Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN KEGIATAN BIMBINGAN DAN KONSELING BULAN AGUSTUS

NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT


KEGIATAN
1 Senin, 01 Konseling 7.4 Ruang BK Konseling dilakukan selama 55 menit. Murid Guru BK akan mencoba
Agustus 2022 individu a.n WA terbiasa memberikan silent treatment kepada membantu murid untuk
orang tuanya, maka konseling bertujuan untuk dapat mengungkapkan
membantu murid mengungkapkan perasaan perasaan dengan
dengan jujur. melakukan konseling
- Murid hanya menjawab pertanyaan saat kelompok
awal konseling
- Murid mulai menangis ketika guru BK
bertanya alasan murid baru masuk ke
sekolah
- Dirasa pertanyaan yang terlalu sulit,
akhirnya guru BK mengganti pertanyaan
dengan bagaimana perasaan murid masuk
pertama kali ke sekolah
- Murid sama sekali tidak menjawab
pertanyaan guru BK dan hanya menangis
- Sampai akhirnya guru BK meminta murid
memilih emotikon yang sesuai dengan
perasaaan konseli
- Butuh waktu sekitar 30 menit sampai murid
mau memilih hasilnya.
2 Selasa, 02 Penanganan 8.1 Ruang BK Bercanda mematikan lampu toilet yang Guru BK akan meminta
Agustus 2022 kasus bersama mengakibatkan rusaknya fasilitas sekolah. setiap guru yang mengajar
wali kelas a.n - Guru BK sudah mencoba memberikan di kelas 8.1 pada hari Rabu
SHK pengertian terkait bahaya bercanda s/d Jum’at terlibat
berlebihan melakukan observasi
perilaku murid
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
- Guru BK merasa murid sudah mampu
mengerti terkait hal-hal yang tidak boleh
dilakukan ketika bercanda
- Wali kelas sudah menghubungi orang tua
terkait perilaku murid
3 Selasa, 02 Konsultasi peta 9.1 Ruang BK Konsultasi dilakukan selama 35 menit dengan 2 Mengingatkan kembali
Agustus 2022 masa depan murid. Murid sudah selesai membuat rencana tugas tersebut
masa depan dan sudah bisa dibuat dalam bentuk
mind mapping
4 Selasa, 02 Analisis hasil - Ruang BK Guru BK menganalisis hasil kelas 7.1 dan 7.2, -
Agustus 2022 angket pola asuh selebihnya akan dikerjakan dihari selanjutnya
orang tua
5 Rabu, 03 Analisis hasil - Ruang BK Guru BK melanjutkan untuk menganalisis Sudah selesai dikerjakan
Agustus 2022 angket pola asuh angket pola asuh kelas 7 dan sudah dikirim hasilnya
orang tua ke kepsek
6 Rabu, 03 Konsultasi peta 9.1 Ruang BK Konsultasi dilakukan selama 40 menit dengan 2 Memanggil kembali murid
Agustus 2022 masa depan orang murid. Kedua murid ini masih untuk melanjutkan
kebingungan dan tidak yakin dengan cita- konsultasi
citanya. Setelah melakukan brainstorming
bersama guru BK akhirnya murid memilih satu
cita-cita yang ingin dia capai.
Tahap penetapan target pencapaian dari setiap
aspek membutuhkan waktu yang cukup lama
jadi konsultasi ini tidak selesai dalam 1 kali
panggilan dan akan dilanjutkan di lain hari.
7 Kamis, 04 Konseling 8.2 Ruang BK Masalah awal yang dilaporkan oleh wali kelas Memantau perkembangan
Agustus 2022 individual a.n dan pembinaan murid yaitu murid selalu tidak murid dan akan memanggil
AQVC
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
hadir ke sekolah saat akan ada ulangan. Dari kembali jika kejadian
pertemuan pertama ini diketahui bahwa: berulang
- Murid mengatakan bahwa dia bangun
kesiangan dan orang tua tidak
membangunkan
- Karena takut terlambat datang ke sekolah
akhirnya memilih untuk PJJ
- Murid tidak bisa fokus mengerjakan ulangan
karena kelasnya berisik
- Murid juga takut ketika mengisi ulangan
salah
Guru BK sudah mencoba memotivasi dan
membuat murid memiliki pemikiran baru, tapi
