Anda di halaman 1dari 20

ORGANISME APAKAH SAYA????

KOMPETENSI DASAR
PERTEMUAN 1

1.1Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang


keanekaragaman hayati, ekosistem, dan lingkungan hidup.

2.1Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin,
tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan
santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat
secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap
tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam
kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium.

3.5 Menerapkan prinsip klasifikasi untuk menggolongkan protista


berdasarkan ciri-ciri umum kelas dan perannya dalam kehidupan melalui
pengamatan secara teliti dan sistematis.

4.5 Merencanakan dan melaksanan pengamatan tentang ciri-ciri dan


peran protista dalam kehidupan dan menyajikan hasil pengamatan dalam
bentuk model/charta/gambar.
INDIKATOR PERTEMUAN 1

1.2.1 Mengagumi Keberadaan Protista sebagai makhluk cipataan tuhan


1.2.2 Mengagumi keanekaragaman jenis Protista yang ada di lingkungan
sebagai wujud kebesaran Tuhan.
2.1.1 Menyatakan pertanyaan dengan berani dan santun
2.1.2 Menyatakan pendapat secara ilmiah dan kritis
3.5.1 Menjelaskan melalui gambar ciri-ciri umum Protista dengan teliti
3.5.2 Mengidentifikasi Protista berdasarkan ciri-ciri morfologinya
3.5.3 Mengelompokkan Protista mirip hewan berdasarkan karakteristik
yang dimiliki
3.5.4 Mengelompokkan Protista mirip tumbuhan berdasarkan
karakteristik yang dimiliki
3.5.5 Mengelompokkan Protista mirip jamur berdasarkan karakteristik
yang dimiliki
4.5.1 Mengamati melalui gambar ciri-ciri umum Protista
4.5.2 Menunjukkan bagian-bagian organ-organ Protista berdasarkan
gambar
4.5.3 Mempresentasikan hasil diskusi mengenai karakteristik
Protista mirip hewan, Protista mirip tumbuhan dan Protista mirip jamur
Ciri-ciri umum
protista Bersel satu atau bersel banyak.
Bersifat eukariotik

Bergerak aktif seperti hewan dan berklorofil


seperti tumbuhan, serta mempunyai siklus
hidup dan reproduksi yang mirip dengan jamur
hidupnya di daerah yang lembab (organisme
akuatik).
Cara makannya ada yang autotrof,
fagositosis, dan ekstrasekuler.
Berdasarkan cara makannya, protista
dapat dibagai menjadi:

1. Protista Autotrof >> punya klorofil


>>Fotosintesis
contoh : Alga

2. Protista yang mampu menelan makanan >>


fagositosis melalui membran sel
Contoh: Protozoa

3. Protozoa saprofit dan parasit >> Mencerna


makanan diluar sel dan menyerap sari-sari
makanannya
Contoh: Jamur air
Berdasarkan morfologinya, protista
1. Protozoa/ protista digolongkan menjadi 3, yaitu:
mirip Hewan
No Ciri-ciri umum Protozoa
1. Ukuran Tubuh 6-10 mm

2. Bentuk Asimetris, bilateral simetris dan spiral

3. Alat gerak Flagel, pseudopodia,silia atau dengan


gerakan sel itu sendiri

4. Cara Hidup Bebas, komensalisme,mutualisme,parasit

5. Memperoleh Holozoik,saprofit,saprozoik
makanan

6. Habitat Tempat berair seperti sawah,parit,


sungai,dll
Protista Mirip Tumbuhan

1. Ada yang uniseluler atau multiseluler


2. Tubuh algae multiseluler disebut talus
3. Fotosintetis, karena berklorofil
4. Hidup di perairan (tawar maupun asin)
5. Memiliki pigmen tambahan.
2. Protista mirip tumbuhan (Alga)

N Nama Filum Warna Jenis Pigmen Tempat Hidup Cara Manfaat


o Dominan Reproduksi
1. Chlorophyta Hijau Klorofil a dan b, Air laut, air Seksual = sumber
karoten tawar, tempat konjugasi bahan
lembap dan aseksual makanan
dengan baru
pembentukan (chlorella)
zoospora
2. Rhodophyta Merah Fikoeritrin (pigmen Air laut dan Seksual Membuat
merah), klorofil a, b, air tawar dengan agar-agar,
karoteniod pembentukan kapsul
anteridium gelatin
dan aseksual
dengan
pembentukan
3. Phaeophyta Coklat Fikosantin (pigmen Umumnya di tetraspora
Seksual Gel untuk
cokelat), klorofil laut dengan cara pembuatan
isogami dan es krim,
oogami fitoplankton
sedangkan
secara
aseksual
dengan cara
N Nama Filum Warna Jenis Pigmen Tempat Hidup Cara Manfaat
o Dominan Reproduksi
4. Chrysophyta Kuning Karoten (pigmen Air laut Seksual Plankton,
keemasan kuning keemasan), air tawar, dengan produsen di
(pirang) klorofil pembentukan perairan laut
tempat aukspora dan
lembap aseksual
dengan
pembelahan
biner

Glacilaria sp

Sargasum sp

Padina sp Hydrilla sp
Volvox Microspora sp. spirogyra

Chlamydomonas
Chlorococcum
Reproduksi jamur mirip fungi, tetapi gerakan pada
3. PROTISTA
fase vegetatifnya mirip amoeba. Meskipun tidak
MIRIP JAMUR
berklorofil, struktur membran jamur ini mirip
ganggang.

No. Jenis protista Tempat hidup Cara reproduksi


1 Myxomycota di hutan basah, batang kayu berkembangbiak dengan cara

(Jamur Lendir) yang membusuk, tanah vegetatif berupa Plasmodium

lembab, sampah basah, kayu dan generatif membentuk

lapuk. sporangium
2 Oomycota di tempat lembab / perairan reproduksi aseksual

(Jamur Air) membentuk zoospora dan

Reproduksi seksual dengan

membentuk gamet
Gambar 1. Reproduksi Pembelahan biner Pada
Amoeba

Gambar 2. Reproduksi Konjugasi Pada Paramecium


Gambar 3. Siklus hidup dari Plasmodium
Gambar 4: Siklus Hidup Jamur Lendir
Gambar 7. Reproduksi Saprolegnia (Jamur parasit pada ikan
Back 3
Alternatif penggunaan media pada materei protista
- Charta Protista
- media asli berupa alga
-pengamatan mikroskopis dari rendaman jerami dan
air kolam
- untuk peranan alga: bawa ice cream atau agar-agar

Anda mungkin juga menyukai