Anda di halaman 1dari 2

Quiz Ke 2 Kimia Organik 1

13 Maret 2024

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan jelas.

1. Gambarkan, termasuk stereokimianya, produk dari reaksi di bawah ini,

+ CH3OH
Cl

2. Urutkan alkil halida di bawah ini berdasarkan meningkatnya reaktivitas pada reaksi
E2.

Br Br
A). Br

Cl
B). Cl
Cl

3. Perkirakan produk mayoritas dari reaksi E2 di bawah ini.

-
OCH2CH3

Cl

4. Alkena yang seperti apa yang akan terbentuk dari reaksi E1 di bawah ini? Tunjukkan
yang akan menjadi produk mayor.

I
Cl
a. b.

5. Gambarkan mekanisme dan produk dari reaksi SN1 dan E1 pada reaksi (CH3)3CBr
dengan H2O.

6. Gambarkan alkena yang terbentuk dari reaksi E2 pada alkil halida di bawah ini.

-
a. OH b. -
OH
Cl Cl

Anda mungkin juga menyukai