Anda di halaman 1dari 18

EDISI 17, MINGGU,

E-PAPER

I
19 MEI 2024

REKTOR
SERIBU
INOVASI
CATATAN PRESTASI
PROF DR IR HUSAIN SYAM,
MTP, IPU, ASEAN, ENG.
REKTOR UNM RINTIS
PERIODE 2016-2020
& 2020--2024 PROGRAM
STUDI
PROFESI
INSINYUR
WISUDA SERBA SERIBU BACA KORAN FAJAR DIGITAL
DIMANA SAJA, SETIAP HARI
HANYA Rp80 RIBU/BULAN

REKOR SERATUS PERSEN scan barcode

LANGGANAN
SUARA DI PILREK E-PAPER
0853-9957-5246

FAJAR.CO.ID HARIAN FAJAR OFFICIAL HARIAN FAJAR OFFICIAL EPAPER.FAJARONLINE.CO.ID


2 EDISI SPESIAL I
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Pelopor GeLar Profesor


Kehormatan di Luar Jawa
UNIVERSITAS Negeri
Makassar menjadi kampus
pelopor pemberian gelar
profesor kehormatan di
luar Pulau Jawa. Gelar
profesor kehormatan
itu bahkan diberikan
langsung kepada dua
tokoh dalam waktu yang
relatif berdekatan.
GELAR profesor kehormatan
pertama dari UNM diberikan
kepada Prof Muhammad
Jafar Hafsah pada 17 Februari
2022. Jafar adalah mantan
anggota DPR RI yang kini aktif
sebagai tim ahli pimpinan
Majelis Permusyawaratan
Rakyat (MPR) RI. Pengukuhan
guru besar kehormatan Jafar
Hafsah dihadiri Ketua Umum
DPP Partai Demokrat, Agus
Harimurti Yudhoyono.
Sebulan kemudian, gelar
profesor kehormatan juga
diberikan kepada Wakil Ketua
MPR RI, Prof Dr Syarifuddin
Hasan. Syarifuddin Hasan
juga dikenal sebagai mantan
Menteri Koperasi dan UKM di
GURU BESAR KEHORMATAN. Profesor Jafar Hafsah dikukuhkan sebagai guru besar kehormatan di Menara Pinisi UNM Makassar, 17 Februari 2022.
era kepemimpinan Presiden
Susilo Bambang Yudhoyono.
Mohammad Jafar Hafsah berkelanjutan di Indonesia membangun ekonomi Ekonomi dan Bisnis, maka Prof Universitas Pertahanan
dikukuhkan sebagai guru yang mengalami sedikit yang adil dan merata. Oleh Syarifuddin Hasan diangkat (Unhan) dan Universitas
besar tidak tetap pada tekanan. Mulai penyempitan karena itu setiap penguasa sebagai guru besar tidak Soedirman (Unsoed). Gelar
Fakultas Ekonomi dan Bisnis lahan dan pertumbuhan ruang dibutuhkan keberpihakan tetap bidang Ilmu Strategi profesor kehormatan Unhan
(FEB UNM). Saat pengukuhan, kota yang tak terkendali untuk mendorong agar Manajemen Koperasi dan diberikan kepada dua
Jafar menyampaikan orasi hingga alih fungsi lahan lebih efektif dan produktif UMKM pada Fakultas Ilmu mantan Presiden Republik
ilmiah yang berjudul, "Ekonomi pertanian dan menurunnya secara maksimal. Sementara Sosial dan Hukum (FISH) Indonesia; Soesilo Bambang
Agribisnis di Indonesia Strategi jumlah angkatan kerja pada dari segi Koperasi dan Universitas Negeri Makassar. Yudhoyono pada 2014 dan
dan Implementasi." sektor pertanian. UMKM, faktor utama dalam Pemberian gelar profesor Megawati Soekarnoputri
Menurut Jafar, revolusi Syarifuddin Hasan juga menghadapi dan mencapai kehormatan ini merupakan pada 2021. Adapun gelar
industri mengalami puncaknya memaparkan orasi ilmiah saat tujuan adalah dengan kali pertama di UNM. Tentu profesor kehormatan Unsoed
dengan lahirnya teknologi dikukuhkan sebagai guru besar mendorong koperasi agar ini tidak terlepas dari inovasi diberikan kepada Jaksa Agung,
digital yang berdampak masif kehormatan di Menara Pinisi selalu melaksanakan Rapat dan jejaring kuat yang Burhanuddin ST pada 2021
di seluruh dunia. Teknologi UNM akhir Maret 2022. Dalam Anggota Tahunan (RAT) dibangun Rektor UNM, Prof lalu.
digital atau inovasi teknologi pidato pengukuhannya yang sesuai AD/RT Koperasi. Dr Ir Husain Syam, MTP, SBY menerima
juga merambah pada sektor berjudul, "Ekonomi Pancasila Langkah ini sekaligus IPU, ASEAN Eng. Inovasi ini penghargaan gelar profesor
agribisnis. Mulai layanan dan Implementasi Manajemen untuk meningkatkan menempatkan UNM sebagai kehormatan dalam bidang
informasi untuk petani sayur, Administrasi Bisnis, Strategi kualitas koperasi dan universitas pertama di luar ilmu ketahanan nasional.
penerapan satelit, pemodelan Koperasi dan UMKM†, mengampanyekan gerakan Jawa yang memberi gelar Dalam upacara penyematan
cuaca, big data, dan internet of Syarifuddin membahas hukum masyarakat sadar koperasi. profesor kehormatan kepada gelar tersebut, SBY
thing pada flatform berbasis ekonomi untuk menstabilkan Jika Prof Jafar Hafsah tokoh eksternal. menyampaikan sebuah orasi
android bagi petani. kepentingan intervensi pasar. dikukuhkan sebagai guru Sebelum UNM, gelar berjudul, “Perdamaian
Hanya saja, kata dia, upaya Menurut dia, ekonomi besar kehormatan atau guru profesor kehormatan dan Keamanan dalam Dunia
mewujudkan pertanian Pancasila bertujuan untuk besar tidak tetap di Fakultas hanya pernah dilakukan yang Berubah: Tantangan
I EDISI SPESIAL 3
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

GURU BESAR KEHORMATAN. Profesor Syarifuddin Hasan didampingi istri, Ingrid Kansil dan Rektor UNM, Prof Husain saat dikukuhkan sebagai guru besar kehormatan UNM Makassar.

Penyusunan Grand Strategy Prof Husain mengatakan, Nomor 12/2012 menyatakan, luar basa. Sementara, pada pertimbangan Direktur
bagi Indonesia†. Selanjutnya, pengukuhan profesor Menteri dapat mengangkat Pasal 2 Ayat (2) dijelaskan Jenderal Pendidikan Tinggi.
Megawati menerima gelar kehormatan untuk Jafar seseorang dengan kompetensi bahwa pengangkatan tersebut Menteri dapat menetapkan
profesor kehormatan dari Hafsah dan Syarifuddin luar biasa pada jenjang ditetapkan oleh perguruan seseorang yang memiliki
Universitas Pertahanan dalam Hasan merujuk pada jabatan akademik profesor tinggi masing-masing atas keahlian dengan prestasi luar
ilmu pertahanan bidang beberapa regulasi. Di atas usul perguruan tinggi. persetujuan senat. biasa untuk diangkat sebagai
kepemimpinan strategik pada antaranya Peraturan Menteri Menteri dalam pasal tersebut Regulasi itu mengatur profesor/guru besar tidak
Fakultas Strategi Pertahanan. Pendidikan dan Kebudayaan merujuk pada menteri yang seseorang yang memiliki tetap pada perguruan tinggi
Penganugerahan gelar (Permendikbud) Nomor 40 menyelenggarakan urusan keahlian dengan prestasi luar berdasarkan pertimbangan
profesor kehormatan di Uni- tahun 2012, Undang-undang pemerintahan di bidang biasa dapat diangkat sebagai Direktur Jenderal Pendidikan
versitas Negeri Makassar Nomor 12 tahun 2012 tentang mendidikan. dosen tidak tetap dalam Tinggi.
jauh lebih cepat dibandingkan Pendidikan Tinggi, dan Dalam Pasal 72 Ayat (6) jabatan akademik tertentu Pemberian gelar profesor
dengan pemberian gelar ke- beberapa regulasi lainnya. diatur bahwa pengangkatan pada perguruan tinggi. kehormatan dari Universitas
hormatan serupa untuk Men- Peraturan Menteri tersebut diatur melalui Selanjutnya pengangkatan Negeri Makassar kepada dua
teri Pertanian Republik Indo- Pendidikan dan Kebudayaan peraturan menteri, dalam hal seseorang sebagai dosen tokoh eksternal itu tentu
nesia, Dr Syahrul Yasin Limpo Nomor 40 Tahun 2012 tentang ini Permendikbud 40/2012 tidak tetap ditetapkan oleh akan berdampak positif
dari Universitas Hasanuddin Pengangkatan Profesor/ tentang Pengangkatan perguruan tinggi masing- pada pengembangan citra
Makassar. UNM menyerahkan Guru Besar Tidak Tetap pada Profesor/Guru Besar Tidak masing setelah mendapat dan prestasi UNM sebagai
gelar profesor kehormatan kali Perguruan Tinggi, serta Surat Tetap pada Perguruan Tinggi. persetujuan senat. kampus terkemuka di
pertama pada Februari 2022, Edaran Direktur Jenderal Pasal 1 Ayat (1) permendikbud Pasal (2) permendikbud itu Indonesia. Semoga lahir
sedangkan Unhas memberi Pendidikan Tinggi Nomor itu mengatur soal kriteria mengatur bahwa menetapkan lagi profesor-profesor
gelar profesor kehormatan 154/E/KP/2013 tentang memperoleh gelar profesor seseorang untuk diangkat kehormatan lainnya dari
pada pertengahan Maret Guru Besar Tidak Tetap. Pasal kehormatan, yakni memiliki sebagai profesor/guru besar kampus almamater pahlawan
2022. 72 Ayat (5) Undang-Undang keahlian dengan prestasi tidak tetap berdasarkan tanpa tanda jasa ini. ($)
4 EDISI SPESIAL I
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Sukses Raih Gelar IPU, Rintis


