Anda di halaman 1dari 21

TEMA

:
BERJUMPA DENGAN ALLAH DALAM
KELUARGA (IMAMAT 26: 12)

SUB TEMA :
KELAHIRAN TUHAN YESUS MEMBAWADAMAI
SEJAHTERA & SUKACITA DIDALAM RUMAHKU

PROSESI

:
Pendeta dan Parhalado memasuki tempat ibadah,
jemaat berdiri ( diiringi lagu Kumasuk
gerbang Mahakudus)

SAMBUTAN

Panitia Natal

Mewakili Orang tua Sekolah MInggu :

Mewakili Anak Sekolah Minggu : DANIEL SIAHAAN

Mewakili Guru Sekolah Minggu : Ny. L.SIANTURI br


MANURUNG

PENYALAAN

LILIN ( Musik BE.NO 616 Uli nai


Diborngin nabadia)

Parjamita
Paragenda
Panitia Natal
Ketua Dewan Koinonia
Utusan Orang Tua Sekolah Minggu
Utusan Guru Sekolah Minggu
Utusan Anak Sekolah Minggu

LAGU

DAN GERAK DARI SEKOLAH MINGGU

ACARA

KEBAKTIAN

Marende

Huria no 48 : 1-2 ( Ria ma hita sasude)

Ria ma hita sasude mamuji Debata.


Girgir ma parendenta be Ai I do na tama Ai I do na tama
Diungkap Debatanta I Banuaginjang i
Disuru do AnakNa I Hangoluanta I Hangoluantai

VOTUM/ INTROITUS

P : Mari kita bangkit berdiri ! Didalam nama Allah Bapa dan nama
AnakNya Tuhan Yesus Kristus dan nama Roh Kudus yang
menciptakan langit dan bumi, Amin.
J : Bernyanyilah bagi Allah, mazmurkanlah namaNya,buatlah jalan
bagi Dia yang berkendaraan melintasi awan-awan. Dialah Tuhan
beria-rialah dihadapanNya.Haleluya Haleluya Haleluya
P : Aku sangat menanti-nantikan Tuhan lalu Ia menjenguk aku dan
mendengar teriakku minta tolong.
J : Keadilan tidaklah kusembunyikan dalam hatiku,kesetiaanMu dan
keselamatan dariMu kubicarakan,kasihMu dan kebenaranMu tidak
ku diamkan kepada jemaat yang besar.
P : Engkaulah Tuhan, janganlah menahan rahmatMu dariku, kasih dan
kebenaranMu kiranya menjaga aku selalu.

J : Berkenanlah kiranya Engkau, ya Tuhan, untuk melepaskan aku,


Tuhan segeralah menolong aku.
P : Pertolongan Tuhan tidak terbatas, Dia datang untuk membebaskan
kita dari kesengsaraan dan ketertindasan, pujilah Ia sebab Ia baik.
Pujilah Ia
dengan segala kemuliaanNya.
J : Bangsa-bangsa berduyun-duyun datang kepada terangMu, dan
raja-raja kepada cahaya yang terbit bagimu.
P : Marilah kita berdoa :
KepadaMu ya Tuhan, ku angkat jiwaku : Allahku, kepadaMu aku
percaya, janganlah kiranya aku mendapatkan malu, janganlah
musuhku beria-ria atas aku. Ya, semua orang yang menantikan
Engkau takkan mendapat malu, yang mendapat malu ialah mereka
yang berkhianat, dengan tidak ada alasannya. Beritahukanlah
jalan-jalanMu kepadaku, ya Tuhan, tunjukkan itu kepadaku.
P+J : Amin. (Jemaat dipersilahkan duduk kembali)

Marende

Huria No 366 : 3-4 (O Ale Jesus Tuhanki)

O Ale Jesus Tuhanki, di ari hatutubuMi Na las tongtong do


roha ni dakdanak na ditano I
O pasu- pasu ma au on, na metmet na di jolomon Ias ma
didi tondingki naeng sahat au tu surgoMi

