Anda di halaman 1dari 12

TUJUAN

• PENGGUNAAN OBAT RASIONAL


• STANDARISASI FORMULARIUM PUSKESMAS DI JAWA BARAT
• KENDALI MUTU DAN BIAYA
DASAR HUKUM
• PERMENKES 75 TAHUN 2014 TENTANG PUSKESMAS
• PERMENKES NO. 74 TAHUN 2016 TENTANG STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN DI
PUSKESMAS

• KEPMENKES 328 TAHUN 2013 TENTANG FORMULARIUM NASIONAL


• KEPMENKES NO. 707 TAHUN 2018 TENTANG PERUBAHAN KEPUTUSAN MENTERI
KESEHATAN NOMOR. 659 TAHUN 2017 FORMULARIUM NASIONAL
• PERMENKES NOMOR 46 TAHUN 2015 TENTANG AKREDITASI PUSKESMAS, KLINIK
PRATAMA, TEMPAT PRAKTEK MANDIRI DOKTER DAN TEMPAT PRAKTEK DOKTER GIGI
PESERTA KEGIATAN
• PEMEGANG PROGRAM KEFARMASIAN DAN ALAT KEFARMASIAN DINAS KESEHATAN KAB/KOTA
• PENDAMPING AKREDITASI UPAYA KESEHATAN PERORANGAN (UKP) DINAS KESEHATAN
KAB/KOTA
POTRET KONDISI FORMULARIUM PUSKESMAS SAAT INI
FORMAT FORMULARIUM
1. JUDUL
2. PENYUSUN
3. DAFTAR ISI
4. INFORMASI TTG PROSEDUR DAN KEBIJAKAN PUSKESMAS
5. PERUBAHAN
SUSUNAN FORMULARIUM
KATA PENGANTAR 5. DAFTAR KONTRIBUTOR
DAFTAR ISI 6. INDEKS DAN DAFTAR SINGKATAN
• KATA SAMBUTAN DARI PIMPINAN • INDEKS NAMA OBAT
• DAFTAR ISI • DAFTAR SINGKATAN
• REGULASI ( FORNAS DAN LOKAL = SK FORMULARIUM, SK 7. DAFTAR PUSTAKA
TIM PENYUSUN OBAT FORNAS)
LAMPIRAN :
1. PETUNJUK PENGGUNAAN FORMULARIUM
2. DAFTAR OBAT FORMULARIUM
3. DAFTAR OBAT PERUBAHAN BUKU PANDUAN DI BUAT 2
4. INFORMASI (INFORMASI FARMASETIK  1. BUKU PEDOMAN YANG
KETIDAKSTABILAN OBAT, KETIDAKCAMPURAN OBAT), LENGKAP
FARMAKOKINETIK DAN FARMAKODINAMIK (ONSET, WAKTU 2. BUKU SAKU
PARUH/ T1/2, KETERIKATAN DENGAN PROTEIN)  ADA DI
HALAMAN KHUSUS)
PETUNJUK TEKNIS
1. SUSUNAN FORMULARIUM ( DIBATASI DENGAN PEMBATASAN WARNA), MISAL DAFTAR OBAT FORNAS = WARNA MERAH
DAFTAR SINGKATAN = KUNING
DAFTAR OBAT PERUBAHAN = ORANGE
2. SISTEMATIKA PENULISAN DAFTAR OBAT FORMULARIUM ( MENGACU KE
FORNAS) POINT 1 SD 5, 10, 11HAL 128 SD 129
3. PENGERTIAN DAFTAR SINGKATAN
• DEFINISI FORNAS
• KELAS TERAPI, SUB KELAS TERAPI
• RESTRIKSI
• BENTUK SEDIAAN
• KEKUATAN
• PRB
USULAN BAGIAN YANG TERCANTUM DALAM FORMULARIUM
No. Sub Kelas Aturan Pakai Interaksi Obat Peresepan Maksimal Keterangan
Terapi/Generik/Sediaan/Ke (Interaksi Mayor)
kuatan/ Restriksi

1. Obat untuk saluran cerna


1.1. Antasida dan Antiulkus
1 Omeprazol
1. Kapsul 20 mg
Untuk terapi jangka Diberikan satu jam Rifampicin:Menurunka 30 kaps/bulan FN
pendek pada kasus tukak sebelum makan n konsentrasi
lambung, tukak duo omeprazol
denum dan refluks
esofagitis Clopidogrel: efektifitas
klopidogrel turun
2. Serbuk injeksi 40 mg
Untuk pasien IGD atau 1 – 3 ampul/hari FN
rawat inap dengan riwayat Maks. 3 hari
pendarahan saluran cerna
USULAN BAGIAN OBAT FORMULARIUM PERUBAHAN
No. Sub Kelas Aturan Pakai Interaksi Obat Peresepan Perubahan Alasan Keterangan
Terapi/Generik/Se (Interaksi Maksimal
diaan/Kekuatan/ Mayor)
Restriksi
1. Analgesik

1.1 Analgesik Non


Narkotika
a. Parasetamol Warfarin
Inf 10 mg/mL
Fenilprofanolamin
(farmakokinetik)
Hanya untuk pasien Perubahan Di dalam fasilitas
di ruang perawatan restriksi kesehatan
intensif yang terdapat banyak
memerlukan jenis ruang
analgesik intensif, tidak
berkelanjutan terbatas hanya
pada ruang ICU
Perubahan :
Penambahan, pengurangan, perubahan formulasi,
perubahan/penambahan restriksi,
perubahan/penambahan peresepan maksimal, perubahan
faskes
FORMAT USULAN
SEDIAAN FARMASI
YANG AKAN
DIMASUKKAN KE
DALAM
FORMULARIUM
HARAPAN
SETELAH DIADAKANNYA WORKSHOP INI DIHARAPKAN APOTEKER DAN TENAGA

KESEHATAN LAIN DI PUSKESMAS DAPAT MENYUSUN FORMULARIUM PUSKESMAS YANG

INFORMATIF BAGI TENAGA KESEHATAN DI PUSKESMAS SEHINGGA DAPAT MENDORONG

PENGGUNAAN OBAT RASIONAL DAN EFISIEN

Anda mungkin juga menyukai