Anda di halaman 1dari 68

MO D U L A JA R BA H A S A IN D O N E S

IA JE N JA N G S MP F A S E D K E LA S 7

BAB 4
AKSI NYATA
PARA PELINDUNG
BUMI
M i r a n ty A ries ya, S . P d.
G u ru Bah asa In do n es ia
S MP N e g e r i 3 S u n gai K akap
INFORMASI UMUM DAN KOMPETENSI

A. IDENTITAS
Nama Penyusun : Miranty Ariesya, S.Pd.
Sekolah : SMP Negeri 3 Sungai Kakap
Tahun : 2023/2024
Jenjang Sekolah : SMP/MTs
Kelas : VII
Fase CP : D
Alokasi Waktu : 3 x 40 Menit (9 Pertemuan) Elemen
CP yang Dituju : Berbicara dan Mempresentasikan
Menyimak
Membaca
Menulis

B. INFORMASI UMUM
1. Tujuan Pembelajaran
a. Peserta didik dapat menemukan informasi eksplisit pada teks deskripsi dan
menyimpulkan melalui kegiatan menjawab pertanyaan dengan tepat.
b. Peserta didik mengidentifikasi gaya penulisan teks deskripsi di media sosial
dengan menuliskan kalimat ungkapan yang menyapa pembaca dengan baik.
c. Peserta didik mengembangkan pemahamannya terhadap kata-kata yang jarang
muncul dengan menemukan arti kata pada kamus secara mandiri dan tepat.
d. Peserta didik berlatih mengenali gaya penyajian teks deskripsi yang efektif dan
memikat pembaca sasaran melalui latihan menuliskan ulang kalimat perincian
dan menemukenali kalimat majas personifikasi.
e. Peserta didik memaparkan gagasannya dengan menyajikan deskripsinya
terhadap gambar secara lisan menggunakan kalimat perincian yang memikat.
f. Peserta didik memaparkan gagasannya dengan menyajikan deskripsinya
terhadap gambar secara lisan menggunakan kalimat perincian yang memikat.
g. Peserta didik dapat menilai sajian visual dalam teks deskripsi dengan format
pamflet.
h. Peserta didik menganalisis ragam teks deskripsi lisan dengan membandingkan
objek yang dijelaskan, ragam sapaan menurut mitra tutur, dan tujuan penutur
dengan baik.
i. Peserta didik menganalisis ragam teks deskripsi lisan dengan membandingkan
ciri-ciri kalimat yang menjelaskan objek yang berbeda dengan baik.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


j. Peserta didik menyajikan teks deskripsi dengan baik melalui latihan menyunting
penggunaan huruf kapital, tanda titik, tanda koma, serta kata depan dalam
kalimat dengan tepat.
k. Peserta didik mampu menulis teks deskripsi sederhana dengan berlatih
menjelaskan benda kesukaannya dengan baik, sesuai dengan konteks dan pembaca.
l. Peserta didik memahami paparan orang lain dengan gestur yang baik dan
menghargai dengan berlatih menilai paparan lisan teman.
2. Kata/Frasa Kunci
Teks berita, objek liputan, judul berita, teras berita, isi berita, hoaks, sumber berita,
fakta, opini, kalimat tunggal, kalimat majemuk, konjungsi, dan adiksimba.
3. Pertanyaan Inti
a. Apakah teks berita itu?
b. Ada berapa jenis teks berita?
c. Bagaimana cara membedakan berita baik dan berita palsu?
4. Kompetensi yang Harus Dimiliki Sebelum Mempelajari Topik
Peserta didik memahami struktur, ciri, dan keakuratan dalam teks berita eksplanasi
yang dibaca dan diperdengarkan.

C. TARGET DAN JUMLAH PESERTA DIDIK


Perangkat ajar ini dapat digunakan oleh guru untuk mengajar peserta didik reguler/
tipikal. Kapasitas maksimum peserta didik sebanyak 32 orang.

D. PROFIL PELAJAR PANCASILA


Bergotong royong: kepedulian. Mandiri: kesadaran akan diri dan situasi yang dihadapi.
Bernalar kritis: memperoleh dan memproses informasi dan gagasan.

E. SARANA DAN PRASARANA


1. Sarana yang dibutuhkan dalam pembelajaran ini antara lain laptop/komputer,
ponsel pintar, proyektor, dan internet.
2. Prasarana yang dibutuhkan dalam pembelajaran ini adalah ruang kelas/ruang
komputer.

F. MODA PEMBELAJARAN
Moda pembelajaran yang digunakan modul ajar ini, sebagai berikut:
✔ Tatap Muka
PJJ Daring
Daring-Luring

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


G. KETERSEDIAAN MATERI
Pengayaan untuk peserta didik berpencapaian tinggi:
✔ Ya
Tidak
Alternatif penjelasan, metode, atau aktivitas untuk peserta didik yang sulit
memahami konsep:
✔ Ya
Tidak

H. MATERI AJAR
Materi ajar yang perlu dipersiapkan oleh guru sebelum mengajar, yaitu:
a. Teks berita “Gerakan Pasukan Muda Pelindung Bumi”;
b. Mencari arti kata menggunakan ensiklopedia, kamus, tesaurus;
c. Membandingkan berita cetak “Saatnya Melirik Hutan Kalteng yang Rapuh” dan
digital “Saatnya untuk Aksi Nyata Perubahan Iklim”;
d. Menganalisis berita ausiovisual;
e. Judul berita, teras berita, isi berita;
f. Kalimat tunggal dan majemuk, konjungsi pronomina, teks berita eksplanasi
“Munculnya Awan Seperti Gelombang Tsunami di Aceh, Ini Penjelasan BMKG”;
g. Menganalisis sumber berita “Waspada Bendungan Bili-Bili Siang Ini Melewati
Angka Normal” dan “Bili-Bili Berstatus Waspada, Bupati Gowa Ingatkan Potensi
Banjir”;
h. Menulis teks eksplanasi;
i. Menyajikan teks berita lisan atau audiovisual;
j. Buku Murid Bahasa Indonesia untuk SMP/MTs Kelas 7;
k. Buku Guru Bahasa Indonesia untuk SMP/MTs Kelas 7;

I. KEGIATAN PEMBELAJARAN UTAMA


Metode Pengaturan Siswa
Diskusi Individu
Presentasi Berkelompok

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


J. Kegiatan Pembelajaran
Materi
Pembelajaran No. Kegiatan Pembelajaran Asesmen

Menganalisis 1 Memahami isi berita dengan strategi prediksi. Formatif


Teks Berita
2 Mencari kosakata baru untuk memahami
cerita.
Mengenali 3 Membandingkan berita cetak dan digital. Formatif
Karakteristik
Berbagai Media 4 Menganalisis berita audiovisual.
Informasi
Mengidentifikasi 5 Mengidentifikasi unsur berita di berbagai Formatif
Unsur-Unsur media.
Berita
Menelaah Unsur 6 Mencermati unsur kebahasaan dalam berita Formatif
Kebahasaan dalam eksplanasi.
Teks Berita

Menyelisik Berita 7 Menganalisis sumber berita. Formatif


Palsu
8a Menulis berita eksplanasi. Sumatif
8b Menjadi pewarta muda.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KEGIATAN PEMBELAJARAN I
Memahami Isi Berita dengan Strategi Prediksi

Fokus Membaca
Tujuan Pembelajaran Peserta didik menerapkan strategi memahami teks
berita eksplanasi dengan mengkonfirmasi prediksi yang
telah dibuatnya dengan tepat.

Tahap Langkah-langkah Kegiatan


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam kepada peserta didik.
(10 menit) 2. Guru dan peserta didik berdoa bersama sebelum memulai
pembelajaran.
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mulai
mengkondisikan suasana belajar.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan manfaat
materi pembelajaran untuk kehidupan sehari-hari.
Inti Metode pembelajaran yang diterapkan dalam aktivitas ini adalah diskusi
(100 menit) kelompok, ceramah, dan tanya-jawab.
1. Peserta didik menjawab pertanyaan pada “Tabel Prediksi
Sebelum Membaca” untuk mengaktifkan pengetahuan mereka
tentang topik bacaan. Berikut adalah contoh jawaban peserta
didik.

Sebelum Sesudah
Membaca Membaca
Pernyataan
B S B S

Mangrove adalah ekosistem terpenting yang berada di pesisir


✔ pantai. Wilayah ini memiliki keanekaragaman hayati yang
tinggi.

Selain menjaga kelestarian alam, konservasi mangrove dapat


✔ meningkatkan perekonomian masyarakat sekitar.

✔ Membuang sampah di gunung akan menyebabkan bencana


alam.

Salah satu tujuan aksi nyata memunguti sampah di gunung


✔ adalah untuk meningkatkan kesadaran masyarakat.

✔ Pihak yang paling dirugikan oleh banyaknya sampah adalah


manusia.

2. Setelah menjawab pertanyaan-pertanyaan pada tabel tersebut,


guru menanyakan pertanyaan yang paling mudah dan paling sulit
bagi sebagian peserta didik dan minta mereka menjelaskan
alasannya.
3. Guru membacakan pertanyaan pada tabel satu per satu dan
menghitung jumlah peserta didik yang menjawab ‘benar’

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


dan jumlah peserta didik yang menjawab ‘salah’.
4. Peserta didik diminta untuk mengemukakan alasan menjawab benar
atau salah.
5. Setelah menghimpun pandangan peserta didik, guru dapat
mengingatkan bahwa mereka telah memiliki tujuan membaca.
6. Peserta didik akan membaca sebuah artikel yang dikutip dari
Majalah Nuansa berjudul “Gerakan Pasukan Muda Pelindung
Bumi”. Guru dapat memperkenalkan dan memperagakan teknik
membaca sepintas lalu dan memindai kepada peserta didik.
Misalnya membacakan paragraf pertama dengan nyaring, lalu
mencatat ide pokoknya di papan tulis.
7. Peserta didik dapat melanjutkan untuk membaca teliti paragraf
berikutnya dengan mencatat ide pokok tiap paragraf di buku tulis
mereka dan menandai kosakata atau frasa yang belum dipahami.
8. Guru dapat menanyakan kesulitan yang dihadapi peserta didik
ketika menentukan ide pokok dan mencatat pertanyaan yang
muncul selama membaca, lalu meminta peserta didik melakukan
hal yang sama.
9. Peserta didik menyimpulkan dan merefleksikan kegiatan
membaca mereka dengan pertanyaan berikut.
a. Apa fungsi kegiatan membaca sepintas lalu dan apa fungsi
memindai?
b. Apa fungsi kegiatan membaca teliti?
c. Kapan tiga teknik membaca tersebut perlu mereka
lakukan?
d. Apa kesulitan mereka saat melakukan ketiga teknik
membaca tersebut?
e. Teknik membaca mana yang lebih mereka sukai?
Mengapa?
Mencocokkan Prediksi
10. Peserta didik menelusuri kembali teks bacaan untuk
mengklarifikasi pemahamannya.
11. Setelah peserta didik menandai pernyataan benar salah pada Tabel
Prediksi, mereka akan mencocokkan jawabannya pada Tabel
Mencocokkan Prediksi. Kegiatan ini dapat dilakukan dalam
kelompok dengan 3 – 4 peserta didik. Berikut contoh isian Tabel
Mencocokkan Prediksi.

Saya Tak
Prediksi Prediksi
Menemukan
No. Pernyataan Saya Saya
Jawabannya
Benar Salah
pada Bacaan

1 Mangrove adalah ekosistem


terpenting yang berada di
pesisir pantai. Wilayah ini ✔
memiliki keanekaragaman
hayati yang tinggi.

2 Selain menjaga kelestarian ✔


alam, konservasi mangrove

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


dapat meningkatkan
perekonomian masyarakat
sekitar.

3 Membuang sampah di gunung akan


menyebabkan bencana alam. ✔

4 Salah satu tujuan aksi nyata


memunguti sampah di gunung adalah ✔
untuk meningkatkan kesadaran
masyarakat.

5 Pihak yang paling dirugikan oleh


banyaknya sampah adalah ✔
manusia.

12. Setelah mencocokkan prediksinya, peserta didik mencatat hal-hal


yang belum dipahami dan pertanyaan-pertanyaan lain yang
muncul selama membaca artikel berita tersebut. Berikut contoh
pertanyaan yang mungkin ditulis oleh peserta didik.

Hal-Hal yang Belum Saya Pahami

1. Mengapa konservasi mangrove yang menjadi pilihan? Apa tidak bisa


dengan tanaman lain?
2. Apa itu pelatihan daur ulang kertas? Bagaimana caranya?
3. Bagaimana aksi nyata saving water and energy?
4. Apa itu bank sampah?

13. Peserta didik juga dapat membacakan pertanyaan yang telah


mereka catat pada kegiatan membaca teliti. Guru berkeliling
untuk mendengarkan pertanyaan peserta dan mencoba
menjawabnya.

Penutup (10 1. Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan hasil


menit) pembelajaran dengan menyebutkan butir-butir utama yang
dipelajari.
2. Guru menanyakan kepada peserta didik, terkait hal-hal yang
belum dipahami.
3. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya kepada peserta didik.
4. Guru menutup pertemuan dengan memberi motivasi belajar
kepada peserta didik dan memberi salam.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Asesmen Formatif Kegiatan 1 Memahami
Isi Berita dengan Strategi Prediksi

Nama Siswa : ………………………….


Kelas : ………………………….

Kalian akan membaca sebuah artikel berita dari media digital tentang para remaja
pelindung bumi. Mereka melakukan aksi nyata dengan cara menanam mangrove di
pinggir pantai, memunguti sampah gunung, sampai program reuse, reduce, recycle.
Kalian pun dapat melakukan hal yang sama dengan mereka. Sejauh mana kalian
mengetahui tentang cara melindungi bumi? Sebelum membaca, tandai setiap pernyataan
di bawah ini, apakah menurut kalian benar atau salah? Mulailah dari kolom B S di
sebelah kiri.

Tabel Prediksi Sebelum Membaca


Sebelum Sesudah
Membaca Membaca
Pernyataan
B S B S
Mangrove adalah ekosistem terpenting yang berada di
pesisir pantai. Wilayah ini memiliki keanekaragaman
hayati yang tinggi.
Selain menjaga kelestarian alam, konservasi mangrove
dapat meningkatkan perekonomian masyarakat sekitar.

Membuang sampah di gunung akan menyebabkan bencana


alam.
Salah satu tujuan aksi nyata memunguti sampah di
gunung adalah untuk meningkatkan kesadaran
masyarakat.
Pihak yang paling dirugikan oleh banyaknya sampah
adalah manusia.

Setelah kalian mengisi “Tabel Prediksi Sebelum Membaca” di kolom sebelah kiri,
sekarang bacalah berita berjudul “Gerakan Pasukan Muda Pelindung Bumi” pada Buku
Siswa (hal. 104 – 107). Selama membaca, ujilah pendapat kalian terhadap pernyataan-
pernyataan di atas. Kalian dapat berhenti sejenak saat menemukan kalimat dalam bacaan
yang terkait dengan pernyataan pada tabel.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Tidak apa-apa apabila pendapat kalian salah. Yang penting, kalian telah melakukan
prediksi selama membaca.
Kalian telah membaca sebuah teks berita. Sekarang periksalah tabel prediksi
kalian untuk menandai apakah pernyataan-pernyataan tersebut benar atau salah pada
kolom “Setelah Membaca” di sebelah kanan. Kemudian, bandingkan jawaban kalian pada
kolom "Setelah Membaca" dengan prediksi kalian pada kolom "Sebelum Membaca" di
sebelah kiri.
Setelah membandingkan, berikan tanda centang pada pernyataan tersebut untuk
menandai apakah pendapat kalian setelah membaca sesuai dengan prediksi. Apabila
kalian belum dapat menentukan apakah pernyataan tersebut benar atau salah bahkan
setelah membaca, berikan tanda centang pada kolom paling kanan.

Tabel Prediksi Setelah Membaca


Saya Tidak
Prediksi Prediksi Menemukan
No. Pernyataan Saya Saya Jawabannya
Benar Salah pada Bacaan
1 Mangrove adalah
ekosistem terpenting yang
berada di pesisir pantai.
Wilayah ini memiliki
keanekaragaman hayati
yang tinggi.

2 Selain menjaga kelestarian


alam, konservasi mangrove
dapat meningkatkan
perekonomian masyarakat
sekitar.

3 Membuang sampah di
gunung akan
menyebabkan bencana
alam.
4 Salah satu tujuan aksi
nyata memunguti sampah
di gunung adalah untuk
meningkatkan kesadaran
masyarakat.

5 Pihak yang paling


dirugikan oleh banyaknya
sampah adalah manusia.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Apabila kalian masih belum dapat menentukan pendapat kalian terhadap
pernyataan tersebut, kalian dapat menuliskan bagian yang belum kalian pahami pada teks
bacaan. Kalian juga dapat menuliskan pertanyaan lain terkait materi yang belum kalian
pahami pada bacaan. Diskusikan pertanyaan ini dengan teman dalam kelompok dan guru
kalian.

No. Hal-hal yang belum saya pahami:


1
2
3
4
5
6
7
8
9

Carilah jawaban pertanyaan-pertanyaan tersebut dalam sumber bacaan yang lain.


Ensiklopedia merupakan sumber informasi yang baik. Apabila kalian menelusuri sumber
informasi daring, pastikan kalian memilih sumber yang kredibel. Berkonsultasilah
dengan guru kalian.
Dengan membuat prediksi dan mencatat pertanyaan tentang bacaan, kalian berlatih
menerapkan strategi untuk memahami bacaan dengan lebih efektif.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Tabel Penilaian Kegiatan Memprediksi Bacaan

Peserta didik tidak Peserta didik Peserta didik Peserta didik


mengisi tabel mengisi tabel mengisi tabel mengisi tabel
prediksi, tidak prediksi, prediksi, prediksi,
mengklarifikasi mengklarifikasi mengklarifikasi mengklarifikasi
prediksinya, dan prediksinya tanpa prediksinya, tetapi prediksinya,
tidak terlihat terlihat membaca tidak melakukan melakukan anotasi
membaca dengan dengan serius. anotasi selama selama membaca,
serius. Peserta didik Peserta didik juga membaca, dan tidak dan menuliskan
juga tidak tidak menganotasi menuliskan pertanyaan terhadap
menganotasi selama selama membaca pertanyaan terhadap bacaan.
membaca dan tidak dan tidak bacaan.
menuliskan menuliskan
pertanyaan terhadap pertanyaan terhadap
bacaan. bacaan.

Nilai = 1 Nilai = 4
Nilai = 2 Nilai = 3

(Nama Peserta Didik) (Nama Peserta Didik) (Nama Peserta (Nama Peserta
Didik) Didik)

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KEGIATAN PEMBELAJARAN II
Mencari Kosakata Baru untuk Memahami Berita

Fokus Jelajah Kata


Tujuan Pembelajaran Peserta didik berlatih menerapkan strategi kosakata
dengan menemukan arti kata pada kamus atau ensiklopedia
dengan mandiri.

Tahap Langkah-langkah Kegiatan


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam kepada peserta didik.
(10 menit) 2. Guru dan peserta didik berdoa bersama sebelum memulai
pembelajaran.
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mulai
mengkondisikan suasana belajar.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan manfaat
materi pembelajaran untuk kehidupan sehari-hari.
Inti Metode pembelajaran yang diterapkan dalam aktivitas ini adalah diskusi
(100 menit) kelompok, ceramah, dan tanya-jawab.
1. Pada pertemuan sebelumnya peserta didik telah mencatat
kosakata yang baru, unik, atau belum mereka pahami pada
kegiatan membaca teliti.
2. Pada pertemuan kali ini, guru melakukan intervensi dalam
mengaktifkan pengetahuan peserta didik tentang kosakata
tersebut untuk memprediksi dan mengklarifikasi pemahamannya
terhadap kosakata tersebut.
3. Peserta didik dapat melakukan riset terhadap penggunaan
kosakata tersebut dari berbagai sumber dan mencatatnya.
Misalnya ensiklopedia, kamus, dan tesaurus.
4. Selanjutnya, peserta didik mempraktikkan strategi untuk
memaknai kosakata tersebut dengan mengisi “Tabel Kosakata
Sulit”. Berikut adalah tabel yang menampilkan contoh kosakata
yang sulit bagi seorang peserta didik. (Kegiatan ini tidak dinilai
karena hanya bersifat latihan untuk melihat pemahaman
peserta didik terhadap kosakata sulit.)

Kosakata Artinya
Penggunaannya
No. yang Sulit Menurut Arti dalam KBBI
dalam Kalimat
Bagi Saya Saya

1 Konservasi Kegiatan keSEMaT perlindungan kon.ser.va.si/


begitu beragam konservasi
yang berfokus pada 1. pemeliharaan,
konservasi, perlindungan
penelitian, sesuatu secara
pendidikan, dan teratur untuk
kampanye mencegah
mangrove melalui kerusakan dan
berbagai kegiatan. kemusnahan
dengan jalan
mengawetkan;
pengawetan,

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


pelestarian
2. proses
menyaput bagian
dalam mobil,
kapal, dan
sebagainya untuk
mencegah karat

2 Ekosistem “Ini sarana untuk Lingkungan keanekaragaman


menumbuhkan hidup suatu komunitas dan
semangat lingkungannya yang
konservasi terhadap berfungsi sebagai
ekosistem suatu satuan ekologi
mangrove kepada dalam alam
generasi muda,” komunitas organik
jelas Trialaksita yang terdiri atas
Sari Priska, tumbuhan dan
Menteri Sekretaris hewan, bersama
KeSEMaT habitatnya

3 Resah Mereka tidak Khawatir, galau Menyebabkan resah,


ingin hanya menjadi resah
meresahkan
sesuatu

4 Volunter Atmosphere ingin Anggota Sukarelawan


mengabdikan diri
untuk bumi bersama
masyarakat melalui
berbagai program
reduce, reuse,
recycle,
environment
production,
konservasi dan
pemberdayaan
masyarakat melalui
para volunternya
yang tersebar di
berbagai daerah
seperti Surabaya,
Jepara, dan Bali.

Kegiatan Alternatif
5. Peserta didik dibimbing oleh guru dapat mendata kosakata yang
dianggap sulit dan menuliskan kosakata baru tersebut pada papan
khusus di kelas yang dapat diberi nama ‘kamus dinding’.

Penutup (10 1. Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan hasil


menit) pembelajaran dengan menyebutkan butir-butir utama yang
dipelajari.
2. Guru menanyakan kepada peserta didik, terkait hal-hal yang
belum dipahami.
3. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya kepada peserta didik.
4. Guru menutup pertemuan dengan memberi motivasi belajar
kepada peserta didik dan memberi salam.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Asesmen Formatif Kegiatan 2
Mencari Kosakata Baru untuk Memahami Berita

Nama Siswa : ………………………….


Kelas : ………………………….

Kalian akan mudah memahami bacaan apabila mengenali makna sebagian besar
kosakata pada bacaan. Artikel berita "Gerakan Pasukan Muda Pelindung Bumi"
memiliki banyak kosakata teknis. Kalian dapat menemukan informasi tentang makna
kata pada ensiklopedia, kamus, atau Tesaurus. Pernahkah kalian menggunakannya?
1. Tesaurus adalah buku referensi berupa daftar kata dengan sinonimnya.
2. Ensiklopedia adalah buku (atau serangkaian buku) yang menghimpun keterangan
atau uraian tentang berbagai hal dalam bidang seni dan ilmu pengetahuan, yang
disusun menurut abjad atau menurut lingkungan ilmu.
3. Kamus adalah buku acuan yang memuat kata dan ungkapan, biasanya disusun
menurut abjad berikut keterangan tentang makna, pemakaian, atau terjemahannya.
Kamus Besar Bahasa Indonesia daring pada laman Kamus Besar Bahasa Indonesia
https://kbbi.kemdikbud.go.id/ merupakan sumber yang baik untuk menelusuri makna
kosakata.

Sekarang catatlah kosakata yang menurut kalian sulit pada tabel di bawah ini.
Tulislah prediksi kalian tentang makna kata tersebut, lalu temukan artinya pada kamus,
ensiklopedia, dan Tesaurus. Contoh pada nomor 1 telah disediakan untuk kalian.

