Anda di halaman 1dari 3

LATIHAN SOAL

1. Berikan dua contoh fenomena relasi dalam kehidupan sehari-hari yang termasuk fungsi!
Untuk soal nomor 2-4
2. Relasi yang menghubungkan waktu (tanggal)
dengan lama penyinaran matahari (dalam jam)
di atas merupakan fungsi…
(surjektif/bijektif/injektif/komposisi/invers)
3. Berdasarkan grafik fungsi penyinaran matahari
Mei 2022 di atas, dalam kurun waktu 1 bulan
yaitu pada bulan Mei, tuliskan range fungsi
penyinaran matahari tersebut dalam betuk
interval!

4. Indikator soal : dideskripsikan dua fungsi yang terkait dengan informasi di atas, siswa dapat menentukan
hubungan yang tepat dari fungsi-fungsi tersebut (dinyatakan dalam operasi fungsi)
5. Perhatikan gambar tiga grafik relasi di bawah!

(1)) (2)) (3))

Berdasarkan ketiga grafik relasi tersebut, manakah yang merupakan fungsi?


𝑥−3
6. Jika diketahui 𝑓(𝑥) = 3𝑥−9, tuliskan daerah asalnya dalam notasi himpunan!

7. Diketahui fungsi 𝑓: 𝑅 → 𝑅 dengan 𝑓(𝑥) = 𝑥 2 − 6𝑥 + 5. Tuliskan daerah hasil fungsi 𝑓 dalam notasi
himpunan!

8. Dalam suatu pemilihan ketua kelas, terdapat dua calon ketua kelas dan 36 siswa di dalam kelas yang
memiliki hak pilih. Berdasarkan data hasil perhitungan suara, pasangan nomor urut 1 memperoleh 17
suara dan nomor urut 2 memperoleh 15 suara. Berdasarkan informasi tersebut, berikut ini pernyataan
yang benar adalah …
A. Fungsi yang menghubungkan siswa anggota kelas yang menggunakan hak pilihnya dengan calon ketua
kelas yang dipilihnya memiliki fungsi invers
B. Relasi yang menghubungkan seluruh siswa anggota kelas dengan calon ketua kelas yang dipilihnya
merupakan sebuah fungsi
C. Relasi yang menghubungkan calon ketua kelas sebagai domain dengan seluruh siswa anggota kelas
sebagai kodomain memiliki aturan “memilih”
D. Relasi yang menghubungkan siswa anggota kelas yang menggunakan hak pilihnya dengan calon ketua
kelas yang dipilihnya merupakan fungsi surjektif
E. Jumlah anggota domain dari fungsi yang menghubungkan siswa anggota kelas yang menggunakan hak
pilihnya dengan calon ketua kelas yang dipilihnya adalah sebanyak 36
9. Jika 𝑓(𝑥) = 𝑥 + 4 dan 𝑔(𝑥) = 2𝑥 + 5, tentukan (𝑓 ∘ 𝑔)(𝑥) !
10. Jika 𝑓(𝑥) = 𝑥 + 3 dan 𝑔(𝑥) = 𝑥 2 − 4𝑥 − 12, tentukan nilai (𝑔 ∘ 𝑓)(−1) !
Untuk soal nomor 11-13, perhatikan infografis terkait diskon ganda di suatu swalayan berikut!

11. Berdasarkan infografis di atas, untuk pakaian seharga Rp300.000,-, tentukan harga akhir setelah diskon
ganda!
12. Jika harga barang dimisalkan 𝑥, harga setelah diskon ganda adalah (𝑓 ∘ 𝑔)(𝑥), tentukan 𝑓(𝑥) !
13. Jika harga barang dimisalkan 𝑥, maka harga akhir setelah diskon ganda adalah (𝑓 ∘ 𝑔)(𝑥) = ⋯
14. Sebuah industri rumah tangga memproduksi jenang. Keuntungan yang diperoleh mengikuti fungsi 𝑓(𝑥) =
10𝑥 (dalam ribuan rupiah) dengan 𝑥 adalah banyak jenang dalam satuan besek. Salah satu bahan baku
dalam membuat jenang tersebut adalah ketan. Banyak jenang yang diproduksi mengikuti fungsi 𝑔(𝑥) =
2𝑥 (dalam satuan besek) dengan 𝑥 adalah berat ketan yang diperlukan dalam satuan kg. Hitunglah berat
bahan baku ketan yang diperlukan untuk membuat jenang agar diperoleh keuntungan Rp1.000.000,00 !

