Anda di halaman 1dari 28

UJI KOMPETENSI PENDIDIK PAUD

APA, MENGAPA & BAGAIMANA


POIN PEMBAHASAN

1 2 3 4
Selayang pandang tentang
Materi Uji Mekanisme Penentuan
Uji Kompetensi Kompetensi Pelaksanaan Kelulusan
Uji Kompetensi Uji Kompetensi
1
Selayang pandang
tentang
Uji Kompetensi Pendidik PAUD
Mengapa

Bagaima
Apa
na
Uji
Kompeten
si

?
Apa yang dimaksud
dengan
UJI KOMPETENSI ?
PENGERTIAN
UJI KOMPETENSI PENDIDIK PAUD
Uji Kompetensi Pendidik PAUD adalah proses
pengujian dan penilaian yang dilakukan oleh
penguji uji kompetensi pendidik PAUD untuk
mengukur tingkat pencapaian kompetensi hasil
belajar pendidik PAUD pada pelatihan, kursus,
serta warga masyarakat yang belajar mandiri
sebagai guru pendamping muda (jenjang III
KKNI) dan guru pendamping (jenjang IV KKNI)
Apa yang menjadi
dasar hukum
UJI KOMPETENSI ?
UJI KOMPETENSI
Dasar hukum

• UU No 20 Th 2003, Pasal 61 ayat 3


Sertifikat kompetensi diberikan oleh penyelenggara
pendidikan dan lembaga pelatihan kepada peserta
didik dan warga masyarakat sebagai pengakuan
terhadap kompetensi untuk melakukan pekerjaan
tertentu setelah lulus uji kompetensi yg
diselenggarakan oleh satuan pendidikan yang
terakreditasi atau lembaga sertifikasi.
UJI KOMPETENSI
Dasar hukum

• PP no 19 Th 2005, pasal 89 ayat 5


Sertifikat kompetensi diterbitkan oleh satuan pendidikan
yang terakreditasi atau lembaga sertifikasi mandiri yang
dibentuk oleh organisasi profesi yang diakui Pemerintah
sebagai tanda bahwa peserta didik yang bersangkutan
telah lulus uji kompetensi
Permen No 70 tahun 2008:
uji kompetensi bagi peserta didik kursus dan pelatihan
serta warga masyarakat yang belajar mandiri
Mengapa
harus mengikuti
Uji Kompetensi
dan
Apa Manfaatnya ?
Mengapa harus melakukan
uji kompetensi ?
KOMPETENSI SESEORANG BISA
DIAKUI
MELALUI PEMBUKTIAAN
SECARA PERBUATAN
DAN HAL TERSEBUT
BISA DILAKUKAN MELALUI
UJI KOMPETENSI
Manfaat Uji Kompetensi
• Proses uji kompetensi ini dimaksudkan untuk
memperoleh tenaga pendidik yang kompeten sehingga
pendidik PAUD dapat melakukan tugas dan tanggung
jawabnya secara profesional untuk mendidik anak agar
dapat mencapai tahapan perkembangannya secara
optimal dan maksimal.
• Melalui uji kompetensi, tenaga pendidik akan
memperoleh sertifikat kompetensi yang merupakan
bukti otentik terhadap kompetensi yang dimilikinya.
• Pengakuan Rekoqnisi Pembelajaran Lampau (RPL) untuk
melanjutkan pendidikan ke jenjang lebih tinggi.
2
Materi Uji Kompetensi
Pendidik PAUD
STANDAR
KOMPETENSI

UNIT
KOMPETENSI
ELEMEN
KOMPETENSI

INDIKATOR
KOMPETENSI
Materi Uji
Kompetensi
1. Sikap dan Tata
Nilai

2. Kemampuan Di
5. Kewirausahaan Bidang Kerja
SKL
Pendidik
PAUD
Jenjang 3

4. Hak dan 3. Pengetahuan


Tanggung Jawab Yang Dikuasai
Dasar untuk UJI
TEORI

UK 11 s.d. 16
(Pengetahuan
Yang Dikuasai)
UK 11 Konsep UK 12 Prosedur UK 13 Konsep dan
Pertumbuhan dan asesmen pertumbuhan prosedur pengasuhan
perkembangan anak dan perkembangan dan perawatan anak
usia dini. anak. usia dini.

UK 16 Pengetahuan
UK 14 Pengetahuan UK 15 Pengetahuan tentang stimulasi
tentang alat, bahan dan tentang layanan dasar
pertumbuhan dan
sumber belajar untuk keselamatan dan perkembangan anak
menstimulasi tumbuh perlindungan anak usia melalui kegiatan
kembang anak. dini.
bermain.
Dasar untuk
DIWARNAI
UJI PRAKTEK
DENGAN UK
PENGETAHUAN
YANG DIKUASAI
UK 7 s.d. 10 DAN UK SIKAP &
(Kemampuan Di TATA NILAI
Bidang Kerja)
UK UJI PRAKTEK
UK 7 UK 9
Melakukan pengasuhan Melakukan tindakan
dan perawatan anak di perlindungan dan
bawah pengawasan guru keselamatan di bawah
dan guru pendamping. pengawasan guru dan guru
pendamping.
UK 8
UK 10
Melakukan tindakan
Melakukan stimulasi
kebersihan dan
pertumbuhan dan
kesehatan di bawah
perkembangan anak di
pengawasan guru dan
bawah pengawasan guru
guru pendamping.
dan guru pendamping.
3
Mekanisme Uji Kompetensi
Menjalani 2 jenis ujian yaitu
Uji Teori dan Uji Praktek
Ujian
Teori
(Bobot
30%)
Lulus Uji
Kompetensi
Pendidik
Ujian PAUD
Praktik
(Bobot
21
70%)
Uji Teori Uji Praktek
dilaksanakan dilaksanakan
secara serentak secara bergiliran
Penguji 1 Penguji 2
UK 7 dan 8 UK 9 & 10

1 2
4
Bagaimana
Penentuan Kelulusan
UJI KOMPETENSI ?
Dinyatakan kompeten apabila
hasil rekap nilai antara Uji Teori
dan Uji Praktek mencapai nilai
minimal 80.

Dinyatakan tidak kompeten


apabila hasil rekap nilai antara
Uji Teori dan Uji Praktek tidak
mencapai nilai 80.
PREDIKAT KOMPETEN
• Peserta dinyatakan KOMPETEN jika
gabungan nilai uji teori dan nilai
praktik mencapai nilai di atas 80
• Peserta yang dinyatakan KOMPETEN
akan mendapatkan Sertifikat
Kompetensi.
Selamat Mengikuti Uji Kompetensi
“Salam Kompetensi”

Anda mungkin juga menyukai