Anda di halaman 1dari 16

I

K
A IKAtan
M
A MAhasiswa
B keBidanan
I Indonesia
IMABI
Dibentuk pada tanggal 13 Desember 2009 melalui
deklarasi di SURAKARTA

Karena keanggotaan yang terbatas dan keanggotaan


kebanyakan beradapada daerah Joglosemar
sehingga masih disebut IMABI Joglosemar
keanggotaan IMABI berkembang hingga wilayah Jawa Timur melalui East Java
Midwifery Forum dan sebagian wilayah Jakarta

IMABI diubah nama menjadi IKAMABI melalui kongres persiapan deklarasi IMABI
pada 12 Nopember 2011 di SURAKARTA
IKAMABI merupakan organisasi mahasiswa seprofesi yang bersifat independen dan
nonpolitik berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. IKAMABI beranggotakan
mahasiswa atau himpunan mahasiswa kebidanan, dimana jenjang pendidikannya
berbeda
IKAMABI memiliki arah gerak yang kongkret yakni menjadi organisasi kemahasiswaan
yang berfokus pada peningkatan mutu keorganisasian, pendidikan dan keprofesian
serta kontribusi dalam masyarakat yang berlandaskan keimanan dan ketakwaan
kepada Tuhan Yang Maha Esa
Sekjen 2018/2019
Munas dilaksanakan di kota Bandung

Sekjen 2019/2020
Munas dilaksanakan di kota Surakarta
PROGRAM KERJA UNGGULAN

FORMABI BAKSOS NAS

LKMM
MUNAS/RAKERNAS
MUNAS/RAKERNAS
Forum tertinggi di IKAMABI. Dari forum ini mahasiswa
dapat belajar mengenai bentuk acara musyawarah
nasional, persidangan, bagaimana membentuk sebuah
program kerja, bagaimana melakukan teknik negosiasi
dalam memenangkan tender, dll
BAKSOSNAS
Bentuk pengabdian dari IKAMABI kepada masyarakat.
sehingga mahasiswa akan mendapat pengalaman terjun
langsung ke masyarakat, bagaimana memersiapakan
sebuah progarm bakti sosial, menumbuhkan jiwa sosial,
dll
FORMABI
forum mahasiswa kebidanan indonesia. Dalam forum ini akan diangkat sebuah issu
terkait kependidikan dan keprofesian kebidanan maupun kesehatan untuk dikaji, yang
kemudian disampaikan ke stakeholder terkait
LKMM Nasional
Pelatihan mengenai kepemimpinan dan manajerial mahasiswa. dalam event ini,
mahasiswa akan mendapat pelatihan mengenai keorganisasian, kepemimpnian dan
manajemen nya

Anda mungkin juga menyukai