Anda di halaman 1dari 13

2024

LAPORAN HASIL
PEMETAAN ASET

KELAS 8.12

CGP ANGKATAN 8
KABUPATEN GORONTALO
NOTULEN HASIL DISKUSI
BERSAMA KEPALA
SEKOLAH

Hari/Tanggal : Rabu , 06 Maret 2024


Waktu : 08:00
Tempat : Ruang Kepala sekolah SMPN 1Telaga
Peserta : Kepala Sekolah dan CGP

Rangkaian Kegiatan:
1. Pembukaan oleh Kepala Sekolah
2. Penyampaian Aset utama oleh CGP
3. Diskusi Pemetaan Aset
4. Penutup

Hasil diskusi dengan Kepala Sekolah:


1. CGP menyamgailam konsep dasar berpikir berbasis asset dan pengelolaan sumber daya
sekolah dengan memanfaatkan modal/asset yang ada sehingga bisa menjadi kekuatan
yang menunjang pembelajaran. Ada 7 sumber daya yaitu modal manusia, modal fisik
modal social, modal lingkungan/alam, modal politik, modal Agama & budaya serta modal
finansial.
2. Kepala sekolah menanggapi hal tersebut dan mengutaran 7 aset yang dijelakan oleh CGP
3. Kepala sekolah menyampaikan bahwa modal manusia di SMPN 1 TELAGA meliputi,
Pengawas, Kepala Sekolah, Tenaga Pendidik, Tenaga Kependidikan, Komite, Orang tua,
dan Siswa
4. Selanjutnya kepala sekolah menyampaikan modal fisik yang ada di SMPN 1 TELAGA
meliputi lingkungan sekolah yang memadai serta memiliki fasilitas penunjang yang
memadai.
5. Kepala sekolah meyampaikan modal lingkungan alam yaitu dekat dengan peternakan,
kampus dan lingkungan yang memadai untuk dijadikan sumber berlajar
6. Kepala sekolah menyampaikan modal finansial sekolah berasal dari dan BOS
7. Modal sosial di sekolah terjalinnya hubungan yang baik antar warga sekolah
8. Modal politik yaitu menjalin kerja sama bersama puskesmas dan tni/polri
9. Modal agama dan budaya terdapat program yang dapat memfasilitasi hal tersebut melalui
kegiatan zikir pagi serta sholat berjamaah
10. CGP menyimpulkan hasil diskusi pemetaan asset
11. Penutup

Mengetahui Telaga, 06 Maret 2024


Notulen

ROSMERIANI S, S.Pd
NOTULEN HASIL DISKUSI
BERSAMA REKAN
SEJAWAT

Hari/Tanggal : Rabu, 06 Maret 2024


Waktu : 14:00
Tempat : Ruang Rapat SMPN 1 TELAGA
Peserta : Kepala Sekolah, Staf Dewan Guru, CGP

Rangkaian Kegiatan:
1. Pembukaan oleh Kepala Sekolah
2. Penyampaian Aset utama oleh CGP
3. Diskusi Pemetaan Aset
4. Penutup

Hasil diskusi dengan Rekan Sejawat:


