juga meng-cover seluruh fasilitas pinjaman the guarantees above also cover all of the
Perusahaan. Company's loan facilities.

55
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

Melalui surat tanggal 16 Mei 2018, Bukopin telah Through a letter dated May 16, 2018, Bukopin has
menyetujui untuk mencabut negative covenants atas agreed to revoke negative covenants for KSPD as
KSPD sebagai berikut: follows:
- perubahan anggaran dasar termasuk di dalamnya - amendments to the articles of association including
melakukan perubahan susunan dan komposisi changes to the composition and composition of
pemegang saham, susunan anggota dewan direksi shareholders, the composition of the board of
dan komisaris directors and commissioners
- pembayaran sesuatu atas sisa hasil usaha atau - payment of anything from the remaining business
pembagian dana cadangan KSPD dari waktu ke results or distribution of KSPD reserve funds from
waktu time to time
- mengadakan perusahaan baru atau memperbesar - Entering new companies or enlarging their existing
perusahaan-perusahaannya yang sekarang ada. companies.

Pada bulan Juli dan Oktober 2018, Bank Bukopin telah In July 2018 and October 2019, Bank Bukopin revised
merevisi jadwal angsuran atas pinjaman yang diperoleh the loan installments schedule for loans obtained by
KSPD. KSPD.

Hasil Keputusan PKPU PKPU Decree Results

Berdasarkan keputusan Penundaan Kewajiban Based on the decision of Postponement of Debt


Pembayaran Utang (PKPU) Nomor 02/pdt.sus- Payment Obligations (PKPU) Number 02 / pdt.sus-
PKPU/2020/PN Niaga smg kreditur KSPT dibebaskan PKPU / 2020 / PN Niaga smg, the creditors of KSPT are
dari Bunga pinjaman yang belum dibayarkan untuk exempted from unpaid loan interest for KSPD, the loan
KSPD bunga pinjaman masih tetap dibayarkan sebesar interest will still be paid at 2%, then on December 31,
2%, maka pada tanggal 31 Desember 2021 dan 2020, 2021 and In 2020, the outstanding debt to Bank Bukopin
saldo utang ke Bank Bukopin masing-masing sebesar amounted to Rp5,591,544,983 and Rp6,455,869,476
Rp5.591.544.983 dan Rp6.455.869.476. Perusahaan respectively. The company is in the process of statement
dalam tahap penyelesaian kewajibannya. in obligation.

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

Perusahaan memperoleh beberapa fasilitas dari BTN The Company acquired some facilities of the BTN as
sebagai berikut: follows:
- Pada bulan Maret 2016, Perusahaan memperoleh - In March 2016, the Company obtained a construction
pinjaman kredit konstruksi untuk pembiayaan credit loan to finance the construction of the Amaya
pembangunan proyek Amaya dari BTN sebesar project from BTN in the amount of Rp38.000.000.000
Rp38.000.000.000 dan tingkat bunga 13% per tahun and an interest rate of 13% per year (floating) with a
(floating) dengan jangka waktu 24 bulan yang berakhir period of 24 months ending in March 2018.
pada bulan Maret 2018.

56
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL
LAINNYA (LANJUTAN) INSTITUTIONS LOAN (CONTINUED)

Fasilitas pinjaman ini dijamin dengan: This loan facility is secured by:
1. Tanah berstatus HGB atas nama Perusahaan 1. The HGB of a status of land on behalf of the
sebanyak 73 bidang seluas 12.986 m2 yang Company with 73 plots and area amounted to
berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah. 12.986 m2 located in Ungaran, Central Java.
2. Jaminan pribadi atas nama Johan Prasetyo 2. Personal guarantee in the name of Johan
Santoso, Josafat Kurniawan Hadi dan Prasetyo Santoso, Josafat Kurniawan Hadi and
Herowiratno Gunawan. Herowiratno Gunawan.
3. Jaminan perusahaan atas nama PT Kota Satu 3. Corporate guarantee on behalf of PT Kota Satu
Indonesia. Indonesia.
4. Cessie atas piutang terkait semua proyek The 4. Cessie over Trade receivable related all
Amaya. projects The Amaya.

Berdasarkan perjanjian kredit antara Perusahaan Based on credit agreement between companies with
dengan BTN tersebut diatas, Perusahaan diwajibkan the Company, BTN is required meet several
memenuhi beberapa persyaratan sebagai berikut: requirements as follows:
Perusahaan tidak diperkenankan untuk: The Company is not allowed to:
- Memperoleh fasilitas kredit dari pihak lain - Obtain credit facilities from other parties with
sehubungan dengan proyek ini, kecuali respect to the project, except for the loan from
pinjaman dari pemegang saham dan transaksi shareholders and trade transactions.
dagang yang lazim. - Bind themselves as guarantors of the debt.
- Mengikat diri sebagai penjamin hutang. - Amend the Company’s articles of association
- Merubah anggaran dasar Perusahaan terkait associated with capital, ownership and board of
modal, kepemilikan dan pengurus. commissioners and directors).
- Melakukan merger atau akuisisi. - Do a merger or acquisition.
- Membayar deviden Perusahaan. - Pay Company’s dividend.
- Membubarkan perusahaan dan meminta - Dissolve the company and ask to be declared
dinyatakan pailit. bankrupt.
- Menyewakan Perusahaan kepada pihak lain. - The Company rents out to other parties.
- Memindahtangankan dalam bentuk apapun - Move the hand over in whatever form or by
atau dengan nama apapun dan dengan whatever name and in order to any third party
maksud apapun juga kepada pihak ketiga whatsoever against the project location or against
terhadap lokasi proyek ataupun terhadap the Company
Perusahaan - Use other bank accounts in order the sale of
- Menggunakan rekening bank lain dalam rangka housing units financed by BTN.
penjualan unit rumah yang dibiayai BTN. -
Pada bulan Oktober 2017, Perusahaan melakukan In October 2017, the Company conducted a credit
restrukturisasi kredit KMK Konstruksi BTN yang telah restructuring for KMK Construction BTN that had
been
didokumentasikan dalam akta No. 96 tanggal 30 documented in deed no. 96 dated October 30, 2017
Oktober 2017 dengan plafon sebesar with a ceiling of Rp34.752.000.000 and the extension
Rp34.752.000.000 dan perpanjangan jangka waktu of time period to 24 months will fall due on March 24,
hingga 24 bulan yang akan jatuh tempo pada tanggal 2020.
24 Maret 2020.

57
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (Lanjutan) PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk
(Continued)
Melalui surat tanggal 14 Agustus 2018, BTN telah
menyetujui untuk mencabut negative covenants yaitu By letter dated August 14, 2018, the BTN had
perubahan bentuk/status hukum Perusahaan, penerbitan agreed to revoke negative covenants, namely a
saham baru, pemindahan hak atas saham, penggunaan change of the form/the legal status of the Company,
dana Perusahaan untuk tujuan di luar usaha yang issuing of new shares, the transfer of rights to the
dibiayai shares, the Company's use of funds for purposes
outside the business financed
dengan fasilitas kredit BTN, pembagian deviden,
perubahan anggaran dasar, mengubah susunan dewan by credit facilities BTN, payment of dividends,
direksi dan dewan komisaris, penjualan maupun change of the articles of Association, change the
pembebanan hak jaminan (penjaminan) atas saham composition of the Board of Directors and Board of
Perusahaan, pelaksanaan akuisisi maupun Commissioners, as well as the imposition of sales
investasi/penyertaan pada perusahaan lain dan rights guarantee (guarantee) on shares of the
mengadakan perjanjian dengan pihak lain. company, the execution of acquisition or investment/
participation in other companies and made a
Pada bulan November 2018, Perusahaan memperoleh covenant with the other party.
pinjaman kredit sebesar Rp14.400.000.000 dan tingkat In November 2018, the Company obtained a credit
bunga 8,95% per tahun (floating) dengan jangka waktu loan of Rp14.400.000.000 with an interest rate of
12 bulan yang berakhir pada bulan November 2019. 8,95% per year (floating) with a period of 12 months
Pinjaman ini telah dilunasi oleh Perusahaan pada 19 ending in November 2019.
Maret 2019.

Hasil Keputusan PKPU PKPU Decree Results

Berdasarkan keputusan PKPU Nomor 02/pdt.sus- Based on PKPU decision Number 02 / pdt.sus-PKPU /
PKPU/2020/PN Niaga smg kreditur KSPT dibebaskan 2020 / PN Niaga smg KSPT creditors are exempted with
dengan Bunga pinjaman yang masih belum dibayarkan unpaid loan interest.On December 31, 2021 and 2020,
maka Pada tanggal 31 Desember 2021 dan 2020, saldo the KSPD debt balance to BTN is IDR 11,498,973,994
utang KSPD ke BTN masing-masing sebesar and IDR Zero respectively. The company is in the
Rp11.498.973.994 dan Rp Nol. Perusahaan dalam process of statement in obligation.
tahap penyelesaian kewajibannya.

PT Bank Jateng (“Bank Jateng”) PT Bank Jateng (“Bank Jateng”)

Pada bulan Juli 2016, Perusahaan memperoleh fasilitas In July 2016, the Company obtained a commercialloan
pinjaman kredit usaha produktif dari Bank Jateng untuk facility from Bank Jateng for working capital of
modal kerja sebesar Rp43.000.000.000. Pinjaman ini Rp43.000.000.000. This loan bears interest at 12%
dikenakan bunga sebesar 12% (floating) per tahun (floating) per year with a period of 36 months ending in
dengan jangka waktu 36 bulan yang berakhir pada bulan July 2019.
Juli 2019.

Pada bulan Juli dan Oktober 2019, fasilitas pinjaman di In July and October 2019, the loan facility was extended
atas telah diperpanjang sampai tanggal 15 Oktober 2019 until October 15, 2019 and October 2022.
dan Oktober 2022.

58
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

PT Bank Jateng (“Bank Jateng”) (Lanjutan) PT Bank Jateng (“Bank Jateng”)(Continued)

Pinjaman ini dijamin dengan: These loans are guaranteed by:


1. Tanah berstatus HGB atas nama Perusahaan 1. The HGB of a status of land on behalf of the
seluas 13.473 m2, yang berlokasi di Ungaran, Jawa company covering 13.473 m2, located in Ungaran,
Tengah. Central Java
2. Jaminan pribadi atas nama Johan Prasetyo 2. Personal guarantees on behalf of Mr. Johan
Santoso, Josafat Kurniawan Hadi dan Herowiratno Prasetyo Santoso, Mr. Josafat Kurniawan Hadi and
Gunawan. Mr. Herowiratno Gunawan.
3. Jaminan perusahaan atas nama PT Kota Satu 3. Assurance companies on behalf of PT Kota Satu
Indonesia. Indonesia.
4. Piutang terkait proyek The Amaya Tahap 2. 4. Receivable related projects The Amaya Phase 2.

Berdasarkan perjanjian kredit antara Perusahaan Based on credit agreement between the Company
dengan Bank Jateng tersebut diatas, Perusahaan and Bank Jateng above, the Company is required to
diwajibkan memenuhi beberapa persyaratan fulfill some requirements are as follows:
sebagai berikut:in. Maintain certain financial ratios as follows:
Menjaga rasio keuangan tertentu sebagai berikut: - The minimum current ratio is 1,2 times. Comparison
- Current ratio minimum 1,2 kali. Perbandingan aset of current assets and current debt (in addition to long-
lancar dan hutang lancar (selain bagian hutang term debt)
jangka panjang)
- Debt to Equity Ratio maksimal 2,7 kali. - The maximum Debt to Equity Ratio is 2,7 times.
- Loan to value maksimal 80%. - Loan to value is up to 80%.
- DSCR minimal 100% - DSCR minimum 100%
Tanpa persetujuan tertulis terlebih dahulu, Without written consent in advance, the Company is
Perusahaan tidak diperkenankan untuk: not allowed to:
- Mengubah bentuk dan/atau status hukum - Change the form and/or legal status of the Company,
Perusahaan, mengubah Anggaran Dasar (kecuali change the Articles of Association (except for capital
untuk peningkatan modal), memindahtangankan increase), transfer shares of the company both
saham perusahaan baik antar pemegang saham between shareholders and to other parties.
maupun kepada pihak la
- Mengubah susunan pengurus perusahaan (Direksi, - Change the order of the Company's Executive
Komisaris dan kepemilikan saham perusahaan). Boards (Board of Directors, Commissioners and
- Menggunakan dana perusahaan untuk tujuan di luar share ownership of the Company.
usaha yang dibiayai dengan fasilitas kredit dari Bank - Using corporate funds for purposes outside of
Jateng. businesses that are financed by credit facilities from
- Menjual, menjaminkan dan/atau menyewakan harta Bank Jateng.
kekayaan, barang agunan dan/atas saham - Sell, guarantee the right and/or rent property, goods
perusahaan kepada siapapun kecuali dalam rangka and collateral/stock over the company to anyone
kegiatan usaha usaha debitur yang wajar except in the framework of the activities of the debtor
berdasarkan penilaian Bank Jateng. enterprise based on a reasonable assessment of the
- Menerima pinjaman dari pihak manapun (termasuk Bank Jateng.
menerbitkan obligasi), kecuali berupa hutang - Receiving loans from any party (including issuing
pemegang saham dan/atau afiliasi serta pinjaman bonds), except in the form of shareholder debt and/or

59
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

PT Bank Jateng (“Bank Jateng”) (Lanjutan) PT Bank Jateng (“Bank Jateng”)(Continued)


- dalam rangka transaksi usaha yang lazim dan/atau - affiliates and loans in order common business
wajar berdasarkan penilaian Bank Jateng transactions and/or reasonable based on the Bank
- Mengikatkan diri sebagai penjamin (borg), Jateng's assessment.
menjaminkan harta kekayaan dalam bentuk dan - Committing as guarantor (borg), pledging assets in
maksud apapun baik untuk yang belum dan/atau any form and purpose both for those who have not
telah dijaminkan oleh Debitur kepada Bank Jateng, and / or have been pledged by the Debtor to Bank
kepada pihak manapun kecuali dalam rangka Jateng, to any party except in the context of
kegiatan usaha utama Debitur yang wajar reasonable Debtor main business activities based on
berdasarkan penilaian Bank Jateng. the Bank Jateng's assessment.
- Melakukan likuidasi atau pembubaran atau tindakan - Conduct liquidation or liquidation or act of bankruptcy
tindakan kepailitan. action.
- Melakukan merger, akuisisi, reorganisasi atau - Conduct merger, acquisition, reorganization or any
investasi atau penyertaan pada perusahaan lain. investment or participation in other companies.
- Melakukan investasi yang melebihi proceed - Make an investment in excess of proceed company
perusahaan (EAT + Depresiasi), kecuali untuk (EAT + Depreciation), except for construction
pembangunan proyek yang telah disetujui Bank projects that have been approved Bank Jateng.
Jateng. - Change your line of business.
- Mengubah bidang usaha. - Publish or sell shares unless converted into notarized
- Menerbitkan atau menjual saham kecuali di konversi capital.
menjadi modal yang dibuat secara Notariil. - Pay off all or part of the debt (including interest and
- Melunasi seluruh atau sebagian hutang (termasuk other costs associated with the debt) to shareholders
bunga maupun biaya lainnya yang terkait dengan and / or affiliated companies that have not or have
hutang tersebut) kepada pemegang saharn dan/atau been seized as subordinated loans to Bank Jateng
perusahaan Afiliasi yang belum atau telah facilities.
didudukkan sebagai pinjaman sub ordinasi terhadap
fasilitas Bank Jateng.
- Membuat perjanjian dan transaksi tidak wajar, tetapi - Make an appointment and the transaction is not
tidak terbatas pada: reasonable, but are not limited to:
1. Mengadakan atau membatalkan kontrak atau 1. Hold or cancel a contract or agreement that has
perjanjian yang memiliki arti penting bagi Debitur significance for the debtor with the other party
dengan pihak lain dan/atau afiliasinya yang dapat and/or its affiliates which may affect the smooth
mempengaruhi kelancaran usaha Debitur. running of the debtor's business.
2. Mengadakan kerjasama yang dapat membawa 2. Conducting cooperation that can bring negative
pengaruh negatif pada aktivitas usaha Debitur influence on activity of the debtor's business and
dan mengancam keberlangsungan usaha threatens the sustainability of the business of the
Debitur. debtor.
3. Mengadakan transaksi dengan perseorangan 3. Hold a transaction with an individual or a party,
atau suatu pihak, namun tidak terbatas pada but not limited to affiliated companies, in ways
perusahaan afiliasinya, dengan cara-cara yang that are beyond the practices and habits that are
berada di luar praktek-praktek dan kebiasaan reasonable and make a purchase the more
yang wajar dan melakukan pembelian yang lebih expensive and make sales cheaper than the
mahal serta melakukan penjualan lebih murah market price.
dari harga pasar.
- Menyerahkan atau mengalihkan seluruh atau - Submit or transfer all or part of the rights and / or
sebagian dari hak dan/atau kewajiban Debitur yang obligations of the Debtor which arises based on the
tirnbul berdasarkan Perjanjian Kredit dan/atau Credit Agreement and / or guarantee documents to
- other parties.
60
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

PT Bank Jateng (“Bank Jateng”) (Lanjutan) PT Bank Jateng (“Bank Jateng”)(Continued)

- dokumen jaminan kepada pihak lain. - Pay off or pay principal and or interest charges
- Melunasi atau membayar pokok dan atau biaya and/or other charges for the loan/credit/debt to any
bunga dan/atau biaya-biaya lainnya atas pinjaman/ other outside party approved Bank Jateng, but is not
kredit/hutang kepada pihak lain di luar pihak yang limited to shareholders and/or its affiliates.
telah disetujui Bank Jateng, akan tetapi tidak terbatas
kepada pemegang saham dan/atau afiliasinya. - Providing a loan to another party, except in the
- Memberikan pinjaman kepada pihak lain, kecuali framework of the operational business transactions
dalam rangka transaksi operasional usaha yang that are prevalent and/or reasonable based on the
lazim dan/atau wajar berdasarkan penilaian Bank Bank's assessment.
Jateng. - Withdraw the paid in capital.
- Menarik kembali modal yang telah disetor. - Delinquent obligations of the Bank of Central Java
- Menunggak kewajiban Bank Jateng serta kewajiban and other obligations.
yang lainnya.
- Melakukan suatu tindakan yang melanggar suatu - Performing an action that violates a law and/or
ketentuan hukum dan/atau peraturan yang berlaku. regulations in force
Melalui surat tanggal 22 Mei 2018, Bank Jateng telah By letter dated May 22, 2018, Bank Jateng has
menyetujui untuk mencabut negative covenants agreed to revoke negative covenants as follows:
sebagai berikut:
a. Perubahan bentuk dan/atau status hukum a. Changes in the form and/or legal status of the
Perusahaan, perubahan anggaran dasar (kecuali Company, amendments to the articles of association
untuk peningkatan modal), memindahtangankan (except for capital increase), transfer of shares of the
saham Perusahaan baik antar pemegang saham Company either between the shareholders as well as
maupun kepada pihak lain to any other
b. Susunan pengurus dan kepemilikan saham b. Management composition and share ownership of
Perusahaan the Company
c. Menggunakan dana Perusahaan untuk tujuan di luar c. Using corporate funds for purposes outside of
usaha yang dibiayai dengan fasilitas kredit dari Bank businesses that are financed by credit facilities from
Jateng Bank Jateng
d. Menjual, menjaminkan dan/atau menyewakan harta d. Sell, guarantee the right and/or rent property,
kekayaan, barang agunan dan/atau saham collateral goods and/or the company's stock to
Perusahaan kepada siapapun dalam rangka anyone within the framework of the main business
kegiatan usaha utama Perusahaan yang wajar activities of the Company are reasonable based on
berdasarkan penilaian Bank Jateng the assessment of Bank Jateng.
e. Melakukan merger, akuisisi, reorganisasi atau e. Conduct merger, acquisition, reorganization or any
investasi atau penyertaan pada perusahaan lain investment or participation in other companies.
f. Menerbitkan atau menjual saham kecuali dikonversi f. Publish or sell shares unless converted into capital
menjadi modal yang dibuat secara notarial are made in notarial

Hasil Keputusan PKPU PKPU Decree Result


Berdasarkan keputusan PKPU Nomor 02/pdt.sus- Based on PKPU decision Number 02 / pdt.sus-PKPU /
PKPU/2020/PN Niaga smg kreditur KSPT dibebaskan 2020 / PN Niaga, KSPT creditors are released with
dengan Bunga pinjaman yang belum dibayarkan maka unpaid loan interest, so on December 31, 2022 and
Pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, saldo utang 2021, the balance of KSPT's debt to Bank Jateng
KSPT ke Bank Jateng masing-masing sebesar amounted to IDR 8.929.510.232 and IDR
Rp8.929.510.232 dan Rp11.782.872.666. Perusahaan 11,782,872,666 respectively. The company is in the
dalam tahap penyelesaian kewajibannya. process of statement in obligation.
61
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

PT BPR Mandiri Artha Abadi (“MAA”) dan PT PT BPR Mandiri Artha Abadi (“MAA”) dan PT
BPR Rudo Indobank (“Rudo”) BPR Rudo Indobank (“Rudo”)

Perusahaan memperoleh fasilitas dari MAA sebagai The company obtained facilities from MAA as
berikut: follows:

- Pada bulan Maret 2014, Perusahaan memperoleh - In March 2014, the Company obtained a productive
fasilitas pinjaman kredit usaha produktif dari MAA business loan facility from MAA as a Bank Leader
sebagai Bank Leader dan Rudo sebagai Bank and Rudo as a Participating Bank in the form of a
Peserta dalam bentuk Revolving OLB sebesar Revolving OLB amounted to Rp7.000.000.000 with
Rp7.000.000.000 dengan pembagian pembiayaan the distribution of financing, namely MAA of
yaitu MAA sebesar Rp4.500.000.000 dan Rudo Rp4.500.000.000 and Rudo of Rp2.500.000.000.
sebesar Rp2.500.000.000. Pinjaman ini dikenakan This loan bears interest at 19% per annum with a
bunga sebesar 19% per tahun dengan jangka waktu term of 12 months ended in March 2015.
12 bulan yang berakhir pada bulan Maret 2015.

Pinjaman ini dijamin dengan tanah berstatus Hak This loan is secured by 2.637 m2 of land owned by
Milik seluas 2.637 m2 yang dikuasai Perusahaan, the Company, which is located in Ungaran, Central
yang berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah. Java.
Tanpa persetujuan tertulis terlebih dahulu, Without prior written approval, the Company is not
Perusahaan tidak diperkenankan untuk: permitted to:
- Memberikan pinjaman kepada pihak lain, kecuali - Providing loans to other parties, except in the context
dalam rangka menjalankan usaha sehari hari. of running a day-to-day business.
- Bertindak sebagai penjamin atas hutang pihak ketiga. - Acting as a guarantor for third party debt.
- Menjaminkan atau menggadaikan, menjual dan/atau - Guarantee or mortgage, sell and/or transfer rights or
mengalihkan hak atau menyewakan/menyerahkan lease/hand over to any third party land and/or
kepada pihak ketiga manapun juga bidang Tanah building, items that have been guaranteed for this
dan/atau Bangunan, barang-barang yang telah credit facility.
dijaminkan untuk fasilitas kredit ini.
- Mengubah sifat kegiatan usaha Perusahaan yang - Change the nature of the Company's business
sedang dijalankan. activities that are being carried out.
- Menerima fasilitas kredit dalam bentuk apapun dari - Receiving credit facilities in any form from the Bank
Bank dan/atau lembaga keuangan lain. and / or other financial institutions.
- Pada bulan Maret 2015, fasilitas pinjaman kredit - In March 2015, commercial loan facilities from MAA
usaha produktif dari MAA sebagai Bank Leader dan as a Bank Leader and Rudo as a Participating Bank
Rudo sebagai Bank Peserta dalam bentuk Revolving in the form of Revolving OLB were extended with a
OLB diperpanjang dengan fasilitas sebesar facility of Rp5.800.000.000 with the distribution of
Rp5.800.000.000 dengan pembagian pembiayaan financing, namely MAA of Rp3.732.000.000 and
yaitu MAA sebesar Rp3.732.000.000 dan Rudo Rudo of Rp 2.068.000.000. This loan bears interest
sebesar Rp 2.068.000.000. Pinjaman ini dikenakan at 19% per annum with a term of 12 months ended in
bunga sebesar 19% per tahun dengan jangka waktu March 2016.
12 bulan yang berakhir pada bulan Maret 2016.
Pinjaman ini dijamin dengan tanah berstatus Hak This loan is secured by 2,637 m2 of land owned by
Milik seluas 2.637 m2 yang dikuasai Perusahaan, the Company, which is located in Ungaran, Central
yang berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah. Java.