Program Studi Profesi Insinyur
PENGEMBANGAN DIRI hingga kerja sama yang sudah
terus dilakukan Rektor dibangun dengan Persatuan
Universitas Negeri Insinyur Indonesia dan kalangan
industri.
Makassar (UNM), Prof Ketentuan lain dari Permen-
Husain Syam. Ia sukses dikbud itu adalah model perku-
meraih gelar Insinyur liahan program Profesi Insinyur
Profesional Utama (IPU). dapat diperoleh melalui rekog-
nisi pembelajaran lampau
PROF Husain mengikuti proses dengan cara penyetaraan
penyumpahan dari pengurus atau pengakuan capaian
Persatuan Insinyur Indonesia pembelajaran. Seseorang
(PII) di Makassar, Desember dengan kualifikasi akademik
2020. Prosesi pengambilan sarjana bidang teknik atau
sumpah dipimpin langsung sarjana terapan bidang teknik
Faisal Sapa, Direktur Eksekutif yang akan menempuh Program
Perhimpunan Insinyur Indonesia. Studi Program Profesi Insinyur
Pada hari yang hampir melalui rekognisi pembelajaran
bersamaan, Prof Husain Syam lampau harus memiliki
juga mengikuti prosesi wisuda pengalaman kerja lebih dari 2
profesi insinyur di kampus (dua) tahun.
Universitas Hasanuddin. Selain itu seseorang dengan
Prosesi wisuda dipimpin Rektor kualifikasi akademik sarjana
Universitas Hasanuddin, Prof pendidikan bidang teknik atau
Dr Dwia Ariestina Kalla. Prosesi sarjana sains dapat menempuh
wisuda Husain Syam di kampus Program Studi Program Profesi
Unhas mengundang perhatian Makassar lainnya bahwa untuk Teknologi, dan PendidikanTinggi Teknik, jumlah Program Studi Insinyur melalui rekognisi
publik karena peristiwa rektor belajar tidak harus terhenti (Kemdikbudristekdikti). Teknik peringkat terakreditasi pembelajaran lampau setelah
diwisuda oleh rektor adalah dalam satu titik. Pengembangan Data PII seperti diungkapkan unggul atau A paling sedikit disetarakan dengan kualifikasi
kejadian langka. diri dan kompetensi harus terus Heru Dewanto, terjadi selisih 50% (lima puluh persen) dari akademik sarjana bidang teknik
Selain itu, Ketua Ikatan dilakukan agar kadar keilmuan atau ketimpangan yang keseluruhan Program Studi atau sarjana terapan bidang
Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU) senantiasa terjaga dan terukur. sangat besar antara sarjana Teknik, dan memiliki paling teknik dan memiliki pengalaman
Sulawesi Selatan ini juga sudah Dengan capaian ini, teknik setiap tahunnya yang sedikit 6 (enam) Dosen tetap kerja lebih dari 5 (lima) tahun.
menerima sertifikat dan medali Universitas Negeri Makassar mencapai 60.000 orang tetapi pada setiap Program Studi Rektor Universitas Negeri
ASEAN Engineer dari Pengurus berpeluang membuka Program yang bisa diinsinyurkan hanya atau sesuai dengan ketentuan Makassar, Prof Dr Husain
Pusat Persatuan Insinyur Studi Program Profesi Insinyur 40.000 orang. Oleh karena peraturan perundang- Syam berharap kampus yang
Indonesia (PII). Karena capaian (PSPPI) seperti yang dilakukan itu diperlukan upaya untuk undangan. dipimpinnya ini menjadi pelopor
itu, nama dan gelar akademik dan sudah berjalan di beberapa mengurangi selisih tersebut Persyaratan lainnya adalah PSPII di kalangan perguruan
Rektor UNM ini pun berubah perguruan tinggi negeri lainnya dengan menambah perguruan dosen yang ditetapkan telah tinggi Lembaga Pendidikan
menjadi Prof Dr Ir Husain Syam, di Indonesia. Peluang membuka tinggi pengelola program profesi memiliki pengalaman kerja Tenaga Keguruan (LPTK) di
MTP, IPU, ASEAN Eng. program ini dikuatkan dengan insinyur. Hingga saat ini baru di industri dan mendapat Indonesia. Sebab dari sekian
Gelar insinyur merupakan penandatanganan nota ada 42 perguruan tinggi yang rekomendasi dari Persatuan banyak universitas bekas IKIP,
gelar profesi yang mengukur kesepahaman antara Rektor melaksankan program studi Insinyur Indonesia (PII). Selain hingga kini belum ada satu pun
keilmuan di dunia kerja. Pendi- Universitas Negeri Makassar, program profesi insinyur. itu memiliki perjanjian kerja yang membuka program studi
dikan insinyur seperti halnya Prof Dr Husain Syam dengan Penyelenggaraan program sama dengan kementerian profesi insinyur.
pendidikan profesi lainnya adalah Ketua Umum Persatuan studi profesi insinyur di terkait, PII, kalangan industri, Jika upaya membuka prog-
bagian dari sistem pendidikan di Insinyur Indonesia (PII), Heru perguruan tinggi diatur dengan dan/atau himpunan keahlian ram studi profesi insinyur ini
Indonesia di samping pendidikan Dewanto tentang pembentukan Peraturan Mendikbud Nomor keinsinyuran yang telah berhasil, maka Universitas
akademik dan pendidikan PSPPI UNM beberapa 35 tahun 2016. Pasal 3 dalam terakreditasi oleh PII. Negeri Makassar sukses menye-
vokasional. Pendidikan profesi waktu lalu. Kesepakatan peraturan ini menyebutkan Dari sekian banyak ketentuan lenggarakan dua pendidikan
juga bisa berkontribusi untuk kerja sama ini menekankan persyaratan perguruan tinggi yang dipersyaratkan itu, profesi sekaligus. Saat ini UNM
pengembangan keilmuan agar pada komitmen PII untuk yang dapat diberikan izin untuk Universitas Negeri Makassar Makassar sudah membuka satu
tepat sasaran. menjadikan Universitas Negeri menyelenggarakan Program sudah memenuhinya. Mulai program profesi yakni Program
Guru besar bidang pertanian Makassar sebagai pelopor Studi Program Profesi Insinyur. dari jumlah program studi Profesi Guru (PPG). Program
itu mengatakan, dengan adanya dalam pelaksanaan PSPPI Di antaranya memiliki peringkat teknik, akreditasi perguruan profesi ini berorientasi pada
tambahan gelar di namanya ini sesuai peraturan Direktorat terakreditasi Perguruan Tinggi tinggi dan program studi yang pengembangan profesionalisme
dapat memotivasi dosen dan Pendidikan Tinggi Kementerian unggul atau A, memiliki paling sudah A, ketersediaan dosen guru melalui ujian kompetensi
mahasiswa Universitas Negeri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, sedikit 5 (lima) Program Studi tetap pada program studi teknik guru. ($)
I EDISI SPESIAL 5
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Lahirkan Ratusan HaKI Setiap Tahun


CAPAIAN HAK CIPTA/ PATEN UNM

TAHUN JUMLAH

2015 6 buah
2016 8 buah
2017 30 buah
2018 86 buah
2019 129 buah
2020 163 buah
2021 286 buah
2022 330 buah

terus berinovasi memberi


banyak ruang bagi dosen
untuk melakukan penelitian
dan pengabdian. Terlebih
lagi LP2M juga memfasilitasi
dosen pemilik karya dan
inovasi untuk dicatatkan
karyanya di Kementerian
Hukum dan Hak Asasi
Manusia melalui pencatatan
hak kekayaan intelektual.
Terkait pencatatan
HaKI, Prof Husain sudah
menandatangani nota
kesepahaman dengan
Kepala Kantor Wilayah
Kementerian Hukum dan Hak
Asasi Manusia Sulsel, Harun
PRODUKTIF. Prof Dr Husain Syam saat menerima piagam penghargaan dari Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual.
Sulianto di Hotel Gammara
Makassar, Selasa, 20 April
Performa Universitas Negeri Makassar (UNM) dalam lingkungan. HaKI ini dicatatkan dipamerkan. Karya Prof Husain 2021. Penandatanganan
pencatatan Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI) di Kementerian Hukum dan yang dipamerkan itu antara naskah kerja sama disaksikan
Hak Asasi Manusia, 2019 lalu. lain inovasi becak motor langsung Direktur Hak
terus membaik. Tujuh tahun terakhir ini, pencatatan Selain itu juga ada HaKI (bentor) berdesain menara Cipta dan Desain Industri
HaKI di kampus bekas Institut Keguruan dan Ilmu tentang pembuatan herbal gedung pinisi, motor taksi Kementerian Hukum dan Hak
Pendidikan (IKIP) Ujungpandang ini menunjukkan grafik sanitizer berbahan dasar daun gabah pematang sawah model Asasi Manusia, Dr Sarifudin.
peningkatan yang sangat membanggakan. bakau yang penelitiannya pinisi, mesin parut kelapa Menteri Hukum dan Hak
dilakukan dosen UNM, Dr Andi skala rumah tangga, mesin Asasi Manusia (Menkumham)
Sukainah dan Prof Dr Husain pencacah rumput, alat tanam RI, Yasonna H. Laoly pada
TAHUN 2022 saja, jumlah hanya bisa dihitung jari. Tidak Syam. HaKI yang dicatatkan biji padi legowo satu dua 28 September 2022 juga
HaKI yang dicatatkan sampai sepuluh. Saat Prof memang beragam. Ada yang sistem campa, dan beberapa datang ke kampus UNM
UNM mencapai 330 buah. Husain menjadi rektor, jumlah dilakukan dosen secara karya intelektual lainnya. dalam memberikan motivasi
Meningkat cukup drastis pencatatan HaKI di kampus tunggal. Akan tetapi, lebih Prof Husain mengajak kepada 200 usaha mikro kecil
dibandingkan 2021 yang oranye ini mencapai ratusan banyak dalam bentuk tim atau seluruh dosen agar berlomba dan menengah (UMKM) dan
hanya mencapai 286 buah. setiap tahun. kelompok. mencatatkan karyanya komunitas kreatif di Makassar
Ketua Lembaga Penelitian Karya pengabdian dosen Prof Husain termasuk untuk memperoleh HaKI. untuk dapat mendaftarkan
dan Pengabdian Masyarakat UNM yang dicatatkan HaKI- dosen yang produktif dalam Menurut dia, HaKI merupakan Kekayaan Intelektualnya.
(LP2M) Universitas Negeri nya tidak hanya tentang model melakukan penelitian dan hak intelektual sekaligus Menurut Yasonna, saat ini
Makassar, Prof Dr Bakhrani pembelajaran. HaKI dosen pengabdian. Bahkan sebagian pengakuan negara terhadap seluruh pendaftaran KI, baik
Rauf mengatakan atensi UNM justru lebih banyak besar karyanya itu sudah karya dan inovasi yang telah itu merek, hak cipta, paten
dan perhatian Rektor UNM, tentang teknologi tepat guna mengantongi sertifikat HaKI dibuat. Dia menyebut karya dan lainnya telah dilaksanakan
Prof Dr Ir Husain Syam, dan teknologi terapan yang dari Kementerian Hukum dan intelektual dosen harus secara daring. Jadi, akan
MTP, IPU, ASEAN Eng yang pemanfaatannya sudah Hak Asasi Manusia. mendapat perlindungan semakin memudahkan
begitu tinggi menjadi salah dinikmati dan dirasakan Pada event pameran hukum agar tidak dengan para pelaku usaha (UMKM)
satu pemicu bertumbuh masyarakat. pendidikan yang menjadi mudah diakui oleh orang atau untuk mendaftarkan KI
pesatnya pencatatan HaKI Sebut misalnya HaKI milik rangkaian peringatan dies kelompok lain. produk-produknya. Bahkan
dosen di kampus ini. Ia dosen UNM, Anisa Febriani natalis ke-61 UNM Makassar Secara khusus Prof Husain kini permohonan hak cipta
mengatakan, sebelum periode Musakkir dkk tentang Agustus 2022 lalu, 13 karya juga mengapresiasi Lembaga kurang dari sepuluh menit
kepemimpinan Prof Husain, teknologi siretik atau teknologi Prof Husain yang sudah Penelitian dan Pengabdian bisa langsung terbit surat
HaKI UNM setiap tahunnya pendingin ruangan yang ramah memperoleh HaKI ikut Masyarakat (LP2M) UNM yang pencatatan ciptaannya. (*)
6 EDISI SPESIAL I
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Lisensi Sertifikasi Kompetensi dari BNSP


Prof Husain: Kemampuan Alumni Diakui secara Global

LISENSI. Rektor UNM, Prof Dr Husain menerima sertifikat lembaga sertifikasi


dari Ketua BNSP, Kunjung Masehat, SH, MM beberapa waktu lalu.

