Anda di halaman 1dari 16

H e l l o

Eve r y o n e !
Anggota Kelompok
Ammar Faiz Marunduri Salsabila

Hasna Aulia Syafitri Siska Fitria Ramadhani

Nabila Subagja Zaskia Al Zena


a , M o m e n t u m ,
M a s s
dan E n e r g i
Re l a t i v i s t i k
K e l o m p o k 3
Disusun oleh
Postulat 1
Relativitas Khusus

"Hukum-hukum fisika dapat


dinyatakan dalam bentuk
persamaan yang sama untuk
semua kerangka acuan inersia."
Massa Relativistik
Massa saat benda bergerak dengan kecepatan mendekati
kecepatan cahaya.
“Massa benda diam dan massa benda bergerak tidak sama.”
Dinyatakan dalam:
Keterangan:
m = massa relativistik (kg)
m₀ = massa benda diam (kg)
v = kecepatan relativistik benda (m/s)
c = kecepatan cahaya (3x10⁸ m/s)
Contoh Soal
Sebuah benda diam memiliki massa 4 kg.
Jika benda bergerak dengan kecepatan 0,6 c,
berapakah massa benda sekarang?

Diketahui:
m₀ = 4 kg
v = 0,6 c
Ditanya:
m = ... kg
Pembahasan
Diketahui:
m₀ = 4 kg
v = 0,6 c Jadi, massa benda saat
bergerak adalah 5 kg.
Ditanya:
m = ... kg
Momentum Relativistik
Momentum pada benda yang bergerak dengan kecepatan
mendekati kecepatan cahaya.
Dinyatakan dalam:

Keterangan:
p = momentum relativistik (kg.m/s)
m₀ = massa benda diam (kg)
v = kecepatan relativistik benda (m/s)
c = kecepatan cahaya (3x10⁸ m/s)
Contoh Soal
Seekor monyet bermassa 8 kg bergerak
dengan kelajuan 0,6 c terhadap bumi.
Momentum relativistik monyet menurut
pengamat di bumi adalah … kg m/s
Pembahasan
Diketahui:
Jadi, momentum
m₀ = 8 kg
relativistik monyet
v = 0,6 c
menurut pengamat di
Bumi adalah 18 × 10⁸ kg
Ditanya:
p = ... kg m/s
p = 6 (3 × 10⁸ m/s)
m/s.
p = 18 × 10⁸ kg m/s
Energi Kinetik Relativistik
“Terdapat kesetaraan antara massa dan energi pada benda yang
bergerak dengan kecepatan mendekati kecepatan cahaya.”
sehingga Albert Einstein menyatakan energi dengan E = mc²
Pada relativitas, energi kinetik dinyatakan dalam:

Keterangan:
Ek = energi kinetik relativistik (J)
E = energi total benda bergerak (J)
E₀ = energi benda diam (J)
m₀ = massa benda diam (kg)
c = kecepatan cahaya (3x10⁸ m/s)
Contoh Soal

Sebuah roket bergerak dengan kecepatan yang


mendekati kecepatan cahaya, sehingga energi
kinetiknya bernilai 25% dari energi diamnya.
Kecepatan roket tersebut adalah ... c
Pembahasan

Diketahui:
Eₖ = 0,25 E0

Ditanya:
v = ... c
E S T I O N
Q U
T I M E
Kesimpulan
1. Massa, momentum, dan energi relativistik tidak sama dengan
massa, momentum, dan energi kinetik pada fisika klasik
2. Massa dan momentum relativistik dinyatakan lebih besar
daripada massa dan momentum saat benda diam
3. Energi relativistik menyatakan massa setara dengan energi
H A N K
t
Y O U

Anda mungkin juga menyukai