Anda di halaman 1dari 34

DIMENSIONERIN

G
STRUKTUR &
KONSTRUKSI 1
DUGA DIMENSI
(DIMENSIONERING)
 DIPERGUNAKAN UNTUK MEMPERKIRAKAN DIMENSI
DARI ELEMEN-ELEMEN STRUKTUR PENDUKUNG
BANGUNAN SECARA MUDAH DAN PRAKTIS,
 DUGA DIMENSI – diperlukan dalam proses perancangan
awal dari suatu bangunan (terutama pada tahapan
Preliminary Design),
 Karena: jenis bahan, bentuk, profil dan dimensinya memberi pengaruh
yang besar dalam proses pendesainan suatu bangunan,
 YANG TERUTAMA BERPENGARUH PADA:
- Dimensi bangunan,

- Gambar denah, tampak & potongan,

- Ketinggian antar lantai bangunan (ketinggian plafon),

- Proporsi massa bangunan & bidang-bidang pelingkupnya,

- Estetika (Fasad) bangunan, dll.


2
DUGA DIMENSI
(DIMENSIONERING)
 DARI DUGA DIMENSI DAPAT DIKETAHUI:
- Dimensi Kolom struktural

- Dimensi Balok struktural,

- Ketebalan Pelat Lantai struktural & non-structural,

- Dimensi unsur-unsur konstruksi (rangka loteng, rangka


batang kuda-kuda, dll.),
 DUGA DIMENSI INI HANYA MERUPAKAN LANGKAH
PENDEKATAN (KIRA-KIRA) TERHADAP DIMENSI
ELEMEN-ELEMEN STRUKTUR DAN KONSTRUKSI PADA
SUATU BANGUNAN,
 UNTUK PERHITUNGAN DIMENSI YANG LEBIH DETIL DAN AKURAT 
ADA:
- Program Studi Teknik Sipil,
- Program / soft-ware computer,
- Bidang-bidang ilmu yang lain 3
DUGA DIMENSI
KOLOM STRUKTUR BETON

BERTULANG
DIMENSI KOLOM STRUKTUR BETON BERTULANG,
didasarkan pada:
- LUASAN PELAT LANTAI (L1 x L2)

- JUMLAH LANTAI (n)  SELURUH BIDANG


DIPERHITUNGKAN, termasuk bidang Atap (dianggap
sebagai BIDANG DATAR) dan lantai-lantai Basemen,
- Yang didukung oleh (yang menjadi tanggung-jawab dari)
kolom struktur ybs,
 LUASAN dan JUMLAH LANTAI tersebut  akan bervariasi:
(L1 x L2) & (n)  bersifal FLEKSIBEL (MENYESUAIKAN),
 SELURUH LUASAN LANTAI DIPERHITUNGKAN:

- Termasuk ovestek dan balkon,

- Adanya lubang (void)  TIDAK DIPERHITUNGKAN


(DIABAIKAN) 4
RUMUSAN
 BERIKUT, ADALAH RUMUSAN SEDERHANA UNTUK
KEGUNAAN PRAKTIS:
(L1 X L2) x P x n
F = --------------------------
Ϭ
 DIMANA:
- F = dimensi melintang kolom (dalam arah horizontal) 
cm²,
- (L1 X L2) adalah total luasan dari lantai beban yang
didukung oleh kolom ybs.  m x m = m²,
- P = beban bangunan  Kg,