ADA citra baru bagi September 2021. Penyerahan Bukti kompetensi itu sudah merancang agar setiap standar kompetensi kerja
mahasiswa Universitas SK lisensi dirangkaikan adalah sertifikat kompetensi program studi memiliki skema yang telah dipersyaratkan.
Negeri Makassar yang pembukaan uji kompetensi yang diterbitkan LSP UNM. kompetensi sertifikasi. Sertifikasi ini memberikan
LSP UNM untuk kali pertama. Sertifikasi kompetensi ini Ketua LSP UNM, Prof Dr kepastian jika tenaga kerja
sudah menyelesaikan Dengan penyerahan ini, memastikan bahwa lulusan Nurhasanah juga mengakui atau pemilik sertifikat tersebut
studinya. Mereka tidak maka UNM dinyatakan UNM yang mengantongi sertifikasi kompetensi profesi sudah terjamin kredibilitas
hanya mengantongi ijazah resmi memiliki kewenangan sertifikat kompetensi di tidak hanya keteknikan. kerjanya. Terutama saat
sarjana. untuk melakukan sertifikasi bidangnya bisa menjadi Semua program studi di UNM melakukan suatu pekerjaan
kompetensi dan sekaligus jaminan memaknai memiliki peluang membuka yang menjadi tugas dan
MAHASISWA UNM (yang menerbitkan sertifikat kompetensi di dunia kerja. skema kompetensi profesi tanggung jawabnya.
memenuhi syarat) juga berpe- kompetensi bagi mahasiswa Untuk tahap awal LSP yang banyak. Di Fakultas MIPA Menurut Prof Husain,
luang memperoleh ijazah dan dosen. UNM merupakan UNM baru memiliki 12 skema misalnya memungkinkan dengan memiliki sertifikat
tambahan berupa sertifikat satu-satunya universitas sertifikasi kompetensi. Dua membuka skema kompetensi kompetensi, kemampuan
kompetensi. Itu setelah kampus di timur Indonesia yang belas skema itu antara lain teknisi statistik, geofisika, prakirawan alumni akan diakui secara
ini resmi mengantongi lisensi mendapat lisensi uji madya jaringan komputer, teknisi cuaca, herbalist, dan beberapa global. Tentu hal itu akan
Lembaga Sertifikasi Profesi kompetensi profesi dari BNSP. utama jaringan komputer, juru kompetensi lain. membuat pengembangan
(LSP) dari Badan Nasional Ketua BNSP, Kunjung ukur (surveyor), pengelolaan Begitu juga di Fakultas Ilmu kemampuan kompetensinya
Sertifikasi Profesi (BNSP). Masehat mengatakan gerai jasa boga, technical Sosial memungkinkan ada meningkat jauh lebih tinggi.
BNSP merupakan badan pemberian SK lisensi kepada service engine kendaraan, dan kompetensi pekerja sosial Peluang untuk dapat
independen nasional yang UNM ini melalui proses yang junior mobile. di Program Studi Sosiologi, bergabung dan bekerja di
dibentuk oleh pemerintah cukup panjang. Mulai melihat Selain itu juga ada asistent supervisi sejarah di Program perusahaan bonafit juga
untuk memberikan sertifikasi panduan mutu, mekanisme desainer costume made Studi Sejarah, dan lainnya. Di meningkat. Ini dipengaruhi
kompetensi kerja di Indonesia. pembuatan sertifikasi sendiri, wanita, supervisor costume Fakultas Ilmu Keolahragaan oleh adanya sertifikat yang
Lembaga ini sengaja didirikan hingga proses lembaga made wanita, pengawas mutu juga memungkinkan dibuka menjadi bahan pertimbangan
untuk menjadi dewan penjamin independen ini melakukan produk olahan hasil pertanian, kompetensi sertifikasi pelatih, dan penilaian perusahaan
dari kualitas sumber daya sertifikasi di UNM. supervisor pembangunan dan penguji atlet, dan lainnya. bagi pemegang sertifikat
manusia Indonesia dalam Rektor UNM, Prof Husain pemasangan tegangan rendah Demikian juga di fakultas lain. dibandingkan dengan mereka
rangka meningkatkan kapasitas mengapresiasi BNSP yang serta perancangan rangkaian Semua fakultas dan program yang tidak bersertifikat.
daya saing nasional. BNSP telah memberi kepercayaan elektronika dan welding studi sudah harus menyiapkan "Memang, sepintas, seperti
bertanggung jawab langsung kepada kampus yang technologist. asesor yang akan menguji hanya terlihat penting untuk
kepada presiden. dipimpinnya itu. Menurut Skema kompetensi ini kompetensi mahasiswa sesuai alasan administrasi saja.
Lisensi LSP UNM Rektor, lisensi ini akan pada tahap awal memang skema yang ada. Namun, BNSP dan LSP sudah
diserahkan langsung Ketua membuktikan ketika para didominasi Fakultas Teknik. Sertikat kompetensi penting memiliki standar penilaian
BNSP, Kunjung Masehat, SH, mahasiswa masuk ke Pertimbangannya, asesor uji karena dokumen ini merupakan oleh penguji kompeten dalam
MM kepada Rektor UNM, Prof dunia kerja. Mereka tidak kompetensi di fakultas ini jauh pengakuan terhadap tenaga proses pemberian sertifikat.
Dr Husain Syam, MTP, IPU, hanya mengandalkan ijazah lebih siap. Ke depan tentu kerja memiliki keterampilan Jadi, hasilnya tidak perlu
ASEAN Eng di Menara Pinisi saja, tetapi juga ada bukti skema kompetensi ini akan dan pengetahuan serta sikap diragukan lagi," kata Pro
Kampus UNM, Selasa, 21 kompetensi yang jelas. terus bertambah. Prof Husain kerja sudah sesuai dengan Husain. ($)
I EDISI SPESIAL 7
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

DUA AWARD. Rektor UNM, Prof Dr Husain Syam, memperlihatkan dua trofi penghargaan kampus merdeka award dari Kemdikbudristekdikti 2021.

Totalitas MBKM
dan Kampus Merdeka Award
PROGRAM Merdeka lain. Selain itu, UNM juga Ada juga sepuluh Mahasiswa Bupati Takalar, pemerintah Kota UNM mendapat dua
Belajar Kampus Merdeka menjadi penerima mahasiswa yang lulus pada Program Kediri, PT Perusahaan Listrik penghargaan ristekdikti award
inbound sebanyak 415 dari 28 Transfer Kredit Internasional di Negara (PLN), BPJS Kesehatan, 2021. Kedua penghargaan itu
(MBKM) yang dicanangkan kampus di Indonesia. Universiti Kebangsaan Malaysia, PT Telkom Indonesia, Badan adalah kategori universitas
Mendikbudristek, Nadiem Capaian ini menempatkan Kolej Universiti Poly-Tech Meteorologi, Klimatologi, pengirim dan penerima program
Makarim, dijalankan UNM sebagai kampus terbaik MARA, Malaysia. Kemudian Geofisika (BMKG), dan banyak pertukaran mahasiswa dan
secara total di Universitas program Merdeka Belajar sebanyak 1.240 mahasiswanya lagi lainnya. Selama menjalani kategori perguruan tinggi
Kampus Merdeka (MBKM) lulus Program Kredential program magang, mahasiswa pelaksana modul nusantara
Negeri Makassar (UNM). terbanyak di SPADA Dikti.
dan meraih Ristekdikti Award Mikro Mahasiswa Indonesia mendapat hard skills, maupun
Beragam program 2021 kategori pengiriman (KMMI) dari 2.777 pendaftar soft skill. Penghargaan itu diberikan
dilakukan secara dan penerimaan terbanyak (218 Perguruan Tinggi) yang Di lain sisi, industri lantaran UNM dianggap
maksimal di kampus program pertukaran dilaksanakan bersama 18 mitra. mendapatkan talenta yang bila sebagai kampus yang
oranye ini. mahasiswa. Selain itu, UNM Bahkan ada satu mahasiswa cocok nantinya bisa langsung paling banyak mengirim dan
juga mendapat predikat yang lulus pada Internasional direkrut, sehingga mengurangi menerima mahasiswa program
terbaik setelah menempati Indonesian Student Mobility biaya perekrutan dan pelatihan pertukaran mahasiswa serta
PROGRAM pertukaran posisi pertama jumlah Award (IISMA) di Korea awal atau induksi. Mahasiswa menjadi kampus paling banyak
mahasiswa merdeka menjadi mahasiswa yang lulus University. yang sudah mengenal tempat menyelenggarakan program
salah satu kegiatan yang paling seleksi Program Kampus Selain itu, sebanyak 328 kerja tersebut akan lebih paham modul nusantara.
menonjol. Program lainnya Mengajar Angkatan 2 mahasiswa UNM lolos dalam memasuki dunia kerja Prof Husain menyampaikan
antara lain transfer kredit Kemendikbudristek. magang di berbagai lembaga dan kariernya. Melalui program apresiasinya kepada tim MBKM
internasional, kampus mengajar, Rektor UNM, Prof Dr Ir pemerintahan dan perusahaan magang ini, permasalahan yang telah bekerja maksimal
program magang bersertifikat, Husain Syam MTP IPU ASEAN besar industri juga akan tersampaikan dalam menjalankan program
kadaireka, dan lainnya. Eng mengatakan, pada 2021 yang tersebar di Indonesia. ke perguruan tinggi, sehingga ini. Menurut dia, hasil dari kerja
Khusus untuk pertukaran sebanyak 1.022 mahasiswanya Sebanyak 74 mahasiswa memberikan kesempatan keras itu telah membuahkan
mahasiswa, UNM meloloskan diterima pada program di antaranya lolos program meng-update bahan ajar dan hasil dengan hadirnya dua
635 mahasiswanya untuk unggulan Kemdikbudristek magang dan studi independen pembelajaran dosen. award dari Kemendikbudristek.
outbond pada berbagai ini. UNM bahkan menjadi bersertifikat. Sedangkan 255 Keberhasilan UNM menja- Baginya, award ini tentu akan
perguruan tinggi di Indonesia kampus terbanyak meloloskan mahasiswa lainnya melalui lankan program MBKM menda- menjadi motivasi bagi civitas
tahun 2021. Para mahasiswa mahasiswa di program ini dari kegiatan mandiri. pat apresiasi dari Kementerian akademika UNM terutama
itu merasakan atmosfer seluruh perguruan tinggi di Tercatat, ada yang magang Pendidikan, Kebudayaan, Riset, mahasiswa dalam mendukung
akademik di perguruan tinggi Indonesia. di DPR RI, kantor Bulog, kantor dan Teknologi (Kemdikbudristek). program MBKM. (*)
8 EDISI SPESIAL I
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Sentra Pengembangan
Desain Besar Olahraga Nasional
LONCATAN inovatif mentasi desain besar olah-
diperoleh Universitas raga nasional. Karena fasilitas
dan sumber daya manusianya
Negeri Makassar (UNM). memadai, Menpora menegaskan
Kementerian Pemuda dan Universitas Negeri Makassar
Olahraga (Kemenpora) tidak hanya menjadi sentra
menunjuk UNM sebagai pengembangan DBON di
Sulawesi Selatan, tetapi juga
salah satu sentra untuk Kawasan Timur Indonesia.
pengembangan Desain Terkait pengembangan
Besar Olahraga Nasional desain besar olahraga
(DBON). nasional, Prof Husain juga
mendapat kehormatan
PENGEMBANGAN desain diundang secara khusus
besar olahraga nasional diatur Menteri Pemuda dan Olahraga
melalui Peraturan Presiden (Menpora), Zainuddin Amali
Nomor 86 tahun 2021. menghadiri kick off sosialisasi
Pelibatan UNM Makassar UU nomor 11 tahun 2022
sebagai sentra pengembangan NARASUMBER. Rektor UNM, Prof Husain menjadi narasumber Sosialisasi UU Olahraga Hotel Pullman Central
tentang Keolahragaan. Acara
DBON di Indonesia ditandai Park, Jakarta, Senin, 13 Juni 2022.
ini berlangsung di Hotel
penandatanganan nota Pullman Central Park, Jakarta,
kesepahaman antara Rektor 2036 jika Indonesia menjadi satu penanda bahwa kita Ilmu Keolahragaan UNM Senin , 13 Juni 2022.
UNM, Prof Dr Ir Husain Syam, tuan rumah. semua berkeinginan kuat juga sering digunakan atlet DBON berfungsi untuk
MTP, IPU, ASEAN Eng dan Cabang-cabang olahraganya untuk mengembangkan profesional dalam melakukan memberikan pedoman bagi
Menteri Pemuda dan Olahraga juga sudah ditentukan sesuai olahraga menjadi lebih baik tes fisik. Komite Olahraga pemerintah pusat, pemerintah
(Menpora) Zainuddin Amali dengan kemampuan fisik orang dengan model kolaborasi Nasional Indonesia (KONI) daerah provinsi, pemerintah
beberapa waktu lalu. Sebagai Indonesia yakni menitikberatkan dengan pihak terkait, Kota Makassar termasuk daerah kabupaten dan kota,
sentra DBON, Universitas kepada teknik dan akurasi yang termasuk kampus. sering menggunakan fasilitas organisasi olahraga, induk
Negeri Makassar bakal tergambar dalam 14 cabang Terkait pelibatan UNM UNM ini dalam mengukur organisasi cabang olahraga, dunia
merekrut talenta-talenta yang olahraga. Ke-14 cabang olahraga dalam mendukung desain fisik 700 atletnya sebelum usaha dan industri, akademisi,
berbakat di seluruh Indonesia. itu adalah badminton, angkat besar olahraga nasional, dipertandingkan di olahraga media, dan masyarakat da-
Secara nasional, Kemenpora besi, panjat tebing, panahan, Menpora, Zainuddin Amali multievent seperti Pekan lam penyelenggaraan
membutuhkan 250 ribu atlet menembak, wushu, karate, sudah berkunjung ke Olahraga Provinsi (Porprov) keolahragaan nasional sehingga
berbakat mulai SMP kelas 1 yang taekwondo, balap sepeda, atletik, Fakultas Ilmu Keolahragaan Sulsel, Oktober 2022 lalu. pembangunan keolahragaan
ujungnya nanti menjadi 150 atlet renang, dayung, senam artistik, (FIK) Universitas Negeri Menpora, Zainudin Amali nasional dapat berjalan secara
elite nasional. Dalam konsep dan pencak silat. Makassar, Sabtu, 12 Maret menyambut baik dukungan efektif, efisien, unggul, terukur,
DBON juga telah dirumuskan Selain Universitas Negeri 2022. Kunjungan Menpora Universitas Negeri Makassar akuntabel, sistematis, dan
urutan seleksi yang harus Makassar, Menpora juga Amali ke kampus Banta- dalam mensupport imple- berkelanjutan. ($)
dilakukan yakni dari 250 ribu melakukan penadatanganan bantaeng itu dalam rangka
terseleksi menjadi 7.500 lalu kerja sama serupa dengan meninjau laboratorium sport
tersaring lagi menjadi 3.750 dan sebelas rektor perguruan science dan fasilitas olahraga
menjadi 750. Ujungnya kira-kira tinggi negeri LPTK lainnya yang ada di Universitas
di usia 20 tahunan sudah ada di tentang pelaksanaan Negeri Makassar. Dalam
atlet elite nasional dan itu sudah tridarma perguruan kunjungannya, Zainuddin
top performa seorang atlet. tinggi dalam mendukung Amali didampingi Ketua IKA
Menurut Menpora, penyelenggaraan DBON. Prof UNM HAM Nurdin Halid serta
dibutuhkan 10 ribu jam atau 10 Husain mengungkapkan, dua anggota Komisi X DPR RI,
tahun untuk orang bisa menjadi kerja sama merupakan bukti Andi Muawiyah Ramly dan
atlet. Oleh karenanya rekrutmen nyata dari Universitas Negeri Mitra Fakhruddin MB.
mesti mulai dari usia 13 tahun Makassar untuk ikut serta Memang Universitas Negeri
atau setara dengan siswa dalam menyukseskan program Makassar memiliki sejumlah
kelas satu Sekolah Menengah DBON, melalui implementasi fasilitas olahraga yang sangat
Pertama (SMP). Dengan begitu tridharma perguruan tinggi. mendukung pengembangan
saat berusia 22 atau 23 tahun, Prof Husain, bahkan secara prestasi olahraga nasional.
mereka berpotensi menjadi khusus mengapresiasi konsep Mulai dari stadion, gedung
atlet. Jika rekrutmennya 2022 DBON yang diprakarsai olahraga, dan beberapa
ini, maka akan diproyeksikan KUNJUNGAN MENPORA. Menpora Zainuddin Amali saat berkunjung ke
Menpora, Zainuddin Amali. fasilitas lainnya. Laboratorium laboratorium olahraga Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri
untuk Olimpiade 2032 atau Menurut dia, DBON menjadi sport science di Fakultas Makassar beberapa waktu lalu.
I EDISI SPESIAL 9
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Rekor Seratus Persen Suara di Pilrek


Rabu, 15 April 2020
menjadi momen penting
dalam perjalanan
Universitas Negeri
Makassar (UNM).
Mengapa? Hari itu terjadi
peristiwa unik yang
belum pernah terjadi
sebelumnya.
PEMILIHAN Rektor (pilrek)
UNM periode 2020-2024
mencatat sejarah baru
suksesi kepemimpinan tingkat
universitas di Indonesia,
karena untuk kali pertama
ada calon rektor meraih suara
mutlak seratus persen. Suara
Mendikbudristekdikti yang 35
persen pun menyatu dengan
62 suara anggota senat UNM
atau 65 persen suara.
Pelaku sejarah dan pencetak
rekor itu adalah Prof Dr Ir
Husain Syam MTP IPU ASEAN
Eng yang di dalam kontestasi
itu berstatus sebagai petahana.
Dua rival Prof Husain, yakni
Prof Dr Ramli Umar dan Dr Tuti
Supatminingsih tidak kebagian
satu suara pun. Prof Ramli
dan Dr Tuti juga menjatuhkan
pilihannya pada Prof Husain.
Pemilihan rektor saat itu
dipimpin Ketua Senat UNM, Dr senat universitas, seorang rektor Nomor 21 tahun 2018 yang pertimbangan menteri dalam di UNM sangat bagus.
Sulaiman Samad. tentu tidak bisa berkreasi dan merupakan perubahan memberikan suaranya. Beragam inovasi dilakukan
Sebelumnya ada empat melakukan banyak hal. dari Permenristekdikti Menteri dapat memberikan dan membawa UNM sejajar
figur yang mendaftar sebagai Selain mencetak rekor Nomor 19 Tahun 2017 kuasa kepada pejabat yang dengan beberapa perguruan
calon Rektor UNM. Selain tiga perolehan suara mutlak tentang Pengangkatan dan ditunjuk saat menyalurkan hak tinggi populer di Jawa. Tidak
tokoh yang ditetapkan sebagai seratus persen dari tiga Pemberhentian Pemimpin suaranya. mengherankan jika banyak
calon, juga ada nama Prof kandidat, pilrek di UNM ini Perguruan Tinggi Negeri. Alasan di balik penetapan kalangan menyebut Prof Husain
Dr Sukardi Weda. Sayangnya juga tercatat sejarah. Inilah Pada pasal 9 peraturan hak suara Mendikbudristekdikti adalah The Real Rektor.
pada pemilihan tahap pertama pilrek pertama di Indonesia itu menyebutkan pemilihan sebesar 35 persen untuk Pada akhirnya Prof Husain
3 Maret 2020, Sukardi gagal yang dilakukan secara e-voting. pimpinan perguruan tinggi memilih rektor perguruan dilantik menjadi Rektor UNM
meraih suara, sehingga gugur Pemilihan secara e-voting negeri dilakukan dengan tinggi negeri ini, disebabkan periode 2020-2024 pada Senin,
sebagai sebagai calon rektor. dilakukan karena pandemi ketentuan menteri memiliki oleh karena perguruan tinggi 18 Mei 2020. Karena masih
Prof Husain mengapresiasi covid-19. Anggota senat 35 persen hak suara dari total negeri merupakan milik suasana pandemi covid-19,
dukungan penuh dari se- yang tidak hadir di ruang pemilih yang hadir. Sedangkan pemerintah. Berada di bawah pelantikan dilakukan secara
nat universitas dan Mendik- pemilihan menggunakan senat memiliki 65 persen hak koordinasi Kemdikbudristekdikti. virtual. Pelantikan dilakukan
budristekdikti dengan memberi hak suaranya secara daring. suara dan masing-masing Aturan ini berlaku sejak era oleh Sekretaris Jenderal
suara mutlak pada suksesi kali Begitu juga perwakilan anggota senat memiliki hak kepemimpinan Prof Muhammad Kementerian Pendidikan
ini. Selain memberi kepercayaan Mendikbudristekdikti bisa suara yang sama. Nuh sebagai Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Ristek dan
diri dalam memimpin UNM memilih secara virtual di Jakarta Akan tetapi, dalam menya- dan Kebudayaan. Dikti, Ainun Na'im mewakili
pada periode kedua, hasil tanpa harus ke Makassar. lurkan hak suaranya, menteri Keberhasilan memenangkan Menteri Nadiem Makarim.
pemilihan itu juga menjadi Sesuai ketentuan terlebih dahulu membentuk tim suksesi rektor secara mutlak Ini merupakan periode kedua
modal besar dalam membangun perundang-undangan, pilrek penilai kinerja calon pemimpin itu memang punya banyak kepemimpinan Prof Husain.
soliditas dan kebersamaan di setiap perguruan tinggi perguruan tinggi negeri. Hasil alasan. Salah satunya kinerja Sebelumnya, guru besar
memajukan almamater negeri memang ada suara penilaian tim penilai kinerja Prof Husain di periode teknologi pertanian itu sudah
pahlawan tanpa tanda jasa itu. menteri. Ketentuan ini diatur calon pemimpin perguruan pertama kepemimpinannya mengabdi sebagai rektor UNM
Tanpa dukugan kementerian dan dalam Permenristekdikti tinggi negeri itu, menjadi sebagai pimpinan universitas periode 2016-2020. (*)
10 EDISI SPESIAL I
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Pembuktian Kualitas dengan SNI Award


STANDARDISASI menjadi
poin penting bagi setiap
perguruan tinggi. Kualitas
layanan akademik sangat
ditentukan standardisasi
yang diterapkan
setiap universitas atau
lembaga pendidikan
tinggi. Universitas
Negeri Makassar (UNM)
termasuk salah satu
universitas yang sudah
terstandardisasi.
PENGAKUAN dan label
standardisasi kampus ini
dilakukan langsung Badan
Standardisasi Nasional (BSN).
Itu ditandai dengan pemberian
SNI Award atau The National
Quality Award of Indonesia
empat tahun berturut-
turut terhadap kampus
bekas Institut Keguruan
dan Ilmu Pendidikan (IKIP)
Ujungpandang tersebut. SNI
Award untuk UNM pertama
kali diterima tahun 2018.
SNI Award 2020-2021
merupakan SNI Award
ketiga yang diraih kampus dari lembaga negara kredibel diterima oleh masyarakat. demikian, civitas akademika BSN. Kategori lainnya adalah
ini. Penghargaan ini diterima seperti BSN. Prof Husain Jadi, penerapan standar akan mengenal standar, bagaimana organisasi skala besar produk
Rektor UNM Prof Dr Ir Husain mengatakan, memang membawa dampak positif bagi penerapannya, manfaatnya, kimia, farmasi, kesehatan,
Syam MTP IPU ASEAN Eng di tidak mudah memperoleh perguruan tinggi. dan lain sebagainya. tekstil, energi dan sumber
Gedung BJ Habibie, Jakarta, pengakuan dari BSN. Standardisasi perguruan Kepala BSN, Kukuh S daya mineral, organisasi skala
Kamis, 18 November 2021. Ada beragam syarat tinggi termuat dalam Ahmad dalam penyerahan besar produk logam, mesin,
Hal ini menjadi bukti bahwa yang mesti dipenuhi. Ada Permendikbud 3 tahun 2020 penghargaan menyebutkan transportasi dan elektronika,
UNM telah menerapkan serangkaian tahapan seleksi tentang Standar Nasional bahwa SNI Award merupakan serta organisasi skala besar
standar pengelolaan yang mesti dinilai selama Perdidikan Tinggi. Standar bagian dari upaya pemerintah produk agro dan pariwisata.
perguruan tinggi secara setahun. Mulai dari pelayanan Nasional Pendidikan Tinggi dalam menstimulasi Ada pula kategori organisasi
konsisten sesuai Standar akademik, peningkatan adalah satuan standar yang peningkatan penerapan SNI skala besar jasa keuangan,
Nasional Indonesia. kualitas tenaga edukasi, meliputi Standar Nasional oleh pelaku usaha maupun organisasi skala menengah
Pada pengujung 2022, Prof profesionalitas, keunggulan- Pendidikan ditambah dengan organisasi lainnya. Dia produk kimia, farmasi,
Husain kembali menerima keunggulan universitas, Standar Penelitian dan mengharapkan, melalui SNI kesehatan, tekstil, energi
award dari BSN untuk kali hingga kebebasan akademik. Standar Pengabdian kepada Award diharapkan produsen dan sumber daya mineral,
keempat. Award ini sekali lagi Leadership, manajemen Masyarakat. Standar Nasional dan konsumen semakin organisasi skala menengah
menjadi bukti UNM konsisten kepemimpinan, pelanggan, Pendidikan adalah kriteria menghargai aspek mutu. sektor logam, mesin,
menjaga standardisasi dan operasional juga menjadi minimal tentang pembelajaran SNI Award merupakan transportasi dan elektronika,
nasional. Selain itu, UNM kriteria penilaian. Begitu pada jenjang pendidikan tinggi sebuah penghargaan tertinggi organisasi skala menengah
mampu mengelola perubahan juga analisis dan manajemen di perguruan tinggi di seluruh dari Pemerintah Republik produk agro dan pariwisata,
sekaligus melakukan pengetahuan serta hasil wilayah hukum Negara Indonesia skala nasional bagi serta organisasi skala
transformasi secara tepat kinerja keuangan dan Kesatuan Republik Indonesia. organisasi yang menerapkan menengah jasa keuangan dan
dalam melakukan pengelolaan nonkeuangan. Pendidikan standardisasi SNI secara konsisten logistik. Selain itu ada kriteria
dan layanan di perguruan Menurut Prof Husain, adalah memperkenalkan dengan kinerja unggul dan untuk organisasi skala kecil
tinggi. standardisasi arahnya adalah pengembangan standar berkelanjutan, Bahkan mampu barang, organisasi skala kecil
Patut dicatat bahwa tidak kualitas. Pendidikan tinggi baik itu perumusannya, berdaya saing di tingkat jasa, organisasi skala mikro
semua perguruan tinggi harus konsen pada mutu. penerapannya, konsep- nasional maupun global. barang, organisasi skala
di Indonesia yang sudah Tanpa jaminan kualitas, konsepnya, untuk masuk SNI Award untuk perguruan mikro jasa, serta organisasi
melakukan standardisasi perguruan tinggi tidak akan ke dalam mata kuliah tinggi merupakan satu dari 14 pendidikan dasar dan
dan mendapat pengakuan bisa mendapat tempat dan di universitas. Dengan kategori award yang dilakukan menengah. (*)
I EDISI SPESIAL 11
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Wisuda Serba Seribu


SEBAGIAN besar kampus
di Indonesia melakukan
prosesi wisuda dua kali
dalam setahun. Lazimnya
upacara pengukuhan
sarjana baru, magister
baru, dan doktor baru
itu digelar pada akhir
semester berjalan. Bahkan
tidak sedikit kampus
menyelenggarakan
wisuda sekali setahun.

UNIVERSITAS Negeri Makassar


(UNM) berbeda. Dahulu UNM
secara periodik menggelar
prosesi wisuda hanya dua
kali setahun. Setiap akhir
semester. Akan tetapi, sejak era
kepemimpinan Rektor Prof Dr Ir
H Husain Syam MTP IPU ASEAN
Eng penyelenggaraan prosesi
wisuda di kampus yang dahulu
bernama IKIP itu berubah Rincian wisudawan dan Mengapa riuh? Jawabnya pengantarnya juga tidak Secara tidak langsung,
drastis. wisudawati kali pertama adalah pada setiap terlampau banyak. program wisuda serba seribu
Intensitasnya bertambah. program seribu adalah penyelenggaraan wisuda, Pertimbangan lainnya ini juga menjadi motivasi dan
Tidak lagi digelar setiap Program Pascasarja setiap wisudawan dipastikan adalah memudahkan semangat baru bagi setiap
akhir semester, melainkan sebanyak 217 orang, Fakultas ditemani pendamping. mahasiswa yang ingin mahasiswa untuk berlomba-
dihelat setiap bulan. Setiap Matematika dan Ilmu Pendamping biasanya tidak menyelesaikan studinya kapan lomba menyelesaikan
pendaftar calon wisudawan Pengetahuan Alam (FMIPA) seorang diri. Lazimnya lebih saja. Tidak mesti mengikuti studinya lebih cepat. Ujian
dan wisudawati mencapai 137 orang, Fakultas Teknik dari dua orang. Bahkan jadwal akademik semesteran. skripsi, tesis, dan disertasi
seribu orang, wisuda digelar. 153 orang, Fakultas Ilmu beberapa wisudawan Mahasiswa program sarjana makin fleksibel.
Kebanyakan dilakukan setiap Keolahragaan 44 orang, dan kerap diantar keluarga dan yang sudah lulus ujian skripsi Kalau ada yang sedikit
bulan. Itulah sebabnya, prosesi Fakultas Ilmu Pendidikan 159 kerabatnya satu kampung. bisa langsung daftar wisuda repot dari program ini adalah
wisuda di kampus oranye itu orang. Selanjutnya wisudawan Mereka rental kendaraan demi tanpa harus menunggu akhir staf akademik di setiap
kini lebih sering dilakukan dari Fakultas Bahasa dan menemani kerabatnya yang semester lagi. Demikian juga fakultas. Mereka harus
dibanding universitas lainnya Sastra 48 orang, Fakultas diwisuda. mahasiswa program magister mendata dan mencatat calon
di Indonesia. Ilmu Sosial 83 orang, Fakultas Tidak mengherankan jika yang sudah lulus tesis atau wisudawan lebih banyak
Di antara ribuan perguruan Psikologi 14 orang, Fakultas setiap kali wisuda digelar, mahasiswa program doktoral dari biasanya. Jika selama ini
tinggi di Indonesia, hanya Seni dan Desain 31 orang, dan antrean kendaraan di sekitar yang sudah promosi doktor. pendataan calon alumni itu
UNM yang menyelenggarakan Fakultas Ekonomi 114 orang. Menara Pinisi UNM, tempat Mereka bisa menyelesaikan hanya dua kali setahun, kini
prosesi wisuda sekali dalam Sejak November 2018 penyelenggaraan wisuda itu studi kapan saja. Mahasiswa berubah menjadi rutinitas
sebulan. Sebagian besar hingga kini UNM rutin sesak. Pengantar wisudawan tentu tidak terlalu dibebani lagi bulanan. Meski demikian, para
sivitas akademika kampus ini melakukan prosesi wisuda "menguasai" kawasan dengan tambahan biaya uang staf akademik itu juga tentu
menyebutnya dengan program setiap bulan. Setiap pendaftar di sekitaran Jalan Raya kuliah tunggal (UKT). tidak akan mengeluh karena
wisuda serba seribu. Ide wisuda mencapai seribu orang, Pendidikan, Jalan Mapala, Mahasiswa atau calon ini merupakan bagian dari
program wisuda serba seribu pelaksanaan wisuda langsung sebagian Jalan AP Pettarani wisudawan pun sangat tugasnya.
ini murni dari Prof Husain . dipersiapkan. dan sekitarnya. Sebagian dari merespons positif kebijakan Catatan baik lainnya dari
Wisuda serba seribu di UNM Prof Husain menyebut, mereka ada yang menggelar baru Prof Husain. Alasannya, program ini adalah UNM
pertama kali digelar pada 7 wisuda seribu itu jauh tikar tidak jauh dari mobilnya dengan sistem ini mahasiswa mendapat julukan baru. Selain
November 2018. Tempatnya lebih praktis dibanding yang terparkir. tidak perlu antre menunggu sebagai kampus pencetak
di pelataran Menara Pinisi penyelenggaraan wisuda Sebaliknya, jika ada dan mengejar jadwal ujian "oemar bakrie", kampus ini
UNM Kampus Gunungsari. sebelumnya. Jika tidak ada pembatasan sampai skripsi, ujian tesis, dan ujian juga bisa digelari universitas
Wisuda model baru itu diikuti pembatasan, jumlah peserta seribu wisudawan, disertasi yang selama ini selalu pencetak sarjana, magister,
perwakilan wisudawan dari wisuda dipastikan akan panitia lebih cakap digelar di akhir semester. Kini, dan doktor setiap bulan. Boleh
sembilan fakultas serta membeludak. Bisa sampai tiga mengatur wisudawan dan ujian akhir penyelesaian studi jadi tidak banyak universitas
mahasiswa program magister ribu atau empat ribu orang. pengantarnya. Itu karena itu bisa dilakukan kapan saja. di Indonesia yang memiliki
dan doktoral yang sudah Karena banyak orang, tentu jumlah wisudawan yang Bergantung kesepakatan inovasi wisuda serba seribu
menyelesaikan studinya di akan riuh dan berpotensi sedikit. Karena peserta jadwal mahasiswa dan para seperti ini. Boleh jadi UNM
Program Pascasarjana UNM. kurang terkendali. wisudawan sedikit, tentu dosen penguji. satu-satunya. Boleh jadi! (*)
12 EDISI SPESIAL I
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Finalis Rektor Academic Leader 2022


