Anda di halaman 1dari 3

KULIAH KERJA NYATA No : M8/SOP/KKN

Tanggal : 17-04-2023
PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN Mengganti No : 42/SOP/KKN
MASYARAKAT Tanggal : 08-03-2013
KKN TEMATIK UNIVERSITAS ANDALAS

DOK M.8
RESUME KEGIATAN UTAMA

A. IDENTITAS
Nama Hanna Divany Putria Zoelky Nagari Sungai Tanang
NIM 2110943013 Kab/kota Agam
Fakultas Teknik DPL Daimon Syukri S.Si.,M.Si.,Ph.D

B. UMUM
Jenis Program BANGNAG/BANGDES/SOSMAS/IPTEK *)
Judul Kegiatan Demonstrasi dan Sosialisasi Biosaka
Jumlah Anggota 4 Orang
Peran dalam Ketua atau Anggota *)
kelompok

C. RESUME KEGIATAN
1 SASARAN/PESERTA KEGIATAN
Sasaran untuk kegiatan Demonstrasi Biosaka ini adalah KWT (Kelompok Wanita Tani) yang ada di Jorong
Pandan Gadang
2 LUARAN KEGIATAN
Mayoritas Masyarakat yang ada di Jorong Pandan gadang ini berprofesi sebagai Petani. Di pertanian
Masyarakat kebanyakan menanam sayur – sayuran. Banyaknya hasil pertaniaan ini tidak dipungkiri adanya
hama dan serangga yang mengganggu tanaman tersebut. Biosaka ni di gunakan untuk mengurangi
penggunaan pupuk anorganik juga melindungi tanaman dari penyakit dan hama. Kegiatan yang di adakan di
Jorong Pandan Gadang ini adalah pemberian penyuluhan mengenai penggunaan pupuk dan pengusih hama
dan penyakit yang berbahan organic atau alami yang tidak merusak lingkungan. Dan juga mempraktikkan
cara pembuatan dari biosaka. Kami melakukan demonstrasi langsung Bersama kelompok Wanita tani yang
ada di Jorong Pandan Gadang. Selain itu penyuluhan ini berguna untuk menambah pengetahuan untuk
petani terkait masih adanya pupuk dan pelindung dari hama dan penyakit yang masih alami dan tidak
merusak lingkungan. Selain itu pembuatan biosaka ini tidak membutuhkan biaya sedikitpun karena bahan
dari biosaka ini masi dedaunan yang ada di sekitar pertanian.
3 KESIMPULAN
Beberapa petani sudah mengetahui mengenai Biosaka ini. Namun masih banyak petani yang belum paham
terkait penggunaan dedauanan sebagai alternaitif untuk menghindari penggunaan pestisida. bagi pertanian.
Bisoaka yang berbahan dedauanan dari lahan pertanian Masyarakat ini, bisa menjadi sangat bermanfaat jika
kita mengetahui cara pembuatan dan pengolahannya. Pengadaan Sosialisasi ini juga membantu mengurngi
kerusakan lingkungan dari penggunaan bahan kimia yang berlebihan.

4 SARAN

KKN KU ASYIK & KEREN 2024


Masyarakat sebaiknya mencoba mengaplikasikan bisoaka ini untuk melindungi dari
hama dan penyakit, dan menjadi pupuk organic yang bagus untuk lingkungan
pertaniaannya, hal ini di lakukan untuk mengurangi penggunaan kimia pestisida di
pertaniaanya.

5 DATA
Sebutkan dalam bentuk angka, data-data penting terkait pelaksanaan dan hasil kegiatan yaitu sbb:
a. Jumlah peserta : 9 orang anggota KWT (Kelompok Wanita Tani)
b. Jumlah biaya jika ada : -
c. Lama kegiatan : kegiatan dilaksanakan selama 1 hari pada Senin, 05 Februari 2024
d. Jumlah panitia : 5 orang
Ketua : Vanesa Amanatul Ma’wa
Anggota : 1. Indah Syahrani Putri Ardita
2. Maesy Chairunnisa
3. Hanna Divany Putria Zoelky
4. Sherli Febiola

Padang, 11 Februari 2024


Mahasiswa,

Hanna Divany Putria Zoelky

KKN KU ASYIK & KEREN 2024


KKN KU ASYIK & KEREN 2024

Anda mungkin juga menyukai