Anda di halaman 1dari 1

Alert & Reminder

Alert dan reminder berfungsi untuk mengingatkan pengguna SITB terkait data
yang membutuhkan perhatian dan tindak lanjut. Setiap tingkat (Nasional,
Provinsi, Kabupaten/Kota dan Fasyankes) memiliki item alert dan reminder
yang berbeda – beda sesuai dengan kebutuhan pada tingkatnya, alert dan
reminder yang tercantum pada suatu tingkat hanya berisikan pasien – pasien
yang berada dalam cakupan tingkatnya

Tingkat Fasyankes

Untuk dapat meliihat alert dan reminder pada tingkat fasyankes dapat
dilakukan seperti berikut:
1) Pada level fasyankes, alert dan reminder bisa langsung terlihat di sebelah
kiri pada halaman home

2) Pilih salah satu alert dan reminder, seperti terduga TBC belum ada hasil
laboratorium, berikut merupakan daftar terduga yang belum memiliki hasil
laboratorium, untuk menindaklanjuti atau mengisi hasil labnya bisa
dilakukan dengan cara mengklik tombol kaca pembesar, lalu isikan hasil
labnya.

Untuk mengunduh semua alert & reminder, klik logo excel di pojok kanan atas.

Anda mungkin juga menyukai