Anda di halaman 1dari 15

PENJELASAN DEPUTI PENDIDIKAN

TENTANG KURIKULUM
PPRA LXVII TAHUN 2024
LEMHANNAS RI

MARSDA TNI ANDI HERU WAHYUDI


DEPUTI PENDIDIKAN PIMPINAN TINGKAT NASIONAL
DASAR
1. PERATURAN GUBERNUR LEMHANNAS RI NOMOR 01 TAHUN 2024
TANGGAL 2 JANUARI 2024 TENTANG PETUNJUK PELAKSANAAN
PROGRAM KERJA DAN ANGGARAN LEMHANNAS RI TAHUN
ANGGARAN 2024.
2. KEPUTUSAN GUBERNUR LEMHANNAS RI NOMOR 242 TAHUN 2023
TANGGAL 29 NOVEMBER 2023 TENTANG PELAKSANAAN 2 (DUA)
PROGRAM PENDIDIKAN DI DEPUTI BIDANG PENDIDIKAN PIMPINAN
TINGKAT NASIONAL TAHUN 2024 LEMHANNAS RI.
3. KEPUTUSAN GUBERNUR LEMHANNAS RI NOMOR 62 TAHUN 2024
TANGGAL 21 MARET 2024 TENTANG PERANGKAT KENDALI
PENDIDIKAN PROGRAM PENDIDIKAN REGULER ANGKATAN (PPRA)
LXVII TAHUN 2024 LEMHANNAS RI.
4. SURAT PERINTAH GUBERNUR LEMHANNAS RI NOMOR:
SPRIN/53/I/2024 TANGGAL 10 JANUARI 2024 TENTANG
PENYELENGGARAAN PROGRAM PENDIDIKAN REGULER ANGKATAN
(PPRA) LXVII TAHUN 2024 LEMHANNAS RI
2
KEDEPUTIAN PENDIDIKAN PIMPINAN TINGKAT NASIONAL

TUGAS FUNGSI
KEDEPUTIAN BIDANG PENDIDIKAN PIMPINAN 1. PENYUSUNAN RENCANA DAN
TINGKAT NASIONAL MEMPUNYAI TUGAS PROGRAM PENDIDIKAN PIMPINAN
MENYELENGGARAKAN PENDIDIKAN TINGKAT NASIONAL;
PENYIAPAN KADER DAN PEMANTAPAN 2. PELAKSANAAN PENDIDIKAN PIMPINAN
PIMPINAN TINGKAT NASIONAL. TINGKAT NASIONAL; DAN
3. PELAKSANAAN FUNGSI LAIN SESUAI
DENGAN KEBIJAKAN YANG
DITETAPKAN OLEH GUBERNUR
LEMHANNAS RI.

