Anda di halaman 1dari 9

TEKNIK RADIOGRAFI

LUMBAL

DISUSUN OLEH :
DOSEN JUR.TRO POLTEKKES DEPKES JKT II
LUMBAL – PROYEKSI AP
PROYEKSI AP
Film : 30 x 40 cm memanjang
Posisi Pasien :
Pasien supine diatas meja pemeriksaan.
Pasien bisa juga berdiri didepan casetstand.
MSP tubuh pada midline meja pemeriksaan
Bila pasien supine, kaki difleksi shg bagian punggung menempel
pada meja pemeriksaan.

Posisi Obyek :
Tangan pasien diletakan diatas dada sehingga tdk menutupi
obyek yg diperiksa.
CR : tegak lurus film
CP : Vert. Lumbal 3.
Pasien tahan napas selama eksposi.
Lindungi gonad.
POSISI PASIEN DAN OBYEK LUMBAL AP
KRITERIA LUMBAL AP
EVALUASI KRITERIA LUMBAL AP :
Tergambar area dari vert.thoracal 12
sampai sacrum 1.
Batasi sisi lateral lumbal kanan – kiri
(seperti pada gambar dibawah, lihat sisi
kanan kirinya).
Untuk kriteria lumbal-sacrum, maka
tergambar area dari vert. thoracal 12
sampai keseluruhan sacrum terbawa, dan
batasi sisi lateralnya (seperti pada gambar
dibawah)
POSISI LATERAL LUMBAL
POSISI PASIEN :
Pasien tidur miring diatas meja
pemeriksaan, atau berdiri lateral didepan
cassette stand.
Fleksikan kaki sehingga pasien nyaman.
POSISI OBYEK :
MCP pasien pada pertengahan meja
pemeriksaan
Letakan tangan pasien didepan dadanya.
Letakan karet timbal (lead rubber)
dibagian dibelakang pasien untuk
menyerap radiasi hambur.
CR : Tegak lurus film.
CP : Vert Lumbal 3.
Pasien Tahan napas selama eksposi.
Lindungi gonad.
KRITERIA LUMBAL LATERAL

•Tampak gambaran lateral dari


vert. lumbal dengan batas area
dari vert thoracal 12 sampai
sacrum 1.

Anda mungkin juga menyukai