Anda di halaman 1dari 1

`Latihan 3

Anda merupakan pemilik dari sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang perdagangan dengan nama
perusahaan PT Nama Anda. Anda baru saja membuka perusahaan dan bermaksud untuk menggunakan
Accurate sebagai aplikasi pencatatan keuangannya. Berikut informasi tambahan yang dimiliki:

Informasi Tambahan :
1. Nama Perusahaan : PT NAMA ANDA
2. Alamat : Alamat masing-masing
3. Tgl Mulai (Tutup Buku) : 31/12/2022
4. Tahun Fiskal : 2023
5. Default Period : 01-2023
6. No. reg. Pajak (NPWP) : 01.308.878.5-008.999
7. No PKP : 01.308.878.5-008.999
8. Tanggal Pengukuhan : 25/12/2020
9. Type : Perdagangan

Perusahaan baru saja di bentuk akhir tahun 2022 sehingga semua nya masih belum ada transaksi. Anda
sebagai Manager Keuangan yang berpengalaman, diminta oleh managemen melakukan proses setup data
dan informasi lebih lanjut dengan data-data tambahan di bawah ini:

1. Mata uang untuk transaksi yaitu Rupiah untuk transaksi lokal dan Dollar Amerika (1 US$ = 14.500)
untuk transaksi ekspor-impor.
2. Daftar akun telah disediakan dalam format excel.
3. Akun default mata uang disesuaikan dengan akun yang telah dibuat.
4. Syarat pembayaran dibuat 3 jenis yaitu: 2/10 N/30, 2/10 N/60, dan COD.
5. Pajak dibuat untuk PPN atau Pajak Pertambahan Nilai dengan tarif 11%, kodenya P.
6. Tipe pelanggan terdiri dari “Lokal” untuk pelanggan yang berasal dari Indonesia dan “Luar Negeri”
untuk pelanggan yang berasal dari luar Indonesia.
7. Informasi pelanggan telah disediakan dalam format excel.
8. Informasi pemasok telah disediakan dalam format excel.
9. Kategori barang telah disediakan dalam format excel.
10. Tipe aset tetap kena pajak telah disediakan dalam format excel.
11. Tipe aset tetap telah disediakan dalam format excel.
12. Daftar aktiva tetap telah disediakan dalam format excel.

Anda mungkin juga menyukai