Tabel Kosakata
Kosakata Penggunaan Artinya
No. yang Sulit dalam Kalimat Menurut Arti dalam KBBI
bagi Saya Saya
1 Konservasi Kegiatan perlindungan Kon.ser.va.si/
KeSEMaT konservasi
begitu beragam 1. Pemeliharaan,
yang berfokus perlindungan
pada konservasi, sesuatu secara
penelitian, teratur untuk
pendidikan, dan mencegah
kampanye kerusakan dan
mangrove melalui kemusnahan
berbagai dengan jalan
kegiatan. mengawetkan;
pengawetan,
pelestarian.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


2. Proses menyaput
bagian dalam
mobil, kapal, dan
sebagainya untuk
mencegah karat.

10

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KEGIATAN PEMBELAJARAN III
Membandingkan Berita Cetak dan Digital

Fokus Berdiskusi
Tujuan Pembelajaran Peserta didik mengenali ragam berita dalam jenis
media yang berbeda dengan membandingkan fitur berita
cetak dan daring dengan kritis.

Tahap Langkah-langkah Kegiatan


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam kepada peserta didik.
(10 menit) 2. Guru dan peserta didik berdoa bersama sebelum memulai
pembelajaran.
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mulai
mengkondisikan suasana belajar.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan manfaat
materi pembelajaran untuk kehidupan sehari-hari.
Inti Metode pembelajaran yang diterapkan dalam aktivitas ini adalah diskusi
(100 menit) kelompok, ceramah, dan tanya-jawab.
1. Peserta didik mengamati artikel pada media cetak berupa artikel
dari surat kabar dan media digital yang disediakan pada Buku
Siswa.
2. Peserta didik membandingkan tata letak, pengaturan kolom pada
surat kabar, serta fitur lain seperti identitas pembuat surat kabar,
halaman iklan, surat pembaca, dan lain-lain dengan fitur pada
media daring.
3. Peserta didik menuliskan hasil pengamatan kedua jenis berita
tersebut pada tabel “Perbandingan Berita Cetak dan Digital”.
Berikut contoh isian peserta didik pada tabel.

No. Aspek Harian Cetak Media Elektronik

1 Warna Hitam putih Berwarna

2 Tata letak kolom Rapi, beraturan Rapi, beraturan

3 Keberadaan gambar Ada beberapa Lebih banyak

4 Penempatan iklan Ada halaman khusus Di atas, bawah, kiri,


kanan berita

4. Setelah membandingkan fitur pada artikel media cetak dan


daring, peserta didik dapat meneruskan diskusinya tentang
pertanyaan berikut dengan teman dalam kelompoknya. Berikut
adalah contoh jawaban peserta didik terhadap pertanyaan
tersebut.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Nama: Dina Nama
Teman:
No. Abi Pertanyaan Jawaban Saya Jawaban Teman

1 Mengapa harian cetak memiliki Standar bentuk Agar harganya murah


warna yang lebih sederhana? koran

2 Mengapa harian cetak memiliki Keterbatasan Keterbatasan halaman


lebih sedikit gambar? halaman

3 Mana yang lebih kalian sukai, Koran Media elektronik


harian cetak atau media
elektronik?

4 Mengapa Lebih mudah Lebih menarik


dibaca, tidak
membuat mata
lelah

5. Guru dapat memberikan kesempatan kepada peserta didik


bersama dengan temannya untuk membacakan jawaban mereka
di depan kelas dan mempersilakan peserta didik lain untuk
memberikan tanggapan.

Kegiatan Alternatif
6. Guru dapat mengajak peserta didik mengunjungi kantor
penerbitan surat kabar cetak dan media daring. Guru juga dapat
mengundang jurnalis dan wartawan untuk membagi informasi
dan pengalaman terkait prosedur pengambilan data untuk
penulisan berita, proses penulisan, dan penyuntingan berita
media mereka kepada peserta didik.
7. Setelah kegiatan kunjungan atau bincang dengan jurnalis
tersebut, kembangkan kecakapan berpikir kritis peserta didik
dengan menanyakan pertanyaan sebagai berikut.
a. Apakah persamaan dan perbedaan proses penulisan artikel
berita di kedua media tersebut?
b. Media mana yang menerapkan prosedur pemilihan,
penulisan, dan penyuntingan berita dengan lebih ketat?
c. Media mana yang lebih dapat dipercaya dan
bertanggung jawab? Mengapa?
Dengan menelusuri proses penulisan dan penerbitan informasi di
media, peserta didik mengembangkan kecakapan literasi informasi
untuk menyikapi berita di sekitar mereka secara kritis.

Penutup (10 1. Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan hasil


menit) pembelajaran dengan menyebutkan butir-butir utama yang
dipelajari.
2. Guru menanyakan kepada peserta didik, terkait hal-hal yang
belum dipahami.
3. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya kepada peserta didik.
4. Guru menutup pertemuan dengan memberi motivasi belajar
kepada peserta didik dan memberi salam.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Asesmen Formatif Kegiatan 3
Membandingkan Berita Cetak dan Digital

Nama Siswa : ………………………….


Kelas : ………………………….

Perhatikanlah sebuah cuplikan artikel berita “Saatnya untuk Aksi Nyata


Perubahan Iklim" dari media digital https://www.kompas.com/ di bawah ini. Fitur yang
menonjol pada artikel digital adalah keberadaan tautan ke artikel sejenis. Perhatikan
tautan ini.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Sekarang bacalah teks berita dari media cetak berikut.

Bandingkan teks artikel berita cetak di atas dengan teks berita pada media daring.
Apakah kalian menemukan tautan artikel berita lain yang relevan pada artikel berita
cetak tersebut?
Temukan perbedaan lain dalam artikel berita cetak dan digital. Dapatkan harian
cetak di perpustakaan sekolah dan bandingkan dengan media elektronik televisi.
Berkonsultasilah dengan guru untuk mendapatkan rujukan media berita yang tepercaya
dan kredibel. Bandingkan beberapa aspek berikut.

No. Aspek Harian Cetak Media Elektronik


1 Warna

2 Tata letak kolom

3 Keberadaan gambar

4 Penempatan iklan

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Kemudian, diskusikan dengan teman kalian!

Nama:
Nama Teman:
No. Pertanyaan Jawaban Saya Jawaban Teman
1 Mengapa harian cetak
memiliki warna yang
lebih sederhana?

2 Mengapa harian cetak


memiliki lebih sedikit
gambar?

3 Mana yang lebih kalian


sukai, harian cetak atau
media elektronik?
Mengapa?

Dengan membandingkan tata-letak, tampilan visual, dan fitur berita cetak dan daring,
kalian berlatih mengenali karakteristik media informasi dengan analitis.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Tabel Penilaian Kegiatan Membandingkan Berita Cetak dan Berita Daring

Peserta didik tidak Peserta didik dapat Peserta didik Peserta didik
berpartisipasi dalam menjawab sebagian menjawab semua menjawab semua
diskusi dan tidak pertanyaan pada pertanyaan pada pertanyaan pada
menunjukkan kedua tabel di atas kedua tabel di atas kedua tabel di atas
pemahaman setelah berdiskusi setelah berdiskusi dan dapat
terhadap materi dengan teman dengan teman menjelaskan semua
fitur media dalam dalam jawabannya kepada
sehingga tidak kelompoknya. kelompoknya. teman serta
dapat menjawab menjelaskan
pertanyaan pada kesamaan dan
kedua tabel di atas. perbedaan
jawabannya dan
temannya tersebut.

Nilai = 1 Nilai = 4
Nilai = 2
Nilai = 3
(Nama Peserta Didik) (Nama Peserta Didik) (Nama Peserta (Nama Peserta
Didik) Didik)

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KEGIATAN PEMBELAJARAN IV
Menganalisis Berita Audiovisual

Fokus Berdiskusi
Tujuan Pembelajaran Peserta didik mengenali fitur dalam teks berita
audiovisual dengan menyimpulkan informasi dan
menemukenali fitur di dalamnya dengan baik.

Tahap Langkah-langkah Kegiatan


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam kepada peserta didik.
(10 menit) 2. Guru dan peserta didik berdoa bersama sebelum memulai
pembelajaran.
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mulai
mengkondisikan suasana belajar.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan manfaat
materi pembelajaran untuk kehidupan sehari-hari.
Inti Metode pembelajaran yang diterapkan dalam aktivitas ini adalah diskusi
(100 menit) kelompok, ceramah, dan tanya-jawab.
1. Peserta didik perlu mengenali bahwa materi berita pada media
audiovisual tersaji dengan dukungan gambar dan suara yang
menciptakan kesan tertentu dalam diri pemirsa.
2. Peserta didik memirsa tayangan berita pada tautan
https://www.youtube.com/channel/UCzs_gSZJ2dw-ukIgQx xP5cQ
atau berita audiovisual yang lain.
3. Selanjutnya peserta didik menelaah transkrip berita
audiovisual tersebut yang tersedia di Buku Siswa.
4. Setelah memirsa dan menelaah berita audiovisual tersebut,
peserta didik menjawab pertanyaan mengakses informasi dan
membuat simpulan, lalu mendiskusikannya dengan teman.
Berikut adalah contoh jawaban peserta didik. (Kegiatan ini
tidak dinilai karena bersifat latihan untuk melihat
kemampuan peserta didik menganalisis berita audiovisual.)

Nama: Roy
Nama Teman: Rudi

No. Pertanyaan Jawaban Saya Jawaban Teman

1 Apakah maksud kalimat Pertambangan di Pertambangan di


pembuka Potensi timah yang Bangka Belitung, Bangka Belitung,
terkandung Negeri selain membawa selain membawa
Serumpun Sebalai menjadi keuntungan, keuntungan,
anugerah sekaligus petaka? tetapi juga tetapi juga
Ceritakan dalam bahasamu kerugian bagi kerugian bagi
sendiri. alam di sana. alam di sana.

2 Fakta apa saja yang Lahan kritis Lahan kritis,


disajikan pada paragraf pascatambang, lubang- lubang
pertama yang mendukung lubang-lubang kolom,
kalimat pembuka di atas? kolong, dan terjarahnya alam
terjarahnya alam menjadi kawasan
indah nan hijau tambang legal
menjadi kawasan maupun ilegal.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


tambang legal
maupun ilegal.

3 Selain fakta berupa teks, fakta Banjir Banjir


berupa gambar apa saja yang
disajikan untuk mendukung
kalimat tersebut?

4 Menilik transkrip berita di Gambar dan efek Efek suara dan


atas, fitur apa saja yang suara. Karena ada gambar. Karena
digunakan oleh media gambar dan suara ada gambar dan
televisi untuk menyajikan dalam beritanya. suara dalam
informasi? Mengapa berita berita di televisi.
yang disajikan dalam media ini
disebut berita audiovisual?

5. Pada kegiatan mencocokkan jawaban dengan teman ini, bimbing


peserta didik dengan pertanyaan pemantik sebagai berikut.
a. Mana jawaban yang sama dan mana jawaban berbeda dengan
teman?
b. Untuk jawaban yang berbeda tersebut, apakah memang
maknanya berbeda atau pengungkapannya saja yang berbeda?
c. Mengapa jawaban kalian dengan teman kalian berbeda?
d. Kalimat mana pada transkrip berita yang mendukung
jawaban kalian tersebut?

Guru perlu mengingatkan kepada peserta didik bahwa tujuan


berdiskusi berpasangan bukan untuk menyepakati satu jawaban
terhadap pertanyaan yang subjektif atau memiliki lebih dari satu
kemungkinan jawaban. Tujuan kegiatan berdiskusi adalah bertukar
pikiran dan mempelajari sudut pandang yang berbeda dalam
memaknai sebuah informasi.

Penutup (10 1. Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan hasil


menit) pembelajaran dengan menyebutkan butir-butir utama yang
dipelajari.
2. Guru menanyakan kepada peserta didik, terkait hal-hal yang
belum dipahami.
3. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya kepada peserta didik.
4. Guru menutup pertemuan dengan memberi motivasi belajar
kepada peserta didik dan memberi salam.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Asesmen Formatif Kegiatan 4 Menganalisis
Berita Audiovisual

Nama Siswa : ………………………….


Kelas : ………………………….

Kalian telah membandingkan harian cetak dan media elektronik. Sekarang


perhatikan transkrip dari berita yang tersaji di media elektronik televisi berikut.

