Anda di halaman 1dari 18

Teori Kejuruan 2

syafiahmm21@smkn1mirisragen.sch.id Ganti akun

Draf disimpan

Alamat email Anda akan direkam saat formulir ini dikirimkan

Soal Pilihan Ganda MM

Teori Kejuruan Multimedia

Saat belajar fotografi tak cukup hanya dengan praktek pengambilan gambar dan
dapat menghasilkan gambar yang menarik saja. Tetapi alangkah baiknya kita juga
memiliki pengetahuan tentang seluk beluknya. Fotografi sendiri merupakan bagian
dari seni, karena dalam fotografi terdapat teknik ...

melukis dengan cat

lukisan bercahaya

melukis dengan cahaya

lukisan teknologi

gambar bercahaya

Batalkan pilihan
Istilah fotografi awal mulanya bukan berasal dari bahasa Indonesia. Photos yang
berarti cahaya merupakan asal kata dari bahasa ...

Perancis

Romawi

China

Yunani

Inggris

Batalkan pilihan

Kita sangat familiar dengan jenis kamera DSLR, yang merupakan salah satu
kamera yang biasa digunakan untuk praktek fotografi di Kompetensi Keahlian
Multimedia SMKN 1 Miri. DSLR merupakan singkatan dari ...

Digital Single Lens Reflect

Digital Self Lens Reflect

Digital Sound Lens Reflect

Digital Service Lens Reflect

Digital Single Lens Reflector

Batalkan pilihan
Kamera yang mengunakan sistem cahaya yang langsung masuk ke dalam kamera,
adalah kamera jenis …

Kamera SLR

Kamera Saku

Kamera Twin Lens

Kamera Analog

Kamera Prosumer

Batalkan pilihan

Saat sedang memotret untuk memantulkan cahaya ke objek, kita dapat


menggunakan alat bantu yang bernama reflector. Alat yang dapat digunakan
sebagai reflector saat pemotretan dibawah ini, kecuali …

Kain warna perak

Kertas mengkilap

Kain warna putih

Styrofoam

Kain warna hitam

Batalkan pilihan
Saat memotret, objek yang akan diambil gambarnya dapat dilihat di bagian kamera
yang disebut …

Lensa

Shutter speed

Flash button

View finder

Menu

Batalkan pilihan

Alat bantu penopang/penyangga kamera ada bermacam-macam namanya.


Perbedaan Tripod dan Monopod terletak pada …

Jumlah kaki penyangganya

Kegunaannya

Penggunaannya

Hasil gambarnya

Fokusnya

Batalkan pilihan
Titi adalah nama dari kucing Arfa. Ditengah kebosanannya yang tak bisa bermain
dengan teman-teman sebaya dan sekolah lantaran pandemi covid-19, dia
meminjam handphone ibunya untuk memotret kucing kesayangannya. Hasil foto
Arfa sebagai berikut:

Size shoot yang digunakan Arfa untuk memotret Titi adalah ...

Medium Shoot

Full Shoot

Close Up

Extrame Close Up

Long Shoot

Batalkan pilihan
Sudut pandang dalam pemotretan dengan kedudukan pemotret lebih rendah dari
obyek yang akan menghasilkan gambar seolah-olah lebih tinggi dari aslinya dan
terkesan dominan, biasa disebut ...

high angle

normal angle

low angle

bird eye

eye level

Batalkan pilihan

Perhatikan gambar berikut.

Dogi adalah nama dari si model foto tersebut. Angle camera yang digunakan untuk
memotret Dogi adalah ...

eye level

high angle

bird eye

low angle

normal angle

Batalkan pilihan
Pencahayaan dalam fotografi memiliki peranan yang sangat penting untuk dapat
menghasilkan gambar sesuai dengan yang ditargetkan. Jenis Pencahayaan yang
digunakan dalam fotografi dan berasal dari alam disebut dengan ...

nail light

cahaya lampu

cahaya alami

cahaya pelita

candle light

Batalkan pilihan

Istilah penting dalam pencahayaan fotografi adalah Three Point Lighting terdiri dari
...

key light, rim light, down light

key light, fill light, back light

side light, top light, down light

key light, hair light, back light

fill light, side light, back light

Batalkan pilihan
Perhatikan hasil foto berikut.

Momen Sholat Ied bagi umat muslim di seluruh dunia adalah momen yang sangat
membahagiakan. Tak luput para Journalist mengabadikannya untuk menghasilkan
foto yang menarik dan melaporkannya dalam bentuk berita. Teknik fotografi yang
digunakan untuk memberikan ruang tajam pada objek tertentu seperti pada
gambar adalah ...

DOF Sempit

Zooming

Freeze

Panning

Blurring

Batalkan pilihan
Perhatikan hasil foto berikut.

Kebiasaan orang untuk selalu mengexpose diri memang sering dijumpai dalam
dunia medsos terutama dengan model update status. Setiap hal yang dilakukan
orangpun akan menjadi hal yang menarik untuk dipamerkan dan diperbincangkan.
Sepertihalnya foto di atas. Teknik fotografi yang digunakan untuk menampilkan
seolah-olah kekuatan kecepatan berkendara sepeda ontel adalah ...

Low speed

Levitasi

High spped

Siluet

Panning

Batalkan pilihan
Tak jarang media sosial seperti Instagram digunakan untuk ajang pamer foto
koleksi yang dimiliki. Foto diri, foto kegiatan, foto hasil karya bahkan foto produk
untuk mempromosikan jualan online. Salah satu hal yang perlu diperhatikan agar
dapat menghasilkan gambar foto yang menarik adalah ...

