Anda di halaman 1dari 46

PRESENTASI KELOMPOK

TANAMAN OBAT

Jurusan Biologi
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Brawijaya
Malang
2016

Anggota Kelompok;
- Lasria Yoseva
135090100111023
- Syahputra Wibowo
135090101111008
- Mulya Dwi Wahyuningsih
135090101111018
- Nurul Hikma
135090100111014
- Ristiana Dyah Pusparini
135090101111041
- Liina 'Iffah N.F
135090101111012
- Alfrida Susanti Tolakoly
135090101111013
- Astrid Karindra Agusinta
135090101111030
- Vetti Adriani M
135090101111036
- Anggita Ratih Iriyanti
135090101111001
- Adelia Riezka R.
135090101111028
- Anggia Noor R
135090107111008
- Syarifatunnisa
135090101111016
- Siska Nanda Widhaningrum 135090101111022
- Hikma isnailul navisya
135090107111004
- Melati Fitriana
135090101111031
- Nadya Veronica
135090101111045
- Anggi Putra Emnur
135090107111017

SALAM
(Syzygium polyanthum)
Sistematika tanaman salam dapat
diklasifikasikan sebagai berikut (Van
Steenis, 2003):
Kingdom
: Plantae
Divisio : Spermatophyta
Kelas : Dicotyledoneae
Ordo
: Myrtales
Famili : Myrtaceae
Genus : Syzygium
Species : Syzygium polyanthum
Gambar 1. Tanaman Syzygium polyanthum

Deskripsi (Syzygium polyanthum)


Tanaman salam (Syzygium polyanthum) termasuk tanaman rempah-rempah
dimana bagian daunnya digunakan dalam masakan karena daun salam
memiliki aroma yang khas tetapi tidak keras.
Syzygium polyanthum memiliki nama daerah seperti ubai serai (Melayu),
manting (Jawa), dan gowok (Sunda).
Syzygium polyanthum termasuk tanaman perdu atau pohon yang dapat
tumbuh tinggi hingga 18-27 m.
Tumbuhan salam dapat tumbuh di ketinggian 5-1000 m di atas permukaan
laut sehingga tumbuhan ini mampu tumbuh di dataran rendah sampai
pegunungan.
Syzygium polyanthum memiliki daun yang bentuknya lonjong atau bundar
telur dengan pangkal lancip. Daun salam termasuk daun tunggal yang
letaknya behadapan dengan permukaan daunnya licin dan berwarna hijau.

Batang salam adalah batang berkayu yang berbentuk bulat dengan


permukaan beralur.
Bunga Syzygium polyanthum memiliki jumlah kelopak dan mahkota yang
sama yaitu 4-5 helai.
Syzygium polyanthum sering digunakan untuk bumbu dapur sedangkan
kulit pohonnya digunakan sebagai anyaman bambu. Selain itu daun salam
juga digunakan sebagai obat alami, salah satunya untuk menurunkan kadar
kolesterol (Agoes, 2010).
Kandungan : senyawa flavonoid, saponin, triterpen, polifenol, alkaloid, dan
tanin.
Bagian tumbuhan : daun
Saponin dalam dalam daun salam dapat menurunkan tingkat absorbsi
kolesterol dan meningkatkan ekskresi, sehingga secara langsung mampu
mengurangi kolesterol yang masuk dalam tubuh.

Mekanisme Suatu Senyawa Terhadap Kolesterol


Salah satu mekanisme dari suatu senyawa yaitu saponin yang dapat
menurunkan kadar kolesterol plasma yaitu (Wang, 2000):
Saponin membentuk ikatan kompleks dengan kolesterol yang tidak
larut (dari makanan).
Saponin membentuk kombinasi antara asam empedu dan kolesterol
untuk membentuk micelle.
Saponin mampu melakukan pengikatan dengan kolesterol oleh serat.