Khotbah

& Panggung Boneka

Marende Huria no 848 : 1-3 ( Dison Adong Huboan Tuhan)


( PERSEMBAHAN)

Dison adong huboan Tuhan, parbue ni ngolungku na so tardok


nian.
Sadia ma argana Tuhan molo sai ni rajuman sude denggan
basaM?
Jalo ma Tuhan, sai las ma rohaM
Tanganku na metmet da, Tuhan, Na so hea mansari dope au on
Tuhan
Rohangku ma hulehon ,Tuhan. Na boi pelehononku gabe las ni
rohaM
Jalo ma Tuhan sai las ma RohaM
Huingot do hataM da Tuhan, ingkon sarihononhon anggim na
metmetan Ampehon ma tanganMu sangkam, itak na otik I
unang suda nian Jalo ma Tuhan sai las ma rohaM

LITURGI

I ( PENCIPTAAN )

Bernyanyi

: ALLAH KU LUAR BIASA


Allah ku luar biasa 2X
Allah ku luar biasa dalam segala perkara
Amin Haleluya
Amin Puji Tuhan
Amin..AminAmin

LITURGI

IB
VOCAL SOLO : SOFIA RAJAGUKGUK BAGI TUHAN
TIADA YANG MUSTAHIL

Bernyanyi : OH TUHAN PENCIPTA LANGIT BUMI


Oh Tuhan pencipta langit bumi dengan kuat kuasaNya.
Oh Tuhan pencipta langit bumi dengan kuat tanganNya.
Tiada mustahil bagi Nya oh tiada mustahil bagiNya
Gagah perkasa, penasehat Dia, tiada tiada
Sesungguhnya tiada tiada Mustahil bagiNya

VOCAL GROUP SEKOLAH MINGGU HORONG I (TK)

LITURGI II

Bernyanyi : MATA TUHAN MELIHAT APA YANG KITA PERBUAT


Mata Tuhan melihat apa yang kita perbuat
Buat yang baik buang yang jahat
Oleh sebab itu lah jangan berbuat jahat
Ingat Tuhan melihat

PUISI : AMELIA TURNIP ( NATAL BAHAGIA)

Bernyanyi : KJ. No 85:1


Kusongsong bagaimana, ya Yesus, datangMu?
Engkau Terang buana, Kau Surya hidupku!
Kiranya Kau sendiri Penyuluh jalanku,
Supaya kuyakini tujuan janjiMu.

LITURGI III : JANJI ALLAH

Bernyanyi KJ.NO 123 : 1 SLAMAT-SLAMAT DATANG


Slamat-slamat datang Yesus Tuhanku
Jauh dari sorga tinggi kunjunganMu
Slamat datang Tuhan ku kedalam dunia
Damai yang Kau bawa tiada taranya, salam,salam

LITURGI IV : KELAHIRAN YESUS

Bernyanyi KJ. No. 92 : 1-3 Malam Kudus ( Jemaat


Berdiri)
Malam kudus sunyi senyap dunia terlelap.Hanya dua
berjaga terus ayah bunda mesra dan kudus
Anak tidur tenang, Anak tidur tenang
Malam kudus, sunyi senyap kabar baik mengegap
Bala sorga menyanyikannya, kaum gembala
menyaksikannya
Lahir Raja Shalom, lahir Raja Shalom
Malam kudus sunyi senyap kurnia dan berkat
Tercermin bagi kami terus diwajahMu, ya Anak kudus
Cinta kasih kekal, cinta kasih kekal

Puisi

:
STASYA PURBA YESUS KEKASIHKU

Bernyanyi

: KJ. No. 94 : 1
1. Hai kota mungil Betlehem, betapa kau
senyap;bintang di langit cemerlang melihat kau
lelap.Namun di lorong glapmu bersinar Trang
baka: Harapanmu dan doamu kini terkabullah.
LITURGI V : HIDUP BARU