62
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

PT BPR Mandiri Artha Abadi (“MAA”) dan PT PT BPR Mandiri Artha Abadi (“MAA”) dan PT
BPR Rudo Indobank (“Rudo”) (Lanjutan) BPR Rudo Indobank (“Rudo”)(Continued)

- Pada bulan Juni 2015, fasilitas pinjaman kredit - In June 2015, commercial loan facilities from MAA as
usaha produktif dari MAA sebagai Bank Leader dan the Bank Leader and Rudo as Participating Bank in
Rudo sebagai Bank Peserta dalam bentuk Revolving the form of Revolving OLB, increased the number of
OLB diatas ditingkatkan jumlah fasilitas kreditnya credit facilities to Rp7.000.000.000 with the
menjadi sebesar Rp7.000.000.000 dengan distribution from MAA amounted to Rp4.500.000.000
pembagian pembiayaan yaitu MAA sebesar and from Rudo amounted to Rp2.500.000.000. This
Rp4.500.000.000 dan Rudo sebesar loan bears interest at 19% per annum with a term of
Rp2.500.000.000. Pinjaman ini dikenakan bunga 12 months ended in March 2016.
sebesar 19% per tahun dengan jangka waktu 12 This loan is secured by 14 lots of land with HGB
bulan yang berakhir pada bulan Maret 2016. status in the name of the Company 1,726 m2 located
Pinjaman ini dijamin dengan 14 bidang tanah in Ungaran, Central Java.
berstatus HGB atas nama Perusahaan seluas
1.726 m2 yang berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah.
- Pada bulan Maret 2016, fasilitas pinjaman kredit - In March 2016, commercial loan facilities from MAA
usaha produktif dari MAA sebagai Bank Leader dan as Bank Leader and Rudo as Participating Banks in
Rudo sebagai Bank Peserta dalam bentuk Revolving the form of Revolving OLB for credit facilities
OLB diatas untuk fasilitas kredit sebesar amounting to Rp7.000.000.000 with the distribution of
Rp7.000.000.000 dengan pembagian pembiayaan financing,
yaitu MAA sebesar Rp4.500.000.000 dan Rudo namely MAA of Rp4.500.000.000 and Rudo of
sebesar Rp2.500.000.000 diperpanjang hingga Rp2.500.000.000 extended until March 2017. This
Maret 2017. Pinjaman ini dikenakan bunga sebesar loan bears interest at 19% per annum.
19% per tahun.
Pinjaman ini dijamin dengan 14 bidang tanah This loan is secured by 14 lots of land with HGB
berstatus HGB atas nama Perusahaan seluas status in the name of the Company 1,726 m2 located
1.726 m2 yang berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah. in Ungaran, Central Java.
- Pada bulan April 2017, fasilitas pinjaman kredit - In April 2017, the loan credit facility from MAA as the
usaha produktif dari MAA sebagai Bank Leader dan Bank Leader and Rudo as the Participating Bank in
Rudo sebagai Bank Peserta dalam bentuk Revolving the form of Revolving OLB reduced its credit facility to
OLB diatas diturunkan fasilitas kreditnya menjadi Rp4.843.317.735 with the distribution for MAA
sebesar Rp4.843.317.735 dengan pembagian amounted to Rp3.117.995.000 and for Rudo
pembiayaan yaitu MAA sebesar amounted to Rp1.725.322.735. This loan bears
Rp3.117.995.000 dan Rudo sebesar
Rp.1.725.322.735
- Pinjaman ini dikenakan bunga sebesar 19% per - interest at 19% per annum with a term of 12 months
tahun dengan jangka waktu 12 bulan yang berakhir ended in March 2018.
pada bulan Maret 2018

- Berdasarkan Perubahan Perjanjian Pembiayaan - Based on Amendment to the Joint Financing


Bersama Pemberian Kredit No. Agreement for Credit No. 174/PPPBPK/MAA/III/2018
174/PPPBPK/MAA/III/2018 dan and 175/PPK/MAA/III/2018 dated March 16, 2018,
175/PPK/MAA/III/2018 tanggal 16 Maret 2018, loan facilities from MAA and Rudo in the form of
fasilitas pinjaman kredit usaha produktif dari MAA Revolving OLB were extended with a 12-month
dan Rudo dalam bentuk Revolving OLB period ending in March 2019.
diperpanjang dengan jangka waktu 12 bulan yang
berakhir pada bulan Maret 2019.
63
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)

PT BPR Mandiri Artha Abadi (“MAA”) dan PT BPR PT BPR Mandiri Artha Abadi (“MAA”) dan PT BPR
Rudo Indobank (“Rudo”) (Lanjutan) Rudo Indobank (“Rudo”)(Continued)

- Berdasarkan Perubahan Perjanjian Pembiayaan - Based on the Amendment to the Joint Credit
Bersama Pemberian Kredit Financing Agreement No.256/PPK/MAA/III/2019
No.256/PPK/MAA/III/2019 tanggal 22 Maret 2019, dated March 22, 2019, the loan credit facility from
fasilitas pinjaman kredit usaha produktif dari MAA MAA and Rudo in the form of Revolving OLB was
dan Rudo dalam bentuk Revolving OLB extended with a term of 3 months ending in June
diperpanjang dengan jangka waktu 3 bulan yang 2019. This loan bears interest at 21% per annum.
berakhir pada bulan Juni 2019. Pinjaman ini
dikenakan bunga sebesar 21% per tahun.
- Berdasarkan Perubahan Perjanjian Pembiayaan - Based on the Amendment to the Joint Credit
Bersama Pemberian Kredit Financing Agreement No.022/PPK/MAA/VI/2019
No.022/PPK/MAA/VI/2019 tanggal 19 Juni 2019, dated June 19, 2019, the loan facility from MAA and
fasilitas pinjaman kredit usaha produktif dari MAA Rudo in the form of Regular Seasonal was extended
dan Rudo dalam bentuk Regular Musiman with a period of 6 months ending in December 2019.
diperpanjang dengan jangka waktu 6 bulan yang This loan bears interest at 21% per annum.
berakhir pada bulan Desember 2019. Pinjaman ini
dikenakan bunga sebesar 21% per tahun.
Pinjaman ini dijamin dengan 11 bidang tanah This loan is secured by 11 lots of land with HGB
berstatus HGB atas nama Perusahaan seluas status in the name of the Company 1.566 m2 located
1.566 m2 yang berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah. in Ungaran, Central Java.

- Berdasarkan Perubahan Kredit No - Based on the Amendment to the Joint Credit


141/PPK/MAA/XII/2019 tanggal 20 Desember 2019, Financing Agreement No.141/PPK/MAA/XII/2019
fasilitas pinjaman kredit usaha produktif dari MAA dated December 20, 2019, the productive business
dan Rudo dalam bentuk Regular Musiman untuk credit facility from MAA and Rudo in the form of
fasilitas kredt sebesar Rp3.803.317.735 dengan Regular Seasonal for credit facilities amounting to
pembagian pembiayaan yaitu MAA sebesar Rp3.803.317.735 with the distribution for MAA
Rp2.447.983.000, dan RUDO sebesar amounted to Rp2.447.983.000 and for Rudo
Rp1.355.334.735. Pinjaman ini dikenakan bunga amounted to Rp1.355.334.735. This loan bears
sebesar 15% per tahun
- diperpanjang dengan jangka waktu 3 bulan yang - interest at 15% per annum with a term of 3 months
berakhir pada bulan Maret 2020. ended in March 2020.

Pinjaman ini dijamin dengan 10 bidang tanah This loan is secured by 10 lots of land with the status
berstatus HGB atas nama Perusahaan seluas of HGB on behalf of the Company covering an area
1.590 m2 yang berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah. of 1.590 m2 located in Ungaran, Central Java.

Hasil Keputusan PKPU PKPU Decree Results


Berdasarkan keputusan PKPU Nomor 02/pdt.sus- Based on PKPU decision Number 02 / pdt.sus-PKPU /
PKPU/2020/PN Niaga smg kreditur KSPT dibebaskan 2020 / PN Niaga, KSPT's creditors are exempted from
dari Bunga pinjaman yang masih belum dibayarkan the unpaid loan interest.On December 31, 2022 and
maka Pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, saldo 2021, the balance of KSPT's debt to PT BPR Mandiri
utang KSPT ke PT BPR Mandiri Artha masing-masing Artha is IDR939.862.685 and IDR2.199.862.685 . The
sebesar Rp939.862.685 dan Rp2.199.862.685. company is in the process of statement in obligation.
Perusahaan dalam tahap penyelesaian kewajibannya.
64
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)
.
PT BPR Rudo Indobank (“Rudo”) PT BPR Rudo Indobank ("Rudo")
Pada bulan Januari 2018, Perusahaan memperoleh In January 2018, the Company obtained a working
fasilitas pinjaman kredit modal kerja untuk properti capital loan facility for property from Rudo amounting
dari Rudo sebesar Rp1.900.000.000. Pinjaman ini to Rp1.900.000.000. This loan bears interest at 18%
dikenakan bunga sebesar 18% per tahun dengan per annum with a term of 1 month ending in February
jangka waktu 1 bulan yang berakhir pada bulan 2018. Based on the credit agreement No. 24 dated
Februari 2018. Berdasarkan perjanjian kredit No. 24 February 28, 2018 from Markus Gunanto Adhi
tanggal 28 Februari 2018 dari Markus Gunanto Adhi Kristanto, S.H., notary in Semarang Regency, this
Kristanto, S.H., notaris di Kabupaten Semarang, loan facility has been extended and will mature in May
fasilitas pinjaman ini telah diperpanjang dan akan 2018.
jatuh tempo pada Bulan Mei 2018.

PT BPR Rudo Indobank (“Rudo”) PT BPR Rudo Indobank ("Rudo")


Pinjaman ini dijamin dengan 3 bidang tanah berstatus This loan is secured by 3 lots of land with the status
HGB atas nama Perusahaan seluas 356 m2 yang of HGB on behalf of the Company covering an area
berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah. of 356 m2 located in Ungaran, Central Java.
Berdasarkan surat keterangan dari BPR Rudo Based on a statement from BPR Rudo dated July
tanggal 25 Juli 2018 menyatakan bahwa pinjaman 25, 2018, it was stated that the Company's loan to
Perusahaan pada BPR Rudo sebesar BPR Rudo amounting to Rp1.900.000.000 was paid
Rp1.900.000.000 telah lunas pada tanggal 31 Mei in full on May 31, 2018.
2018.
Pada bulan Mei 2018, fasilitas pinjaman kredit In May 2018, a seasonal credit loan facility from BPR
musiman dari BPR Rudo dengan jumlah pagu kredit Rudo with a credit ceiling of Rp1.700.000.000 was
sebesar Rp1.700.000.000 yang digunakan untuk used for working capital (financing the development
modal kerja (pembiayaan pengembangan proyek of the Amaya housing project). This loan facility
perumahan The Amaya). Fasilitas pinjaman ini bears interest at 18% per annum and will mature in
dikenakan bunga sebesar 18% per tahun dan akan November 2018.
jatuh tempo pada bulan November 2018.
Pinjaman ini dijamin dengan 2 bidang tanah berstatus This loan is secured by 2 lots of land with legal
legal SHGB seluas 99 m2 yang berlokasi di Ungaran, status of SHGB covering an area of 99 m2 located in
Jawa Tengah. Ungaran, Central Java.
Pada bulan November 2019, fasilitas pinjaman diatas In November 2019, the above loan facility was
diperpanjang sampai dengan bulan Mei 2020. extended until May 2020.

Hasil Keputusan PKPU PKPU Decree Results


Berdasarkan keputusan PKPU Nomor 02/pdt.sus- Based on PKPU Decree Number 02 / pdt.sus-PKPU /
PKPU/2020/PN Niaga smg kreditur KSPT 2020 / PN Niaga smg KSPT creditors are freed with
dibebaskan dengan Bungan pinjaman yang belum unpaid loan interest.On December 31, 2021 and
dibayarkan maka Pada tanggal 31 Desember 2021 2020, the balance of KSPT's debt to BPR Rudo
dan 2020, saldo utang KSPT ke BPR Rudo masing- amounted to IDR1,770,550,000 respectively. And IDR
masing sebesar Rp1.770.550.000 dan Rp Nol. Zero. The company is in the process of statement in
Perusahaan dalam tahap penyelesaian obligation.
kewajibannya.

65
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

14. UTANG BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 14. BANK AND OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
LAINNYA (LANJUTAN) LOAN (CONTINUED)
Koperasi Sedya Karya Utama (“Sekartama”) Koperasi Sedya Karya Utama (“Sekartama”)
Pada bulan Mei 2018, Perusahaan memperoleh In May 2018, the Company obtained a loan from
pinjaman dari Sekartama, yang digunakan untuk Sekartama, which was used to repay the Company's
pelunasan pinjaman Perusahaan dari BPR Gunung loan from BPR Gunung Rizki, amounting to
Rizki, sebesar Rp22.500.000.000 dengan bunga 13% Rp22.500.000.000 with an interest of 13% per
per tahun dan akan jatuh tempo pada bulan Mei annum and will be due in May 2019.
2019. In May 2019, the loan facility of Rp22.500.000.000
Pada bulan Mei 2019, fasilitas pinjaman sebesar was extended until May 2020.
Rp22.500.000.000 tersebut diperpanjang sampai In December 2018, the Company obtained a loan
dengan bulan Mei 2020. from Sekartama amounting to Rp12.500.000.000
Pada bulan Desember 2018, Perusahaan with an interest of 9,48% per annum and will be due
memperoleh pinjaman dari Sekartama sebesar in June 2019.
Rp12.500.000.000 dengan bunga 9.48% per tahun
dan akan jatuh tempo pada bulan Juni 2019.

