Anda di halaman 1dari 6

Gerhana

Matahari

Oleh: Rayyandra Alfarizi Y


Kelas VI-B / 26
Pengertian
Gerhana matahari adalah suatu keadaan dimana
bulan berada di tengah-tengah matahari dan bumi,
sehingga menyebabkan sinar matahari ke bumi
menjadi terhalang. Ini terjadi pada saat bulan mati,
bayanganya yang berbentuk kerucut ini menutupi
permukaan bumi dan menyebabkan sisi bumi yang
tertutup bayangan bulan menjadi gelap atau gerhana.
Itulah alasan mengapa ketika terjadi gerhana, bumi
menjadi gelap seperti saat malam hari.
Jenis Gerhana Matahari

1
Gerhana Matahari Total
Terjadi ketika bulan berada di posisi terdekat dari bumi.
Dapat diamati dari daerah yang dilintasi bayangan
umbra bulan.

2
Gerhana Matahari Cincin
Terjadi ketika bulan berada di posisi terjauh dari bumi.
Dapat diamati dari daerah yang dilintasi bayangan
umbra bulan.

3
Gerhana Matahari Sebagian
Terjadi ketika bumi, bulan & matahari berada dalam satu
garis namun tidak sempurna, piringan bulan menutupi
sebagian piringan matahari dan dapat diamati dari
daerah yang dilintasi bayangan penumbra bulan.

4
Gerhana Matahari Hibrida
Perubahan gerhana matahari cincin menjadi gerhana
matahari total, namun ini sangat jarang terjadi
Tidak Boleh Dilakukan Saat Gerhana
Dilarang!!! Matahari
Jangan menatap matahari secara langsung
Dapat membuat mata menjadi buta

Gunakan penghalang optis jika ingin melihat


proses gerhana
Filter Matahari, yang berbentuk kacamata Matahari. Yang
diperbolehkan adalah filter ND5 (Neutral Density 5) yakni yang
hanya bisa melewatkan 0,00001 bagian sinar Matahari
Kacamata pengelas (welder glass) bernomor minimal 14
Filter buatan sendiri, berupa tiga lapis negatif film fotografi hitam
putih mengandung perak yang telah dipapar cahaya dan dicuci, lalu
direkatkan menjadi satu

Jika ingin melihat proses gerhana


Menggunakan pantulan sinar Matahari pada air yang tenang. Sebab
intensitas sinar Matahari yang terpantulkan masih sebesar 0,02
bagian sehingga masih jauh di atas nilai ambang batas sinar Matahari
aman bagi mata manusia (0,00002 bagian saja)
Menggunakan bagian dalam disket (floppy disk) berupa cakram
magnetik hitam, karena intensitas sinar Matahari yang diteruskan
masih masih jauh di atas nilai ambang batas sinar Matahari aman
Menggunakan film X–ray / Roentgen yang telah terpakai, alasannya
sama dengan butir b
Menggunakan filter fotografi netral dengan beragam kerapatan
maupun kombinasi filter fotografi (termasuk filter polarisasi silang),
alasannya sama dengan butir b
Simulasi Gerhana
Matahari

Alat dan Bahan:


Bola pingpong
Bola tenis
Senter

Cara Kerja:
Susun bola tenis, bola pingpong, dan
senter di atas meja secara berurutan
pada satu garis lurus. Arahkan senter ke
bola tenis.

Nyalakan senter

Gerakkan bola pingpong ke arah


kiri atau kanan

Hasil Percobaan:
Ketika senter dinyalakan, cahaya yang terpancar dari senter ke bola
tenis tertutup oleh bola pingpong. Akibatnya, ada bagian dari bola
tenis yang tertutup oleh bayangan bola pingpong.

Saat bola pingpong digerakkan ke kiri dan ke kanan, bentuk


bayangan yang ada pada bola tenis akan tampak berubah-ubah.
Terima
Kasih

alfarizi.rayyandra@gmail.com

SDN Komet 1 Banjarbaru

Kelas VI-b / 26

Anda mungkin juga menyukai