Bernyanyi

: KJ.No. 99 : 1-2 ( GITA SORGA BERGEMA)

Gita sorga bergema, lahir Raja mulia


Damai dan sejahtera turun dalam dunia
Bangsa-bangsa bangkitlah dan bersoraklah serta
Permaklumkan Kabar Baik; Lahir Kristus Trang
Ajaib
Gita sorga bergema, Lahir Raja Mulia
Yang di sorga disembah Kristus, Raja yang baka
Lahir dalam dunia dan Maria bundaNya
Dalam daging dikenal Firman Allah yang kekal
Dalam Anak yang kecil nyatalah Imanuel
Gita sorga bergema Lahir Raja mulia

LITURGI

VI ( KEMULIAAN)

Bernyanyi

: YESUS SAYANG SEMUA


Yesus sayang semua..semua ..semua
Yesus sayang semua sayang semua
Sayang Mama, sayang papa, sayang kakak syang
adik
Sayang kamu sayang aku
Sayang semua

VOCAL TRIO : BUDI HUTAGALUNG DKK SAYA MAU IKUT YESUS

LITURGI VII A

Bernyanyi : KJ.No. 99 : 1-2 ( GITA SORGA BERGEMA)


Gita sorga bergema, lahir Raja mulia
Damai dan sejahtera turun dalam dunia
Bangsa-bangsa bangkitlah dan bersoraklah serta
Permaklumkan Kabar Baik; Lahir Kristus Trang Ajaib
Gita sorga bergema, Lahir Raja Mulia
Yang di sorga disembah Kristus, Raja yang baka
Lahir dalam dunia dan Maria bundaNya
Dalam daging dikenal Firman Allah yang kekal
Dalam Anak yang kecil nyatalah Imanuel
Gita sorga bergema Lahir Raja mulia

LITURGI VII B

Vocal Solo : YOBELLA SINAGA HIDUP SELAMANYA

LITURGI VII :

Bernyanyi KJ.NO. 1`09 : 1 HAI MARI BERHIMPUN


Hai mari berhimpun dan bersukaria
Hai mari semua ke Betlehem

Lihat yang lahir Raja Bala Sorga


Sembah dan puji Dia, sembah dan Puji Dia
Sembah dan puji Dia, Tuhan mu

LITURGI

IX :

Bernyanyi

KJ.NO. 101 ALAM RAYA BERKUMANDANG


Alam raya berkumandang oleh pujian mulia
Dari gunung dari padang kidung malaikat bergema
Gloria in excelcis deo, Gloria in excelcis deo

VOCAL

SOLO : DANIEL PAKPAHAN DI DOA IBUKU

LITURGI

X:

Bernyanyi : AKU BAHAGIA


Aku bahagia, bahagia, bahagia, bahagia
Aku bahagia, bahagia, karena Tuhan Yesus angkat malas ku
Yesus angkat malas ku dan buang ke laut burrrr
Buang ke laut buang ke laut

LITURGI XI : UCAPAN SYUKUR

Marende BE.No. 62 : 1 ( HALALAS NI ROHA GODANG)

Halalas ni roha godang, na hubaritahon on


Nuang tubu sipalua di hita jolma on
Hasangapon di Debata, laos dame, dame, dame ma di jolma
Lomo ni roha ni Debata do hita jolma on

TANGIANG PENUTUP & PASU-PASU


PANGGUNG BONEKA
TARIAN DARI SEKOLAH MINGGU

SELURUH ANAK SEKOLAH MINGGU DAN


SELURUH GURU SEKOLAH MINGGU
MENGUCAPKAN
SELAMAT NATAL
25 DESEMBER 2014
&
SELAMAT TAHUN BARU
01 JANUARI 2015
TUHAN YESUS MEMBERKATI

Anda mungkin juga menyukai