Anda di halaman 1dari 10

EDISI 01/2021

Pemberlakuan Pembatasan 02
Kegiatan Masyarakat di Makassar

Tidak Semua Masyarakat Ingin 04


Divaksin?

HELLO
INFO 01
PROFIL EDISI 01/2021

ANGGOTA KELOMPOK
BY
JURNALISTIK A

NILNA RAODATUL FARIHA ANDI PURNAMA INTAN


REPORTER FOTOGRAFER

HELLO
INFO 01
MERI
REPORTER

ANDI DWIAN MULYA DAHARMA MUHAMMAD ARFAH


EDITOR LAYOUTER

TEKNIK PELIPUTAN DAN PENULISAN BERITA

JURNALISTIK A
FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI
UIN ALAUDDIN MAKASSAR
HAL. 01 EDISI 01/2021

ISI
KONTEN
BERITA UTAMA

Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan 02


Masyarakat di Makassar

Pro dan Kontra PPKM di Makassar 03

INFO HARIAN

Tidak Semua Masyarakat Ingin 04


Divaksin

Tolak Vaksinisai Terancam 05


Sansi

TENTANG COVID TIPS & TRICK

Berita Terkini 06 Hidup Sehat di Tengah 07


Pandemi
HAL. 02 BERITA UTAMA EDISI 01/2021

Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat


(PPKM) di Makassar
Makassar, Pemerintah Kota Makassar
kembali memperpanjang Pemberlakuan
Pembatasan Kegiatan Masyarakat
(PPKM) Mikro atau jam malam mulai 16
Juni 2021 hingga 13 hari kedepan.
Surat edaran mengatur jam operasional
dari industri-industri yang ada di Kota
Makassar. Seperti, pusat perbelanjaan
hanya boleh beroperasi hingga pukul
21.00 wita. Sementara itu, restoran,
warung kopi, hiburan malam dan usaha *Suasana Lego-Lego pada sore hari, terlihat beberapa anak muda yang sedang
lainnnya hingga pukul 22.00 wita. menikmati suasan sore bersama teman-temannya. (Makassar, 27 Juni 2021)

Termasuk Lego Lego Center Point of


Amel (25), salah seorang
Indonesia Makassar jadi salah satu
pengunjung mengaku Lego
pilihan tempat berburu beragam kuliner
Lego Makassar sangat
Kota Makassar . Di sini, pengunjung bisa
menyenangkan.
memilih berbagai kuliner, mulai dari
"Menyenangkan sih akhirnya
jajanan takjil hingga makanan berat.
bisa ada lagi kegiatan bersama
"Menyenangkan sih akhirnya bisa ada lagi
teman teman, menjadk tempat
kegiatan bersama teman teman,
berburu kuliner yang
menjadk tempat berburu kuliner yang
mempunyai banyaknya tenant
mempunyai banyaknya tenant dan tidak
dan tidak lupa juga selalu
lupa juga selalu menaati peraturan
menaati peraturan protokol
protokol kesehatannya"
kesehatannya"
"Menyenangkan sih akhirnya bisa ada lagi
Appang (22), seorang karyawan
kegiatan bersama teman teman,
di tenant Lego Lego Makassar
menjadk tempat berburu kuliner yang
"Kami sangat senang bisa Source: Merdeka.com
mempunyai banyaknya tenant dan tidak
kembali bekerja dan
lupa juga selalu menaati peraturan APA ITU PPKM MIKRO?
bersilaturahmi sesama
protokol kesehatannya" Aturan PPKM mikro ini tertuang
karyawan dan customer
memakai masker dan handsanitizer. dalam Instruksi Mendagri
langganan, semoga semuanya (Inmendagri) Nomor 10 Tahun 2021
Untuk menjaga jarak, Semua itu
bisa menaati peraturan yang ditandatangani oleh Mendagri
merupakan bentuk pelaksanaan protokol Tito Karnavian, pada 3 Mei 2021.
protokol kesehatan agar jam
kesehatan. Membatasi tempat kerja/perkantoran
operasional tempat berkumpul dengan menerapkan work from
Lego lego Makassar juga sudah
ataupun cafe bisa jadi semua home (WFH) sebesar 50% dan work
menerapkan berbagai protokol from office (WFO) 50%.
lagi"
kesehatan dan menaati peraturan dari
surat edaran jam operasional hinggal
*Andi Dwian Mulyadharma
pukul 21.00-22.00.
EDISI 01/2021 BERITA UTAMA HAL. 03

PRO & KONTRA


PPKM DI MAKASSAR
Seperti yang kita ketahui saat ini untuk berjualan dan juga mengatakan bahwa
Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) mereka akan berpindah tempat jualan karena
diberlakukan kembali khusunya di wilayah menurutnya petugas hanya akan memeriksa
kota makassar guna memutus rantai tempat - tempat yang ramai saja sehingga
penyebaran Covid-19. Sejalan dengan hal tidak membuatnya takut terkena sanksi atas
itu, Pemerintah menerapkan kebijakan pelanggaran peraturan jam malam tersebut.
pembatasan kegiatan masyarakat di Pemilik toko sampai wisatawan mengeluhkan
beberapa kota atau kabupaten seperti yang pembatasan jam malam yang diterapkan
telah di instruksikan oleh Menteri Dalam dalam Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan
Negeri ,Salah satu kebijakan pembatasan Masyarakat (PPKM). Keluhan tersebut
kegiatan Masyarakat adalah batas jam didasarkan pada dampak yang ditimbulkan
operasional bagi para pelaku usaha yang atas kebijakan peraturan jam malam yaitu
dibatasi hingga pukul 20.00 WIB. terjadinya penurunan pengunjung sehingga
Kota Makassar adalah salah satu kota membuat omset restoran tersebut menurun.
yang menerapkan pembatasan kegiatan Kecenderungan orang keluar untuk makan
Masyarakat. Pembatasan Kegiatan Untuk malam pada pukul 19.00, sedangkan pada
Pengendalian Penyebaran Covid-19 di pukul 19.30 rumah makan sudah close
Kota Makassar dengan ketentuan batas walaupun disiasati dengan mengadakan
jam malam dimulai pukul 20.00 WIB hingga promo untuk menarik pelanggan tidak akan
pukul 04.00 WITA.Target utama dari berpengaruh. Namun, beberapa rumah makan
berlakunya jam malam ini ditujukan pada atau restoran yang beroperasi hingga 24 jam
tempat - tempat usaha seperti pusat menyiasati pembatasan jam malam ini dengan
perbelanjaan, rumah makan, kafe dan juga menerapkan sistem take away atau istilahnya
kedai-kedai di pinggir jalan. Hal ini sempat pelanggan diperbolehkan membeli makanan
menimbulkan pro dan kontra bagi namun dibawa pulang.
masyarakat Kota Makassar mulai dari Meskipun pemerintah kota makassar
kalangan pelaku usaha hingga kalangan memberikan sanksi kepada para pelaku
umum. Khusunya bagi para pelaku usaha usaha yang melanggar pembatasan jam
yang beroperasi hingga malam hari. Dari malam ini, namun pada hari pertama
kasus ini kita bisa melihat , bahwa pembatasan jam malam dilaksanakan masih
tanggapan yang hampir serupa bahwa banyak para pelaku usaha yang nekat tetap
pemberlakuan jam malam cukup beroperasi hingga melewati pukul 20.00
menyulitkan gerak atau membatasi aktivitas WITA.Mereka beralasan tidak mengetahui
para pelaku usaha tersebut. peraturan jam malam sudah diberlakukan oleh
Salah satu pelaku usaha yang saya tanya , Pemerintah Kota Makassar,Menyikapi hal
beliau memiliki usaha mie ayam didaerah tersebut Pemerintah Kota makassar masih
sekitar pantai losari.Beliau mengatakan memberikan toleransi dengan memberikan
bahwa pemberlakukan jam malam ini teguran saja, namun Pemerintah Kota
cukup merugikannya. Makassar akan menindak lanjuti secara tegas
‘’Banyak pelanggan setia yang biasa jika pelaku usaha masih melanggar aturan
membeli di malam hari jadi tidak datang batas jam malam yang sudah ,pro dan kontra
sehingga penghasilan saya dari menjual atas kebijakan pembatasan jam malam
mie ayam berkurang dari biasanya’’. tersebut membuat pelaksanaanya menjadi
Ungkapnya. tidak efektif. Mengingat bahwa masih banyak
Namun, ada juga beberapa tanggapan dari para pelaku usaha yang tetap beroperasi
pelaku usaha yang merasa tidak keberatan hingga malam hari karena merasa peraturan
dengan peraturan jam malam tersebut. tersebut tidak berpengaruh terhadap proses
Salah satunya yaitu pedagang kaki lima Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB)
bernama Dg. Adi yang nekat berjualan saat ini.
meskipun tahu akan ada sanksi jika
melanggar dan merasa bahwa aturan *Andi Purnama Intan/Nilna Raodatul Fariha
tersebut tidak perlu dipermasalahkan.
Pedagang kaki lima tersebut beralasan
bahwa mereka tetap menggunakan masker
HAL. 04 INFO HARIAN EDISI 01/2021