1. Kepala sekolah membuka kegiatan
2. CGP menyampaikam konsep dasar berpikir berbasis asset dan pengelolaan sumber daya
sekolah dengan memanfaatkan modal/asset yang ada sehingga bisa menjadi kekuatan
yang menunjang pembelajaran. Ada 7 sumber daya yaitu modal manusia, modal fisik
modal social, modal lingkungan/alam, modal politik, modal Agama & budaya serta modal
finansial.
3. Rekan sejawat menanggapi penyampaian CGP terkait 7 aset yang dijelakan oleh CGP
4. Hasil diskusi pemetaan asset bersama rekan sejawat meliputi:
A. Modal Manusia
a. Memiliki kepala sekolah yang kompoten
b. Memiliki 1 orang CGP yang memberikan sharing ilmu dan pengalaman untuk
meningkatkan kualitas pendidikan
c. Memiliki siswa yang semangat dan antusias dalam menjalani setiap rangkaian
kegiatan sekolah
d. Kehadiran komite, wali murid, dan paguyuban dalam partisipasi dan dukungan
penuh terhadap program yang ada di SMPN 1 TELAGA
B. Modal Fisik
a. Mempunyai halaman sekolah yang dapat dimanfaatkan sebagai tempat
pembelajaran PJOK dan pembelajaran luar ruangan
b. Memiliki bangunan toilet untuk siswa
c. Ketersediaan rang kelas yang nyaman untuk kegiatan pembelajaran
d. Ketersediaon akses internet yang memadai untuk dapat di integrasikan dalam
pembelajaran
C. Modal Lingkungan Alam
a. Kondisi lingkungan sekitar sekolah yang dekat dengan perkebunan dan
peternakan, dapat dimanfaatkan sebagai sumber belajar bagi murid
b. Udara daerah pegunungan yang mash asri dan sejuk sehingga nyaman untuk
belajar
D. Modal Finansial
a. Adanya anggaran BOS yang diperoleh sekolah dapat digunakan oleh sekolah
untuk mendukung proses pembelajaran maupun kegiatan-kegiatan lain yang
terserap melalui dana BOS
b. Bantuan sukarela yang sah dari paguyuban wali murid melalui komite sekolah
juga mendukung dalam proses perbaikan miner sekolah atau dapat digunakan
untuk memfasilitasi program pengembangan murid
E. Modal Sosial
a. Rasa Kekeluargaan dan saling mendukung dari seluruh guru yang ada di SMPN
1 TELAGA menciptakan ekosistem kerja yang positif
b. Hubungan yang terjalin antara sekolah dan wali murid sangat baik dalam
mendukung proses pembelajaran yang optimal
c. Peran komite sekolah sangat erat dalam mendukung program -program yang
dijalankan oleh sekolah
d. Kepengurusan komite sekolah melalui paguyuban wali murid menjadi dukungan
dalam perencanaan program sesuai visi misi sekolah
F. Modal Politik
a. Keterlibatan komite sekelah dan pemangku kebijakan desa dalam membantu
proses keterlaksanaan program - program sekolah
b. Pelaksanaan pelayanan kegiatan kesehatan yang rutin dilakukan berkolaborasi
dengan pihak puskesmas untuk cek kesehatan rutin bag murid maupun guru
c. Berkolaborasi dengan pihak aparat penegak hukum baik Polri maupun TNI dalam
pembentukan kepemimpinan murid atau sekedar kegiatan rutin pembinaan sikap
pada murid
d. Ketersediaan listrik yang stabil dari pihak PLN untuk mendukung proses
pembelajaran maupun kegiatan sekolah lainnya
G. Modal Agama dan Budaya
a. Dekat dengan pondok pesantren yang dapat memberikan akses bagi murid untuk
mengembangkan pemahaman keagaamn yang lebih baik
b. Kolaborasi dengan masyarakat dalam kegiatan keagamaan rutin seperti pesantren
kilat ataupun maulid nabi
c. Kedekatan masyarakat dan warga sekolah yang menciptakan iklim pendidikan
yang mendukung proses belajar murid

Mengetahui Telaga, 06 Maret 2024 Notulen

ROSMERIANI S, S.Pd
NOTULEN HASIL DISKUSI
BERSAMA SISWA

Hari/Tanggal : Rabu, 06 Maret 2024


Waktu : 11:00
Tempat : Ruang Kelas VIII
Peserta : CGP dan peserta didik

Rangkaian Kegiatan:
1. Pembukaan CGP
2. Penyampaian Aset utama oleh CGP
3. Diskusi Pemetaan Aset
4. Penutup

Hasil diskusi dengan Siswa:


