Anda di halaman 1dari 9

Kelompok 3 :

Mardiana Risdi – 1504620054


Zanita Tasyalia Fitri – 1504620061
Budi Utami Kusuma Wardani – 1504620094
Mortalitas
Kematian Dalam Rahim Kematian Luar Rahim

• Abortus • Neo-natal death


• Immatur • Lahir Mati
• Prematur • Post Neo-natal
• Infant Death
Indikator Mortalitas

01 02
Tingkat Kematian Kasar Tingkat Kematian
(Crude Death Rate) Menurut Umur (Age
Σ𝐷
𝐶𝐷𝑅 = 𝑃 𝑡𝑒𝑛𝑔𝑎ℎ 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛 × 𝑘 Specific Death Rate)
𝐷𝑥
𝐴𝑆𝐷𝑅𝑥 = 𝑃𝑥 𝑡𝑒𝑛𝑔𝑎ℎ 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛 × 𝑘

03 04
Tingkat Kematian Bayi Tingkat Kematian Ibu
(Infant Mortality Rate) (Maternal Mortality
𝐼𝑀𝑅 =
Σ𝐷0
×𝑘 Rate)
Σ𝐵 𝛴𝐾𝐼
𝐴𝐾𝐼 = ×𝑘
𝛴𝐵
Faktor yang Mempengaruhi Mortalitas

Faktor Langsung Faktor Tidak Langsung


• Umur • Tekanan, baik perkawinan
• Jenis kelamin psikis maupun • Kedudukan
• Penyakit. fisik sosial-
• Kedudukan ekonomi
dalam

Faktor Promortalitas Faktor Antimortalitas

• Tingginya tingkat
• Rendahnya kesadaran akan kesadaran akan pentingnya
pentingnya kesehatan. kesehatan
• Sarana kesehatan yang • Lingkungan yang bersih
kurang memadai. dan teratur
• Bencana alam. • Fasilitas kesehatan yang
• Peperangan. memadai
Tingkat Kematian Ibu di Indonesia
- Pada 2015, BKKBN mengungkapkan bahwa Indonesia memiliki
tingkat AKI yang tinggi, yakni 305 per 100.000 kelahiran hidup
berdasarkan hasil Survei Penduduk Antar Sensus (SUPAS) yang
dilakukan BPS.

- Pada 2017, rasio menurun menjadi 177 kematian per 100.000


kelahiran hidup. Walupun menurun Indonesia menduduki posisi
ketiga AKI tertinggi diantara negara-negara di ASEAN.
Upaya dalam menekan AKI yang juga merupakan
pilar utama dalam konsep safe motherhood, yaitu:

1. Keluarga Berencana
2. Perawatan Antenatal
3. Perawatan Persalinan
4. Perawatan Postnatal
5. Kontrol IMS, HIV dan AIDS
Upaya pemerintah dan pemangku kebijakan dalam menekan
mortalitas, antara lain:

1. Meningkatkan status kesehatan dan gizi ibu dan anak


2. Meningkatkan pengendalian penyakit
3. Meningkatkan akses dan mutu pelayanan kesehatan dasar dan
rujukan terutama di daerah terpencil, tertinggal, dan
perbatasan
4. Meningkatkan cakupan pelayanan kesehatan universal
Memenuhi kebutuhan tenaga kesehatan, obat, dan vaksin
5. Meningkatkan responsivitas sistem kesehatan.
Pengaruh Mortalitas Terhadap Dinamika Penduduk
Merujuk pada teori Malthusian (1948), dijelaskan
bahwa pertumbuhan penduduk dapat dibatasi dengan
positive checks yang merupakan pengurangan
penduduk melalui proses kematian.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai