Anda di halaman 1dari 3

DIET PENYAKIT TBC

DIET TBC
Makanan yang mengandung unsur
karbohidrat (nasi, umbi-umbian, tepung,
roti)
Protein Hewani : telur, ikan, daging, susu.
Protein Nabati : tahu, tempe, kacang-
kacangan
Lemak (minyak, mentega/margarin)
Vitamin dan mineral (sayuran dan buah)
Air
Hal-hal yang perlu diperhatikan
penderita TB Paru :
Perhatikan kebersihan   makanan yang dikonsumsi.
Masaklah dengan sempurna makanan yang anda masak, sebaiknya makanan
disimpan dalam keadaan tertutup dan cucilah tangan sebelum makan.
Cukup mengkonsumsi sayuran dan buah.  Namun, hindari buah asam dan
menimbulkan gas seperti : kedondong, nanas, durian, nangka.
Konsumsi makanan yang mengandung tinggi protein (telur, susu, daging
ayam, daging sapi, serta penambahan protein nabati) untuk mengganti sel-
sel yang rusak.
OAT (Obat Anti Tuberkulosis) diminum dalam keadaan perut kosong
(berkaitan dengan makanan telah dimetabolisme kurang lebih 2 jam sesudah
makan).
Tidak ada pantangan/ larangan khusus penderita TB paru terhadap makanan
kecuali penderita TB paru yang disertai dengan penyakit lain (Seperti :
Diabetes Mellitus, Penyakit hati dan lain-lain). Pada keadaan ini segera
konsultasi gizi.
Pada penderita TB Paru yang menyusui, ASI tetap diberikan kepada bayinya
dengan memakai masker/ penutup mulut.

Anda mungkin juga menyukai