TIDAK
SEMUA
MASYARAKAT
INGIN
DIVAKSIN? Source: Tribunnews.com

Menurut survei yang dilakukan oleh Ada beberapa alasan masyarakat "Ya, kita bisa melawan virus corona
Kementerian Kesehatan dan Indonesia tak bersedia disuntik vaksin. dengan menerapkan pola hidup sehat
Indonesian Technical Advisory Dalam survei ini responden seperti olahraga yang rutin dan makan
Group on Immunization (ITAGI) mengungkapkan kekhawatiran makanan yang sehat," ungkapnya
mengungkap sekitar dua pertiga mereka terhadap keamanan serta dengan nada yang lantang.
atau 65 persen responden keefektifan vaksin, berikut alasan Sama dengan Afni Nur Arifin,
menyatakan bersedia menerima penolakannya yaitu tidak yakin mahasiswa semester enam jurusan
vaksin COVID-19 jika disediakan keamanannya, tidak yakin efektif, Ilmu Politik UIN Alauddin Makassar, ia
pemerintah. takut efek samping, tidak percaya menyebut sama sekali tidak berminat
Sejak pemerintah mengumumkan vaksin. divaksin karena cukup dengan pola
vaksinasi Covid-19 di Indonesia, Dan untuk memastikan aspek hidup sehat ia bisa terhindar dari
masyarakat telah dihadapkan keamanan dan kehalalan vaksin yang penyakit, serta memakai masker setiap
dengan berbagai dilema menjadi alasan penolakan, Sekretaris saat.
pemberlakuan kebijakan ini. Jenderal Kementerian Kesehatan "Kalau saya tidak mau memang
Melihat aktivitas masyarakat di Oscar Primadi dalam pemaparanya divaksin, karena saya merasa dengan
media sosial media, masih mengatakan pemerintah telah hidup sehat kita bisa menjalani hidup
ditemukan seruan kelompok yang menerjunkan tim gabungan ke negara dengan baik," tutupnya.
menolak vaksin Covid-19. Bahkan, produsen untuk memastikan aspek
terdapat 49,9 persen dari total 601 tersebut. *Meri/Muhammad Arfah
responden menolak untuk menjadi "Sangat penting bagi kami untuk terus
penerima vaksin Covid-19 pertama memastikan bahwa vaksin tersebut
Masyarakat menilai vaksin harus aman. Kami juga melibatkan petugas
bersifat wajib, terlepas dari gratis kesehatan dan membangun kapasitas
atau tidaknya. Meski begitu masih mereka, karena petugas kesehatan
terdapat hampir 40 persen adalah sumber informasi paling
masyarakat tidak setuju dengan terpercaya di masyarakat," kata Oscar.
kebijakan wajib vaksin Covid-19 Beberapa masyarakat juga beralasan
yang mayoritas merupakan bahwa selain takut dengan alasan
masyarakat berpendidikan tinggi, keamanan ada juga yang beralasan
dan ini secara langsung berdampak untuk hidup sehat tidak perlu divaksin
pada persepsi negatif masyarakat , Suryadi menyebut kita bisa melawan
yang menyurutkan kesediaan untuk virus dengan menerapkan pola hidup
Source: dinkes.papuabaratprov.go.id/
menerima vaksin. sehat
EDISI 01/2021 INFO HARIAN HAL. 05

