Anda di halaman 1dari 4

Titis Setyo Wahyudi

170811641168
Statistika Komputasi
A. UJI NORMALITAS

Variabel Minat Baca

Case Processing Summary


Cases
Valid Missing Total
N Percent N Percent N Percent
MinatBaca 100 100.0% 0 0.0% 100 100.0%

Descriptives
Statistic Std. Error
MinatBaca Mean 97.93 1.732
95% Confidence Interval for Lower Bound 94.49
Mean Upper Bound 101.37
5% Trimmed Mean 97.98
Median 96.00
Variance 299.965
Std. Deviation 17.319
Minimum 51
Maximum 133
Range 82
Interquartile Range 25
Skewness .011 .241
Kurtosis -.408 .478

Berdasarkan hasil uji normalitas menggunakan Skewness dan Kurtosis dengan cara
membagi nilai statistiknya dengan standar eror masing-masing.
a) Skewness : 0,011/0,241 = 0,046
b) Kurtosis : -0,408/0,478 = -0,854
Hasil dari masing-masing nilai menunjukkan rasio (-2<x<2) maka dari itu dapat dikatakan
uji normalitas menggunakan metode skewness dan kurtosis menunjukkan data terdistribusi
normal.
Tests of Normality
Kolmogorov-Smirnova Shapiro-Wilk
Statistic df Sig. Statistic df Sig.
MinatBaca .080 100 .118 .987 100 .410
a. Lilliefors Significance Correction

Hasil uji normalitas pada tabel diatas adalah menggunakan metode Kolmogorov-Smirnov
dan Shapiro-Wilk. Pada signifikansi Kolmogorov-Smirnov diperoleh nilai 0,118 (x>0,05) dan
signifikansi Shapiro-Wilk diperoleh nilai 0,410 (x>0,05). Masing masing nilai telah memenuhi
syarat (x>0,05) maka dapat dikatakan tidak ada perbedaan antara data yang kita miliki dengan data
ideal. Dan juga dapat disimpulkan bahwa data telah terdibusi normal.

Pada uji normalitas dengan menggunakan histogram terilhat data tidak semuanya
mendekati nilai tengah dan frekuensi tidak seimbang, maka dapat dikatakan data tidak terdistribusi
normal.
Berdasarkan hasil uji normalitas dengan menggunakan Q-Q Plot, terlihat titik-titik hampir
seluruhnya berada di sekitar garis lurus dan hanya sebagian kecil saja yang menjauhi garis lurus.
Maka dengan hasil tersebut dapat dikatakan data terdistribusi normal.

Berdasarkan Uji Normalitas dengan dengan menggunakan Boxplot. Terlihat bahwa kotak
tidak terbagi sama atau simetris. Maka dari itu dapat dikatakan bahwa data tidak terdistribusi
normal.
B. Uji Normalitas Residu
Minat Baca terhadap Prokastinasi Kerja

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test


Unstandardized
Residual
N 92
Normal Parametersa,b Mean .0000000
Std. Deviation 11.91813051
Most Extreme Differences Absolute .093
Positive .051
Negative -.093
Test Statistic .093
Asymp. Sig. (2-tailed) .046c
a. Test distribution is Normal.
b. Calculated from data.
c. Lilliefors Significance Correction.

Dari tabel diatas yaitu terlihat nilai residual yang telah dilakukan uji normalitas
menggunakan One Sample Kolmogorov-Smirnov Test. Dapat dilihat pada nilai signifikan residual
sebesar 0,046 (x<0,05) sedangakan untuk syarat uji normalitas adalah sebesar x>0,05
(0,046<0,05). Maka dari itu dapat dikatakan bahwa data residual tidak terdistribusi norma dan
tidak dapat dilanjutkan pada analisis regresi.

Anda mungkin juga menyukai