1. CGP membuka kegiatan
2. CGP menyamgailam konsep dasar berpikir berbasis asset dan pengelolaan sumber daya
sekolah dengan memanfaatkan modal/asset yang ada sehingga bisa menjadi kekuatan
yang menunjang pembelajaran. Ada 7 sumber daya yaitu modal manusia, modal fisik
modal social, modal lingkungan/alam, modal politik, modal Agama & budaya serta modal
finansial.
3. Hasil diskusi pemetaan asset bersama rekan sejawat meliputi:
A. Modal Manusia
a. Bapak kepala sekolah yang selalu hadir tepat waktu dan menyambut murid ketika
masuk di dalam kelas
b. Bapak dan Ibu guru yang menyalami murid ketika berada di sekolah
c. Bapak dan Ibu guru yang jumlahnya lengkap sesuai kelas dan ada guru PJOK
serta guru Agama juga
d. Bapak ibu guru yang mengajar dengan baik serta memberikan contoh sikap sopan
santun dan membantu kami dalam belajar
e. Orangtua yang mendukung untuk belajar di SMPN 1 TELAGA
f. Teman-teman yang baik dan selalu bermain bersama di sekolah
B. Modal Fisik
a. Ruang kelas yang nyaman untuk belajar
b. Sekolah mempunyai LCD yang sering digunakan pak guru untuk proses
pembelajaran di kelas
c. Ada WIFI yang bisa dimanfaatkan untuk mencari informasi di internet
d. Halaman sekolah yang cukup untuk kegiatan olahraga dengan bu guru PJOK dan
kegiatan lainnya
C. Modal Lingkungan Alam
a. Suasana sekolah yang aman dan nyaman untuk belajar
b. Tersedianya air yang cukup untuk cuci tangan dan ke kamar mandi
c. Tumbuhan dan lahan yang ada di sekolah yang sering digunakan pak guru
untuk mengajar tentang materi pelajaran
d. Dekat dengan peternakan yang dapat digunakan guru untuk mengajakan kami
D. Modal Finansial
a. Ada dana dari sekolah (dana BOS) yang untuk memberikan buku-buku pelajaran
(buku tema dan buku IKM) untuk murid yang digunakan dalam belajar sehari-
hari
b. Ada bantuan paguyuban orang tua yang kami gunakan untuk menghias kelas
E. Modal Sosial
a. Sikap yang baik dari semua orang di SMPN 1 TELAGA dan saling menjaga
saat jam sekolah
b. Orang tua yang hadir dalam kegiatan sekolah dan rapat-rapat yang rutin di
Sekolah
c. Bapak Ibu guru dan teman-teman yang selalu kompak dalam kegiatan sekolah
d. Bapak Ibu guru yang selalu mengingatkan untuk saling membantu teman Ketika
sedang kesulitan
F. Modal Politik
a. Bapak/Ibu Guru mengajak kami berdiskusi untuk membuat tata tertib
(kesepakatan) kelas yang sesuai dengan pendapat kami
b. Sekolah juga pernah mendatangkan POLRI untuk membimbing sikap kami dan
mengingatkan untuk selalu mematuhi tata tertib sekolah
c. Petugas Puskesmas yang rutin ke Sekolah untuk memberikan layanan kesehatan
pada kami dan juga sering diberikan vitamin agar sehat
G. Modal Agama dan Budaya
a. Adanya TPQ membantu kami untuk belajar agama selain dari guru agama
di sekolah
b. Setiap hari jum'at ada kegiatan rutin dzikir pagi
c. Adanya kegiatan sholat duha dan dzuhur Bersama

Mengetahui Telaga, 06 Maret 2024 Notulen

ROSMERIANI S, S.Pd
DOKUMENTASI PEMETAAN ASET DI SMPN 1 TELAGA

Diskusi Bersama Kepala Sekolah


Diskusi Bersama Rekan
Sejawat
Diskusi Bersama Siswa
HASIL PEMETAAN ASET DI SMPN 1 TELAGA