3
STRUKTUR ORGANISASI

DEPUTI PENDIDIKAN PIMPINAN TINGKAT NASIONAL


MARSDA TNI ANDI HERU WAHYUDI

DIREKTUR PROGRAM DIREKTUR MATERI DIREKTUR PEMBINAAN DIREKTUR


DAN PENGEMBANGAN DAN PENILAIAN PESERTA OPERASIONAL
PENDIDIKAN PENDIDIKAN PENDIDIKAN PENDIDIKAN

MARSMA TNI AWANG BRIGJEN POL DRS. LAKSMA TNI SAPTONO BRIGJEN TNI R. DJAENUDIN
KURNIAWAN, S.T., M.SI. MASHURI DJUNIAWAN, S.E., M.A.P. SELAMET, S.E.
4
TUJUAN DAN SASARAN PENDIDIKAN
TUJUAN SASARAN
1. TERWUJUDNYA PEMIMPIN TINGKAT
MEMPERSIAPKAN DAN MEMANTAPKAN KADER NASIONAL YANG BERMORAL,
PIMPINAN TINGKAT NASIONAL YANG BERMORAL, BERETIKA DAN BERKARAKTER
NEGARAWAN.
BERETIKA DAN BERKARAKTER NEGARAWAN,
2. MEMAHAMI NILAI2 KEBANGSAAN,
BERWAWASAN KEBANGSAAN, BERFIKIR STRATEGIS MELIPUTI PANCASILA, UUD NRI
TAHUN 1945, NKRI DAN BHINNEKA
DAN TERAMPIL DALAM MEMECAHKAN MASALAH
TUNGGAL IKA DENGAN CAKRAWALA
PADA LINGKUP NASIONAL, REGIONAL DAN GLOBAL. PANDANG OPERASIONAL YAITU
WASANTARA, TANNAS DAN PADNAS
3. TERAMPIL DALAM MEMECAHKAN
MASALAH-MASALAH STRATEGIS.
4. MAMPU MEMBERIKAN SARAN
KEPADA PEMERINTAH TENTANG
KEBIJAKAN DENGAN NILAI-NILAI
KEBANGSAAN

5
RINCIAN TAHAP KURIKULUM PPRA 67
PROGRAM PENDIDIKAN PROGRAM PENDIDIKAN REGULER ANGKATAN (PPRA) 67

LAMA PENDIDIKAN 7 BULAN (400 UNIT)

TAHAP I 1 BULAN (56 UNIT)

I. ORIENTASI

II. PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)

III. OUTBOUND

TAHAP II 6 BULAN (344 UNIT)

I. BLOK I (BIDANG STUDI INTI, BS. HUBUNGAN INTERNASIONAL, BS. STRATEGI,


KURTANNAS, SSDN)

II. BLOK II (BIN GATRA DAN SSLN)

III. BLOK III (OLAH SISMENNAS)

IV. BLOK IV (TASKAP DAN SEMINAR MATERI LAIN2)

6
BIDANG STUDI PPRA 67
6 BSI, HI, STRATEGI BIN GATRA
1. BS. 4 KONSENSUS DASAR (KONSOLIDASI DEMOKRASI) 1. BS. GEOGRAFI (IKN)
2. BS. WASANTARA (KONSOLIDASI DEMOKRASI) 2. BS. DEMOGRAFI (IKN)
3. BS. TANNAS (MASALAH PAPUA) 3. BS. SKA (EKONOMI GLOBAL)
4. BS. PADNAS (GEOPOLITIK GLOBAL) 4. BS. IDEOLOGI (KONSOLIDASI DEMOKRASI)
5. BS. SISMENAS (IKN) 5. BS. POLITIK (IKN)
• SBS. KEBIJAKAN PUBLIK 6. BS. EKONOMI (EKONOMI GLOBAL)
6. BS. KEPEMIMPINAN (TRANSFORMASI DIGITAL) 7. BS. SOSBUD (TRANSFORMASI DIGITAL)
7. BS. HI (GEOPOLITIK GLOBAL): • SBS. IPTEK (TRANSFORMASI DIGITAL)
A. SBS. HUBUNGAN INTERNASIONAL • SBS. KUMHAM (MASALAH PAPUA)
B. SBS. POLITIK GLOBAL 8. BS. HANKAM (MASALAH PAPUA)
C. SBS. KEAMANAN GLOBAL 9. SSLN
8. BS. STRATEGI (GEOPOLITIK GLOBAL)
9. SSDN METODE CERAMAH, DP, DSK

METODE CERAMAH, DP, DSK CATATAN :


CATATAN : DSK DILAKSANAKAN 2X, KECUALI BS GEOGRAFI DAN DEMOGRAFI 1X
DSK DILAKSANAKAN 1X

ISU

1. KONSOLIDASI DEMOKRASI
2. IKN
3. TRANSFORMASI DIGITAL
4. EKONOMI GLOBAL
5. GEOPOLITIK GLOBAL
6. MASALAH PAPUA
7
RENCANA KEGIATAN PPRA LXVII TAHUN 2024
ORIENTASI OUTBOUND SSDN SSLN OLAH SISMENNAS (BLOK-III)
26 MAR – 5 APR 2024 6 – 8 MEI 2024 10 – 13 JUNI 2024 9 – 12 SEPT 2024 8 – 11 OKT 2024