TOLAK VAKSINASI
TERANCAM SANKSI?

Source: Liputan6.com

Dalam waktu dekat ini pemerintah Sansi Yang Ditetapak Pemerintah mekanisme jaminan kesehatan
akan melaksanakan program vaksinasi Bagi Masyarakat Yang Menolak nasional bagi peserta aktif, atau
dengan target usia di atas 18 tahun Vaksin ditanggung APBN bagi peserta non-
dan diharap seluruh lapisan Setiap orang yang tercatat sebagai aktif jaminan kesehatan nasional.
masyarakat agar berpartisipasi dalam penerima vaksin dan menolak
program tersebut termasuk tenaga vaksinasi dapat dikenakan sansksi *Muhammad Arfah
kesehatan. administrasi sebagai berikut:
Bagi warga masyarakat yang menolak Penundaan atau penghentian
untuk divaksin ternyata bisa terkena pemberian jaminan sosial atau

Source: Suara.com
denda atau sanksi pidana. bantuan sosial
Mengutip dari katadata.com Penundaan atau penghentian
pemerintah mengancam sanksi bagi layanan administrasi
penolak vaksinasi Covid-19. Namun pemerintahan, serta
langkah itu dikritik, karena ada cara Denda
persuasif untuk melancarkan program Pengenaan sanksi administratif
vaksinasi. dilakukan oleh kementerian, lembaga,
Ketentuan mengenai berbagi sanksi pemerintah daerah, atau badan sesuai
bagi penolak vaksin tercantum dalam
dengan kewenangannya.
Pasal 13A. Pasal tersebut
Ketentuan hukuman dikecualikan bagi
menyebutkan, setiap orang ditetapkan
sasaran penerima vaksin yang tidak
sebagai sasaran Vaksin Covid-19
memenuhi kriteria vaksinasi Covid-19
berdasarkan pendataan wajib
sesuai dengan indikasi vaksin virus
mengikuti vaksinasi Covid-19.
corona yang tersedia.
Dikecualikan dari kewajiban tersebut
Jika ada kejadian ikutan pasca-
yakni bagi sasaran penerima vaksin
yang tidak memenuhi kriteria sesuai vaksinasi (KIPI), maka biaya
indikasi vaksin Covid-19. pengobatan akan ditanggung oleh
HAL. 06 TENTANG COVID-19 EDISI 01/2021

BERITA DATA VAKSINASI PASIEN SEMBUH MENINGKAT


TERIKINI
COVID-19 (UPDATE MENCAPAI 1.869.606 ORANG
PER 28 JUNI 2021)

Source: covid19.go.id.com

Perkembangan penanganan pandemi COVID-19 per


29 Juni 2021, pasien sembuh bertambah lagi sebanyak
9.645 orang. Penambahan ini meningkatkan angka
kumulatif kesembuhan hingga melebihi 1,8 juta orang
sembuh, atau angka tepatnya 1.869.606 orang
(86,7%). Sementara penerima vaksin hari ini
bertambah sebanyak 884.876 orang dan totalnya
melebihi 28 juta orang atau 28.304.774 orang.

PUNCAK KEDUA, MASYARAKAT


HARUS BERKONTRIBUSI
MENEKAN KASUS

Source: covid19.go.id.com

Kasus Covid-19 mingguan di Indonesia telah mencapai


puncaknya, bahkan lebih tinggi dari puncak kasus yang
terjadi pada Bulan Januari 2021. Pada puncak yang
pertama di Januari 2021, jumlah kasus mingguan
mencapai 89.902 kasus, sedangkan pada minggu ini
angkanya jauh lebih tinggi, yaitu mencapai 125.396
kasus.

Source: covid19.go.id.com
EDISI 01/2021 TIPS SEHAT HAL. 07

TIPS HIDUP SEHAT

TETAP SEHAT DI
TENGAH PANDEMI
Konsumsi Makanan
Bergizi Seimbang
Makanan siap saji dan makanan
instan memang menggoda.
Namun, di waktu seperti ini ada
baiknya jika kamu perbanyak
konsumsi makanan bergizi
seimbang dengan sayur dan
buah-buahan.
Hal ini penting, sebab, nutrisi seperti vitamin yang
terkandung di dalam sayur dan buah dapat
membuat tubuh kuat sehingga tidak mudah
terserang penyakit.

Istirahat Yang
Cukup
Walaupun bekerja dari
SEMUA HARUS
rumah, tapi istirahat dan
tidur jadi hal penting yang
tidak boleh dilupakan.
Tidur malam yang cukup
SEHAT
akan membantu Semua orang pasti ingin selalu sehat dan terhindar dari berbagai
menjaga kesehatan tubuh secara penyakit. Sebab, dengan tubuh dan pikiran yang selalu sehat,
keseluruhan, termasuk meningkatkan kesejahteraan hidup dapat meningkat. Menjaga kesehatan pun
sistem kekebalan tubuh.
nyatanya tidak sesulit yang dibayangkan, salah satunya adalah dengan
menerapkan gaya hidup sehat setiap hari.
Gaya hidup sehat adalah sebuah komitmen jangka panjang untuk
menjaga atau melakukan beberapa hal agar mampu mendukung fungsi
tubuh, sehingga berdampak baik bagi kesehatan. Beberapa upaya yang
Aktif Bergerak dan bisa dilakukan untuk menerapkan pola hidup sehat adalah menjaga
Rutin Berolahraga asupan makanan sehat dengan diet dan nutrisi, berolahraga, melakukan
kegiatan positif untuk menghindari stres, dan masih banyak lagi. Dengan
Di rumah saja, bukan melakukan hal ini, maka kualitas hidup pun bisa meningkat dan
berarti bisa malas-malasan. membawa pengaruh positif bagi lingkungan.
Justru, kamu harus lebih Menerapkan gaya hidup sehat juga menjadi hal yang paling penting,
aktif dan lebih banyak
bergerak Agar tubuh tetap
pasalnya menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), pola makan tidak
fit dan sehat, cobalah untuk sehat dan kurangnya aktivitas fisik merupakan faktor risiko kesehatan
rutin berolahraga. global yang utama. Apalagi dengan kemajuan teknologi pangan,
Misalnya dengan melakukan yoga, produksi makanan olahan pun semakin meningkat. Tidak hanya itu,
bersepeda atau sekedar berjalan kaki karena kemudahan teknologi, gaya hidup tidak sehat membuat tubuh
mengelilingi area rumah 15 menit setiap
harinya.
rentan terserang berbagai jenis gangguan kesehatan, seperti diabetes,
penyakit jantung, dan kanker.

*Meri
EDISI 01/2021

Kami Segenap Tim Redaksi


Mengucapkan Terima Kasih
Kepada Dosen Kami
Ibu Fauziah Astrid.

Kami Ucapkan Terima Kasih Atas


Perhatiannya

Anda mungkin juga menyukai