KEMIRI

Kingdom
: Plantae
Divisi : Magnoliophyta
Kelas : Magnolipsida
Ordo
: Malpighiales
FamilI : Euphorbiaceae
Genus : Aleurites
Spesies : Aleurites moluccana
(Siemonsma, 1999)

Gambar 2. Tanaman Kemiri

Kemiri (Aleurites
moluccana),
adalah tumbuhan yang bijinya
dimanfaatkan sebagai sumber minyak dan rempah-rempah. Tumbuhan ini
masih
sekerabat
dengan singkong dan
termasuk
dalam suku Euphorbiaceae. Selain dapat digunakan sebagai bumbu dapur,
minyak kemiri dapat digunakan sebagai obat tradisional dan perawatan
kecantikan. Kemiri mengandung saponin, falvonida, dan polifenol yang
baik untuk kesehatan, dan dapat digunakan sebagai obat penyakit diare,
infeksi lambung, demam, dan sariawan (Heyne, 1987).

Kemiri memiliki kandungan minyak. Biji kemiri mengandung 6066%


minyak. Minyak kemiri terutama mengandung asam oleostearat. Minyak
yang lekas mengering ini biasa digunakan untuk mengawetkan kayu,
sebagai pernis atau cat, melapis kertas agar anti-air, bahan sabun, bahan
campuran isolasi, pengganti karet, dan lain-lain. Minyak kemiri digunakan
untuk mengatasi masalah rambut, seperti kerontokan dan, untuk
menghitamkan rambut. Minyak yang diekstrak dari bijinya berguna dalam
industri untuk digunakan sebagai bahan campuran cat (Heyne, 1987).

Cengkeh (Syzigium aromaticum)


Deskripsi:
Tanaman cengkeh (Syzigiuum aromaticum)
termasuk jenis tumbuhan perdu yang dapat
memiliki batang pohon besar dan berkayu keras.
Daun cengkeh berbentuk lonjong dan berbunga
pada bagian ujungnya.
Bunga dan buah cengkeh akan muncul pada
ujung ranting daun dengan tangkai pendek serta
bertandan.
Sistem perakaran pohon cengkeh termasuk akar
tunggang. Bentuk akar tunggangnya menyerupai
tombak (fusiformis).
Bunga cengkeh muda akan berwarna keunguunguan, kemudian menjadi kuning kehijauan,
dan menjadi merah muda ketika sudah tua.
Bunga cengkeh kering akan berwarna coklat
kehitaman dan berasa pedas.

Kegunaan:

Cengkeh biasanya digunakan sebagai bumbu masakan pedas karena


mengandung minyak atsiri.
Di Indonesia cengkeh juga digunakan sebagai bahan untuk rokok kretek.
Cengkeh juga digunakan sebagai bahan dupa di Jepang dan Republik
Rakyat Cina.

Minyak cengkeh digunakan sebagai aromaterapi dan juga untuk


mengobati sakit gigi.

Daun cengkeh kering yang ditumbuk halus dapat digunakan sebagai


pestisida nabati dan efektif untuk mengendalikan penyakit busuk batang
Fusarium dengan memberikan 50-100 gram daun cengkeh kering per
tanaman.

Zaitun (Olea europaea)


Kingdom
Division
Class
Ordo
Family
Genus
Species

: Plantae
: Magnoliophyta
: Magnoliopsida
: Lamiales
: Oleaceae
: Olea
: Olea europaea

Buah zaitun atau olive adalah tanaman asli dari daerah mediteranian,
tropis, dan asia tengah juga beberapa daerah di afrika.
Zaitun merupakan tanaman yang tumbuh sepanjang tahun dan dapat
tumbuh tinggi
Pohon ini berumur panjang bahkan dapat hidup hingga 500 tahun.
Daun zaitun berbentuk seperti bulu yang tumbuh berlawanan satu sama
lain. Kulit daunnya kaya akan tannin, memberikan efek daun berwarna
abu-abu kehijauan.
Bunga zaitun berbentuk kecil, harum, berwarna krem.Dua jenis bunga:
bunga sempurna dan bunga jantan dengan benang sari saja.
Buah zaitun adalah buah berbiji hijau, berwarna umumnya kehitamanungu ketika sudah masak.