MARET APRIL MEI JUNI JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER

SAJI TASKAP
BUKA DIK PJJ BLOK-I BLOK-II (BLOK-IV)
26 MAR 2024 16 APR – 3 MEI 2024 13 MEI – 31 JULI 2024 1 AGT – 4 OKT 2024 15 – 17 OKT 2024

TAR ISTRI/SUAMI
21-28 OKT 2024

SEMINAR
(BLOK-IV)
22 OKT 2024

WAWANCARA
24 OKT 2024
CATATAN :
1. LOKUS SSDN: SUMATERA SELATAN, KALIMANTAN TIMUR, NTB, BANTEN TUTUP DIK
2. LOKUS SSLN : THAILAND, MALAYSIA, VIETNAM, LAOS 29 OKT 2024

8
SIKLUS PPRA 67
UJI PROPOSAL, 6 BSI, HI, STRATEGI BIN GATRA
TAHAP 1: ORIENTASI, PJJ, 1. UJI PROPOSAL 1. BS. GEOGRAFI
OUTBOUND 2. BS. 4 KONSENSUS 2. BS. DEMOGRAFI TAHAP 2 : BLOK I, II, III, IV
DASAR 3. BS. SKA
3. BS. WASANTARA 4. BS. IDEOLOGI
4. BS. TANNAS METODE : 5. BS. POLITIK METODE :
5. BS. PADNAS 6. BS. EKONOMI
6. BS. SISMENNAS CERAMAH, 7. BS. SOSBUD CERAMAH,
DP, DSK - SBS. IPTEK DP, DSK
7. BS. KEPEMIMPINAN
- SBS. KUMHAM
8. BS. HI 8.BS. HANKAM
OUTBOUND 9. BS. STRATEGI 9. SSLN
10. SSDN
CATATAN :
CATATAN : DSK 2X KECUALI BS. GEOGRAFI
DSK DILAKSANAKAN 1X DAN DEMOGRAFI 1X

PEMBELAJARAN JARAK JAUH


(PJJ) DISKUSI/VIDEO OLAH SISMENNAS
CONFERENCE

TASKAP, SEMINAR,
MATERI LAIN-LAIN
ISSUE: ORIENTASI
1. KONSOLIDASI DEMOKRASI
2. TRANSFORMASI DIGITAL
3. EKONOMI GLOBAL TUPDIK
4. IBU KOTA NUSANTARA (IKN)
5. GEOPOLITIK GLOBAL BUKA DIK
6. MASALAH PAPUA
9
SEKIAN DAN TERIMAKASIH
SEKIAN DAN TERIMAKASIH
TAHAP I, PPRA 67

1. BUKA PENDIDIKAN PEMBELAJARAN OUTBOUND


JARAK JAUH
2. MASA ORIENTASI (METODE: DISKUSI/VIDEO
CONFERENCE)

9
TAHAP II, PPRA 67
BLOK I BLOK II BLOK III BLOK IV
1. BS. 4 KONSENSUS DASAR 1. BS. GEOGRAFI
2. BS. WAWASAN NUSANTARA 2. BS. DEMOGRAFI
3. BS. KETAHANAN NASIONAL 3. BS. SKA
4. BS. KEWASPADAAN NASIONAL 4. BS. IDEOLOGI 1. TASKAP
5. BS. SISTEM MANAJEMEN NASIONAL : 5. BS. POLITIK
- BS. SISMENNNAS 2. SEMINAR
6. BS. EKONOMI
- SBS. KEBIJAKAN PUBLIK 7. BS. SOSBUD : 3. MATERI LAIN-
6. BS. KEPEMIMPINAN - SBS. IPTEK OLAH SISMENNAS
7. LAIN,
BS. HUBUNGAN INTERNASIONAL : - SBS. HUKUM & HAM
- BS. HUBUNGAN INTERNASIONAL 8. BS. HANKAM 4. PENUTUPAN
- SBS. POLITIK GLOBAL 9. STUDI STRATEGI LUAR NEGERI
- SBS. KEAMANAN GLOBAL PENDIDIKAN
(SSLN)
8. BS. STRATEGI
9. STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI METODE : CERAMAH, DISKUSI PANEL.
(SSDN) DISKUSI STUDI KASUS (DSK) 2x,
KECUALI BS. GEOGRAFI DAN
METODE: CERAMAH, DISKUSI PANEL, DEMOGRAFI 1x
DISKUSI STUDI KASUS (DSK) 1x

