Anda di halaman 1dari 4

PT.

POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA SISTEM MANAGEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PROSEDUR EVALUASI KESESUAIAN PENERAPAN SMK3 DENGAN PERUNDANGAN DAB PERATURAN LAINNYA

1.Tujuan Prosedur ini menjelaskan tata cara umum untuk mengevaluasi kesesuaian penerapan SMK3 dengan perundangan & peraturan lainnya di POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA. 2.Ruang Lingkup Perundangan & peraturan lainnya yang dimaksud pada prosedur ini adalah perundangan & peraturan yang berhubungan dengan SMK3. Prosedur ini dilaksanakan setiap 1 tahun sekali atau setiap adanya perubahan perundangan & peraturan lain yang digunakan untuk penerapan SMK3. 3.Referensi OHSAS 18001 : 2007 klausul 4.5.2. 4.Definisi 1. Kesesuaian : segala sesuatunya sesuai dengan standard kerja, petunjuk pelaksanaan, prosedur, peraturan perundangan, kinerja sistem manajemen K3 dan lainnya. 2. Ketidaksesuaian : penyimpangan dari standard kerja, petunjuk pelaksanaan, prosedur, peraturan, kinerja sistem manajemen dan lainnya. Dimana dapat secara langsung maupun tidak langsung menuju kepada cedera atau kesakitan, kerusakan property, kerusakan lingkungan tempat kerja, atau kombinasinya. 5.Tanggung Jawab 5.1.TIM OHSAS bertanggungjawab untuk : Mendaftar perundangan & peraturan lainnya yang digunakan perusahaan dalam penerapan SMK3. Mengidentifkasi semua kesesuaian yang terjadi. Mengevaluasi hasil identifikasi. Mendokumentasikan hasil evaluasi. Menyerahkan hasil evaluasi kepada divisi K3 5.2.Divisi K3 bertanggungjawab untuk : Mendaftar perundangan & peraturan lainnya yang digunakan perusahaan dalam penerapan SMK3. Mengidentifkasi semua kesesuaian yang terjadi Mengevaluasi hasil identifikasi. Mendokumentasikan hasil evaluasi. 6.Prosedur 6.1.Mendaftar perundangan, peraturan dan persyaratan lainnya yang digunakan perusahaan dalam penerapan SMK3 (mengacu pada 4.3.1). TIM OHSAS dan Divsi K3 mendaftar perundangan & peraturan lainnya yang digunakan dalam perusahaan baik yang berasal dari perundangan & peraturan lokal maupun internasional yang digunakan perusahaan untuk menerapkan SMK3.
No. Dokumen : No. Revisi :Tanggal Terbit : Tanggal Revisi : Hal : 1/4

PT. POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA SISTEM MANAGEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PROSEDUR EVALUASI KESESUAIAN PENERAPAN SMK3 DENGAN PERUNDANGAN DAB PERATURAN LAINNYA

6.2.Mengidentifkasi semua kesesuaian yang terjadi Setelah mendaftar perundangan & peraturan lain yang digunakan dalam penerapan SMK3, maka TIM OHSAS dan Divisi K3mengidentifkasi semua kesesuaian yang terjadi dengan penerapan SMK3 dengan perundangan & peraturan lain yang digunakan dalam penerapan SMK3. 6.3.Mengevaluasi hasil identifikasi. Evaluasi dilaksanakan untuk mengetahui penyebab kesesuaian terjadi. Di samping itu evaluasi juga dilaksanakan untuk mengetahui kekurangankekurangan K3 lainnya yang belum terpenuhi menurut perundangan & peraturan lain yang digunakan dalam penerapan SMK3. TIM OHSAS dan Divisi K3 melaksanakan hal tersebut berupa kegiatan rapat yang dipimpin oleh Ketua TIM OHSAS dan dihadir seluruh anggota TIM OHSAS dan Divisi K3. 6.4.Dokumentasi hasil evaluasi. Hasil evaluasi yang dilakukan TIM OHSAS dan Divisi K3 didokumentasikan kemudian diserahkan kepada Divisi K3 untuk analisa tindakan perbaikan & pencegahan. 6.5.Bagan alir yang termuat pada halaman 3 menjelaskan metode yang digunakan dalam Prosedur Evaluasi Kesesuaian Penerapan SMK3 Dengan Perundangan & Peraturan Lainnya. 7.Dokumen No 1. Nama Kesesuaian penerapan SMK3 dengan perundangan dan peraturan lain Gambaran Evaluasi kesesuaian penerapan SMK3 dengan perundangan dan peraturan No. Lokasi Masa Penanggung Rekaman Penyimpanan Jawab 2 tahun Ketua TIM OHSAS

8.Lampiran Lampiran I : form dokumen Kesesuaian penerapan SMK3 dengan perundangan dan peraturan lain

No. Dokumen : No. Revisi :-

Tanggal Terbit : Tanggal Revisi : -

Hal :

2/4

PT. POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA SISTEM MANAGEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PROSEDUR EVALUASI KESESUAIAN PENERAPAN SMK3 DENGAN PERUNDANGAN DAB PERATURAN LAINNYA

Kegiatan
START

Dokumentasi

TIM OHSAS & Divisi K3


Mendaftar perundangan & peraturan lainnya yang digunakan perusahaan dalam penerapan SMK3

TIM OHSAS & Divisi K3


Mengidentifkasi kesesuaian yang terjadi terjadi

TIM OHSAS & Divisi K3


Mengevaluasi hasil identifikasi

Ya

Ada ketidaksesuaian

Tidak

TIM OHSAS & Divisi K3


Mendokumentasikan hasil evaluasi

TIM OHSAS & Divisi K3


Mendokumentasikan hasil evaluasi

Kesesuaian penerapan SMK3 dengan perundangan dan peraturan lain

TIM OHSAS
Menyerahkan hasil evaluasi kepada divisi K3 untuk analisa tindakan perbaikan & pencegahan

FINISH

No. Dokumen : No. Revisi :-

Tanggal Terbit : Tanggal Revisi : -

Hal :

3/4

PT. POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA SISTEM MANAGEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PROSEDUR EVALUASI KESESUAIAN PENERAPAN SMK3 DENGAN PERUNDANGAN DAB PERATURAN LAINNYA

NO.

TEMUAN

LOKASI/ OPERASI

Sesuai dengan Peraturan.................. klausul/bab/pasal.....

YA

KETERANGAN TIDAK DALAM SESUAI PROSES

Mengetahui Pemeriksa Ketua Tim OHSAS

(
No. Dokumen : No. Revisi :-

)
Tanggal Terbit : Tanggal Revisi : -

Hal :

4/4

Anda mungkin juga menyukai