- n = jumlah lantai yang digukung oleh kolom ybs.  buah,

- Ϭ = tegangan ijin beton bertulang  Kg/m²,

 CATATAN: SATUAN DIABAIKAN  F tetap dalam cm²,


 PENAMPANG F  bisa bervariasi: □, O, ∆, ◊, ۞, dls. 5
BESARAN

 SEPERTI APAPUN BENTUK (PENAMPANG


HORISONTAL) DARI KOLOM STRUKTURAL 
BESARAN F  TETAP DALAM Cm²,
 BESARAN P  TERGANTUNG PADA BEBAN
(TERUTAMA BEBAN HIDUP / BEBAN AKTIVITAS
PENGHUNI), NAMUN SEBAGAI PATOKAN –
DAPAT DIAMBIL NILAI P = 1200 – 1500 Kg,
 DEMIKIAN JUGA DENGAN TEGANGAN IJIN
BETON BERTULANG (NAMUN SEBAGAI
PATOKAN – DAPAT DIAMBIL BESARAN Ϭ = 50
Kg/m²)
6
TATA LETAK KOLOM STRUKTURAL
 SESUAI DENGAN ATURAN PENYALURAN GAYA BEBAN
STRUKTUR, seharusnya BERFUNGSI MENDUKUNG /
MENYALURKAN BEBAN DARI STRUKTUR HORISONTAL
(meskipun MIRING  juga mungkin), seperti:
- Kuda-kuda / rangka struktur pendukung bidang Atap,

- Balok struktural pendukung bidang Loteng,

- Struktur-struktur lain, seperti: tangga, balkon, kanopi, teras,


portal, jalan, jembatan, dll.,
 JADI – POSISINYA IDEALNYA ADALAH VERTIKAL &
MENDUKUNG BEBAN HORISONTAL / MIRING YANG ADA,
 NAMUN, kolom struktural juga dapat berfungsi sebagai:
- Elemen ESTETIS,

- Struktur penguat / elemen pengkaku - dari bidang-bidang


vertikal yang lain (dinding struktural, kusen, dinding pengisi
/ partisi, dll.) 7
AREAL LANTAI TERHADAP
PEMBEBANAN KOLOM STRUKTUR

¼B ¼B
½B
¼B

W X ½B B
¼B
½B
¼B ¼B
Y Z
¼L ½L ¼L LUAS AREA BEBAN :
 Beban kolom W = ½B x ½L,
¼L ¼L ¼L ¼L  Beban kolom X = ½B x ¼L,
½L ½L  Beban kolom Y = ¼B x ½L,
L
 Beban kolom Z = ¼B x ¼L

• NAMUN DALAM PRAKTEK, SERINGKALI BESARNYA PEMBEBANAN DISAMA-RATAKAN


• SEHINGGA DIMENSI KOLOM STRUKTUR PUN MENJADI SAMA
• SALAH SATUNYA ADALAH DEMI ALASAN ESTETIKA TAMPAK
TAMBAHAN LUASAN LANTAI TERHADAP
PEMBEBANAN KOLOM STRUKTUR

¼B ¼B
½B
¼B

W X ½B B
¼B
½B
¼B ¼B

Y Z
¼B

LUAS AREA BEBAN :


½L  Kolom W = ½B x ½L,
TETAP
 Kolom X = ½B x ¼L,
¼L ½L ¼L
SEDANGKAN AREA BEBAN KOLOM Y & Z
BERUBAH – MENJADI:
¼L ¼L ¼L ¼L
 Kolom Y = (¼B x ½L) + (¼B x ¼L),
½L ½L
 Kolom Z = (¼B x ¼L) + (¼B x ¼L). 9
TOTAL JUMLAH LANTAI = 5
buah,
LANTAI Tapi pada Lantai ke 5 (Lantai
ATAP Atap) – tidak ada kolom
Lantai ke 5
struktur,
LANTAI  Kolom Struktur  dimulai
4 pada Lantai ke 4,
Lantai ke 4
 BESARAN ‘n’:
LANTAI  Lantai ke 1  n = 5 – 1 = 4
3 Karena yang membebani
Lantai ke 3
Lantai 1 – adalah 4 lantai
 Lantai ke 2  n = 5 – 2 = 3
LANTAI
2 Yang membebani Lantai 2 –
Lantai ke 2
adalah 3 lantai,
 Lantai ke 3  n = 5 – 3 = 2
LANTAI
1  Lantai ke 4  n = 5 – 4 = 1
Lantai ke 1
 Lantai ke 5  n = 5 – 5 = 0

JADI MAKIN KEATAS LANTAINYA  MAKA BEBAN


MENJADI MAKIN KECIL  Nilai ‘n’ makin kecil
10
TOTAL JUMLAH LANTAI = 6 buah,
LANTAI  BESARAN ‘n’:
ATAP  Lantai ke 1 (BASEMEN)  n =
Lantai ke 6
6–1=5
LANTAI  Lantai ke 2  n = 6 – 2 = 4
4 Lantai ke 5
 Lantai ke 3  n = 6 – 3 = 3

LANTAI  Lantai ke 4  n = 6 – 4 = 2
3 Lantai ke 4  Lantai ke 5  n = 6 – 5 = 1

 Lantai ke 6  n = 6 – 6 = 0
LANTAI
ARTINYA APA????
2 Lantai ke 3
 ‘F’ PADA LANTAI 6 = 0

LANTAI (KARENA PADA LANTAI 6 –


1 TIDAK ADA LAGI KOLOM
Lantai ke 2
STRUKTUR)
LANTAI BASEMEN  ‘F’ PADA LANTAI BERAPA 

Lantai ke 1 PALING BESAR???


 PONDASI DIANGGAP
Lantai ke 0 SEBAGAI LANTAI KE 0  Untuk
Tiang Pondasi  n = 6
 BAGAIMANA JIKA ADA
LANTAI
ATAP
PENAMBAHAN LANTAI
BALKON???,
LANTAI  PENAMBAHAN BALKON  ADA DI
4 LANTAI 3 DAN LANTAI 2,
 PEMBEBANAN TAMBAHAN 
LANTAI KEMANA???,
3
BALKON  UNTUK LANTAI 5 (LANTAI ATAP),
LANTAI 4 DAN LANTAI 3  LUASAN
LANTAI
LANTAI TIDAK BERTAMBAH,
2
BALKON  PEMBEBANAN TAMBAHAN (LANTAI

LANTAI BALKON) – BARU DIMULAI PADA


1 LANTAI KE 3 & LANTAI KE 2,
 PEMBEBANAN BALKON MEMBERI
LANTAI BASEMEN TAMBAHAN BEBAN PADA LANTAI
2, LANTAI 1 DAN LANTAI BASEMEN,
 MEMBERI DIMENSI ‘F’ YANG >
 DAN JUGA BERDAMPAK PADA
DIMENSI ‘F’ DARI TIANG PONDASI12
 JIKA ADA PENAMBAHAN
LANTAI OVERSTEK PADA BIDANG ATAP
ATAP  OVERSTEK INI JUGA MEMBERI
PERTAMBAHAN LUAS TERHADAP
LANTAI BIDANG ATAP,
4
 JADI LUASAN LANTAI BEBAN
JUGA AKAN BERTAMBAH,
LANTAI
3  APAKAH LANTAI-LANTAI YANG
BALKON LAIN JUGA ADA PENAMBAHAN
LANTAI LUAS?,
2  UMUMNYA – ADA PENAMBAHAN
BALKON JUGA (BANGUNAN TROPIS),
LANTAI  JADI UNTUK PERHITUNGAN
1 LUASAN BEBAN PADA KOLOM-
KOLOM PERIMETER  SEMUA
LANTAI BASEMEN DIBERI PENAMBAHAN LUAS
SETARA OVERSTEK ATAP,
 ADANYA BALKON – DIABAIKAN
(DIANGGAP SUDAH MASUK DALAM
PERHITUNGAN) 13
DIMENSI BALOK STRUKTURAL

 DITENTUKAN OLEH:
- Jenis bahan,

- Jarak antar tumpuan / bentangan,

- Konfigurasi konstruksi,

- Khusus untuk Arsitek  ESTETIKA BAHAN,


 UNTUK DIMENSI BALOK  YANG MENJADI
PATOKAN UTAMA ADALAH TINGGI KONSTRUKSI
(H),
 LEBAR KONSTRUKSI  MENGIKUTI
KETERSEDIAAN BAHAN DAN JENIS KONFIGURASI
KONSTRUKSI
14
DIMENSI BALOK STRUKTURAL
 Beton bertulang :
h = 1/20 s/d. 1/25L  Baja profil IWF :
 Beton pra-tegang : h = 1/25L
h = 1/10L s/d. 1/14L

