Anda di halaman 1dari 61

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI

KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS


FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA


FUNGSI KOMPOSISI
FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
KELAS XI SMA
SEMESTER 1

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD

STANDAR KOMPETENSI:
1.

MATERI
LATIHAN SOAL

2.

UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

3.

4.

Mendeskripsikan konsep fungsi dan


menerapkan operasi aljabar
(penjumlahan, pengurangan, perkalian
dan pembagian).
Menganalisis konsep dan sifat suatu
fungsi dan melakukan manipulasi aljabar
dalam menentukan invers fungsi dan
fungsi invers.
Mendeskripsikan dan menganalisis sifat
suatu fungsi sebagai hasil operasi dua
atau lebih fungsi yang lain.
Mendeskripsikan konsep komposisi

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

5.

SK KD
MATERI

6.

LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

7.

Mengolah data masalah nyata dengan


menerapkan aturan operasi dua fungsi
atau lebih dan menafsirkan nilai variabel
yang digunakan untuk memecahkan
masalah
Memilih strategi yang efektif dan
menyajikan model matematika dalam
memecahkan masalah nyata terkait fungsi
invers dan invers fungsi
Merancang dan mengajukan masalah
dunia nyata yang berkaitan dengan
komposisi fungsi dan menerapkan
berbagai aturan dalam menyelesaikannya.

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

KOMPETENSI DASAR:
3.1

Operasi Aljabar

3.2

Komposisi Fungsi

3.3

Invers Fungsi

3.4

Invers Fungsi Komposisi

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

MATERI POKOK

SK KD
MATERI

Operasi Aljabar
Pada Fungsi

LATIHAN SOAL

Komposisi Fungsi

UJI
KOMPETENSI

Invers Fungsi

REFERENSI
PENYUSUN

Invers Fungsi
Komposisi

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Jumlah dan selisih fungsi


Jumlah atau selisih dua fungsi akan
menghasilkan sebuah fungsi baru, asal
kedua fungsi tersebut mempunyai
domain yang sama atau mempunyai
domain persekutuan. Jika domain dari
kedua fungsi tidak ada irisan nya, maka
fungsi sebagai hasil penjumlahan atau
pengurangan tidak mempunayi arti sebab
fungsi tersebut tidak mempunyai domain.

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

Misal f(x) merupakan fungsi


f:RR dan g(x) adalah fungsi g :
RR

SK KD

Maka

MATERI
Contoh 1
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

: f(x)+g(x) = h(x) dengan


h:RR

f(x) - g(x) = k(x)


dengan k:RR
Misal f(x) merupakan fungsi
f:Rdan g:RR dengan

f(x) = x2+2x+1 dan g(x) = 3x2+5x-7, maka


f(x) + g(x)

= x2+2x+1+3x2+5x-7
=(x2+3x2)+(2x+5x)+(1-7) = 4x2+7x-6
f(x) g(x)= x2+2x-(3x2+5x-7)
=(x2-3x2)+(2x-5x)+(1-(-7)) = -2x2-3x+8

BERANDA
SK KD
MATERI

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI

Misal f(x) merupakan fungsi f:AR
dan g(x) adalah fungsi g : BR,
dan misal C = AB
Maka

: f(x)+g(x) = h(x) dengan


h:RR

Contoh 2
f(x) - g(x) = k(x) dengan
LATIHAN SOAL
k:RR

Misal f(x) = dengan f:AR dan A = {x|x1} dan


UJI
g(x) = dengang : BR dan B = {x|x0}
KOMPETENSI
Misal C =AB C = {x|x1}, maka
:

REFERENSI
f(x) + g(x) = + dengan domain C = {x|x1}
f(x) g(x) = - dengan domain C = {x|x1}
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

Hasil kali dua fungsi

SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Sama halnya seperti pada


penjumlahan dua fungsi,
perkalian dua fungsi dapat
dilakukan jika kedua fungsi
tersebut mempunyai domain
yang sama atau mempunyai
domain persekutuan.

