Anda di halaman 1dari 3

SCRIB KOMUNIKASI TERAPUETIK

PADA PASIEN YANG MUDAH MARAH REWEL


DAN COMPLAIN AKIBAT KERIBUTAN PASIEN
LAIN
Tugas ini disusun untuk memenuhi mata kuliah Kebutuhan dasar
keperawatan
Dosen pengampu: Ns.Vera veriyallis S.Kep .M.kep

Di susun oleh :
Muhammad thalif bahtiar 23011095
Cristien Adelia Saputri 23011075
Fenny Saputri lirung 23011080
Zahwa Hepta Febrianti 23011120
Indah Puspita Rini 23011085
Mawar ridza sasmita 23011091
Yovita puji Indriani Ping 23011118
Angel putri amelia 23011061

1
PROGRAM STUDI S1 ILMU KEPERAWATAN INSTITUT
TEKNOLOGI KESEHATAN DAN SAINS WIYATA HUSADA
SAMARINDA
2023/2024

DOSEN PENGAMPU :Ns.Vera veriyallis S.Kep M.kep


PEMBACA NASKAH: Zahwa Hepta Febrianti
PERAWAT 1 :Fenny saputri lirung
PERAWAT 2: Yovita Puji Indiriani Ping
PASIEN 1 :Mawar Ridza Sasmita
SUAMI PASIEN 1 :Muhammad thalif bahtiar
PASIEN 2 :Angel Putri amelin
ADIK PASIEN 2 :Cristien Adelia Saputri
KELUARGA PASIEN 2 :Indah Puspita Rini

Naskah:
Di Rumah Sakit HARAPAN BANGSA, terdapat 2 pasien dalam ruangan yang tengah menjalani
proses perawatan .Pasien 1 seorang wanita berumur 35 tahun dengan diagnosa Hipertensi yang sudah
dialami sejak satu tahun terakhir. Pasien 1 bisa berada disituasi yang banyak menimbulkan kegaduhan
serta keributan. Sedangkan pasien 2 juga seorang wanita berumur 34 tahun dengan diagnosa DBD
( Demam Berdarah ), yang menyebabkan kedua pasien harus mendapatkan perawatan secara intensif
di Rumah Sakit. di suatu pagi hari , ada dua orang perawat muda yang sedang berdinas pukul 9-12
siang, ingin melakukan pemeriksaan rutin TTV ( Tanda-Tanda Vital ) kepada kedua pasien diruangan
tersebut setelah memasuki ruangan , kedua perawat mengunjungi pasien 1 terlebih
dahulu ,dikarenakan perawat melihat bahwa pasien 2 sedang kedatangan keluarga yang sedang
menjengukpasien tersebut, ketika kedua perawat mengunjungi pasien 1 dan pemeriksaan rutin
TTV( Tanda-Tanda Vital ) ,Pasien 1 mengutarakan beberapa keluhan nya terhadap pasien 2
kepadaperawat. Seperti pasien 2 yang selalu menimbulkan kegaduhan akibat banyak keluarga
yangmenjenguk serta keluarga yang menjenguk pasien 2 kadang tidak melihat jam membesuk
sehingga membuat pasien 1 sangat terganggu dan terlihat marah.

2
3

Anda mungkin juga menyukai