Anda di halaman 1dari 7

Berkarya Seni Rupa 3 Dimensi

Kelompok : - M.Aulia Rahman


-
A. Pengertian Karya Seni Rupa 3 Dimensi

 Unsur ruang merpakan salah satu ciri pembeda


antara karya dua dimensi dengan tiga dimensi.
Objek karya seni rupa dua dimensi hanya dapat
dilihat dari satu soso saja, tetapi karya tiga dimensi
dapat dilihat dari dua sisi.
B. Jenis Karya Seni Rupa Tiga Dimensi

 Berdasarkan fungsinya karya seni rupa tiga dimensi


dibedakan menjadi karya yang memiliki, fungsi pakai
( Seni Rupa Terapan – Applied Art) dan karya seni rupa
yang hanya memiliki fungsi ekspresi saja ( Seni Rupa
Murni – Pure Art ).
 Perbedaan fungsi ini pada dasarnya ditentukan oleh
tujuan pembuatnya. Karya seni rupa sebagai benda pakai
yang memiliki fungsi praktis. Dibuat dengan
pertimbangan fungsinya. Dengan demikian bentuk benda
atau karya seni rupa tersebut akan semakin indah dan
semakin nyaman digunakan.
 Karya seni rupa dapat pula dibedakan atau dikategorikan
beradasarkan temanya. Tema merupakan gagasan pokok dalam
sebuah karya seni. Tema seringkali dikatakan sebagai persoalan
utama yang diungkapan oleh seniman atau perupa dalam
karyanya.

 Tema tidak selalu tampak secara kasat mata(EKSPLITIT) tetapi


lebih sering tersirat (IMPLISIT). Contoh; Tema lingkungan
 Misalnya,dapat di identifikasi dengan objek natural (alam) seperti
Flora dan Fauna,dan pemandangan alam.
 Walaupun akan tampak berlawanan,tetapi pesan yang ingin
disampaikan oleh perupa dan senimannya dalam tema yang sama
yaitu keperdulian terhadap kelestarian lingkungan.
C.Nilai Estic Karya Seni Rupa Tiga Dimensi

 Nilai estic pada sebuah karya seni rupa dapat bersifat


objektif dan subjektif. Nilai estis bersifat objektif
memandang keindahan sebuah karya seni rupa berada
pada karya seni itu sendiri secara asat mata
 Sedangkan nilai estis yang bersifat subjektif keindahan
tidak hanya pada unsur unsur fisik yang dicerap oleh
mata secara visual, tetapi ditentukan oleh selera
penikmatnya atau orang yang melihatnya.
 Misalnya: Ketika Kamu Melihat Sebuah Karya Seni Lukis/
Seni Patung Abstrak.
 Perbedaan Inilah Yang Menunjukan Bahawa Nilai estis
sebuah karya seni rupa dapat bersifat subjektif.
D. Pembuatan Proses Berkarya Seni Rupa Tiga Dimensi

 Pembuatan karya seni rupa 3 dimensi yang paling


sederhana sekali pun dilakukan dalam sebuah proses
berkarya. Tahapan dalam berkarya ini berbeda beda sesuai
dengan karakteristik bahan,teknik,dan alat yang digunakan
untuk mewujudkan karya seni rupa tersebut. Tahapan
dalm berkarya seni rupa 3 dimensi seperti karya seni rupa
pada umumnya dimulai dari adanya motivasi untuk
berkarya. Motivasi ini berasal dari dalam maupun diri
rupanya. Ide ataupun gagasan berkarya seni rupa 3
dimenesi diperoleh dari berbagai sumber.
E. Rangkuman

Anda mungkin juga menyukai