Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN KRONOLOGIS

KEMATIAN BAYI ( IUFD )


I. SUBYEKTIF
BIODATA
Nama Bayi : By. Ny. H
Umur / Tgl.lahir : 0 / 5-9-2017
Jenis Kelamin : Perempuan
Nama Ibu : Ny. H
Umur : 37 tahun
Pekerjaan : Mengurus Rumah Tangga
Pendidikan : SD
Nama Ayah : Tn. M
Umur : 38 tahun
Pekerjaan : Pedagang
Pendidikan : SD
Alamat : Kp. Cisarewu Rt. 04/02 Desa Jatiiwaras Kecamatan Jatiwaras
RIWAYAT KEHAMILAN SEKARANG
G1P0A0 Hamil 41-42 mgg ( HPHT. 17-11-2016 TP. 24-8-2017)
Ibu melakukan ANC 3x pada Trimester 1, 2x pada Trimester 2, dan
6x pada Trimester 3. melakukan USG 3x di Pkm. Sukaraja.
Ibu sudah mendapat Imunisasi TT 2x , Ibu tidak KEK ( lila 27cm ).
Tgl. 2-9-2017
Jam 07.30 wib Ibu menelpon Bidan Desa meminta untuk datang
karena sudah terasa mules mules.
Jam 08.00 wib Bidan Desa datang ke rumah ibu.
Ibu mengatakan merasa mules mules sejak kemarin jam 18.00wib
dan ada keluaran sedikit lendir campur darah dari vagina.
OBYEKTIF
K/U Baik, Kesadaran Composmentis
TB. 149 cm BB. 68 kg
TD. 110/70 mmhg, Nadi 80x/menit, Respirasi 18x/ menit, Suhu 36,0C
TFU. 35 cm LP. 100 cm
Palpasi,
Leopold I, Tfu setinggi px,teraba bag.lunak bulat
Leopold II, pada bagian kiri perut ibu teraba tahanan lebar memanjang
Leopold III, bagian terendah janin teraba bagian keras,bulat.
Leopold IV, bagian terendah janin sudah masuk PAP.
DJJ 138x/ menit His 2x10x15
VT. v/v taa terlihat ada bloodslym, Portio masih menutup
III. ANALISA
NY. H, G1P0A0 Hamil 41-42 minggu
PENATALAKSANAAN
Memberitahukan hasil pemeriksaan pada ibu dan keluarga, Ibu
mengerti.
Menganjurkan ibu agar jgn lupa makan minum.
Menganjurkan ibu u/ jalan2 di dlm rumah dan masih bisa beraktifitas
seperti biasa sesuai kemampuan ibu.
Memotivasi Ibu u/ melahirkan di poned s/d k/ibu yg sudah resiko
(primitua). Ibu mengerti.
Memberitahu Ibu agar segera memberitahu lagi Bidan bila mules
semakin sering dan teratur atau ada keluhan lain. Ibu mengiyakan.
Jam 15.30 wib Ibu menelpon meminta Bidan datang
u/memeriksa kembali.
Jam 15.45 wib. Bidan dating ke rumah Ibu
SUBYEKTIF
Ibu mengatakan ada keluar darah dari vagina lebih banyak dari
td pagi tapi karena ibu sudah mandi sudah bersih Bidan tidak
dapat melihat seberapa banyak keluar darahnya.
OBYEKTIF
K/U Baik, Kesadaran Composmentis
TD. 120/80 mmhg, Nadi 80x/menit, Respirasi 18x/menit, Suhu 36C.
Palpasi Leopold I Tfu setinggi px, 35cm, Leopold II puki, Leopold III
kepala, Leopold IV sudah masuk PAP
DJJ 132x/ menit
His 2x10x15
VT tidak dilakukan
ANALISA
NY. H, G1P0A0 Hamil 41-42 minggu
PENATALAKSANAAN
Memberitahu hasil pemeriksaan pada ibu dan keluarga.
Mengajak ibu u/ dibawa ke Poned u/ bersalin di Poned. Ibu dan
Keluarga mau.

Jam 16.30 wib Ibu tiba di Poned Jatiwaras

Anda mungkin juga menyukai