Anda di halaman 1dari 8

STIMULASI DETEKSI

INTERVENSI DINI
TUMBUH KEMBANG
SDIDTK

PUSKESMAS PERUMNAS 2
PENGERTIAN
- Pertumbuhan : bertambahnya ukuran fisik dan struktur
tubuh yang dapat diukur dengan satuan (Berat Badan,
Tinggi Badan, Lingkar Kepala).

- Perkembangan : bertambahnya fungsi kemampuan


sensorik(panca indra), motorik halus, motorik kasar,
kognitif, kemampuan komunikasi, emosi lingkungan
sosial, kemandirian.
- Stimulasi : kegiatan merangsang
kemampuan dasar anak umur 0 s/d 6
thn, agar anak tumbuh dan
berkembang secara optimal.
STIMULASI
Dilakukang oleh :
1.Ayah/ Ibu
2.Pengasuh
3.Anggota keluarga
Prinsip Dasar Stimulasi Tumbung Kembang Anak
1. Dilandasi rasa cinta dan kasih sayang
2. Tunjukan sikap dan perilaku yang baik
3. Stimulasi sesuai dengan kelompok umur anak
4. Stimulasi dengan cara mengajak anak bermain,
bernyanyi, bervariasi, menyenangkan, tanpa paksaan
dan tidak ada hukuman
5. Stimulasi secara bertahap dan berkelanjutan sesuai
umur
6. Gunakan alat bantu/permainan yang sederhana, aman
dan ada di sekitar anak
7. Berikan kesempatan yang sama pada anak laki-laki
dan perempuan
8. Anak selalu diberi pujian
KMS (KARTU MENUJU SEHAT)
TERIMA KASIH
PERTANYAAN
1. Apa kepanjangan SDIDTK ?

2. Bagaimana cara mengukur pertumbuhan anak?

Anda mungkin juga menyukai