h h

b b

b = 1/2h s/d 1/3h b=½h


b > 15 cm
Tebal ‘SELIMUT BETON’ > 2,5 cm 15
CATATAN
BALOK BETON BALOK BAJA:
BERTULANG:  Seluruh permukaan baja
 Seluruh tulangan baja harus harus diproteksi dengan
terbungkus dengan betonan lapisan anti karat (biasanya
secara sempurna, dengan cat dasar -
 Tulangan baja dari balok zynchromate pimer, atau
strtuktur harus terintegrasi cat minyak & lapsan anti
(tersambung / terhubung api (jika perlu),
secara struktural) dengan  Untuk struktur yang
tulangan kolom struktur yang berpotensi melawan puntir
ada, (torsi) – konfigurasi /
 Untuk faktor efisiensi (dan bentuk profil  harus
juga estetika)  besarnya dipertimbangkan dengan
(dan juga bobot) balok harus matang,
dipertimbangkan  Untuk kostruksi ringan 
16
baja ringan
BALOK BETON BALOK BETON PRACETAK
PRATEGANG: (PRECAST):
 Dimensi baloknya dapat  Umumnya berdimensi lebih
dibuat lebih ‘ramping’, ‘ramping’  karena dapat
 Dimensi h  1/20 – 1/25 L, dibuat dengan mutu beton
b = ½ - 1/3 h (> 15 cm), yang tinggi dengan QC
yang ketat (di pabrik),
 Tapi pembuatan komponen
 Memungkinkan juga dibuat
prategang ini  berakibat
pada peningkatan biaya, prategang,
 Dimensi  tergantung
 BETON PRATEGANG –
PERLU TEKNOLOGI produsen/ pabrik,
TINGGI DALAM  PROBLEM UTAMA:

PEMBUATANNYA  - TRANSPORTASI,
MAHAL, - LOGISTIK, &
 Untuk menekan biaya  - TAHAP KONSTRUKSI
diupayakan produksi DI PROYEK 17
massal
BALOK ANAK, INDUK & GELAGAR
( BAHAN )
 Beton bertulang

 Baja

 Kayu dan sejenisnya

 Kombinasi diantaranya (komposit)

 Konfigurasi  rangka batang kayu


/ baja  konstruksi TRUSS (
parallel chord )
18
BALOK RANGKA BATANG / GELAGAR
(kayu/ baja)
Truss ( parallel chord )
 h = 1/10L – 1/15L
Contoh : Jika ukuran ruang 6,00 m x 12,00 m 
ambil bentang terpendek ( 6,00 m )

40cm – 60cm

600 cm

 Maka : h = 40cm s/d 60cm ( 1/10L - 1/15L )

19
BALOK KAYU TUNGGAL
 Jarak antar balok induk ( as – as ),
tergantung pada h balok anak
 Jarak antar gelagar ( as – as ), tergantung
pada h balok induk

ATAU SEBALIKNYA :
 h balok anak  dihitung berdasarkan jarak antar
balok induk
 Demikian juga  ukuran ( h ) balok induk
diperhitungkan berdasarkan jarak antar gelagar
  sedangkan dimensi ( h ) gelagar  sangat
tergantung pada jarak antar tumpuan gelagar
tersebut ( yaitu pada: tiang /kolom struktur /
dinding pemikul )
20
BALOK KAYU TUNGGAL
 Kayu : h = 1/20L
h max balok dipasaran = 15 cm
 jadi jarak tumpuan antar balok kayu
idealnya maksimum = 300 cm
h=15cm

L = 300 cm

 Jika > 3,00 m  harus pakai tiang 


standvink
21
BALOK BAJA PROFIL ( tunggal )

 h = 1/25L
Contoh : untuk bentang 600cm
maka h = 600/25 = 24cm
pakai bahan yang ada dipasar yang mendekati ukuran tsb.
mis. IWF dengan ketinggian h = 25 cm (250 mm)  IWF 250

 Dapat juga dibuat rangka batang / truss, dari :


- SQUARE TUBE, BAJA SIKU, PIPA, UNP, CNP dst.
- UTK TRUSS BAJA RINGAN  h = 1/10L – 1/14L

22
DIMENSI LANTAI BETON
BERTULANG
 TEBAL PLAT BETON
BERTULANG
t = 1/35L  t ≥ 12 cm untuk
plat lantai loteng
L = jarak terpendek ( as ke as )
 t ≥ 8 cm untuk
antar balok yang langsung plat atap
memikulnya