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

Misal f(x) merupakan fungsi


f:RR dan g(x) adalah fungsi g :
RR

SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Contoh 3

Maka

: f(x).g(x) = h(x) dengan


h:RR

Misalf(x)merupakanfungsif:RRdang:RRdengan
f(x)=x2-2dang(x)=x+3,maka :

a.f(x).g(x) =(x2-2)(x+3)
=x2(x+3)-2(x+3)=x3+3x2-2x-6
b.[f(x)]2
=(x2-2)2
=(x2)22.2.x2+22=x4-4x2+4
c.f(4).g(4) =(42-2)(4+3)
=(14).7=98

BERANDA
SK KD

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI

Misal f(x) merupakan fungsi f:AR
dan g(x) adalah fungsi g : BR, dan
misal C = AB
Maka

: f(x).g(x) = h(x) dengan

Contoh 4
h:RR

LATIHAN SOAL Misal f(x) = dengan f:AR dan A = {x|x-1} dan


g(x) = dengan g:BR dan B = {x|x-1}, maka :
UJI

KOMPETENSI a. C = AB = {x|x -1x -1} = {x|x -1}


b. f(x).g(x) = . = dengan domain C = {x|x -1}
REFERENSI
c. f(8).g(8) = = =
MATERI

PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

Hasil bagi dua fungsi

SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Hasil bagi dua fungsi


menghasilkan sebuah
fungsi asal domain dari
fungsi yang dibagi dan
fungsi pembagi sama atau
mempunyai irisan.

BERANDA

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI

Misal f(x) merupakan fungsi f:RR dan
g(x) adalah fungsi g : RR

SK KD
Maka = h(x) dengan h:RR dan g(x) 0

MATERI
Contoh5

LATIHAN SOAL Misal f:RR dan g:RR dengan f(x) = x2-1 dan g(x) = x+1
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Jika h(x) =, maka :


a. h(x) = = =
b. h(1) = = 0
c. Karena untuk x = -1 terjadi pembagian dengan nol,
maka
h(-1) tidak terdefinisi

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
Definisi

BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Misal f adalah fungsi memetakan anggota A ke B


dan g adalah fungsi yang memetakan B ke C
A
B
C

F(x)

g(f(x
))

Misal x A dipetakan ke f(x) di B oleh fungsi f. B


merupakan domain dari fungsi g. Jika setiap f(x) B,
dipetakan ke g(f(x)) di C oleh fungsi g, maka kita
dapat menemukan sebuah fungsi yang memetakan
anggota A ke anggota C, dan fungsi tersebut
merupakan fungsi f dan g. Komposisi fungsi f dan g

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD

x A dipetakan ke y B oleh f, dapat ditulis


dengan
f : x y atau y = f(x)

MATERI

y B dipetakan ke z C oleh g, dapat ditulis


dengan
LATIHAN SOAL g : y z atau z = g(y) = g(f(x)).
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Jadi komposisi fungsi f dan g yang


memetakan x ke y kemudian ke z adalah :
(g o f) (x) = g(f(x))

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI

Contoh 1
Misal f : A B dan g : B C
a
b

1
2
3

r
s

LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Tentukanlah: (g o f)(a) dan (g o f)(b)


f(a) = 1 dan g(1) = r maka: (g o f)(a) = g(f(a)) =
g(1) =r
f(b) = 2 dan g(2) = s maka: (g o f)(b) = g(f(b)) =
g(2) =s

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Contoh 2
Misal f : R R dan g : R
3x 1 dan g(x) = 2x2 + 5.
f)(x) dan (f o g)(x)

R dimana f(x) =
tentukanlah (g o

f(x) = 3x 1 dan g(x) =2x2 + 5 maka:


(g o f)(x) = g(f(x)) = g(3x 1)
= 2(3x 1)2 + 5 = 2 (9x2 6x +1)
+5
= 18x2 - 12x +7
(f o g)(x) = f(g(x)) = f(2x2 +5)

