Anda di halaman 1dari 2

DAFTAR TILIK MONITORING POSYANDU

Nama : Sri Wulandari

NO URAIAN KETERSEDIAAN
ADA TIDAK KET
SDM DAN SARANA
1 Penanggung jawab posyandu
2 Kader Posyandu
3 Timbangan dewasa injak digital
4 Timbangan bayi
5 Stadiometer
6 Infantometer
7 Pita Lila
8 Pengukur Lingkar kepala
9 Meja
10 Kursi
11 Buku Bantu Kader
12 Buku register bayi balita
13 Poster
14 Tenaga TPG
15 Tenaga Promkes Puskesmas
16 Bidan desa
17 Vitamin A
KEBERLANGSUNGAN PROGRAM
1 Pelaksanaan Kegiatan Posyandu tiap bulan
2 Kelengkapan kader
3 Pelaksanaan apakah sesuai dengan 5 langkah
4 Monitoring program oleh puskesmas
KETRAMPILAN KADER
1 Kader pernah dilatih pemantauan tumbuh kembang
2 Kader pernah dilakukan refreshing pelaksanaan posyandu
3 Kader memiliki 25 ketrampilan dasar posyandu
4
EVALUASI

a. Buatlah daftar data dan informasi yang diperlukan dan sumber dari data dan
informasi tersebut dapat diperoleh. Berikan juga uraian mengenai hal- hal
yang memudahkan dan menyulitkan dalam memperoleh data dan informasi
tersebut.
Daftar dan informasi sebagai berikut di Puskesmas Cipta Indah sebagai berikut :

D/S = 80 %

N/D = 90 %

Hal hal yang memudahkan dalam pencapaian target tersebut dikarenakan semua
kader posyandu mampu dan trampil dalam menimbang berat badan, mampu
memplotkan hasil penimbangan ke dalam buku KIA/KMS dan menentukan status
pertumbuhan balita berdasarkan buku KIA/KMS serta terbentuk kelompok dasa
wisma untuk membantu meningkatkan kehadiran sasaran.

Anda mungkin juga menyukai