Potensi timah yang terkandung Negeri Serumpun Sebalai menjadi anugerah sekaligus
petaka. Bagaimana tidak? Fakta bahwa sebagian besar wilayah Bangka maupun Belitung
rusak akibat pertambangan jelas terlihat di depan mata. Lahan kritis pascatambang, lubang-
lubang kolong yang menjadi tontonan, dan terjarahnya alam indah nan hijau menjadi
kawasan tambang legal maupun ilegal menjadi dampak yang tidak terelakkan.
Data Kementerian Lingkungan Hidup menyebutkan bahwa hasil pencitraan satelit
pada tahun 2016 menunjukkan setidaknya 80 persen lahan di Bangka Belitung ini
kritis dan perlu direhabilitasi. Dampak dari tergerusnya alam Bangka Belitung akibat
praktik pertambangan kini menjadi ancaman. Banjir adalah contohnya.
- Efek suara -
Pada bulan Februari 2016 silam, musibah banjir merendam ibu kota. Ratusan juta
rupiah kerugian dialami oleh penduduk ibu kota. Aktivitas perekonomian di pusat kota
pun terganggu. Lagi-lagi, kerusakan alam akibat pertambangan menjadi penyebabnya.
Meski sudah satu tahun berlalu, banjir masih saja terjadi pada tahun 2017 ini. Jembatan
putus yang mengganggu jalur transportasi lintas kabupaten dan provinsi terjadi di
sebagian besar wilayah Bangka, khususnya Bangka bagian barat.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Fungsi sungai yang tidak berjalan baik akibat penambangan menjadi
penyebabnya. Kini kekhawatiran masyarakat Kota Pangkal Pinang akibat datangnya
banjir, khususnya di musim penghujan, terus terjadi.
Beberapa komunitas yang menyemarakkan peringatan hari bumi dengan
berkemah ini menyepakati bahwa Bangka Belitung harus selamat dari kerusakan
lingkungan. Selama ini pertambangan timah, illegal logging, pembakaran hutan, dan
segala bentuk pengrusakan lainnya terus terjadi. Sehubungan dengan itu, kegiatan
memperingati Hari Bumi sekaligus menyuarakan “Jaga Bangka Belitung dari
Kerusakan” diawali dengan berkemah Kawasan Hutan Lindung Bukit Maras, tepatnya di
bawah Bukit Mupos, Desa Bermura, Kabupaten Bangka. Mereka tergabung dari
berbagai komunitas Bangka Belitung dan luar Bangka Belitung. Tidak hanya komunitas,
beberapa di antaranya adalah pelajar yang berdatangan dari tujuh kabupaten dan kota di
Negeri Serumpun Sebalai. Peringatan Hari Bumi ini marak diisi dengan bertenda. Hal ini
diyakini sebagai bentuk kedekatan alam dengan manusia. Anggota komunitas ini juga
sadar bahwa alam menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan mereka. Keberadaan
alam menyediakan berbagai manfaat dan dapat menopang hidup manusia.
- Efek suara -
Bagi kita, manusia, menikmati alam yang asri dan terjaga dari kerusakan adalah
anugerah terindah. Jika kita bersahabat dengan alam, maka alam akan bersahabat dengan
kita. Ungkapan inilah yang menjadi keyakinan bagi seluruh anggota komunitas ini.
Untuk memirsa tayangan lebih lengkap, pergilah ke saluran TVRI Bangka Belitung
di https://www.youtube.com/channel/UCzs_gSZJ2dw-ukIgQxxP5cQ

Diskusikan dengan teman

kalian! Nama:
Nama Teman:
No. Pertanyaan Jawaban Saya Jawaban Teman
1 Apakah maksud
kalimat pembuka
Potensi timah yang
terkandung Negeri
Serumpun Sebalai
menjadi anugerah
sekaligus petaka?
Ceritakan dalam
bahasamu sendiri!

2 Fakta apa saja yang


disajikan pada paragraf
pertama yang mendukung
kalimat pembuka di atas?

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


3 Selain fakta berupa teks,
fakta berupa gambar apa
saja yang disajikan untuk
mendukung kalimat
tersebut?

4 Menilik transkrip berita di


atas, fitur apa saja yang
digunakan oleh media
televisi untuk menyajikan
informasi? Mengapa
berita yang disajikan
dalam media ini disebut
berita audiovisual?

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KEGIATAN PEMBELAJARAN V
Mengidentifikasi Unsur Berita di Berbagai Media

Fokus Mengamati
Tujuan Pembelajaran Peserta didik menyimpulkan perbandingan berita
pada ragam media berdasarkan judul, teras, dan isi berita
cetak, daring, dan audiovisual dengan jeli.

Tahap Langkah-langkah Kegiatan


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam kepada peserta didik.
(10 menit) 2. Guru dan peserta didik berdoa bersama sebelum memulai
pembelajaran.
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mulai
mengkondisikan suasana belajar.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan manfaat
materi pembelajaran untuk kehidupan sehari-hari.
Inti Metode pembelajaran yang diterapkan dalam aktivitas ini adalah diskusi
(100 menit) kelompok, ceramah, dan tanya-jawab.
1. Peserta didik membaca dan menyimak penjelasan guru tentang
materi unsur-unsur berita pada Buku Siswa.
2. Peserta didik kembali mencermati contoh artikel berita cetak,
berita digital, dan transkrip berita audiovisual yang sudah
dipelajari pada pertemuan sebelumnya.
3. Peserta didik mengenali dan membandingkan unsur berita
dengan menuliskan analisisnya pada “Tabel Perbandingan Unsur
Berita”. Berikut contoh jawaban peserta didik pada tabel.
(Kegiatan ini tidak dinilai karena bersifat latihan untuk
meningkatkan kemampuan analisis peserta didik.)

Teks pada Teks pada


Unsur Teks Teks Skrip
No. Majalah Digital Harian Kompas
Berita pada Berita
Nuansa Cetak
TVRI
1 Judul Berita Gerakan Pasukan Saatnya Melirik Selamatkan Bumi
Muda Pelindung Hutan Kalteng dari Kerusakan
Bumi yang Rapuh

2 Teras Berita Sambil membawa Hutan belantara Potensi timah yang


batang bibit menjadi kekayaan terkandung Negeri
mangrove dalam alam tak ternilai Serumpun Sebalai
lumpur dan bagi Kalimantan menjadi anugerah
kecipak air, Tengah. Namun, sekaligus petaka.
puluhan anak eksploitasi selama Bagaimana tidak?
muda dari ini membuat hutan Fakta bahwa
berbagai daerah dan daya dukung sebagian besar
ini menyusuri lingkungan wilayah Bangka
pesisir Teluk terdegradasi. maupun Belitung
Awur, Jepara, Hutan rapuh rusak akibat
Jawa Tengah. menanti sentuhan pertambangan jelas
Sesekali mereka pemimpin yang terlihat di depan
tampak asyik mata.
saling memberi
tahu cara

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


menanam batang peduli. Lahan kritis
mangrove di bibir pascatambang,
pantai dalam lubang-lubang
program kolong yang
konservasi menjadi
mangrove tontonan,
“Mangrove dan terjarahnya
Cultivation”. alam indah nan
hijau menjadi
kawasan
tambang legal
maupun ilegal
menjadi dampak
yang tidak
terelakkan.

3 Isi Berita Kegiatan itu Hari-hari suram Data


digagas oleh mewarnai hidup Kementerian
Kelompok Maslani (55). Lingkungan
Studi Ekosistem Warga Hidup
Mangrove Teluk Temanggung menyebutkan
Awur (KeSEMaT), Tillung, Kota bahwa hasil
sebuah Unit Palangkaraya, pencitraan satelit
Kegiatan Kalimantan di tahun 2016
Kemahasiswaan Tengah itu tak menunjukkan
Jurusan Ilmu lagi bisa bekerja setidaknya 80
Kelautan sesuai persen lahan di
Fakultas keahliannya Bangka Belitung
Perikanan dan sebagai pencari ini kritis dan
Ilmu Kelautan titik sumur bor. perlu
Undip Semarang. Alih-alih direhabilitasi.
Demikian dan beristirahat di Dampak dari
seterusnya ... rumah, Maslani tergerusnya alam
dan warga desa Bangka Belitung
di tempatnya akibat praktik
kini harus sibuk pertambangan
menyelamatkan kini menjadi
rumah mereka ancaman.
dari banjir. Banjir adalah
Demikian dan contohnya.
seterusnya ... Demikian dan
seterusnya ...

4. Setelah menganalisis, peserta didik dapat mengembangkan


diskusi dengan pertanyaan sebagai berikut.
a. Apa persamaan dan perbedaan judul berita pada ketiga
media tersebut?
b. Apakah persamaan dan perbedaan teras berita pada ketiga
media tersebut? Teras berita mana yang berusaha menyapa
pemirsa/pembaca dengan lebih akrab? Kalimat mana yang
menunjukkan hal tersebut?
c. Adakah perbedaan isi berita pada artikel di ketiga media
tersebut? Apakah perbedaannya?
Penutup (10 1. Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan hasil
menit) pembelajaran dengan menyebutkan butir-butir utama yang
dipelajari.
2. Guru menanyakan kepada peserta didik, terkait hal-hal yang
belum dipahami.
3. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya kepada peserta didik.
4. Guru menutup pertemuan dengan memberi motivasi belajar
kepada peserta didik dan memberi salam.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Asesmen Formatif Kegiatan 5
Mengidentifikasi Unsur Berita di Berbagai Media

Nama Siswa : ………………………….


Kelas : ………………………….

Tuliskan ulang judul dan simpulkan teras dan isi berita dalam ketiga teks berita cetak,
digital, dan audiovisual berikut dengan bahasa kalian sendiri pada tabel yang disediakan!

1. Teks pada Majalah Digital (buku siswa halaman 104-107)

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


2. Teks pada Harian Kompas Cetak (buku siswa halaman 113)

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


3. Teks Skrip pada Berita TVRI (buku siswa halaman 114-115)

Potensi timah yang terkandung Negeri Serumpun Sebalai menjadi anugerah


sekaligus petaka. Bagaimana tidak? Fakta bahwa sebagian besar wilayah Bangka
maupun Belitung rusak akibat pertambangan jelas terlihat di depan mata. Lahan kritis
pascatambang, lubang-lubang kolong yang menjadi tontonan, dan terjarahnya alam
indah nan hijau menjadi kawasan tambang legal maupun ilegal menjadi dampak yang
tidak terelakkan.
Data Kementerian Lingkungan Hidup menyebutkan bahwa hasil
pencitraan satelit pada tahun 2016 menunjukkan setidaknya 80 persen lahan di
Bangka Belitung ini kritis dan perlu direhabilitasi. Dampak dari tergerusnya alam
Bangka Belitung akibat praktik pertambangan kini menjadi ancaman. Banjir
adalah contohnya.
- Efek suara -
Pada bulan Februari 2016 silam, musibah banjir merendam ibu kota. Ratusan
juta rupiah kerugian dialami oleh penduduk ibu kota. Aktivitas perekonomian di
pusat kota pun terganggu. Lagi-lagi, kerusakan alam akibat pertambangan menjadi
penyebabnya. Meski sudah satu tahun berlalu, banjir masih saja terjadi pada tahun
2017 ini. Jembatan putus yang mengganggu jalur transportasi lintas kabupaten dan
provinsi terjadi di sebagian besar wilayah Bangka, khususnya Bangka bagian barat.
Fungsi sungai yang tidak berjalan baik akibat penambangan menjadi
penyebabnya. Kini kekhawatiran masyarakat Kota Pangkal Pinang akibat datangnya
banjir, khususnya di musim penghujan, terus terjadi.
Beberapa komunitas yang menyemarakkan peringatan hari bumi dengan
berkemah ini menyepakati bahwa Bangka Belitung harus selamat dari kerusakan
lingkungan. Selama ini pertambangan timah, illegal logging, pembakaran hutan, dan
segala bentuk pengrusakan lainnya terus terjadi. Sehubungan dengan itu, kegiatan
memperingati Hari Bumi sekaligus menyuarakan “Jaga Bangka Belitung dari
Kerusakan” diawali dengan berkemah Kawasan Hutan Lindung Bukit Maras,
tepatnya di bawah Bukit Mupos, Desa Bermura, Kabupaten Bangka. Mereka
tergabung dari berbagai komunitas Bangka Belitung dan luar Bangka Belitung.
Tidak hanya komunitas, beberapa di antaranya adalah pelajar yang berdatangan dari
tujuh kabupaten dan kota di Negeri Serumpun Sebalai. Peringatan Hari Bumi ini
marak diisi dengan bertenda. Hal ini diyakini sebagai bentuk kedekatan alam dengan
manusia. Anggota komunitas ini juga sadar bahwa alam menjadi

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


bagian tak terpisahkan dari kehidupan mereka. Keberadaan alam menyediakan
berbagai manfaat dan dapat menopang hidup manusia.
- Efek suara -
Bagi kita, manusia, menikmati alam yang asri dan terjaga dari kerusakan
adalah anugerah terindah. Jika kita bersahabat dengan alam, maka alam akan
bersahabat dengan kita. Ungkapan inilah yang menjadi keyakinan bagi seluruh
anggota komunitas ini.
Untuk memirsa tayangan lebih lengkap, pergilah ke saluran TVRI Bangka
Belitung di
https://www.youtube.com/channel/UCzs_gSZJ2dw-ukIgQxxP5cQ

Tabel Identifikasi Unsur Berita di Berbagai Media


Teks pada Teks pada
Unsur Teks Skrip
No. Majalah Digital Harian Kompas
Teks pada Berita
Nuansa Cetak
Berita TVRI
1 Judul Berita

2 Teras Berita

3 Isi Berita

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Untuk memperdalam analisis kalian, diskusikan jawaban dari pertanyaan berikut dengan
temanmu!

