Anda di halaman 1dari 10

Diferensiasi Dalam Pembelajaran

Membuat Lingkungan Fisik Kaya Teks Di Kelas

OLEH : DENA APRILIANI,S.Pd


SMPN 3 Saguling
Pengertian Lingkungan
Kaya Teks
Lingkungan kaya teks di lingkungan

sekolah dasar dimaksudkan agar siswa

terbiasa membaca dan mengkaji apa

yang ada disekitarnya. Teks-teks yang

sengaja dikondisikan agar siswa dapat

membaca yang berisi motivasi, berita,

gambar, dll.
Lingkungan Kaya Teks

DIMAKSUDKAN AGAR SISWA TERBIASA


MEMBACA DAN MENGKAJI APA YANG ADA
DISEKITARNYA. TEKS YANG SENGAJA
DIKONDISIKAN AGAR SISWA DAPAT
MEMBACA MENGENAI MOTIVASI, BERITA,
GAMBAR DLL.
AREA YANG DIMANFAATKAN YAITU
AREA YANG DIMANFAATKAN
YAITU
1. Bagian belakang Kelas :
Dimanfaatkan untuk pohon
literasi
2. Setiap sudut Kelas :
Dimanfaatkan untuk area baca
Fungsi Lingkungan Kaya Teks di Kelas 7A
1. menyiapkan teks cetak berbagai tujuan.
2. membantu siswa mengembangkan penulisan huruf, kata kalimat
3. Mendorong interaksi antara siswa dan guru dengan cara menciptakan
karya tulis bersama.
4. Membangun imajinasi siswa ketika mengungkapkan buah
pemikiran,perasaan dan pengalaman dalam bentuk tulisan
5. Memperindah kelas agar nyaman untuk belajar
DOKUMENTASI
DOKUMENTASI KEGIATAN KAYA
TEKS
KEGIATAN KAYA TEKS
UMPAN BALIK SISWA
REFLEKSI

Pembelajaran yang saya Yang perlu ditingkatkan yaitu saya Rencana saya kedepan
dapatkan yaitu
harus bisa mengksplorasi kemampuan akan lebih mengaitkan
mengembangkan lingkungan
saya dan juga memotivasi siswa-siswi siswa untuk membuat
kaya teks di sekolah saya
agar dapat membuat karya tulis kegiatan tulisan bahkan
SMPN 3 Saguling Khususnya
ilmiah, cerita dan karya yang bisa di bukan siswa saja tetapi
kelas perwalian saya itu
sangat bermanfaat bagi siswa ikut sertakan dalam lomba bukan berkolaborasi bersama
siswi dan juga bagi keindahan hanya sekedar pajangan. dengan rekan sejawat
penataan kelas itu sendiri.
Thank You
for watching
“AKSI NYATA”

Anda mungkin juga menyukai