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Contoh 3
Misal
tentukanlah :
a. (g o f)(x) dan b. (f o g)(x)

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Fungsi Komposisi
Misal f:A dan g:C D. Jika range dari
f adalah himpunan bagian dari BC maka
( g o f) adalah sebuah fungsi dan disebut
fungsi komposisi dari f dan g. Jika range
tidak sama dengan BC , maka (g o f)
bukan suatu fungsi.
Dengan demikian syarat agar
komposisi fungsi (g o f) merupakan fungsi
adalah range dari f adalah himpunan
bagian dari (BC), atau dapat ditulis

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Peta Anggota Domain


Fungsi Komposisi
Misal f : A B dan g : B C.
Fungsi dari A ke C merupakan
komposisi dari f dan g yaitu h = g o
f. Sebagai fungsi, h akan
memetakan setiap x A dengan
tepat satu anggota C. Nilai yang
merupakan peta x A di C oleh h =

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD

Contoh 6
Misal f(x) = x- 5 dan g (x) = tentukanlah:
a. (f o g) (4) b. (g o f) (4)

MATERI

a. Cara I: (f o g)(x) = f (g (x))


LATIHAN SOAL
= f (x + 2x + 1)
= x + 2x + 1 5
UJI
= x + 2x 4
KOMPETENSI
(f o g)(4) = 4 + 2 . 4 4
REFERENSI
= 16 + 8 4
= 20
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Cara II: (f o g) (4) = f(g (4))


= f(4 + 2 . 4 + 1)
= f(25)
= 25 5
= 20

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

b. Cara I:

(g o f)(x) = g(f (x))


= f(x 5)
= (x 5) + 2(x 5) +1
= x 8x + 16
= 4 8 . 4 + 16
(g o f)(4)
= 16 32 + 16
=0
Cara II: (g o f)(4)= g(f (4))
= g(4 5)
= g (-1)
=12.1+1
=0

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Menentukan Fungsi yang


Dikomposisikan
Adakalanya hasil dari suatu
komposisi fungsi telah di ketahui,
sementara fungsi yang
dikomposisikan tidak lengkap
diketahui. Fungsi yang belum
diketahui tersebut dapat di
tentukan dengan tetap mengikuti
prosedur komposisi fungsi.

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

Contoh 7
Jika fungsi f(x) =

dan (f o g)(x) = 4x.

SK KD
MATERI

Tentukanlah g(x) :
Jawab:
(f o g) (x) = 4x
f(g (x))

LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

= 4x

= 4x
g(x)
= 4x [3g(x) + 1]
g(x)
= 12x g(x) + 4x
g(x) 12x g(x) = 4x
g(x)

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

Contoh 8
Jika (f o g)(x) =

SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

dan g(x) = 2x 4, tentukan f(x)

(f o g)(x) =
f(g(x)) =
....................................................(*)
karena g(x) = 2x 4 maka bentuk (*) dapat ditulis menjadi:
f(2x - 4) =
.........................................................................................(**)
Misal 2x 4 = y

2x= y 4
Bentuk (**) dapat ditulis menjadi:

f(y) =

............(***)

x=

y-2

Dengan mengganti y menjadi x maka bentuk (***) dapat ditulis

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Contoh 9
Jika fungsi f(x) = x+7 dan (f o g) (x) =
5x2+3.
Tentukan g(2) :
(f o g)(x) = 5x2+3
f(g (x))
= 5x2+3
f(g (2))
= 5. 22+3 = 23
Karena f(x) = x + 7 dan f(g (2)) = 23 maka
g(2) + 7 = 23
g(2) = 23 7 = 16

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
Komposisi dari Tiga Fungsi

BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Misal f adalah fungsi yang memetakan anggota A


ke B dan g adalah fungsi yang memetakan anggota
B ke C dan h adalah fungsi yang memetakan C ke D.
Jika demikian, maka terdapat komposisi dari tiga
fungsi yaitu : h o g o f .
x

f
A

h
C

F : A B atau f: x y atau y = f(x)


G : B C atau g: y z = g(y) = g (f(x))
H : C D atau h : z w = h(z) = h(g(f(x)))

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Invers Fungsi
Suatu fungsi memetakan
setiap anggota domain ke
anggota kodomain, yang berarti
ada hubungan antara anggota
domain dengan anggota
kodomain. Adanya hubungan
tersebut memungkinkan kita
membalik arah pemetaan.

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Contoh 1

Misal fungsi f:AB dengan diagram di


bawah ini :
f
g
1
2
3

a
b
c

a
b
c

1
2
3

Jika arah pemetaan di balik kita akan


memperoleh suatu relasi baru, yaitu : g :
B A, seperti digambarkan diagram di

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Definisi
Misal fungsi f memetakan A ke
B atau f : A B. Relasi yang
membalik arah pemetaan
sehingga menjadi dari B A
disebut invers dari f. Invers dari
fungsi f dinotasikan dengan
,dan dalam hal ini : B A.

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

Jika y = f(x) maka x =


f(y)

SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Contoh 2
Perhatikan fungsi f:AB yang dinyatakan dengan
diagram di bawah ini :
1
2
3

2
3
4
5

1
2
3

2
3
4
5

Invers dari fungsi f adalah f : BA, yang


dinyatakan dengan diagram di atas. Perhatikan bahwa:
i.
f(1) = 2 maka f(2) = 1; f(2) = 3 maka f(3) = 2;
f(3) = 4 maka
f (4) = 3
ii. f : BA bukan fungsi, karena ada anggota B yaitu

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Contoh 2
Perhatikan fungsi g:AB yang dinyatakan dengan
diagram di bawah ini :
f
g
1
2
3

a
b
c

a
b
c

1
2
3

Invers dari fungsi g adalah g:BA, yang


dinyatakan dengan diagram diatas. Perhatikan bahwa:
i.
g(1) = a maka g (a)=1; g(2)=b maka g(b)=2;
g(3) = c maka g(c) = 3
ii. g:BA adalah fungsi

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
Dua contoh diatas memperlihatkan
bahwa : invers dari suatu fungsi, ada yang
SK KD
fungsi ada yang bukan fungsi. Pada contoh
2, f : BA bukan fungsi sedangkan pada
contoh 3, g : B A adalah fungsi.
MATERI
Dalam hal ini g : B A disebut fungsi
LATIHAN SOAL invers dari g.
BERANDA

UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

f : BA adalah sebuah fungsi (atau fungsi


invers dari f)
jika fungsi f : BA adalah fungsi bijektif atau
fungsi berkorespondensi satu-satu

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

Contoh 4

Selidikilah apakah fungsi-fungsi berikut


mempunyai fungsi invers.
MATERI
a. f(x) = 2x-1
Jawab :
LATIHAN SOAL
a. Pada fungsi f(x)=2x-1, untuk setiap nilai x
yang berbeda akan diperoleh peta yang
UJI
KOMPETENSI berbeda. Misalnya, ambil xx maka : f(x)
= 2x-1 dan f(x) = 2x-1. Karena xx
REFERENSI
maka f(x)f(x). Berarti f(x) adalah fungsi
berkorespondensi satu satu, dan f(x)=2x-1
PENYUSUN
mempunyai fungsi invers.
SK KD

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI

Cara
yaitu

lain untuk menyelidiki adalah dengan grafik


:
y
f(x) = 2x 1
x

LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Tarik garis-garis yang sejajar sumbu x, jika di


antara garis tersebut ada yang memotong kurva
lebih dari satu kali, maka fungsi nya tidak
berkorespondensi satu satu tetapi jika seluruh garis
memotong kurva hanya satu kali maka fungsi nya
berkorespondensi satu satu, dan jika demikian maka
invers nya adalah fungsi . Lihat gambar diatas.

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD

LATIHAN SOAL

1. Diketahui fungsi f(x) = 3x + 2 dan


g(x) = 2 x. Tentukan (g o f)(x)!
MATERI
Jawab :
Masukkan f (x) nya ke g (x)
LATIHAN SOAL
(g o f)(x) = g ( f (x) )
UJI
= g ( 3x + 2)
KOMPETENSI
= 2 ( 3x + 2)
REFERENSI
= 2 3x 2
= 3x
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
2. Diketahui f(x) = x2 + 1 dan
BERANDA
g(x) = 2x 3, maka (f o g)(x) = ....
Jawab :
SK KD
Masukkan g(x) nya ke f(x)
(f o g)(x) =(2x 3)2 + 1
MATERI
(f o g)(x) = 4x2 12x + 9 + 1
(f o g)(x) = 4x2 12x + 10
LATIHAN SOAL 3. Diketahui fungsi f(x) = x - 4 dan g(x) =
x2 - 3x + 10. Fungsi komposisi (g o f)(x) adalah
UJI
Jawab :
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

4. Diketahui f(x) = 3x2 + 4x + 1 dan g(x) =


6x. Berapakah nilai dari (f o g)(2)....
Jawab :
Cari nilai dari (f o g)(x) dulu:
= 3(6x)2 + 4(6x) + 1
= 18x2 + 24x + 1
Lalu masukan 2 ke (f o g)(x)
(f o g)(2)
=18(2)2 + 24(2) +1
= 121

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD

5. Diketahui dungsi f(x) = 3x 1 dan g(x)


= 2x2 + 3. maka nilai dari komposisi
fungsi (g o f)(1) =.......
Jawab

MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Masukkan f(x) nya pada g(x) kemudian


isi dengan 1
(g o f)(x) = 2(3x 1)2 + 3
(g o f)(x) = 2(9x2 6x + 1) + 3
(g o f)(x) = 18x2 12x + 2 + 3
(g o f)(x) = 18x2 12x + 5
(g o f)(1) = 18(1)2 12(1) + 5 = 11

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

6. Diketahui fungsi f(x) = 2x 3 dan


g(x) = x2 + 2x + 3. Jika (f o g)(a) = 33,
tentukan nilai dari 5a!
Jawab :

Cari (f o g)(x)
terlebih dahulu
(f o g)(x) = 2(x2 + 2x
+ 3) 3
(f o g)(x) = 2x2 4x +
63
(f o g)(x) = 2x2 4x +
3
33 = 2a2 4a + 3
2a2 4a 30 = 0

Faktorkan:
(a + 5)(a 3) = 0
a = 5 atau a =
3

Sehingga
5a = 5(5) = 25
atau 5a = 5(3) =
15

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
7. Diketahui g(x) = x 2 dan, fungsi komposisi
(f o g)(x) = 3x 1. Tentukan rumus f(x)!
Jawab :
SK KD

Buat permisalan: x 2 = a yang pertama ini


nanti untuk ruas
MATERI
kiri dan, x = a + 2 yang kedua ini untuk ruas
kanan.
LATIHAN SOAL Dari definisi (f o g)(x)
(f o g)(x) = 3x 1
UJI
f(g(x)) = 3x 1
KOMPETENSI
f(x 2) = 3x 1
BERANDA

REFERENSI
PENYUSUN

Masukan permisalan tadi:


f(x 2) = 3x 1
f(a) = 3(a + 2) 1

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI

8. Diketahui fungsi komposisi (f o g)(x) =


3x + 8
dengan f(x) = 3x + 2. Tentukan rumus
dari g(x)!
Jawab :

LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

f(x)
= 3x + 2
(f o g)(x)
= f (g(x))
3x + 8
= 3(g(x)) + 2
3x + 8 2
= 3 g(x)
3x + 6
= 3 g(x)
x+2
= g(x) atau g(x) = 2 x