Nama:
Nama teman:
No. Pertanyaan Jawaban Saya Jawaban Teman
1 Apa persamaan dan
perbedaan judul berita
pada ketiga media
tersebut?

2 Apakah persamaan dan


perbedaan teras berita
pada ketiga media
tersebut? Teras berita
mana yang berusaha
menyapa
pemirsa/pembaca
dengan lebih akrab?
Kalimat mana yang
menunjukkan hal
tersebut?

3 Adakah perbedaan isi


berita pada artikel di
ketiga media tersebut?
Apakah perbedaannya?

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Tabel Penilaian Kegiatan Membandingkan Berita Cetak dan Berita Daring

Peserta didik tidak Peserta didik dapat Peserta didik Peserta didik
berpartisipasi dalam menjawab sebagian menjawab semua menjawab semua
diskusi dan tidak pertanyaan pada pertanyaan pada pertanyaan pada
menunjukkan kedua tabel di atas kedua tabel di atas kedua tabel di atas
pemahaman setelah berdiskusi setelah berdiskusi dan dapat
terhadap materi dengan teman dengan teman menjelaskan semua
fitur media dalam dalam jawabannya kepada
sehingga tidak kelompoknya. kelompoknya. teman serta
dapat menjawab menjelaskan
pertanyaan pada kesamaan dan
kedua tabel di atas. perbedaan
jawabannya dan
temannya tersebut.

Nilai = 1 Nilai = 4
Nilai = 2
Nilai = 3
(Nama Peserta Didik) (Nama Peserta Didik) (Nama Peserta (Nama Peserta
Didik) Didik)

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KEGIATAN PEMBELAJARAN VI
Mencermati Unsur Kebahasaan dalam Berita Eksplanasi

Fokus Membaca
Tujuan Pembelajaran Peserta didik memperdalam pengetahuan tentang
unsur kebahasaan dalam teks berita eksplanasi dengan
menandai jenis kalimat dalam teks berita tersebut dengan
teliti.

Tahap Langkah-langkah Kegiatan


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam kepada peserta didik.
(10 menit) 2. Guru dan peserta didik berdoa bersama sebelum memulai
pembelajaran.
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mulai
mengkondisikan suasana belajar.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan manfaat
materi pembelajaran untuk kehidupan sehari-hari.
Inti Metode pembelajaran yang diterapkan dalam aktivitas ini adalah diskusi
(100 menit) kelompok, ceramah, dan tanya-jawab.
1. Peserta didik menyimak penjelasan singkat terkait unsur
kebahasaan yang dapat ditemukan dalam teks berita oleh guru.
2. Guru juga dapat memberikan kesempatan bagi peserta didik untuk
mengungkapkan pendapatnya tentang unsur kebahasaan dalam teks
berita yang pernah mereka baca di berbagai media.
3. Peserta didik melatih pengetahuan kebahasaan mereka dengan
membaca, mencermati, dan menandai kalimat tunggal, kalimat
majemuk, konjungsi, dan pronomina yang terdapat pada teks
berita “Muncul Awan Seperti Gelombang Tsunami di Aceh, Ini
Penjelasan BMKG”.
4. Peserta didik mendata hasil analisis teks berita tersebut ke dalam
Tabel “Unsur Kebahasaan dalam Berita Eksplanasi”. Berikut
contoh jawaban peserta didik pada tabel tersebut.

Ada/Tidak
Unsur *beri tanda
No. Penggunaan dalam Kalimat
Kebahasaan centang atau
silang

1 Kalimat Warganet ramai memperbincangkan video


Tunggal ✔ viral tentang awan berbentuk tsunami di
atas Kota Meulaboh Provinsi Aceh, Senin
(10/8/2020).

2 Kalimat Antisipasi bagi para nelayan yaitu agar


Majemuk berlindung dan menjauhi daerah
✔ tersebut karena dapat menyebabkan
angin kencang, serta hujan lebat yang
disertai kilat atau petir.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


3 Konjungsi Dijelaskan Miming, awan arcus ini
Kronologis terbentuk sebagai hasil ketidakstabilan
atmosfer sepanjang atau di depan
pertemuan massa udara yang lebih dingin
✔ yang mendorong massa udara hangat dan
lembab naik. “Sehingga terbentuklah tipe
awan arcus yang pola pembentukannya
horizontal,” jelasnya.

4 Konjungsi Kondisi cuaca buruk atau ekstrem yang


Kausalitas bisa terjadi di antaranya adalah angin
kencang serta hujan lebat yang dapat
✔ disertai kilat atau petir.
Oleh sebab itu, Miming menegaskan
kepada masyarakat agar dapat tetap
waspada dengan segala potensi yang bisa
terjadi itu.

5 Kata Ganti Menanggapi viralnya video fenomena


awan tersebut, Kepala Bidang Prediksi
✔ dan Peringatan Dini BMKG, Miming
Saepudin, pun angkat bicara.

Pada saat berlatih menyajikan teks berita, peserta didik pun berlatih
menyunting tulisannya merujuk kepada unsur kebahasaan yang telah
mereka pelajari (kegiatan ini tidak dinilai).

Penutup (10 1. Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan hasil


menit) pembelajaran dengan menyebutkan butir-butir utama yang
dipelajari.
2. Guru menanyakan kepada peserta didik, terkait hal-hal yang
belum dipahami.
3. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya kepada peserta didik.
4. Guru menutup pertemuan dengan memberi motivasi belajar
kepada peserta didik dan memberi salam.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Asesmen Formatif Kegiatan 6
Mencermati Unsur Kebahasaan dalam Berita Eksplanasi

Nama Siswa : ………………………….


Kelas : ………………………….

Bacalah berita eksplanasi berikut!

Akun Twitter @masawep atau Arief Arbianto yang mengunggah video tersebut menulis,
“Mohon doanya agar Kota Meulaboh baik2 saja. Pemandangan awan pagi ini di atas kota
Meulaboh, Aceh Barat.»
Melihat fenomena alam yang viral ini, sebagian masyarakat bertanya-tanya apakah awan ini
pertanda datangnya bencana alam.
Menanggapi viralnya video fenomena awan tersebut, Kepala Bidang Prediksi dan
Peringatan Dini BMKG, Miming Saepudin, pun angkat bicara. Miming menuturkan
bahwa memang benar fenomena awan berbentuk seperti tsunami di video tersebut
merupakan fenomena yang relatif jarang terjadi.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


“Secara ilmiah, fenomena awan tersebut dinamakan dengan awan arcus,” kata Miming
kepada Kompas.com, Senin (10/8/2020).
Untuk diketahui, awan arcus adalah jenis awan rendah dan memiliki formasi
pembentukan horizontal. Dijelaskan Miming, awan arcus ini terbentuk sebagai hasil
ketidakstabilan atmosfer sepanjang atau di depan pertemuan massa udara yang lebih
dingin yang mendorong massa udara hangat dan lembab naik. “Sehingga terbentuklah
tipe awan arcus yang pola pembentukannya horizontal,” jelasnya.
Dampak Munculnya Awan Arcus
Terkait pertanyaan warganet, Miming juga menyebutkan bahwa awan arcus ini memang
cukup potensial menimbulkan berbagai kondisi cuaca buruk. Kondisi cuaca buruk atau
ekstrem yang bisa terjadi di antaranya adalah angin kencang serta hujan lebat yang dapat
disertai kilat atau petir.
Oleh sebab itu, Miming menegaskan kepada masyarakat agar dapat tetap waspada dengan
segala potensi yang bisa terjadi itu. Tidak hanya itu, para nelayan juga diingatkan untuk
selalu mengantisipasi segala kemungkinan bencana alam yang bisa terjadi.
“Antisipasi bagi para nelayan yaitu agar berlindung dan menjauhi daerah tersebut karena
dapat menyebabkan angin kencang, serta hujan lebat yang disertai kilat atau petir,”
tegasnya.
Tidak berkaitan dengan potensi gempa dan mistis
Potensi terjadinya cuaca ekstrem di wilayah dihubungkan dengan munculnya fenomena
awan arcus tersebut. Akan tetapi, fenomena awan arcus ini tidak ada kaitannya dengan
potensi gempa atau kisah-kisah mistis yang diisukan oleh masyarakat.
“Keberadaan awan ini tidak ada kaitannya dengan potensi gempa maupun hal mistis
karena murni merupakan fenomena awan yang terjadi akibat adanya dinamika atmosfer,”
jelasnya.
Namun begitu, masyarakat diminta tetap waspada jika menemukan pembentukan awan
seperti ini karena dapat menimbulkan potensi hujan lebat.

Sumber:
https://nationalgeographic.grid.id/read/132284972/muncul-awan-seperti-gelombang-tsunami-di- ac
eh-ini-penjelasan-bmkg?page=all

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Temukanlah unsur-unsur bahasa dalam berita eksplanasi “Muncul Awan Seperti
Gelombang Tsunami di Aceh, Ini Penjelasan BMKG”, lalu lengkapilah tabel di bawah ini
dengan contoh-contoh kalimat yang mengandung unsur kebahasaan ini.

Tabel Unsur Kebahasan dalam Berita Eksplanasi


Ada/Tidak
Unsur *beri tanda
No. Kebahasaan centang Penggunaan dalam Kalimat
atau silang
1 kalimat tunggal

2 kalimat
majemuk

3 konjungsi
kronologi

4 konjungsi
kausalitas

5 kata ganti

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KEGIATAN PEMBELAJARAN VII
Menganalisis Sumber Berita

Fokus Membaca
Tujuan Pembelajaran Peserta didik mengembangkan keterampilan memilah
informasi dengan kritis dengan menganalisis kesesuaian
sumber berita dengan kritis.

Tahap Langkah-langkah Kegiatan


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam kepada peserta didik.
(10 menit) 2. Guru dan peserta didik berdoa bersama sebelum memulai
pembelajaran.
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mulai
mengkondisikan suasana belajar.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan manfaat
materi pembelajaran untuk kehidupan sehari-hari.
Inti Metode pembelajaran yang diterapkan dalam aktivitas ini adalah diskusi
(100 menit) kelompok, ceramah, dan tanya-jawab.
1. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang penyusunan
berita untuk membuka wawasan mereka tentang hal-hal yang
menjadi dasar penulisan atau pembuatan sebuah teks berita.
2. Peserta didik diberi kesempatan untuk mengungkapkan pendapat
dan mengajukan pertanyaan terkait hal-hal yang belum mereka
pahami tentang sumber berita.
3. Guru dapat memberikan saran kepada peserta didik tentang cara
memilih bacaan berita yang sesuai dengan kebutuhan mereka
dan kebermanfaatan berita tersebut.
4. Peserta didik mencermati berita 1 “Waspada!! Bendungan Bili-
Bili Siang ini Melewati Angka Normal” dan berita 2 “Bili-Bili
Berstatus Waspada, Bupati Gowa Ingatkan Potensi Banjir”.
5. Peserta didik berlatih untuk menyelisik berita 1 dengan
menggunakan pertanyaan pemantik tentang sumber berita,
sebagai berikut:
Apabila kalian menemukan berita semacam ini tentang tempat
tinggal kalian, apa yang kalian lakukan? Apakah kalian:
a. langsung meneruskan berita tersebut kepada teman dan anggota
keluarga dengan panik dan meminta mereka untuk
menyebarkannya?
b. meneruskan berita tersebut kepada teman dan anggota keluarga
dan menanyakan apakah berita tersebut benar?
c. membaca berita tersebut dengan baik dan menelusuri
kebenarannya sebelum memutuskan untuk meneruskan berita
tersebut kepada orang lain?
6. Peserta didik berdiskusi dengan teman untuk

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


membandingkan berita 1 dan berita 2 dengan menggunakan
pertanyaan pemantikan berikut:
a. Berita mana yang mengutip pernyataan sumber yang
memiliki otoritas, misalnya pejabat daerah setempat?
b. Berita mana yang menggunakan data yang dikeluarkan oleh
lembaga berwenang?
c. Berita mana yang lebih dapat kalian percaya, berita
pertama atau kedua?
Berikut contoh jawaban peserta didik.
Nama: Ria
Nama Teman: Lastri
No. Pertanyaan Jawaban Saya Jawaban Teman

1 Berita mana yang mengutip Berita kedua Berita pertama


pernyataan sumber yang memiliki dan kedua
otoritas, misalnya pejabat daerah
setempat?