  Bentang tumpuan pelat lantai  Untuk pelat atap


yang ideal + 35 x 12 cm = 420 + 35 x 8 = 280 cm
cm 23
DIMENSI LANTAI KAYU
 TEBAL PLAT LANTAI KAYU
t = 1/20 L ( untuk papan kayu )
t = 1/25 L ( untuk multipleks, kayu lapis, dan
sejenisnya )
L = jarak terpendek ( as ke as ) antar balok yang
langsung memikulnya

24
CONTOH DUGA DIMENSI PLAT
LANTAI PAPAN KAYU
 PAPAN KAYU
t = 1/20L x panjang 4,00 m
misalkan dipakai dimensi papan =
p x l x t = 400cm x 30cm x 3cm ( atau 4/40 cm )
 Maka jarak tumpuan / balok pendukung papan :
L = 20 x t = 20 x 3cm = 60 cm , atau
L = 20 x t = 20 x 4cm = 80 cm
 Lazimnya papan kayu yang dipergunakan untuk lantai
loteng  tebalnya + 3 cm
  jarak antar balok pendukung ( balok anak ) as ke
as - idealnya + 60 cm
25
PERHITUNGAN SEDERHANA DIMENSI
PELAT & BALOK LOTENG KAYU
 Misal : diketahui sebuah denah lantai kayu.
 Tentukan berapa ukuran papan lantai dan baloknya
 Bila kayu yang dipergunakan memiliki tegangan ijin:  lt = 100 Kg/cm2.
 Berat jenis kayu = 800 Kg/m3
 Beban yang bekerja pada loteng diambil = 200 Kg/m2

26
DIMENSI PAPAN:
 Papan Kayu yang digunakan  ditinjau tiap 1 meter lebar:

 Q : beban kerja = 200 Kg/m2


 Berat sendiri papan (ditaksir dulu) = 60 Kg/m2

 Total = 260 Kg/m2


M = 1/8 Q.L2 = 1/8 x 260 x (0,60)2 = 1170 Kg cm
W = 1/6 b.h2 = 1/6 x 100 x (h)2

M 1170
W = ------ 1/6 x 100 x (h)2 = ---------  h < 1 cm
 lt 100
 Dipergunakan Papan tebal 2 cm
Kontrol berat papan= 0,2 x 800 =
16 Kg/m2 < 60 Kg/m2  OK
DIMENSI BALOK:
 Balok mendukung beban lantai selebar 0,60 m  Q balok = 0,60 x
260 Kg/m2 = 156 Kg/m1 (Berat sendiri balok diabaikan)
L = Bentangan Balok = 3 m

27
PERHITUNGAN:
 M = 1/8 Q.L2

 M = 1/8 x 156 x (3)2

 = 17550 Kg Cm
2
 W = 1/6 b.h2 ( b diambil = 8 cm)
20
 W = 1/6 x 8 x (h)2

M
W = ------
 lt
12

17550
1/6 x 8 x (h)2 = ---------- 8
100

 h = 11,47 cm
Jadi diambil h = 12 cm
JADI UKURAN BALOK KAYU LOTENG YANG DIPERGUNAKAN
ADALAH 8/12
28
DIMENSI PLAT LANTAI MULTIPLEKS
 MULTIPLEKS
t = 1/25L
 Sambungan pada multipleks harus terletak pada tumpuan  diatas
balok.
 Jadi modul ukuran multipleks ( 122 x 244 cm )  juga harus
dipertimbangkan
sambungan

61 61
122

 Ketebalan multipleks untuk lantai loteng adalah > 18 mm ( dan,


seterusnya umumnya ketebalannya akan bertambah / berkurang + 3
mm )
  jika dipakai ketebalan 18 mm  jarak balok anak ( as – as ) = 45
cm ( maka mengingat modul multipleks  diambil + 40 cm )
 Atau idealnya dipergunakan ketebalan 24 mm  jarak antar balok
anak  61 cm ( sesuai dengan modul multipleks )  LEBIH OK 29
PEDOMAN
PRAKTIS
BENTANG
ANTAR
TUMPUAN

30
PEDOMAN PRAKTIS DIMENSIONERING KAYU

31
PEDOMAN
PRAKTIS
DIMENSI
BETON
BERTULANG

32
PEDOMAN
PRAKTIS
DIMENSI
BAJA

33
SEKIAN
TERIMAKASIH

34

Anda mungkin juga menyukai