Pada bulan Februari 2019, Perusahaan In February 2019, the Company obtained a loan
memperoleh pinjaman dari Sekartama sebesar from Sekartama in the amount of Rp2.000.000.000
Rp2.000.000.000 dengan bunga 15% per tahun dan with an interest of 15% per annum and will mature in
akan jatuh tempo pada bulan Juni 2019. Fasilitas June 2019. This loan facility has fully repaid in June
Pinjaman ini telah lunas pada bulan Juni 2019. 2019.

Pinjaman ini dijamin dengan 5 bidang tanah This loan is guaranteed by 5 SHGB legal plot of land
berstatus legal SHGB atas nama Perusahaan in the name of the Company covering 240 m2, 16
seluas 240 m2, 16 bidang tanah berstatus legal hak legal land area owned by the Company is 18.506 m2
milik yang telah dikuasai Perusahaan seluas 18.506 and 7 area of land owned by the Company is 16.582
m2 dan 7 bidang tanah persil yang telah dikuasai m2, all of these area of land are located in Ungaran,
Perusahaan seluas 16.582 m2, seluruh bidang tanah Central Java.
tersebut berlokasi di Ungaran, Jawa Tengah.
Pada bulan Juni 2019, fasilitas pinjaman sebesar In June 2019, the loan facility of Rp12.500.000.000
Rp12.500.000.000 tersebut diperpanjang sampai was extended until December 2019. However, as of
dengan bulan Desember 2019. Namun sampai December 31, 2019 there was no extension to the
dengan tanggal 31 Desember 2019 tidak ada loan. On January 29, 2020, Koperasi Sekartama
perpanjangan atas pinjaman tersebut. Pada tanggal filed a petition for suspension of loan payment
29 Januari 2020, Koperasi Sekartama mengajukan (PKPU) for loans worth Rp9.000.000.000 that were
permohonan penundaan kewajiban pembayaran due (see Note 34).
(PKPU) atas utang senilai Rp9.000.000.000 yang
telah jatuh tempo (lihat Catatan 34).

Hasil Keputusan PKPU PKPU Decree Results


Berdasarkan keputusan Penundaan Kewajiban Based on the decision of Postponement of Debt
Pembayaran Utang (PKPU) Nomor 02/pdt.sus- Payment Obligations (PKPU) Number 02 / pdt.sus-
PKPU/2020/PN Niaga smg kreditur KSPT PKPU / 2020 / PN Niaga smg, the creditors of KSPT
dibebaskan dengan Bunga pinjaman yang belum are exempt from unpaid loan interest. On December
dibayarkan maka Pada tanggal 31 Desember 2022 31, 2022 and 2021, KSPT Sekartama's debt balance
dan 2021, saldo utang KSPT Sekartama masing- is IDR 33.118.454.069 and IDR. Zero respectively.
masing sebesar Rp33.118.454.069 dan Rp Nol. The company is in the process of statement in
Perusahaan dalam tahap penyelesaian obligation.
kewajibannya.
66
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

15. UANG MUKA PENJUALAN 15. UNEARNED REVENUES

2022 2021

Pihak ketiga: Third parties:


Rumah tinggal 12.214.570.709 16.878.664.756 Residential house
Jasa manajemen 218.919.923 480.750.923 Management service
Jumlah 12.433.490.632 17.359.415.679 Total

16. UTANG AKRUAL 16. ACCRUED LIABILITIES

2022 2021

Gaji dan tunjangan 1.114.516.393 - Loan interest payables


Provisi 688.573.704 288.056.862 Provisions
Lain-lain 99.232.431 613.494.288 Others
Jumlah 1.902.322.529 901.551.150 Total

17. UTANG LAIN-LAIN – PIHAK KETIGA 17. OTHER PAYABLES – THIRD PARTIES

2022 2021

Jasa 153.859.697 110.173.455 Services


Uang titipan 105.393.602 165.823.109 Deposited money
Farida - - Farida
Burhan Yose - 1.234.765.322 Burhan Yose
Lain-lain 266.571.998 127.112.727 Others
Jumlah 525.825.297 1.637.874.613 Total

Utang Lain-Lain pihak ke tiga merupakan utang atas Other payables to third parties represent payables for
biaya jasa konsultan dan uang titipan konsumen. consulting fees and customer deposits .

67
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

18. PERPAJAKAN 18. TAXATION

a. Utang Pajak a. Tax Payables


2022 2021

PPh pasal 21 9.260.215 75.604.153 Income tax article 21


PPh pasal 23 210.751.950 209.772.134 Income tax article 23
PPh pasal 4 ayat 2 39.810.150 199.024.379 Income tax article 4 verse 2
PPh berdasarkan PP 46 (2003) 18.044.442 58.666.667 Income tax PP 46 (2003)
PPh pasal 29 31.459.112 - Income tax article 29
PPN 2.892.497.995 3.198.539.099 Value added tax
Pajak final - perusahaan 16.874.951 342.482.192 Final income tax - parent company
Pajak pembangunan - entitas anak 187.950.195 139.134.011 Hotel and restaurants tax - subsidiaries
Jumlah 3.406.649.009 4.223.222.635 Total

b. Beban Pajak Final b. Final Tax Expense

2022 2021

Pendapatan yang dikenakan pajak final pada Revenue subject to final tax
tarif yang berlaku 86.918.206 1.037.044.067 on applicable rates
Beban Pajak Final Periode Berjalan 86.918.206 1.037.044.067 Final Tax Expenses - Current Year

c. Beban Pajak Penghasilan c. Income Tax Expense

Beban/(manfaat) pajak Perusahaan terdiri dari Group’s tax expense/(benefit) consists of the company’s
beban/(manfaat) pajak penghasilan dan entitas anak. tax expense/ (benefit) is subsidiaries.

Perusahaan mempunyai penghasilan yang sebelumnya


The reconciliation between loss before income tax
dikenakan pajak final.
according to profit and loss statement and other
Rekonsiliasi antara rugi sebelum pajak penghasilan
comprehensive income of subsidiaries with estimated
menurut laporan laba rugi dan penghasilan
fiscal loss of subsidiaries in the periods ended December
komprehensif lain untuk entitas anak dengan estimasi
31, 2022 and 2021 as follows:
rugi fiskal pada periode yang berakhir pada tanggal 31
Desember 2022 dan 2021 sebagai berikut:

2022 2021

Rugi sebelum pajak penghasilan (8.073.802.919) (18.044.412.410) Loss before income tax
Beda temporer Temporary difference:
Imbalan pasca kerja (269.006.386) 116.439.778 Employee benefits
Beda tetap Permanent differences:
Jamuan dan representasi 16.948.375 16.665.947
Telekomunikasi 3.181.773 -
Hiburan 24.428.111 12.700.000
Pendapatan yang dikenakan Pajak Final 8.075.080.089 10.841.641.336
Perjalanan Dinas dan Transportasi 4.898.311 - Entertaintment and representation
Pendapatan jasa giro (3.286.468) (920.197) Current account fee
Estimasi Rugi Fiskal (221.559.114) (7.057.885.546) Estimated Fiscal Loss

68
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

18. PERPAJAKAN (LANJUTAN) 18. TAXATION (CONTINUED)

Berdasarkan perhitungan di atas, entitas anak Based on the above calculation, subsidiaries had fiscal
mengalami rugi fiskal pada tahun 2022 dan 2021 losses in 2022 and 2021 so that they were not subject to
sehingga tidak dibebankan pajak penghasilan. income tax.

Pajak penghasilan badan tahun 2022 dilaporkan Corporate income tax for the fiscal year 2022 was
berdasarkan perhitungan di atas. reported based on the above calculation.

d. Pajak Tangguhan d. Deferred Tax

Dibebankan pada
(Dibebankan)/
laba
dikreditkan pada
komprehensif Penyesuaian
laporan laba
lainnya/Charged akibat
rugi/(Charged
to Other perubahan tarif Penyesuaian Pajak 31
to)/Credited to
1 Januari/ Comprehensive pajak/Adjustme Tangguhan/Deferre Desember/Decem
Profit and Loss
January 1, 2021 Income nt of Tax Rate d Tax Adjustment ber 31 , 2022

Akumulasi rugi fiskal 5.650.643.097 - 5.650.643.097 Accumulated fiscal loss


Rugi fiskal terpulihkan - 266.423.390 (35.779.869) 230.643.521
Liabilitas imbalan pasca kerja 93.826.886 (353.341.596) - - (259.514.710) Employment benefits liabilities
Jumlah aset pajak tangguhan 5.744.469.982 (86.918.206) - - (35.779.869) 5.621.771.907 Total deferred tax asset

Manajemen KSPD berkeyakinan bahwa aset pajak KSPD management believes that the above deferred tax
tangguhan di atas tersebut dapat dipulihkan kembali assets can be recovered through future taxable income
melalui penghasilan kena pajak di masa yang akan
datang.

e. Pengampunan Pajak e. Tax Amnesty

Pada tahun 2016, Perusahaan dan KSPD telah In 2016, the Company and KSPD have followed the
mengikuti program pengampunan pajak sebagaimana tax amnesty program as regulated in Law No. 11 of
diatur di dalam Undang-Undang No. 11 Tahun 2016 2016 concerning "Tax Amnesty" (Law) which is
tentang “Pengampunan Pajak” (UU) yang berlaku effective July 1, 2016. Tax amnesty is the abolition of
efektif 1 Juli 2016. Pengampunan pajak adalah taxes that should be owed, not subject to tax
penghapusan pajak yang seharusnya terutang, tidak administration sanctions and criminal sanctions in the
dikenai sanksi administrasi perpajakan dan sanksi field of taxation, by uncovering assets and paying
pidana di bidang perpajakan, dengan cara mengungkap ransom as stipulated in in law. d
aset dan membayar uang tebusan sebagaimana diatur
di dalam

UU. Pengampunan pajak diberikan atas kewajiban The tax amnesty is granted for the Company's tax
perpajakan Perusahaan sampai dengan tahun pajak obligations until the tax year ended December 31,
yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2015 an includes income tax and value added tax.
meliputi pajak penghasilan serta pajak pertambahan
nilai.

69
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

18. PERPAJAKAN (LANJUTAN) 18. TAXATION (CONTINUED)

Sehubungan dengan program tersebut, Perusahaan In connection with the program, the Company and KSPD
dan KSPD telah memperoleh SKPP sebagai berikut: have obtained the following Tax Amnesty Certificate:

Nilai Kas
No. S KPP/ Tanggal SKPP/ Yang Diungkapkan/
Certificate No. Certificate Date Disclosed Cash Value

Perusahaan KET-108/PP/WPJ.10/2016 11 Agustus 2016/ 150.202.800 Company


August 11, 2016
KSPD KET-6908/PP/WPJ.10/2016 5 Oktober 2016/ 103.215.000 KSPD
October 5, 2016

Nilai kas yang diungkapkan dalam program The cash value disclosed in the tax amnesty program is
pengampunan pajak tersebut dicatat sebagai tambahan recorded as additional paid-in capital (in the consolidated
modal disetor (dalam laporan posisi keuangan statement of financial position of the Group)
konsolidasian Kelompok Usaha).

19. IMBALAN KERJA KARYAWAN 19. EMPLOYEE BENEFITS

Perusahaan mencatat liabilitas imbalan kerja untuk The Company records employee benefits liabilities for all
seluruh karyawan yang memenuhi persyaratan employees who meet the requirements under the Labor
berdasarkan Undang-undang Tenaga Kerja No. 13/2003 Law No. 13/2003 dated March 25, 2003.
tanggal 25 Maret 2003.