Hasil Diskusi Bersama Kepala Sekolah


1. Modal Manusia
a. Sumber daya manusia cukup kompoten, yang terdiri dari 54 Guru Mapel, dan
terdapat 6 Pegawai Tata usaha
b. Terdapat 40 orang guru ASN, 3 Guru tenaga honor daerah, dan 11 orang guru
tenaga honor sekolah.
c. Terdapat 7 orang guru yang sedang mengikuti pendidikan guru penggerak
d. Memiliki komite yang sangat kooperatif dalam membantu terlaksananya program
sekolah
e. Pengawas sekolah rutin melaksanakan pembinaan kepada guru untuk meningkatkan
kualitas pengajaran.
f. Memiliki siswa secara keseluruhan 745 orang siswa yang terdiri atas siswa kelas
7,8,9
2. Modal Fisik
a. Memiliki 1 ruang kepala sekolah
b. Memiliki 1 ruang guru
c. Memiliki 24 ruang kelas permanen dan 1 ruang kesenian,1 ruang UKS
d. Memiliki taman baca
e. Memiliki 8 toilet siswa dan 2 toilet guru
f. Tersedia listrik dan air bersih yang dapat memenuhi kebutuhun siswa
g. Tersedia akses jaringan internet
h. Memiliki halaman sekolah yang cukup luas
3. Modal Lingkungan Alam
a. Dekat dengan jalan raya
b. Dekat dengan polsek dan Puskesmas
c. Daerah strategis karena letak dijalan raya
4. Modal Finansial
a. Bantuan Operasional Sekolah (BOS)
b. Komite Sekolah
5. Modal Sosial
a. Terjalinnya rasa kekeluargaan yang baik
b. Sesama guru saling mendukung dan dapat berkolaborasi dengan baik
c. Guru dapat membimbing siswa secara penuh
d. Komite sekolah, wali murid, warga Masyarakat mendukung secara penuh program
sekolah.
6. Modal Politik
a. Kerja sama dengan Puskesmas Telaga
b. Kerja sama dengan TNI/POLRI
7. Modal Agama dan Budaya
a. Memiliki kegiatan sekolah dzikir pagi setiap hari jum’at
b. Memiliki kegiatan sholat duha dan dzuhur Bersama
c. Memiliki kegiatan yang dilaksanakan setiap hari senin-jumat di jam 0 pembelajaran
Hasil Diskusi Bersama Rekan Sejawat
H. Modal Manusia
e. Memiliki kepala sekolah yang kompoten
f. Memiliki 7 orang CGP yang memberikan sharing ilmu dan pengalaman untuk
meningkatkan kualitas pendidikan
g. Memiliki siswa yang semangat dan antusias dalam menjalani setiap rangkaian
kegiatan sekolah
h. Kehadiran komite, wali murid, dan paguyuban dalam partisipasi dan dukungan penuh
terhadap program yang ada di SMPN 1 TELAGA
I. Modal Fisik
e. Mempunyai halaman sekolah yang dapat dimanfaatkan sebagai tempat pembelajaran
PJOK dan pembelajaran luar ruangan
f. Memiliki bangunan toilet untuk siswa
g. Ketersediaan rang kelas yang nyaman untuk kegiatan pembelajaran
h. Ketersediaon akses internet yang memadai untuk dapat di integrasikan dalam
pembelajaran
J. Modal Lingkungan Alam
c. Kondisi lingkungan sekitar sekolah yang dekat dengan perkebunan dan peternakan,
dapat dimanfaatkan sebagai sumber belajar bagi murid
d. Udara daerah pegunungan yang mash asri dan sejuk sehingga nyaman untuk belajar
K. Modal Finansial
c. Adanya anggaran BOS yang diperoleh sekolah dapat digunakan oleh sekolah untuk
mendukung proses pembelajaran maupun kegiatan-kegiatan lain yang terserap melalui
dana BOS
d. Bantuan sukarela yang sah dari paguyuban wali murid melalui komite sekolah juga
mendukung dalam proses perbaikan miner sekolah atau dapat digunakan untuk
memfasilitasi program pengembangan murid
L. Modal Sosial
e. Rasa Kekeluargaan dan saling mendukung dari seluruh guru yang ada di SMPN 1
TELAGA menciptakan ekosistem kerja yang positif
f. Hubungan yang terjalin antara sekolah dan wali murid sangat baik dalam mendukung
proses pembelajaran yang optimal
g. Peran komite sekolah sangat erat dalam mendukung program -program yang
dijalankan oleh sekolah
