Anda di halaman 1dari 12

Selamat Datang....

Lingkungan Sebagai Pembekalan Bahan


Akar yang Pendalaman Iman APP
Mendewasakan Tahun 2020
Paroki Keuskupan Surabaya
Wisma Betlehem-Pohsarang,
Sabtu-Minggu;
1-2 Februari 2020
Agenda Kita
Pendalaman 01 Pembuka
Iman APP
02 Pengantar Proses

03 Ber-APP dalam Kelompok

04 Catatan Teknis Pelaksanaan


2 Pertanyaan Mendasar:
Lingkungan Sebagai Akar
Yang Mendewasakan Paroki
.

Mengapa ber-APP?
01 Darimana Tema APP Th. 2020
ini? à Rm. Louis
Apa, Mengapa dan Bagaimana
02
Tema APP Th. 2020 ini ? àRm. Kudo
AKSI PUASA PEMBANGUNAN
Dasar APP adalah pertobatan,
yaitu pengarahan diri kepada Allah
dan ikut serta membangun
Kerajaan-Nya.
Wujud sikap tobat itu bermacam-
macam dan semestinya terkait
dengan keadilan dan perdamaian
dalam hidup menggereja
Sikap tersebut hendaknya
mengarahkan manusia untuk
mengarahkan diri pada seruan
Yesaya 58:6-7
“…membuka belenggu-belenggu
kelaliman, dan melepaskan tali-tali kuk,
supaya engkau memerdekakan orang
yang teraniaya dan mematahkan setiap
kuk, supaya engkau memecah-mecahkan
rotimu bagi orang yang lapar dan
membawa ke rumahmu orang miskin
yang tak punya rumah, dan apabila
engkau melihat orang telanjang, supaya
engkau memberi dia pakaian dan tidak
menyembunyikan diri terhadap
saudaramu sendiri! (Yes 58: 6-7). Itulah
puasa yang dikehendaki Allah, yang telah
PERTOBATAN APP diimplementasikan oleh Gereja Katolik
Indonesia menjadi APP.
Dengan demikian, APP menjadi
persembahan kepada Tuhan
untuk keselamatan manusia.
Inilah amanat perutusan para
pengikut Kristus yang menghayati
semangat pertobatan, yaitu
senantiasa pengarahan diri
APP kepada Allah dan ikut serta
membangun Kerajaan-Nya
sebagai hakekat dan perutusan
Gereja Umat Allah
(bdk. Lumen Gentium art.1).
PERSEKUTUAN MURID-MURID KRISTUS YANG
SEMAKIN DEWASA DALAM IMAN, GUYUB,
PENUH PELAYANAN DAN MISSIONER

DALAMSEMANGATARDAS-MENDEWASAKAN
PAROKI - BERAKARLINGKUNGAN
- HADIRDI TENGAH MASYARAKAT
Bagaimanadiimplementasikandalam Formatioberjenjang:
Anak Remaja OMK Dewasa Lansia
[Diffabel ]
Personal Keluarga Lingkungan Paroki Masyarakat
MENGENALI
HASIL MUPAS

Gereja Katolik
Keuskupan Surabaya
Sebagai Persekutuan
Murid-murid Kristus
yang semakin dewasa
dalam iman, guyub,
penuh pelayanan dan
Misioner.
Misioner
Guyub dan
pelayanan
Kedewasaan
persekutuan Iman

kemuridan
2021-2022 2023-2024 2025-2026 2027-2028 2029-2030

Berlingkungan berparoki BERMASYARAKAT


Pribadi Keluarga Lingkungan
Tahun 2020
Tema :
Sasaran:
PERTOBATAN BERSAMA
Insan Pastoral, MURID KRISTUS
Seluruh umat
Tujuan: Nilai:
Bergerak Bersama, “Eclesia Semper
sehati-sepikir Reformanda”

Konteks Tantangan:
Instrumen:
BAHAN APP 2020:
ARDAS
HIDUP ber-
Lingkungan Sebagai Akar
LINGKUNGAN
yang Mendewasakan Paroki 2 0 2 0
Pertobatan bisa dikatakan
sebagai perubahan pikiran yang
menghasilkan perubahan tingkah
laku...
Saya berharap kepada semua
Pastor serta pelayan pastoral
dengan semangat rendah hati
untuk terus menerus belajar serta
membuka hati dalam perubahan
pola pastoral berbasis lingkungan

Surat Gembala ARDAS 2020


Mengenali –
Memahami Hasil
MUPAS dan
Menyadari Kembali
PENTINGNYA
Lingkungan (Stasi)
Sebagai Cara Hidup
Menggereja untuk
Mendewasakan
Paroki

Anda mungkin juga menyukai