Anda di halaman 1dari 1

MOTIVATION LETTER

Duta Inspirasi Indonesia Batch 12


3 Bulan Mengabdi, Selamanya Menginspirasi

Mohammad Azrul Nawawi


Universitas Negeri Surabaya
Tulungagung | Jawa Timur | 085607909737 | azrul.b2.2022@gmail.com

Sebagai seorang anak muda yang mampunyai tekad dan sedang


mencari jati dirinya tentunya saya Mohammad Azrul Nawawi tidak
hanya diam saja tanpa bergerak untuk mencari serta
mengembangkan potensi pada diri saya . Alasan saya mendaftar
di Duta Inspirasi Indonesia yang paling utama yaitu untuk
membanggakan orang tua saya untuk membalas segala bentuk
perjuangan beliau kepada saya dan sebelum mendaftar tentunya
saya sudah mencari informasi terkait Duta Inspirasi Indonesia.
yang dimana program yang diberikan sangat mendukung untuk
anak muda seperti saya ,juga dapat menjadi wadah untuk anak
muda anak muda yang mempunyai potensi pada program ini, juga
bisa menginspirasi generasi muda di Indonesia tentunya menjadi
suatu kehormatan bagi saya , dengan Amanah tersebut saya akan
berkontribusi penuh dalam kegiatan yang diadakan Duta Inspirasi
Indonesia melalu Program TYMPL yang saya pilih yaitu melalui Millenials Menginspirasi
dengan media sosial khusunya Instagram, saya bisa lebih mudah untuk memberikan
informasi terkait hal hal tentang Duta Inspirasi Indonesia karena banyak anak muda
milenial yang menggunakan instagram serta informasi dan berita yang disebarkan
melalui media social dapat dengan cepat dan pesat. Mengapa saya pantas menjadi
bagian dari Duta Inspirasi Indonesia ,karena saya memiliki potensi untuk ikut serta dalam
membranding serta menginspirasi generasi muda indonesaia serta masyarakat
umumnya . Bersama Duta Inspirasi Indonesia 3 Bulan Mengabdi , Selamanya
Menginspirasi.

Anda mungkin juga menyukai