hasilnya baru akan terlihat jika memang akan
ada ulangan kedepannya.
8 Kamis, 04 Pemanggilan 8.1 Ruang BK Pemanggilan dilakukan selama 10 menit untuk Pengakuan awal yang
Agustus 2022 murid a.n MAS melakukan klarifikasi informasi yang didapatkan diterima dari murid akan
dari pihak ketiga. ditindaklanjuti dengan
Informasi yang didapatkan berupa barang bukti menggali informasi lebih
korek api yang digunakan untuk merokok. dalam ke teman-teman
Berdasarkan pengakuan murid yang murid. Jika diketahui
bersangkutan bahwa korek api yang ada pada bahwa murid merokok
guru BK adalah korek api yang dia temukan di maka akan ada
masjid dan sengaja disimpan karena iseng saja. pemanggilan selanjutnya.
9 Kamis, 04 Pengaduan murid 8.1 Ruang BK Dua orang murid melaporakan murid atas nama Guru BK akan
Agustus 2022 MAS bahwa dia mendengar jika MAS merokok. mengkonfirmasi informasi
MAS adalah murid yang diketahui memiliki ini kepada wali kelas dan
korek api dan sudah dipanggil sebelumnya. memanggil murid MAS
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
Selain itu, berdasarkan laporan dari dua orang untuk melakukan
murid ini, selain merokok MAS juga sering konseling. Guru BK juga
mencari nomor akhwat atau memperhatikan akan segera mencari waktu
akhwat dengan sengaja dari depan kelas. MAS untuk memberikan
juga sudah mulai mengajak teman yang lain bimbingan terkait bahaya
untuk melakukan perilaku yang tidak baik. merokok.
10 Senin, 08 Diskusi terkait - Ruang BK Diskusi dilakukan selama 45 menit. Pihak yang Memastikan kembali semua
Agustus 2022 permasalahan terlibat adalah guru BK, wali kelas, waka sudah dipersiapkan
kasus murid a.n pembinaan murid Ikhwan dan akhwat. sebelum bertemu dengan
SHK Permasalah yang dibahas adalah kasus SHK orang tua murid.
yang bercanda mematikan lampu toilet dan tidak
sengaja yang menjadi korban adalah anak ABK,
kejadiaan ini mengakibatkan rusaknya pintu
toilet sekolah.
Berdasarkan hasil diskusi diputuskan bahwa
sekolah akan memanggil kedua orang tua murid
yang bersangkutan dan memberitahukan kepada
orang tua jika ada kewajiban anak untuk
mengganti fasilitas sekolah yang rusak sebanyak
50%. Memastikan harga dari barang yang rusak
dan membuat surat pernyataan kesanggupan dari
orang tua.
11 Senin, 08 Diskusi terkait - Ruang BK Diskusi dilakukan selama 20 menit. Pihak yang Memanggil murid yang
Agustus 2022 permasalahan terlibat adalah guru BK dan waka pembinaan bersangkutan jika masalah
siswa kelas 8.2 murid akhwat. menjadi besar
Guru BK memberikan saran supaya guru yang
dikeluhkan oleh murid kelas 8.2 melakukan
diskusi dari hati ke hati. Kesalahpahaman yang
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
terjadi akan mengakibatkan murid malas
memperhatikan guru yang bersangkutan saat
mengajar di kelas.
12 Selasa, 09 Diskusi terkait - Ruang BK Diskusi dilakukan selama 45 menit. Pihak yang Guru BK akan melakukan
Agustus 2022 permasalahan terlibat adalah kepala sekolah, waka pembinaan pemantauan kepada dua
kasus murid a.n murid Ikhwan dan akhwat, guru BK, wali kelas. orang murid ini melalui
SHK Berdasarkan hasil diskusi lanjutan bersama wali kelas.
kepala sekolah, diambil keputusan jika SHK
mengganti biaya kerusakan sebesar 50% karena
tidak memiliki niat merusak fasilitas. Sedangkan
korban kejahilan SHK akan mengganti 50% dan
biaya ditanggung sekolah karena rusaknya
fasilitas sekolah dipicu oleh kejahilan temannya.
13 Selasa, 09 Pemanggilan 8.1 Ruang BK Orang tua BMA dipanggil ke sekolah terkait Memanggil BMA untuk
