Anda di halaman 1dari 3

PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBANPENGGUNA

LAYANAN

No. Dokumen : No. Revisi :0 Halaman


KLINIK PRATAMA 07/PKP/IX/2023 :1 dari 2
HERYUDA MEDIKA
Ditetapkan

Tanggal Terbit : Direktur Klinik Heryuda


STANDAR Medika
PROSEDUR 23 September 2023
OPERASIONAL

dr.Yudhi Hardi Wantara Azhar


1. Pengertian Adalah pemenuhan atas hak dan kewajiban pengguna
layanan oleh Klinik Pratama Heryuda Medika

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam


melaksanakan memenuhi hak dan kewajiban pengguna
pelayanan.
3. Kebijakan 1. Surat Keputusan Kepala Klinik Pratama Heryuda Medika
Nomor SK/03/PKP/IX/2023 tentang Hak Dan Kewajiban Pasien
Dalam Mendapatkan Pelayanan Kesehatan Di Klinik Pratama
Heryuda Medika .
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun
2009 tentangKesehatan
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
9 Tahun 2014 Tentang Klinik.

5. Prosedur 1. Dokter/bidan memberikan informasi tentang pemenuhan


hak dankewajiban pengguna layanan
2. Dokter/bidan meminta persetujuan pengguna atas tindakan
yang akandilakukan oleh dokter/perawat/bidan
3. Dokter/perawat/bidan melakukan tindakan/kegiatan
yang sesuaidengan yang telah disetujui oleh pasien/keluarga
pasien
4. Dokter/bidan menginformasikan hasil tindakan/kegiatan
kepada pasien
7. Unit Terkait 1. Ruang Poli Umum
2. Ruang Tindakan
3. Ruang Dokter Gigi
4. Ruang Kia
8. Rekaman Historis
Yang
No Isi Perubahan Tgl mulai diperlakukan
dirubah
PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBANPENGGUNA
LAYANAN

No. Dokumen : No. Revisi :0 Halaman


KLINIK PRATAMA 07/PKP/IX/2023 :1 dari 2
HERYUDA MEDIKA
Ditetapkan

Tanggal Terbit : Direktur Klinik Heryuda


DAFTAR TILIK Medika
23 September 2023

dr.Yudhi Hardi Wantara Azhar

Unit : ……………………………………………………………………….
Nama Petugas : ……………………………………………………………………….
Tanggal Pelaksanaan : ……………………………………………………………………….

No Langkah Kegiatan Ya Tidak


1. Apakah Dokter/bidan memberikan informasi tentang
pemenuhan hak
dan kewajiban pengguna layanan?
2. Apakah Dokter/bidan meminta persetujuan pengguna atas
tindakan yang
akan dilakukan oleh dokter/perawat/bidan?
3. Apakah Dokter/perawat/bidan melakukan tindakan/kegiatan
yang sesuai
dengan yang telah disetujui oleh pasien/keluarga pasien?
4. Apakah Dokter/bidan menginformasikan hasil tindakan/kegiatan
kepada
pasien?
Jumlah

∑ Ya
Compliance Rate (CR) : X 100% = ……………….%
∑ Ya + ∑ Tidak

Bekasi,23 September 2023


Pelaksana Auditor

Primadhini Hapsari, S.Tr.Keb

Anda mungkin juga menyukai