Anda di halaman 1dari 12

Hukum Perlindungan Anak

Hana Krisnamurti, S.H.,M.H


Pertemuan 1
Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini membahas tentang pengertian,


ruang lingkup, tujuan perlindungan anak, sumber-
sumber hukum terkait HPA, Asas-asas dan prinsip
perlindungan anak, pengertian anak dari berbagai
peraturan perundang-undangan, hak-hak anak
dalam berbagai instrumen nasional dan
internasional, perlindungan anak dalam berbagai
peraturan perundang-undangan, pengaturan
tentang Restorative Justice dan Diversi
Capaian Pembelajaran
Mahasiswa mampu menjelaskan tentang pengertian,
ruang lingkup, tujuan perlindungan anak, sumber-
sumber hukum terkait Perlindungan Anak, Asasasas
dan prinsip perlindungan anak, Pengertian anak dari
berbagai peraturan perundang-undangan, hak-hak
anak dalam berbagai instrumen nasional dan
internasional, Penyelenggaraan Hak Anak,
Perlindungan anakdalam berbagai peraturan
perundang-undangan, Pengaturan tentang Restorative
Justice dan Diversi serta memiliki kemampuan
mengenali, memahami, dan menganalisis persoalan
hukum perlindungan anak, serta mampu memberikan
alternatif pemecahan masalah hukum perlindungan
anak di masyarakat.
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Pertemuan I Kontrak Perkuliahan, Deskripsi Mata kuliah, Rencana


Pembelajaran

Pengertian Hukum Pidana Anak & Ruang Lingkup Hukum


Pertemuan II
Pidana Anak

Tujuan Perlindungan Anak, Sumber-sumber Hukum


Pertemuan III
Perlindungan Anak

Pertemuan IV Asas-asas dan prinsip perlindungan anak


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Pertemuan V Pengertian Anak dan Hak-hak Anak

Pertemuan VI Penyelenggaraan Perlindungan Anak

Pertemuan VII Discussion Task & Evaluasi Pra UTS

Pertemuan VIII Ujian Tengah Semester


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Perlindungan Anak Dalam UU Perlindungan Anak


Pertemuan IX
(UU Nomor 35 Tahun 2014)

Perlindungan Anak dlm UU Sistem Peradilan Pidana Anak


Pertemuan X
(UU Nomor 11 Tahun 2012)

Perlindungan Anak Dalam UU Pengadilan HAM


Pertemuan XI
(UU Nomor 26 Tahun 2000)

Pertemuan XII Perlindungan anak Dalam UU Tindak Pidana Perdagangan


Orang (UU No.21 Tahun 2007)
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Perlindungan Anak Dalam UU KDRT


Pertemuan XIII
(UU Nomor 23 Tahun 2004)

Pertemuan XIV Restorative Justice & Diversi

Pertemuan XV Discussion Task & Evaluasi Pra UAS

Pertemuan XVI Ujian Akhir Semester


Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai