Anda di halaman 1dari 6

"The Digitalization of Micro,

Small, and Medium-Sized


Enterprises (MSMEs): An
Institutional Theory
Perspective"

Aldi Rukmansyah : 0219101505


Uus Rusmana : 40221200001
Michel Stephen siregar : 40221200003
Tujuan
1. Mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi adopsi layanan pesan-
antar makanan online oleh UMKM sektor usaha kuliner.
2. Menganalisis kontribusi teori kelembagaan dalam memahami adopsi
teknologi digital oleh UMKM.
3. Memberikan rekomendasi praktis bagi UMKM dan kebijakan
pemerintah terkait digitalisasi usaha kuliner.

Latar Belakang/Permasalahan yang dibahas


UMKM sektor usaha kuliner dihadapkan pada tekanan untuk mengadopsi
layanan pesan-antar makanan online akibat perubahan pola konsumsi
konsumen, persaingan usaha, dan lingkungan usaha yang semakin
kompetitif
Fenomena ekonomi berbagi (sharing economy) telah mengubah cara
interaksi bisnis, termasuk adopsi layanan pesan-antar makanan online,
yang merupakan bagian dari aplikasi ride-sharing seperti Gofood
Data penelitian diperoleh dari
UMKM sektor usaha kuliner yang
menggunakan aplikasi di Provinsi
Jawa Timur, Indonesia

• Sampel Penelitian
Ringkasan Pembahasan
Teori kelembagaan (koersif, mimetik, dan normatif) signifikan
dalam membentuk niat berperilaku UMKM sektor pangan
dalam memanfaatkan aplikasi layanan pesan-antar makanan
online

Dimensi normatif memberikan dorongan paling kuat, diikuti


oleh dimensi koersif dan mimesis, dalam mendorong adopsi
aplikasi layanan pesan-antar makanan online oleh UMKM
sektor usaha kuliner
untuk Manager/Kebijakan Pemerintah

Kontribusi Penelitian ini memberikan pemahaman mendalam


tentang pentingnya konsumen, persaingan usaha,
dan perubahan lingkungan usaha bagi UMKM
(Manfaat dalam mengadopsi teknologi digital

Penelitian)
Memberikan rekomendasi praktis bagi UMKM,
seperti mendaftarkan usaha pangannya di
marketplace seperti Gofood, Grab-Food, dan
aplikasi sejenis lainnya, serta menyediakan
layanan pengiriman
TERIMAKASIH ATAS PERHATIANNYA!

Anda mungkin juga menyukai