2 Berita mana yang Berita pertama Berita pertama


menggunakan data yang dan kedua
dikeluarkan oleh lembaga
berwenang?

3 Berita mana yang lebih dapat Berita kedua Berita kedua


kalian percaya, berita pertama atau
kedua?

7. Guru dapat mendampingi peserta didik dengan menjelaskan apa


yang dimaksud dengan sumber yang memiliki otoritas dan
lembaga berwenang.
8. Peserta didik melakukan curah gagasan terkait sumber yang
memiliki otoritas dan lembaga berwenang dalam berita tentang
pendidikan, kesehatan, cuaca, dan permasalahan publik lainnya.
9. Guru juga dapat membantu peserta didik menyimpulkan
pemahaman mereka tentang berita palsu dengan pertanyaan
berikut.
a. Berita mana yang dapat dipercaya karena mengutip
informasi dari pihak yang berwenang?
b. Bagaimana sikap kita menghadapi berita yang diduga palsu?
Benarkah sikap kita apabila ikut menyebarkannya?
10. Selain sumber informasi, guru dapat mendiskusikan elemen pada
Tabel Rambu-Rambu Memilih Berita pada Buku Siswa untuk
memperdalam pengetahuan peserta didik tentang berita palsu.
11. Peserta didik melatih kemampuan menelaah beragam contoh
artikel berita daring dan mengisi hasil analisisnya pada tabel
“Hasil Analisis Berita Daring”. Berikut contoh jawaban peserta
didik pada tabel tersebut.

Hoaks/
No. Judul Berita Alamat Situs Penjelasan
Bukan*)

1 Dikira Sosok Kompas.com Bukan Alamat situs resmi,

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Mencurigakan, ada pernyataan dari
Ternyata Patung orang yang berwenang
Bigfoot yang Hilang (polisi), ada bukti
Ditemukan gambar yang diunggah.

2 Depresi, Masalah Beritagar.id Bukan Alamat situs resmi, hasil


Terbesar Remaja penelitian, ada
Masa Kini pernyataan dari pihak
berwenang dan data-
data hasil penelitian.

3 Detik-Detik Dalang Youtube.com Hoaks Tidak ada bukti atau


Ki Seno Nugroho pernyataan dari pihak
Meninggal berwenang.
Setelah cek kompas.com,
Ki Seno meninggal di
rumah sakit, bukan saat
pentas.

Guru dapat mengingatkan peserta didik untuk selalu


mempertimbangkan sumber informasi yang berimbang, penulisan
judul yang tidak provokatif, alamat situs terverifikasi, serta
penggunaan foto dan video yang asli dan dapat
dipertanggungjawabkan dalam memilih berita yang akurat.
Penutup (10 1. Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan hasil
menit) pembelajaran dengan menyebutkan butir-butir utama yang
dipelajari.
2. Guru menanyakan kepada peserta didik, terkait hal-hal yang
belum dipahami.
3. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya kepada peserta didik.
4. Guru menutup pertemuan dengan memberi motivasi belajar
kepada peserta didik dan memberi salam.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Asesmen Formatif Kegiatan 7 Menganalisis
Sumber Berita

Nama Siswa : ………………………….


Kelas : ………………………….

Bacalah berita-berita ini dengan saksama! Berita 1

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


No. Pertanyaan Jawaban
Apabila kalian menemukan berita semacam ini tentang tempat tinggal kalian, apa yang
kalian lakukan? Apakah kalian:
1 langsung meneruskan berita tersebut
kepada teman dan anggota keluarga dengan
panik dan meminta mereka untuk
menyebarkannya?
2 meneruskan berita tersebut kepada teman
dan anggota keluarga dan menanyakan
apakah berita tersebut benar?

3 membaca berita tersebut dengan baik dan


menelusuri kebenarannya sebelum
memutuskan untuk meneruskan berita
tersebut kepada orang lain?

Berita 2

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Bersama teman kalian, bandingkan sumber informasi pada kedua berita di atas! Nama:
Nama Teman:
No. Pertanyaan Jawaban Saya Jawaban Teman
1 Berita mana yang mengutip
pernyataan sumber yang memiliki
otoritas, misalnya pejabat daerah
setempat?
2 Berita mana yang menggunakan data
yang dikeluarkan oleh lembaga
berwenang?
3 Berita mana yang lebih dapat kalian
percaya, berita pertama atau kedua?

Untuk memperdalam pengetahuan kalian tentang berita palsu, latihlah kemampuan


kalian dengan menelaah beragam contoh artikel berita daring dan mengisi hasil
analisisnya pada tabel berikut!

Hoaks/
No. Judul Berita Alamat Situs Bukan*) Penjelasan

*) Pilihlah salah satu.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Untuk memperdalam analisis kalian, diskusikan jawaban dari pertanyaan berikut dengan
temanmu!

Nama:
Nama teman:
No. Pertanyaan Jawaban Saya Jawaban Teman
1 Apa persamaan dan
perbedaan judul berita
pada ketiga media
tersebut?

2 Apakah persamaan dan


perbedaan teras berita
pada ketiga media
tersebut? Teras berita
mana yang berusaha
menyapa
pemirsa/pembaca
dengan lebih akrab?
Kalimat mana yang
menunjukkan hal
tersebut?

3 Adakah perbedaan isi


berita pada artikel di
ketiga media tersebut?
Apakah perbedaannya?

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Tabel Penilaian Kegiatan Memilih Berita Palsu

Peserta didik tidak Peserta didik dapat Peserta didik dapat Peserta didik dapat
dapat memisahkan memisahkan berita memisahkan berita memisahkan berita
berita palsu dari palsu dari berita palsu dari berita palsu dari berita
berita yang dapat yang dapat yang dapat yang dapat
dipertanggung- dipertanggung- dipertanggung- dipertanggungjaw
jawabkan serta jawabkan, tetapi jawabkan serta abkan serta dapat
tidak menunjukkan tidak menjelaskan dapat menjelaskan menjelaskan
pemahaman alasannya. alasannya alasannya
terhadap indikator menggunakan menggunakan
yang telah sebagian indikator seluruh indikator
dipelajari. yang telah yang telah
dipelajari. dipelajari.

Nilai = 1 Nilai = 3
Nilai = 2 Nilai = 4

(Nama Peserta Didik) (Nama Peserta Didik) (Nama Peserta (Nama Peserta
Didik) Didik)

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KEGIATAN PEMBELAJARAN VIII
Menulis Berita Eksplanasi dan Menjadi Pewarta Muda

Fokus Menulis
Tujuan Pembelajaran a. Peserta didik berlatih menyampaikan informasi
secara sistematis, terstruktur, dan efektif melalui
kegiatan menulis teks berita sederhana dengan baik dan
akurat.
b. Peserta didik berlatih memaparkan gagasannya secara
lisan atau audiovisual dengan menyajikan teks berita
yang disusunnya melalui aplikasi dan situs perekam
suara dengan menarik.

Tahap Langkah-langkah Kegiatan


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam kepada peserta didik.
(10 menit) 2. Guru dan peserta didik berdoa bersama sebelum memulai
pembelajaran.
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mulai
mengkondisikan suasana belajar.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan manfaat
materi pembelajaran untuk kehidupan sehari-hari.
Inti Metode pembelajaran yang diterapkan dalam aktivitas ini adalah diskusi
(100 menit) kelompok, ceramah, dan tanya-jawab.
Pertemuan 8a
1. Peserta didik mencermati langkah-langkah menyusun dan
menuliskan sebuah berita pada Buku Siswa.
2. Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya atau
mengungkapkan pendapat tentang langkah-langkah tersebut.
3. Peserta didik berlatih menulis teks eksplanasi sederhana dalam
tahapan pramenulis, menulis, dan penyuntingan yang dirinci
dalam lima langkah sebagai berikut.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


4. Guru mengadakan sesi konsultasi untuk mengecek kemajuan
draf tulisan peserta didik. Konsultasi dapat dilakukan dalam
kelompok kecil atau dengan individu peserta didik, tergantung
pada bantuan yang dibutuhkan oleh peserta didik.
5. Guru dapat menggunakan pertanyaan pengontrol pada skema
“Tahapan Menulis Berita” untuk memeriksa kualitas draf peserta
didik. Pada sesi konsultasi, peserta didik dilibatkan untuk
menilai draf mereka sendiri. Pertanyaan yang dapat digunakan
sebagai berikut:
a. siapa pembaca sasaran draf ini?
b. apakah menurutnya jenis berita ini sudah cukup menarik
bagi pembaca yang dituju?
c. apakah menurutnya, fakta ini sudah cukup atau masih
kurang?
d. adakah pakar atau informan yang dapat memberinya
informasi secara lebih rinci?
e. informasi apa yang akan digali dari pakar atau informan
tersebut?
f. adakah sumber informasi lain yang akan ditelusuri?
Bagaimana ia memastikan bahwa sumber informasi itu dapat
dipercaya?

Mengelaborasikan Tulisan Peserta Didik


Kelemahan penulis pemula adalah tulisan yang miskin elaborasi. Hal
ini terjadi karena penulis pemula kekurangan ide dan informasi atau
fakta untuk mengembangkan tulisannya. Selain itu, peserta didik
yang baru belajar menulis sering kurang memiliki kosakata yang
kaya untuk bercerita.
Apabila ini terjadi, guru dapat membantu peserta didik untuk
melakukan hal berikut.
1. Menambahkan kalimat perincian. Misalnya: Gedung tua itu
terbakar -> dapat dikembangkan menjadi: Gedung yang telah
lama kosong dan ditinggalkan pemiliknya selama bertahun-
tahun itu terbakar. Menurut kesaksian tetangga, gedung itu
terakhir dihuni lima tahun yang lalu.
2. Menambahkan penjelasan dari pakar atau informan. Misalnya:
Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran itu -> dapat
dikembangkan menjadi: Menurut keterangan polisi, seluruh
barang dalam gedung itu habis terbakar. Tidak ada barang yang
dapat diselamatkan, bahkan polisi pun tak mengenali bentuk asli
dari puing-puing benda yang terbakar tersebut.
Guru perlu mengingatkan peserta didik bahwa penjelasan yang rinci
dan terelaborasi menambah daya pikat artikel berita yang ditulisnya.

Pertemuan 8b
1. Peserta didik diajak mendengarkan podcast sebuah berita.
2. Peserta didik menyimak dan menemukan judul, teras, dan isi
berita tersebut.
3. Peserta didik menilai keakuratan berita dengan
menggunakan pertanyaan ADIKSIMBA dan sifat sebuah

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


berita (berdasarkan fakta, objektif, berimbang, lengkap, dan
tepat).
4. Peserta didik diminta menulis naskah berita eksplanasi dengan
memperhatikan penggunaan kalimat tunggal, kalimat majemuk,
konjungsi kronologis, konjungsi kausalitas, dan kata ganti.
5. Setelah peserta didik merekam suara mereka dan mengunggahnya di
media sosial (anchor, spotify, Youtube, atau IGTV), guru dapat
membantu peserta didik menyebarkan video.

Penutup (10 1. Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan hasil


menit) pembelajaran dengan menyebutkan butir-butir utama yang
dipelajari.
2. Guru menanyakan kepada peserta didik, terkait hal-hal yang
belum dipahami.
3. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya kepada peserta didik.
4. Guru menutup pertemuan dengan memberi motivasi belajar
kepada peserta didik dan memberi salam.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Asesmen Sumatif Kegiatan 8
Menulis Berita Eksplanasi dan Menjadi Pewarta Muda

Nama Siswa : ………………………….


Kelas : ………………………….

Kalian telah mempelajari beberapa jenis bacaan berita, unsur-unsurnya, dan cara
mengenali berita palsu. Kali ini giliran kalian berlatih menulis sebuah bacaan berita.
Ikuti langkah-langkah untuk menyusun dan menuliskan sebuah berita berikut ini.