Asumsi-asumsi yang digunakan adalah sebagai berikut: The assumptions used are as follows:

2022 2021

Tingkat diskonto per tahun 7% - 7,2% 7,7% - 7,8% Discount rate per year
Tingkat kenaikan gaji per tahun 8,0% 8,0% Salary growth rate
Tingkat kematian Indonesia - IV (2019) Mortality rate (MR)
Tingkat cacat 0,02% Disability rate
Tingkat pengunduran diri 5% sampai usia 30 tahun dan menurun Resignation rate
hingga 0% pada usia 54 tahun/
5% until 30 years and decreasing
until 0% at age 54 years
Usia pensiun 55 tahun/years Retirement age

70
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

19. IMBALAN KERJA KARYAWAN (LANJUTAN) 19. EMPLOYEE BENEFITS (CONTINUE)

a. Beban Imbalan Kerja a. Employee Benefit Expenses

2022 2021

Biaya jasa kini 111.342.006 312.184.003 Current service cost


Biaya jasa lalu (1.478.345.161) - Past service cost
Beban bunga 130.799.080 94.905.545 Interest cost
Jumlah (1.236.204.075) 407.089.548 Total

b. Kewajiban Imbalan Kerja b. Employee Benefit Liabilities

2022 2021

Nilai kini kewajiban imbalan kerja 451.786.836 1.868.558.223 Present value of employee benefit liabilities
Jumlah 451.786.836 1.868.558.223 Total

c. Perubahan Pendapatan Komprehensif Lain c. Changes in Other Comprehensive Income

2022 2021

Saldo awal (1.200.364.995) (1.231.821.197) Beginning balance


Keuntungan/(kerugian) aktuaria pada Actuarial gain/(loss) on employee
liabilitas imbalan kerja (174.317.361) 31.456.202 benefit liabilities
Kerugian aktuaria pada aset program - - Actuarial loss on plan assets
Saldo Akhir (1.374.682.356) (1.200.364.995) Ending Balance

d. Perubahan Nilai Kini Liabilitas Imbalan Kerja d. Changes in Present Value of Employee Benefit
Liabilities
2022 2021

Saldo awal 1.868.558.223 1.430.012.474 Beginning balance


Biaya jasa kini 111.342.006 312.184.003 Current service cost
Biaya Bunga 130.799.080 94.905.545 Interest cost
Biaya jasa lalu (175.811.579) -
Efek Curtaiment (1.395.312.356) -
Pembayaran imbalan kerja (6.250.000) - Payment of employee benefits
Keuntungan/ (kerugian) aktuaria: Actuarial loss
Perubahan asumsi aktuarial (81.538.538) 31.456.201 Changes in actuarial assumption
Penyesuaian - - Adjustment
Saldo Akhir 451.786.836 1.868.558.223 Ending Balance

71
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

19. IMBALAN KERJA KARYAWAN (LANJUTAN)


19. EMPLOYEE BENEFITS (CONTINUE)
e. Analisis Sensitivitas
e. Sensitivity Analysis
Perubahan sebesar satu persen pada tingkat diskonto
akan berdampak pada nilai kini liabilitas imbalan kerja A one percent change in the discount rate will have an
dan biaya jasa kini: impact on the present value of employee benefits
liabilities and current service costs:
2022
1% Kenaikan / 1% Penurunan /
1% Increase 1% Decrease

Nilai kini kewajiban imbalan pasti 412.146.118 496.023.168 Present value of defined benefit liabilities
Biaya jasa kini 103.108.024 120.398.168 Current service cost
Biaya bunga 130.799.080 130.799.080 Interest cost

2021
1% Kenaikan / 1% Penurunan /
1% Increase 1% Decrease

Nilai kini kewajiban imbalan pasti 1.720.581.933 2.033.213.482 Present value of defined benefit liabilities
Biaya jasa kini 286.076.312 341.542.275 Current service cost
Biaya bunga 94.905.545 94.905.545 Interest cost

Analisis sensitivitas dilakukan dengan menggunakan The sensitivity analysis is carried out using a method that
metode yang mengekstrapolasi dampak atas liabilitas extrapolates the impact of the defined benefit liability as a
manfaat pasti sebagai akibat perubahan atas asumsi result of changes in the main assumptions that emerge
utama yang muncul pada akhir periode pelaporan. at the end of the reporting period.
Hasil sensitivitas di atas menentukan dampak secara The sensitivity results above determine the individual
individu atas liabilitas manfaat pasti masing-masing impact on the defined benefit liabilities of each program
program pada akhir periode. at the end of the period.
Dalam kenyataannya, setiap program tergantung pada In reality, each program depends on a number of other
beberapa hal lain eksternal yang dapat menyebabkan external factors that can cause the defined benefit liability
liabilitas manfaat pasti bergerak baik searah maupun to move both in the same direction and in the opposite
berlawanan, dan sensitivitas setiap program dapat direction, and the sensitivity of each program can change
berubah secara bervariasi dari waktu ke waktu. from time to time.

72
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

20. MODAL SAHAM 20. SHARE CAPITAL

Berdasarkan Akta Notaris No.9 Tanggal 30 Desember Based on the Notary Deed No.9 dated 30 December
2020 oleh Retno Hertyanti, S.H.M.H, dalam pernyataan 2020 by Retno Hertyanti, S.H.M.H, in the statement of
keputusan Rapat Umum Pemegang Saham PT Kota the decision of the General Meeting of Shareholders of
Satu Properti Tbk terjadi penambahan modal dari Bapak PT Kota Satu Properti Tbk, there was an additional paid-
Anton disetor Perusahaan sebesar Rp1.250.000.000.. up capital from Mr. Anton of the Company amounting to
Dari modal dasar sebesar Rp.131,250,000,000 tersebut IDR1,250,000,000. Of the authorized capital of IDR.
telah ditempatkan dan disetor sebagai berikut: 131,250,,000,000, the subscribed and paid-up were as
follows:

2022
Nama Pemegang Saham Jumlah Saham Seri Saham Persentase Jumlah Saham disetor
Name of Shareholders Number of Share Seri of Share Percentage Paid of Shares

PT Kota Satu Indonesia 456.250.000 A 33,18% 45.625.000.000


Kejaksaan Agung ( Wanaartha) 120.074.300 A 8,73% 12.007.430.000
Leo Agung Vito 161.048.400 A 11,71% 16.104.840.000
Nyaw Farida 97.689.600 A 7,10% 9.768.960.000
Masyarakat (masing-masing dibawah
5% )/ public (each under 5% ) 414.937.700 A 30,18% 41.493.770.000
Anton Stefian 125.000.000 B 9,09% 6.250.000.000

Jumlah/ Total 1.375.000.000 100,00% 131.250.000.000

2021
Nama Pemegang Saham Jumlah Saham Seri Saham Persentase Jumlah Saham disetor
Name of Shareholders Number of Share Seri of Share Percentage Paid of Shares

PT Kota Satu Indonesia 456.250.000 A 33,18% 45.625.000.000


Kasim Prajitna 33.800 A 0,00% 3.380.000
Winda Susanti Kuswoyo 60.000.000 A 4,36% 6.000.000.000
Roy Wirya Subrata 592.500 A 0,04% 59.250.000
Masyarakat (masing-masing dibawah
5% )/ public (each under 5% ) 733.123.700 A 53,32% 73.312.370.000
Anton Stefian 125.000.000 B 9,09% 6.250.000.000
Jumlah/ Total 1.375.000.000 100,00% 131.250.000.000

21. TAMBAHAN MODAL DISETOR 21. ADDITIONAL PAID IN CAPITAL

2022 2021

Saldo awal 12.235.280.118 12.235.280.118 Beginning balance


Saldo akhir 12.235.280.118 12.235.280.118 Ending balance

73
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

22. PENDAPATAN 22. REVENUES

2022 2021

Penjualan Properti: Property Sales:


Rumah tinggal 15.902.871.936 10.841.641.336 Residential houses
Rumah toko - - Shop houses
Sub jumlah 15.902.871.936 10.841.641.336 Sub total
Pendapatan Hotel: Hotel revenues:
Kamar 11.361.497.159 7.510.810.767 Rooms
Makanan dan minuman 2.436.495.557 1.665.951.011 Food and beverages
Lain-lain 352.152.114 1.087.895.112 Others
Sub jumlah 14.150.144.830 10.264.656.890 Sub total
Jasa manajemen 2.111.211.797 366.560.481 Management services
Jumlah 32.164.228.563 21.472.858.707 Total

23. BEBAN POKOK PENJUALAN 23. COST OF SALES

2022 2021

Beban Pokok Penjualan Properti : Cost of Property Sales:


Rumah tinggal 11.065.708.745 9.808.832.966 Residential houses
Rumah toko 319.077.550 319.077.550 Shop houses
Sub jumlah 11.384.786.294 10.127.910.516 Sub total
Beban Pokok Pendapatan Hotel: Cost of Hotel revenues:
Langsung 3.587.114.765 2.683.109.789 Direct
Penyusutan 4.184.512.163 4.218.957.847 Depreciation
Departemental - - Departemental
Lain-lain 2 12.741.602 Others
Sub jumlah 7.771.626.929 6.914.809.237 Sub total
Beban Pokok Jasa Manajemen 1.328.660.085 977.434.240 Cost of Management services
Jumlah 20.485.073.307 18.020.153.993 Total

24. BEBAN PENJUALAN 24. SALES EXPENSES

2022 2021

Iklan dan promosi 1.000.647.386 471.846.981 Advertising and promotions


Komisi 175.283.515 89.286.304 Comissions
Perjalanan dinas dan transportasi 453.400 1.500.000 Business travelling and transportations
Jumlah 1.176.384.301 562.633.285 Total

74
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

25. BEBAN UMUM DAN ADMINISTRASI 25. GENERAL AND ADMINISTRATIVE


EXPENSES

2022 2021

Gaji dan tunjangan 5.760.028.789 5.621.932.379 Salaries and allowances


Penghapusan Piutang 25.100.000 -
Imbalan kerja (1.236.204.075) 407.089.548 Employee Benefits
Penyusutan dan amortisasi 473.567.333 979.556.991 Depreciations and amortitations
Jasa profesional 411.470.282 402.822.843 Professional services
Sewa 265.899.629 305.466.507 Rent
Pajak dan perijinan 490.323.783 560.281.375 Tax and permits
Kantor 549.653.065 379.675.629 Office
Pemeliharaan dan perbaikan 326.738.860 243.435.344 Maintenance and repair
Keamanan dan kebersihan 25.851.128 23.125.000 Safety and cleanliness
Jamuan dan representasi 60.316.895 131.964.832 Entertaiment and representation
Perjalanan dinas dan transportasi 243.997.579 185.038.424 Travelling and transportations
Asuransi 104.437.244 108.770.027 Insurance
Pelatihan 145.342.396 114.010.205 Training
Lain-lain 1.058.934.706 1.129.453.451 Others
Jumlah 8.705.457.615 10.592.622.556 Total

26. BEBAN KEUANGAN 26. FINANCIAL EXPENSES

2022 2021

Beban bunga 1.774.464.982 1.581.215.640 Interest expenses


Provisi 26.600.000 14.940.000 Provision
Beban administrasi bank 148.839.699 30.669.425 Bank administration
Jumlah 1.949.904.681 1.626.825.065 Total

27. LABA PER SAHAM 27. GAIN PER SHARE

2022 2021

Jumlah laba yang digunakan dalam Amount of profit used in


perhitungan laba per saham dasar: the calculation of earnings per share
Jumlah laba bersih yang dapat diatribusikan Amount of net income attributable
kepada pemilik entitas induk (8.115.994.350) (16.787.861.962) to parent entity
Jumlah rata-rata tertimbang saham Weighted average number of shares
(dalam lembar saham penuh) 1.250.000.000 1.250.000.000 (in fully number of shares)
Laba per saham dasar yang dapat Earnings per share
diatribusikan kepada pemilik entitas induk (6,49) (13,43) attributable to parent entity

75
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

28. PENDAPATAN/BEBAN LAIN-LAIN BERSIH 28. OTHER INCOME/(EXPENSE) NET

Pendapatan (beban) lain-lain merupakan penurunan Other income (expense) represents a decrease in the
atas nilai persediaan sebesar Rp7.425.933.199, (2021: value of inventories of Rp7,425,933,199 (2021: Rp
Rp 9.303.646.591 penurunan atas nilai barter.), beban 9,303,646,591 decrease in barter value), expense from
atas jasa manajemen sebesar Rp923.225.371 (2021: management fees of Rp923.225.371 (2021:
Rp366.560.481), dan pendapatan lainnya bersih Rp366,560,481), and net other income IDR
Rp1.139.882.685 (2021: Rp512.430.284). 1,138,614,414 (2021: IDR 512,430,284)

29. INSTRUMEN KEUANGAN 29. FINANCIAL INSTRUMENTS

Tabel berikut menyajikan nilai tercatat dan nilai wajar The following table presents the carrying amount and fair
dari instrumen keuangan Kelompok Usaha yang tercatat value of the Group's financial instruments that are
dalam laporan keuangan konsolidasian: recorded in the consolidated financial statements:

2022 2021
Nilai tercatat/ Nilai wajar/ Nilai tercatat/ Nilai wajar/
Carrying value Fair value Carrying value Fair value

Aset keuangan Financial Assets


Kas 3.877.919.052 3.877.919.052 2.024.149.913 2.024.149.913 Cash
Piutang usaha - pihak ketiga 6.140.352.408 6.140.352.408 7.408.492.707 7.408.492.707 Trade receivables - third parties
Piutang lain-lain Other receivables
Pihak berelasi - - - - Related parties
Pihak ketiga 2.720.549.240 2.720.549.240 2.876.465.635 2.876.465.635 Third parties
Jumlah 12.738.820.701 12.738.820.701 12.309.108.254 12.309.108.254 Total

Liabilitas keuangan Financial Liabilities


Utang usaha - pihak ketiga 1.854.008.046 1.854.008.046 876.575.445 876.575.445 Trade payables - third parties
Utang lain-lain - pihak ketiga 525.825.298 525.825.298 39.317.874.614 39.317.874.614 Other payables - third parties
Utang bank 102.376.388.650 102.376.388.650 119.980.498.875 119.980.498.875 Bank loan
Uang muka penjualan 12.433.490.632 12.433.490.632 17.359.415.679 17.359.415.679 Advance receivables
Utang akrual 1.902.322.539 1.902.322.539 901.551.156 901.551.156 Accrual
Jumlah 119.092.035.164 119.092.035.164 178.435.915.769 178.435.915.769 Total

Nilai wajar didefinisikan sebagai total dimana instrumen Fair value is defined as the total where the instrument
tersebut dapat dipertukarkan di dalam transaksi jangka can be exchanged in short-term transactions between
pendek antara pihak yang berkeinginan dan memiliki parties who wish and have adequate knowledge through

76
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

29. INSTRUMEN KEUANGAN (LANJUTAN) 29. FINANCIAL INSTRUMENTS (CONTINUED)

pengetahuan yang memadai melalui suatu transaksi a reasonable transaction, other than in forced sales or
yang wajar, selain di dalam penjualan yang dipaksakan liquidation sales. Fair value is obtained from quoted
atau penjualan likuidasi. Nilai wajar didapatkan dari market prices, discounted cash flow models and option
kuotasi harga pasar, model arus kas yang didiskontokan pricing models as appropriate.
dan model penetapan harga opsi yang sewajarnya.