PRESENTASI. Prof Husain kampus terbaik di Indonesia juga meningkat drastis. Jika turut, yakni 2018, 2019, Menurutnya, proses menjadi
Syam menyampaikan dan pejabat Kemdikbudristek, pada 2016 atau tahun pertama 2021, dan 2022 dari Badan finalis "Rektor Academic
Prof Husain memaparkan Prof Husain memimpin UNM Standarisasi Nasional (BSN). Award 2022" ini tidak
presentasi sebagai secara lugas sejumlah hanya delapan prodi yang Sementara pada bidang mudah, karena memotret
finalis "Rektor Academic inovasinya dalam sesi tanya terakreditasi A, kini jumlahnya penelitian dan pengabdian portofolio prestasi yang
Leader 2022" di Hotel jawab. mencapai 58 prodi yang sudah kepada masyarakat (PPM), Prof telah dicapai melalui sistem
Pullman Jakarta, Sabtu, 26 Pada tahap presentasi, terakreditasi unggul. Rinciannya, Husain memaparkan bahwa yang transparan. Hal ini
Prof Husain menyampaikan 37 prodi akreditasi A, 15 prodi UNM menempati peringkat membuktikan bahwa Prof
November 2022. Husain selain menjalankan
poin-poin penting. Antara lain akreditasi unggul, serta tiga pertama penerima hibah
menghasilkan ratusan artikel prodi terakreditasi Internasional program riset keilmuan dan tugas dan sebagai rektor,
REKTOR Universitas Negeri ilmiah di jurnal internasional ASIIN. hibah pendanaan PPM (2022). ia juga tidak meninggalkan
Makassar (UNM), Prof Dr bereputasi yang terindeks Di bidang pengembangan Pembelajaran di UNM tanggung jawabnya sebagai
Ir Husain Syam MTP IPU scopus dan web of science. sumber daya manusia juga terintegrasi dengan LMS dosen dan ilmuwan dengan
ASEAN Eng terpilih sebagai Begitu juga artikel pada jurnal patut diacungi jempol. UNM SYAM-OK sebagai aplikasi menjalankan tri dharma
finalis "Rektor Academic nasional terindex google scholar juga menempati peringkat pembelajaran daring bagi perguruan tinggi, yaitu
Leader 2022". Bersama dua dan sinta, dengan menghasilkan empat SDM terbaik perguruan civitas akademika UNM telah pendidikan, penelitian,
finalis lainnya, Prof Husain 26 karya yang telah tinggi (PT) se-Indonesia (2017) digunakan 2.810 dosen dari dan pengabdian kepada
menjalani asesmen di Hotel memperoleh Hak atas Kekayaan dan peringkat 20 PTN dan PTS 936 PT, 473 mahasiswa dari masyarakat.
Pullman Jakarta, Sabtu, 26 Intelektual (HaKI) serta enam se-Indonesia (2018). 99 PT di Indonesia. SYAM- Menjadi finalis "Rektor
November 2022. Ajang ini buku referensi lainnya. Seiring dengan perubahan OK menyabet penghargaan Academic Leader 2022"
diselenggarakan Direktorat Karena capaian itu, membuat status dari Satuan Kerja (Satker) SPADA Awards sebagai tentu menjadi bukti sekaligus
Sumber Daya Manusia Dirjen rektor dua periode tersebut ke Badan Layanan Umum (BLU) learning design terbaik (2021). pengakuan Kementerian
Diktiristek Kemdikbudristek. telah mengantarkan prestasi sejak 2019, UNM juga menyusun Prof Husain juga Pendidikan Kebudayaan,
Dua finalis lainnya adalah gemilang bagi UNM. Di dan merevisi organisasi tata menampilkan beberapa inovasi Riset, dan Teknologi terhadap
Rektor Universitas Sriwijaya, antaranya akreditasi A dari kerja dan statuta baru sebagai unggul yang telah ia hasilkan. Di kepemimpinan Prof Husain
Prof Anis Saggaf dan Rektor Badan Akreditasi Nasional acuan organisasi dan tata antaranya, mesin parut kelapa yang memiliki banyak inovasi
Universitas Pendidikan (BAN) Perguruan Tinggi pada kerja. Pembuktian bahwa UNM rumah tangga yang efisien dan selama memimpin UNM.
Ganesha, Singaraja Bali, Prof I 2017 dan 2022. menjaga standardisasi layanan praktis, mesin pencacah rumput Finalis "Rektor Academic
Nyoman Jampel. Akreditasi program perguruan tinggi ditandai multifungsi, dan motor taksi Leader 2022" menjadi
Di hadapan para tim penilai studi (prodi) di bawah dengan penghargaan SNI pengangkut gabah pematang penanda the real rektor bagi
yang terdiri atas unsur akademisi kepemimpinan Prof Husain Award empat tahun berturut- sawah. Prof Husain. (*)

PRESENTASI. Prof Husain Syam menyampaikan presentasi sebagai finalis "Rektor Academic Leader 2022" di Hotel Pullman Jakarta, Sabtu, 26 November 2022.
I EDISI SPESIAL 13
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Bangun Sulbar Lewat


Pengabdian dan Baksos
SEBAGAI putra daerah,
Rektor Universitas Negeri
Makassar (UNM), Prof
Dr Ir Husain Syam MTP
IPU ASEAN Eng, terus
menunjukkan komitmen
dan kepeduliannya dalam
membantu percepatan
pembangunan di Provinsi
Sulawesi Barat (Sulbar).
Terutama melalui jalur
pendidikan.
SALAH satunya dengan PENGABDIAN. Ketua LP2M UNM, Prof Dr Bakhrani Rauf, bersama sejumlah dosen yang melakukan pengabdian terpadu di Sulawesi Barat.
membuat program pengabdian
terpadu bagi ratusan dosen
juga menjadi bukti tingginya . Dipimpin langsung Dekan Selanjutnya di Majene, Selain dosen, Prof Husain
lintas fakultas UNM di dua
komitmen dan kepedulian UNM Fakultas Teknik, Prof Dr sejumlah dosen Pendidikan juga mengerahkan ratusan
kabupaten, yakni Polman dan
terhadap Sulbar. Muhammad Yahya. Bahasa dan Sastra Indonesia mahasiswanya dalam
Majene pada Mei 2022.
Dia menegaskan, UNM Kepada warga, Prof membuat pelatihan membangun Sulbar melalui
Di Polman menggelar
senantiasa terpanggil dan hadir Yahya memberikan tutorial penyusunan modul kegiatan bakti sosial (baksos)
pelatihan pembuatan kue
untuk memberi solusi dalam menggunaan sistem elektronik pembelajaran di SMP Negeri terpadu. Berbeda dengan
berbahan dasar biji durian,
menangani persoalan di daerah, injeksi pada mobil. Puluhan 2 Majene. Pesertanya adalah pengabdian terpadu yang
kerajinan rotan, servis sepeda
termasuk di Sulbar. Tentu saja warga antusias mendengar guru bahasa Indonesia yang dilakukan di dua kabupaten,
motor, dan pelatihan teknik
sesuai keahlian dan kompetensi pemaparan dan penjelasan Prof tergabung dalam Musyawarah baksos mahasiswa ini
bermain bola. Di Majene
para dosen yang terlibat dalam Yahya. Guru Mata Pelajaran (MGMP) difokuskan di Kabupaten
ada pelatihan pembuatan
program pengabdian ini. Dosen Fakultas Ilmu bahasa Indonesia. Polman saja. Bakti sosial
modul pembelajaran, tata
Di Wonomulyo, pengabdian Keolahragaan (FIK) juga Dua guru besar linguistik berlangsung 15-30 November
rias, dan membuat roti yang
yang dilakukan Program Studi menggelar Pengabdian Kepada UNM menjadi narasumber. 2022.
ditambahkan dengan tempe.
Otomotif menyita perhatian Masyarakat (PKM) di Sekolah Keduanya adalah Prof Dr Baksos mendapat apresiasi
Prof Husain Syam, MTP,
publik. Ratusan warga Sepakbola (SSB) Tidola Darma, Anshari dan Prof Dr Kembong positif warga Sulbar. Ini
IPU, ASEAN Eng mengatakan,
datang membawa kendaraan Polman. Dosen olahraga Daeng. Materi pelatihan antara terlihat dari antusiasme
pengabdian dosen UNM
untuk servis gratis. Program UNM, Adam Mappaompo, lain hakikat modul, tujuan dan warga mengunjungi posko
secara terpadu ini merupakan
pengabdian di tempat ini mempraktikkan beberapa manfaat modul, jenis-jenis baksos UNM. Ada empat
bagian dari implementasi
bertajuk “Penggunaan model latihan bermain bola bagi modul, serta langkah-langkah posko baksos terpadu yang
tridarma perguruan tinggi
Scan Tools untuk Mobil Sistem anak-anak anggota SSB Tidola penyusunan modul. dibangun. Keempat posko itu
UNM. Tokoh Sulawesi Barat
Elektronik Fuel Injection†Darma. Dosen Program Studi Tata adalah Polewali, Wonomulyo,
ini menambahkan, program ini
Boga UNM juga melakukan Mapilli, dan Batu Laya.
pengabdian di Pamboang, Keempat lokasi ini ramai
Majene. Mereka menggelar dikunjungi masyarakat untuk
pelatihan tata cara membuat mengikuti pelatihan-pelatihan.
roti goreng dengan substitusi Mulai dari perawatan dan
tempe. Kegiatan ini melibatkan perbaikan kendaraan, mesin
mahasiswa UNM dari jurusan pertanian, alat-alat listrik,
Tata Boga, bekerja sama dengan hingga elektronika.
masyarakat setempat. Setiap posko melakukan
Pelatihan merias wajah aktivitas yang beragam sesuai
dan penerapan mesin parut dengan jurusan dan program
kelapa bagi ibu-ibu rumah studi pada Fakultas Teknik
tangga juga berlangsung di UNM yang terlibat dalam
Pamboang. Tujuannya untuk kegiatan kaksos ini. Kegiatan
meningkatkan pengetahuan ini melibatkan 78 orang
serta keterampilan bagi ibu-ibu mahasiswa dan 27 dosen
rumah tangga mengenai cara pembimbing dari seluruh
merias wajah yang baik dan Program Studi yang ada di
benar sesuai dengan prosedur Fakultas Teknik UNM serta OSIS
SERVIS MOBIL. Salah satu kegiatan bakti sosial mahasiswa UNM berupa servis mobil di Wonomulyo, Polman. merias wajah. SMK di Sulbar. (*)
14 EDISI SPESIAL I
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Kampus Paling Peduli Bencana


