Anda di halaman 1dari 2

No Dokumen : SOP-01/KOPKAR/JCSM/II/2019

KOPERASI KARYAWAN
PT. JAKARTA CAKRATUNGGAL STEEL MILLS Tanggal Terbit : 24-02-2019
Tanggal Berlaku : 15-03-2019
ALUR PROSES Revisi :0
PENGGUNAAN KARTU KOPERASI Halaman : 0 dari 0

Tujuan: Untuk memudahkan setiap anggota koperasi melakukan transaksi di toko Koperasi Karyawan PT.JCSM
PIC Deskripsi Terkait
Mulai 1 Anggota Seluruh anggota KOPKAR dalam Kartu
KOPKAR melakukan transaksi pembelian di Anggota
Toko 1 & Toko 2, di wajibkan
1 menggunakan Kartu Anggota sebagai
Anggota melakukan
transaksi di toko alat transaksi.
KOPKAR
2 Anggota Kartu Anggota tersebut diserahkan Kartu
KOPKAR ke petugas toko untuk dilakukan Anggota
2 scanning BARCODE.
Anggota
menyerahkan kartu
anggota ke petugas 3-4 Petugas Petugas KOPKAR melakukan Kartu
toko KOPKAR scanning BARCODE yang ada di Anggota
kartu anggota.
Jika proses scanning BARCODE tidak
3 berhasil, maka petugas akan
Petugas melakukan melakukan input manual NIK
scanning barcode anggota ke komputer.
pada kartu anggota Jika proses scanning BARCODE
4 berhasil, lanjut ke proses berikutnya.
Petugas
melakukan Tidak Scanning
input manual berhasil?
NIK
ke komputer 5 Anggota Anggota menyelesaikan
Ya
KOPKAR pembayaran, selesai.
5
Anggota Di himbau kepada anggota agar
menyelesaikan dengan tertib dan sabar
pembayaran mengikuti proses tersebut sampai
dengan proses transaksi toko
selesai.
Selesai

Informasi:
1. Penggunaan Kartu Anggota tersebut, akan memberikan keuntungan baik bagi Pengurus Koperasi maupun
kepada anggota Koperasi.
2. Keuntungan yang didapat oleh anggota koperasi yaitu akan meningkatkan pendapatan SHU anggota itu sendiri,
seiring dengan rutinnya melakukan scanning BARCODE pada Kartu Anggota pada setiap transaksi.
3. Mekanisme scan BARCODE dapat mengurangi dan menghindari penyimpangan serta hal – hal yang negatif
terhadap anggota dalam setiap transaksi.
4. Adapun personil lain diluar anggota KOPKAR (Supir, Tamu, Kontraktor, Supplier, dll ) yang ingin transaksi
di Toko 1 atau di Toko 2, masih diperbolehkan melakukan transaksi tanpa menggunakan Kartu Koperasi.

Jakarta, 26 Februari 2019


Koperasi Karyawan/ti
PT Jakarta Cakratunggal Steel Mils
Hormat Kami,

Arbai Hidayatullah Diah Hardianti


Ketua Sekretaris
No Dokumen : SOP-02/KOPKAR/JCSM/II/2019
KOPERASI KARYAWAN
PT. JAKARTA CAKRATUNGGAL STEEL MILLS Tanggal Terbit : 01-03-2019
Tanggal Berlaku : 05-03-2019
ALUR PROSES Revisi :0
PENGAJUAN PINJAMAN REGULER ANGGOTA
KOPERASI Halaman : 0 dari 0

Tujuan: untuk memberikan panduan bagaimana melakukan pengajuan pinjaman reguler anggota KOPKAR PT JCSM
1 PIC Deskripsi Terkait
ANGGOTA KOPKAR
MENGAMBIL FORMULIR
PEMINJAMAN 1 Anggota Anggota koperasi yang ingin Formulir
KOPKAR melakukan pinjaman reguler, Peminjam
mengambil formulir peminjaman di an
2 Toko 2 (kantin)
PENGISIAN FORMULIR
PEMINJAMAN

NO 2 Anggota Anggota koperasi melakukan Formulir


KOPKAR pengisian formulir peminjaman Peminjam
APPROVAL 3 an
FORMULIR
PEMINJAMAN
OLEH
PIMPINAN YBS
3-4 Anggota Setelah formulir peminjaman di isi, Formulir
YES KOPKAR kemudian meminta approval atau Peminjam
4 persetujuan dan tanda tangan an
PENGEMBALIAN FORMULIR pimpinan yang bersangkutan (TTD
PEMINJAMAN KE PIC dikolom "mengertahui")
WILAYAH Jika di setujui oleh atasan formulir
dikembalikan ke PIC wilayah masing-
masing
5 Jika tidak disetujui oleh atasan
PIC WILAYAH kembali ke no. 2 melakukan pengisian
MENYERAHKAN BERKAS KE
YES
BENDAHARA formulir peminjaman.

6
VERIFIKASI & APPROVAL
BERKAS 5-6 Pengurus Setelah formulir diterima oleh PIC Formulir
KOPKAR wilayah masing-masing, PIC akan Peminjam
menyerahkan berkas ke Bendahara an
untuk di verifikasi dan di approval.
7
PENCAIRAN PENGAJUAN 7-8 Pengurus Setelah ada approval, kemudian Uang, Cek
PINJAMAN dan pencairan pengajuan pinjaman akan
Anggota di terima oleh anggota bentuk tunai
KOPKAR atau non tunai (cek).
8 Selesai
SELESAI

Jakarta, 01 Maret 2019


Koperasi Karyawan/ti
PT Jakarta Cakratunggal Steel Mils
Hormat Kami,

Arbai Hidayatullah Diah Hardianti


Ketua Sekretaris

Anda mungkin juga menyukai