Anda di halaman 1dari 20

SEKSI PENYAKIT TIDAK MENULAR,

KESEHATAN JIWA DAN KESEHATAN


OLAHRAGA

Bidang P2P
P2PTM (Pengendalian dan Pencegahan PTM)
Terdiri dari sub program yaitu :

1. P2 PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH


(PJPD)
2. P2 KANKER DAN GANGGUAN DARAH (PKGD)
3. P2 PARU KRONIK DAN GANGUAN IMUNOLOGI
(PKGI)
4. P2 DM DAN GANGGUAN METABOLIK (DMGM)
5. P2 GANGGUAN INDERA DAN FUNGSIONAL (GIF)
PROGRAM PRIORITAS PTM
• DETEKSI DINI DAN PENCEGAHAN FR (Faktor Risiko) PTM MELALUI
POSBINDU PTM
• PENINGKATAN CAKUPAN LAYANAN KASUS PTM TERPADU DI FKTP
(PANDU PTM)
• PENINGKATAN SURVEILANS DAN SISTIM INFORMASI PTM
• PENINGKATAN AWARENESS MELALUI MULTI MEDIA (ELEKTRONIK, SOSIAL
DLL)
• PENINGKATAN GAYA HIDUP SEHAT AKTIFITAS FISIK SETIAP HARI
• PENINGKATAN GAYA HIDUP SEHAT KONSUMSI SAYUR BUAH MIN 5
PORSI PERHARI
• PENINGKATAN GAYA HIDUP SEHAT KONSUMSI RENDAH GULA,
GARAM DAN LEMAK
• PENINGKATAN GAYA HIDUP SEHAT TIDAK MEROKOK
• PENINGKATAN GAYA HIDUP SEHAT TIDAK MENGKONSUMSI ALKOHOL
PROGRAM PRIORITAS
SUBDIT PJPD
• PENGENDALIAN HIPERTENSI
• STROKE
• PENYAKIT JANTUNG
• GANGGUAN GINJAL KRONIS
PROGRAM PRIORITAS
SUBDIT DMGM
• DIABETES MELITUS
– DM TIPE 2,
– DM TIPE 1,
– DM-TB,
– KAKI DM,
– DIABETIC RETINOPATHY
• PENGENDALIAN OBESITAS
• DETEKSI DINI DAN PENCEGAHAN GANGGUAN THYROID
• DETEKSI DINI DAN PENCEGAHAN OSTEOPOROSIS
PROGRAM PRIORITAS
SUBDIT PKGI
• ASMA
• PPOK
• LUPUS ERITHEMATOSUS
• PSORIASIS
• RHEUMATHOID ARTRITIS (RA)
• PENGENDALIAN ROKOK
– KTR (Kawasan Tanpa Rokok)
– UBM (Upaya Berhenti Merokok)
PROGRAM PRIORITAS
SUBDIT PJPD
• PENGENDALIAN HIPERTENSI
• STROKE
• PENYAKIT JANTUNG
• GANGGUAN GINJAL KRONIS
PROGRAM PRIORITAS
SUBDIT GIF
• GANGGUAN PENGLIHATAN:
– KATARAK,
– GANGGUAN REFRAKSI,
– GLAUKOMA
• GANGGUAN PENDENGARAN
– TULI KONGENITAL,
– SUMBATAN SEMEN,
– OMSK,
– PRESBIKUSIS
• DISABILITAS
Indikator dan SPM PTM
INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU)
PROGRAM P2PTM Tahun 2015-2019
Target
NO INDIKATOR 2014
Baseline 2015 2016 2017 2018 2019

Prevalensi tekanan
1 25,8% 25,28% 24,77% 24,28% 23,79% 23,38%
darah tinggi

Mempertahankan
2 15,4% 15,4% 15,4% 15,4% 15,4% 15,4%
prevalensi obesitas

Prevalensi merokok
3 pada penduduk usia 7,2 % 6,9 % 6,4% 5,9% 5,6% 5,4%
≤ 18 tahun
INDIKATOR KINERJA KEGIATAN (IKK)
PROGRAM P2PTM Tahun 2015-2019
N 201
INDIKATOR 2015 2016 2017 2018
o 9
1 Persentase Puskesmas yang melaksanakan
pengendalian PTM terpadu 10% 20% 30% 40% 50%

2 Persentase desa / kelurahan yang


melaksanakan kegiatan Posbindu PTM 10% 20% 30 % 40% 50 %

3 Persentase perempuan usia 30- 50 tahun


yang dideteksi dini kanker serviks dan 10% 20% 30% 40% 50%
payudara
4 Persentase Kab/Kota yang melaksanakan
Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok (KTR),
10% 20% 30% 40% 50%
minimal 50% sekolah