Langkah 1: Mencari Sumber Berita


Teks berita berangkat dari sebuah peristiwa. Bersiaplah! Pasang mata dan telinga kalian
untuk mencari informasi yang memiliki nilai berita atau sumber berita di sekitar
kalian. Salah satu contoh peristiwa adalah
…………………………………………………………………… Tuliskan sumber berita
kalian di sini.
Sumber beritaku:

Langkah 2: Mengumpulkan Fakta-Fakta


Setelah menemukan sumber berita, kalian harus menggali fakta atau data seputar sumber
berita tersebut. Gunakan pertanyaan ADIKSIMBA. Susun daftar pertanyaan untuk
memudahkan pekerjaan kalian.
Contoh penggalian fakta seputar peristiwa
……………………………………………………………… :
Daftar pertanyaanku:

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Langkah 3: Menulis Rancangan Berita
Berdasarkan isinya, teras berita mengandung enam unsur penting yang biasa dirumuskan
dalam formula jurnalistik yaitu ADIKSIMBA. Formula ini juga yang menjadi inti
pemberitaan. Kemudian, kalian juga telah memiliki daftar pertanyaan dan jawabannya.
Sekarang kalian akan menyusun jawaban-jawaban tersebut menjadi sebuah berita.
Perhatikan caranya berikut ini!

No. Pertanyaan
1 Apa yang terjadi:

2 Jelaskan pelaku utama atau orang-orang yang terlibat:

3 Jelaskan waktu terjadinya peristiwa:

4 Jelaskan tempat terjadinya peristiwa:

5 Beri alasan mengapa peristiwa itu terjadi:

6 Bagaimana terjadinya peristiwa tersebut:

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Langkah 4: Menyunting
Baca kembali berita yang telah kalian tulis. Cermati kembali penulisan huruf kapital
serta penggunaan tanda koma dan tanda titik. Isi kolom di bawah ini untuk memastikan
keakuratan teks berita kalian.

No. Pertanyaan ✔
1 Berita sudah berdasarkan fakta; berdasar pada peristiwa, pendapat, atau
pernyataan sumber berita.
2 Objektif; sesuai dengan keadaan sebenarnya, tidak dibumbui, ditambah,
atau menyimpang.
3 Berimbang; adil antara sumber berita yang satu dengan sumber berita
yang lain, tidak mengadu domba.
4 Lengkap; mencangkup jawaban dari pertanyaan ADIKSIMBA.

5 Tepat, akurat, dan benar; tanpa kesalahan.

Langkah 5: Merumuskan Judul


Judul berita merupakan bagian yang dilihat pertama kali oleh pembaca. Judul berita
disusun sebagai ringkasan fakta-fakta penting dalam berita. Judul berita hanya berisi kata
kunci yang mengungkapkan ide pokok berita.
Judul Beritaku:

Menjadi Pewarta Muda


Mencoba Tantangan: Membuat Podcast Berita Kalian telah memiliki naskah berita, sekarang
saatnya menjadi pewarta dengan membuat podcast! Perhatikan caranya berikut ini!
1. Rekamlah suara kalian dengan menggunakan aplikasi merekam yang biasanya sudah
tersedia di ponsel. Bila belum ada, kalian bisa mengunduh aplikasi Easy Voice
Recorder dari Play Store.
2. Potretlah sebuah situasi yang sesuai dengan berita kalian. Foto ini nanti akan
menjadi latar belakang podcast kalian.
3. Unggah rekaman suara kalian di YouTube atau Instagram. Tuliskan judul berita
yang menarik perhatian pembaca pada caption. Selamat berkarya!

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Tabel Penilaian Kegiatan Menulis Teks Berita Eksplanasi

SKOR DESKRIPSI
4 a. Terdapat pengembangan fakta dan informasi secara rinci melalui
penggambaran peristiwa atau kejadian.
b. Memiliki teras berita yang menarik.
c. Memiliki struktur kalimat yang baik dengan penggunaan konjungsi
yang tepat.
d. Menggunakan kosakata yang kaya untuk menjelaskan
penggambaran peristiwa atau kejadian.
e. Nyaris tidak terdapat kesalahan ejaan dan tanda baca.
3 a. Terdapat pengembangan fakta dan informasi, tetapi belum terlalu perinci.
b. Memiliki teras berita yang menarik meskipun masih dapat
dieksplorasi lagi.
c. Memiliki struktur kalimat dan penggunaan konjungsi yang baik,
tetapi kurang bervariasi.
d. Menggunakan kosakata sehari-hari dengan beberapa kosakata yang menarik.
e. Terdapat kesalahan ejaan dan tanda baca, tetapi tidak mengganggu
pemahaman pembaca terhadap cerita.

2 a. Terdapat pengembangan fakta dan informasi, tetapi sangat umum.


b. Memiliki teras dan isi berita yang terbagi ke dalam paragraf.
c. Terdapat kesalahan struktur kalimat, penggunaan konjungsi yang
kurang tepat dan kurang variatif.
d. Menggunakan kosakata sehari-hari.
e. Terdapat kesalahan ejaan dan tanda baca sehingga
membingungkan pembaca.
1 a. Penulisan fakta dan informasi sangat umum dan kurang elaboratif.
b. Teras dan isi berita tidak dapat dikenali.
c. Terdapat kesalahan struktur kalimat, penggunaan konjungsi yang
kurang tepat dan kurang variatif.
d. Variasi kosakata sangat minim.
e. Terdapat banyak kesalahan ejaan dan tanda baca sehingga
membingungkan pembaca.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Nilai = 1 Nilai = 2 Nilai = 3 Nilai = 4
(Nama Peserta Didik) (Nama Peserta Didik) (Nama Peserta (Nama Peserta
Didik) Didik)

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


PENILAIAN SIKAP

Indikator penilaian sikap dalam pembelajaran ini adalah peserta didik senantiasa
menunjukkan sikap yang mandiri dan kritis dalam mengikuti kegiatan pembelajaran.

Pedoman Penskoran
Aspek Sikap Sangat Baik Cukup Kurang
Baik (3) (2) (1)
(4)
Bergotong Selalu Sering Terkadang Tidak pernah
royong menunjukkan menunjukkan menunjukkan menunjukkan
sikap peduli sikap peduli sikap peduli sikap peduli
kepada teman. kepada teman. kepada teman. kepada teman.
Mandiri Menunjukkan Menunjukkan Menunjukkan Sama sekali
usaha untuk usaha untuk sedikit usaha tidak
tidak tidak untuk tidak menunjukkan
bergantung bergantung bergantung usaha untuk
kepada orang kepada orang kepada orang tidak
lain saat lain saat lain saat bergantung
mengerjakan mengerjakan mengerjakan kepada orang
tugas dan tugas dan tugas dan lain saat
bertanggung bertanggung bertanggung mengerjakan
jawab jawab jawab tugas dan
menyelesaikan menyelesaikan menyelesaikan bertanggung
tugas tepat tugas tepat tugas tepat jawab
waktu secara waktu tetapi waktu tetapi menyelesaikan
terus-menerus belum belum tugas tepat
dan konsisten. konsisten. konsisten. waktu.
Bernalar Selalu Sering Terkadang Tidak pernah
Kritis mengajukan mengajukan mengajukan mengajukan
pertanyaan pertanyaan pertanyaan pertanyaan
pada saat pada saat pada saat pada saat
pembelajaran pembelajaran pembelajaran pembelajaran
berlangsung berlangsung berlangsung berlangsung
dan berani dan berani dan berani dan berani
menanggapi menanggapi menanggapi menanggapi
jawaban jawaban jawaban jawaban
teman. teman. teman. teman.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Daftar Penilaian Sikap Peserta Didik
Bergotong
Mandiri Bernalar Kritis
royong
No. Nama Peserta Didik Jumlah
Skor
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30
Keterangan: Berikan tanda (✔) pada kolom 4/3/2/1 untuk menilai!

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


REFLEKSI PEMBELAJARAN BAB IV
Aksi Nyata Para Pelindung Bumi

A. Memetakan Kemampuan Peserta Didik


1. Pada akhir Bab IV ini, guru memetakan peserta didik sesuai dengan kemampuan mereka
dalam
a. menerapkan strategi memahami teks berita eksplanasi dengan mengonfirmasi
prediksi yang telah dibuatnya dengan tepat,
b. mengenali ragam berita dalam jenis media yang berbeda dengan
membandingkan fitur berita cetak dan daring dengan kritis,
c. menyimpulkan perbandingannya terhadap berita pada ragam media dengan
membandingkan teks pada judul, teras, dan isi berita cetak, daring, dan
audiovisual dengan jeli,
d. memilah informasi dengan kritis dengan menganalisis kesesuaian sumber berita
dengan kritis,
e. menulis teks berita sederhana dengan baik dan akurat. Informasi ini menjadi
pemetaan awal untuk merumuskan strategi pembelajaran pada bab berikutnya.
Peserta didik yang belum memenuhi tujuan pembelajaran perlu mendapatkan
pendampingan khusus dalam kegiatan perancah pada kegiatan berikutnya.
2. Guru merumuskan kemampuan peserta didik dalam data pemetaan sebagai berikut.
Tabel ini diisi dengan skor peserta didik pada kegiatan tersebut.

Tabel Pemetaan Kemampuan Peserta Didik


Membandingkan
Menelaah Menulis Teks
Memprediksi Fitur Berita Membandingkan
No. Nama Peserta Didik Informasi dengan Berita Eksplanasi
Materi Bacaan pada Media Unsur Berita
Kritis Sederhana
Cetak dan
Daring

10

11

12

13

14

15

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


3. Merujuk kepada tabel ini, guru merencanakan pendekatan pembelajaran pada bab
berikutnya. Guru memetakan peserta didik untuk mendapatkan bimbingan secara
individual atau bimbingan dalam kelompok kecil melalui kegiatan pendampingan
atau perancah. Guru juga perlu merencanakan kegiatan pengayaan untuk peserta
didik yang memiliki minat khusus atau kemampuan belajar di atas teman-temannya.
Dengan demikian, penilaian akhir bab ini membantu guru untuk merencanakan
pembelajaran yang terdiferensiasi sesuai dengan kompetensi peserta didik.
Guru juga perlu mendampingi peserta didik merefleksi kemampuannya pada setiap
kegiatan dengan memberikan masukan terhadap:
a. apakah kegiatan tersebut dapat dilakukannya dengan mandiri?
b. apakah kegiatan tersebut dapat dilakukannya dengan terlebih dulu
c. bertanya kepada teman atau guru, atau melihat teman melakukannya?
d. apakah kegiatan tersebut tidak dipahaminya sama sekali atau tidak dapat
dilakukannya tanpa bantuan teman atau guru?
Selain itu, guru perlu membantu peserta didik merefleksi proses belajarnya saat mengisi
tabel berikut dengan mengingatkan peserta didik terhadap usaha yang dilakukannya saat
melakukan kegiatan-kegiatan Bab IV.

Sudah Perlu
No. Refleksi Diri Bisa Belajar
Lagi
1 Saya dapat membuat prediksi ketika
menerapkan strategi memahami bacaan.
2 Saya dapat memprediksi dan menelusuri kata-
kata yang sulit bagi saya secara mandiri.

3 Saya dapat menjelaskan perbandingan teks


berita cetak, digital, dan audiovisual secara tulis
dan lisan dengan baik.
4 Saya dapat menjelaskan perbandingan unsur
dalam teks berita cetak, digital, dan audiovisual.

5 Saya dapat mengidentifikasi unsur


kebahasaan dalam teks berita.
6 Saya dapat menyelisik berita hoaks
berdasarkan ciri-cirinya dengan kritis.
7 Saya dapat menuliskan teks berita
sederhana secara sistematis dan efektif.
Pengetahuan atau keterampilan yang sudah saya pelajari:
1. …………………………………………………………………………………………………..
2. …………………………………………………………………………………………………..
3. …………………………………………………………………………………………………..
Refleksi Proses Belajar
1. Kegiatan yang paling sulit bagi saya pada bab ini:
…………………………………………………………………………………………………..