Agustus 2022 orang tua a.n dengan kerusakan fasilitas yang dimiliki sekolah konseling
BMA oleh BMA. Selain itu, beberapa hal yang digali
dalam pertemuan tersebut, sebagai berikut:
BMA merupakan anak pertama. Di rumah
tinggal bersama nenek dari ibu. Ketika lahir
sudah memiliki katarak, sudah melakukan 4x
operasi dari sejak lahir. BMA memiliki 2 dokter
mata dan salah satunya membuat BMA trauma.
Saat ini BMA didiagnosa memiliki low vision.
Gangguan penglihatan yang dimiliki BMA tidak
dapat disembuhkan. Orang tua BMA sudah
membelikan BMA kaca pembesar supaya dapat
melihat dengan mudah ketika belajar, tapi anak
tidak mau menggunakannya. Orang tua juga
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
sudah menginstalkan aplikasi di gawai anak tapi
anak juga tidak menggunakannya.
Sampai saat ini ketika belajar di kelas, murid
akan mendekatkan matanya pada buku, beberapa
hal ini yang tidak dimengerti oleh murid lain
sehingga murid lain mengira BMA sedang tidur
kemudian dijahili.
14 Selasa, 09 Asesemen non 7.1 Ruang BK Murid baru yang belum melakukan asesmen
Agustus 2022 diagnostik dapat mengerjakan dengan baik.
susulan
15 Selasa, 09 Pemanggilan 8.1 Ruang BK Orang tua SHK dipanggil ke sekolah terkait Memantau perkembangan
Agustus 2022 orang tua a.n dengan kerusakan fasilitas yang dimiliki sekolah SHK
SHK oleh SHK. Selain itu, beberapa hal yang digali
dalam pertemuan tersebut, sebagai berikut:
1. Kurangnya pemahaman murid terkait
masalah kekurangan yang dimiliki BMA
sehingga tidak memikirkan dampak dari
perbuatannya.
2. Kurangnya pemahaman dan kesadaran diri
terkait hal-hal yang boleh dan tidak boleh
dilakukan
3. Orang tua yang memberikan pemakluman
disetiap perilaku anank
4. Memiliki pemikiran yang baik, ingin
mengajak temannya bermain. Namun salah
dalam merealisasikan dalam bentuk perilaku.
16 Rabu, 10 Konsultasi peta 9.1 Ruang BK Konsultasi dilakukan selama 30 menit dengan 2 Mengingatkan kembali
Agustus 2022 masa depan murid. Murid sudah selesai membuat rencana tugas tersebut
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
masa depan dan sudah bisa dibuat dalam bentuk
mind mapping
17 Kamis, 11 Konseling 8.1 Ruang BK Konseling dilakukan selama 25 menit bersama Guru BK akan memantau
Agustus 2022 individu a.n BMA. perkembangan BMA dari
BMA Guru BK mengawali dengan mengklarifikasi wali kelas.
kasus sebelumnya yaitu BMA yang menendang
pintu toilet hingga rusak. Berdasarkan
pengakuan dari BMA, Murid menendang pintu
karena kesal dijahili oleh temannya, diketahui
dari orang tua BMA jika BMA tidak mampu
mengontrol emosi dengan baik ketika sedang
marah.
Murid juga memiliki unfinished business kepada
temannya SHK. Jadi BMA masih menyimpan
banyak kekesalan dan emosi kepada SHK
karena merasa sering dijahili sejak kelas 7.
Guru BK mencoba teknik bangku kosong,
kemudian murid mengatakan dia ingin
melempar bangku yang dia duduki kepada SHK.
Dia sangat kesal, tapi tidak tau cara bagaimana
mengungkapkannya.
18 Jum’at, 12 Analisis hasil 8 dan 9 Ruang BK Hasil yang dianalisis adalah tingkat Sosialisasi hasil pada guru
Agustus 2022 asesmen kesejahteraan psikologis, gaya belajar, aktivitas dan murid.
diagnostik non belajar di rumah dan kondisi keluarga.
kognitif Beberapa murid masih menunjukkan tingkat
kesejahteraan psikologis yang rendah di
beberapa dimensi dan ini akan menjadi acuan
guru BK dalam penanganan kasus.
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
19 Senin, 15 Konseling 8 dan 7 Ruang BK Konseling dilakukan selama 30 menit. Dengan Guru BK tetap akan