CATATAN :
ISSUE:
1. KONSOLIDASI DEMOKRASI
2. TRANSFORMASI DIGITAL
3. EKONOMI GLOBAL
4. IBU KOTA NUSANTARA (IKN)
5. GEOPOLITIK GLOBAL
6. MASALAH PAPUA
10
TUJUAN MASING BLOK ADALAH :
MENGHASILKAN PIMPINAN YANG BERMORAL, BERETIKA DAN BERKARAKTER NEGARAWAN, BERWAWASAN KEBANGSAAN MELALUI MASING-MASING BLOK:
1. BLOK I
MELALUI BIDANG STUDI INTI, HUBUNGAN INTERNASIONAL, STRATEGI, SEBAGAI LANDASAN DALAM KEGIATAN PERENCANAAN DAN PELAKSANAAN
TERHADAP SETIAP ISU-ISU KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA DALAM KERANGKA NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA BERDASARKAN
PARADIGMA NASIONAL. PADA BLOK INI JUGA PESERTA DIBEKALI SUATU PENGALAMAN UNTUK MELAKSANAKAN STUDI LAPANGAN TERKAIT DENGAN
KEBENARAN ISU-ISU STRATEGIS NASIONAL YANG SEDANG BERKEMBANG DAN SOLUSI PEMECAHANNYA. PADA TAHAP INI PESERTA MELAKSANAKAN
STUDI STRATEGIS DALAM NEGERI (SSDN).

2. BLOK II
MAMPU MEMECAHKAN MASALAH-MASALAH STRATEGIS PADA ASPEK GATRA DALAM LINGKUP NASIONAL,REGIONAL DAN GLOBAL. PADA BLOK INI
JUGA PESERTA DIBEKALI SUATU PENGALAMAN UNTUK MELAKSANAKAN STUDI LAPANGAN TERKAIT DENGAN KEBENARAN ISU-ISU STRATEGIS LUAR
NEGERI YANG SEDANG BERKEMBANG. PADA TAHAP INI PESERTAMELAKSANAKAN STUDI STRATEGIS LUAR NEGERI (SSLN)

3. BLOK III
MEMILIKI PENGETAHUAN DAN KEMAMPUAN KERJASAMA DAN MAMPU MENGAMBIL KEPUTUSAN STRATEGIS YANG TEPAT DAN CEPAT DALAM
LINGKUP NASIONAL. PADA TAHAP INI PESERTA MELAKSANAKAN OLAH SISMENNAS (OS) .

4. BLOK IV
BERPIKIR STRATEGIS SERTA MEMPUNYAI KEMAMPUAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN STRATEGIS TINGKAT NASIONAL, REGIONAL DAN GLOBAL. PADA
TAHAP INI PESERTA AKAN MELAKSANAKAN UJI TULIS DAN UJI SAJI TASKAP SERTA SEMINAR DAN BEBERAPA MATERI LAIN-LAIN SERTA PENUTUPAN
PENDIDIKAN.

11
RENCANA PENDIDIKAN PPRA LXVII TAHUN 2024
BUKA 26 MARET 2024

TUTUP 29 OKTOBER 2024

PESERTA 100 PESERTA

PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) 16 APRIL – 3 MEI 2024

OUTBOUND 6 – 8 MEI 2024

SSDN 10 – 13 JUNI 2024

SSLN 9 – 12 SEPTEMBER 2024

SEMINAR 22 OKTOBER 2024

KULIAH UMUM WAPRES 10 JULI 2024

PAPARAN SEMINAR KEPADA RI-1 23 OKTOBER 2024

Anda mungkin juga menyukai