Objek foto yang berkelas

Komposisi foto yang menarik

HP yang canggih

Fotografer yang handal

Camera yang bagus

Batalkan pilihan
Analisalah foto berikut.

Trend memotret dengan teknik DOF sempit untuk menampilkan keindahan objek
berupa bunga memang tak dipungkiri. Seorang fotografer sangatlah jeli untuk
dapat menampilkan komposisi gambar yang menarik bahkan objek yang biasa saja
tampak lebih memukau dari aslinya. Dari hasil kesimpulan analisa komposisi yang
ditangkap foto di atas adalah ...

Fotografer memiliki lensa makro yang canggih sehingga dapat menghasilkan foto
DOF.

Objek yang menarik dapat menjadikan hasil foto yang menarik pula.

Fotografer memanfaatkan komposisi warna kontras yang sangat menarik sehingga


objek bidikan dengan teknik DOF sangat terlihat jelas.

Kamera yang bagus dan berkualitas sangat mempengaruhi keindahan hasil bidikan.

Semua keindahan alam adalah anugrah dari Tuhan sehingga tinggal difoto dan
hasilnya langsung bagus.

Batalkan pilihan
Di bawah ini merupakan hal-hal yang menentukannya baik tidaknya hasil
foto, kecuali ...

Seorang fotografer harus pandai mengambil sudut pengambilan gambar.

Seorang fotografer harus memiliki jam terbang yang tinggi.

Seorang fotografer harus pandai menentukan komposisi gambar

Sebuah karya seni fotografi identik dengan moment atau kejadian.

Seorang fotografer harus memiliki kamera yang bagus dan canggih.

Batalkan pilihan

Berikut ini akibat dari semakin rendahnya shutter speed yang kita gunakan saat
pengambilan gambar, kecuali …

Foto goyang

Foto blur

Kamera goyah

Kamera rusak

Foto tidak tajam

Batalkan pilihan
Foto yang menarik dapat dihasilkan dengan model pengambilan gambar yang tak
terduga. Salah satunya adalah jenis foto yang diambil secara sembunyi-sembunyi
dikenal dengan istilah ...

Foto candit

Foto journalistic

Foto landscape

Foto human interest

Foto esai

Batalkan pilihan

Perhatikan langkah kerja berikut !

1. Siapkan objek yang akan difoto, pilihlah objek yang menarik.

2. Posisikan objek tersebut dengan baik.

3. Posisikan kamera HP berada menyentuh tanah, benar-benar dari bawah objek.


Apabila diperlukan, balik posisi HP agar kamera benar-benar meyentuh tanah.

4. Ambil gambar, pastikan fokusnya tepat.


Berikut adalah teknik untuk pengambilan gambar ....

Bird eye view

High angle

Eye level

Low angle

Frog eye

Batalkan pilihan
Kategori desain gafis yang memuat layout buku, majalah, leaflet, brosur, dan
publisitas sejenis adalah ...

Film

Identifikasi

Desain produk

Web desain

Printing

Batalkan pilihan

Secara teknik, bitmaps disebut juga gambar ...

Raster

Gradient

Grafir

Simetris

Solid

Batalkan pilihan

Kepanjangan dari warna CMYK adalah ...

Cian Maroon Yellow blacK

Cyan Milk Yellow bacK

Cyan Magenta Yellow Key/blacK

Cyan Mango Yellow Key

Cian Merah Yellow blacK

Batalkan pilihan
Gambar yang tersusun dari kurva atau tersusun dengan perhitungan matematis
disebut ...

Foto

Vektor

Raster

Text

Bitmaps

Batalkan pilihan

Yang termasuk aplikasi pengolah gambar vektor adalah ...

Corel Draw dan Ulead

Adobe Flash dan Adobe Animate

Corel Draw dan Adobe Ilustrator

Adobe photoshop dan Adobe Ilustrator

Adobe Premiere dan Adobe After Effect

Batalkan pilihan

Rectangle Tool berfungsi untuk...

Membuat garis lurus

Membuat segitiga atau segibanyak

Membuat gambar spiral

Membuat lingkaran atau Elips

Membuat persegi atau persegi panjang

Batalkan pilihan
Perhatikan gambar di bawah ini!

Penggabungan dua objek seperti ditunjukkan pada gambar di atas menggunakan


perintah ...

Intersect

Trim

Weld

Back minus front

Simplify

Batalkan pilihan
Banyak aplikasi yang dapat digunakan untuk perancangan desain, salah satunya
CorelDRAW adalah aplikasi yang digunakan untuk ...

Aplikasi Membuat animasi Flash

Aplikasi Browser Internet

Aplikasi Membuat Program

Aplikasi Editor grafik vector

Aplikasi Berhitung

Batalkan pilihan

Tombol pada keyboard atau shortcut untuk membuat lembar kerja baru pada
corelDRAW adalah ...

Ctrl+R

Ctrl+O

Ctrl+Z

Ctrl+X

Ctrl+N

Batalkan pilihan
Bagaimana cara mengexport gambar corelDRAW ...

File > Export

File > Exit

File > Save

File > Import

File > Print

Batalkan pilihan

Kembali Kirim Kosongkan formulir

Jangan pernah mengirimkan sandi melalui Google Formulir.

Formulir ini dibuat dalam SMKN 1 MIRI. Laporkan Penyalahgunaan

Formulir

Anda mungkin juga menyukai