Kelompok Usaha menggunakan hierarki berikut ini untuk The Group uses the following hierarchy to determine the
menentukan nilai wajar instrumen keuangan: fair value of financial instruments:
Tingkat 1 : Nilai wajar diukur berdasarkan pada Level 1 : Fair value is measured based on
harga kuotasi (tidak disesuaikan) quoted (unadjusted) prices in active
dalam pasar aktif untuk aset atau markets for similar assets or liabilities.
liabilitas sejenis.
Tingkat 2 : Nilai wajar diukur berdasarkan teknik- Level 2 : Fair value is measured based on
teknik valuasi, dimana seluruh input valuation techniques, where all inputs
yang mempunyai efek yang signifikan which have a significant effect on fair
atas nilai wajar dapat diobservasi baik value can be observed either directly
secara langsung maupun tidak or indirectly.
langsung.
Tingkat 3 : Nilai wajar diukur berdasarkan teknik- Level 3 : Fair value is measured based on
teknik valuasi, dimana seluruh input valuation techniques, where all inputs
yang mempunyai efek yang signifikan which have a significant effect on fair
atas nilai wajar tidak dapat value cannot be observed.
diobservasi.

Tidak terdapat instrumen keuangan yang diukur dengan There are no financial instruments measured using a
menggunakan hierarki tingkat 1, 2 dan 3. Metode- hierarchy of levels 1, 2 and 3. The methods and
metode dan asumsi-asumsi di bawah ini digunakan assumptions below are used to estimate the fair value of
untuk mengestimasi nilai wajar untuk masing-masing each class of financial instruments:
kelas instrumen keuangan:
a. Kas, piutang usaha, piutang lain-lain, aset keuangan a. Cash, trade receivables, other receivables, other
lancar lainnya, utang bank dan lembaga keuangan current financial assets, bank loans and other
lainnya, utang usaha kepada pihak ketiga, utang financial institutions, trade payables to third parties,
lain-lain, utang akrual, utang pihak-pihak berelasi other payables, accrued costs, non-related related
non-usaha, uang muka dan jaminan yang diterima - party payable, advances and guarantees received -
uang jaminan pelanggan, utang jangka panjang customer security, long-term debt that is due in one
yang jatuh tempo dalam satu tahun dan liabilitas year and employee benefits liabilities close to their
imbalan kerja mendekati nilai tercatatnya karena carrying values because they are short-term.
bersifat jangka pendek.
b. Piutang lain-lain, piutang pihak-pihak berelasi non- b. Other receivables, due from related parties, long-term
usaha, utang jangka panjang setelah dikurangi debt after deducting part due in one year, due from
bagian yang jatuh tempo dalam satu tahun, utang related parties, advances and guarantees received -
pihak-pihak berelasi non-usaha, uang muka dan customer guarantees and financial assets and
jaminan yang diterima - jaminan pelanggan dan aset liabilities other long term. The fair value of these
dan liabilitas keuangan jangka panjang lainnya. Nilai financial instruments cannot be measured reliably
wajar dari instrumen keuangan tersebut tidak dapat because there is no fixed payment date, so they are
diukur secara handal karena tidak ada tanggal measured at cost.
pembayaran pasti, sehingga diukur pada harga
perolehan.
77
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

29. INSTRUMEN KEUANGAN (LANJUTAN) 29. FINANCIAL INSTRUMENTS (CONTINUED)

c. Nilai wajar uang muka yang diterima - uang jaminan c. Fair value of advances received - customer
pelanggan dan aset keuangan tidak lancar lainnya guarantees and other non-current financial assets is
ditentukan dengan mendiskontokan arus kas masa determined by discounting future cash flows using
datang menggunakan tingkat suku bunga yang the applicable interest rates from observable market
berlaku dari transaksi pasar yang dapat diamati transactions for instruments with the same terms,
untuk instrumen dengan persyaratan, resiko kredit credit risk and maturity.
dan jatuh tempo yang sama.
d. Utang bank dan lembaga keuangan lainnya diukur d. Bank loans and other financial institutions is
pada biaya perolehan diamortisasi. measured at amortized cost.
Liabilitas keuangan utama Perusahaan terdiri dari The Company's main financial liabilities consist of
utang bank dan lembaga keuangan lainnya, utang bank loans and other financial institutions, trade
usaha kepada pihak ketiga, utang lain-lain, utang payables to third parties, other payables, accruals
akrual, utang pihak-pihak berelasi non-usaha, uang payable, non-trade related parties, advances,
muka, liabilitas imbalan kerja dan liabilitas keuangan employee benefit liabilities and other long-term
jangka panjang lainnya. Tujuan utama dari liabilitas financial liabilities. The main objective of financial
keuangan adalah untuk meningkatkan permodalan liabilities is to increase the capital of the Company in
Perusahaan dalam menunjang aktivitas operasi dan supporting operational and investment activities. The
investasi. Perusahaan Company has several types of financial assets, such
memiliki beberapa jenis aset keuangan, seperti kas, as cash, trade receivables, other receivables,
piutang usaha, piutang lain-lain, piutang pihak-pihak accounts receivable from related parties
berelasi non-usaha dan aset keuangan lancar dan
tidak

30. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN RISIKO 30. THE PURPOSE OF FINANCIAL RISK
KEUANGAN MANAGEMENT AND POLICIES

lancar lainnya yang timbul langsung dari kegiatan non-business and other current and non-current
usahanya financial assets arising directly from its business
Risiko utama dari instrumen keuangan Perusahaan activities.
adalah risiko pasar (termasuk risiko mata uang asing The main risks of the Company's financial
dan risiko harga komoditas), risiko tingkat suku instruments are market risk (including foreign
bunga, risiko kredit dan risiko likuiditas. Penelaahan currency risk and commodity price risk), interest rate
manajemen dan kebijakan yang disetujui untuk risk, credit risk and liquidity risk. Management review
mengelola masing-masing risiko ini dijelaskan secara and approved policies for managing each of these
detail sebagai berikut: risks are explained in detail as follows:

a. Risiko mata uang asing a. Foreign currency risk

Perusahaan tidak secara signifikan menggunakan The Company doesn't significantly use foreign
mata uang asing karena hampir semua transaksi, currency because almost all transactions, business
aset dan liabilitas Perusahaan dalam mata uang Company assets and liabilities are denominated in
rupiah. rupiah.

Mata uang pelaporan Perusahaan adalah rupiah. The Company's reporting currency is rupiah. The
Perusahaan menghadapi risiko nilai tukar mata uang Company faces foreign exchange risk because of
asing karena biaya pembelian impor atas peralatan the costs of importing building equipment and
dan perlengkapan gedung tetapi hal tersebut tidak supplies but this is not material, so the risks to
material, sehingga risiko terhadap mata uang asing, foreign currencies, such as the United States
seperti dolar Amerika Serikat tidak signifikan. dollar,are not significant.
78
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

30. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN RISIKO 30. THE PURPOSE OF FINANCIAL RISK
KEUANGAN (LANJUTAN) MANAGEMENT AND POLICIES (CONTINUED)

Perusahaan tidak mempunyai kebijakan lindung nilai The Company doesn't have a formal hedging policy
yang formal untuk laju pertukaran mata uang asing. for foreign exchange rates. If necessary, the
Apabila diperlukan, Perusahaan akan melakukan Company will hedge to reduce the risk of foreign
lindung nilai untuk mengurangi risiko terhadap risiko currency risk. Transactions in foreign currencies
mata uang asing. Transaksi dalam mata uang asing other than those related to routine operations are
selain dari yang berhubungan dengan operasional maintained at an acceptable minimum level.
rutin dijaga pada tingkat minimum yang bisa diterima.

b. Risiko tingkat suku bunga b. Interest rate risk

Risiko tingkat suku bunga Perusahaan terutama The Company's interest rate risk mainly arises from
timbul dari pinjaman untuk tujuan proyek loans for development project, working capital and
pembangunan, modal kerja dan investasi. Pinjaman investment purposes. Loans at various variable
pada berbagai tingkat suku bunga variabel interest rates indicate the Company to the fair value
menunjukkan Perusahaan kepada nilai wajar risiko of interest rate risk. The Company manages
tingkat suku bunga. Perusahaan mengelola tingkat interest rates by combining loans with fixed and
suku bunganya dengan cara mengkombinasikan floating interest rates.
antara pinjaman dengan suku bunga tetap dan
mengambang.

c. Risiko kredit c. Credit risk


Risiko kredit yang dihadapi oleh Perusahaan Credit risk faced by the Company comes from
berasal dari kredit yang diberikan kepada pelanggan loans given to customers and tenants. To alleviate
dan penyewa. Untuk meringankan risiko ini, saldo this risk, the balance of accounts receivable is
piutang dipantau secara terus menerus untuk monitored continuously to reduce the possibility of
uncollectible receivables.

mengurangi kemungkinan piutang yang tidak tertagih For customers who failed to pay against a property
Untuk pelanggan yang gagal bayar terhadap property that was purchased, then the Company will not
yang dibeli, maka Perusahaan tidak akan melakukan perform handover ownership of such property. As
serah terima kepemilikan atas properti tersebut. for tenants who rent arrears will be monitored from
Sedangkan untuk penyewa yang menunggak the deposit already received by the Company. So
pembayaran uang sewa akan dipantau dari uang before the arrears became bigger than the
jaminan yang sudah diterima Perusahaan. Sehingga warranty, needs to be taken actions, such as the
sebelum tunggakan menjadi lebih besar dari jaminan, termination of tenancy agreement and schedule a
perlu diambil tindakan, seperti pemutusan perjanjian back payment. The Company's management is of
sewa-menyewa dan menjadwalkan kembali the opinion that there is no significant concentration
pembayaran. Manajemen Perusahaan berpendapat of risk on trade accounts receivable.
tidak ada risiko yang terkonsentrasi secara signifikan
atas piutang usaha.

79
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

30. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN 30. THE PURPOSE OF FINANCIAL RISK
RISIKO KEUANGAN (LANJUTAN) MANAGEMENT AND POLICIES (CONTINUED)

Sehubungan dengan risiko kredit yang timbul dari In relation to credit risk arising from other financial
aset keuangan lainnya yang mencakup kas dan assets which include cash and cash equivalents,
setara kas, risiko kredit yang dihadapi Perusahaan the credit risk faced by the Company arises due to
timbul karena wanprestasi dan counter party. defaults and counter parties. The Company has a
Perusahaan memiliki kebijakan untuk tidak policy of not placing investments in high-risk credit
menempatkan investasi pada instrumen kredit instruments and placing cash and cash equivalents
dengan risiko tinggi dan menempatkan kas dan only with banks and other financial institutions that
setara kasnya hanya pada bank yang memiliki have a good reputation.
reputasi yang baik.

d. Risiko Likuiditas d. Liquidity Risk


Perusahaan mengelola profil likuiditasnya untuk The Company manages liquidity profile to be able
dapat mendanai pengeluaran modalnya dan to fund its capital spending and pay matured debt
membayar utang yang jatuh tempo dengan menjaga by maintaining sufficient cash and cash
kecukupan equivalents, as
kas dan setara kas, serta ketersediaan pendanaan well as the availability of funding through committed
melalui jumlah fasilitas kredit berkomitmen yang credit facility amount.
cukup.
Perusahaan secara regular mengevaluasi proyeksi The Company regularly evaluates cash flow
arus kas dan arus kas aktual dan terus menerus projections and actual cash flows and continues to
menjaga kestabilan pengelolaan utang dan maintain the stability of its liabilities and receivables
piutangnya. management.

Sedapat mungkin, Perusahaan memperoleh Wherever possible, the Company obtain funding
pendanaan baik dari pasar modal dan lembaga either from the capital market and financial
keuangan dan saldo portofolionya dengan institutions and balances its portfolio with short-term
pendanaan jangka pendek untuk mencapai funding in order to achieve an efficient financing.
pembiayaan yang efisien.

31. SEGMENT INFORMATION


31. INFORMASI SEGMEN
The Group is managed and classified in the real
Kelompok Usaha dikelola dan dikelompokkan dalam
estate and hotel business.
usaha real estat dan hotel.
The following is segment information based on
Berikut ini adalah informasi segmen berdasarkan
reported segments:
segmen yang dilaporkan:
Revenue:
Pendapatan:
- Property developers
- Pengembang properti
- Hospitality
- Perhotelan
- Others
- Lain-lain

80
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

31. INFORMASI SEGMEN (LANJUTAN) 31. SEGMENT INFORMATION (LANJUTAN)

The following is segment information by business


Berikut ini adalah informasi segmen berdasarkan segment:
segmen usaha:

2022
Pengembang
Properti/ Perhotelan/ Lain-lain / Konsolidasi /
Property Developer Hospitality Others Consolidated

Pendapatan 15.902.871.936 14.128.932.927 2.132.423.700 32.164.228.563 Revenues


Laba kotor 4.518.085.642 6.345.043.899 816.025.715 11.679.155.255 Gross profit
Laba/(rugi) usaha (6.008.477.740) 262.755.022 361.414.463 (5.384.308.256) Operating profit/(loss)
Beban pajak final (729.736.485) - - (729.736.485) Final tax expenses
Penghasilan bunga - - - - Interest income
Beban keuangan (568.532.355) (1.361.048.744) (3.106.866) (1.930.835.618) Financial expenses
Laba sebelum Profit before
pajak penghasilan (7.903.525.605) (1.098.293.722) 360.159.943 (8.075.071.189) income tax
Manfaat pajak penghasilan - Income tax benefits -
bersih - (98.547.434) (17.175.399) (115.722.833) net
Rugi tahun berjalan (7.903.525.605) (1.196.841.156) 342.984.544 (8.190.794.022) Loss for the year

Informasi Lainnya Other Informations


Aset segmen 187.132.793.761 77.031.338.473 3.097.118.099 237.976.127.852 Segmented Assets
Liabilitas segmen 121.387.873.931 70.069.109.273 429.711.042 176.861.233.435 Segmented Liabilities

2021
Pengembang
Properti/ Perhotelan/ Lain-lain / Konsolidasi /
Property Developer Hospitality Others Consolidated

Pendapatan 10.841.641.336 9.467.706.482 1.163.510.889 21.472.858.707 Revenues


Laba kotor 713.730.820 2.552.897.246 442.005.867 3.452.704.715 Gross profit
Laba/(rugi) usaha (11.845.653.167) (3.392.693.948) (79.524.388) (15.317.871.503)- Operating profit/(loss)
Beban pajak final (307.350.771) - - (307.350.771)- Final tax expenses
Penghasilan bunga - - - - Interest income
Beban keuangan (327.178.468) (1.280.690.152) (1.986.068) (1.609.854.688) Financial expenses
Laba sebelum Profit before
pajak penghasilan (16.678.687.045) (4.673.384.099) (81.510.456) (17.235.076.961) income tax
Manfaat pajak penghasilan - Income tax benefits -
bersih - 1.019.868.668 17.175.399 1.037.044.067 net
Rugi tahun berjalan (16.678.687.045) (3.653.515.431) (64.335.057) (16.198.032.894) Loss for the year

Informasi Lainnya Other Informations


Aset segmen 200.456.979.507 79.870.864.700 2.870.747.968 259.460.426.724 Segmented Assets
Liabilitas segmen 130.339.778.418 71.736.524.785 514.866.394 190.320.812.083 Segmented Liabilities

81
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

32. PERJANJIAN PENTING 32. SIGNIFICANT AGREEMENTS

a. Pada bulan Desember 2014, KSPD a. In December 2014, KSPD signed a lease
menandatangani perjanjian sewa lahan parkir agreement for the All Stay Hotel Semarang parking
Allstay Hotel Semarang dengan Bapak Ikki lot with Mr. Ikki Santoso Wirjosoekarto for the
Santoso Wirjosoekarto untuk periode dari period December 2014 - January 2018 at a cost of
Desember 2014 - Januari 2018 dengan biaya Rp700.000.000.
sebesar Rp700.000.000.

Pada bulan Januari 2018, KSPD memperpanjang In January 2018, KSPD extended the Allstay Hotel
perjanjian sewa lahan parkir Allstay Hotel Semarang parking lease agreement with Mr. Ikki
Semarang dengan Bapak Ikki Santoso Santoso Wirjosoekarto for the period January 2018
Wirjosoekarto untuk periode Januari 2018 sampai to January 2019 at a cost of Rp500.000.000.
dengan Januari 2019 dengan biaya sebesar
Rp500.000.000.

b. Pada bulan Juli 2018, KSPD menandatangani b. In July 2018, KSPD signed an agreement to lease
perjanjian sewa lahan parkir Allstay Hotel the Allstay Hotel Semarang parking lot Jl. Veteran
Semarang Jl. Veteran No. 47 dengan Bapak No. 47 with Mr. Nicky Susanto Purwo for the period
Nicky Susanto Purwo untuk periode Oktober 2018 October 2018 - September 2021 at a cost of
- September 2021 dengan biaya sebesar Rp Rp250.000.000.
250.000.000.

c. Pada bulan November 2018, KSPD c. In November 2018, KSPD signed a lease
menandatangani perjanjian sewa lahan parkir agreement for Allstay Hotel Semarang parking lot
Allstay Hotel Semarang Jl. Veteran No. 49 dengan Jl. Veteran No. 49 with Mrs. Reza Purnomo for the
Nyonya Reza Purnomo untuk periode 15 period from 15 December 2018 to 14 December
Desember 2018 sampai dengan 14 Desember 2023 at a cost of Rp150.000.000.
2023 dengan biaya sebesar Rp150.000.000.

d. Pada bulan Februari 2017, KSPD d. In February 2017, KSPD signed a lease agreement
menandatangani perjanjian sewa lahan parkir for Allstay Hotel Yogyakarta parking lot with Mr.
Allstay Hotel Yogyakarta dengan Bapak Baulton Baulton Intan Pemago for the period from March
Intan Pemago untuk periode Maret 2017 sampai 2017 to February 2019 at a cost of Rp40.000.000.
dengan Februari 2019 dengan biaya sebesar
Rp40.000.000.

e. Pada bulan Juli 2017, KSPD menandatangani e. In July 2017, KSPD signed an agreement with
perjanjian kerjasama dengan Cantel Spa dan Cantel Spa and Salon for the period July 2017 to
Salon untuk periode Juli 2017 sampai dengan June 2018 with the division of spa sales 40% for
Juni 2018 dengan pembagian hasil penjualan spa Allstay Hotel Yogyakarta and 60% for Cantel Spa
40% untuk Allstay Hotel Yogyakarta dan 60% and Salon.
untuk Cantel Spa dan Salon.

f. Pada bulan Februari 2019, KSPD f. In February 2019, KSPD signed a lease
menandatangani perjanjian sewa lahan parkir agreement Allstay Hotel Yogyakarta parking lot
Allstay Hotel Yogyakarta dengan Bapak Baulton with Mr. Baulton Intan Pemago for the period
Intan Pemago untuk periode Maret 2019 sampai March 2019 to February 2021 at a cost of
dengan Februari 2021 dengan biaya sebesar Rp40.000.000.
Rp40.000.000.

82
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

32. PERJANJIAN PENTING (LANJUTAN) 32. SIGNIFICANT AGREEMENTS (LANJUTAN)

g. Pada bulan Juli 2016, KSPD menandatangani g. In July 2016, KSPD signed an agreement with CV
perjanjian kerjasama dengan CV Bayanaka Jaya Bayanaka Jaya Bersama for the period July 2016
Bersama untuk periode Juli 2016 sampai dengan to June 2018 with the distribution of spa sales 40%
Juni 2018 dengan pembagian hasil penjualan spa for Allstay Hotel Semarang and 60% for CV
40% untuk Allstay Hotel Semarang dan 60% Bayanaka Jaya Bersama.
untuk CV Bayanaka Jaya Bersama.

h. Pada bulan Juni 2018, KSPD menandatangani h. In June 2018, KSPD signed an agreement with CV
perjanjian kerjasama dengan CV Bayanaka Jaya Bayanaka Jaya Bersama for the period July 2018 -
Bersama untuk periode Juli 2018 – Juli 2020 July 2020 with the division of spa sales of 40% for
dengan pembagian hasil penjualan spa 40% Allstay Hotel Semarang and 60% for CV Bayanaka
untuk Allstay Hotel Semarang dan 60% untuk CV Jaya Bersama.
Bayanaka Jaya Bersama.

i. Pada tanggal 1 Januari 2019, KSPD melalui i. On January 1, 2019, KSPD through Allstay Hotel
Allstay Hotel Semarang dan Yogjakarta Semarang and Yogjakarta signed a hotel
menandatangani perjanjian pengelolaan hotel management agreement with PT Kota Satu
dengan PT Kota Satu Manajemen. Manajemen

j. Pada bulan Juli 2018, Perusahaan j. In July 2018, the Company entered into a parking
menandatangani perjanjian sewa lahan parkir space rental agreement for the All Semarang Stay
hotel All Semarang Stay Jl. Veteran No. 47 hotel, Jl. Veterans No. 47 with Mr. Nicky Susanto
dengan Bapak Nicky Susanto Purwo untuk Purwo for the period October 2018 – September
periode Oktober 2018 – September 2021 dengan 2021 with a fee of IDR 250,000,000
biaya sebesar Rp 250.000.000.

k. Pada bulan Nopember 2018, Perusahaan k. In November 2018, the Company signed a parking
menandatangani perjanjian sewa lahan parkir space rental agreement for the All Semarang Stay
hotel All Semarang Stay Jl. Veteran No. 49 hotel, Jl. Veterans No. 49 with Mrs. Reza Purnomo
dengan Nyonya Reza Purnomo untuk periode 15 for the period 15 December 2018 – 14 December
Desember 2018 – 14 Desember 2023 dengan 2023 with a fee of IDR 750,000,000.
biaya sebesar Rp 750.000.000.

l. Pada tanggal 30 Desember 2020, Perusahaan l. On December 30, 2020, the Company signed a
menandatangani perjanjian sewa lahan parkir parking space rental agreement for the All Stay
hotel All Stay Semarang dengan Bapak Resa Semarang hotel with Mr. Resa Purnomo for the
Purnomo untuk periode 2023-2028 dengan biaya period 2023-2028 for a fee of Rp 999,999,999.
sebesar Rp 999.999.999
m. On January 29, 2021, the Company entered into a
m. Pada tanggal 29 Januari 2021, Perusahaan parking space rental agreement for the All Stay
menandatangani perjanjian sewa lahan parkir Semarang hotel with Mr. Nicky Susanto Purwo for
hotek All Stay Semarang dengan Bapak Nicky the period 2021-2028 with a rental fee of Rp.
Susanto Purwo untuk periode 2021-2028 dengan 777,777,777 and a new payment of Rp.
biaya sewa sebesar Rp777.777.777 dan baru 222,222,222
dibayarkan sebesar Rp222.222.222

83
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

33. KELANGSUNGAN USAHA 33. GOING CONCERN

Perusahaan membukukan kerugian sebesar The company recorded a loss of IDR60.623.374.350


Rp60.623.374.350 pada tanggal 31 Desember as of December 31, 2022. Management's plan to deal
2022. Rencana manajemen untuk menghadapi hal with this and improve performance is as follows:
tersebut dan memperbaiki kinerja adalah sebagai
berikut:
1. Melakukan efisiensi dan efektifitas di seluruh 1. Perform efficiency and effectiveness in all lines while
lini sembari memperbaiki kinerja manajemen improving management performance through
dengan transformasi organisasi dan organizational transformation and compiling a
menyusun strategic house secara strategic house that is performance oriented and
menyeluruh yang berorientasi performa serta supported by utilizing of information and
didukung dengan pengembangan sistem communication technology systems
teknologi informasi dan komunikasi

2. Mengurangi liabilitas 2. Reducing liabilities

3. Menyewakan aset-aset non produktif agar 3.Renting out non-productive assets in order to
menghasilkan recurring income generate recurring income

4. Melakukan kerjasama dengan investor untuk 4.Collaborating with investors for land bank growth and
land bank growth yaitu pengelolaan lahan di land management in strategic business areas to
area bisnis strategis untuk mengembangkan develop new projects in the property and hospitality
proyek proyek baru di bidang perumahan dan business.
perhotelan.

5. Entitas anak yakni PT. Kota Satu Manajemen 5.Subsidiary, namely PT. Kota Satu Management is
mengembangkan usaha jasa manajemen developing a targeted hospitality operator
operator hospitality yang menyasar; hotel, management business; hotels, budget hotels,
hotel budget, rumah kos eksklusif, apartment, exclusive boarding houses, apartments, villas and
villa, dan rumah sewa dengan implementasi rental houses with the implementation of digital
teknologi sistem informasi digital information system technology

6. Memperluas segmen pasar perumahan untuk 6.Expanding the housing market segment for the
pasar kelas menengah dan pasar kelas middle class market and lower middle class market
menengah ke bawah dengan meluncurkan by launching new types of houses and innovations in
tipe rumah baru dan inovasi pada design home designs that apply the concept of green living
rumah yang menerapkan konsep green living

7. Mengembangkan peluang usaha penjualan 7.Developing a business selling second-hand property


bangunan second bekerjasama dengan in collaboration with property owners
pemilik property
8. Penerapan operation excellent tools (Balance 8.Operation excellent tools application (Balance score
score card dan model Risk management) card operation and risk management model)

84
PT KOTA SATU PROPERTI TBK DAN ENTITAS ANAK /
PT KOTA SATU PROPERTI AND ITS SUBSIDIARIES

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS


Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

34. REKLASIFIKASI 34. RECLASSIFICATION

Pada 31 Desember 2022, terdapat reklasifikasi atas As of December 31, 2022, there is a reclassification of
akun Rekening Yang Dibatasi Penggunaanya menjadi the account that was restricted from being used as a
akun Piutang Lain-lain Pihak Ketiga. Reklasifikasi Third-party Other Receivables account. The
tersebut merupakan dana escrow atas fasilitas Kredit reclassification is an escrow fund for housing loan or
Kepemilikan Rumah (KPR) Home Ownership Credit (KPR) facilities.

35. PENYELESAIAN LAPORAN KEUANGAN 35. COMPLETION OF FINANCIAL STATEMENTS

Laporan keuangan telah diselesaikan dan diotorisasi The financial statements have been completed and
untuk terbit oleh Direksi Perusahaan pada tanggal authorized for publication by the Board of Directors of the
12 April 2023. Company on April 12, 2023.

85
Lampiran I Appendix I

PT KOTA SATU PROPERTI TBK

LAPORAN POSISI KEUANGAN - STATEMENTS OF FINANCIAL POSITION –


INDUK SAJA PARENT ONLY
31 Desember 2022 dan 2021 December 31, 2022 and 2021
(Dinyatakan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain) (Expressed in Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Catatan/Notes 2022 2021

ASET ASSETS
Aset Lancar Current Assets
Kas dan setara kas 2b, 3 1.492.981.404 1.365.523.822 Cash and cash equivalents
Rekening yang dibatasi penggunaannya 2c, 4 - - Restricted accounts
Piutang usaha 2d, 5 5.313.085.362 6.892.217.526 Trade receivables
Pihak berelasi 2d 13.231.263.396 10.365.331.528 Related parties
pihak ketiga 2d 2.519.480.448 2.742.269.758 Third parties
Persediaan real estat 2e, 6 125.239.565.997 146.178.959.781 Real estate inventories
Pajak dibayar di muka 13a 33.103.595 538.667.315 Prepaid taxes
Biaya dibayar di muka 2h 500.594.272 639.212.803 Prepaid expenses
Jumlah Aset Lancar 148.330.524.475 168.722.182.533 Total Current Assets

Aset Tidak Lancar Non Current Assets


Tanah untuk pengembangan 2f, 7 15.851.717.450 15.851.717.450 Land bank
Properti investasi - bersih 2j, 10 5.422.343.096 1.002.587.662 Property investments - net
Aset tetap - bersih 2i, 9 3.270.347.153 3.414.483.926 Fixed assets - net
Investasi pada entitas anak 2g, 8 10.867.080.800 11.466.007.936 Investment in subsidiaries
Piutang Lain-lain -
Jumlah Aset Tidak Lancar 35.411.488.500 31.734.796.974 Total Non Current Assets
JUMLAH ASET 183.742.012.975 200.456.979.507 TOTAL ASSETS
Lampiran I Appendix I

PT KOTA SATU PROPERTI TBK

LAPORAN POSISI KEUANGAN - STATEMENTS OF FINANCIAL POSITION –


INDUK SAJA PARENT ONLY
31 Desember 2022 dan 2021 December 31, 2022 and 2021
(Dinyatakan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain) (Expressed in Rupiah, Unless Otherwise Stated)

LIABILITAS DAN EKUITAS Catatan/Notes 2022 2021 LIABILITIES AND EQUITY

Liabilitas Jangka Pendek Short Term Liabilities


Utang usaha 11 1.172.796.190 214.846.508 Trade payables
Utang lain-lain Other payables
Pihak berelasi 50.160.065.493 1.614.975.414 Related parties
Pihak ketiga 118.204.283 39.540.064.928 Third parties
Utang Leasing Pihak Ketiga 113.865.600 35.634.466 Short term lease debt
Utang akrual 131.678.272 5.703.154 Acrued payables
Utang pajak 13b 2.964.424.442 3.767.450.666 Tax payables
Utang pinjaman - bagian jangka pendek 12 - - Loan payables - short term portion
Uang muka penjualan 12.214.570.709 16.878.664.756 Unearned Revenues
Jumlah Liabilitas Jangka Pendek 66.875.604.989 62.057.339.891 Total Current Liabilities

Liabilitas Jangka Panjang Long Term Liabilities


Utang pinjaman - bagian jangka panjang 12 54.172.472.665 66.826.582.890 Loan payables - long term portion
Liabilitas imbalan pasca kerja 14b 339.796.276 1.455.855.636 Employment benefits liabilities
Jumlah Liabilitas Jangka Panjang 54.512.268.941 68.282.438.526 Total Long Term Liabilities
Jumlah Liabilitas 121.387.873.930 130.339.778.417 Total Liabilities

Ekuitas Equity
Modal saham 15 131.250.000.000 131.250.000.000 Share capital
Tambahan modal disetor 5.239.652.800 5.239.652.800 Additional paid-in capital
Saldo laba/(defisit) (74.135.513.756) (66.372.451.711) Retained earnings/(deficit)
Jumlah Ekuitas 62.354.139.044 70.117.201.089 Total Equity
JUMLAH LIABILITAS DAN EKUITAS 183.742.012.975 200.456.979.507 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY
Lampiran II Appendix II

PT KOTA SATU PROPERTI TBK

LAPORAN LABA RUGI DAN STATEMENTS OF PROFIT OR LOSS AND


PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAINNYA INDUK SAJA OTHER COMPREHENSIVE INCOME PARENT ONLY
Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 dan For The Years Ended December 31, 2022
2021 and 2021
(Dinyatakan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain) (Expressed in Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2022 2021

Pendapatan 15.902.871.936 10.841.641.336 Revenue


Beban pokok pendapatan (11.384.786.294) (10.127.910.516) Cost of sales
Laba kotor 4.518.085.642 713.730.820 Gross profit

Beban penjualan (1.073.968.252) (515.805.845) Selling expenses


Beban umum dan administrasi (3.822.011.826) (5.445.723.850) General and administrative expenses
Pendapatan keuangan 15.412.127 16.050.181 Financial income
Beban keuangan (583.944.481) (343.228.649) Financial expenses
Rugi Anak Perusahaan (598.927.136) (3.388.632.675) Loss on subsidiaries
Pendapatan/(Beban) lain-lain - bersih (5.630.583.304) (7.407.726.257) Other Income - net
Beban pajak final (729.736.485) (307.350.771) Final tax expenses
LABA/(RUGI) SEBELUM PAJAK PENGHASILAN (7.905.673.716) (16.678.687.046) PROFIT/(LOSS) BEFORE INCOME TAX
Beban pajak penghasilan - -
LABA/(RUGI) PERIODE BERJALAN (7.905.673.716) (16.678.687.046) PROFIT/(LOSS) OF THE YEAR
PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN OTHER COMPREHENSIVE INCOME
Pengukuran kembali Imbalan pasca kerja 142.611.671 (36.957.984) Remeasurement of post-employment benefits
LABA/(RUGI) KOMPREHENSIF (7.763.062.045) (16.715.645.030) COMPREHENSIVE INCOME/(LOSS)
Lampiran III Appendix III

PT KOTA SATU PROPERTI TBK

LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS INDUK SAJA STATEMENTS OF CHANGES IN EQUITY PARENT ONLY
Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 20212 For The Years Ended December 31, 2022
dan 2021 and 2021
(Dinyatakan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain) (Expressed in Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Tambahan Jumlah ekuitas (defisiensi


Modal saham modal disetor Saldo laba (defisit) modal)
/ Share capital / Additional / Retained earnings / Total equity (capital
share capital (deficit) deficiency)

Saldo per 31 Desember 2020 131.250.000.000 5.239.652.800 (49.656.806.680) 86.832.846.028 Balance as of December 31, 2020
Issuance of shares from
Rugi periode berjalan - - (16.678.687.047) (16.678.687.047) initial public offering
Penghasilan komprehensif lain - Profit for the year
tahun berjalan - - (36.957.984) (36.957.984)
Saldo per 31 Desember 2021 131.250.000.000 5.239.652.800 (66.372.451.711) 70.117.200.997 Balance as of December 31, 2021

Rugi periode berjalan - - (7.905.673.716) (7.905.673.716) Loss of the year


Rugi anak perusahaan tahun lalu - - Loss in subsidiaries prior year
Penghasilan komprehensif lain Other comprehensive income
periode berjalan - - 142.611.671 142.611.671 for the year
Saldo per 31 Desember 2022 131.250.000.000 5.239.652.800 (74.135.513.756) 62.354.139.044 Balance as of December 31, 2022
Lampiran IV Appendix IV

PT KOTA SATU PROPERTI TBK

LAPORAN ARUS KAS INDUK SAJA STATEMENTS OF CASH FLOWS PARENT ONLY
Untuk Tahun-Tahun Yang Berakhir 31 Desember 2022 dan For The Years Ended December 31, 2022
2021 and 2021
(Dinyatakan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain) (Expressed in Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2022 2021
ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI CASH FLOW FROM OPERATING ACTIVITIES
Penerimaan dari pelanggan 12.214.570.709 16.878.664.756 Receipt from customers
Pembayaran kepada kontraktor (10.943.867.779) (5.637.552.839) Payment to contractors
Pembayaran kepada pemasok (10.753.386.598) (10.070.494.526) Payment to suppliers
Pembayaran kepada karyawan (2.089.507.049) (1.625.938.888) Payment to employees
Pembayaran bunga (125.975.118) (5.703.154) Payment of interest
Pembayaran pajak penghasilan (224.172.765) (122.590.807) Payment of income tax
ARUS KAS BERSIH YANG DIGUNAKAN NET CASH FLOWS USED IN
UNTUK AKTIVITAS OPERASI (11.922.338.600) (583.615.458) OPERATING ACTIVITIES
ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI CASH FLOW FROM INVESTING ACTIVITIES
Perolehan aset tetap (272.496.112) (1.192.991.937) Acquisition of fixed assets
Penjualan aset tetap - 589.077.862 Sale of fixed assets
Akuisisi Entitas Anak (598.927.136) (852.225.837) Decrease in Investment in subsidiaries
ARUS KAS BERSIH YANG DIGUNAKAN NET CASH FLOWS USED IN
UNTUK AKTIVITAS INVESTASI (871.423.248) (1.456.139.912) INVESTING ACTIVITIES

ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN CASH FLOW FROM FINANCING ACTIVITIES
Kenaikan/(penurunan) utang bank dan Increase/(decrease in bank loan and
lembaga keuangan lainnya (583.944.481) (343.228.649) other financial institutions
Penerimaan dari pihak berelasi 13.000.000.000 4.963.471.354 Receipt from related parties
Penerimaan dari pihak ketiga 1.579.132.164 51.620.301
Pembayaran kepada pihak berelasi (1.073.968.252) (1.521.805.887) Payment to related parties
ARUS KAS BERSIH YANG DIPEROLEH NET CASH FLOWS PROVIDED FROM/
DARI/(DIGUNAKAN UNTUK) AKTIVITAS PENDANAAN 12.921.219.431 3.150.057.119 (USED IN) FINANCING ACTIVITIES
KENAIKAN/(PENURUNAN) KAS BERSIH 127.457.583 1.110.301.748 NET INCREASER/(DECREASE) IN CASH
CASH AND CASH EQUIVALENT AT
KAS DAN SETARA KAS AWAL TAHUN 1.365.523.822 1.489.285.049 BEGINNING YEARS

CASH AND CASH EQUIVALENT AT


SALDO KAS DAN SETARA KAS AKHIR TAHUN 1.492.981.405 1.365.523.822 ENDING YEARS

Anda mungkin juga menyukai