5 Persentase Puskesmas yang melakukan


deteksi dini dan rujukan kasus katarak - 5% 10% 20% 30%

integrasikan ke wilayah kerja masing2 puskesmas (1 dan 5 buat dinkes)


NO SPM KEGIATAN INDIKATOR TARGET KETERANGAN
P2PTM
1 Pelayanan Skrining Jumlah siswa diperiksa 100% Kolaborasi dengan
Kesehatan pada gangguan dibagi jumlah siswa yang kegiatan UKS
Usia Pendidikan penglihatan dan ada (terdaftar)
Dasar pendengaran
(GIF)

2 Pelayanan POSBINDU dan - LIHAT IKK 100 % Minimal per orang


Kesehatan pada deteksi dini - Jumlah sasaran yang terskrining
Usia Produktif katarak (usia >50 diskrining dibagi setahun satu kali
thn) jumlah
sasaran/penduduk
(15-59 tahun)

3 Pelayanan POSBINDU dan Jumlah sasaran di 100 % Kolaborasi dengan


Kesehatan pada deteksi dini skrining dibagi jumlah program LANSIA
Usia Lanjut katarak penduduk usia >60 tahun Minimal per orang
terskrining
setahun satu kali
NO SPM KEGIATAN P2PTM INDIKATOR TARGET KETERANGAN

4 Pelayanan PANDU PTM DI Jumlah kasus HT 100% Sasaran usia > 15


Kesehatan FKTP tertatalaksana sesuai tahun yang datang
Penderita standar ke FKTP
Hipertensi Prioritas deteksi
usia > 40 tahun

5 Pelayanan PANDU PTM DI Jumlah kasus DM 100 % Sasaran usia > 15


Kesehatan FKTP tertatalaksana sesuai tahun yang datang
Penderita standar ke FKTP
Diabetes Melitus Prioritas deteksi
(DM) usia > 40 tahun

6 Pelayanan Deteksi DM jumlah kasus TB yg 100 % Kolaborasi dengan


Kesehatan Orang diantara kasus TB di periksa kadar gula Program TB
dengan darahnya
Tuberkulosis (TB)
STANDAR PELAYANAN MINIMAL BIDANG KESEHATAN
(PERMENKES 43 TAHUN 2016)

1. Setiap WNI usia 15-59 th mendapatkan skrining kesehatan


sesuai standar
2. Setiap WNI usia 60 th keatas mendapatkan skrining kesehatan
sesuai standar
3. Setiap penderita hipertensi mendapatkan Pelayanan kesehatan
sesuai standar
4. Setiap penyandang Diabetes Melitus mendapatkan Pelayanan
kesehatan sesuai standar

Implementasi melalui total coverage melalui posbindu PTM,


Puskesmas atau layanan kesehatan lainnya
Kegiatan P2- PTM

• Surveilans PTM dan faktor risiko ptm


• Promosi
• Deteksi dini
• Perlindungan khusus
Langkah awal

1. Menghitung perkiraan jumlah kasus hipertensi dan


DM berdasarkan hasil Riskesdas 2013 untuk
dijadikan sasaran dan target SPM

Untuk DM di Kab.Bogor
Hasil Riskesdas 2013 Prevalensi berdasarkan
Diagnosis dan gejala DM : 2,5% dikali jumlah
penduduk 15 tahun ke atas
Demikian juga untuk Hipertensi
2. Menghitung jumlah sasaran IVA
3. Menghitung jumlah tenaga yan g ada (terlatih dan
belum terlatih) sesuai P2 PTM (Posbindu, PANDU
PTM, IVA-SADANIS, Deteksi Indera) dan
tentunya puskesmas yang sudah melaksanakan
layanan P2PTM (PANDU, IVA-SADANIS)
4. Menghitung jumlah Posbindu dan desa
5. Menghitung jumlah Siswa (kls 1-7) untuk deteksi
gangguan Indera
Kegiatan P2- PTM

• Surveilans PTM dan faktor risiko ptm


• Promosi
• Deteksi dini
• Perlindungan khusus
Kegiatan P2 PTM
(Pengendalian &Pencegahan PTM)
• Pelatihan
– Posbindu PTM
– Puskesmas Pandu PTM (Pelayanan Terpadu)
– Deteksi Gangguan Indera
– IVA-SADANIS (sepaket)
– Surveilans berbasis WEB
• MONEV
• Jejaring P2 PTM

Anda mungkin juga menyukai