Di suatu daerah, beberapa peternak pemula ingin mencoba 17. Luas kolam yang diperlukan untuk
membudidayakan ikan lele. Berikut data luas kolam yang menghasilkan sejumlah keuntungan setiap
mereka miliki untuk keperluan budidaya tersebut. siklus panen ikan lele (2 bulan) dapat
direpresentasikan (dituliskan) sebagai
fungsi …
Nama Peternak Luas Kolam (dalam m2) 18. (𝑔 ∘ 𝑓)(𝑥) = ⋯
Bagus 8 19. (𝑔 ∘ 𝑓)−1 (𝑥) = ⋯
20. 𝑔−1 (𝑥) = ⋯
Nur 14 21. 𝑓 −1 (𝑥) = ⋯
Ali 18 22. (𝑓 −1 ∘ 𝑔−1 )(𝑥) = ⋯
23. Berat lele yang dihasilkan selama satu
Nanang 30
siklus panen oleh peternak Ali adalah … kg
Diketahui 𝑓 adalah fungsi yang menghubungkan luas kolam 24. Hasil panen lele dalam satu siklus oleh
dengan berat lele hasil budidaya yang bisa dipanen dan 𝑔 peternak Ali dapat menghasilkan
adalah fungsi yang menghubungkan berat lele hasil budidaya keuntungan sebesar … rupiah
yang bisa dipanen dengan besarnya keuntungan yang 25. Jika keuntungan per bulan yang ingin
diperoleh setiap siklus panennya (2 bulan). Berat lele hasil dihasilkan oleh peternak Ali adalah
budidaya yang bisa dipanen selama siklus (2 bulan) sebanyak 2,2 juta rupiah, kolam tempat
mengikuti aturan 𝑓(𝑥) = 24𝑥 (dalam kg), dengan 𝑥 adalah budidaya ikan lele yang diperlukan dalam
luas kolam dalam satuan meter persegi (m2) dan keuntungan satu siklus panen adalah seluas … meter
yang diperoleh setiap siklus panennya (2 bulan) mengikuti persegi
aturan 𝑔(𝑥) = 110000𝑥 (dalam rupiah), dengan 𝑥 adalah 26. Jika keuntungan per bulan yang ingin
berat lele dalam satuan kg. dihasilkan oleh peternak Nanang adalah
sebanyak 2,2 juta rupiah, diperlukan
Berdasarkan informasi di atas, jawablah soal nomor 15-27.
perluasan kolam tempat budidaya seluas
15. Berdasarkan deskripsi informasi tersebut, tuliskan … meter persegi untuk mencapai target
domain dari fungsi 𝑓 dalam notasi himpunan! tersebut.
16. Keuntungan yang diperoleh setiap siklus panen ikan lele 27. Dari total seluruh luas kolam yang dimiliki
(2 bulan) berdasarkan luas kolam tempat budidayanya oleh keempat peternak tersebut,
dapat direpresentasikan (dituliskan) sebagai fungsi … diperkirakan dapat menghasilkan
keuntungan sebesar … rupiah dalam satu
siklus panen.

28. Fungsi invers dari 𝑓(𝑥) = 2𝑥 − 1 adalah …


𝑥−3
29. Invers dari 𝑓(𝑥) = 2𝑥+4 , 𝑥 ≠ −2 adalah ⋯

30. Diketahui 𝑓(𝑥) = 𝑥 + 1 dan 𝑔(𝑥) = 𝑥 − 8. Nilai (𝑓 ∘ 𝑔)−1 (−1) adalah ⋯

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan tepat pada lembar jawaban!

Informasi untuk menjawab pertanyaan nomor 31 dan 32

31. Tuliskan daerah asal atau domain dari fungsi yang menghubungkan 10 nama lapangan pekerjaan di
Indonesia dengan rata-rata upah per bulan yang diperoleh!
32. Apakah fungsi yang disebutkan pada soal nomor 31 tersebut memiliki fungsi invers? Jelaskan!
33. Fungsi ℎ memetakan 𝑎 ke 𝑏 dan memetakan 𝑐 ke 𝑑 ditulis dalam bentuk himpunan pasangan berurutan
ℎ = {(𝑎, 𝑏), (𝑐, 𝑑)}. Jika diketahui fungsi 𝑓 = {(1, 𝑎), (2, 𝑏), (3, 𝑐), (4, 𝑑)} dan fungsi 𝑔 =
{(𝑎, 4), (𝑏, 6), (𝑐, 8), (𝑑, 9), (𝑒, 3)}. Tentukan nilai dari (𝑔 ∘ 𝑓)(4) !

34. Jika 𝑓(𝑥) = 𝑥 − 1 dan 𝑔(𝑥) = 𝑥 3 , tentukan (𝑔 ∘ 𝑓)(𝑥) !


35. Tentukan fungsi invers dari 𝑓(𝑥) = 3𝑥 + 6 !

Anda mungkin juga menyukai