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
2
9.
fungsi
f(x)
=
2
+
x,
g(x)
=
1
Diketahui
x
BERANDA
dan h(x) = 2x. Tentukan rumus dari
(h o g o f)(x)!
SK KD
Jawab
:

Masukan f(x) ke g(x)


MATERI
(g o f)(x) = (2 + x)2 1
2
=
x
+ 4x + 4 1
LATIHAN SOAL
= x2 + 4x + 3

UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Masukkan hasilnya ke fungsi h(x) sehingga


didapatkan
(h o g o f)(x) = 2(x2 + 4x + 3)
= 2x2 + 8x + 6

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI

10. Diketahui f(x) = 3x + 5. Untuk x = 2


tentukan nilai dari: f(x + 4) + f(2x) +
f(x)!
Jawab :

LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

x = 2, maka
f(x + 4)= f(2 + 4) = f(6) = 3(6) + 5 = 23
f(2x)= f(22) = f(4) = 3(4) + 5 = 17
f(x) = f(2) = f(4) = 3(4) + 5 = 17
Jadi:
f(x + 4) + f(2x) + f(x) = 23 + 17 + 17
= 57

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD

UJI KOMPETENSI

1. Diketahui fungsi f(x) = 3x 1 dan g(x) =


2x2 +3. nilai dari komposisi fungsi (g o f)
MATERI
(1) adalah...
2. Diketahui fungsi f(x) = x - 4 dan g(x) =
LATIHAN SOAL
x2- 3x + 10. Fungsi komposisi (gof)(x)
=.
UJI
KOMPETENSI 3. Diketahui f(x) = x2 + 1 dan g(x) = 2x 3,
maka
(f o g) (x) =
REFERENSI
4. Diketahui : f : R R, g : R R, g(x) = 2x
+ 3 dan
(f o g)(x) = 12x2 + 32x + 26.
PENYUSUN
Rumus f(x) =

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

6. Diketahui fungsi f dan g yang


dirumuskan oleh
SK KD
f(x) = 3x2 4x + 6 dan g(x) = 2x 1. Jika
nilai
MATERI
(f o g) (x) = 101, maka nilai x yang
LATIHAN SOAL
memenuhi adalah
7. Jika f(x) = 3x+5 maka f(x)-3f(x)
UJI
adalah
KOMPETENSI
8. Jika f(x) = ax+b maka f(x) adalah
REFERENSI
9. Jika f(x) = 3x-4 dan g(x) = 3-4x.
Tentukanlah
PENYUSUN
( g o f)(x) dan (f o g)(x)!

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD

REFERENSI

1. Simangunsong, Wilson. 2013. PKS


Matematika Wajib Kelas XI SMA dan MA.
MATERI
Jakarta. Gematama
2. http://www.mediafire.com/view/6q8mk4
LATIHAN SOAL
2dxsp53dy/SOAL_FUNGSI_KOMPOSISI_DAN_
PEMBAHASAN.pdf
UJI
3. http://www.matematikastudycenter.com/ban
KOMPETENSI
k-soal-un-mtk-sma/63-bank-soal-un-matema
tika-sma-komposisi-fungsi-dan-fungsi-inv
REFERENSI
ers
PENYUSUN

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA

PENYUSUN

SK KD

KELOMPOK 8
(DIOPHANTUS)

MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Nama kelompok : Defi Afriyanti


(12)
Hasna Kartika Y
(19)
Muhammad Raihan Alfinzi (29)
Vanessa Dame M
(33)
Kelas

: XI MIA 3

OPERASI ALJABAR PADA FUNGSI


KOMPOSISI FUNGSI DAN INVERS
FUNGSI
BERANDA
SK KD
MATERI
LATIHAN SOAL
UJI
KOMPETENSI
REFERENSI
PENYUSUN

Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai