Anda di halaman 1dari 2

Demand: tetap, Supply: berubah

PERUBAHAN KESEIMBANGAN PASAR S1


Penurunan Sx: P
E2 ➔ E1 S2
• Perubahan Keseimbangan Pasar akan terjadi apabila ada Perubahan Harga: naik
Kuantitas: turun
permintaan (∆D),atau Perubahan penawaran (∆S), atau Perubahan S3
keduanya secara bersamaan ➔ ada pergeseran kurva permintaan, E1
kurva penawaran atau keduanya.
E2
• Secara grafis, keseimbangan pasar yang baru akan terjadi pada P2
E3 Kenaikan SX:
perpotongan antara kurva permintaan dan penawaran yang baru E2 ➔ E3
setelah ada perubahan ➔ pada keseimbangan pasar yang akan terjadi Harga: turun
Kuantitas: naik
Perubahan harga keseimbangan, atau kuantitas keseimbangan atau
Perubahan harga dan kuantitas keseimbangan. D1
• Perubahan Harga keseimbangan pasar terjadi karena Perubahan Dx,
atau Sx atau keduanya. Q
0
Q2

Supply: tetap, Demand: berubah demand & supply: MENINGKAT


P Dx dan Sx mula-mula : D1 & S1
market equlibrium mula-mula: E1
Penurunan Dx: S1 P
Perubahan yang
E2➔E1
terjadi: Q
S1
Harga: turun S2
Kuantitas: turun
E3 Kenaikan Dx:
E2➔E3 E2 S3
Harga: naik
Kuantitas: naik
E2 E1 E3
P2 P1 E4 D3
E1 Perubahan Q:
searah dengan
D3 ∆D and ∆S

D2
D2
D1
D1

Q 0
0 Q2
Q1 Q
DEMAND: meningkat, SUPPLY: turun
Contoh 1 Analisis Berita
Dx and Sx mula-mula : D1 and S1
market equilibrium mula-mula: P1 and Q1
Jakarta, CNBC Indonesia - Harga minyak dunia melesat pada perdagangan pekan
P
S2 ini karena kuatnya ekonomi AS dan ketegangan di Laut Merah yang belum usai. . . . .
Perubahan Harga minyak naik sekitar 3% pada perdagangan Kamis dan menetap di level
Yang terjadi: P
S1 tertinggi sejak Desember 2023 setelah data ekonomi AS menunjukkan pertumbuhan
E2 lebih cepat dari perkiraan pada kuartal terakhir dan ketegangan di Laut Merah terus
mengganggu perdagangan global. . . . Di AS, penurunan persediaan minyak mentah
E3
yang lebih besar dari perkiraan pada minggu lalu, terutama karena cuaca dingin
perubahan P: yang ekstrem, juga mendukung harga. Persediaan AS turun 9,2 juta barel pada
P1 Searah dengan ∆Dx minggu lalu, menurut Administrasi Informasi Energi.
E1
Selain itu, Departemen Perdagangan melaporkan pada hari Kamis, perekonomian AS
D3
D2 tumbuh lebih cepat dari perkiraan pada kuartal keempat di tengah kuatnya belanja
D1 konsumen, dengan pertumbuhan sepanjang tahun 2023 sebesar 2,5%. Hal ini lebih
0 Q baik dibandingkan kenaikan sebesar 1,9% pada tahun 2022. (28 Januari 2024)
Q1

Contoh 2 Analisis Berita Dari kedua contoh berita di atas, jawablah


Bisnis.com, JAKARTA - Harga CPO atau minyak kelapa sawit di Bursa Derivatif pertanyaan berikut:
Malaysia pada Maret 2024 menguat 64 poin menjadi 3.988 ringgit per metrik
1. Barang apa yang menjadi focus analisis?
ton. Kemudian, kontrak April 2024 juga menguat sebesar 47 poin menjadi
3.948 ringgit per metrik ton. Mengutip Reuters, harga minyak sawit berjangka 2. Apakah ada perubahan (naik atau turun) pada permintaan, atau
Malaysia naik tipis pada Rabu (14/2) sehingga memperpanjang kenaikan dari penawaran, atau permintaan dan penawaran dari barang tersebut?
hari sebelumnya. Kenaikan ini terjadi karena turunnya persediaan di Malaysia Apa yang menyebabkan perubahan tersebut; dan apa akibatnya
pada Januari 2024 melebihi perkiraan. Kepala penelitian di Sunvin Group, terhadap keseimbangan pasar, terutama harga keseimbangan?
Anilkumar Bagani, mengatakan bahwa harga minyak sawit lebih tinggi karena 3. Gambarkan situasi tersebut dalam satu diagram kartesius!
tingkat persediaan yang lebih rendah. Tunjukkan keseimbangan pasar mula-mula dan keseimbangan pasar
Berdasarkan data Bloomberg, mata uang Ringgit malaysia ditutup melemah - yang baru!
0,49% terhadap dolar AS pada Rabu (14/2). Ringgit yang melemah membuat
minyak kelapa sawit lebih menarik bagi pemegang mata uang asing. (15
Februari 2024)

Anda mungkin juga menyukai