Agustus 2022 kelompok murid yang terlibat RKA, AP, LGI, DIH, DFA. memantau perkembangan
Para murid bertengkar disaat jam pelajaran Al- para murid dari wali kelas
qur’an dikelas Abba Hadi. Awalnya para murid masing-masing.
hanya bercanda dengan menjahili temannya
yang bernama RKA, tapi lama-kelamaan
bercandaan mereka melapaui batas karena
menargetkan alat kelamin RKA. RKA merasa
sakit dan marah sehingga menonjok teman-
temannya yang menjahili.
Berdasarkan cerita tersebut, guru BK akhirnya
memberikan pengertian terkait bahaya bercanda
dengan menargetkan alat kelamin, guru BK juga
menjelaskan jika hal tersebut bisa menjadi kasus
bullying jika dilakukan terus-menerus.
Para murid dapat menerima dengan baik
masukan dari guru BK dan sudah saling
bermaafan.
20 Kamis, 18 Konsultasi peta 9.1 Ruang BK Konsultasi dilakukan selama 30 menit dengan Mengingatkan kembali
Agustus 2022 masa depan dua orang murid. Ini adalah konsultasi ketiga tugas tersebut.
dengan dua orang murid tersebut. Berdasarkan
hasil konsultasi, murid sudah mampu
menentukan langkah-langkah yang sesuai
dengan cita-cita mereka. Murid sudah selesai
membuat rencana masa depan dan sudah bisa
dibuat dalam bentuk mind mapping.
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
21 Jum’at, 19 Konseling 8.2 Ruang BK Diberitahukan oleh beberapa guru jika murid Guru BK akan memantau
Agustus 2022 individu a.n AA selalu terlambat atau lama dalam perkembangan AA dari
memberikan respon jika ditanya oleh guru. wali kelas.
Hasil konseling yang didapatkan adalah
1. Murid memang sangat lama ketika merespon
pertanyaan guru, seperti orang kebingungan
dengan mata yang bergerak secara berantakan
ke kanan dan kiri atau hanya diam saja
2. Murid mengatakan jika ditanya oleh guru,
tiba-tiba murid tidak bisa memikirkan
apapun dan hasilnya AA diam saja
3. Guru BK sudah memberikan masukan terkait
kepercayaan diri dan menghilangkan
ketakuta-ketakutan apapun saat akan
berbicara
4. Guru BK melakukan praktik dan simulasi
berhasil
22 Selasa, 23 Konsultasi peta 9.2 Ruang BK Konsultasi dilakukan selama 40 menit dengan 3 Melanjutkan konsultasi di
Agustus 2022 masa depan murid. Meskipun murid sudah memiliki cita- hari lain
cita, tapi murid masih kebingungan dengan
target tahunan yang harus murid capai.
Dibantu dengan guru BK murid mencoba
menyelesaikan peta masa depan mereka.
Penentuan target pertahun membutuhkan waktu
yang lama dan waktu tidak cukup.
23 Rabu, 24 Konseling 7.2 Ruang BK Konseling dilakukan selama 25 menit. Murid Guru BK akan terus
Agustus 2022 individu a.n E bercanda menggunakan Bahasa tidak sopan di melakukan pemantauan
terkait murid tersebut
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
depan guru dan teman-temannya. Hasil dari
konseling adalah
1. Murid tidak merasa bersalah karena dia
menganggap hal itu hanya bercanda
2. Murid memang terbiasa berkata kasar sejak
SD, murid juga terbiasa menganggap anak
abk adalah orang gila
3. Guru BK sudah menjelaskan dampak berbica
kasar tapi murid selalu membalikkan kata
guru BK
4. Sebelum diakhiri, guru BK sudah
memberikan pilihan pada murid (ingin jadi
murid sukses dengan akhlak yang baik atau
jadi murid yang kurang baik dan bisa jadi
akan kesulitan mengejar cita-cita)
5. Murid berjanji untuk berubah dan memilih
menjadi anak baik
24 Rabu, 24 Konseling 7.1 Ruang BK Konseling dilakukan selama 20 menit. Murid
Agustus 2022 individu a.n H diminta datang keruang BK oleh salah seorang
guru karena saat guru tersebut sedang ingin
menutup jam pelajaran, murid mengatakan
“berdoa menurut kepercayaan masing-masing”.

Konseling diawali dengan guru BK meminta


murid untuk bercerita, mengapa murid diminta
datang ke ruang BK. Namun, murid terlihat
kesulitan bercerita karena menahan tangisan,
maka guru BK memberikan waktu kepada murid
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
jika ingin menangis lebih dulu dan ketika sudah
tenang baru akan dilanjutkan. Setelah murid
dapat bercerita, murid menceritakan kejadian
yang sama dengan yang diceritakan oleh guru.
Akhirnya guru BK memberikan pemahaman
baru terkait kata-kata tersebut, seperti “kata
tersebut boleh digunakan jika kita sedang berada
di tempat yang mana banyak orang non muslim
dan kita diminta memimpin doa, jika semua
muslim maka kita harus berdoa kepada Allah
karena kita percaya Rab kita Allah”.

Murid anak yang pintar dan memahami dengan


baik masukan dari guru BK, murid juga merasa
malu dan merasa sudah melakukan kesalahan
besar. Namun, guru BK sudah memberikan
motivasi untuk murid move on dari kejadian ini
dan berusaha untuk menjadi diri yang lebih baik.
25 Kamis, 26 Konseling 8.2 Ruang BK Konseling dilakukan selama 30 menit. Dengan Mendiskusikan masalah ini
Agustus 2022 kelompok murid yang terlibat RAK, RAS, TRA, KS, DM, dengan para guru
LNR.
Murid ini dipanggil karena laporan dari dari
guru-guru, yaitu:
1. Ketika belajar di kelas, para murid tidak
memperhatikan guru dan memilih mengobrol
sendiri hingga kelas berisik
2. Ketika belajar sering izin ke kamar mandi
dan lama sekali.
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
3. Sholat berjamaah sering terlambat dan
banyak membuat alasan hika diminta sholat
4. Melawan jika dinasehati
5. Tidak sopan ketika berbicara
Berdasarkan hasil konseling adalah sebagai
berikut:
1. Murid mengobrol di kelas karena bosan
dengan pelajarannya
2. Saat ini para murid mengakui jika mereka
sudah tidak lama ketika izin ke kamar
mandi
3. Murid tidak betah sholat berjamaah di
mushola karena keadaan mushola yang
panas
4. Para murid ini memiliki kekecewaan
terhadap banyak guru karena merasa tidak
diperlakukan adil. Para murid ini juga
merasa iri pada kakak kelas atau murid
Ikhwan karena mereka melihat kakak
kelas/adik kelasnya bermain gawai saat jam
istirahat.
26 Jum’at, 27 Konsultasi studi 9.2 Ruang BK Konsultasi dilakukan selama 40 menit. Murid Meminta murid mencari
Agustus 2022 lanjutan yang melakukan konsultasi adalah AAM, FFN, informasi lebih lanjut
ZPA, NRK, DSR, LZ. terkait sekolah yang
Beberapa hal yang dikonsultasikan terkait cara menarik minat mereka dan
memilih sekolah lanjutan, kekhawatiran tidak membuat beberapa pilihan
dapat masuk negeri karena sekolah belum ada sekolah
akreditasi dan umur yang masih muda, dan
NO TANGGAL NAMA KELAS TEMPAT HASIL TINDAK LANJUT
KEGIATAN
pilihan orang tua yang tidak sesuai dengan
kemauan anak.
Guru BK sudah memberikan masukan dan
saran-saran kepada para murid terkait
pertanyaan di atas.
27 Jum’at, 27 Konfirmasi kasus 7.3 Ruang BK Murid a.n ADP dilaporkan oleh murid ikhwan. Bertanya pada murid yang
Agustus 2022 Dikatakan bahwa ADP sering chat ke salah satu melapor terkait hal ini lebih
nomor murid ikhwan. Setelah dikonfirmasi, hal lanjut.
ini sudah terjadi lama dan saat awal masuk
sekolah karena memang satu lulusan SD. ADP
sudah blokir nomor murid ikhwan tersebut dan
kejadian baru-baru ini yang dilaporkan oleh
murid ikhwan dilakukan oleh temannya yang
lain.

Mengetahui Jakarta, 29 Agustus 2022


Kepala SMP Islam Ar Rahmah Jakarta Guru BK

Hatta Saputra, S.Pd.I Lutfi An Nisaa, S.Pd


NIY. 220.2106.019 NIY. 220.2205.039

Anda mungkin juga menyukai