h. Kepengurusan komite sekolah melalui paguyuban wali murid menjadi dukungan
dalam perencanaan program sesuai visi misi sekolah
M. Modal Politik
e. Keterlibatan komite sekelah dan pemangku kebijakan desa dalam membantu proses
keterlaksanaan program - program sekolah
f. Pelaksanaan pelayanan kegiatan kesehatan yang rutin dilakukan berkolaborasi dengan
pihak puskesmas untuk cek kesehatan rutin bag murid maupun guru
g. Berkolaborasi dengan pihak aparat penegak hukum baik Polri maupun TNI dalam
pembentukan kepemimpinan murid atau sekedar kegiatan rutin pembinaan sikap pada
murid
h. Ketersediaan listrik yang stabil dari pihak PLN untuk mendukung proses
pembelajaran maupun kegiatan sekolah lainnya
N. Modal Agama dan Budaya
d. Dekat dengan pondok pesantren yang dapat memberikan akses bagi murid untuk
mengembangkan pemahaman keagaamn yang lebih baik
e. Kolaborasi dengan masyarakat dalam kegiatan keagamaan rutin seperti pesantren kilat
ataupun maulid nabi
f. Kedekatan masyarakat dan warga sekolah yang menciptakan iklim pendidikan yang
mendukung proses belajar murid
Hasil Diskusi Bersama Siswa
O. Modal Manusia
g. Bapak kepala sekolah yang selalu hadir tepat waktu dan menyambut murid ketika
masuk di dalam kelas
h. Bapak dan Ibu guru yang menyalami murid ketika berada di sekolah
i. Bapak dan Ibu guru yang jumlahnya lengkap sesuai kelas dan ada guru PJOK serta
guru Agama juga
j. Bapak ibu guru yang mengajar dengan baik serta memberikan contoh sikap sopan
santun dan membantu kami dalam belajar
k. Orangtua yang mendukung untuk belajar di SMPN 1 TELAGA
l. Teman-teman yang baik dan selalu bermain bersama di sekolah
P. Modal Fisik
e. Ruang kelas yang nyaman untuk belajar
f. Sekolah mempunyai LCD yang sering digunakan pak guru untuk proses pembelajaran
di kelas
g. Ada WIFI yang bisa dimanfaatkan untuk mencari informasi di internet
h. Halaman sekolah yang cukup untuk kegiatan olahraga dengan bu guru PJOK dan
kegiatan lainnya
Q. Modal Lingkungan Alam
R. Suasana sekolah yang aman dan nyaman untuk belajar
S. Tersedianya air yang cukup untuk cuci tangan dan ke kamar mandi
T. Tumbuhan dan lahan yang ada di sekolah yang sering digunakan pak guru
untuk mengajar tentang materi pelajaran
U. Dekat dengan peternakan yang dapat digunakan guru untuk mengajakan kami
V. Modal Finansial
W. Ada dana dari sekolah (dana BOS) yang untuk memberikan buku-buku pelajaran
(buku tema dan buku IKM) untuk murid yang digunakan dalam belajar sehari-hari
X. Ada bantuan paguyuban orang tua yang kami gunakan untuk menghias kelas
Y. Modal Sosial
e. Sikap yang baik dari semua orang di SMPN 1 Telaga dan saling menjaga saat jam
sekolah
f. Orang tua yang hadir dalam kegiatan sekolah dan rapat-rapat yang rutin di Sekolah
g. Bapak Ibu guru dan teman-teman yang selalu kompak dalam kegiatan sekolah
h. Bapak Ibu guru yang selalu mengingatkan untuk saling membantu teman Ketika
sedang kesulitan
Z. Modal Politik
d. Bapak/Ibu Guru mengajak kami berdiskusi untuk membuat tata tertib (kesepakatan)
kelas yang sesuai dengan pendapat kami
e. Sekolah juga pernah mendatangkan POLRI untuk membimbing sikap kami dan
mengingatkan untuk selalu mematuhi tata tertib sekolah
f. Petugas Puskesmas yang rutin ke Sekolah untuk memberikan layanan kesehatan pada
kami dan juga sering diberikan vitamin agar sehat
AA. Modal Agama dan Budaya
d. Adanya TPQ membantu kami untuk belajar agama selain dari guru agama di sekolah
e. Setiap hari jum'at ada kegiatan rutin dzikir pagi
f. Adanya kegiatan sholat duha dan dzuhur Bersama

Anda mungkin juga menyukai