Anda di halaman 1dari 15

HUBUNGAN DAN

UNGKAPAN KASIH SAYANG

Konsep Kasih Sayang


Kasih sayang adalah nilai dasariah
yang dibutuhkan oleh semua orang
untuk berkembang.
Kasih sayang bersumber dari unsur
rasa dari dalam diri manusia,
ungkapan perasaan yang dibenarkan
oleh akal, dan direlisasikan oleh karsa
dalam bentuk perbuatan yang
disertai dengan tanggung jawab.

KONSEP KASIH SAYANG


Terdapat 5 unsur dalam konsep kasih
sayang :
Perasaan sayang.
Adanya objek yang disayangi.
Diungkapkan secara nyata, baik
dalam sikap dan tingkah laku.
Penuh tanggung jawab.
Pengabdian dan pengorbanan.

Perbedaan mendasar tentang cinta diantaranya


adalah:
1. Cinta Persahabatan (companionate love) afeksi
yang dirasakan seseorang dimana kehidupannya
salain berjalin dengan kehidupan kita.
2. Cinta Birahi (Passionate Love / Romantic Love)
sesuatu yang sama sekali lain
Komponen2 dalam Passionate Love (Hatfield & Sprecher; 1986 dan
Hatfield & Rapson; 1987):
Komponen Kognitif:
Perhatian pada partnernya
Mengidealisasikan partnernya atau hubungan itu
Keinginan untuk mengetahui keadaan partnernya dan diketahui
keadaannya.

Komponen Emosional:
Ketertarikan pada partner, khususnya ketertarikan seksual
Perasaan positif ketika sesuatu berjalan dengan baik
Perasaan negatif ketika segala sesuatu berjalan tidak sesuai dengan
harapannya.
Keinginan untuk membentuk kesatuan yang permanen dan selalu
berdua
Sangat menginginkan timbal balik.

Komponen Tingkah Laku:


Tindakan2 untuk menentukan perasaan partner
Mempelajari orang lain
Melayani dan menolong partner

Rubin (1983) bahwa konsep romantic love memiliki tiga karakteristik:


adanya kelekatan secara fisik dan emosional, perhatian (caring),
hubungan yang intim (intimacy). Baca hal 160 164 dalam buku yang
sama.

A. Cinta romantik: ditandai dengan pengalaman2


emosional. Biasanya merupakan cinta pandangan
pertama Yang penting dalam bentuk ini adalah
adanya daya tarik fisik jasmaniah
B. Cinta Memiliki: ditandai dengan pengalaman
emosional yang kuat, mudah cemburu, sangat
terobsesi pada orang yang dicintai, karena itu takut
tersisih. Keterlibatannya sangat mudah berubah

C. Cinta Kawan Baik: mengutamakan keakraban2


yang menyenangkan. Biasanya tumbuh perlahan
dan berta hap. Ciri bentuk ini adalah sifatnya
bujaksana, hangat dan sarat dengan rasa
persaudaraan.
d. Cinta Pragmatik: menuntut adanya pasangan
yang serasi dan hubungan yang berjalan baik.
Keduanya me rasa betah didalamnya dan dapat
saling memuaskan kebutuhan dasar atau praktis
mereka. Bisanya bentuk ini melibatkan banyak
pertimbangan logis dalam menen tukan
pasangan dan lebih senang mencari kepuasan
daripada kegembiraan.
e. Cinta Altruist: ditandai adanya perhatian,
keinginan untuk selalu memberi sesuatu dan
siap memaafkan kesalahan pasangannya.

f. Cinta main-main: ditandai dengan menimati


parmai nan cinta dan memenangkannya. Orang
yang terlibat dalam bentuk ini biasanya
memiliki lebih dari satu hu bungan cinta,
ketertarikan dihindari, tidak ada yang bertahan
lama, biasanya berakhir bila pasangannya
mulai bosan atau menjadi terlalu serius.

Hubungan Kasih Sayang


Kasih sayang orang tua dan anak
Anak yang dibesarkan dalam pengalaman
"kasih sayang" yang seimbang akan tumbuh
menjadi sebuah karakter yang positif.
Dikatakan "kasih sayang" yang "seimbang".
Sebab terlalu banyak, "kasih sayang" akan
mengakibatkan ketergantungan; sebaliknya
terlalu sedikit "kasih sayang" menyebabkan
dampak kekeringan hidup. Berarti, kebutuhan
akan "kasih sayang" ini adalah kondisi paling
dasariah dalam proses pertumbuhan.

Hubungan Kasih Sayang


Kasih sayang pria dan wanita.
Menurut Erich Fromm dalam buku Loving you,
Merit yuk!, cinta yang belum dewasa
mengatakan,Aku mencintaimu karena aku
membutuhkanmu. Cinta yang dewasa
mengatakan,Aku membutuhanmu karena aku
mencintaimu.

Hubungan Kasih Sayang


Kasih sayang antar sesama manusia.
Kasih

sayang

sesama

manusia

menuntut pada perhatian, kepekaan,


kepedulian suatu individu terhadap
fenomena yang terjadi di lingkungan
sosialnya.

Hubungan Kasih Sayang


Kasih sayang manusia dan
lingkungannya.
Lingkungan tempat tinggal dan bumi
dapat menjadi objek kasih sayang
yang didasari oleh rasa suka dan
senang terhadap keindahan alami.

Hubungan Kasih Sayang


Kasih sayang manusia kepada Tuhan.

Hubungan kasih sayang ini didasari oleh


pengabdian kepada Tuhan Sang Pencipta.
Karena manusia merupakan makhluk yang
paling

sempurna,

sudah

sewajarnya

manusia mengabdi kepada Tuhannya.

Ungkapan Kasih Sayang


Bentuk kata-kata atau pernyataan
Bentuk tulisan, telegram, faksimile,
atau e-mail
Bentuk gerakan
Bentuk media

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai