Anda di halaman 1dari 9

Eksplorasi Panas Bumi

25 November 2019
Soal A: metode Gravitasi

1. Tuliskan persamaan umum Hukum Newton!

2. Tuliskan 3 koreksi yang harus dilakukan dari data lapangan hingga


mendapatkan g – observasi!

3. Sebutkan 3 koreksi yang harus dilakukan untuk mendapatkan data


Bouguer Lengkap (dari g-observe)

4. Pada suatu lapangan panas bumi, apakah motode gravitasi dapat


membedakan lapisan clay cap, yang didominasi oleh smektit, dengan
reservoar, yang didominasi oleh illit?
Soal B: metode Magnetik

1. Tuliskan persamaan pada metode magnetik yang mengandung parameter


suseptibilitas (k)!

2. Tuliskan minimal 2 langkah yang harus dilakukan untuk mendapatkan data


magnetik monopol (dari data lapangan)!

3. Manakah batuan berikut yang total magnetisasi rata-rata nya lebih tinggi,
Breksi atau ignimbrit?
Soal C: metode Magnetotellurik (MT)

1. Tuliskan persamaan umum Hukum Archie!

2. Apa yang harus dilakukan untuk mengubah data time series menjadi
frekuensi series?

3. Sebutkan salah satu metode analisa data MT!

4. Tuliskan 4 persamaan Maxwell!


Soal D: metodep Seismik

1. Tuliskan persamaan kecepatan gelombang p (vp)!

2. Pada suatu lapangan panas bumi, bagaimana sifat fisis (vp, vs, vp/vs) dari
batuan reservoar dibanding batuan sekitarnya?
Soal E: Rotokawa Geothermal Field

1. Sebutkan jenis batuan basement lapangan Rotokawa!

2. Sebutkan batuan reservoar dalam (deep reservoir) dari lapangan panas


bumi Rotokawa!

3. Tuliskan range suhu, kedalaman, dan resistivitas listrik reservoar dalam


(deep reservoir) pada Rotokawa geothermal field!
Soal F: Lardarello Geothermal Field

1. Pada geological setting apa lapangan Lardarello berada?

2. Sebutkan jenis batuan basement lapangan Lardarello!

3. Sebutkan batuan reservoar dalam dari lapangan panas bumi Lardarello!

4. Tuliskan range suhu, kedalaman, dan resistivitas listrik dari deep reservoir
pada Lardarello geothermal field!

5. Sebutkan kedalaman minimum serta sifat fisis (resistivitas listrik, kecepatan


rambat gelombang, densitas) k horizon !
Soal G: Ungaran Geothermal Field
1. Sebutkan 3 jenis manifestasi di lapangan panas bumi Ungaran!
Soal H: gambarkan hipotesa (sketsa) model respon
vp/vs lintasan A-A’

Anda mungkin juga menyukai