Anda di halaman 1dari 10

Pembelajaran

Berdiferensiasi
Anggota Kelompok

Desvia Ananda, S.Pd Khairul Ulfi, S.Pd Madi Amin, S.Pd Rahmi Hidayati, S.Pd
Ruang Kolaborasi
Panduan diskusi kelompok:

Silahkan berkelompok, tiap kelompok


beranggotakan 5-6 orang.
Anda boleh memilih video mana yang akan
ditonton apakah video A atau video B
Waktu yang disediakan untuk menonton
video adalah 15 menit.
Waktu untuk berdiskusi adalah 25 menit
Buatlah mapping peserta didik untuk
dijadikan bahan presentasi semenarik
mungkin untuk dipresentasikan di depan
kelas.
Setelah menyimak video tersebut jawablah
pertanyaan berikut:

1. Apakah dari video yang Anda lihat


pengajaran guru tersebut sudah termasuk
menerapkan pembelajaran
berdiferensiasi? Jelaskan!
2. Apakah guru tersebut sudah tepat dalam
mengelompokan? Mengapa?
3. Pada video tersebut guru
mengelompokan berdasarkan apa?
4. •Bagaimana guru tersebut dapat
memvariasikan materi berdasarkan
https://youtu.be/2j_fwlgFAlA kebutuhan peserta didik? Jelaskan!
Jawaban 1
Dapat dilihat dari video tersebut penerapan
prinsip pembelajaran diferensiasi berikut:
Memberikan perhatian dengan mengabsen
Menyampaikan topik dan tujuan pembelajaran.
Memetakan kesiapan belajar (readiness) dengan
memberikan tiga soal untuk mengetahui
kesiapan belajar peserta didik. Melakukan ice
breaking. Membagi kelompok berdasarkan hasil
kesiapan pemetaan Setiap kelompok diberi tugas
yang berbeda (diferensiasi pada materi) sesuai
dengan tingkat kesiapan belajar. Mengaitkan
konten pelajaran dengan PSE dankearifanlokal.
Jawaban 2
Guru tersebut (Pak Mustar) telah mengelompokkan siswa dengan tepat karena telah
memetakan siswa dengan memberikan tiga soal sebagai tes diagnosis untuk melihat
kesiapan belajar siswa. Pak Mustar mengelompokkan siswanya berdasarkan hasil tes
yang diberikan sehingga dapat dikelompokkan menjadi tiga kelompok dengan
kemampuanyangberbeda.
Jawaban 3
Pada video tersebut guru
mengelompokkan peserta didik
berdasarkan kemampuan awal dan
kesiapan belajar peserta didik
(Readiness). Peserta didik dikelompokkan
secara homogen, dimana kesiapan
belajar yang sama dikelompokkan
dengan kesiapan belajar yang sama juga.
Kesiapan belajar tersebut diketahui
dengan melakukan pemetaan awal yaitu
dengan memberikan asesmen
diagnostik kognitif pada peserta didik.
Jawaban 4
Pak Mustar melakukan pemetaan berdasarkan kesiapan
belajar peserta didik yang dikelompokkan menjadi 3
kelompok. Kelompok pertama tetdiri dari siswa yang
memiliki pemahaman yang baru berkembang sehingga
guru tersebut perlu memberikan bimbingan atau
scafolding secara detail. Kelompok kedua terdiri dari siswa
yang pemahamannya sedang berkembang sehingga perlu
difasilitasi tetapi tidak terlalu detail seperti kelompok
pertama. Kelompok ketiga terdiri dari siswa yang sudah
mahir sehingga hanya sekedar mengkonfirmasi
jawabannya dan terus memotivasi.
Hasil diskusi setelah
demonstrasi
Nokia (Kelompok 4)
Apakah bisa kelompok dibentuk lebih dari 3 pengelompokan pada
pembelajaran berdeferensiasi ?

Jawaban :
Ya, dalam pembelajaran diferensiasi, kelompok dapat dibentuk dalam lebih
dari tiga pengelompokan. Pembelajaran diferensiasi bertujuan untuk
menyediakan pengalaman belajar yang sesuai dengan kebutuhan, minat,
dan tingkat kemampuan siswa. Oleh karena itu, jumlah kelompok yang
dibentuk dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan karakteristik kelas serta
materi pembelajaran yang akan disampaikan.
Thank you

Anda mungkin juga menyukai