Manfaat Minyak Zaitun :


Menurunkan kadar kolestrol
Mengurangi resiko demensia
Merawat jantung
Atasi masalah pencernaan
Perawatan rambut rontok
Mengurangi resiko jantung koroner
Mengurangi resiko kanker usus besar
Mengurangi resiko stroke
Baik untuk wanita menyusui
Menurunkan tekanan darah tinggi
Melembabkan kulit
Merawat kuku
Menurunkan gejala diabetes

Kencur (Kaemferia galanga L.)

Gambar 1. Tanaman kencur bagian rimpang (A), bagian bunga (B) dan
bagian daun hingga akar (C) (Bioimage, 2006).

Deskripsi tanaman kencur Kaemferia


galanga
Struktur tubuh tanaman kencur terdiri dari akar, rimpang, batang, daun, serta
bunga dan buah.
Akar dari tanaman kencur merupakan akar tunggal yang bercabang halus dan
menempel pada umbi akar yang disebut rimpang
Bentuk rimpangnya umumnya bulat, bagian tengah berwarna putih dan
pinggirnya coklat kekuningan dan berbau harum
Memiliki batang semu yang pendek terbentuk dari pelepah-pelepah daun yang
saling menutupi
Daun-daun kencur tumbuh tunggal, melebar dan mendatar
Warna bunganya berwarna putih, ungu hingga lembayung dan tiap tangkai
bunga berjulah 4-12 kuntum bunga
Buah kencur termasuk buah kotak beruang 3 dengan bakal buah yang letaknya
tenggelam tetapi sulit untuk menghasilkan biji

Manfaat tanaman kencur Kaemferia


galanga
Produk utama kencur adalah rimpangnya yang dapat dimanfaatkan sebagai
bahan obat nabati (simplisia) tradisional, untuk bahan baku minuman
penyegar dan bahkan daunnya bisa dijadikan sebagai lalapan mentah.
Rimpang kencur berkhasiat untuk obat batuk, gatal-gatal pada tenggorokan,
perut kembung, rasa mual masuk angin dan pegal-pegal dan juga pemanbah
nafsu makan. Bahkan akhir-akhir ini rimpang kencur mulai dibutuhkan oleh
industri kembang gula dan industri kosmetika didalam negri
Kencur sering dijadikan obat tradisional maupun jamu, rempah- rampah,
sampai campuran untuk produk kosmetik. Kencur memiliki banyak sekali
manfaat karena terdapat lebih dari 23 jenis zat baik yang dikandungnya,
seperti methanol yang bermanfaat untuk melawan bakteri yang menjadi
penyebab terjadinya infeksi pada mata. Dalam bidang kecantikan kencur dapat
bermanfaat sebagai obat penghilang jerawat karena bahan-bahan aktif yang
terdapat pada rimpang kencur mampu membunuh bakteri-bakteri yang ada
pada jerawat yang tumbuh

Seledri (Apium graveolens)


Kingdom : Plantae
Divisi
: Magnoliophyta
Kelas
: Magnoliopsida
Ordo
: Apiales
Famili
: Apiaceae
Genus
: Apium
Spesies : Apium graveolens L.
Tanaman seledri ini mempunyai nama ilmiah Apium graveolens, tanaman ini
merupakan tanaman yang banyak tumbuh di dataran tinggi dengan ketinggian 900
mdpl. Tanaman seledri ini termasuk tanaman rempah pelengkap bahan masakan dalam
berbagai jenis makanan. Seledri berasal dari daerah subtropik Eropa dan Asia.

Tanaman seledri ini kaya akan nutrisi, seperti mengandung vitamin A, B1, B2,
B6 dan vitamin C.
Menjadikan kulit cantik
Seledri mempunyai kandungan air yang tinggi yaitu sekitar 95%.
Mengkonsumsi jus seledri secara teratur dapat memenuhi kebutuhan air dalam
sehari dan membuat sel-sel kulit terhidrasi. Akibatnya kulit menjadi lembut dan
lentur. Air dan kandungan antioksidan dalam seledri juga baik untuk
detoksifikasi tubuh, menangkal radikal bebas, dan mencegah sel-sel kulit dari
kerusakan. Akibatnya kulit pun bebas dari masalah dan penyakit.
Mengobati bau mulut
Bau mulut yang disebabkan karena menyikat gigi yang tidak benar atau
akumulasi partikel makanan dan bakteri di dalam mulut dapat diatasi dengan
seledri. Mengunyah batang daun seledri akan mengatasi bau mulut yang
disebabkan oleh bakteri di mulut.

Pengobatan jerawat
Seledri yang dipakai sebagai masker juga dapat membantu mengatasi jerawat. Cara
mengobati jerawat dengan ini dengan mencampur jus seledri dengan beberapa tetes
te tree oil. Oleskan ke seluruh wajah dan leher dan diamkan sampai benar-benar
kering. Nutrisi penting di dalamnya akan langsung terserap ke dalam lapisan kulit,
sehingga melembabkan dan mengatasi masalah kulit dari dalam.

Buah Pala (Myristica fragrans Houtt)

Tanaman pala merupakan tanaman asli Indonesia yang berasal dari Malaise Archipel,
yaitu gugusan kepulauan Banda dan Maluku yang kemudian menyebar dan berkembang
ke pulau Aceh, Sulawesi Utara, dan Papua.
Tanaman pala memiliki tajuk mencapai 15-18 meter. Tanaman pala pada umumnya
merupakan tanaman berjenis kelamin tunggal

Buah pala memiliki beberapa bagian diantaranya adalah 83,3 % daging buah yang tebal,
3,22% fuli, 3,94 % tempurung biji, dan 9,54 daging biji.
Biji buah berbentuk lonjong dengan panjang berkisar antara 1,5-4,5 cm dengan lebar 12,5 cm.
Kulit biji berwarna coklat dan mengkilat, kernel biji berwarna keputihan dan fuli
berwarna merah atau putih kekuningan dan membungkus biji pala menyerupai jala

Manfaat buah pala


Menyembuhkan penyakit muntaber dan gangguan pencernaan
Biji pala memiliki khasiat untuk menghilangkan rasa lelah
Biji pala dapat meringankan rasa sakit sewaktu haid dengan cara
Biji pala juga dapat digunakan untuk mengatasi gangguan pada
telinga dengan cara merebus bubuk pala, biji mahni, dan air 500 cc.
Biji pala juga dapat menghentikan muntah dengan cara merebus bubuk
biji pala dan garam, kemudian ramuan tersebut diminum seluruhnya.
Ganggguan sulit tidur atau insomnia dengan cara bubuk biji pala di
campurkan dengan air dan dioleskan dengan kening (Drazat, 2007).

Biji pala juga dapat digunakan untuk pewangi.


Biji pala memiliki butterfat yang kental dan dapat dimanfaatkan sebagai pewangi
sabun dan kembang gula atau permen.
Kandungan minyak atsiri yang terdapat pada biji buah pala dapat dimanfaatkan
pada industri pengalengan makanan, minuman, dan kosmetik sebagai pewangi
buatan yang aman.
Fuli dan bunga yang terdapat pada buah pala dapat dimanfaatkan untuk pewangi
yang memiliki efek menenangkan saraf yang tegang karena memiliki zat sedatif
atau penenang
Biji pala dapat diekstrak untuk menghasilkan minyak esensial yang banyak
digunakan untuk parfum, kosmetik, dan wangi-wangian.
Biji buah pala juga dapat digunakan untuk menghilangkan luka bekas jerawat
Manfaat buah pala untuk kosmetik menghillangkan jerawat dilakukan dengan
cara mencampurkan bubuk biji buah pala dengan madu secukupnya, kemudian
dibaurkan pada bekas jerawat, ditunggu hingga 15 menit, selanjutnya
dibersihkan dengan air hingga bersih

Alpinia purpurata

Deskripsi Tanaman
Lengkuas berimpang umbi putih inilah yang dipakai penyedap masakan,
sedang lengkuas berimpang umbi merah digunakan sebagai obat.
Lengkuas mempunyai batang pohon yang terdiri dari susunan pelepahpelepah daun. Daun-daunnya berbentuk bulat panjang dan antara daun
yang terdapat pada bagian bawah terdiri dari pelepah-pelepah saja,
sedangkan bagian atas batang terdiri dari pelepah pelepah lengkap
dengan helaian daun. Bunganya muncul pada bagian ujung tumbuhan.
Rimpang umbi lengkuas selain berserat kasar juga mempunyai aroma
yang khas

Alpinia purpurata

Kayu Manis (Cinnamomum burmanii)

Kingdom
: Plantae
Divisio : Spermathophyta
Sub divisio : Angiospermae
Classis : Dicotyledonae
Ordo
: Ranales
Familia : Lauraceae
Genus : Cinnamomum
Spesies : Cinnamomum burmannii

Manfaat
Kayu manis memiliki efek farmakologis sebagai berikut peluruh kentut
(karminatif), peluruh keringat (diaforetik), antirematik, meningkatkan nafsu
makan (stomakik), menghilangkan sakit (analgetik). Sifat kimiawinya
pedas, sedikit manis, hangat dan wangi. Kayu manis ialah sejenis pohon
penghasil rempah. Termasuk ke dalam jenis rempah-rempah yang amat
beraroma, manis, dan pedas. Orang biasa menggunakan rempah-rempah
dalam makanan yang dibakar manis dan campuran anggur panas.

Curcuma domestica V. (Kunyit)


Kingdom
: Plantae
Filum
: Magnoliophyta
Kelas
: Liliopsida
Ordo
: Zingiberales
Famili
: Zingiberaceae
Genus
: Curcuma
Spesies
: Curcuma domestica V.
Karakteristik
- Habitus herba dengan tinggi 50-100 cm dan berakar serabut
- Batang bulat berwarna hijau keunguan dan helai daun hijau berbentuk lanset
memanjang
- Rimpang berwarna kuning muda (usia muda) dan kuning tua atau oranye (usia
tua)

Kandungan senyawa di dalam kunyit


Turmeron

Felandren

Kamfen

Simen

Zingiberen

Kamfor

Artumeron

Sabinen

Seskuiterpen

Kurkumin

Sineol

Asam kaprilat

Pati
Borneol
Asam
Tholimetikarbono Demetoksikurkum metoksinamik
l
in
Kurkumol
Kurkumenol
Eugenol
Tetrahidrokurkum
Trietilkurkumin
Turmerin
in
Turmenorol
Manfaat kunyit Bidang kesehatan
Bidang kecantikan (kosmetik)

Manfaat kunyit dalam bidang kesehatan


meningkatkan asupan zat besi
meregulasi gula darah
mengurangi rasa panas dan rasa sakit pada perut
meminimalisir munculnya diare
membersihkan organ hati
mencegah penyakit Alzheimer
menurunkan resiko terserang penyakit jantung
membantu mengurangi jumlah kolesterol LDL (lemak jahat)
membantu meningkatkan jumlah kolesterol HDL
mengurangi resiko penyakit kanker dan lain-lain

Suplemen
kesehatan

Bubuk kunyit

Manfaat kunyit dalam bidang kecantikan (kosmetik)


menjaga kesehatan kuku
mengobati jerawat
menutrisi kulit kering
mengurangi minyak berlebih
mengurangi noda hitam
mengurangi stretch marks
mencegah rambut rontok
menstimulasi pertumbuhan rambut
peremajaan kulit (rejuvinasi)
melembabkan bibir