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


2. Hal yang saya lakukan untuk memperbaiki hasil belajar saya:
…………………………………………………………………………………………………..
3. Kepada siapa saya minta bantuan untuk memperbaiki hasil belajar saya:
…………………………………………………………………………………………………..
4. Pandangan saya terhadap usaha belajar yang telah saya lakukan:
1 2 3 4 5
Lingkari salah satu angka untuk menggambarkan:
1 = sangat tidak puas
2 = tidak puas
3 = biasa saja
4 = puas
5 = sangat puas

B. Merefleksikan Strategi Pembelajaran: Apa yang Sudah Baik dan Perlu


Ditingkatkan
Tabel Refleksi Strategi Pembelajaran
Sudah Saya Masih Perlu
Sudah Saya Lakukan Saya
No. Pendekatan/Strategi Lakukan tetapi Tingkatkan
Belum Lagi
Efektif
1 Saya sudah menyiapkan
beragam teks berita
eksplanasi dalam media
cetak, digital, audiovisual
sebagai pendamping bacaan
pada Bab IV ini.
2 Saya sudah melakukan
kegiatan pendahuluan dan
mengajak peserta didik
berdiskusi untuk
mengaktifkan pengetahuan
latar mereka tentang jenis
berita pada beragam
media.

3 Saya sudah
mengoptimalkan partisipasi
peserta didik dengan
memasangkan dan
mengelompokkan mereka
dengan teman yang tepat.

4 Saya sudah mengelaborasi


tanggapan seluruh peserta
didik dalam kegiatan
berdiskusi.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


5 Saya sudah memberikan
alternatif kegiatan
pendampingan dan pengayaan
sesuai dengan kompetensi
peserta didik.
6 Saya sudah
memperhatikan reaksi
peserta didik dan
menyesuaikan strategi
pembelajaran dengan
rentang perhatian dan
minat peserta didik.
7 Saya sudah mengadakan
konsultasi kelompok untuk
memeriksa kemajuan draf
tulisan peserta didik dan
membantu kesulitan
mereka dalam menulis.

8 Saya melakukan
pemetaan terhadap
kemampuan peserta
didik pada setiap
kegiatan yang diukur
dalam tes formatif
pembelajaran.
9 Saya telah mengumpulkan
hasil pekerjaan peserta didik
sebagai asesmen formatif
peserta didik.

10 Saya telah mengajak


peserta didik merefleksi
pemahaman dan
keterampilan mereka pada
akhir pembelajaran Bab IV.

Keberhasilan yang saya rasakan dalam mengajarkan bab ini:


............................................................................................................................
............................................................................................................................
Kesulitan yang saya alami dan akan saya perbaiki untuk bab berikutnya:
............................................................................................................................
............................................................................................................................
Kegiatan yang paling disukai peserta didik:
............................................................................................................................
............................................................................................................................

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Kegiatan yang paling sulit dilakukan peserta didik:
............................................................................................................................
............................................................................................................................
Buku atau sumber lain yang saya temukan untuk mengajar bab ini:
............................................................................................................................
............................................................................................................................

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


MATERI AJAR

Berita berarti ‘kabar’ atau ‘warta’. Jadi, berita adalah teks yang berisi kabar
terkini tentang sebuah peristiwa yang terjadi di suatu tempat. Objek liputan berita adalah
peristiwa terkini yang mungkin tak terancang sebelumnya, misalnya peristiwa letusan
Gunung Merapi. Tidak ada seorang manusia pun yang tahu bahwa hari itu Gunung
Merapi meletus, bukan?

Unsur Teks Berita


Berita cetak, digital, dan audiovisual sama-sama memiliki unsur sebagai berikut.
1. Judul Berita
Judul berita menggambarkan isi pokok berita dan menarik perhatian pembaca. Penulis
berita harus benar-benar lihai mengemas judul.
a. Unik, Peringatan Jam Bumi di Media Sosial Bhinneka Persada Mencegah
b. Memburuknya Gejala Konsumerisme pada Remaja
c. Komunitas Kelana Bumi Gelar Malam Keakraban di Puncak Semeru
2. Teras Berita
Teras berita berisi pokok peristiwa yang akan diberitakan. Biasanya, dalam bagian
ini tergambar: apa, di mana, kapan, siapa, bagaimana peristiwa terjadi (biasa
disingkat dengan ADIKSIMBA). Teras berita merupakan bagian terpenting karena
bagian ini memuat isi pokok sebuah berita. Contohnya:

“Tim OSIS SMP Bhinneka Persada menggelar peringatan Jam Bumi pada hari
Sabtu, 28 Maret 2020 dengan unik dan berbeda melalui akun Instagram mereka
@Bhinneka Persada. “Selain melibatkan seluruh pihak sekolah, kami juga ingin
menjangkau masyarakat luas dengan memanfaatkan media sosial,” ujar Adit, Ketua
OSIS SMP Bhinneka Persada.”

3. Isi Berita Bagian isi berita merupakan bagian uraian berita. Dalam bagian ini,
penulis menerangkan peristiwa yang ia beritakan. Contohnya:

Earth Hour atau Jam Bumi adalah sebuah simbol solidaritas kepada planet Bumi.
Aksi mematikan lampu atau benda-benda elektronik selama satu jam ini pertama kali
dimulai pada tahun 2004 dan kini terus berkembang di 187 negara dan diikuti lebih
dari 7.000 kota, tak ketinggalan di Kota Bandung.
Mengambil tema “Sayang Bumi Berawal dari Diri”, tim OSIS selaku panitia
peringatan Jam Bumi mengadakan serangkaian kampanye virtual yang berlangsung
selama dua minggu. Kampanye virtual ini dapat diikuti oleh seluruh siswa sekolah
Bhinneka Persada, guru, maupun karyawan sekolah di aplikasi Instagram.

“Sebenarnya kalau melihat dari WWF Indonesia dan Komunitas Earth Hour, ada
empat isu utama yang menjadi fokus, yaitu mengurangi sampah plastik di laut,
kampanye hemat energi serta energi baru terbarukan, pola konsumsi

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


berkelanjutan, serta melawan perdagangan satwa liar yang dilindungi. Namun, panitia
menyederhanakannya menjadi aksi kampanye saja. Dalam kampanye itu, peserta
bebas mau mengangkat isu yang mana,” kata Adit.
Sementara menurut Tantra, Wakil Ketua OSIS SMP Bhinneka Persada, kampanye
virtual dalam bentuk video ini bertujuan untuk menyelamatkan bumi dengan
meningkatkan kesadaran masyarakat untuk peduli terhadap lingkungan.
“Peserta kampanye diminta membuat kreasi video pendek sebagai dukungan
terhadap gerakan Jam Bumi. Mereka bisa memilih lagu yang tersedia dan
menggunakan stiker Earth Hour, lalu mengekspresikan diri dalam video berdurasi 1
menit tersebut. Unggah video di akun Instagram pribadi, jangan lupa tandai akun
@SekolahBhinnekaPersada dan menggunakan tagar #tantanganjambumi2020,
#aksiBhinnekaPersada, dan #jagabersama,” ungkapnya.

Unsur Kebahasaan Teks Berita


Kalimat dalam berita umumnya adalah kalimat yang memberitahukan sesuatu.
Dalam penulisannya, biasanya diakhiri dengan tanda titik (.) dan dalam pelafalannya
dilakukan dengan intonasi menurun.
Dalam sebuah berita yang menceritakan proses terjadinya sesuatu (eksplanasi), kalian
akan menemukan:
1. kalimat tunggal; kalimat yang hanya memiliki satu klausa. Contoh: Polisi menjaga
gedung Balai Kota sejak pagi.
2. kalimat majemuk; kalimat yang memiliki dua klausa atau lebih. Contoh: Ketika
presiden datang, para polisi berpatroli di sekitar kawasan Jalan Merdeka, Bandung.
3. konjungsi atau kata penghubung yang bermakna kronologis, seperti kemudian, lalu,
setelah itu, pada akhirnya. Contoh: Polisi memeriksa laboratorium yang terbakar,
kemudian mereka melakukan wawancara kepada para saksi.
4. konjungsi kausalitas, seperti sebab, karena, oleh sebab itu. Contoh: Kebakaran diduga
terjadi karena kebocoran tabung gas. Namun, polisi masih terus melakukan
penyelidikan. Oleh sebab itu, laboratorium akan ditutup selama satu bulan ke depan.
5. kata ganti atau promina yang merujuk pada kejadian yang dijelaskan, yang bukan
merupakan persona. Oleh karena itu, kata ganti yang digunakan adalah kata tunjuk
ini, itu, tersebut dan bukan kata ganti orang, seperti ia, dia, mereka. Contoh: Bencana
tanah longsor terjadi di kota Sumedang kemarin malam. Peristiwa ini terjadi akibat
hujan deras yang turun sejak pagi.

Sumber Berita
Sebuah berita selalu berdasarkan pada fakta, bersifat objektif (sesuai dengan
keadaan yang sebenarnya), berimbang, lengkap, tepat, akurat, dan benar. Namun
sayangnya, berita palsu kadang sengaja dibuat dengan tujuan tertentu. Di sisi lain, artikel
berita kadang dibuat bombastis untuk menarik perhatian pembaca. Nah, pernahkah
kalian membaca judul artikel seperti ini?
1. Lima Cara Berbaikan dengan Sahabat: Wow, Nomor Empat Bikin Baper!

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


2. Kocak, Gaya Penyanyi Mawar Melakukan Prank kepada Asistennya!
Judul berita yang menarik perhatian pembaca umumnya menggunakan kata yang
memancing emosi pembaca seperti ‘Kocak’, Seru’, hingga frasa seruan seperti ‘Wow!’.
Judul seperti ini dibuat untuk mencapai target jumlah pengunjung sebuah laman
sebanyak mungkin. Karena itu, selain memilih berita yang lengkap dan akurat, tanyakan
kepada diri kalian: Haruskah saya mengklik berita ini? Apakah artikel ini bermanfaat
untuk saya?

Berita atau informasi bohong biasa dikenal dengan hoaks. Kalian dapat
menghindari hoaks dengan memperhatikan rambu-rambu berikut ini.

No. Hindari Lakukan


1 Judul provokatif, sensasional, dan Cari referensi berita serupa dari situs
menggunakan kata-kata yang online resmi, lalu bandingkan isinya.
memancing emosi.
2 Alamat situs yang tidak terverifikasi Cermati alamat URL situs. Pastikan situs
dan ditulis oleh perseorangan, seperti tersebut sudah terveriikasi sebagai situs
blog pribadi. resmi.
3 Informasi yang hanya berasal dari Periksa sumber berita dan
satu sumber, pegiat ormas, tokoh keberimbangan berita dari beberapa
politik, atau pengamat. narasumber agar mendapat gambaran
yang utuh.
4 Opini; pendapat dan kesan dari penulis Melihat fakta; peristiwa yang terjadi
berita yang cenderung subjektif. dengan kesaksian dan bukti.

5 Percaya pada foto dan video dalam Cek keaslian foto dan video, salah
berita. satunya dengan memanfaatkan mesin
pencarian Google. Kalian tinggal
meletakkan (drag and drop) gambar di
mesin pencarian Google Images yang
akan menyajikan gambar-gambar
serupa untuk dibandingkan.

6 Berdiam diri atau spontan menyebar Berpartisipasilah dalam grup diskusi


berita. antihoaks. Dalam grup ini kalian dapat
menanyakan kebenaran suatu berita,
sekaligus melihat klarifikasi yang
diberikan orang lain.

Telusuri dan bacalah dua hingga tiga berita dalam media daring dengan saksama.
Tentukan apakah berita tersebut memenuhi kriteria berita hoaks menggunakan rambu-
rambu pada tabel di atas. Kemudian, bandingkan kesimpulan kalian dengan teman
kalian.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


Sumber Belajar Daring

Pindai Qr Code berikut untuk Pindai Qr Code berikut untuk


menonton video materi: Teks mengakses materi:
Berita Bagian 1 Teks Berita Bagian 2

Atau klik di sini untuk menonton! Atau klik di sini untuk menonton!

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi


DAFTAR PUSTAKA

Dewayani, Sofie, dkk. 2021. Buku Panduan Murid Bahasa Indonesia SMP Kelas
VII. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan Kemendikbud Ristek. Dewayani,
Sofie, dkk. 2021. Buku Panduan Guru Bahasa Indonesia SMP Kelas
VII. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan Kemendikbud Ristek. Harsiati,
Titik. 2014. Buku Murid Bahasa Indonesia SMP/MTs Kelas 7. Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Harsiati, Titik. 2014. Buku Guru Bahasa Indonesia SMP/MTs Kelas 7. Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Modul Ajar Bab VI |Aksi Nyata Para Pelindung Bumi

Anda mungkin juga menyukai