Anda di halaman 1dari 7

Nama : Ikke Fatma

Nim : 4191111030

Kelas : Pendidikan Matematika B 2019

Matkul : Analisis Regresi dan Varians

LEMBAR KERJA MAHASISWA

1. Perbedaan Uji normalitas dengan uji Liliefors dan uji chi kuadrat adalah Uji chi-
kuadrat atau Chi square digunakan jika ukuran sampel 30 data atau lebih (n ≥ 30). Uji
Normalitas dengan uji liliefors apabila data masih disajikan secara individu, maka uji
normalitas data sebaiknya dilakukan dengan Uji Liliefors, karena uji Liliefors jauh
lebih teliti dibandingkan dengan Uji Chi-Kuadrat.

2. Hasil Output

a. Bagian 2a

b. Bagian 2b

Case Processing Summary

Cases

Valid Missing Total

N Percent N Percent N Percent

Model_2 16 43.2% 21 56.8% 37 100.0%

Descriptives

Statistic Std. Error

Model_2 Mean 80.56 1.989

95% Confidence Interval for Lower Bound 76.32


Mean Upper Bound 84.80

5% Trimmed Mean 80.46

Median 79.00

Variance 63.329

Std. Deviation 7.958

Minimum 71

Maximum 92

Range 21

Interquartile Range 16

Skewness .225 .564

Kurtosis -1.401 1.091

Tests of Normality

Kolmogorov-Smirnova Shapiro-Wilk

Statistic df Sig. Statistic df Sig.

Model_2 .140 16 .200* .888 16 .051

*. This is a lower bound of the true significance.

a. Lilliefors Significance Correction

Model_2
Model_2 Stem-and-Leaf Plot

Frequency Stem & Leaf

4.00 7 . 1111

5.00 7 . 55999

2.00 8 . 33

2.00 8 . 88

3.00 9 . 222

Stem width: 10

Each leaf: 1 case(s)


3. Hasil Output
1. Berdasarkan nilai signifikansi (Sig.)
Dari output diperoleh nilai Deviation from Linearity sig. adalah 0,710 lebih besar dari
0,05. Maka dapat disimpulkan bahwa ada hubungan linier secara signifikan antara
variable kompetensi professional(x) dengan variable kinerja guru(y).

2. Berdasarkan nilai F. dari output diperoleh nilai F hitung adalah 0,652 < f table(6,2)
5,14
Karena nilai f hitung lebih kecil dari f table maka dapat disimpulkan bahwa ada
hubungan linier secara signifikan antara variable kompetensi professional(x) dengan
variable kinerja guru(y).

Anda mungkin juga menyukai