Masker kuny

Bubuk kunyit

Krim kunyit

Khasiat Temulawak
Manfaat dari temulawak dari kesehatan
Sebagai obat gangguan hati
sebagai obat anti-inflamasi atau anti peradangan
Dapat mengurangi nyeri dan radang sendi
Mengatasi gangguan kesehatan seperti menambah nafsu makan,
menyembuhkan sakit maag, batuk, asma, sariawan, malaria, ambeien,
sembelit dan diare
Dapat memperbanyak produksi ASI, mengobati gangguan menstruasi,
kencing nanah atau sifilis, kembung dan mulas, asam urat, sakit pinggang,
pegal linu, hipertensi, kencing batu, kutu air, muntah-muntah, muntaber,
serta mengatasi gangguan cacing pita
Dapat menurunkan lemak darah
Dapat membantu menghambat penggumpalkan darah

Manfaat bagi kecantikan


Temulawak dalam kecantikan juga dapat digunakan sebagai anti
jerawat, daya antiseptik ringan yang dimiliki temulawak dapat
membantu membersihkan kulit dari bakteri-bakteri patogen sehingga
radang jerawat berangsur-angsur membaik, mengering, dan sembuh.
Temulawak mengandung kurkumoid, minyak atrsiri, dan pati sehingga
temulawak juga dapat menghilangkan flek-flek hitam pada kulit

GINSENG
Nama Latin
Panax sp.

Deskripsi
Tanaman ini umumnya tumbuh dengan iklim
dingin, memiliki ciri-ciri akar berdaging
berbentuk seperti garpu dengan warna terang,
batang relatif panjang dan daun berbentuk oval
dengan warna hijau.

Manfaat
Sebagai agen anti penuaan, toner, perawatan
untuk penyakit kulit dan menghilangkan lingkar
hitam pada mata

Serai (Cymbopogon nardus L.)

Famili : Poaceae
Perakaran : Serabut
Batang : Bergerombol dan berumbi, serta lunak dan berongga.
Daun
: seperti pita, kesat, panjang, dan runcing
Manfaat
: Sebagai bumbu masakan yang memiliki fungsi sebagai pengharum
makanan. Namun, serai juga memiliki fungsi lain untuk bahan
kosmetik, seperti bahan lotion anti nyamuk, sebagai detoksifikasi,
menurunkan berat badan, serta juga dikembangkan sebagai bahan
deodorant parfume spray.

Deodorant Parfume Spray

Serai merupakan salah satu bahan alternatif alami yang dapat


digunakan untuk deodorant.
Saat ini diketahui bahwa senyawa saponin, flavonoid dan sitral dalam
serai mempunyai aktivitas antibakteri, hal ini membuat serai memiliki
potensi sebagai deodorant.

Cara Pembuatan

Serai dipotong kecil untuk proses ekstraksi.


Pelarut yang digunakan ialah aquades sebanyak 200 mL.
Destilat yang terbentuk dalam Erlenmeyer disaring, kemudian air yang
berlebih disaring dengan hatihati, dan memisahkan minyak atsiri dari
aquades menggunakan corong pisah.
Proses pembuatan deodorant parfume spray yaitu dengan melarutkan 65
mL alkohol 95%, 30 mL ekstrak serai, dan 5 mL propilen glikol hingga
homogen.
Hasil uji oleh Khasanah dkk. (2010) menunjukkan bahwa deodorant
parfume spray dengan bahan dasar ekstrak serai Cymbopogon nardus L
dengan konsentrasi 30% sangat efektif dalam mengurangi aktifitas bakteri
Staphylococcus epidermidis yaitu sebanyak 14 mm.

