Anda di halaman 1dari 9

“Kubik Leadership”

VALENSI
Junaedy J. Barahima, Nurul Khairunnisa Wahid, Irnawati Nur
Valensi adalah “takaran” atau “bobot” yang mewakili
keseluruhan kapasitas diri Anda. Setiap orang memiliki valensi
yang berbeda-beda. Valensi yang Anda miliki akan menentukan
kualitas hasil kerja Anda dan memengaruhi tingkat sukses Anda
Valensi
Modal Kerja Paling Utama

Kekuatan dan Keterbatasan

Kemudi Hidup

Menentukan Kelas Persaingan Diri

Valensi Cenderung Tetap


Investasi Investasi
200 juta 200 juta
Keuntungan Keuntungan
1 milyar 5 milyar

VALENSI
100 200
UDARA UDARA
Memperbaiki Nasib Meningkatkan Valensi

Ada tiga pilihan cara untuk memperbaiki nasib Anda :


1. Pertama, tingkatkan valensi Anda
2. Kedua, perbaiki cara hidup Anda dengan
menggunakan strategi dan teknik sukses tertentu
3. Ketiga, melakukan cara pertama dan kedua secara
bersamaan
Empat Tahap Meningkatkan Valensi
Kenali Faktor yang Membentuk dan Menghambat Takar Valensi Anda
Valensi Anda
Pimpin Perubahan dengan Metode Kenali Hasilnya, Kemudian Jadikan Modal untuk
Kubik Leadership Naik ke Tingkat Valensi yang Lebih Tinggi
Terima Kasih 

Anda mungkin juga menyukai