UNM terus bergerak. Ada pemberian bantuan pembebasan
gelar tambahan yang UKT bagi mahasiswa terdampak
bencana alam Sulbar.
melekat pada Universitas Sebanyak 337 mahasiswa
Negeri Makassar selain mulai dari jenjang strata satu,
jargon almamater pahlawan magister hingga doktoral
tanpa tanda jasa. Beberapa Universitas Negeri Makassar
yang terdampak korban gempa
tahun terakhir ini, UNM kini Sulawesi Barat dibebaskan dari
populer disebut sebagai kewajiban membayar uang
kampus yang paling care dan kuliah.
peduli bencana. Adapun 337 mahasiswa itu
tersebar di sembilan fakultas
KEPEDULIAN dan respons cepat dan program pascasarjana.
civitas akademika UNM terhadap Rinciannya, FMIPA 39 orang,
korban bencana alam sangat tinggi. Fakultas Teknik 60 orang,
Itu terlihat dari komitmen dan Fakultas Ilmu Keolahragaan 44
partisipasi UNM dalam bergerak orang, Fakultas Ilmu Pendidikan
bersama membantu meringankan 32 orang, Fakultas Bahasa dan
beban penderitaan masyarakat Sastra 30 orang, dan Fakultas
yang terpapar bencana. BANTU SULBAR. Rektor Universitas Negeri Makassar, Prof Dr Husain Syam saat melepas distribusi bantuan Ilmu Sosial 36 orang. Selanjutnya
Kala gempa, tsunami, dan untuk korban gempa Mamuju dan Majene di Sulbar, 2021. mahasiswa Fakultas Psikologi 17
likuifaksi melanda Palu dan orang, Fakultas Seni dan Desain
Donggala, Sulawesi Tengah, kampus yang mahasiswanya mahasiswa dan Pascasarjana Desa Kayuangin, Kecamatan 19 orang, Fakultas Ekonomi 31
Oktober 2018 lalu misalnya, UNM berasal dari luar universitas. dua mahasiswa. Malunda, Kabupaten Majene. Di orang, dan mahasiswa Program
turut membantu meringankan Kementerian Pendidikan Prof Husain menjelaskan, tempat ini, tokoh Sulawesi Barat Pascasarjana (magister dan doktor)
beban korban bencana. dan Kebudayaan menunjuk dalam sistem sit in, kewenangan itu juga memberikan semangat 29 orang. Jika diakumulasi, total
Mulai pendirian posko peduli Universitas Negeri Makassar pemberian nilai tetap berada dan motivasi kepada para korban UKT yang dibebaskan ini mencapai
kemanusiaan hingga mengirim sebagai salah satu universitas pada universitas asal. Setelah gempa. Bantuan logistik dari Rp1,3 miliar.
bantuan dan relawan ke lokasi pelaksana program sit in untuk menjalani perkuliahan di UNM, Universitas Negeri Makassar juga Selain tsunami Palu dan
bencana. Tim Psikologi UNM mahasiswa korban gempa dan nilai mahasiwa sit in untuk diserahkan kepada pemerintah gempa Sulawesi Barat,
juga turun tangan memberikan tsunami Palu. mata kuliah yang dia ikuti akan Kabupaten Mamuju dan kepedulian Universitas Negeri
trauma healing bagi anak-anak Jumlah mahasiswa asal Palu diberikan oleh kampus asalnya. pemerintah Kabupaten Majene. Makassar juga dilakukan
korban gempa. Penggalangan yang sit ini di UNM mencapai UNM hanya memberikan nilai Bantuan lainnya untuk dalam membantu korban
donasi dan pengerahan relawan 177 orang. Peserta program sit mentah, Universitas Tadulako Kabupaten Majene disalurkan di banjir di Bantaeng, Jeneponto,
dikoordinir langsung Rektor UNM, in ini diterima langsung Rektor yang berkewenangan memberi dua tempat yakni di Kecamatan dan daerah-daerah lainnya di
Prof Dr Ir Husain Syam, MTP, IPU, UNM, Prof Husain di Menara nilai final. Rangas dan Kecamatan Malunda. Sulawesi Selatan. Tidak hanya
ASEAN Eng. Pinisi UNM, Kamis, 25 Oktober Kepedulian serupa juga Bantuan di Rangas diterima pimpinan universitas, dua
Bencana gempa dan tsunami 2018. Menurut rektor, sit in ditunjukkan Universitas Negeri langsung Bupati, Lukman lembaga kemahasiswaan di
Palu menjadi duka tersendiri bagi merupakan wujud kepedulian Makassar terhadap korban sedangkan bantuan Malunda kampus ini juga selalu hadir dan
Universitas Negeri Makassar. UNM atas peristiwa gempa, gempa di Mamuju dan Majene, diterima Kadis Sosial Majene, berdiri di garda terdepan pada
Jalaluddin Mulbar, salah tsunami, dan likuifaksi tanah Sulawesi Barat, Januari 2021. Muh. Jafar. Selanjutnya bantuan setiap bencana. Kedua lembaga
seorang dosen yang telah lama yang terjadi di kota Palu. UNM Mulai pengiriman relawan, untuk korban gempa di Mamuju kemahasiswaan itu adalah UKM
mendedikasikan hidupnya untuk bahkan menjadi salah satu tim trauma healing sampai disalurkan dua bus logistik SAR dan Korps Sukarela PMI
kampus ini turut menjadi korban inisiator program sit in yang pendistribusian logistik. di Posko Kantor Gubernur Universitas Negeri Makassar.
gempa Palu. Almarhum Jalaluddin direspons positif Kementerian Pengiriman logistik ke dua Sulawesi Baratt yang diterima Dalam beberapa
ditemukan di reruntuhan sebuah Pendidikan dan Kebudayaan. kabupaten di Sulawesi Barat Asisten I, M Nasir. kesempatan, Prof Husain
hotel di Palu yang porak-poranda Sit in mahasiswa Universitas itu dipimpin langsung Rektor Khusus untuk korban mengatakan, kepedulian
akibat gempa berkekuatan 7,4 Tadulako di UNM berlangsung UNM, Prof Husain. Logistik gempa Sulawesi Barat, Rektor UNM dalam setiap bencana
M tersebut. Jalaluddin Mulbar selama satu semester. yang dikirim antara lain terpal, Universitas Negeri Makassar merupakan panggilan
merupakan dosen Matematika Sit in 177 mahasiswa asal susu formula untuk anak-anak, juga memberi kepedulian lebih kemanusiaan setiap civitas
Universitas Negeri Makassar Palu tersebut disebar pada beras, popok bayi, air mineral, melalui kebijakan pembebasan akademika Universitas Negeri
yang terakhir berkarier sebagai delapan fakultas yang ada di selimut, mi instant, sarung, dan Uang Kuliah Tunggal (UKT) Makassar. Seluruh donasi
Kepala Hubungan Masyarakat Universitas Negeri Makassar. perlengkapan salat. Logistik semester genap 2020/2021 yang terkumpul dilakukan
(Humas) di kampus ini. Rinciannya Fakultas MIPA 72 itu merupakan donasi dari bagi mahasiswa UNM yang secara ikhlas para dosen dan
Selain mengirim bantuan mahasiswa, Fakultas Teknik pimpinan universitas, pimpinan menjadi korban gempa mahasiswa di kampus ini
dan relawan, Universitas Negeri empat mahasiswa. Fakultas Ilmu fakultas, dosen, mahasiswa, Sulawesi Barat. Keputusan tanpa ada unsur pemaksaan.
Makassar juga menerima sit Keolahragaan 12 mahasiswa, dan unit lembaga yang dalam tersebut diambil berdasarkan UNM selalu yakin bantuan
in ratusan mahasiswa asal Fakultas Ilmu Pendidikan 22 lingkup UNM. hasil kesepakatan Rektor yang didistribusikan pada
Universitas Tadulako (Untad) mahasiswa, Fakultas Bahasa dan Rektor turun langsung bersama para pimpinan UNM setiap bencana, tidak saja
yang menjadi korban gempa. Sastra 23 mahasiswa, Fakultas menyerahkan bantuan di lokasi yang dikuatkan dengan surat meringankan beban korban
Program sit in merupakan Ilmu Sosial 19 mahasiswa, penampungan korban. Lokasi keputusan Rektor UNM nomor: tetapi juga akan bernilai ibadah
perkuliahan di sebuah Fakultas Ekonomi dan Bisnis 23 yang didatangi antara lain di 118/UN36/HK/2021 tentang bagi donaturnya. ($)
I EDISI SPESIAL 15
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Akreditasi A Setelah 57 Tahun


SEMUA lembaga Akreditasi bukanlah seremoni dosen (Pasal 47) Peraturan Pertama, memberikan jaminan beberapa rekrutmen CPNS
pendidikan, tidak terkecuali sekali lima tahun. Akreditasi Pemerintah RI Nomor 19 tahun bahwa institusi perguruan tinggi empat tahun terakhir, para alumni
justru menjadi ritual sakral yang 2005 tentang Standar Nasional yang terakreditasi telah memenuhi kerap antre mengambil sertifikat
universitas tentu mengejar dilakukan lembaga terhormat, Pendidikan (Pasal 86,87, dan 88). standar mutu yang ditetapkan akreditasi di kampus asalnya.
predikat akreditasi unggul. Badan Akreditasi Nasional (BAN). Peraturan Menteri Pendidikan oleh BAN-PT, sehingga mampu Memang tidak bisa
Akreditasi tidak hanya Setiap kampus yang diakreditasi Nasional RI Nomor 28 Tahun memberikan perlindungan bagi dipungkiri, perguruan tinggi
menjadi penanda kualitas, melakukan banyak persiapan 2005 tentang Badan Akreditasi masyarakat dari penyelenggara yang sudah terakreditasi juga
menyambut proses akreditasi Nasional Perguruan Tinggi. perguruan tinggi yang tidak menjadi media informasi bagi
tetapi juga menjadi brand para calon mahasiswa atau
itu. Persiapannya juga tidak Objek penilaian akreditasi memenuhi standar.
yang sangat memengaruhi sesederhana yang dibayangkan. juga sangat banyak. Mulai Kedua, mendorong perguruan orang tua, pasar kerja, dan
kepercayaan publik dan Juga tidak sedikit. Banyak dari kurikulum setiap program tinggi untuk terus-menerus organisasi penyandang dana
marwah pada kampus dokumen yang diisi dan disiapkan pendidikan, jumlah tenaga melakukan perbaikan dan mengenai kualitas PT serta
bersangkutan. terutama borang. Tim penyusun pendidik, keadaan mahasiswa, mempertahankan mutu yang lulusannya. Manfaat bagi PT
borang acapkali harus lembur dan koordinasi pelaksanaan tinggi. Dan ketiga, hasil akreditasi yang bersangkutan, mereka
UNIVERSITAS Negeri Makassar rela bermalam di kampus. pendidikan, termasuk persiapan dapat dimanfaatkan sebagai akan mendapatkan informasi
(UNM) sebagai salah satu Definisi sederhananya, sarana dan prasarana. Penilaian dasar pertimbangan dalam untuk lebih meningkatkan
lembaga pendidikan tinggi pun akreditasi merupakan proses lainnya adalah kesiapan admi- transfer kredit perguruan tinggi, kualitas dan perencanaan
sadar pentingnya mengantongi evaluasi dan penilaian secara nistrasi akademik, kepegawaian, pemberian bantuan dan alokasi akademiknya. Mereka juga
akreditasi unggul atau komprehensif atas komitmen keuangan dan rumah tangga dana, serta pengakuan dari badan akan lebih mudah menjaring
akreditasi A. Perjuangan untuk perguruan tinggi terhadap mutu dari perguruan tinggi. Kiprah atau instansi lain. Akreditasi juga kemitraan dengan institusi lain
meraih predikat itu sudah lama dan kapasitas penyelenggaraan alumni dan pengguna jasa bisa memberikan manfaat pada dari dalam maupun luar negeri.
dilakukan. Dimulai sejak kampus tridarma perguruan tinggi, alumni juga menjadi bagian tak semua pihak, baik itu pemerintah, Dengan demikian, akreditasi
ini dikonversi atau berubah untuk menentukan kelayakan terpisahkan dalam penilaian calon mahasiswa atau orang sangat diperlukan untuk
status dari Institut Keguruan program dan satuan pendidikan. sebuah akreditasi. tua, pasar kerja nasional maupun standar ukuran tentang mutu
dan Ilmu Pendidikan (IKIP) Evaluasi dan penilaian Banyak manfaat internasional, organisasi pendidikan pada suatu lembaga
menjadi UNM pada 1998 lalu. dalam rangka akreditasi dan tujuan dari penyandang dana, dan bagi pendidikan perguruan tinggi.
Perjuangan itu baru institusi dilakukan oleh tim akreditasi perguruan tinggi atau program Sebab, setiap universitas harus
membuahkan hasil pada asesor yang terdiri atas pakar perguruan studi yang bersangkutan. bisa meningkatkan mutu dan
2017 kala universitas ini yang memahami hakikat tinggi. Melalui akreditasi, pemerintah daya saing terhadap lulusannya
berusia 57 tahun. UNM resmi pengelolaan perguruan tinggi. bisa lebih mudah menjamin dan dapat menjamin tentang
meraih akreditasi A dari Badan Landasan yuridis dari mutu PT dan tenaga kerja proses belajar mengajar pada
Akreditasi Nasional Perguruan akreditasi sebuah yang lulus dari PT yang sudah perguruan tinggi tersebut.
Tinggi (BAN-PT) berdasarkan intitusi pendidikan terakreditasi. Selain itu juga Akreditasi juga menjadi acuan
Surat Keputusan Nomor 1465/ adalah Undang- pemerintah bisa mendapatkan untuk memberikan informasi
SK/BAN-PT/Akred/PT/V/2017. undang RI informasi mengenai PT untuk tentang sudah siapnya suatu
Tentu capaian peringkat Nomor 20 tahun menentukan beasiswa atau perguruan tinggi tersebut
akreditasi UNM yang semula 2003 tentang hibah yang akan diberikan bagi dalam melakukan kegiatan
B menjadi A ini tidak terlepas Sistem Pendidikan institusi dan mahasiswanya. proses belajar mengajar sesuai
dari peran seluruh civitas Nasional (Pasal 60 Dalam seleksi dan rekrutmen standardisasi yang diberikan oleh
akademika, terkhusus Rektor dan 61). Undang- penerimaan Calon Pegawai pemerintah dalam tahap proses
UNM, Prof Dr Husain Syam MTP undang RI Nomor Negeri Sipil (PNS), akreditasi globalisasi pendidikan. Terutama
IPU ASEAN Eng. 14 tahun 2005 kampus juga kerap menjadi untuk daya saing secara global di
tentang guru dan persyaratan tambahan. Pada masa akan datang. (*)
16 EDISI SPESIAL I
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

IKON. Inilah
kampus UNM
Parepare yang
menjadi ikon
baru Kota
Parepare.

PERESMIAN. Rektor UNM, Prof Husain bersama Wakil Wali Kota Parepare, Pangerang Rahim
menggunting pita pada peresmian renovasi kampus UNM Parepare, Mei 2022.

Desain Unik, Kampus UNM Ikon Baru Parepare


PENGEMBANGAN kampus civitas akademika UNM, tetapi program studi binaan di
Universitas Negeri juga bagi masyarakat di sekitar PROGRAM STUDI YANG KINI DIBINA kampus UNM Bone. Sejauh
kampus. Tidak terkecuali untuk KAMPUS UNM PAREPARE ini kampus UNM Bone baru
Makassar (UNM) terus pesta atau resepsi pernikahan membina program studi
dilakukan. Selain beberapa dan acara-acara lainnya. 1. Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Pendidikan Bahasa Pendidikan Guru Sekolah
tempat di Makassar, UNM Prof Husain berharap Inggris (PBI) Dasar (PGSD). Dalam
juga memiliki kampus kehadiran gedung serba guna 2. Fakultas Seni dan Desain (FSD) program studi Sendratasik rancangan yang sementara
di kampus Parepare ini juga 3. Fakultas Ekonomi (FE) program studi Pendidikan disusun, kampus UNM
repsentatif di beberapa
bisa dimanfaatkan masyarakat Ekonomi (FE) Bone juga akan membina
daerah. Desainnya pun Parepare dan sekitarnya. 4. Fakultas Matematika dan Ilmu Pegetahuan Alam (FMIPA) sembilan program studi yang
unik. Penyediaan fasilitas kampus program studi Pendidikan Matematika merupakan representasi
untuk masyarakat sekitar 5. Fakultas Teknik (FT) program studi Pendidikan Teknik semua fakultas yang ada di
PEMBANGUNAN kampus menurut dia merupakan bagian Informatika dan Komputer (PTIK). Makassar seperti yang sudah
UNM itu, satu di Parepare dan dari sinergitas dan kontribusi 6. Fakultas Psikologi (FPsi) berjalan di kampus Parepare
satu di Bone. Di Parepare, kampus terhadap masyarakat. 7. Fakultas Ilmu Sosial (FIS) program studi Pendidikan beberapa tahun terakhir ini.
kampus UNM berlokasi di Jalan Administrasi Negara
Wakil Wali Kota Dalam kurun waktu tiga
Jenderal Sudirman, jalan poros 8. Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) program studi Pendidikan
Parepare, Pangerang Rahim tahun terakhir ini, penataan
Kesehatan Jasmani dan Rekreasi (Penjaskesrek).
Makassar-Sidrap. yang turut hadir dalam terhadap dua kampus
9. Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Program Pendidikan
Pada pertengahan Mei peresmian kampus baru itu cabang di luar Makassar
Guru Sekolah Dasar (PGSD). ($)
2022, Rektor UNM, Prof Dr mengapresiasi inovasi UNM ini terus dilakukan. Mulai
Ir Husain Syam, MTP, IPU, yang merenovasi kampus pembenahan ruang kuliah
ASEAN Eng meresmikan Parepare. Wakil Wali Kota Pembangun Manusia (IPM) masyarakat Kota Parepare sampai penyediaan fasilitas
kampus baru Parepare yang mengatakan, kehadiran kota Parepare. dan sekitarnya. lain. Ruang kuliah di Parepare
sudah direnovasi. Kampus kampus UNM di Parepare Memang UNM Parepare Semula kampus UNM di dan Bone akan dibenahi persis
baru yang pembangunannya sangat relevan dengan bukan satu-satunya perguruan Parepare dan Bone hanya sama dengan ruang kuliah di
menelan anggaran Rp25 miliar komitmen pembangunan tinggi negeri yang ada di kota membina program studi Gunung Sari, Parangtambung,
tersebut kini menjadi ikon baru pemerintah Kota Parepare kelahiran mantan Presiden Pendidikan Guru Sekolah Tidung dan Bantabantaeng.
di kota niaga Parepare. yakni membangun kota Bacharuddin Jusuf Habibie itu. Dasar (PGSD). Statusnya juga Beberapa waktu lalu,
Menjadi ikon lantaran industri tanpa cerobong asap. Ada juga beberapa kampus hanya Unit Pelaksana Teknis Rektor UNM, Prof Husain
desainnya unik. Kampus yang Kota industri tanpa negeri di kota ini. Selain UNM (UPT) yang hanya membina telah memberikan bus untuk
dibangun di atas areal 3,3 cerobong asap itu juga ada Institut Agama program studi PGSD. Tetapi dua kampus itu. Kendaraan
hektare itu berlantai empat. diimplementasikan dengan Islam Negeri (IAIN) Parepare sejak era kepemimpinan operasional itu diharapkan
Karena kondisi tanahnya mendorong peningkatan dan Institut Teknologi BJ Rektor Prof Husain, kampus bisa membantu mobilitas dan
berbukit, satu lantai di kapasitas pembangunan Habibie serta beberapa Parepare berkembang pesat aksesibilitas mahasiswa dan
antaranya seolah berada di manusia. Pangerang Rahim perguruan tinggi swasta. dan membina lebih banyak civitas akademika UNM di
bawah tanah. Selain ruang optimis dengan hadirnya Namun, kontribusi UNM jurusan dan program studi. Parepare baik dalam kegiatan
kuliah, gedung baru ini juga kampus UNM di kota Parepare sudah banyak dan cukup Seperti Parepare, Rektor akademik, pengabdian
memiliki aula serbaguna yang ini berdampak positif lama dirasakan manfaatnya UNM, Prof Husain juga sudah masyarakat maupun dalam
tidak hanya bisa digunakan dalam peningkatan Indeks oleh pemerintah dan merancang penambahan kegiatan kemahasiswaan. ($)
I EDISI SPESIAL 17
EDISI 17, MINGGU, 19 MEI 2024

Pimpinan BNI Apresiasi Inovasi Prof Husain


Hadirkan Perumahan Representatif
bagi Dosen dan Karyawan

PERUMAHAN DOSEN. Rektor UNM, Prof Husain bersama Pimwil BNI Wilayah VII, Hadi
Santoso, dan Direktur PT Tunas Baru Sulawesi, Arief Mone menekan tombol pada peletakan
batu pertama pembangunan perumahan Grand Pinisi Permai UMM.

PROF HUSAIN senantiasa Sulawesi ini memiliki banyak dengan kampus Universitas Karena prosesnya yang Pinisi Permai UNM Makassar
memikirkan kemudahan fasilitas umum (fasum) dan Negeri Makassar. simple dan sederhana, Arief ini. Sudah 60 unit lebih yang
fasilitas sosial (fasos). Di Untuk memperoleh Mone menyampaikan terima sudah terisi. Sebagian dari
dosen dan karyawan. antaranya masjid, taman, dan perumahan ini, UNM kasih kepada Rektor UNM dan mereka guru besar dan dosen
Termasuk ketersediaan sport centre. Warga kompleks menggandeng Bank BNI agar Pimpinan BNI atas kepercayaan Universitas Negeri Makassar.
rumah yang menjadi bisa memanfaatkan lapangan menggunakan jasa dan fasilitas yang diberikan dalam Dosen dan karyawan UNM
salah satu penyemangat bulutangkis dan lapangan perbankan dengan mekanisme pembangunan rumah untuk yang menginginkan perumahan
futsal yang ada di sport centre pembayaran yang tidak mem- dosen dan pegawai. Arief Mone representatif, murah, dan
dalam meningkatkan
perumahan ini. Kompleks beratkan. BNI merupakan salah berharap program penyediaan berlokasi dekat kota masih
kinerja. Itu sebabnya, perumahan ini juga berdekatan satu bank mitra Universitas rumah bagi karyawan dan bisa memanfaatkan fasilitas
Rektor Universitas dengan pusat perbelanjaan Negeri Makassar yang sudah dosen UNM Makassar ini bisa ini. Dengan menggunakan jasa
Negeri Makassar ini Grand Toserba dan Masjid lama berjalan. BNI menyiapkan berkelanjutan pada masa kredit Bank BNI, dosen dan
membuat program Cheng Ho. program khusus yang bisa mendatang. karyawan UNM bisa membeli
Untuk tahap pertama, dimanfaatkan pihak UNM yakni Pimpinan BNI Wilayah VII, rumah ini dengan sistem
khusus penyediaan rumah sebanyak 325 unit rumah bunga 4,74 persen, jauh lebih Hadi Santoso mengatakan, angsuran atau cicil melalui
bagi seluruh dosen dan dibangun di atas tanah seluas rendah dari bunga KPR reguler. pembangunan perumahan ini program Kredit Pemilikan
karyawan. 4,2 hektare. Beberapa dosen Arief Mone memuji sikap merupakan salah satu bentuk Rumah (KPR) Bank BNI.
dan keluarga sudah menghuni Rektor UNM, Prof Husain dalam kerja sama UNM bersama Sebelumnya, kampus
MENGGANDENG PT Bank rumah barunya. Developer menghadirkan perumahan ini. BNI dalam mempermudah ini juga sudah memiliki
Negara Indonesia (BNI), membangun rumah dengan Berbeda dengan kebanyakan memfasilitasi kepemilikan perumahan bagi dosen dan
Universitas Negeri Makassar dua type. Type 40 dan type 80. pimpinan instansi lain, Prof rumah kepada dosen dan karyawan. Sebagian dibangun
membangun perumahan di Harga rumah tentunya sangat Husain hanya sekejap langsung civitas akademika Universitas atau disediakan pemerintah.
bilangan Jalan Tun Abdul Razak, bergantung pada typenya. Type memutuskan bekerja sama Negeri Makassar. Hadi juga Kompleks perumahan dosen
jalan poros Makassar-Gowa. 80 sedikit lebih mahal dibanding membangun perumahan untuk mengapresiasi inovasi Rektor dan karyawan UNM antara
Namanya Grand Pinisi Permai kluster rumah type 40. dosen dan karyawan ini. Mantan UNM Prof Husain Syam yang lain ada di Jalan Malengkeri,
Universitas Negeri Makassar. Prof Husain berharap, Ketua Realestat Indonesia (REI) menggandeng BNI dalam tidak jauh dari kampus UNM
Lokasinya sangat strategis dan dengan adanya perumahan Sulawesi Selatan ini mengaku program ini. Parangtambung. Selain itu
berada persis di pinggir jalan ini dapat memudahkan akses hanya satu kali bertemu Kini, pembangunan juga ada kompleks perumahan
protokol. Satu kompleks dengan ke kampus dengan biaya yang dengan Prof Husain setelah itu perumahan ini sudah rampung. dosen UNM di Jalan Raya
perumahan Aroepala. tidak terlalu memberatkan langsung teken memorandum Beberapa dosen dan karyawan Pendidikan, berdekatan
Perumahan yang dibangun bagi dosen dan pegawai UNM. of understanding (MoU) dan sudah menempati rumah baru langsung dengan kampus UNM
developer PT Tunas Baru Apalagi lokasinya cukup dekat selanjutnya bangun perumahan. mereka di kompleks Grand Gunungsari Baru. ($)
E-PAPER

I
AKRAB
KARENA
KOPI

PROF DR IR HUSAIN SYAM, MTP, IPU, ASEAN, ENG.


FAJAR.CO.ID HARIAN FAJAR OFFICIAL HARIAN FAJAR OFFICIAL EPAPER.FAJARONLINE.CO.ID

Anda mungkin juga menyukai