Anda di halaman 1dari 14

MEDIA PEMBELAJARAN

AGRESSYA PUTRI DEWA ASMARA


150311608255

Nanda Riski Fitriarifli


KD. 3.6 - Media yang akan digunakan merupakan media

MENJELASKAN manipulatif

KARAKTERISTIK - Medianya berupa kotak yang terbuat dari kayu yang


berukuran 30x50 yang mampu menampung sebuah
DATA manik manik atau batu atau isian lainnya yang disekat
BERDISTRIBUSI sekat dengan akrilik didalamnya sebagai pembatas
NORMAL YANG berukuran 30x40 dan paku kecil yang digunakan untuk
pembatas lobang yang satu dengan yang lainnya
BERKAITAN
DENGAN DATA - Tujuan alat peraga ini untuk membantu para pengajar
dan siswa-siswa untuk memperkenalkan konsep dari
BERDISTRIBUSI distribusi normal
NORMAL
ALAT KAYU
AKRILIK

& PAKU

BAHAN SIKU
CAT KAYU
BATU AKUARIUM
PALU
PENGGARIS PERLAS
GERGAJI
TATAH
KUAS
Langkah- 1. Kita siapkan kayu untuk membuat bodi dari alat
peraga

langkah 2. Kayu dipaku dan dibentuk sedemikian rupa sehingga


berbentuk balok

pembuatan: 3. Bagian depan ditutup dengan akrilik berukuran


33x45 cm
4. Bagian dalam diberi akrilik sebagai sekat sekat
pemisah lobang satu dan lainnya
5. Bagian atas akrilik pembatas diberi paku yang tidak
beraturan membentuk segitiga pascal
Cara 1. Isi balok dengan manik manik hingga penuh melalui
lobang yang disediakan
menggunakan : 2. Amati manik-manik tersebut
Yang akan didapat dari mengamati yaitu :
Yang terisi penuh terlebih dahulu pasti yang di tengah
karena nilai tengah akan selalu menjadi jawaban yang
selalu tepat. Pasti nanti berurutan yang terisi penuh,
mulai dari tengah, samping kiri lalu samping kanan.
Nanti akan membentuk kurva lonceng.
Fungsi dari seperti yang kita tahu distribusi normal diperkenalkan
oleh Abraham demoivre sebagai pendekatan binomial .

alat peraga
Lalu distribusi normal dikembangkan oleh Gauss yaitu
sebagai metode varian terkecil
Bila ada suatu pengukuran yang dilakukan secara berkali
kali pasti hasilnya akan didapat berbeda beda dan para
ahli matematika membuat kesepakatan bahwa nilai rata-
rata adalah yang paling tepat dari pengukuran tersebut
jadi bila ada pengukuran yang menyimpang rata-rata
akan dainggap sebagai suatu kesalahan
Fungsi dari alat peraga ini bahwa persebaran suatu benda
(kita menggunakan manik-manik) itu akan jatuh dan
memiliki persebaran yang normal. Distribusi normal ini
sering dijuluki sebagai kurva lonceng karena
probabilitasnya yang menyerupai sebuah lonceng
kita mengerti konsep distribusi normal yaitu nilai tengah
atau nilai rata-rata selalu menjadi jawaban yang tepat.
KD. 3.1 - Media yang akan digunakan merupakan media
manipulative
MENJELASKAN - Medianya berupa gambar lingkaran yang berjari jari
DAN 40cm yang dibagi menjadi 12 bagian yang disebut
trigamaster yang terbuat dari karton. Di pusat
MENENTUKAN lingkarannya di tempel busur derajat dan akan

LIMIT FUNGSI diikatkan benang yang diberi pemberat paku . Pinggir


lingkaran akan di tempelkan penggaris satuan
TRIGONOMETRI - Tujuan alat peraga ini untuk membuktikan konsep atau
suatu nilai dari sudut sudut istimewa seperti 30, 45 ,
60 dan 90
ATAL KERTAS KARTON
KERTAS MANILA

& TALI

BAHAN BUSUR
GUNTING
PAKU
PENGGARIS
Langkah- Membuat lingkaran dengan jari jari 40cm di kertas
karton

langkah Membagi lingkaran menjadi 12 bagian sama besar dan


tandai sudut-sudutnya

pembuatan Tempelkan busur derajat pada titik pusat lingkaran


menggunakan paku
Ikatkan benang yang sudah diberi pemberat berupa
paku pada pusat lingkaran
Buat penggaris satuan
Tempelkan penggaris satuan tepat disamping kiri dan
kanan lingkaran
Cara
Merupakan alat peraga yang digunakan untuk memudahkan kita untuk
mencari nilai trigonometri suatu sudut

menggunakan
Lingkaran satuan : lingkaran yang berpusat pada titik 0,0 dan memiliki jari jari
= satu satuan

alat peraga
Sudut istimewa di kuadran pertama 30 45 60 90
Misal salah satu contoh Kita mencari nilai sin 30 derajat itu
Pertama Tarik benang pada skala 30 derajat .pada segitiga siku siku kita
Kita ketahui pada segitiga siku siku mencari nilai sin suatu sudut misalkan
sudutnya . Maka nilai sin = Sisi depan/sisi miring segitiga siku siku
Untuk mencari panjang sisi depan sudut dapat kita cari dengan menarik dari
titik potong benang dengan busur lingkaran ke garis yang membentuk sudut
30 derajat. Kita dapat mengetahui dengan melihat pada penggaris yang
berada disebelah lingkaran
Didapatkan panjangnya 0.5 satuan.
Untuk panjang sisi miring pada segitiga siku siku ini merupakan panjang jari jari
pada lingkaran yaitu satu satuan
Jadi nilai sin 30 = sisi depan sudut yaitu 0,5 satuan dibagi dengan panjang sisi
miring segitiga siku-siku yaitu 1 satuan = dan terbukti bahwa sin 30 = 1/2
KD. 3.1 - Media yang akan digunakan merupakan media

MENJELASKAN manipulative

DAN - Medianya berupa PERMAINAN ULAR TANGGA tapi


berisikan soal-soal tentang limit fungsi trigonometri
MENENTUKAN - Tujuan alat peraga ini untuk memelatih ketrampilan
LIMIT FUNGSI siswa untuk menyelesaikan limit fungsi trigonometri
TRIGONOMETRI
ALAT KERTAS BUFFALO
GUNTING

& PENGGARIS

BAHAN SPIDOL
PEWARNA
DADU
PION
LANGKAH Siapkan kertas lalu bagi menjadi 20 kotak dengan
penggaris
PEMBUATAN Gambari setiap kotak agar menarik
Akal bagaimana ada ular ada tangga untuk menambah
keseruan permainan
Siapkan soal jika sudah selesai, tempelkan pada
masing masing kotak isi beberapa kotak dan kosongi
beberapa kotak
Cara Bagi siswa menjadi 2 kubu
Misal satu kelas ada 30 siswa
menggunakan guru bagi 15 15

alat peraga Dari 1 kubu terdiri dari 5 kelompok masing masing berisi 3
siswa
1 kelompok bermain ular tangga, begitu juga kelompok
lain dalam satu kubu dengan soal yang sama
Kubu yang lain diberikan soal yang beda
Masing masing kubu mencocokan jawaban mungkin ada
yang salah atau malah benar semua
Lalu bertukar soal atau jika waktu tidak mencukupi cukup
diskusi
Untuk motivasi agar mau berpikir dan soal dijawab
dengan benar, mungkin 1 kelompok dari masing masing
kubu mendapatkan donat 1 kotak
Dan yang sdh mengerjakan dapat hadiah hiburan

Anda mungkin juga menyukai