Anda di halaman 1dari 14

BIOTEKNOLOGI

ANGGOTA KELOMPOK:

AKHDAN NAJLA M.A. (01)


ARI ARDIANTO (05)
DEO VATTA TAUFIK (08)
DINA KHARISMA (10)
DZIKRI ADI SETYA (11)
IRSAD SYARIFUDIN (24)
RIZKY HERLA NG S. (30)
YULIA KRISNI D. (36)
MENU
PENGERTIAN

PERKEMBANGAN

PENERAPAN

KULTUR JARINGAN

REKAYASA GENETIKA
• Bioteknologi adalah penggunaan
rekayasa dan prinsip biologi
dengan menggunakan
organisme, sistem, atau proses
biologis atau dikenal sebai
Biosains untuk menghasilkan
produk dan jasa dalam
memenuhi kebutuhan.
BIOTEKNOLOGI PRODUKSI MAKANAN DAN TANAMAN

APLIKASI HASIL-HASIL KEILMUAN BARU DALAM


BIOTEKNOLOGI

BIOTEKNOLOGI DI BAWAH KONDISI NON STERIL

BIOTEKNOLOGI DI BAWAH KONDISI STERIL


• Contoh : pembuatan anggur, bir, roti, tempe,
tape, brem Bali, cuka, keju, yogurt. Ini telah
dilakukan manusia sejak ribuan tahun yang
lalu. Pada masa sekarang telah dikembangkan
proses yang lebih canggih untuk memperoleh
tanaman yang dapat mengikat nitrogen dari
udara, tanaman yang toleran terhadap tanah
gersang dan lain-lain.
Non steril
• Contoh : pembuatan aseton, butanol, asam
asetat, asam laktat, asam sitrat, etanol,
gliserol, dan lain-lain. Juga pada proses
pembuatan kompos dan pengolahan limbah.
steril
Contoh: pembuatan penicillin, streptomisin,
tetrasiklin, vitamin B12, giberelin, steroid, asam
amino, enzim, dan lain-lain.
aplikasi
• Hasil pengembangan bioteknologi ini
diharapkan dapat meningkatkan
kesejahteraan manusia. Contoh: Hormon
insulin, interferon, hormon tumbuh pada
ternak, tanaman tahan kekeringan, tanaman
yang mampu membuat pupuk sendiri,
antibodi monoklonal, vaksin hepatitis, dan
lain-lain.
PERTANIAN

KESEHATAN LINGKUNGAN
PERTANIAN
• Di bidang pertanian, bioteknologi diantaranya berperan
dalam:
• 1. Pembentukan tumbuhan tahan hama
• 2. Pembuatan tumbuhan yang mampu menambat
nitrogen
• 3. Mengendalikan serangga perusak tanaman
budidaya
• 4. Pembiakan tanaman unggul tahan hama
• 5. Mengatasi produksi bibit yang sama dalam jangka
waktu singkat
• 6. Mengatasi terbatasnya lahan pertanian
• Manfaat Bioteknologi Di Bidang Kesehatan
Dalam bidang kesehatan, baik bioteknologi
konvensional maupun bioteknologi modern
memiliki peranan yang sangat besar. Melalui
bioteknologi, berbagai produk obat-obatan, vaksin,
antibodi dan hormon ditemukan, misalnya penicilin
dan hormon insulin. Beberapa penyakit menurun
atau kelainan genetik dapat disembuhkan dengan
cara menyisipkan gen yang kurang pada penderita,
cara ini dikenal dengan istilah terapi gen.
Manfaat Bioteknologi Di Bidang Lingkungan
Pencemaran lingkungan merupakan salah satu isu global
yang marak dibicarakan saat ini. Tingginya tingkat
pencemaran akan berdampak serius terhadap
kelangsungan hidup umat manusia.
Di bidang lingkungan, bioteknologi diantaranya berperan
dalam:
1. Menghasilkan energi berupa bahan bakar yang ramah
lingkungan, misalnya etanol dan biogas (gas metana)
2. Pengolahan berbagai macam limbah, misalnya limbah
industri, limbah plastik dan pencemaran air yang
disebabkan oleh minyak melalui bioremediasi
• Kultur jaringan adalah suatu metode untuk
mengisolasi bagian dari tanaman seperti
sekelompok sel atau jaringan yang ditumbuhkan
dengan kondisi aseptik, sehingga bagian tanaman
tersebut dapat memperbanyak diri tumbuh
menjadi tanaman lengkap kembali. istilah
Teknologi Kultur Jaringan ini jika diterapkan di
hewan disebut Kloning
• PRINSIP DASAR KULTUR JARINGAN ADALAH :
KEMAMPUAN TOTIPOTENSIAL
Click to add title
Secara ilmiah, rekayasa genetika adalah manipulasi
atau perubahan susunan genetik dari suatu
organisme. Rekayasa genetika merupakan proses
buatan/sintetis dengan menggunakan Teknologi
DNA rekombinan. Hasil dari rekayasa genetika
adalah sebuah organisme yang memiliki sifat yang
diinginkan atau organisme dengan sifat unggul,
organisme tersebut sering disebut sebagai
organisme transgenik. Rekayasa genetika sangat
terkait dengan bidang bioteknologi lain seperti
kloning hewan dan kloning manusia

Anda mungkin juga menyukai