Cabe Jawa (Piper retrofractum Vahl)


Klasifikasi cabe jawa adalah sebagai
berikut (USDA, 2016)
Kingdom
: Plantae
Subkingdom : Tracheobionta
Superdivisi : Spermatophyta
Divisi
: Magnoliophyta
Kelas
: Magnoliopsida
Subkelas
: Magnolidae
Ordo
: Piperales
Famili
: Piperaceae
Genus
: Piper L.
Spesies
: Piper retrofractum Vahl

Ciri - Ciri
Habitat

Bagian yang dimanfaatkan sebagai obat


BUAH
Mengatasi kejang perut, muntah, perut kembung, mulas, disentri, diare,
sulit buang air besar, sakit kepala, sakit gigi, batuk, demam, hidung
berlendir, lemah syahwat, sulit melahirkan, neurasthenia, dan tekanan
darah rendah

AKAR
Mengatasi kembung, pencernaan terganggu, rematik gout, rahim dingin,
membersihkan rahim, badan lemah, stroke, dan nyeri pinggang

DAUN

Mengatasi kejang perut dan sakit gigi

Jintan Hitam

Kingdom : Plantae
Divisio : Magnoliophyta
Class : Magnoliopsida
Ordo
: Ranunculales
Family : Ranunculaceae
Genus : Nigella
Species : Nigella sativa

Tinggi tumbuhan 20-50cm, memiliki batang


tegak, berkayu dan berbentuk bulat menusuk
Daunnya runcing, bercabang, bentuk seperti
bulat telur dengan ujung berlancip, terdapat
bulu halus di bagian permukaan daun
Bunganya
beraturan
yang
kemudian
membentuk bumbung atau buah yang
mengatup berbentuk bulat panjang. Warna
bunga dengan warna biru pucat atau putih dan
memiliki 5-10 mahkota bunga. Didalam
bunga yang mengatup terdapat biji yang
merupakan asal muasal jintan hitam
dihasilkan

Manfaat
Biji jintan hitam antara lain mengandung minyak atsiri, minyak lemak,
saponin, melantin, nigelin, nigelon dan timokinon. Minyak atsiri pada
umumnya bersifat antibakteri dan anti inflamasi. Timokinon, salah satu
unsur aktif utama dalam biji ini dapat digunakan untuk obat asma. Selain
itu, jintan hitam juga dapat digunakan untuk obat diare, gangguan
pernapasan, diabetes, darah tinggi, epilepsi dan kanker.
Cara Pemakaian
Siapkan jintan hitam 50 gram kemudian dicuci bersih dan direbus hingga
mendidih dengan 600 ml air sampai tersisa 1,5 gelas. Selanjutnya disaring
dan dinginkan. Tambahkan 2 sendok makan madu murni saat hangat untuk
mengurangi rasa pahitnya. Sari jintan ini dapat diminum 3x sehari
sebanyak setengah gelas.

Piper nigrum L.
( Lada Hitam )

Kandugan :
Lada hitam mengandung bahan aktif seperti amida
fenolat, asam fenolat, dan flavonoid yang bersifat
antioksidan sangat kuat. Selain mengandung bahanbahan antioksidan, lada hitam juga mengandung
piperin yang diketahui berkhasiat sebagai obat
analgesik,
antipiretik,
anti
inflamasi,
serta
memperlancar proses pencernaan.
Manfaat Lada Hitam :
Mencegah Jerawat
Biji Lada hitam bisa digunakan untuk
mengatasi
jerawat dengan cara dijadikan masker alami (scrub).
Lada hitam bisa menghilangkan sisa-sisa sel kulit mati,
memperlancar jalan oksigen didalam kulit,dan menutrisi
kulit serta menjadi antibakteri bagi penyebab jerawat

Deskripsi :
Lada atau merica merupakan
tanaman tahunan yang memanjat
dari keluarga Piperaceae . Lada
merupakan
tanaman
rempah
yang sudah lama ditanam di
Indonesia. Tanaman ini berasal
dari Ghats-Malabar India. Salah
satu
bagian
yang
banyak
dimanfaatkan adalah bijinya.

Lada hitam membantu pengeluaran keringat dan


toksin tubuh.
Biji lada hitam bisa digunakan dengan cara dihaluskan
kemudian
digosokkan
ke
wajah
anda
untuk
menyingkirkan sel kulit mati. Ini juga bermanfaat untuk
melancarkan sirkulasi dan suplai oksigen ke kulit.
Polifenol berperan untuk melawan radikal bebas,
mencegah kulit keriput.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai